basic and intermediate course of palliative care

3

Click here to load reader

Upload: rizky-ramdhani-puspanegara

Post on 19-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Basic and Intermediate Course of Palliative Care

7/23/2019 Basic and Intermediate Course of Palliative Care

http://slidepdf.com/reader/full/basic-and-intermediate-course-of-palliative-care 1/3

Pusat Pengembangan Paliatif & Bebas Nyeri RSUD.Dr. Soetomo- FK.Unair 

Gedung Pusat Diagnostik Terpadu Lt 7 R.716

Jl. Prof.dr. Moestopo 6-8, Surabaya. Ph. +62-31-5052127 faks. +62-31 5018840

FIRST ANNOUNCEMENT

BASIC AND INTERMEDIATE COURSE OF PALLIATIVE CARE

UNTUK DOKTER, PERAWAT, DAN FARMASIS(TERAKREDITASI I DI , PPNI DAN IAI )

Sejawat yang terhormat

Perawatan paliatif merupakan suatu bentuk pelayanan kesehatan yang rasional,

realistik, dan manusiawi dengan tujuan menghilangkan/meringankan penderitaan

 pasien, meningkatkan kualitas hidup pasien dan keluarganya. Selain itu, perawatan

 paliatif juga merupakan perawatan yang bersifat holistik, meliputi perawatan biologis,

 psikologis, sosial, kultural, dan spiritual. Perawatan ini dilakukan pada semua pasien

kanker tanpa memandang stadium, HIV/AIDS, serta penyakit kronik degeneratif

lainnya, untuk semua golongan umur baik pasien rawat jalan, rawat inap, maupun rawat

rumah.

Kebutuhan akan perawatan paliatif tidak dapat dihindari sehubungan dengan

makin meningkatnya jumlah pasien kanker, HIV/AIDS, serta penyakit kronik

degeneratif lainnya. Dengan sudah dituangkannya program perawatan paliatif ke dalam

Sistem Kesehatan Nasional berdasarkan SK Menkes No.812/Menkes/SK/VII/2007 yangsasarannya adalah : seluruh pasien (dewasa dan anak) dan anggota keluarga, lingkungan

yang memerlukan perawatan paliatif di mana pun pasien berada di seluruh Indonesia;

 pelaksana perawatan paliatif yang terdiri dari dokter, perawat, tenaga kesehatan lainnya

dan tenaga terkait lainnya; institusi-institusi terkait misalnya dinas kesehatan propinsi

dan dinas kesehatan kabupaten/kota, rumah sakit pemerintah dan swasta, puskesmas,

rumah perawatan/hospis, fasilitas kesehatan pemerintah dan swasta lain. Perawatan

 paliatif kini menjadi bagian dari tatalaksana penyakit kanker tanpa memandang stadium,

HIV/AIDS, serta penyakit kronik degeneratif lainnya di Indonesia yang perlu terus

dikembangkan sebagai salah satu cabang ilmu kedokteran.

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan penyebarluasan ilmu perawatan

 paliatif, maka Pusat Pengembangan Paliatif & Bebas Nyeri dan Instalasi Paliatif &

Bebas Nyeri RSUD Dr. Soetomo  –   FK UNAIR mengadakan kegiatan pelatihan :

 BASIC AND INTERMEDIATE COURSE OF PALLIATIVE CARE (BIC), guna dapat

memberikan wawasan dan ketrampilan di bidang perawatan paliatif bagi pelaksana

kesehatan, baik dokter, perawat dan farmasis yang akan dilaksanakan pada :

Tanggal : 20 –  23 Oktober 2014

Jam : 08.00 WIB –  selesai

Tempat : Ruang 716 Lt.7 Gedung Pusat Diagnostik Terpadu

RSUD Dr Soetomo Surabaya

Page 2: Basic and Intermediate Course of Palliative Care

7/23/2019 Basic and Intermediate Course of Palliative Care

http://slidepdf.com/reader/full/basic-and-intermediate-course-of-palliative-care 2/3

Pusat Pengembangan Paliatif & Bebas Nyeri RSUD.Dr. Soetomo- FK.Unair 

Gedung Pusat Diagnostik Terpadu Lt 7 R.716

Jl. Prof.dr. Moestopo 6-8, Surabaya. Ph. +62-31-5052127 faks. +62-31 5018840

 MATERI :

1. 

Dasar-dasar perawatan paliatif, penerapan dan organisasinya

2. 

Layanan Sepenuh Hati Kunci Meraih Sukses dalam Perawatan Paliatif  

3.  Penerapan etik dalam perawatan paliatif, euthanasia dan permasalahannya  

4.  Perawatan Paliatif pada Anak  

5.  Terapi Komplementer pada Perawatan Paliatif  

6. 

Khemoterapi paliatif  

7.  Radioterapi Paliatif  

8. 

Penatalaksanaan nyeri kanker  

9.  Manajemen Opioid dalam Perawatan Paliatif  

10. Penatalaksanaan Keluhan Selain Nyeri 

11. 

Perawatan Paliatif pada Kanker Ginekologis 

12. Tindakan bedah dan Perawatan Luka Kanker pada Perawatan Paliatif  

13. Pencegahan Disabilitas pada Pasien Kanker  

14. Perawatan Paliatif pada Pasien Kanker dengan Gangguan Neurologis 

15. 

Aspek Psikososiospiritual dalam Perawatan Paliatif  

16. Komunikasi dan Breaking Bad News 

17. 

 Nutrisi dalam Perawatan Paliatif  

18. Penerapan Home Care dalam Perawatan Paliatif  

19. Khemoterapi Paliatif dalam aspek Keperawatan 

20. 

Asuhan Keperawatan dalam Perawatan Paliatif  

 PEMATERI :

1.  Prof.Sunaryadi Tejawinata,dr,SpTHT-KL(K), FAAO,PGD Pall.Med (ECU

2.  Prof. Herlien Megawe,dr,SpAn. KIC. PGD Pall.Med (ECU)

3. 

Prof. Netty R.H. Tejawinata, dr, SpA (K-Hem.Onk). PGD.Pall.Med(ECU)

4.  Prof. DR.Benjamin P Margono,dr,SpP,FCCP, PGD. Pall.Med (ECU)

5. 

Prof. Boediwarsono,dr,SpPD. KHOM.FINASIM.PGD.Pall.Med(ECU)

6.  Prof. Suhatno,dr,SpOG (K)

7.  Prof. Marlina S. Mahajudin,dr,SpKJ(K). PGD.Pall.Med (ECU)

8. 

Herdy Sulistyono H.,dr,SpAn,KIC.KMN.PGD.Pall.Med (ECU)

9.  Leksmono P.,dr,SpS., MHPEd, PGD.Pall.Med (ECU)

10. 

H. Agus Ali Fauzi,dr,PGD.Pall.Med (ECU)

11. Dra.L.I.Irmawati, Apt, SpFRS, MARS.,PGD.HSc (ECU)

12. 

Wiwiek Indriyani M.,dr,SpPD.FINASIM

13. Tri Arimanto Yuwana,dr,SpKJ (K).PGD.Pall.Med (ECU) / Agustina

Konginan,dr,SpKJ(K)

14. Sahudi,dr,SpBKL

15. Subagyo,dr,SpKFR

16. 

Susi Ernawati,dr,PGD.Pall.Med (ECU)17. Ulinta Purwati P.,dr, SpRad(K)Onk  

18. Zr. Musrini SST

19. 

Zr. Tresia Adalena, SST

Page 3: Basic and Intermediate Course of Palliative Care

7/23/2019 Basic and Intermediate Course of Palliative Care

http://slidepdf.com/reader/full/basic-and-intermediate-course-of-palliative-care 3/3

Pusat Pengembangan Paliatif & Bebas Nyeri RSUD.Dr. Soetomo- FK.Unair 

Gedung Pusat Diagnostik Terpadu Lt 7 R.716

Jl. Prof.dr. Moestopo 6-8, Surabaya. Ph. +62-31-5052127 faks. +62-31 5018840

 BIAYA PENDAFTARAN

 

Dokter : Rp 4.000.000,- /orang

  Perawat/Farmasis : Rp 3.000.000,-/orang

Sudah termasuk 1 kali makan siang dan 2 kali snack

Peserta akan mendapatkan : buku materi, dan sertifikat (terakreditas IDI, PPNI, dan

IAI). Pendaftaran terakhir pada tanggal 4 Oktober 2014

 SEKRETARIAT

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi : Pusat Pengembangan Paliatif dan Bebas Nyeri dan Instalasi Paliatif dan Bebas Nyeri RSUD Dr. Soetomo  –  FK UNAIR

  Dra. Retno Rinanti : Telp (031) 5018840 dan (031) 5501089

  Iva Tri Wahyuanasari,SKM : Telp (031) 5052127, 083849008228

  dr. Ira Yuniati, SpRad : HP 08175213773

Fax. (031) 5018840

Email : [email protected]

Website : www.palliativersdssurabaya.com

Penyampaian materi BIC ini diberikan secara tutorial dan diskusi kasus dengan

memperhatikan keseimbangan antara ilmu pengetahuan dan penerapan klinis sehingga

 peserta dapat melaksanakan perawatan paliatif di institusi kerja masing-masing.

Mengingat perawatan paliatif sudah merupakan program dalam Sistem Kesehatan

 Nasional yang berdasarkan SK Menkes No.812/Menkes/SK/VII/2007. Maka dalam

implementasinya, disetiap institusi kesehatan diperlukan tenaga perawatan paliatif yang

terlatih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengharapkan partisipasinya untuk

mengikuti Basic and Intermediate Course of Palliative Care ini.

Atas perhatian dan partisipasinya, kami sampaikan terima kasih.

Salam Sejawat

Ketua Panitia BIC

Wiwiek Indriyani M.,dr,SpPD.FINASIM