bab v

2
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Adapun kesimpulan yang dapat diperoleh dari percobaan ini adalah : 1. Gravimetri adalah metode analisis kuantitatif unsur atau senyawa berdasarkan bobotnya yang diawali dengan pengendapan dan diikuti dengan pemisahan dan pemanasan endapan dan diakhiri dengan penimbangan. 2. Metode-metode yang dapat digunakan dalam analisa gravimetri adalah metode pengendapan, filtrasi dan pengeringan. 3. Berat konstan pengeringan endapan nikel pada percobaan ini adalah 35,08 gram. 4. Presentase kadar nikel dalam NiCl 2 .6H 2 O yang diperoleh dalam percobaan ini adalah 13 % 5. Persen ralat yang diperoleh pada percobaan ini adalah sebesar 33,06 %. 5.2 Saran Adapun saran yang dapat disampaikan untuk praktikan selanjutnya adalah : 1. Praktikan harus hati-hati pada saat pengeringan endapan yang pertama untuk menghindari adanya endapan yang gosong.

Upload: debby-azhari-nst

Post on 28-Jan-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

n

TRANSCRIPT

Page 1: BAB V

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Adapun kesimpulan yang dapat diperoleh dari percobaan ini adalah :

1. Gravimetri adalah metode analisis kuantitatif unsur atau senyawa

berdasarkan bobotnya yang diawali dengan pengendapan dan diikuti dengan

pemisahan dan pemanasan endapan dan diakhiri dengan penimbangan.

2. Metode-metode yang dapat digunakan dalam analisa gravimetri adalah

metode pengendapan, filtrasi dan pengeringan.

3. Berat konstan pengeringan endapan nikel pada percobaan ini adalah 35,08

gram.

4. Presentase kadar nikel dalam NiCl2.6H2O yang diperoleh dalam percobaan ini

adalah 13 %

5. Persen ralat yang diperoleh pada percobaan ini adalah sebesar 33,06 %.

5.2 Saran

Adapun saran yang dapat disampaikan untuk praktikan selanjutnya adalah :

1. Praktikan harus hati-hati pada saat pengeringan endapan yang pertama untuk

menghindari adanya endapan yang gosong.

2. Sebaiknya proses pengeringan dilakukan pada keadaan vacum agar hasil

lebih akurat karena tidak ada massa yang berpindah ke udara.

3. Praktikan harus berhati-hati pada saat pengeringan endapan untuk

menghindari adanya endapan yang gosong.

4. Kertas saring yang digunakan hendaknya dilipat dengan benar agar dapat

menutupi seluruh mulut corong untuk menghindari adanya endapan yang

lolos.

5. Disarankan untuk memvariasikan analisa gravimetri yang dilakukan misalnya

dengan menggunakan barium dengan presipitan organik yang cocok, agar

dapat dijadikan perbandingan percobaan.