bab iii pembahasan - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi...

126
18 BAB III PEMBAHASAN 3.1 Analisa Kebutuhan Software A. Tinjauan Perusahaan Dalam pelaksanaan kegiatan rutin di PT Santika Liem Bogor terdapat aturan yang ditentukan, dalam hal ini struktur organisasi yang menggambarkan garis perintah dan penerimaan perintah serta fungsi-fungsi pelaksanaan tersebut sehingga semua menjadi lancar. Penulis akan menerangkan sejarah dan struktur organisasi di tempat penulis mengadakan riset untuk pembuatan Tugas Akhir sebagai berikut : 1. Sejarah Perusahaan PT Santika Liem Bogor adalah perusahaan yang berdiri pada 13 November 2016 dengan nomor Akta 627 yang berkedudukan di kabupaten bogor tepatnya ber alamat di Jl. Arzimar I No. 30, Bogor 16152. Bergerak dalam bidang Manajemen Konsultan Akuntansi PT Santika Liem Bogor yang bekerjasama dengan beberapa kantor akuntan publik yang mana dipimpin oleh Erni Nuraeni sebagai Direktur dan Drs. Arthawan Santika sebagai komisaris utama. Maksud dan tujuan kegiatan usaha ialah berusaha di bidang perdagangan, jasa dan konsultasi, pertambangan, pembangunan, industri, pembengkelan, pertanian, percetakan dan transportasi.

Upload: others

Post on 06-Dec-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

18

BAB III

PEMBAHASAN

3.1 Analisa Kebutuhan Software

A. Tinjauan Perusahaan

Dalam pelaksanaan kegiatan rutin di PT Santika Liem Bogor terdapat aturan yang

ditentukan, dalam hal ini struktur organisasi yang menggambarkan garis perintah dan

penerimaan perintah serta fungsi-fungsi pelaksanaan tersebut sehingga semua menjadi

lancar. Penulis akan menerangkan sejarah dan struktur organisasi di tempat penulis

mengadakan riset untuk pembuatan Tugas Akhir sebagai berikut :

1. Sejarah Perusahaan

PT Santika Liem Bogor adalah perusahaan yang berdiri pada 13 November 2016

dengan nomor Akta 627 yang berkedudukan di kabupaten bogor tepatnya ber alamat di

Jl. Arzimar I No. 30, Bogor 16152. Bergerak dalam bidang Manajemen Konsultan

Akuntansi PT Santika Liem Bogor yang bekerjasama dengan beberapa kantor akuntan

publik yang mana dipimpin oleh Erni Nuraeni sebagai Direktur dan Drs. Arthawan

Santika sebagai komisaris utama. Maksud dan tujuan kegiatan usaha ialah berusaha di

bidang perdagangan, jasa dan konsultasi, pertambangan, pembangunan, industri,

pembengkelan, pertanian, percetakan dan transportasi.

Page 2: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

19

2. Struktur Organisasi dan Fungsi

Didalam suatu organisasi perusahaan, manajemen memegang peranan yang

sangat penting karena semua aktifitas dan kegiatan perusahaan untuk mencapai tujuan

harus dilandasi dengan prinsip-prinsip manajemen. Dengan manajemen yang baik

didalam suatu perusahaan maka akan memudahkan pemimpin melakukan proses

perencanaan, pengorganisasian, penggerakan dan pengawasan para pegawai agar

bekerja lebih baik untuk mencapai tujuan perusahaan.

Struktur organisasi merupakan alat perusahaan untuk memastikan tercapainya

aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya

struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian tugas, wewenang dan tanggung

jawab setiap karyawan lebih jelas. Sehubung dengan kegiatan proses Pendapatan Jasa

Audit PT Santika Liem Bogor berikut akan penulis gambarkan dan jelaskan struktur

organisasi PT Santika Liem Bogor.

Sumber : PT Santika Liem Bogor

Gambar III.1

Stuktur Organisasi PT Santika Liem Bogor

Page 3: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

20

Berikut ini adalah uraian tugas dan fungsi masing-masing terkait yang terdapat di

PT Santika Liem Bogor, yaitu :

a. Komisaris Utama

Tugas Komisaris Utama

1) Pelaksanaan rapat secara berkala satu bulan sekali.

2) Pemberian nasihat, tanggapan dan/atau persetujuan secara tepat

waktu dan berdasarkan pertimbangan yang memadai.

3) Pemberdayaan komite-komite yang dimiliki Komisaris. Contohnya

Komite Audit, Komite Nominasi dll.

4) Mendorong terlaksananya implementasi good corporate governance.

b. Direktur

Tugas Direktur

1) Menentukan kebijakan tertinggi perusahaan.

2) Bertanggung jawab terhadap keuntungan dan kerugian perusahaan.

3) Mengangkat dan memberhentikan karyawan perusahaan.

4) Memelihara dan mengawasi kekayaan peseroaan terbatas.

5) Bertanggung jawab dalam memimpin dan membina perusahaan

secara efektif dan efesien.

6) Mewakili perusahaan, mengadakan perjanjian-perjanjian,

merencanakan dan mengawasi pelaksanaan tugas personalia yang

bekerja pada perusahaan.

7) Menyusun dan melaksanakan kebijakan umum sesuai dengan

kebijakan RUPS (Rapat Umum Pemegang Saham).

Page 4: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

21

8) Menetapkan besarnya deviden perusahaan.

c. Divisi Audit Keuangan Kepatuhan

Tugas Audit Keuangan Kepatuhan

1) Melakukan verifikasi dan pelaksana Anggaran di Bagian Keuangan

pada Biro Perencanaan dan Keuangan.

2) Menganalisa data perusahaan kolega.

3) Membuat Laporan Audit

4) Melakukan pekerjaan cek fisik di lapangan.

d. Divisi Audit Khusus

Tugas Audit Khusus

1) Melalukan pendampingan manakala auditor eksternal masuk

melakukan audit.

2) Melakukan perjanjian kontrak dengan kolega.

3) Melakukan Komunikasi dan Mengkoordinasikan Kantor Akuntan

Publik (KAP) yang akan kerjasama.

4) Mereviu laporan keuangan internal sebelum di submit ke pihak

eksternal.

e. Divisi Accounting

Tugas Akunting

1) Membuat Pembukuan Keuangan Kantor.

2) Melakukan Posting jurnal operasional.

3) Membuat Laporan keuangan.

Page 5: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

22

4) Menginput data jurnal akuntansi ke dalam sistem yang dimiliki

perusahaan.

5) Memeriksa dan melakukan verifikasi kelengkapan dokumen yang

berhubungan dengan transaksi keuangan.

6) Rekonsiliasi dan penyesuaian data finansial.

f. Divisi Admin dan Penatausahaan Audit

Tugas Admin dan Penatausahaan Audit

1) Membuat Surat Perjanjian kontrak dan invoice

2) Membuat kelengkapan dokumen Audit

3) Memastikan data di Komputer sama dengan data di fisik

4) Mengarsipkan Semua Dokumen.

B. Proses Bisnis

Adapun didalam menyelesaikan atau menjabarkan sistem yang sedang berjalan di

PT Santika Liem Bogor penulis mencoba menggambarkan dan menggunakan alat bantu

berupa Activity Diagram. Proses bisnis berjalan dijelaskan sebagai berikut :

1. Sistem Proses Pemesanan

Kolega menyepakati penawaran kerja lalu Divisi Audit Khusus menerima

penawaran yang sudah disepakati oleh kedua belah pihak. Kemudian Divisi Audit Khusus

menginformasikan ke Divisi Admin dan Penatausahaan Audit untuk membuat surat

perjanjian kontrak kerja (SPKK) dan invoice uang muka. Lalu Divisi Admin dan

Penatausahaan Audit melakukan membuat SPKK dan Invoice uang muka sesuai

penawaran yang sudah disepakati. Setelah selesai membuat SPKK dan Invoice uang muka

lalu print, setelah data terprint SPKK dan Invoice uang muka lalu dibubuhi materai untuk

Page 6: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

23

ditandatangani oleh Direktur. Setelah Direktur menandatangani maka SPKK dan Invoice

uang muka dikirim ke Kolega melalui Email dan Kurir, setelah SPKK dan Invoice uang

muka diterima Kolega melakukan pembayaran untuk proses Audit.

2. Proses Audit dan Pelunasan

Kolega melakukan pembayaran uang muka lalu Divisi Accounting mendapatkan

bukti pembayaran uang muka. Kemudian memberikan salinan bukti masuk pembayaran

dan SPKK yang sudah di tandatangani kolega ke Divisi Audit Keuangan Kepatuhan

sebagai bukti perintah kerja audit keuangan Kolega, lalu Divisi Audit Keuangan

Kepatuhan menyelesaikan pekerjaannya dan menyerahkan Report Audit ke Divisi Audit

Khusus untuk di review. Lalu Divisi Audit Khusus mereview Report Audit sebelum

dikirim ke Kolega, setelah di review Report Audit diserahkan ke Divisi Admin dan

Penatausahaan Audit untuk di buatkan Invoice pelunasan dan Divisi Admin dan

Penatausahaan Audit membuat Invoice pelunasan dengan dibubuhi materai, lalu

diserahkan ke Direktur untuk ditandatangani. Setelah Direktur menandatangani maka

Invoice dan Report Audit dikirim ke Kolega melalui Email dan Kurir, setelah Kolega

menerima Invoice pelunasan dan Report Audit, maka Kolega melakukan pembayaran

pelunasan dan proses audit selesai.

3. Proses Pembuatan Laporan

Divisi Admin dan Penatausahaan Audit membuka rekap invoice, lalu melakukan

rekap invoice uang muka dan pelunasan selama satu tahun. Setelah rekap invoice di buat

maka rekap invoice diserahkan ke Divisi Accounting untuk di jadikan Laporan Keuangan

Perusahaan sebagai bukti pendapatan dan Direktur mendapatkan Laporan Keuangan

Perusahaan untuk di review.

Page 7: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

24

act Proses Pemesanan

DirekturDiv isi Admin dan Penatausahaan AuditDiv isi Audit KhususKolega

Mulai

Menyepakati

penawaran kerja

Menerima

penawaran kerja

yang sudah

disepakati

Menginformasikan

kesepakatan untuk

dijadikan SPKK dan

Inv oice uang muka

Menandatangani

SPKK dan Inv oice

uang muka

Mengirimkan SPKK dan

Inv oice uang muka

yang sudah

ditandatangani ke

Kolega melalui emai

dan kurir

Menerima SPKK dan

Inv oice uang muka

Selesai

Membuat SPKK dan

inv oice uang muka

dengan dibubuhi materai

Penggunaan Activity Diagram Data ini dimaksudkan untuk mempermudah

didalam memahami suatu sistem yang terdiri dari beberapa diagram yang menggambarkan

tingkat proses yang terdapat dalam sistem yang digambarkan sebagai berikut :

C. Activity Diagram Sistem Berjalan

1. Activity Diagram Sistem Berjalan Proses Pemesanan

Gambar III.2

Activity Diagram Sistem Berjalan Proses Pemesanan

2. Activity Diagram Sistem Berjalan Proses Audit dan Pelunasan

act Proses Audit (Pelunasan)

Kolega

Membayar uang

muka

DirekturDiv isi Admin dan Penatausahaan AuditDiv isi Audit KhususDiv isi Audit Keuangan KepatuhanDiv isi Accounting

Mulai

Mendapatkan bukti

pembayaran uang

muka

Page 8: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

25

act Proses Pembuatan Laporan

DirekturDiv isi AccountingDiv isi Admin dan Penatausahaan Audit

Mulai

Membuka rekapan

inv oice

Gambar III.3

Activity Diagram Sistem Berjalan Proses Audit dan Pelunasan

3. Activity Diagram Sistem Berjalan Proses Pembuatan Laporan

Page 9: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

26

Gambar III.4

Activity Diagram Sistem Berjalan Proses Pembuatan Laporan

D. Analisa Kebutuhan

Sesuai judul yang diambil yaitu hanya menyangkup ruang lingkup pembuatan

invoice dan SPKK yang mana sistem pembuatan invoice dan SPKK hanya memiliki satu

aktor yaitu Divisi Admin, dan utuk menyelesaikan atau menjabarkan sistem yang sedang

berjalan secara logis penulis mencoba menggambarkan dan menggunakan alat bantu

berupa Activity Diagram dan diuraikan dengan Use Case beserta Deskripsinya. Analisa

kebutuhan dijelaskan sebagai berikut :

1. Sistem Usulan Proses Pemesanan

Kolega menyepakati penawaran kerja lalu Divisi Audit Khusus menerima

penawaran yang sudah disepakati oleh kedua belah pihak. Kemudian Divisi Audit Khusus

Page 10: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

27

menginformasikan ke Divisi Admin dan Penatausahaan Audit untuk membuat surat

perjanjian kontrak kerja (SPKK) dan invoice uang muka. Lalu Divisi Admin dan

Penatausahaan Audit melakukan login sistem untuk membuat SPKK dan Invoice uang

muka setelah login berhasil lalu sistem menampilkan menu utama kemudian memilih

menu SPKK terlebih dahulu maka sistem akan menampilkan form SPKK lalu melakukan

penginputan data sesuai penawaran yang sudah disepakati dan setelah selesai penginputan

data lalu mensubmit data dan sistem akan menampilkan data yang dapat disimpan serta

diprint. Setelah selesai membuat SPKK lalu kembali lagi kemenu utama dan memilih

menu invoice maka sistem akan menampilkan form invoice lalu setelah itu melakukan

penginputan data yang diperlukan setelah selesai menginput data lalu mensubmit data dan

sistem akan akan menampilkan data yang dapat disimpan serta diprint, setelah data

terprint SPKK dan Invoice uang muka lalu dibubuhi materai untuk ditandatangani oleh

Direktur. Setelah Direktur menandatangani maka SPKK dan Invoice uang muka dikirim

ke Kolega melalui Email dan Kurir, setelah SPKK dan Invoice uang muka diterima Kolega

melakukan pembayaran untuk proses Audit.

2. Sistem Usulan Proses Audit dan Pelunasan

Kolega melakukan pembayaran uang muka lalu Divisi Accounting mendapatkan

bukti pembayaran uang muka. Kemudian memberikan salinan bukti masuk pembayaran

dan SPKK yang sudah di tandatangani kolega ke Divisi Audit Keuangan Kepatuhan

sebagai bukti perintah kerja audit keuangan Kolega, lalu Divisi Audit Keuangan

Kepatuhan menyelesaikan pekerjaannya dan menyerahkan Report Audit ke Divisi Audit

Khusus untuk di review. Lalu Divisi Audit Khusus mereview Report Audit sebelum

dikirim ke Kolega, setelah di review Report Audit diserahkan ke Divisi Admin dan

Page 11: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

28

Penatausahaan Audit untuk di buatkan Invoice pelunasan dan Divisi Admin dan

Penatausahaan Audit melakukan login sitem maka sistem akan menampilakan menu

utama, kemudian memilih menu invoice maka sistem aka menampilkan form invoice

kemudian mengisi form sesuai data SPKK setelah selesai menginput kemudian

mensubmit data maka sistem akan menampilkan data yang dapat disimpan serta diprint

lalu dibubuhi materai. Setelah selesai diprint dan dibubuhi materai kemudian diserahkan

ke Direktur untuk ditandatangani. Setelah Direktur menandatangani maka Invoice dan

Report Audit dikirim ke Kolega melalui Email dan Kurir, setelah Kolega menerima

Invoice pelunasan dan Report Audit, maka Kolega melakukan pembayaran pelunasan dan

proses audit selesai.

3. Sistem Usulan Proses Pembuatan Laporan

Divisi Admin dan Penatausahaan Audit melakukan login sitem maka sistem akan

menampilkan menu utama kemudian memilih menu laporan maka sistem akan

menampilkan semua rekap SPKK dan invoice kemudian mengklik tombol filter invoice

atau SPKK maka sistem akan menampilkan rekap invoice atau rekap SPKK pertahun

kemudian memilih PDF untuk dijadikan dokumentasi soft copy format PDF dan memilih

print untuk mendokumentasi hard copy, setelah proses dokumentasi dilakukan diserahkan

ke Divisi Accounting untuk di jadikan Laporan Keuangan Perusahaan sebagai bukti

pendapatan dan Direktur mendapatkan Laporan Keuangan Perusahaan untuk di review.

Penggunaan Activity Diagram dan diuraikan dengan Use Case beserta

Deskripsinya ini dimaksudkan untuk mempermudah didalam memahami suatu sistem

yang terdiri dari beberapa diagram yang menggambarkan tingkat proses yang terdapat

dalam sistem yang digambarkan sebagai berikut :

Page 12: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

29

uc Use Case Diagram Pendapatan Jasa Audit

Sistem Proses Pendapatan Jasa Audit PT Santika Liem Bogor

Div isi Admin dan

Penatausahaan

Audit

Login

Menu utama Menu SPKK

Menu Inv oice

Rekap Invoice

New Invoice

New SPKK

Rekap SPKK

Form SPKK

Filter

Buat

Print Rekap

Akun Bank

Filter Print Rekap

Div isi Accounting

Direktur

Kolega

Print SPKK

Form InvoiceBuat

List Akun

Bank

Print Invoice

Buat akun

bank

Logout

Profile

Struktur

Organisasi

Visi Misi

«extend»

«include»

«include»

«include»

«extend»

«extend»

«include»«include»

«extend»

«extend»

«include»

«include»

«include»

«extend»

E. Usecase Diagram

Use Case Diagram disini berguna untuk menggambarkan perilaku, prosedur-

prosedur serta pengguna atau aktor yang terlibat pada sistem informasi pembuatan

dokumen pendapatan audit berbasis web pada PT Santika Liem Bogor :

1. Use Case Diagram Pembuatan Dokumen Pendapatan Audit.

Gambar III.5

Use Case Diagram Pendapatan Jasa Audit

Tabel III.1

Deskripsi Use Case Diagram Pendapatan Jasa Audit

Use Case Name Use Case Diagram Pembuatan Dokumen Pendapatan Audit.

Page 13: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

30

act Sistem Usulan Proses Pemesanan

Kolega Div isi Audit Khusus Div isi Admin dan Penatausahaan Audit DirekturSistem

Mulai

Menyepakati penawaran

kerja

Menerima penawaran

kerja yang sudah

disepakati

Membuat SPKK dan

inv oice uang muka

Menampilkan menu

utama

Melakukan login sistem

Requirements Admin dapat membuat SPKK, invoice, laporan SPKK dan

laporan invoice.

Goal Admin dapat login, input data SPKK, input data invoice,

membuat laporan SPKK dan membuat laporan invoice.

Pre-Condition Admin telah login.

Post-Condition Admin dapat login, input data SPKK, input data invoice,

membuat laporan SPKK dan membuat laporan invoice.

Failed end

Condition

Admin gagal login.

Primary Actor Admin

Main Flow/Basic

Path

1. Admin memasukkan alamat web.

2. Admin mengisi user dan password.

3. Admin memilih menu SPKK.

4. Admin menginput data.

5. Admin mendapatkan print SPKK.

6. Admin memilih menu invoice.

7. Admin menginput data.

8. Admin mendapatkan print invoice.

9. Admin dapat membuat laporan rekapan SPKK atau invoice.

Invariant -

F. Activity Diagram Sistem Usulan

1. Activity Diagram Sistem Usulan Proses Pemesanan

Page 14: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

31

act Sistem Usulan Proses Audit (Pelunasan)

Sistem

Mengaudit keuang

kolega

DirekturDiv isi Admin dan Penatausahaan AuditDiv isi Audit KhususDiv isi Audit Keuangan KepatuhanDiv isi Accounting

Mendapatkan bukti

pembayaran uang

muka

Kolega

Mulai

Membayar uang

muka

Memberikan salinan

bukti pembayaran

masuk dan SPKK

sebagai perintah

kerja

Mendapatkan

perintah kerja

Gambar III.6

Activity Diagram Sistem Usulan Proses Pemesanan

2. Activity Diagram Sistem Usulan Proses Audit dan Pelunasan

Page 15: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

32

act Sistem Usulan Proses Pembuatan Laporan

Div isi AccountingDiv isi Admin dan Penatausahaan Audit

Mulai

DirekturSistem

Membuka rekap inv oice

Melakukan login sistem

Menampilkan semua

rekap inv oice

Memampilkan menu

utama

Gambar III.7

Activity Diagram Sistem Usulan Proses Audit dan Pelunasan

3. Activity Diagram Sistem Usulan Proses Pembuatan Laporan

Page 16: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

33

sd Sequence Login

Admin

Form Login Menu UtamaCek Validasi

Melakukan Login()

Gambar III.8

Activity Diagram Sistem Usulan Proses Pembuatan Laporan

G. Sequence Diagram

1. Sequence Login

Page 17: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

34

sd Sequence SPKK

Admin

New SPKKMenu Utama Sistem Database Sistem Controller Sistem View Rekap SPKK

Memilih New SPKK()

mengambil

jumlah data

dibulan dan

tahun

melalui table

spkk()

pembuatan nomor

Gambar III.9

Sequence Diagram Login

2. Sequence SPKK

Page 18: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

35

sd Sequence Inv oice

Admin

Menu Utama New Inv oice Rekap Inv oiceSistem Database Sistem Controller Sistem View Ajax

mengambil

jumlah data

dibulan dan

tahun melalui

table spkk()

mengambil

semua data

Memilih new invoice()

Gambar III.10

Sequence Diagram SPKK

3. Sequence Invoice

Page 19: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

36

deployment Deployment Diagram Web

Web Serv erDatabase Serv er

Serv er

{Apache

2.4.4.41}

MySQL

Database

{santika}

Application Serv er

Application

{PHP

7.3.12}

Xampp

control

panel

Xampp

control

panel

Gambar III.11

Sequence Diagram Invoice

H. Deployment Diagram

Page 20: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

37

Gambar III.12

Deployment Diagram PT Santika Liem Bogor

3.2. Desain

A. Struktur Navigasi

Page 21: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

38

class Class Model

Login_model

Bank_model

- id

- order

- table

+ delete(): var

CI_Model

Gambar III.13

Struktur Navigasi

B. Class Diagram

1. Class Diagram Model

Page 22: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

39

Gambar III.14

Class Diagram Model

C. Spesifikasi File

Untuk pembuatan spesifikasi file dilihat dari database yang dibuat. Nama database

yang dibuat adalah santika dengan tabel login, spkk, invoice, dan bank.

Page 23: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

40

1. Spesifikasi File Data Login

Nama Database : santika

Nama Tabel : login

Fungsi File : Masuk ke menu utama

Tipe File : File Login

Akses File : Random

Panjang Record : 321

Kunci Field : id_admin

Tabel III.2

Spesifikasi File Data Login

No Elemen Data Akronim Tipe Data Panjang Keterangan

1 User Id id_admin Int 2 Primary Key

2 Nama User username Varchar 32

3 Password password Varchar 255

4 Nama nama Varchar 32

2. Spesifikasi File Data SPKK

Nama Database : santika

Nama Tabel : spkk

Fungsi File : Membuat SPKK

Tipe File : File SPKK

Akses File : Random

Page 24: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

41

Panjang Record : 313

Kunci Field : id_spkk

Tabel III.3

Spesifikasi Data SPKK

No Elemen Data Akronim Tipe Data Panjang Keterangan

1 Id SPKK id_spkk Int 4 Primary Key

2 No SPKK no_spkk Varchar 20

3 Nama Nama_pihak_1 Varchar 55

4 Jabatan jabatan_pihak_1 Varchar 32

5 Alamat alamat_pihak_1 Varchar 100

6 Nama Perusahaan perusahaan_pihak_1 Varchar 100

7 Tanggal SPKK tanggal_spkk Date

8 Tahun Buku tahun_buku Date

9 Jenis Bayar jenis_bayar Int 1

10 Jumlah Bayar jumlah_bayar Double

11 Status status Int 1

12 PPN ppn Double

13 Pph 23 pph_23 Double

14 Total Bayar total_bayar Double

15 Tempat TTD tempat_ttd Enum

3. Spesifikasi File Data Invoice

Page 25: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

42

Nama Database : santika

Nama Tabel : invoice

Fungsi File : Membuat Invoice

Tipe File : File Invoice

Akses File : Random

Panjang Record : 30

Kunci Field : id_invoice

Tabel III.4

Spesifikasi Data Invoice

No Elemen Data Akronim Tipe Data Panjang Keterangan

1 Id Invoice id_invoice Int 4 Primary Key

2 Uraian uraian Enum

3 No Invoice no_invoice Varchar 20

4 Tanggal Invoice tanggal_invoice Date

5 Id SPKK id_spkk_invoice Int 4 Foreign Key

6 Id Bank id_bank_invoice Int 2 Foreign Key

4. Spesifikasi File Data Bank

Nama Database : santika

Nama Tabel : bank

Fungsi File : Membuat data rekening bank

Page 26: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

43

Tipe File : File Bank

Akses File : Random

Panjang Record : 141

Kunci Field : id_bank

Tabel III.5

Spesifikasi Data Bank

No Elemen Data Akronim Tipe Data Panjang Keterangan

1 Id Bank id_bank Int 2 Primary Key

2 Nama Bank nama_bank Varchar 55

3 Nomor Rekening nomor_rekening Varchar 20

4 Cabang cabang Varchar 32

5 Atas Nama atas_nama Varchar 32

D. User Interface

1. Halaman Menu Utama Web PT Santika Liem Bogor

Page 27: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

44

Halaman menu utama merupakan halaman utama web PT Santika Liem Bogor,

yang dimana dihalaman menu utama ini bisa melihat beberapa keterangan yang di berikan

seperti : Alamat, Beberapa Menu, Quotes, dan Tentang PT Santika Liem Bogor.

Gambar III.16

User Interface Menu Utama Web

2. Halaman Login

Page 28: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

45

Pada halaman login ini Admin dapat melakukan login ke dalam web menu

utama.

Gambar III.17

User Interface Login

3. Halaman New SPKK

Page 29: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

46

Pada halaman new SPKK ini Admin dapat melakukan penginputan data.

Gambar III.18

User Interface New SPKK

4. Halaman Rekap SPKK

Page 30: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

47

Pada halaman rekap SPKK Admin dapat melihat, mengedit dan membatalkan

SPKK yang sudah tersubmit.

Gambar III.19

User Interface Rekap SPKK

5. Halaman PDF SPKK

Pada halaman ini Admin dapat menyimpan dan mencetak SPKK.

Gambar III.20

User Interface PDF SPKK

6. Halaman New Invoice

Page 31: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

48

Pada halaman ini Admin dapat melakukan penginputan data.

Gambar III.21

User Interface New Invoice

7. Halaman Rekap Invoice

Pada halaman rekap invoice Admin dapat melihat, mengedit dan membatalkan

invoice yang sudah tersubmit.

Gambar III.22

User Interface Rekap Invoice

8. Halaman Rekap Invoice

Page 32: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

49

Pada halaman ini Admin dapat menyimpan dan mencetak invoice .

Gambar III.23

User Interface PDF Invoice

9. Halaman Filter

Pada halaman ini Admin dapat memisahkan nama perusahaan kolega atau tanggal

yang dapat menampilkan list filter dan dapat mencetak.

Gambar III.24

User Interface Form Filter

Page 33: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

50

Gambar III.25

User Interface List Filter

Gambar III.26

User Interface Print Filter

Page 34: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

51

Gambar III.27

User Interface Form Laporan

Gambar III.28

User Interface Form Pembayaran

Page 35: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

52

3.3. Implementasi

A. Code

1. Code Igniter

a. Halaman Utama Web

<div class="container">

<div class="responsive">

<div class="gallery">

<div class="row">

<div class="col-md">

<a target="_blank" href="<?php echo

base_url('img/0_home.jpeg') ?>">

<img class="img-fluid" src="<?php echo

base_url('img/0_home.jpeg') ?>">

</a>

</div>

<div class="col-md">

<a target="_blank" href="<?php echo

base_url('img/1_home.jpeg') ?>">

<img class="img-fluid" src="<?php echo

base_url('img/1_home.jpeg') ?>">

</a>

</div>

Page 36: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

53

<div class="col-md">

<a target="_blank" href="<?php echo

base_url('img/2_home.jpeg') ?>">

<img class="img-fluid" src="<?php echo

base_url('img/2_home.jpeg') ?>">

</a>

</div>

</div>

</div>

</div>

<br>

<br>

<div class="profil mx-5">

<h1 class="text-center"> PT Santika Liem Bogor </h1>

<p class="text-justify">

PT Santika Liem Bogor adalah perusahaan yang berdiri pada 13

November 2016 dengan nomor Akta 627 yang berkedudukan di kabupaten

bogor tepatnya ber alamat di Jl. Arzimar I No. 30, Bogor 16152. Bergerak

dalam bidang Manajemen Konsultan Akuntansi PT Santika Liem Bogor

yang bekerjasama dengan beberapa kantor akuntan publik yang mana

dipimpin oleh Erni Nuraeni sebagai Direktur dan Drs. Arthawan Santika

Page 37: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

54

sebagai komisaris utama. Maksud dan tujuan kegiatan usaha ialah berusaha

di bidang perdagangan, jasa dan konsultasi, pertambangan, pembangunan,

industri, pembengkelan, pertanian, percetakan dan transportasi.

</p>

</div>

</div>

b. SPKK

1) SPKK_controller

<?php if (!defined('BASEPATH'))

exit('No direct script access allowed');

class Spkk_controller extends CI_Controller

{

function __construct()

{

parent::__construct();

$this->load->model('Spkk_model');

$this->load->library('form_validation');

$admin = array(

'judul' => 'SPKK',

);

$this->load->view('inc/link-head-admin', $admin);

Page 38: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

55

$this->load->view('user/nav');

}

public function index()

{

$q = urldecode($this->input->get('q', TRUE));

$start = intval($this->input->get('start'));

if ($q <> '') {

$config['base_url'] = base_url() . 'spkk_controller/index.html?q='

. urlencode($q);

$config['first_url'] = base_url() . 'spkk_controller/index.html?q='

. urlencode($q);

} else {

$config['base_url'] = base_url() . 'spkk_controller/index.html';

$config['first_url'] = base_url() . 'spkk_controller/index.html';

}

$config['per_page'] = 10;

$config['page_query_string'] = TRUE;

$config['total_rows'] = $this->Spkk_model->total_rows($q);

$spkk_controller = $this->Spkk_model-

>get_limit_data($config['per_page'], $start, $q);

Page 39: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

56

$this->load->library('pagination');

$this->pagination->initialize($config);

$data = array(

'spkk_controller_data' => $spkk_controller,

'q' => $q,

'pagination' => $this->pagination->create_links(),

'total_rows' => $config['total_rows'],

'start' => $start,

);

$this->load->view('spkk_controller/spkk_list', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

}

public function read($id)

{

$row = $this->Spkk_model->get_by_id($id);

if ($row) {

$data = array(

'id_spkk' => $row->id_spkk,

'no_spk' => $row->no_spk,

Page 40: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

57

'Nama_pihak_1' => $row->Nama_pihak_1,

'jabatan_pihak_1' => $row->jabatan_pihak_1,

'alamat_pihak_1' => $row->alamat_pihak_1,

'perusahaan_pihak_1' => $row->perusahaan_pihak_1,

'tanggal_spk' => $row->tanggal_spk,

'tahun_buku' => $row->tahun_buku,

'jenis_bayar' => $row->jenis_bayar,

'jumlah_bayar' => $row->jumlah_bayar,

'status' => $row->status,

'ppn' => $row->ppn,

'pph_23' => $row->pph_23,

'tempat_ttd' => $row->tempat_ttd,

);

$this->load->view('spkk_controller/spkk_read', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Data tidak ditemukan');

redirect(site_url('spkk_controller'));

}

}

public function create()

{

Page 41: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

58

// 35A-PK.Au-09.2019

$max_spkk_data = $this->Spkk_model->total_rows(date('m') . "." .

date('Y'));

if ($max_spkk_data) {

$hasil_data_nomor = intval($max_spkk_data) + 1;

$no_urut = sprintf("%'.02d", $hasil_data_nomor);

} else {

$no_urut = "01";

}

$noSpk = $no_urut . "A-PK.Au-" . date('m') . "." . date('Y');

$data = array(

'button' => 'Buat',

'action' => site_url('spkk_controller/create_action'),

'id_spkk' => set_value('id_spkk'),

'no_spk' => $noSpk,

'Nama_pihak_1' => set_value('Nama_pihak_1'),

'jabatan_pihak_1' => set_value('jabatan_pihak_1'),

'alamat_pihak_1' => set_value('alamat_pihak_1'),

'perusahaan_pihak_1' => set_value('perusahaan_pihak_1'),

'tanggal_spk' => set_value('tanggal_spk'),

Page 42: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

59

'tahun_buku' => set_value('tahun_buku'),

'jenis_bayar' => set_value('jenis_bayar'),

'jumlah_bayar' => set_value('jumlah_bayar'),

'status' => set_value('status'),

'ppn' => set_value('ppn'),

'pph_23' => set_value('pph_23'),

'tempat_ttd' => set_value('tempat_ttd'),

);

$this->load->view('spkk_controller/spkk_form', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

}

public function create_action()

{

$this->_rules();

if ($this->form_validation->run() == FALSE) {

$this->create();

} else {

if ($this->input->post('ppn', TRUE)) {

$ppn = doubleval(($this->input->post('jumlah_bayar', TRUE)

* 10 / 100));

Page 43: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

60

} else {

$ppn = doubleval($this->input->post('ppn', TRUE));

}

if ($this->input->post('pph_23', TRUE)) {

$pph_23 = doubleval(($this->input->post('jumlah_bayar',

TRUE) * 2 / 100));

} else {

$pph_23 = doubleval($this->input->post('pph_23', TRUE));

}

$total_bayar = $this->input->post('jumlah_bayar', TRUE) +

$ppn - $pph_23;

$data = array(

'no_spk' => $this->input->post('no_spk', TRUE),

'Nama_pihak_1' => $this->input->post('Nama_pihak_1',

TRUE),

'jabatan_pihak_1' => $this->input->post('jabatan_pihak_1',

TRUE),

'alamat_pihak_1' => $this->input->post('alamat_pihak_1',

TRUE),

Page 44: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

61

'perusahaan_pihak_1' => $this->input-

>post('perusahaan_pihak_1', TRUE),

'tanggal_spk' => $this->input->post('tanggal_spk', TRUE),

'tahun_buku' => $this->input->post('tahun_buku', TRUE),

'jenis_bayar' => $this->input->post('jenis_bayar', TRUE),

'jumlah_bayar' => $this->input->post('jumlah_bayar', TRUE),

'status' => $this->input->post('status', TRUE),

'ppn' => $ppn,

'pph_23' => $pph_23,

'total_bayar' => $total_bayar,

'tempat_ttd' => $this->input->post('tempat_ttd', TRUE),

);

$insert_data = $this->Spkk_model->insert($data);

$last_data = $this->Spkk_model->get_limit_data(1);

if ($insert_data) {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Berhasil Membuat

SPKK');

$this->session->set_flashdata('pdf', true);

$this->session->set_flashdata('id', $last_data[0]->id_spkk);

redirect(site_url('spkk_controller'));

Page 45: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

62

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Terjadi Kesalahan saat

input data');

redirect(site_url('spkk_controller'));

}

}

}

public function update($id)

{

$row = $this->Spkk_model->get_by_id($id);

if ($row) {

$data = array(

'button' => 'Ubah',

'action' => site_url('spkk_controller/update_action'),

'id_spkk' => set_value('id_spkk', $row->id_spkk),

'no_spk' => set_value('no_spk', $row->no_spk),

'Nama_pihak_1' => set_value('Nama_pihak_1', $row-

>Nama_pihak_1),

'jabatan_pihak_1' => set_value('jabatan_pihak_1', $row-

>jabatan_pihak_1),

Page 46: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

63

'alamat_pihak_1' => set_value('alamat_pihak_1', $row-

>alamat_pihak_1),

'perusahaan_pihak_1' => set_value('perusahaan_pihak_1',

$row->perusahaan_pihak_1),

'tanggal_spk' => set_value('tanggal_spk', $row->tanggal_spk),

'tahun_buku' => set_value('tahun_buku', $row->tahun_buku),

'jenis_bayar' => set_value('jenis_bayar', $row->jenis_bayar),

'jumlah_bayar' => set_value('jumlah_bayar', $row-

>jumlah_bayar),

'status' => set_value('status', $row->status),

'ppn' => set_value('ppn', $row->ppn),

'pph_23' => set_value('pph_23', $row->pph_23),

'tempat_ttd' => set_value('tempat_ttd', $row->tempat_ttd),

);

$this->load->view('spkk_controller/spkk_form', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Data tidak ditemukan');

redirect(site_url('spkk_controller'));

}

}

public function update_action()

Page 47: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

64

{

$this->_rules();

if ($this->form_validation->run() == FALSE) {

$this->update($this->input->post('id_spkk', TRUE));

} else {

if ($this->input->post('ppn', TRUE)) {

$ppn = doubleval(($this->input->post('jumlah_bayar', TRUE)

* 10 / 100));

} else {

$ppn = doubleval($this->input->post('ppn', TRUE));

}

if ($this->input->post('pph_23', TRUE)) {

$pph_23 = doubleval(($this->input->post('jumlah_bayar',

TRUE) * 2 / 100));

} else {

$pph_23 = doubleval($this->input->post('pph_23', TRUE));

}

$total_bayar = $this->input->post('jumlah_bayar', TRUE) +

$ppn - $pph_23;

Page 48: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

65

$data = array(

'no_spk' => $this->input->post('no_spk', TRUE),

'Nama_pihak_1' => $this->input->post('Nama_pihak_1',

TRUE),

'jabatan_pihak_1' => $this->input->post('jabatan_pihak_1',

TRUE),

'alamat_pihak_1' => $this->input->post('alamat_pihak_1',

TRUE),

'perusahaan_pihak_1' => $this->input-

>post('perusahaan_pihak_1', TRUE),

'tanggal_spk' => $this->input->post('tanggal_spk', TRUE),

'tahun_buku' => $this->input->post('tahun_buku', TRUE),

'jenis_bayar' => $this->input->post('jenis_bayar', TRUE),

'jumlah_bayar' => $this->input->post('jumlah_bayar', TRUE),

'status' => $this->input->post('status', TRUE),

'ppn' => $ppn,

'pph_23' => $pph_23,

'total_bayar' => $total_bayar,

'tempat_ttd' => $this->input->post('tempat_ttd', TRUE),

);

Page 49: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

66

$this->Spkk_model->update($this->input->post('id_spkk',

TRUE), $data);

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Berhasil Ubah Data');

redirect(site_url('spkk_controller'));

}

}

public function delete($id)

{

$row = $this->Spkk_model->get_by_id($id);

if ($row) {

$data = array(

'status' => 2,

);

$this->Spkk_model->update($id, $data);

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Berhasil BATAL SPKK');

redirect(site_url('spkk_controller'));

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Data tidak ditemukan');

redirect(site_url('spkk_controller'));

}

Page 50: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

67

}

public function _rules()

{

$this->form_validation->set_rules('no_spk', 'no spk',

'trim|required|is_unique[spkk.no_spk]');

$this->form_validation->set_rules('Nama_pihak_1', 'nama pihak 1',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('jabatan_pihak_1', 'jabatan pihak

1', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('alamat_pihak_1', 'alamat pihak

1', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('perusahaan_pihak_1',

'perusahaan pihak 1', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('tanggal_spk', 'tanggal spk',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('tahun_buku', 'tahun buku',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('jenis_bayar', 'jenis bayar',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('jumlah_bayar', 'jumlah bayar',

'trim|required|numeric');

$this->form_validation->set_rules('status', 'status', 'trim|required');

Page 51: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

68

$this->form_validation->set_rules('ppn', 'ppn', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('pph_23', 'pph 23',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('tempat_ttd', 'tempat ttd',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('id_spkk', 'id_spkk', 'trim');

$this->form_validation->set_error_delimiters('<span class="text-

danger">', '</span>');

}

public function pdf($id = '')

{

if ($id) {

$this->load->library('pdf');

$this->load->helper("terbilang");

$this->load->helper("currency");

$this->load->helper('tgl_indo');

$html_content = '<h3 align="center"></h3>';

Page 52: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

69

$this->load->model('Spkk_model');

$row = $this->Spkk_model->get_by_id($id);

if ($row) {

$data = array(

'id_spkk' => $row->id_spkk,

'no_spk' => $row->no_spk,

'Nama_pihak_1' => $row->Nama_pihak_1,

'jabatan_pihak_1' => $row->jabatan_pihak_1,

'alamat_pihak_1' => $row->alamat_pihak_1,

'perusahaan_pihak_1' => $row->perusahaan_pihak_1,

'tanggal_spk' => longdate_indo($row->tanggal_spk),

'tahun_buku' => longdate_indo($row->tahun_buku),

'jenis_bayar' => $row->jenis_bayar,

'jumlah_bayar' => rupiah($row->jumlah_bayar),

'jumlah_bayar_terbilang' =>

ucwords(number_to_words($row->jumlah_bayar)),

'termin' => rupiah($row->jumlah_bayar / 2),

'termin_terbilang' => ucwords((number_to_words($row-

>jumlah_bayar / 2))),

'status' => $row->status,

'ppn' => $row->ppn,

'pph_23' => $row->pph_23,

'tempat_ttd' => $row->tempat_ttd,

Page 53: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

70

);

$html_content .= $this->load->view('pdf/spkk', $data, true);

// echo $html_content;

}

$this->pdf->generate($html_content, 'spkk-' . $row->no_spk,

true, 'A4', 'portrait');

} else {

echo "tidak ada variable id?";

}

}

public function word()

{

header("Content-type: application/vnd.ms-word");

header("Content-Disposition: attachment;Filename=spkk.doc");

$data = array(

'spkk_data' => $this->Spkk_model->get_all(),

'start' => 0

);

$this->load->view('spkk_controller/spkk_doc', $data);

}

}

Page 54: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

71

2) Form SPKK

<h2 style="margin-top:0px"><?= $button ?> Spkk </h2>

<form action="<?php echo $action; ?>" method="post">

<div class="form-group">

<label for="varchar">No Spk <?php echo form_error('no_spk')

?></label>

<input type="text" class="form-control" name="no_spk"

id="Masukan no_spk" placeholder="No Spk" value="<?php echo

$no_spk; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

<label for="varchar">Nama Pihak 1 <?php echo

form_error('Nama_pihak_1') ?></label>

<input type="text" class="form-control" name="Nama_pihak_1"

id="Masukan Nama_pihak_1" placeholder="hgihihbi Pihak 1"

value="<?php echo $Nama_pihak_1; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

<label for="varchar">Jabatan Pihak 1 <?php echo

form_error('jabatan_pihak_1') ?></label>

<input type="text" class="form-control" name="jabatan_pihak_1"

id="Masukan jabatan_pihak_1" placeholder="Jabatan Pihak 1"

value="<?php echo $jabatan_pihak_1; ?>" />

Page 55: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

72

</div>

<div class="form-group">

<label for="varchar">Alamat Pihak 1 <?php echo

form_error('alamat_pihak_1') ?></label>

<input type="text" class="form-control" name="alamat_pihak_1"

id="Masukan alamat_pihak_1" placeholder="Alamat Pihak 1"

value="<?php echo $alamat_pihak_1; ?>" />

</div>

<div class="form-gr`oup">

<label for="varchar">Perusahaan Pihak 1 <?php echo

form_error('perusahaan_pihak_1') ?></label>

<input type="text" class="form-control"

name="perusahaan_pihak_1" id="Masukan perusahaan_pihak_1"

placeholder="Perusahaan Pihak 1" value="<?php echo

$perusahaan_pihak_1; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

<label for="date">Tanggal Spk <?php echo form_error('tanggal_spk')

?></label>

<input type="text" class="form-control datepicker"

name="tanggal_spk" id="Masukan tanggal_spk" placeholder="Tanggal

Spk" data-value="<?php echo str_replace('-', '/', $tanggal_spk); ?>"

value="<?php echo $tanggal_spk; ?>" />

Page 56: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

73

</div>

<div class="form-group">

<label for="date">Tahun Buku <?php echo form_error('tahun_buku')

?></label>

<input type="text" class="form-control datepicker"

name="tahun_buku" id="Masukan tahun_buku" placeholder="Tahun

Buku" data-value="<?php echo str_replace('-', '/', $tahun_buku); ?>"

value="<?php echo $tahun_buku; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

<label for="int">Jenis Bayar <?php echo form_error('jenis_bayar')

?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control" name="jenis_bayar"

id="Masukan jenis_bayar" placeholder="Jenis Bayar" value="<?php

echo $jenis_bayar; ?>" /> -->

<select class="browser-default custom-select" name="jenis_bayar"

id="jenis_bayar">

<option value="">Pilih Jenis Bayar</option>

<option <?php if ("1" == $jenis_bayar) : ?> selected <?php endif ?>

value="1">Cash</option>

<option <?php if ("2" == $jenis_bayar) : ?> selected <?php endif ?>

value="2">Termin</option>

</select>

Page 57: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

74

</div>

<div class="form-group">

<label for="double">Jumlah Bayar <?php echo

form_error('jumlah_bayar') ?></label>

<input type="number" class="form-control" name="jumlah_bayar"

id="Masukan jumlah_bayar" placeholder="Jumlah Bayar"

value="<?php echo $jumlah_bayar; ?>" />

</div>

<div class="form-group d-none">

<label for="int">Status <?php echo form_error('status') ?></label>

<input type="text" class="form-control" name="status" id="Masukan

status" placeholder="Status" value="<?php echo $status = ($status) ? '1'

: '0'; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

<label for="int">Ppn <?php echo form_error('ppn') ?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control" name="ppn"

id="Masukan ppn" placeholder="Ppn" value="<?php echo $ppn; ?>" />

-->

<select class="browser-default custom-select" name="ppn"

id="ppn">

<option value="">Pilih PPN 10%</option>

Page 58: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

75

<?php if ($this->uri->segment(2) == 'update' or $this->uri-

>segment(2) == 'update_action') : ?>

<option <?php if ("0" != $ppn) : ?> selected <?php endif ?>

value="1">EXCLUDE</option>

<option <?php if ("0" == $ppn) : ?> selected <?php endif ?>

value="0">TIDAK EXCLUDE</option>

<?php else : ?>

<option <?php if ("1" == $ppn) : ?> selected <?php endif ?>

value="1">EXCLUDE</option>

<option <?php if ("0" == $ppn) : ?> selected <?php endif ?>

value="0">TIDAK EXCLUDE</option>

<?php endif ?>

</select>

</div>

<div class="form-group">

<label for="int">Pph 23 <?php echo form_error('pph_23') ?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control" name="pph_23"

id="Masukan pph_23" placeholder="Pph 23" value="<?php echo

$pph_23; ?>" /> -->

<select class="browser-default custom-select" name="pph_23"

id="pph_23">

<option value="">Pilih PPH 23</option>

Page 59: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

76

<?php if ($this->uri->segment(2) == 'update' or $this->uri-

>segment(2) == 'update_action') : ?>

<option <?php if ("0" != $pph_23) : ?> selected <?php endif ?>

value="1">INCLUDE</option>

<option <?php if ("0" == $pph_23) : ?> selected <?php endif ?>

value="0">TIDAK INCLUDE</option>

<?php else : ?>

<option <?php if ("1" == $pph_23) : ?> selected <?php endif ?>

value="1">INCLUDE</option>

<option <?php if ("0" == $pph_23) : ?> selected <?php endif ?>

value="0">TIDAK INCLUDE</option>

<?php endif ?>

</select>

</div>

<div class="form-group">

<label for="varchar">Tempat Ttd <?php echo

form_error('tempat_ttd') ?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control" name="tempat_ttd"

id="Masukan tempat_ttd" placeholder="Tempat Ttd" value="<?php

echo $tempat_ttd; ?>" /> -->

<select class="browser-default custom-select" name="tempat_ttd"

id="tempat_ttd">

<option value="">Pilih Tempat Ttd</option>

Page 60: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

77

<option <?php if ("Bogor" == $tempat_ttd) : ?> selected <?php

endif ?> value="Bogor">Bogor</option>

<option <?php if ("Surabaya" == $tempat_ttd) : ?> selected <?php

endif ?> value="Surabaya">Surabaya</option>

</select>

</div>

<input type="hidden" name="id_spkk" value="<?php echo $id_spkk;

?>" />

<button type="submit" class="btn btn-primary btn-rounded"><?php

echo $button ?></button>

<a href="<?php echo site_url('spkk_controller') ?>" class="btn btn-

danger btn-rounded">Batal</a>

</form>

3) List SPKK

<?php

if ($this->session->flashdata('pdf')) {

echo "<script>";

echo "window.open('spkk_controller/pdf/" . $this->session-

>flashdata('id') . "', '_blank')";

echo "</script>";

}

?>

Page 61: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

78

<div class="row">

<div class="col-md-1 text-center mt-2">

<button class="btn btn-flat btn-rounded hoverable btn-kembali">

<!-- <h4><i class="fas fa-chevron-circle-left"></i></h4> -->

</button>

</div>

<div class="col-md-3 text-center mt-2">

<?php echo anchor(site_url('spkk_controller/create'), 'Buat Spkk',

'class="btn btn-primary btn-rounded d-inline"'); ?>

<br>

<br>

</div>

<div class="col-md-4 text-center">

<h2 style="margin-top:0px">Daftar Spkk</h2>

</div>

<div class="col-md-4 text-right">

<form action="<?php echo site_url('spkk_controller/index'); ?>"

class="form-group" method="get">

<div class="input-group">

<input type="text" class="form-control mt-2" name="q"

value="<?php echo $q; ?>">

Page 62: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

79

<span class="input-group-btn">

<?php

if ($q <> '') {

?>

<a href="<?php echo site_url('spkk_controller'); ?>"

class="btn btn-amber">Ulangi</a>

<?php

}

?>

<button class="btn btn-dark-green"

type="submit">Cari</button>

</span>

</div>

</form>

</div>

</div>

<div class="table-responsive">

<table class="table table-hover table-bordered text-nowrap table-sm

text-center" style="margin-bottom: 10px">

<tr>

<th class="th-sm">No</th>

<th class="th-sm">Tanggal Spk</th>

<th class="th-sm">No Spk</th>

Page 63: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

80

<!-- <th class="th-sm">Nama Pihak 1</th> -->

<!-- <th class="th-sm">Jabatan Pihak 1</th> -->

<th class="th-sm">Perusahaan Pihak 1</th>

<th class="th-sm">Tahun Buku</th>

<th class="th-sm">Alamat Pihak 1</th>

<!-- <th class="th-sm">Jenis Bayar</th> -->

<th class="th-sm">Jumlah Bayar</th>

<!-- <th class="th-sm">Status</th> -->

<!-- <th class="th-sm">Ppn</th> -->

<!-- <th class="th-sm">Pph 23</th> -->

<th class="th-sm">Total Bayar</th>

<!-- <th class="th-sm">Tempat Ttd</th> -->

<th class="th-sm">Aksi</th>

</tr><?php

foreach ($spkk_controller_data as $spkk_controller) {

?>

<tr>

<td width="80px"><?php echo ++$start ?></td>

<td><?php echo $spkk_controller->tanggal_spk ?></td>

<td><?php echo $spkk_controller->no_spk ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->Nama_pihak_1

?></td> -->

Page 64: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

81

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->jabatan_pihak_1

?></td> -->

<td class="text-left"><?php echo $spkk_controller-

>perusahaan_pihak_1 ?></td>

<td><?php echo $spkk_controller->tahun_buku ?></td>

<td class="text-left"><?php echo $spkk_controller-

>alamat_pihak_1 ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->jenis_bayar ?></td> -

->

<td><?php echo format_uang_standar($spkk_controller-

>jumlah_bayar) ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->status ?></td> -->

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->ppn ?></td> -->

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->pph_23 ?></td> -->

<td><?php echo format_uang_standar($spkk_controller-

>total_bayar) ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->tempat_ttd ?></td> --

>

<td style="text-align:center" width="120px">

<a href="<?php echo base_url() . 'spkk_controller/PDF/' .

$spkk_controller->id_spkk ?>" class="btn btn-sm btn-info" data-

toggle="tooltip" title="Lihat">

<span class="fa fa-eye"></span>

Page 65: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

82

</a>

<a onclick="alert('Anda akan diarahkan ke form Ubah

data')" href="<?php echo base_url() . 'spkk_controller/update/' .

$spkk_controller->id_spkk ?>" class="btn btn-sm btn-warning" data-

toggle="tooltip" title="Ubah">

<span class="fa fa-edit"></span>

</a>

<a onclick="return confirm('anda yakin akan membatalkan

data?')" href="<?php echo 'spkk_controller/delete/' . $spkk_controller-

>id_spkk ?>" class="btn btn-sm btn-danger" data-toggle="tooltip"

title="Batal">

<span class="fa fa-trash"></span>

</a>

</td>

</tr>

<?php

}

if ($start == 0) {

?>

<script>

alert('Data tidak ditemukan');

</script>

<?php } ?>

Page 66: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

83

</table>

</div>

<div class="row mt-2">

<div class="col-md-4">

<a href="#" class="btn btn-elegant btn-sm disabled ">Jumlah Data

Spkk : <?php echo $total_rows ?></a>

<?php echo anchor(site_url('filter/formRekap/spkk'), 'Filter',

'class="btn btn-secondary"'); ?>

</div>

<div class="col-md-8 text-right">

<?php echo $pagination ?>

</div>

</div>

4) SPKK Model

<?php if (!defined('BASEPATH'))

exit('No direct script access allowed');

class Spkk_model extends CI_Model

{

public $table = 'spkk';

public $id = 'id_spkk';

public $order = 'DESC';

Page 67: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

84

function __construct()

{

parent::__construct();

}

// get all

function get_all()

{

$this->db->order_by($this->id, $this->order);

return $this->db->get($this->table)->result();

}

// get data by id

function get_by_id($id)

{

$this->db->where('id_spkk', $id);

return $this->db->get($this->table)->row();

} // get data by id

function get_by_id_no_spk($id)

{

$this->db->where('no_spk', $id);

return $this->db->get($this->table)->row();

}

Page 68: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

85

// get total rows

function total_rows($q = NULL)

{

$this->db->like('id_spkk', $q);

$this->db->or_like('no_spk', $q);

$this->db->or_like('Nama_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('jabatan_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('alamat_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('tanggal_spk', $q);

$this->db->or_like('tahun_buku', $q);

$this->db->or_like('jenis_bayar', $q);

$this->db->or_like('jumlah_bayar', $q);

$this->db->or_like('status', $q);

$this->db->or_like('ppn', $q);

$this->db->or_like('pph_23', $q);

$this->db->or_like('tempat_ttd', $q);

$this->db->from($this->table);

return $this->db->count_all_results();

}

// get data with limit and search

Page 69: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

86

function get_limit_data($limit, $start = 0, $q = NULL)

{

$this->db->order_by($this->id, $this->order);

$this->db->like('id_spkk', $q);

$this->db->or_like('no_spk', $q);

$this->db->or_like('Nama_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('jabatan_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('alamat_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $q);

$this->db->or_like('tanggal_spk', $q);

$this->db->or_like('tahun_buku', $q);

$this->db->or_like('jenis_bayar', $q);

$this->db->or_like('jumlah_bayar', $q);

$this->db->or_like('status', $q);

$this->db->or_like('ppn', $q);

$this->db->or_like('pph_23', $q);

$this->db->or_like('tempat_ttd', $q);

$this->db->limit($limit, $start);

return $this->db->get($this->table)->result();

}

// get total rows

Page 70: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

87

function total_rows_laporan($first_date, $second_date,

$jenisLaporan, $nama)

{

if ($nama != '') {

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $nama);

}

if ($first_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '>=', $first_date);

}

if ($second_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '<=', $second_date);

}

$this->db->from($this->table);

return $this->db->count_all_results();

}

// get data with limit and search

function get_limit_data_laporan($limit, $first_date, $second_date,

$jenisLaporan, $nama)

{

if ($nama != '') {

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $nama);

}

Page 71: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

88

$this->db->order_by($jenisLaporan, $this->order);

if ($first_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '>=', $first_date);

}

if ($second_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '<=', $second_date);

}

$this->db->limit($limit, 0);

return $this->db->get($this->table)->result();

}

public function total_filter($limit, $first_date, $second_date,

$jenisLaporan, $nama, $sum)

{

if ($nama != '') {

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $nama);

}

$this->db->order_by($jenisLaporan, $this->order);

if ($first_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '>=', $first_date);

}

if ($second_date) {

Page 72: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

89

$this->db->where($jenisLaporan . '<=', $second_date);

}

$this->db->limit($limit, 0);

$this->db->select_sum($sum);

return $this->db->get($this->table)->row()->$sum;

}

public function get_all_no_spkk($keyword)

{

$this->db->or_like('no_spk', $keyword);

return $this->db->get($this->table)->result();

}

// insert data

function insert($data)

{

$this->db->insert($this->table, $data);

return true;

}

// update data

Page 73: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

90

function update($id, $data)

{

$this->db->where('id_spkk', $id);

$this->db->update($this->table, $data);

}

// delete data

function delete($id)

{

$this->db->where('id_spkk', $id);

$this->db->delete($this->table);

}

}

c. Invoice

1) Invoice Controller

<?php if (!defined('BASEPATH'))

exit('No direct script access allowed');

class Invoice_controller extends CI_Controller

{

function __construct()

{

Page 74: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

91

parent::__construct();

$this->load->model('Invoice_model');

$this->load->library('form_validation');

$admin = array(

'judul' => 'INVOICE',

);

$this->load->view('inc/link-head-admin', $admin);

$this->load->view('user/nav');

}

public function index()

{

$q = urldecode($this->input->get('q', TRUE));

$start = intval($this->input->get('start'));

if ($q <> '') {

$config['base_url'] = base_url() .

'invoice_controller/index.html?q=' . urlencode($q);

$config['first_url'] = base_url() .

'invoice_controller/index.html?q=' . urlencode($q);

} else {

$config['base_url'] = base_url() . 'invoice_controller/index.html';

Page 75: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

92

$config['first_url'] = base_url() . 'invoice_controller/index.html';

}

$config['per_page'] = 10;

$config['page_query_string'] = TRUE;

$config['total_rows'] = $this->Invoice_model->total_rows($q);

$invoice_controller = $this->Invoice_model-

>get_limit_data($config['per_page'], $start, $q);

$this->load->library('pagination');

$this->pagination->initialize($config);

// ambil data spkk

$this->load->model('Spkk_model');

$data_spkk = $this->Spkk_model->get_all();

// ambil data bank

$this->load->model('Bank_model');

$data_bank = $this->Bank_model->get_all();

$data = array(

'invoice_controller_data' => $invoice_controller,

'q' => $q,

Page 76: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

93

'pagination' => $this->pagination->create_links(),

'total_rows' => $config['total_rows'],

'start' => $start,

'data_spkk' => $data_spkk,

'data_bank' => $data_bank,

);

$this->load->view('invoice_controller/invoice_list', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

}

public function read($id)

{

$row = $this->Invoice_model->get_by_id($id);

if ($row) {

$data = array(

'id_invoice' => $row->id_invoice,

'uraian' => $row->uraian,

'no_invoice' => $row->no_invoice,

'tanggal_invoice' => $row->tanggal_invoice,

'id_spkk_invoice' => $row->id_spkk_invoice,

'id_bank_invoice' => $row->id_bank_invoice,

Page 77: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

94

'data_spkk' => $row->no_spk,

'data_bank' => $row->nama_bank,

);

$this->load->view('invoice_controller/invoice_read', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Data tidak ditemukan');

redirect(site_url('invoice_controller'));

}

}

public function create()

{

// No. 70/SCM/09/2019

$max_invoice_data = $this->Invoice_model->total_rows(date('m')

. "/" . date('Y'));

if ($max_invoice_data) {

$hasil_data_nomor = intval($max_invoice_data) + 1;

$no_urut = sprintf("%'.02d", $hasil_data_nomor);

} else {

$no_urut = "01";

}

Page 78: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

95

$noInvoice = "No. " . $no_urut . "/SCM" . "/" . date('m') . "/" .

date('Y');

// ambil data spkk

$this->load->model('Spkk_model');

$data_spkk = $this->Spkk_model->get_all();

// ambil data bank

$this->load->model('Bank_model');

$data_bank = $this->Bank_model->get_all();

$data = array(

'button' => 'Buat',

'action' => site_url('invoice_controller/create_action'),

'id_invoice' => set_value('id_invoice'),

'uraian' => set_value('uraian'),

'no_invoice' => $noInvoice,

'tanggal_invoice' => set_value('tanggal_invoice'),

'id_spkk_invoice' => set_value('id_spkk_invoice'),

'id_bank_invoice' => set_value('id_bank_invoice'),

'data_spkk' => $data_spkk,

'data_bank' => $data_bank,

);

Page 79: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

96

$this->load->view('invoice_controller/invoice_form', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

$this->load->view('inc/function-js-admin');

}

public function create_action()

{

$this->_rules();

if ($this->form_validation->run() == FALSE) {

$this->create();

} else {

$this->load->model('Spkk_model');

$row = $this->Spkk_model->get_by_id_no_spk($this-

>input->post('id_spkk_invoice', TRUE));

if ($row) {

$id_spkk = $row->id_spkk;

$uraian = $row->uraian;

}

$data = array(

'uraian' => $this->input->post('uraian', TRUE),

'no_invoice' => $this->input->post('no_invoice', TRUE),

Page 80: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

97

'tanggal_invoice' => $this->input->post('tanggal_invoice',

TRUE),

'id_spkk_invoice' => $id_spkk,

'id_bank_invoice' => $this->input->post('id_bank_invoice',

TRUE),

);

$insert_data = $this->Invoice_model->insert($data);

$last_data = $this->Invoice_model->get_limit_data(1);

if ($insert_data) {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Berhasil Membuat

Invoice');

$this->session->set_flashdata('pdf', true);

$this->session->set_flashdata('id', $last_data[0]->id_invoice);

redirect(site_url('invoice_controller'));

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Terjadi Kesalahan saat

input data');

redirect(site_url('invoice_controller'));

}

}

Page 81: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

98

}

public function update($id)

{

$row = $this->Invoice_model->get_by_id($id);

// ambil data spkk

$this->load->model('Spkk_model');

$data_spkk = $this->Spkk_model->get_all();

// ambil data bank

$this->load->model('Bank_model');

$data_bank = $this->Bank_model->get_all();

if ($row) {

$data = array(

'button' => 'Ubah',

'action' => site_url('invoice_controller/update_action'),

'id_invoice' => set_value('id_invoice', $row->id_invoice),

'uraian' => set_value('uraian', $row->uraian),

'no_invoice' => set_value('no_invoice', $row->no_invoice),

'tanggal_invoice' => set_value('tanggal_invoice', $row-

>tanggal_invoice),

Page 82: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

99

'id_spkk_invoice' => set_value('id_spkk_invoice', $row-

>id_spkk_invoice),

'id_bank_invoice' => set_value('id_bank_invoice', $row-

>id_bank_invoice),

'data_spkk' => $data_spkk,

'data_bank' => $data_bank,

);

$this->load->view('invoice_controller/invoice_form', $data);

$this->load->view('inc/footer-js-admin');

$this->load->view('inc/function-js-admin');

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Data tidak ditemukan');

redirect(site_url('invoice_controller'));

}

}

public function update_action()

{

$this->_rules();

if ($this->form_validation->run() == FALSE) {

$this->update($this->input->post('id_invoice', TRUE));

} else {

Page 83: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

100

$data = array(

'uraian' => $this->input->post('uraian', TRUE),

'no_invoice' => $this->input->post('no_invoice', TRUE),

'tanggal_invoice' => $this->input->post('tanggal_invoice',

TRUE),

'id_spkk_invoice' => $this->input->post('id_spkk_invoice',

TRUE),

'id_bank_invoice' => $this->input->post('id_bank_invoice',

TRUE),

);

$this->Invoice_model->update($this->input->post('id_invoice',

TRUE), $data);

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Berhasil Ubah Data');

redirect(site_url('invoice_controller'));

}

}

public function delete($id)

{

$row = $this->Invoice_model->get_by_id($id);

if ($row) {

Page 84: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

101

$this->Invoice_model->delete($id);

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Berhasil Hapus Data');

redirect(site_url('invoice_controller'));

} else {

$this->session->set_flashdata('pesan', 'Data tidak ditemukan');

redirect(site_url('invoice_controller'));

}

}

public function _rules()

{

$this->form_validation->set_rules('uraian', 'uraian', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('no_invoice', 'no invoice',

'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('tanggal_invoice', 'tanggal

invoice', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('id_spkk_invoice', 'id spkk

invoice', 'callback_spk_check');

$this->form_validation->set_rules('id_bank_invoice', 'id bank

invoice', 'trim|required');

$this->form_validation->set_rules('id_invoice', 'id_invoice', 'trim');

Page 85: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

102

$this->form_validation->set_error_delimiters('<span class="text-

danger">', '</span>');

}

function spk_check($str)

{

$cek = $this->Invoice_model->hasSameName($str);

if ($cek == false)

{

$this->form_validation->set_message('spk_check', 'No SPKK

tidak bisa digunakan');

return FALSE;

}

else

{

return TRUE;

}

}

Page 86: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

103

public function pdf($id = '')

{

$this->load->library('pdf');

$this->load->helper("terbilang");

$this->load->helper("currency");

$this->load->helper('tgl_indo');

$html_content = '<h3 align="center"></h3>';

$this->load->model('Invoice_model');

$row = $this->Invoice_model->get_by_id($id);

if ($row) {

$data = array(

'id_invoice' => $row->id_invoice,

'uraian' => $row->uraian,

'no_invoice' => $row->no_invoice,

'tanggal_invoice' => longdate_indo($row->tanggal_invoice),

'id_spkk_invoice' => $row->id_spkk_invoice,

'id_bank_invoice' => $row->id_bank_invoice,

'data_no_spkk' => $row->no_spk,

Page 87: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

104

'data_tahun_buku' => longdate_indo($row->tahun_buku),

'data_perusahaan_pihak_1' => $row->perusahaan_pihak_1,

'data_jenis_bayar' => $row->jenis_bayar,

'data_jumlah_bayar' => $row->jumlah_bayar,

'data_ppn' => $row->ppn,

'data_pph_23' => $row->pph_23,

'data_total_bayar' => format_uang($row->total_bayar),

// 'data_total_bayar_terbilang' =>

strtoupper(number_to_words($row->total_bayar)),

'data_nama_bank' => $row->nama_bank,

'data_nomor_rekening' => $row->nomor_rekening,

'data_cabang' => $row->cabang,

'data_atas_nama' => $row->atas_nama,

);

$html_content .= $this->load->view('pdf/invoice', $data, true);

}

$this->pdf->generate($html_content, 'INV-' . str_replace('/', '_',

$row->no_invoice), true, 'A4', 'portrait');

}

public function word()

{

header("Content-type: application/vnd.ms-word");

Page 88: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

105

header("Content-Disposition: attachment;Filename=invoice.doc");

$data = array(

'invoice_data' => $this->Invoice_model->get_all(),

'start' => 0

);

$this->load->view('invoice_controller/invoice_doc', $data);

}

}

2) Form Invoice

<h2 style="margin-top:0px"><?php echo $button ?> Invoice </h2>

<form action="<?php echo $action; ?>" method="post">

<div class="form-group">

<label for="int">Uraian <?php echo form_error('uraian') ?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control" name="uraian"

id="Masukan uraian" placeholder="Uraian" value="<?php echo

$uraian; ?>" /> -->

<select class="browser-default custom-select" name="uraian"

id="uraian">

<option value="">Pilih Uraian</option>

<option <?php if ("Fee" == $uraian) : ?> selected <?php endif ?>

value="Fee">Fee</option>

Page 89: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

106

<option <?php if ("Uang Muka" == $uraian) : ?> selected <?php

endif ?> value="Uang Muka">Uang Muka</option>

<option <?php if ("Pelunasan" == $uraian) : ?> selected <?php endif

?> value="Pelunasan">Pelunasan</option>

</select>

</div>

<div class="form-group">

<label for="varchar">No Invoice <?php echo

form_error('no_invoice') ?></label>

<input type="text" class="form-control" name="no_invoice"

id="Masukan no_invoice" placeholder="No Invoice" value="<?php

echo $no_invoice; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

<label for="date">Tanggal Invoice <?php echo

form_error('tanggal_invoice') ?></label>

<input type="text" class="form-control datepicker"

name="tanggal_invoice" id="Masukan tanggal_invoice"

placeholder="Tanggal Invoice" data-value="<?php echo str_replace('-',

'/', $tanggal_invoice); ?>" value="<?php echo $tanggal_invoice; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

Page 90: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

107

<label for="int">No Spkk Invoice <?php echo

form_error('id_spkk_invoice') ?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control"

name="id_spkk_invoice" id="Masukan id_spkk_invoice"

placeholder="Id Spkk Invoice" value="<?php echo $id_spkk_invoice;

?>" /> -->

<!-- <select class="browser-default custom-select"

name="id_spkk_invoice" id="id_spkk_invoice">

<option value="">Pilih</option>

<?php foreach ($data_spkk as $data) { ?>

<option <?php if (isset($id_spkk_invoice)) : ?> <?php if ($data-

>id_spkk == $id_spkk_invoice) : ?> selected <?php endif ?> <?php

endif ?> value="<?php echo $data->id_spkk ?>">

<?php echo $data->no_spk ?>

</option>

<?php } ?>

</select> -->

<input type="text" class="form-control" name="id_spkk_invoice"

id="id_no_invoice" placeholder="Masukan No SPKK" value="<?php

echo $id_spkk_invoice; ?>" />

</div>

<div class="form-group">

Page 91: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

108

<label for="int">Nama Bank <?php echo

form_error('id_bank_invoice') ?></label>

<!-- <input type="text" class="form-control"

name="id_bank_invoice" id="Masukan id_bank_invoice"

placeholder="Id Bank Invoice" value="<?php echo $id_bank_invoice;

?>" /> -->

<select class="browser-default custom-select"

name="id_bank_invoice" id="id_bank_invoice">

<option value="">Pilih</option>

<?php foreach ($data_bank as $data) { ?>

<option <?php if (isset($id_bank_invoice)) : ?> <?php if ($data-

>id_bank == $id_bank_invoice) : ?> selected <?php endif ?> <?php

endif ?> value="<?php echo $data->id_bank ?>">

<?php echo $data->nama_bank ?>

</option>

<?php } ?>

</select>

</div>

<input type="hidden" name="id_invoice" value="<?php echo

$id_invoice; ?>" />

<button type="submit" id="SUBMIT" class="d-none btn btn-primary

btn-rounded"><?php echo $button ?></button>

Page 92: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

109

<a href="<?php echo site_url('invoice_controller') ?>" class="btn btn-

danger btn-rounded">Batal</a>

</form>

3) List Invoice

<?php

if ($this->session->flashdata('pdf')) {

echo "<script>";

echo "window.open('invoice_controller/pdf/" . $this->session-

>flashdata('id') . "', '_blank')";

echo "</script>";

}

?>

<div class="row">

<div class="col-md-1 text-center mt-2">

<button class="btn btn-flat btn-rounded hoverable btn-kembali">

<!-- <h4><i class="fas fa-chevron-circle-left"></i></h4> -->

</button>

</div>

<div class="col-md-3 text-center mt-2">

<?php echo anchor(site_url('invoice_controller/create'), 'Buat

Invoice', 'class="btn btn-primary btn-rounded d-inline"'); ?>

<br>

Page 93: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

110

<br>

</div>

<div class="col-md-4 text-center">

<h2 style="margin-top:0px">Daftar Invoice</h2>

</div>

<div class="col-md-4 text-right">

<form action="<?php echo site_url('invoice_controller/index');

?>" class="form-group" method="get">

<div class="input-group">

<input type="text" class="form-control mt-2" name="q"

value="<?php echo $q; ?>">

<span class="input-group-btn">

<?php

if ($q <> '') {

?>

<a href="<?php echo site_url('invoice_controller'); ?>"

class="btn btn-amber">Ulangi</a>

<?php

}

?>

<button class="btn btn-dark-green"

type="submit">Cari</button>

Page 94: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

111

</span>

</div>

</form>

</div>

</div>

<div class="table-responsive">

<table class="table table-hover table-bordered text-nowrap table-sm

text-center" style="margin-bottom: 10px">

<tr>

<th class="th-sm">No</th>

<th class="th-sm">Tanggal Invoice</th>

<th class="th-sm">No Invoice</th>

<th class="th-sm">No Spkk</th>

<th class="th-sm">Nama Perusahaan</th>

<th class="th-sm">Jumlah</th>

<th class="th-sm">PPN 10%</th>

<th class="th-sm">PPH -2%</th>

<th class="th-sm">Jumlah Fee</th>

<th class="th-sm">Uang Muka / Pelunasan / Fee</th>

<th class="th-sm">Tahun Buku</th>

<th class="th-sm">Rekening</th>

<th class="th-sm">Aksi</th>

</tr><?php

Page 95: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

112

foreach ($invoice_controller_data as $invoice_controller) {

?>

<tr>

<td width="80px"><?php echo ++$start ?></td>

<td><?php echo $invoice_controller->tanggal_invoice

?></td>

<td><?php echo $invoice_controller->no_invoice ?></td>

<td><?php echo $invoice_controller->no_spk ?></td>

<td class="text-left"><?php echo $invoice_controller-

>perusahaan_pihak_1 ?></td>

<td><?php echo format_uang_standar($invoice_controller-

>jumlah_bayar) ?></td>

<td><?php echo format_uang_standar($invoice_controller-

>ppn) ?></td>

<td><?php echo format_uang_standar($invoice_controller-

>pph_23) ?></td>

<td><?php echo format_uang_standar($invoice_controller-

>total_bayar) ?></td>

<td><?php echo $invoice_controller->uraian ?></td>

<td><?php echo $invoice_controller->tahun_buku ?></td>

<td><?php echo $invoice_controller->atas_nama . '-' .

$invoice_controller->nama_bank ?></td>

<td style="text-align:center" width="120px">

Page 96: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

113

<a href="<?php echo base_url() .

'invoice_controller/PDF/' . $invoice_controller->id_invoice ?>"

class="btn btn-sm btn-info" data-toggle="tooltip" title="Lihat">

<span class="fa fa-eye"></span>

</a>

<a onclick="alert('Anda akan diarahkan ke form Ubah

data')" href="<?php echo base_url() . 'invoice_controller/update/' .

$invoice_controller->id_invoice ?>" class="btn btn-sm btn-warning"

data-toggle="tooltip" title="Ubah">

<span class="fa fa-edit"></span></a>

<a onclick="return confirm('anda yakin akan menghapus

data?')" href="<?php echo 'invoice_controller/delete/' .

$invoice_controller->id_invoice ?>" class="btn btn-sm btn-danger"

data-toggle="tooltip" title="Hapus">

<span class="fa fa-trash"></span>

</a>

</td>

</tr>

<?php

}

if ($start == 0) {

?>

<script>

Page 97: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

114

alert('Data tidak ditemukan');

</script>

<?php } ?>

</table>

</div>

<div class="row mt-2">

<div class="col-md-4">

<a href="#" class="btn btn-elegant btn-sm disabled ">Jumlah

Data Invoice : <?php echo $total_rows ?></a>

<?php echo anchor(site_url('filter/formRekap/invoice'), 'Filter',

'class="btn btn-secondary"'); ?>

</div>

<div class="col-md-8 text-right">

<?php echo $pagination ?>

</div>

</div>

4) Invoice Model

<?php if (!defined('BASEPATH'))

exit('No direct script access allowed');

class Invoice_model extends CI_Model

{

Page 98: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

115

public $table = 'invoice';

public $id = 'id_invoice';

public $order = 'DESC';

function __construct()

{

parent::__construct();

}

// get all

function get_all()

{

$this->db->order_by($this->id, $this->order);

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

return $this->db->get($this->table)->result();

}

// get data by id

function get_by_id($id)

{

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

Page 99: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

116

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

$this->db->where('id_invoice', $id);

return $this->db->get($this->table)->row();

}

// get total rows

function total_rows($q = NULL)

{

$this->db->like('id_invoice', $q);

$this->db->or_like('uraian', $q);

$this->db->or_like('no_invoice', $q);

$this->db->or_like('tanggal_invoice', $q);

$this->db->or_like('id_spkk_invoice', $q);

$this->db->or_like('id_bank_invoice', $q);

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

$this->db->from($this->table);

return $this->db->count_all_results();

}

// get data with limit and search

Page 100: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

117

function get_limit_data($limit, $start = 0, $q = NULL)

{

$this->db->order_by($this->id, $this->order);

$this->db->like('id_invoice', $q);

$this->db->or_like('uraian', $q);

$this->db->or_like('no_invoice', $q);

$this->db->or_like('tanggal_invoice', $q);

$this->db->or_like('id_spkk_invoice', $q);

$this->db->or_like('id_bank_invoice', $q);

$this->db->limit($limit, $start);

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

return $this->db->get($this->table)->result();

}

// get total rows

function total_rows_laporan($first_date, $second_date,

$jenisLaporan, $nama)

{

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

Page 101: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

118

if ($nama != '') {

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $nama);

}

if ($first_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '>=', $first_date);

}

if ($second_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '<=', $second_date);

}

$this->db->from($this->table);

return $this->db->count_all_results();

}

// get data with limit and search

function get_limit_data_laporan($limit, $first_date, $second_date,

$jenisLaporan, $nama)

{

if ($nama != '') {

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $nama);

}

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

Page 102: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

119

$this->db->order_by($jenisLaporan, $this->order);

if ($first_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '>=', $first_date);

}

if ($second_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '<=', $second_date);

}

$this->db->limit($limit, 0);

return $this->db->get($this->table)->result();

}

function total_filter($limit, $first_date, $second_date, $jenisLaporan,

$nama)

{

if ($nama != '') {

$this->db->or_like('perusahaan_pihak_1', $nama);

}

$this->db->join('bank', 'bank.id_bank = invoice.id_bank_invoice');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk = invoice.id_spkk_invoice');

$this->db->order_by($jenisLaporan, $this->order);

if ($first_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '>=', $first_date);

Page 103: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

120

}

if ($second_date) {

$this->db->where($jenisLaporan . '<=', $second_date);

}

$this->db->limit($limit, 0);

$this->db->select_sum('ppn');

$this->db->select_sum('pph_23');

$this->db->select_sum('jumlah_bayar');

$this->db->select_sum('total_bayar');

return $this->db->get($this->table)->row();

}

function hasSameName($name){

$this->db->select('*');

$this->db->join('spkk', 'spkk.id_spkk =

invoice.id_spkk_invoice');

$this->db->from($this->table);

$this->db->where('no_spk',$name);

Page 104: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

121

$data=$this->db->get();

$result=$data->row();

if(empty($result)){

$this->db->select('status');

// $this->db->join('invoice', 'spkk.id_spkk =

invoice.id_spkk_invoice');

$this->db->from('spkk');

$this->db->where('status',1);

$data=$this->db->get();

$result=$data->row();

Page 105: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

122

if ($result->status==2) {

return true;

} else {

return false;

}

} else{

return false;

}

}

// insert data

function insert($data)

{

$this->db->insert($this->table, $data);

return true;

}

// update data

function update($id, $data)

{

Page 106: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

123

$this->db->where('id_invoice', $id);

$this->db->update($this->table, $data);

}

// delete data

function delete($id)

{

$this->db->where('id_invoice', $id);

$this->db->delete($this->table);

}

}

d. Filter

1) Form Filter

<div class="row">

<div class="col-md-12">

<div class="container text-center">

<form action="<?php echo base_url('filter/tampilrekap') ?>"

method="post">

<fieldset class="mt-3">

<legend class="h4">Filter Rekap SPKK dan

Invoice</legend>

<div class="mt-3">

Page 107: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

124

<p>PILIH REKAP <?= $filter ?></p>

<!-- Material unchecked -->

<div class="form-check form-check-inline">

<input type="radio" class="form-check-input" <?php

echo $data = ($filter == 'spkk') ? 'checked' : ''; ?> id="pilihLapSPKK"

name="pilihRekap" value="spkk">

<label class="form-check-label"

for="pilihLapSPKK">SPKK</label>

</div>

<!-- Material checked -->

<div class="form-check form-check-inline">

<input type="radio" class="form-check-input" <?php

echo $data = ($filter == 'invoice') ? 'checked' : ''; ?>

id="pilihLapInvoice" name="pilihRekap" value="invoice">

<label class="form-check-label"

for="pilihLapInvoice">Invoice</label>

</div>

</div>

<br>

<div class="row">

<div class="col-md ">

Page 108: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

125

</div>

<div class="col-md d-none" id="formNama">

<div class=" form-group">

<label for="Nama">Nama</label>

<input type="text" class="form-control"

name="nama" id="nama" placeholder="Masukan Nama Perusahaan 1

atau kosongkan" value="" />

</div>

<p>Pilih tanggal awal dan akhir untuk filter atau

kosongkan</p>

</div>

<div class="col-md ">

</div>

</div>

<br>

<!--Grid row-->

<div class="row">

<!--Grid column-->

<div class="col-md-6 mb-4 d-none"

id="formTanggalAwal">

<p>PILIH TANGGAL AWAL</p>

Page 109: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

126

<div class="md-form">

<!--The "from" Date Picker -->

<input placeholder="" type="text" id="startingDate"

class="form-control datepicker" name="tanggalAwal">

<label for="startingDate">Tanggal Awal</label>

</div>

</div>

<!--Grid column-->

<!--Grid column-->

<div class="col-md-6 mb-4 d-none"

id="formTanggalAkhir">

<p>PILIH TANGGAL AKHIR</p>

<div class="md-form">

<!--The "to" Date Picker -->

<input placeholder="" type="text" id="endingDate"

class="form-control datepicker" name="tanggalAkhir">

<label for="endingDate">Tanggal Akhir</label>

</div>

</div>

Page 110: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

127

<!--Grid column-->

</div>

<!--Grid row-->

<button type="submit" class="btn btn-secondary btn-

rounded d-none" id="lihatLap">Lihat</button>

</fieldset>

</form>

</div>

</div>

</div>

<script>

$('#startingDate,#endingDate, #pilihLapSPKK, #pilihLapInvoice,

#nama').on('change keyup click', function() {

let pilihLap = $("input[name='pilihRekap']:checked").val();

if (pilihLap) {

$('#formTanggalAwal').removeClass('d-none');

Page 111: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

128

$('#formNama').removeClass('d-none');

let from_input = $('#startingDate').pickadate(),

tanggalAwal = from_input.pickadate('picker');

let to_input = $('#endingDate').pickadate(),

tanggalAkhir = to_input.pickadate('picker');

if (pilihLap == 'spkk') {

if (tanggalAwal.get('value')) {

$('#formTanggalAkhir').removeClass('d-none');

// Get the elements

let from_input = $('#startingDate').pickadate(),

from_picker = from_input.pickadate('picker')

let to_input = $('#endingDate').pickadate(),

to_picker = to_input.pickadate('picker')

// Check if there’s a “from” or “to” date to start with and if

so, set their appropriate properties.

if (from_picker.get('value')) {

to_picker.set('min', from_picker.get('select'));

}

if (to_picker.get('value')) {

from_picker.set('max', to_picker.get('select'));

}

Page 112: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

129

// Apply event listeners in case of setting new “from” / “to”

limits to have them update on the other end. If ‘clear’ button is pressed,

reset the value.

from_picker.on('set', function(event) {

if (event.select) {

to_picker.set('min', from_picker.get('select'));

} else if ('clear' in event) {

to_picker.set('min', false);

}

})

to_picker.on('set', function(event) {

if (event.select) {

from_picker.set('max', to_picker.get('select'));

} else if ('clear' in event) {

from_picker.set('max', false);

}

})

} else {

$('#formTanggalAkhir').addClass('d-none');

}

} else if (pilihLap == 'invoice') {

if (tanggalAwal.get('value')) {

$('#formTanggalAkhir').removeClass('d-none');

Page 113: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

130

// Get the elements

let from_input = $('#startingDate').pickadate(),

from_picker = from_input.pickadate('picker')

let to_input = $('#endingDate').pickadate(),

to_picker = to_input.pickadate('picker')

// Check if there’s a “from” or “to” date to start with and if

so, set their appropriate properties.

if (from_picker.get('value')) {

to_picker.set('min', from_picker.get('select'));

}

if (to_picker.get('value')) {

from_picker.set('max', to_picker.get('select'));

}

// Apply event listeners in case of setting new “from” / “to”

limits to have them update on the other end. If ‘clear’ button is pressed,

reset the value.

from_picker.on('set', function(event) {

if (event.select) {

to_picker.set('min', from_picker.get('select'));

to_picker.set('max', false);

} else if ('clear' in event) {

to_picker.set('min', false);

}

Page 114: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

131

})

to_picker.on('set', function(event) {

if (event.select) {

from_picker.set('max', to_picker.get('select'));

} else if ('clear' in event) {

from_picker.set('max', false);

}

})

} else {

$('#formTanggalAkhir').addClass('d-none');

}

}

if (tanggalAwal.get('value') && tanggalAkhir.get('value') &&

pilihLap) {

dataTanggalAwal = tanggalAwal.get('value');

dataTanggalAkhir = tanggalAkhir.get('value');

$('#lihatLap').removeClass('d-none');

} else if (nama != '' && pilihLap) {

$('#lihatLap').removeClass('d-none');

} else {

$('#lihatLap').addClass('d-none');

}

} else {

Page 115: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

132

$('#formTanggalAwal').addClass('d-none');

$('#formNama').addClass('d-none');

}

});

$(document).ready(function() {

let pilihLap = $("input[name='pilihRekap']:checked").val();

if (pilihLap) {

$("input[name='pilihRekap']:checked").triggerHandler('click');

}

});

</script>

2) List Filter

<?php if ($pilihRekap == 'spkk') : ?>

<div class="row">

<div class="col-md-2">

<p class="text-center">Jumlah Data : <?= $total_rows ?></p>

<br>

<h5 class="h5 text-left">Nama : <?= $nama ?></h5>

</div>

<div class="col-md-8">

<div class="text-center py-3">

Page 116: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

133

<h4 class="h4">REKAP SPKK</h4>

<p class="mb-2">PT SANTIKA LIEM BOGOR</p>

<h5 class="h5"><?php if ($tanggalAwal): ?>

Periode <?= $tanggalAwal ?> - <?= $tanggalAkhir ?>

<?php endif ?></h5>

<?php if ($nama) : ?>

<?php endif ?>

</div>

</div>

<div class="col-md-2">

<button class="btn btn-danger d-flex d-print-none"

onclick="window.print()">Print</button>

</div>

</div>

<div class="table-responsive">

<table class="table table-hover table-bordered table-sm text-center"

style="margin-bottom: 10px">

<tr>

<th class="">No</th>

<th class="th-sm">Tanggal Spk</th>

<th class="th-sm">No Spk</th>

<!-- <th class="th-sm">Nama Pihak 1</th> -->

Page 117: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

134

<!-- <th class="th-sm">Jabatan Pihak 1</th> -->

<th class="th-sm">Nama Perusahaan</th>

<th class="th-sm">Tahun Buku</th>

<th class="th-sm">Alamat Perusahaan</th>

<!-- <th class="th-sm">Jenis Bayar</th> -->

<th class="th-sm">Jumlah Bayar</th>

<!-- <th class="th-sm">Status</th> -->

<!-- <th class="th-sm">Ppn</th> -->

<!-- <th class="th-sm">Pph 23</th> -->

<th class="th-sm">Total Bayar</th>

<!-- <th class="th-sm">Tempat Ttd</th> -->

<!-- <th class="th-sm">Aksi</th> -->

</tr><?php

foreach ($filter_data as $spkk_controller) {

?>

<tr>

<td width="40px"><?php echo ++$start ?></td>

<td><?php echo $spkk_controller->tanggal_spk ?></td>

<td><?php echo $spkk_controller->no_spk ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->Nama_pihak_1

?></td> -->

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->jabatan_pihak_1

?></td> -->

Page 118: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

135

<td class="text-left"><?php echo $spkk_controller-

>perusahaan_pihak_1 ?></td>

<td><?php echo $spkk_controller->tahun_buku ?></td>

<td class="text-left"><?php echo $spkk_controller-

>alamat_pihak_1 ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->jenis_bayar

?></td> -->

<td><?php echo format_uang_standar($spkk_controller-

>jumlah_bayar) ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->status ?></td> -->

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->ppn ?></td> -->

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->pph_23 ?></td> --

>

<td><?php echo format_uang_standar($spkk_controller-

>total_bayar) ?></td>

<!-- <td><?php echo $spkk_controller->tempat_ttd ?></td>

-->

</tr>

<?php

}

if ($start == 0) {

?>

<script>

Page 119: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

136

alert('Data tidak ditemukan');

</script>

<?php } ?>

<tr>

<td colspan="6">Total</td>

<td><?= format_uang_standar($jumlahBayar) ?></td>

<td><?= format_uang_standar($totalBayar) ?></td>

</tr>

</table>

</div>

<?php elseif ($pilihRekap == 'invoice') : ?>

<div class="row">

<div class="col-md-2">

<p class="text-center">Jumlah Data : <?= $total_rows ?></p>

</div>

<div class="col-md-8">

<div class="text-center py-3">

<h4 class="h4">REKAP INVOICE </h4>

<p class="mb-2">PT SANTIKA LIEM BOGOR</p>

<?php if ($nama) : ?>

<h5 class="h5">Nama : <?= $nama ?></h5>

<?php endif ?>

<?php if ($tanggalAwal && $tanggalAkhir) : ?>

Page 120: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

137

<h5 class="h5">Tanggal <?= $tanggalAwal ?> sampai <?=

$tanggalAkhir ?></h5>

<?php endif ?>

</div>

</div>

<div class="col-md-2">

<button class="btn btn-danger d-flex d-print-none"

onclick="window.print()">Print</button>

</div>

</div>

<style>

.th-sm,

.tableTd {

font-size: 10px;

border-spacing: 0px;

padding-top: 0px;

min-width: 0px;

}

table .th-sm {

min-width: 1rem;

}

</style>

<div class="">

Page 121: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

138

<table class="table table-hover table-bordered table-sm text-center"

style="margin-bottom: 10px;">

<tr>

<th class="">No</th>

<th class="th-sm">Tanggal Invoice</th>

<th class="th-sm">No Invoice</th>

<th class="th-sm">No Spkk</th>

<th class="th-sm">Nama Perusahaan</th>

<th class="th-sm">Jumlah</th>

<th class="th-sm">PPN 10%</th>

<th class="th-sm">PPH -2%</th>

<th class="th-sm">Jumlah Fee</th>

<th class="th-sm">Uang Muka / Pelunasan / Fee</th>

<th class="th-sm">Tahun Buku</th>

<th class="th-sm">Rekening</th>

<!-- <th class="th-sm">Aksi</th> -->

</tr><?php

foreach ($filter_data as $invoice_controller) {

?>

<tr>

<td class="tableTd"><?php echo ++$start ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>tanggal_invoice ?></td>

Page 122: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

139

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>no_invoice ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>no_spk ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>perusahaan_pihak_1 ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo

format_uang_standar($invoice_controller->jumlah_bayar) ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo

format_uang_standar($invoice_controller->ppn) ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo

format_uang_standar($invoice_controller->pph_23) ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo

format_uang_standar($invoice_controller->total_bayar) ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>uraian ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>tahun_buku ?></td>

<td class="tableTd"><?php echo $invoice_controller-

>atas_nama . '-' . $invoice_controller->nama_bank ?></td>

</tr>

<?php

}

Page 123: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

140

if ($start == 0) {

?>

<script>

alert('Data tidak ditemukan');

</script>

<?php } ?>

<tr>

<td colspan="5">Total</td>

<td colspan="1"><?= format_uang_standar($totalBayar-

>jumlah_bayar) ?></td>

<td colspan="1"><?= format_uang_standar($totalBayar->ppn)

?></td>

<td colspan="1"><?= format_uang_standar($totalBayar-

>pph_23) ?></td>

<td colspan="5"><?= format_uang_standar($totalBayar-

>total_bayar) ?></td>

</tr>

</table>

</div>

<?php else : ?>

gagal pilih rekap

<?php endif ?>

Page 124: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

141

B. Blackbox Testing

1. Form Login

Tabel III.6

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Login

No Skenario

Pengujian Test Case

Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1 Mengosongkan

semua isian

data Login dan

langsung klik

tombol

“LOGIN”

Username =

(kosong)

Sistem akan

menolak

akses dan

menampilkan

pesan

“Username

atau

password

anda tidak

benar, ulangi

lagi”

Sesuai

Harapan

Valid

Password =

(kosong)

2 Mengosongkan

semua isian

data Login dan

langsung klik

tombol

“LOGIN”

Username =

admin(benar)

Sistem akan

menolak

akses dan

menampilkan

pesan

“Username

atau

password

anda tidak

benar, ulangi

lagi”

Sesuai

Harapan

Valid

Password =

(salah)

3 Mengosongkan

semua isian

data Login dan

langsung klik

tombol

“LOGIN”

Username =

admin(benar)

Sistem akan

menolak

akses dan

menampilkan

pesan

“Username

atau

Sesuai

Harapan

Valid

Password =

(kosong)

Page 125: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

142

password

anda tidak

benar, ulangi

lagi”

4 Mengosongkan

semua isian

data Login dan

langsung klik

tombol

“LOGIN”

Username =

(kosong)

Sistem akan

menolak

akses dan

menampilkan

pesan

“Username

atau

password

anda tidak

benar, ulangi

lagi”

Sesuai

Harapan

Valid

Password =

12345(benar)

5 Mengosongkan

semua isian

data Login dan

langsung klik

tombol

“LOGIN”

Username =

(salah)

Sistem akan

menolak

akses dan

menampilkan

pesan

“Username

atau

password

anda tidak

benar, ulangi

lagi”

Sesuai

Harapan

Valid

Password =

12345(benar)

6 Mengosongkan

semua isian

data Login dan

langsung klik

tombol

“LOGIN”

Username =

admin(benar)

Sistem akan

menerima

akses dan

menampilkan

halaman

utama WEB

Sesuai

Harapan

Valid

Password = 12345(benar)

Page 126: BAB III PEMBAHASAN - repository.bsi.ac.id...aktifitas dan efesiensi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan karena dengan adanya struktur organisasi dalam perusahaan maka pembagian

143

C. Hardware dan Software

Menjelaskan tentang kebutuhan hardware dan software standard yang akan

digunakan untuk dapat menjalankan sistem usulan. Kebutuhan hardware tersebut meliputi

: Processor, Memory, Harddisk, CPUz, Disk Space, Bandwith . Kebutuhan Software

tesebut meliputi :Sistem Operasi, Software Aplikasi dan Software Database.

Tabel III.7

Hardware dan Software

Hardware Software

Client

Ram minimal 1 Mb Browser Support HTML 5

Hardisk minimal 80 GB Sublime Text 3

Processor minimal Dual Core XAMPP Control Panel

Server

Ram minimal 1 GB Apache 2.4.41

CPUz minimal 2.4 Hz PHP 7.3.12

Disk Space 20 GB MySQL 5.0.12

Bandwith 1000 GB