bab 6 usulan teknis jalan

Upload: ankgied

Post on 07-Jul-2018

231 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Bab 6 Usulan Teknis Jalan

    1/3

     Bab - V 

    USULAN TEKNIS

     Struktur Organisasi

    Dan Penugasan 

    Dalam melaksanakan pekerjaan Perencanaan Teknis Ruas Jalan Pariwisata Kawasan

    Tawaslang Kec. Danau Kembar Kab. Solok ini keahlian dan pengalaman atas pekerjaan

    sejenis akan sangat berpengaruh untuk tercapainya perencanaan pekerjaan yang akan

    diawasi sesuai dengan persyaratan teknis dan Berita cara anwij!ing.

    "aktor koordinasi antara unsur#unsur penyelenggara proyek$kegiatan% pembagian tugas

    dan tanggung jawab masing#masing personil juga mempengaruhi keberhasilan pekerjaan

    perencanaan.

    &ntuk itu dibuat suatu struktur organisasi yang menggambarkan hubungan kerja serta

    tanggung jawab masing#masing personil yang akan dibahas sebagai berikut '

    6.1. Sruktur Organisasi

    (engingat jadwal kegiatan yang akan berlangsung lebih banyak berada di

    lapangan$lokasi proyek dengan kegiatan perencanaan maka konsultan akan

    menugaskan tenaga ahli yang sesuai dengan jenis pekerjaan yang akan ditangani

    dan cukup mampu serta berpengalaman dibidangnya masing#masing.

    &ntuk kegiatan operasional di kantor tim ini akan dibantu oleh tenaga penunjang

    yang terdiri dari operator komputer dan sekretaris serta juru gambar.

    6.2. Lingkup Tugas Konsultan

    Konsultan harus bekerja sama sepenuhnya dengan Kegiatan Perencanaan Teknis

    Bidang Prasarana Jalan dan Jembatan dalam hal ini adalah Dinas Pekerjaan

    &mum Kabupaten Solok dalam melaksanakan perencanaan teknik dengan penuh

    tanggung jawab sesuai dengan kebijaksanaan dan ketentuan#ketentuan yang

    telah ditentukan.

     

    5 - 1

    BAB - VBAB - V

  • 8/19/2019 Bab 6 Usulan Teknis Jalan

    2/3

     Bab - V 

    USULAN TEKNIS

    Konsultan menganggap bahwa untuk menjamin keberhasilan pekerjaan yang akan

    dilakukan ini diperlukan sebuah tim yang solid% handal dan mempunyai

    kemampuan sesuai bidang keahlian yang dimiliki dan tak kalah pentingnya adalah

    kemampuan dalam berkoordinasi khususnya antar tim maupun dengan Pemberi

    Pekerjaan.

    CV. ALDIGUA COSULTAT !GI!!"IG menyusun team pelaksana pekerjaan

    Perencanaan Teknis Ruas Jalan Pariwisata Kawasan Tawaslang Kec. Danau Kembar

    ini dengan kuali)ikasi masing#masing tenaga ahli adalah sebagai berikut '

    T#a$ L#a%#r  dengan latar belakang pendidikan Sarjana Teknik Sipil yang

    berpengalaman di bidang Perencanaan Jalan dan pekerjaan lain yang sesuai dan

    sudah berpengalaman dalam pekerjaan perencanaan dengan segala

    permasalahan serta sudah biasa bekerja secara metode desain yang

    dikembangkan oleh Bina (arga maupun metode lain teknik perkerasan khusus

    yang dipakai pada kondisi tertentu.

    A&li T#knik 'alan "a(a %an '#$)atan dengan latar belakang Sarjana Teknik Sipil

    yang sudah berpengalaman dalam perencanaan teknik Jalan Raya

    A&li G#o%#si yaitu Sarjana *eodesi yang berpengalaman dalam pengukuran

    topogra)i untuk perencanaan jalan serta mengkoordinir sur+eyor dan melakukan

    analisa serta perhitungan#perhitungan atas data hasil pengukuran yang

    diperolehnya dari lapangan.

    A&li T#knik Tana& yaitu Sarjana Teknik Sipil dengan pengalaman yang cukup dan

    mempunyai tugas utama melakukan pengujian baik di laboratorium maupun dilapangan serta menyusun laporan hasil pengujian pekerjaan tanah khususnya

    yang menyangkut pekerjaan konstruksi jalan.

    A&li *at#rial  yaitu Sarjana Teknik Sipil dengan pengalaman yang cukup

    dibidangnya dengan tugas utama yaitu melakukan pengujian dan pengambilan

    data dilapangan untuk bahan#bahan bangunan% khususnya bahan jalan

     

    5 - 2

  • 8/19/2019 Bab 6 Usulan Teknis Jalan

    3/3

     Bab - V 

    USULAN TEKNIS

    A&li Analisa Volu$# %an Bia(a  yaitu Sarjana Teknik Sipil yang sudah

    berpengalaman dan bertugas untuk melakukan perhitungan +olume dan biaya

    bangunan sipil khususnya proyek jalan raya dan jembatan.

    A&li T#knik +#$)antu dengan tugas utama yaitu membantu tenaga ahli

    melaksanakan tugasnya baik dilapangan maupun dikantor.

    Sedangkan susunan tenaga pendukung yang akan dipersiapkan terdiri dari '

    1. T#knik Lapangan

    2. 'uru Ga$)ar

    ,. S#kr#taris

    . +#suru& Kantor

    Secara rinci kuali)ikasi dan pengalaman Tenaga hli yang diusulkan untuk

    menangani pekerjaan ini% masing#masing disajikan pada lampiran Curriulu$

    Vita#.

    6.,. 'a%/al +#nugasan +#rsonil

    Penugasan tenaga serta jumlah ,(an#(onth- untuk pelayanan jasa konsultan

    dapat dilihat pada lampiran.

     

    5 - 3