bab 1

Post on 23-Jun-2015

97 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Energy dispersive X-ray fluorescence (ED-XRF)

X-ray fluorescence adalah salah satu instrumen analitik yang digunakan untuk mengidentifikasi unsur kimia, serta komposisinya pada suatu bahan. X-ray fluorescence merupakan salah satu ‘non-destructive instruments’ yang mudah penggunaannya serta berperilaku general ( dapat digunakan untuk megukur bahan logam maupun non-logam dengan nomor atom besar ataupun kecil ).

X-ray fluorescence adalah salah satu instrumen analitik yang cukup akurat dan cepat. Hasil dari proses pengukuran dapat langsung diketahui dalam beberapa puluh detik saja. X-ray fluorescence kurang sensitif untuk unsur/elemen dengan kosentrasi yang sangat rendah pada bahan (kurang dari 0,1%). X-ray fluorescence dapat digunakan untuk menganalisa bahan metal (biasanya digunakan untuk menurunkan unsur-unsur pada suatu metal artefak), dan dapat juga digunakan dalam proses pengukuran bahan bahan non-metalik seperti gelas dan keramik.

Karena penggunaannya yang sangat mudah serta hasil yang diperoleh cukup cepat, maka XRF banyak digunakan baik di dunia sains, teknik, maupun seni dan arkeologi.

top related