9. rpp optik

25
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA Kr. EBEN HAEZAR MANADO Mata Pelajaran : FISIKA Kelas/Semester : X/1 Materi pokok : Hukum Newton Tentang Gerak dan Penerapannya Alokasi Waktu : 12 JP Kompetensi Inti KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu

Upload: riki-neneng-fadilah

Post on 14-Sep-2015

256 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SMA Kr. EBEN HAEZAR MANADOMata Pelajaran: FISIKAKelas/Semester: X/1Materi pokok: Hukum Newton Tentang Gerak dan PenerapannyaAlokasi Waktu: 12 JP

Kompetensi IntiKI 1:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI 2:Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3:Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar1.1 Bertambah Keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya.1.2 Menyadari kebesaran Tuhan yang mengatur karakteristik fenomena gerak, fluida kalor dan optik.3.9 Menganalisis cara kerja alat optik menggunakan sifat pencerminan dan pembiasan cahaya oleh cermin dan lensa4.9 Menyajikan ide/rancangan sebuah alat optik dengan menerapkan prinsip pemantulan dan pembiasan pada cermin dan lensaIndikator :1. Mendeskripsikan fungsi dan bagian alat optik mata dan kacamata, mikroskop, dan teleskop.2. Membedakan pengamatan tanpa akomodasi dan akomodasi maksimum.3. Menganalisis pembentukan bayangan pada kaca mata, lup, mikroskop, dan teleskop.4. Menentukan kekuatan lensa kacamata pada penderita miopi dan hipermetropi.5. Menghitung perbesaran lup, mikroskop, dan teleskop.

Tujuan PembelajaranSetelah proses mengamati, menanya, berdiskusi, melaksanakan percobaan, mengasosiasi dan mengkomunikasikan siswa :1. Menjelaskan cara menentukan bayangan dan sifat bayangan benda pada cermin datar.2. Menyebutkan sifat pemantulan oleh cermin cekung.3. Menjelaskan hubungan antara jarak benda dan jarak bayangan pada cermin.4. Menjelaskan pengertian perbesaran linear.5. Menyebutkan sifat pemantulan sinar-sinar utama pada cermin cembung.6. Membedakan karakteristik bayangan yang dihasilkan cermin cekung dan cembung.7. Menjelaskan pengertian lensa.8. Menjelaskan hubungan antara jarak benda dan jarak bayangan pada lensa.9. Menentukan perbesaran bayangan yang dihasilkan oleh lensa.10. Menyebutkan arah pembiasan sinar-sinar utama pada lensa cekung.11. Membedakan karakteristik bayangan yang dihasilkan lensa cembung dan cekung.12. Menjelaskan pengertian daya lensa.13. Menjelaskan hubungan antara kelengkungan dan jarak fokus lensa.14. Menjelaskan pengertian alat optik.15. Menjelaskan fungsi bagian-bagian mata.16. Menjelaskan pengertian daya akomodasi.17. Membedakan pengamatan tanpa akomodasi dan akomodasi maksimum.18. Membedakan mata normal, rabun jauh (miopi), rabun dekat (hipermetropi), dan mata tua (presbiopi).19. Menentukan jangkauan daya akomodasi mata.20. Menjelaskan pembentukan bayangan pada kamera.21. Menjelaskan pembentukan bayangan pada kaca pembesar (lup).22. Menjelaskan pembentukan bayangan pada mikroskop.23. Menjelaskan pembentukan bayangan pada teleskop.24. Dapat mengembangkan karakter siswa tentang kreatif, teliti, cermat, dan rasa ingin tahu25. Mampu mengembangkan kedisiplinan, kejujuran, kerja sama, kepedulian dan tanggung jawab26. Mampu menghargai kebesaran terhadap Tuhan Yang Maha Esa

Materi AjarMata merupakan indra penglihatan yang sangat penting. Kita dapat melihat dunia yang indah ini dengan mata. Mata termasuk alat optik karena di dalamnya terdapat lensa mata yang digunakan untuk menerima cahaya yang dipantulkan oleh benda-benda yang kita lihat. Dalam hal ini, mata dapat melihat suatu benda jika ada cahaya dan benda tersebut dapat memantulkan cahaya. Ketika dalam keadaan gelap, mata kita tidak dapat melihat benda. Hal ini disebabkan karena tidak adanya cahaya yang masuk ke mata dari benda-benda yang memantulkannya atau dari sumber cahaya.Sebagai salah satu alat optik, bagian-bagian mata bekerja berdasarkan pada sifat-sifat cahaya. Perhatikan gambar bagian-bagian mata berikut ini!

Keterangan:1. Kornea, merupakan lapisan terluar dari mata yang bersifat kuat dan tembus cahaya. Kornea berfungsi menerima dan meneruskan cahaya.2. Aqueous humor, merupakan cairan di antara kornea dan lensa mata.3. Lensa kristalin, lensa mata yang berperan penting mengatur letak bayangan agar tepat jatuh di bintik kuning.Lensa mata terbuat dari bahan bening dan kenyal. Lensa mata berfungsi untuk membentuk bayangan benda. Lensa mata berupa lensa cembung.4. Iris, selaput yang membentuk celah lingkaran di tengah-tengahnya. Iris memberikan warna pada mata dan berfungsi untuk mengatur besar-kecil pupil untuk membatasi jumlah cahaya yang masuk.5. Pupil, celah yang dibentuk oleh iris berfungsi sebagai tempat masuk cahaya.6. Otot mata, otot yang menyangga lensa kristalin dan mengatur besar kecilnya lensa.7. Vitreus humor, cairan bening yang mengisi rongga mata.8. Retina, lapisan pada dinding belakang bola mata tempat bayangan dibentuk. Retina adalah tempat jatuhnya bayangan yang dibentuk oleh lensa mata.9. Bintik kuning, lengkungan pada retina yang merupakan bagian yang paling peka pada retina.10. Syaraf optik, penerus rangsang cahaya dari retina ke otak.Mata normal dapat melihat dengan jelas segala sesuatu yang berada pada jarak 25 cm di depan mata sampai di tak terhingga. Pada saat mata melihat sebuah benda yang dekat, lensa mata akan berkontraksi menjadi lebih cembung. Sedangkan pada saat melihat benda-benda di kejauhan, lensa mata berelaksasi sehingga lensa mata menjadi semakin pipih. Hal itu dilakukan agar bayangan benda tepat jatuh di daerah sekitar bintik kuning pada retina.

Kemampuan lensa mata untuk berkontraksi dan berelaksasi disebut daya akomodasi mata. Jika mata melihat benda yang makin dekat, maka daya akomodasinya makin besar. Sebaliknya jika melihat benda yang makin jauh, maka daya akomodasinya makin kecil. Daya akomodasi menyebabkan mata memiliki titik dekat (punctum proximum) dan titik jauh (punctum remotum). Titik dekat mata adalah titik terdekat yang dapat dilihat jelas oleh mata dengan berakomodasi maksimum. Titik jauh adalah titik terjauh yang dapat dilihat jelas oleh mata dengan tanpa berakomodasi.

1) Materi Fakta Berbagai gambar/Foto/video berbagai contoh penerapan hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari

2) Materi Konsep Penggunaan alat-alat optic dalam kehidupan sehari-hari Kegunaan Mata, lensa, teropong, kacamata, kamera Perhitungan jarak, bayangan pada alat-alat optik3) Materi Prinsip

Metode Pembelajaran Eskperimen Pengaamatan Ceramah Diskusi Tanya jawab Penugasan

Media, Alat dan Sumber Belajar Media LKS Power Point Gambar/Foto/video tentang ALAT OPTIK Alat/Bahan Katrol Beban gantung Tiket timer Kertas lembaran Bola Buku pendamping yang relevan LCD Sumber Belajar Buku teks pelajaran fisika Panduan praktikum fisika SMA, Erlangga Edukasi.netLangkah-langkah Kegiatan PembelajaranPERTEMUAN 1 (3 X 45 MENIT)A. Pendahuluan ( 20 menit ) Memberikan salam dan berdoa Mengondisikan kelas dan pembiasaan Apersepsi dan motivasiPada saat kita berdiri di depan cermin,tubuh kita terlihat sangat jelas dan nyata. Factor apa yang menyebabkan hal tersebut? Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran Pretest

B. Kegiatan Inti ( 100 menit )Mengamati Sebuah benda diletakkan di depan cermin datar. Siswa mengamati dan membuat hipotesis tentang hasil pengamatannya Guru menilai keterampilan siswa mengamati Menanya Siswa mendiskusikan hasil temuan yang didapat dari proses mencermati yang didemonstrasikan guru Siswa mengidentifikasi besaran-besaran apa saja yang terdapat dalam demostrasi yang dilakukan oleh guru Guru menilai keterampilan siswa dalam mengungkap permasalahan yang disajikan oleh guruMencoba Siswa melakukan eksperimen yang di demonstrasikan oleh guru, kemudian siswa mencari tahu apa factor yang menyebabkan terjadinya bayangan benda Guru menilai sikap siswa dalam kerja kelompok dan membimbing/ menilai keterampilan mencoba, menggunakan alat, dan mengolah data, serta menilai kemampuan siswa menerapkan konsep dan prinsip dalam pemecahan masalahMengasosiasi Membedakan pengamatan pada percobaan dengan jarak benda yang di ubah Guru membimbing/menilai kemampuan siswa menganalisis dan merumuskan kesimpulanMengkomunikasikan Kelompok mendiskusikan, menyimpulkan dan mengkomunikasikan hasil pemecahan masalah tentang percobaan Kelompok mendiskusikan dan menjawab soal yang di berikan guru. Guru menilai kemampuan siswa berkomunikasi lisan dan tulisan baik perorangan maupun kelompok

C. Penutup (15 menit ) Bersama siswa menyimpulkan besaran yang dipelajari dalam alat optic mengenai mata dan cermin Memberikan tugas kepada siswa Melaksanakan post test

PERTEMUAN KE 2 (3 x 45 Menit)A. Pendahuluan ( 20 menit ) Memberikan salam dan berdoa Mengondisikan kelas dan pembiasaan Apersepsi dan motivasiDapatkah kita melihat bakteri dengan menggunakan mata?? dengan apakah kita dapat melihat bakteri, alat bantu apa saja yang bisa kita gunakan untuk melihat bakteri? Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran Pretest

B. Kegiatan Inti ( 100 menit )Mengamati Sebuah benda kecil di amati dengan menggunakan lup Siswa mengamati dan membuat hipotesis tentang hasil pengamatannya Guru menilai keterampilan siswa mengamati Menanya Siswa mendiskusikan hasil temuan yang didapat dari proses mencermati yang didemonstrasikan guru Siswa mengidentifikasi apa saja yang mempengaruhi benda bergerak. Apakah ada gaya, percepatan dan massa. Guru menilai keterampilan siswa dalam mengungkap permasalahan yang disajikan oleh guruMencoba Siswa melakukan eksperimen tentang sebuah benda keci di amati dengan kaca pembesar atau lup

Guru menilai sikap siswa dalam kerja kelompok dan membimbing/ menilai keterampilan mencoba, menggunakan alat, dan mengolah data, serta menilai kemampuan siswa menerapkan konsep dan prinsip dalam pemecahan masalahMengasosiasi Menghitung jarak dan pembesaran bayangan dari sebuah benda yang diamati oleh kaca pembesar/lup Guru membimbing/menilai kemampuan siswa menganalisis dan merumuskan kesimpulanMengkomunikasikan Kelompok mendiskusikan, menyimpulkan dan mengkomunikasikan hasil pemecahan masalah tentang percobaan Masing masing kelompok menggambar pembesaran bayangan yang di hasilkan oleh alat optic lup Kelompok mendiskusikan dan menjawab soal yang di berikan guru. Guru menilai kemampuan siswa berkomunikasi lisan dan tulisan baik perorangan maupun kelompok

C. Penutup (15 menit ) Bersama siswa melukiskan tentang gambar yang di hasilkan jika di amati dengan lup Memberikan tugas kepada siswa Melaksanakan post test

PERTEMUAN KE 3 (3 x 45 Menit)A. Pendahuluan ( 20 menit ) Memberikan salam dan berdoa Mengondisikan kelas dan pembiasaan Apersepsi dan motivasiFoto seorang model, di abadikan oleh seortang fotographer. Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran Pretest

B. Kegiatan Inti ( 100 menit )Mengamati Seorang siswa berdiri di depan kelas kemudian di foto dengan menggunakan kamera Siswa mengamati dan membuat hipotesis tentang hasil pengamatannya Guru menilai keterampilan siswa mengamati Menanya Siswa mendiskusikan hasil temuan yang didapat dari proses mencermati yang didemonstrasikan guru Siswa mengidentifikasi percobaan yang telah diamati Siswa mendiskusikan tentang alat optic mengenai lensa kamera Guru menilai keterampilan siswa dalam mengungkap permasalahan yang disajikan oleh guruMencoba Siswa melakukan eksperimen memotret sebuah benda dari jarak dekat dan dari jarak jauh. Guru menilai sikap siswa dalam kerja kelompok dan membimbing/ menilai keterampilan mencoba, menggunakan alat, dan mengolah data, serta menilai kemampuan siswa menerapkan konsep dan prinsip dalam pemecahan masalahMengasosiasi Menganalisis hasil potertan dari percobaan yang dilakukan Menghitung jarak dan pembesaran bayangan Menentukan sifat-sifat bayangan yang di hasilkan oleh lensa kamera Guru membimbing/menilai kemampuan siswa menganalisis dan merumuskan kesimpulanMengkomunikasikan Kelompok mendiskusikan, menyimpulkan dan mengkomunikasikan hasil pemecahan masalah tentang percobaan Kelompok mendiskusikan dan menjawab soal yang di berikan guru. Guru menilai kemampuan siswa berkomunikasi lisan dan tulisan baik perorangan maupun kelompok

C. Penutup (15 menit ) Bersama siswa menyimpulkan penerapan alat optik dan kegunaan alat opti lensa kamera dalam kehidupan sehari-hari Memberikan tugas kepada siswa untuk menyelesaikan tugas mengenai alat optik lensa kamera Melaksanakan post test

PERTEMUAN KE 4 ( 3 X 45 Menit )Ulangan tentang KD 3.9 dan 4.9Materi : alat-alat optik

Lampiran 1 :CONTOH INSTRUMEN PENILAIAN PORTOFOLIO Sekolah: SMA Kr. Eben Haezar ManadoMatapelajaran:FISIKADurasi Waktu:Nama Peserta didik:Kelas/SMT: X MIA ../ 1

NoKI / KD / PIWaktuMACAM PORTOFOLIOAJumlah ScoreNilai

Kualitas RangkumnMakalahLaporan PengamatanLaporan Eksperimen

1

2

3

Catatan:PI = Pencapaian IndikatorUntuk setiap karya peserta didik dikumpulkan dalam satu file sebagai bukti pekerjaan yang masuk dalam portofolio. Skor menggunakan rentang antara 0 -10 atau 10 100. Kolom keterangan diisi oleh guru untuk menggambarkan karakteristik yang menonjol dari hasil kerja tersebut.Catatan: Penilaian Portofolio dilakukan dengan sistem pembobotan sesuai tingkat kesulitan dalam pembuatannya.

Lampiran 2 :CONTOH INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Materi: alat-alat optikKelas/Semester: X Mia /1Hari/Tanggal:

No.NamaDisiplinKerjasamaKejujuranKepedulianTanggung jawabJumlah SkorNilai

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

23.

24.

25.

26.

27.

dst.

*) Ketentuan:1. 1 = jika peserta didik sangat kurang konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator1. 2 = jika peserta didik kurang konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator, tetapi belum konsisten1. 3 = jika peserta didik mulai konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator1. 4 = jika peserta didik konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator1. 5 = jika peserta didik selalu konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator

FORMAT PENILAIANNilai : x 100

Lampiran 3 :CONTOH INSTRUMEN PENILAIAN DISKUSI

Hasil Penilaian DiskusiTopik : ....Tanggal : .Jumlah Siswa : . orang.NoNama siswaMenyampaikan pendapatMenanggapiMempertahankan argumentasiJumlah scoreNilai

12312341234

Rubrik :Menyampaikan pendapat1. Tidak sesuai masalah1. Sesuai dengan masalah, tapi belum benar1. Sesuai dengan masalah dan benar

Menanggapi pendapat1. Langsung setuju atau menyanggah tanpa alasan1. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar tidak sempurna1. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar 1. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar dengan didukung referensi

Mempertahankan pendapat1. Tidak dapat mempertahankan pendapat1. Mampu Mempertahankan pendapat, alasan kurang benar1. Mampu mempertahankan pendapat, alasan benar tidak didukung referensi1. Mampu mempertahankan pendapat, alasan benar didukung referensi

Lampiran 4 :

CONTOH INSTRUMEN PENILAIAN PRODUK Kompentesi Inti : Kompetensi Dasar : Indikator :Aspek Penilaian : Praktik/PsikomotorTanggal Penilaian :

NamaKriteria/AspekSkorNilai

123456

1

2

3

4

5

6

7

8

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

Dst

Kriteria:1. Tahap Perencanaan Bahan (1)1. Tahap Proses PembuatanPersiapan alat dan bahan (2)Tehnik Pengolahan (3)K3 ( keselamatan, kemamanan dan kebersihan ) (4)1. Tahap Akhir ( bentuk Produk)Bentuk Fisik (5)Inovasi (6)

Penskoran : Tiap Indikator rentang 1 5, dengan ketentuan semakin lengkap jawaban dan ketepatan dalam proses pembuatan maka semakin tinggi nilainya.

Lampiran 5 : CONTOH INSTRUMEN PENILAIAN PROYEK Matapelajaran:Nama Proyek:Alokasi Waktu:Guru Pembimbing:Nama :NIS:Kelas:NoASPEKSKOR (1 - 5)

12345

1PERENCANAAN :1. Persiapan1. Rumusan Judul

2PELAKSANAAN :1. Sistematika Penulisan1. Keakuratan Sumber Data / Informasi1. Kuantitas Sumber Data1. Analisis Data1. Penarikan Kesimpulan

3LAPORAN PROYEK :1. Performance1. Presentasi / Penguasaan

TOTAL SKOR

Lampiran 6

CONTOH LEMBAR PENILAIAN ANTAR TEMANASPEKJUMLAH SCORENILAI

NONAMA1234567

Keterangan Aspek :1. Keaktifan1. Kesediaan menerima pendapat1. Tanggungjawab dalam tugas1. Inisiatif dalam mengambil keputusan1. Kepedulian terhadap kesulitan yang dialami sesama teman1. Kepedulian dalam memberi kesempatan yang dialami sesama teman1. Kemampuan mendorong aktivitas kerja kelompok

*) Ketentuan:1. 1 = jika peserta didik sangat kurang konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator1. 2 = jika peserta didik kurang konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator, tetapi belum konsisten1. 3 = jika peserta didik mulai konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator1. 4 = jika peserta didik konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator5 = jika peserta didik selalu konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator

Nilai = x 100

LAMPIRAN 7

INSTRUMEN PENILAIAN KOGNITIFSoal pertemuan pertama6. Tuliskan aplikasi hukum pertama newton yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.! (skor 3)6. Tuliskan pengertian hukum 1, hukum 2 dan hukum 3 Newton. (skor 3)6. Dua orang anak menarik seutas tali dengan arah yang berlawanan. Anak yang berada disebelah kiri menarik tali tersebut dengan gaya 10 N dan anak yang di sebelah kanan menarik tali dengan gaya 15N. berapakan resultan gaya yang di hasilkan kedua anak tersebut? (skor 4)Soal pertemuan ke 22. Hitunglah gaya yang dihasilkan oleh benda yang memiliki massa 200 kg dan pecepatan 2 m/s. (skor 3)2. Seutas tali digunakan untuk menarik mobil yang massanya 1.050 kg hingga memiliki percepatan 1,2 m/s. berapakah besar tegangan tali?(skor 3)2. Sebuah bneda digantung dengan seutas tali. Diketahui massa benda 0,5 kg dan percepatan gravitasi bumi g = 10 m/s. tentukan besarnya tegangan tali jika bneda ditarik keatas dengan percepatan benda a = 5 m/s.(skor 4)Soal pertemuan ke 3 2. Seorang berada di dalam lift. Jika lift dalam keadaan diam gaya tekan kakinya sebesar 400 N, dengan g = 10 m/s. tentukan gaya tekan kakinya jika lift bergerak kebawah dengan percepatan 2 m/s (skor 4)2. Jelaskan yang dimaksud dengan gaya gesekan statis, gaya gesekan kinetis..(skor 4)2. Jelaskan pengertian koefisien gesekkan. (skor 2)Penskoran :Nilai = x 100Desember, 2013Guru Mapel Fisika