9-gbpp pw & pp.doc

6
GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) Mata Kuliah : PEMASARAN WILAYAH DAN PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN Kode MK/SKS : 324 D 523 Dosen : H. Moh. Yeonus Osman, Ir., MSP, Mukti Ali, ST.,MT, PhD.Eng. Diskripsi singkat/ Sillabus : Membahas tentang Upaya Promosi dan Pemasaran Wilayah sebagai dari Desentralisasi Pembangunan, serta menjelaskan Sumber- sumber Pembiayaan Pembangunan Daerah dan cara penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) termasuk membahas UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah. Tujuan Pembelajaran Umum : Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa memahami Upaya Promosi dan Pemasaran Wilayah sebagai dari bagian dari Desentralisasi Pembangunan, serta mampu menguraikan/menjelaskan Sumber-sumber Pembiayaan Pembangunan Daerah dan cara penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) termasuk membahas UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah. Tujuan Pembelajaran Khusus : Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa peserta: 1. Dapat menjelaskan Pokok-pokok Sistem Administrasi YO/pwpp/2015

Upload: rusman

Post on 24-Dec-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 9-GBPP PW & PP.doc

GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP)

Mata Kuliah : PEMASARAN WILAYAH DAN PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN

Kode MK/SKS : 324 D 523

Dosen : H. Moh. Yeonus Osman, Ir., MSP,

Mukti Ali, ST.,MT, PhD.Eng.

Diskripsi singkat/ Sillabus : Membahas tentang Upaya Promosi dan Pemasaran Wilayah sebagai dari Desentralisasi Pembangunan, serta menjelaskan Sumber-sumber Pembiayaan Pembangunan Daerah dan cara penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) termasuk membahas UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.

Tujuan Pembelajaran Umum : Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa memahami Upaya Promosi dan Pemasaran Wilayah sebagai dari bagian dari Desentralisasi Pembangunan, serta mampu menguraikan/menjelaskan Sumber-sumber Pembiayaan Pembangunan Daerah dan cara penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) termasuk membahas UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.

Tujuan Pembelajaran Khusus : Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa peserta:

1. Dapat menjelaskan Pokok-pokok Sistem Administrasi Perencanaan dan Pembangunan Wilayah berazaskan Sistem Desentralisasi

2. Memahami dan mampu menjelaskan Upaya menggali Potensi Ekonomi Wilayah dan mengungkapkan dalam konsep promosi/pemasaran potensi tersebut.

3. Dapat menguraikan Sistem dan Tata Cara Pembiayaan Pembangunan Wilayah/Kota, antara lain pemahaman Isi UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah

YO/pwpp/2015

Page 2: 9-GBPP PW & PP.doc

4. Menguasai proses penyusunan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) berbasis kinerja (performance budgeting)

Daftar Pustaka : 1. CBUIM Dep PU (2003). Pembiayaan Pembangunan. Modul Pelatihan

Manajemen Prasarana dan Sarana Perkotaan. Jakarta.

2. Amin, Mappadjantji (1996). Penataan Ruang untuk Pembangunan Wilayah

(Pendekatan dalam Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah yang

Berdimensi Ruang), PPSAL-LP-UNHAS, Makassar

3. Rachbini , Didik J, (2001) Ekonomi Politik Otonomi Daerah, Makalah Seminar,

Jakarta.

4. Riggs, Fred W, (1989) Administrasi Pembangunan, Rajawali, Jakarta

5. Suwandi , I Made (2004). Kecenderungan Otonomi Daerah di Masa Depan.

Makalah Seminar

6. UU No. 32/2004 tentang Pemerintahan Daerah

7. UU No.33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan

Pemerintah Daerah

8. PP No. 41/2006 tentang Pembentukan Satuan Kerja Pemerintah Daerah

9. UU No. 25/2010 tentang Pelayan Publik

YO/pwpp/2015

Page 3: 9-GBPP PW & PP.doc

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

SAP TUJUAN PEMBELAJARAN

POKOK MATERI SUB POKOK MATERI METODE PEMBELAJARAN

MEDIA PUSTAKA

1 Mhs. dapat menjelaskan Pokok-pokok Sistem Administr. Pemerintahan dan Pembangunan Wilayah berazaskan Sistem Desentralisasi

Penjelasan Umum Mata Kuliah o Penjelasan GBPP/SAP; o Cara Evaluasi, o PemberianTugas Kelompok,

Ceramah OHP; LCD Laptop;

2 lanjutan o Pentingnya MK bagi kompetensi PWK

PBL; diskusi OHP; LCD Laptop;

3 Desentralisasi o Proses Desentralisasi PBL; diskusi OHP; LCD Laptop;

4 o Beberapa pengertiano Azas-azas desentralisasi

PBL; diskusi OHP; LCD Laptop;

5 Mampu menjelaskan Pengertian Promosi dan Pemasaran dalam Hubungan dengan Pengembangan Wilayah

Pemasaran Wilayah o Penjelasan Umum o Promosi dan Pemasaran

PBL; diskusi OHP; LCD Laptop;

6 o Potensi Ekonomi Wilayaho Analisis SWOT untuk menggali

potensi wilayah

PBL; diskusi OHP; LCD Laptop;

7 Mengetahui Potensi Ekonomi Wilayah (Studi Kasus)

Promosi Wilayah o Merancang Promosi dan Pemasaran Wilayah (Studi Kasus)

PBL; diskusi OHP; LCD Laptop;

8 Mid Semester Test dan Pemberian Tugas Perorangan

YO/pwpp/2015

Page 4: 9-GBPP PW & PP.doc

SAP TUJUAN PEMBELAJARAN

POKOK MATERI SUB POKOK MATERI METODE PEMBELAJARAN

MEDIA PUSTAKA

9 Dapat menguraikan Sistem dan Tata Cara Pembiayaan Pembangunan Wilayah/Kota, antara lain pemahaman Isi UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah

Pembiayaan Pembangunan Daerah

o Pengertian Pembiayaan Pembangunan Daerah;

o APBD sebagai pranata pembiayaan pembangunan di daerah

PBL; diskusi LCD & Laptop;

10 o Sumber-sumber Pembiayaan Pembangunan;

o Pendapatan Asli Daerah o Dana Alokasi Umum,

PBL; diskusi LCD & Laptop

11 o Dana Alokasi Khusus,o Dana Bagi Hasil o Kerjasama Swasta; o Loan & Grant; Pendapatan

lain-lain

PBL; diskusi LCD & Laptop

12 UU No. 33/2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah

o Penjelasan Umum UU inio Pokok-pokok isi UU No.

33/2004

PBL; diskusi LCD & Laptop

13 o Dana bagi hasil utk Pemdao Pelaksanaan UU No. 33/2004

PBL; diskusi LCD & Laptop

14 Menguasai proses penyusunan APBD berbasis kinerja (performance budgeting)

Teknik dan Tata Cara Penyusunan APBD Kabupaten.Kota berbasis Kinerja

o Prinsip dasar perhitungano Konsep anggaran berbasis

kinerja

PBL; diskusi LCD & Laptop

15 o Teknik dan tata cara penyusunan APBD (Studi Kasus)

PBL; diskusi LCD & Laptop

16 Resume dan Presentasi tugas mahasiswa (studi kasus) Diskusi LCD & Laptop 1 - 8

YO/pwpp/2015

Page 5: 9-GBPP PW & PP.doc

YO/pwpp/2015