1_proposal mangrove paket 1

92
DAFTAR ISI DAFTAR ISI..................................... i DAFTAR GAMBAR................................ iii DAFTAR TABEL.................................. iv I ORGANISASI PENYEDIA JASA KONSULTANSI.........1 I.1 DAFTAR PENGALAMAN KERJA 7 (TUJUH) TAHUN TERAKHIR.............4 I.2 URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS 7 (TUJUH) TAHUN TERAKHIR....19 II PENDAHULUAN.................................21 II.1 LATAR BELAKANG.............................................21 II.2 TUJUAN.....................................................21 II.3 SASARAN....................................................21 II.4 LOKASI KEGIATAN............................................22 II.5 SUMBER PENDANAAN...........................................23 II.6 REFERENSI HUKUM............................................23 II.7 LINGKUP PEKERJAAN..........................................23 II.8 KELUARAN...................................................23 II.9 JANGKA WAKTU KEGIATAN......................................24 III.. TANGGAPAN DAN SARAN TERHADAP KERANGKA ACUAN KERJA......................................... 26 III.1 PEMAHAMAN TERHADAP KAK.....................................26 III.1.1 Identifikasi Tutupan Lahan.............................26 III.2.1 Kawasan Mangrove.......................................28 III.3.1 Data Inderaja Sistem Pasif.............................35 III.2 TANGGAPAN DAN SARAN TERHADAP KAK...........................36 IV PENDEKATAN TEKNIS DAN METODOLOGI............38 IV.1 PENDEKATAN.................................................38 IV.2 METODE.....................................................39 IV.1.2 Sumber Data dan Peta Kerja.............................42 IV.2.2 Peralatan yang Digunakan...............................43 IV.3.2 Pra-pengolahan Dijital.................................44 IV.4.2 Pengolahan Citra.......................................47 i PEMETAAN MANGROVE WILAYAH PEM ETAAN NERACA M ANG RO VE W ILAYAH 2012 PT. KACINDO DANATYA

Upload: iksal-yanuarsyah

Post on 13-Aug-2015

256 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Proposal Mangrove Paket 1

TRANSCRIPT

Page 1: 1_Proposal Mangrove Paket 1

DAFTAR ISIDAFTAR ISI......................................................................... i

DAFTAR GAMBAR..............................................................iii

DAFTAR TABEL................................................................. iv

I ORGANISASI PENYEDIA JASA KONSULTANSI.................1I.1 DAFTAR PENGALAMAN KERJA 7 (TUJUH) TAHUN TERAKHIR.........................4

I.2 URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS 7 (TUJUH) TAHUN TERAKHIR...........19

II PENDAHULUAN...........................................................21II.1 LATAR BELAKANG..................................................................................21

II.2 TUJUAN..................................................................................................21

II.3 SASARAN...............................................................................................21

II.4 LOKASI KEGIATAN..................................................................................22

II.5 SUMBER PENDANAAN............................................................................23

II.6 REFERENSI HUKUM................................................................................23

II.7 LINGKUP PEKERJAAN..............................................................................23

II.8 KELUARAN.............................................................................................23

II.9 JANGKA WAKTU KEGIATAN.....................................................................24

III TANGGAPAN DAN SARAN TERHADAP KERANGKA ACUAN KERJA..................................................................26

III.1 PEMAHAMAN TERHADAP KAK.................................................................26

III.1.1 Identifikasi Tutupan Lahan..............................................................26

III.2.1 Kawasan Mangrove.........................................................................28

III.3.1 Data Inderaja Sistem Pasif..............................................................35

III.2 TANGGAPAN DAN SARAN TERHADAP KAK..............................................36

IV PENDEKATAN TEKNIS DAN METODOLOGI...................38IV.1 PENDEKATAN.........................................................................................38

IV.2 METODE.................................................................................................39

IV.1.2 Sumber Data dan Peta Kerja...........................................................42

IV.2.2 Peralatan yang Digunakan..............................................................43

IV.3.2 Pra-pengolahan Dijital.....................................................................44

IV.4.2 Pengolahan Citra............................................................................47

IV.5.2 Survei Lapangan.............................................................................51

IV.6.2 Pasca Survei...................................................................................54

V RENCANA KERJA.........................................................56V.1 TAHAP PERSIAPAN.................................................................................56

i

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 2: 1_Proposal Mangrove Paket 1

V.2 TAHAP PELAKSANAAN............................................................................56

V.3 TAHAP PELAPORAN................................................................................57

VI TENAGA AHLI..............................................................60VI.1 KOMPOSISI TIM DAN PENUGASAN..........................................................60

VI.2 JADWAL PENUGASAN TENAGA AHLI.......................................................62

ii

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 3: 1_Proposal Mangrove Paket 1

DAFTAR GAMBARGambar 1. Struktur Organisasi PT. KACINDO DANATYA........................................3Gambar 2. Zonasi Mangrove di Indonesia (Bengen, 1999).................................31Gambar 3. Tipologi Nilai Ekonomi Total Sumberdaya Alam (Barton, 1994)........37Gambar 4. Bagan Alir Inventarisasi Pemetaan Ekosistem Mangrove..................48Gambar 5. Gambaran Indeks NPL dalam pemetaan mangrove..........................50Gambar 6. Proses Rektifikasi untuk Koreksi Geometri Citra...............................53

iii

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 4: 1_Proposal Mangrove Paket 1

DAFTAR TABELTabel 1. Daftar Pengalaman Kerja 7 (Tujuh) Tahun Terakhir................................4Tabel 2. Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 7 (Tujuh) Tahun Terakhir..................19Tabel 3. Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 7 (Tujuh) Tahun Terakhir..................20Tabel 6. Jadwal pelaksanaan pekerjaan Pemetaan mangrove Wilayah...............59Tabel 7. Komposisi Tim dan Penugasan..............................................................60Tabel 8. Jadwal Penugasan Tenaga Ahli..............................................................62

iv

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 5: 1_Proposal Mangrove Paket 1

I ORGANISASI PENYEDIA JASA KONSULTANSI

Misi pembangunan ekonomi nasional diarahkan untuk kepentingan masyarakat luas

dan bersifat lestari (sustainable people centred development). Pengelolaan SDA,

SDM, informasi, teknologi dan finansial harus diupayakan menjadi suatu sinergi

yang harmonis tidak hanya menguntungkan kelompok tertentu saja serta tidak

bersifat eksplotatif dan ekstraktif terhadap alam, tanpa memperhatian aspek

kelestariannya. Sejalan dengan tuntutan globalisasi dan arus reformasi ekonomi

Indonesia, maka peranan pemerintah daerah semakin menentukan arah

pembangunan. Pemberdayaan potensi yang berkaitan dengan pengembangan

daerah menjadi sangat strategis untuk lebih diperhatikan. Sejalan dengan hal itulah

dikembangkan visi dan misi PT. KACINDO DANATYA.

Visi PT. KACINDO DANATYA adalah menjadi lembaga yang handal (center of

excellence) dalam pengkajian dan pengembangan potensi sumberdaya regional

secara komprehensif melalui pendekatan pemberdayaan masyarakat, penguatan

basis daerah dalam pembangunan nasional. Misi PT. KACINDO DANATYA adalah

1. Memberdayakan potensi masyarakat dalam pengembangan dan pengelolaan sumberdaya regional untuk memperkuat basis ekonomi daerah dalam pembangunan nasional.

2. Melakukan pengkajian potensi sumberdaya regional secara komprehensif dan integratif (pendekatan holistik).

PT. KACINDO DANATYA, yang beralamat di Jl. Pondok Kelapa I A/5/26-27, Keluruhan

Pondok Kelapa, Kecamatan Duren Sawit Jakarta Timur 13450 dan mempunyai

studio di Jl. Pandawa Raya B2 No. 6 Bumi Indraprasta, Bogor 16153 adalah

perusahaan konsultan Indonesia yang melayani jasa konsultansi dari berbagai

sektor. Melalui dukungan dan keterlibatan para pengelola dan staf ahli yang telah

berpengalaman lebih dari 10 tahun, PT. Kacindo Danatya kebijakan operasi

berpegang pada prinsip kualitas, efektivitas, efisiensi dan profesionalisme.

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

1

Page 6: 1_Proposal Mangrove Paket 1

PT. KACINDO DANATYA didirikan pada tahun 1993 dengan Akta Notaris Agus

Madjid, SH No. 72 Tahun 1993 dan Akta Perubahan oleh Notaris Jelly Eviana, SH No.

2 Tahun 2005. Pendirian PT. KACINDO DANATYA telah mendapat persetujuan

dengan Keputusan Menteri Kehakiman Republik Indonesia No. C-25653

HT.01.04.TH.2005, tertanggal 15 September 2005.

Jasa layanan konsultansi yang disediakan PT. KACINDO DANATYA meliputi kegiatan,

yang diklasifikasi sebagai berikut :

3. Jasa Survey;4. Studi Makro;5. Studi Kelayakan;6. Perencanaan Umum dan Studi Mikro lainnya;7. Konsultansi Produksi;8. Konsutansi Operasi, Pemeliharaan dan Rehabilitasi;9. Jasa Bantuan dan Nasehat Teknis;10. Jasa Penelitian;11. Teknologi dan Sistem Informasi;12. Jasa Perencanaan Sistem Akuntansi;13. Pelatihan dan Pengembangan SDM;14. Konsultansi Manajemen;

Rekanan yang menggunakan jasa konsultansi PT. KACINDO DANATYA meliputi

lembaga/instansi pemerintah dan perusahaan-perusahaan swasta. Lingkup layanan

yang dilaksanakan pada umumnya adalah aspek-aspek Sosial Ekonomi, Keteknikan,

Finansial, Lingkungan Hidup dan Manajemen.

Dalam melaksanakan kegiatan layanan konsultansi, PT. KACINDO DANATYA

mengadakan kerjasama dengan lembaga sejenis, yang memiliki kualifikasi dan

pengalaman luas. Upaya ini kami lakukan untuk tetap mempertahankan citra

profesionalisme jasa konsultansi dalam memberikan alternatif terbaik pemecah

masalah.

Struktur organisasi perusahaan dapat dilihat pada Gambar 1.

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

2

Page 7: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Gambar 1. Struktur Organisasi PT. KACINDO DANATYA

PT. KACINDO DANATYA didukung peneliti, yang berkualifikasi profesor, doktor,

master dan sarjana, serta staf asisten peneliti dan staf administrasi berkualifikasi

sarjana. Guna membantu seluruh kegiatan, PT. KACINDO DANATYA memiliki

berbagai prasarana dan sarana pendukung seperti kantor pusat dan studio sebagai

tempat operasional kegiatan. Alamat kantor:

Kantor Pusat:

Jl. Pondok Kelapa I A/5/26-27 RT.001/004 Kelurahan Pondok Kelapa, Kec. Duren Sawit, Jakarta Timur 13450Telepon/Fax : +62-21- 8640721

Studio:

Jl. Pandawa Raya B2 no. 5-6 Kompleks Bumi Indraprasta Bogor – Indonesia, 16153 Telp.: +62-251-8347410, 8361764, 8349340; Fax: +62-251-8349340,

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

3

Page 8: 1_Proposal Mangrove Paket 1

I.1 DAFTAR PENGALAMAN KERJA 7 (TUJUH) TAHUN TERAKHIRTabel 1. Daftar Pengalaman Kerja 7 (Tujuh) Tahun Terakhir

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Pengukuran Kinerja Layanan Jasa Akses Telekomunikasi dan Informatika Pedesaan KPU/USO Paket 2 Wilayah Jambi, Riau, Kepulauan Riau, Kepulauan Bangka, Belitung, Bengkulu, Sumatera Selatan dan Lampung

Teknologi Komunikasi dan Informasi

Jambi, Riau, Kepulauan Riau, Kepulauan Bangka Belitung, Bengkulu, Sumatera Selatan dan Lampung

Balai Telekomunikasi dan Informatika Pedesaan Kementerian Komunikasi dan Informatika

Menara Ravindo Lt. 5 Jl. Kebun Sirih No. 75 Jakarta 10340

13.570.297.964

2071/PPK-RUTIN/BTIP/KOMINFO/5/201024 Mei 2010

24/12/ 2013

24/12/ 2013

Pengembangan Aplikasi Data Warehouse Dan Koneksitas NIK /C.05

Telematika Jakarta Kementerian Dalam Negeri

Jln.Taman Makam Pahlawan Kalibata No 17 Jakarta Selatan

491.450.000 027/ 890 / IK01 JULI 2011

31/12/2011

31/12/2011

Sistem Informasi Kearsipan (SIK) Kementerian Kehutanan Tahun 2011

Telematika Jakarta Kementerian Kehutanan

Gedung Manggala Wanabakti Blok I Lantai 3 jl.Gatot Subroto

95.865.000 SPK.177/PPK – TUK / VI /201127 Juni 2011

27 Juli 2011

27 Juli 2011

4

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 9: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Penyusunan Modul Pelatihan Pengembangan Pupuk Organik

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Jakarta Kementerian Tenaga Kerja Dan Transmigrasi RI

Jl. M T. Haryono Cikoko Kav.52 Jakarta

119.707.000 SPPP.1187/BBPLK/VI/2011 27/09/2011

27/09/2011

Peningkatan Kapasitas Lembaga dan Tokoh Adat Dalam Pengelolaan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Wakatobi, Jepara

Kementerian Kelautan dan Perikanan

Jl.Medan Merdeka Timur no 16

368.000.000 SPK.13/PPK/KP3K.5/VI/2011 24/10/2011

24/10/2011

Integrasi Sistem Pengelolaan Keuangan Kementerian Lingkungan Hidup

Telematika Jakarta Kementerian Lingkungan Hidup

JL,D.I. Panjaitan Kebon Nanas Jakarta

1.882.925.000

01.06/SP/PPBJ-SES/LH/09/ 2011 12/12/2011

12/12/2011

Kajian Peta Jalan Sektor Energi dan Sumber Daya Mineral dalam Pengembangan Ekonomi Kreatif 2011 - 2016

Energi Jakarta Sekretariat Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral

Jl. Medan Merdeka Selatan No. 18 Jakarta Pusat 10110

785.750.000 01/SPK/PKT.14/P2K.NF/VII/ 2011 12/12/2011

12/12/2011

Penelitian Pola Pembiayaan / Lending Model Usaha Kecil Tahun 2011

Keuangan BengkuluBandung Yogyakarta

Bank Indonesia Gedung DLT, 8 JL. Mh Thamrin No 2 Jakarta

83.O58.800 13/99/DKBU/BPBU

5

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 10: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Penyusunan Rencana Induk Penanganan Induk Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Depok BAPPEDA Depok

JL.Margonda Raya No 54 Depok

107.992.500 006/PPK –PMKS /BAPP/VI.2011 24/09/2011

24/09/2011

Bantuan Konsultasi Penerapan HKI Kegiatan Pengembangan Klaster IKM Fashion Tahun 2011

Industri Jakarta Kementerian Perindustrian R I

JL.Jend.Gatot Subroto KAV. 52-53 Jakarta

136.500.000 3.4/IKM.4/ KONTRAK –JK/SU/07/2011

30/11/2011

30/11/2011

Penyempurnaan dan Penerbitan Peraturan Pemerintah Tentang Tata Cara Pengenaan Sanksi Aministrasi dan Besar Denda Administratif Atas Pelanggaran UU Perfilman

Pariwisata Jakarta Kementerian Kebudayaan ndan Pariwisata

JL.Medan Merdeka Barat NO 17

769.000.000 135a/KONTRAK /SD/NBSSF/VII/2011

08/10/2011

08/10/2011

Pengembangan Distribusi CENTRE Untuk mendukung Logistik Kawasan Indonesia Timur

Perdagangan Jakarta Kementerian Perdagangan RI

JL.M .I Ridwan No 5 Jakarta

1.455.843.400

120.01/pdn.4.3/ppk/spbj/6/ 2011 09/12/2011

09/12/2011

Optimalisasi Pembinaan dan Pengembangan Desa Mandiri Energi

Energi Nasional di lokasi terpilih

Dirjen Minyak dan Gas Bumi Kementerian

Gedung Plasa Sentris, Jl.

1.807.546.400

10/KK/JL/OPPD/DMO/P2K-NF/2010081/KD/e/IX/20107 Sep 2010

8/12/ 2010

8/12/ 2010

6

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 11: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Berbasis Bahan Bakar Nabati

Energi dan Sumberdaya Mineral

HR Rasuna Said Kav. B-5 Jakarta

Penyusunan Cetak Biru Pengembangan Sistem Distribusi Nasional

Ekonomi, perdagangan

Nasional Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Departemen Perdagangan RI

Jl. M.I. Ridwan Rais No 5 Jakarta 10110

4.773.485.000

117.02/PDN.3.5/PPK/SKPPBJ/6/201022 Jun 2010

6/12/ 2010

6 /12/ 2010

Pekerjaan Penyusunan Master Plan Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh

Manajemen Pendidikan

Jakarta Payakumbuh

Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh

310.000.000 201/K4.16/KU/20101 Sep 2010

29/11/ 2010

29/11/ 2010

Penyusunan Modul Pelatihan Pengembangan Energi Alternatif Tahun 2010

Energi, ketenagakerjaan

Jakarta Balai Besar Pengembangan Latihan Ketransmigrasian, Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi

Jl. MT Haryono Kav. 52 Jakarta Selatan

99.514.000 1199/BBPLK/PPK/VI/20108 Juni 2010

5/09/ 2010

5/09/ 2010

Fasilitasi Exit Strategy COREMAP Phase II

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Nasional Satker Rehabilitasi dan Pengelolaan Terumbu Karang

Jl. Tebet Timur Dalam II No. 45 Tebet Jakarta

533.951.000 SPMK.27/COREMAP/KP3K/VII/201023 Juli 2010

23/11/ 2010

23/11/ 2010

7

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 12: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10(Coremap II) Dirjen Kelautan, Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil, Kementerian Kelautan dan Perikanan

Selatan

Kajian Strategi Pencapaian Indeks Pembangunan Manusia 80 (IPM 80) di Kota Depok

Kependudukan Pengembangan regional

Depok, Jawa Barat

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Depok

Jl. Margonda Raya No. 54 Depok

84.650.000 008/KPA-IPM/P.Sos/BAP/VII/20106 Juli 2010

6/10/ 2010

6/10/ 2010

Rancangan Pembentukan Lembaga Pengembangan dan Pengawasan Koperasi Jasa Keuangan (KSP/UPS – KOPERASI & KJKS/UJKS-KOPERASI)

Ekonomi Jakarta Deputi Bidang Pembiayaan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah

Jl. HR. Rasuna Said Kav. 3-4 Jakarta Selatan

220.000.000 408/SPK/P2K-DEP.3/V/201026 Mei 2010

26/07/2010

26/07/2010

Penyempurnaan Standar Operasioanl Manajemen dan Standar Operasional Prosedur KSP/UPS Koperasi

Ekonomi Jakarta Deputi Bidang Pembiayaan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah

Jl. HR. Rasuna Said Kav. 3-4 Jakarta Selatan

163.000.000 413/SPK/P2K-DEP.3/V/201026 Mei 2010

26/07/2010

26/07/2010

8

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 13: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Kajian Ekonomi Kreatif Sektor Energi dan Sumber Daya Mineral

Ekonomi dan Energi

Jakarta Sekretariat Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral

Jl. Medan Merdeka Selatan No. 18 Jakarta Pusat 10110

550.800.000 - Desember 2010

Desember 2010

1 Penyusunan Database dan Profil LKM

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Jakarta Departemen Kelautan dan Perikanan

Jl. Medan Merdeka Timur No. 16 Lt. 8 Jakarta Pusat

283.000.000 004/SPKK/PL/JS/PKK_PMP/III/200927 Maret 2009

27/07/09 27/07/09

Program Desa Mandiri Energi: Pengadaan dan Pemasangan Perlatan BBN berbasis Sorgum di Kabupaten Banyumas, Propinis Jawa Tengah

Energi Purbalingga DitJen Listrik dan Pemanfaatan Energi Dept ESDM

Jl. HR Rasuna Said Blok X2 Kav 7-8 Jaksel

972.640.000 24/P2K/DNE-STM/VII/200921 Juli 2009

7/12/09 7/12/09

Program Desa Mandiri Energi: Pengadaan dan Pemasangan Perlatan BBN berbasis Singkong di Kabupaten Banyumas, Propinis Jawa Tengah

Energi Banyumas DitJen Listrik dan Pemanfaatan Energi Dept ESDM

Jl. HR Rasuna Said Blok X2 Kav 7-8 Jaksel

983.740.000 23/P2K/DNE-STM/VII/200921 Juli 2009

7/12/09 7/12/09

Fasilitasi Pengembangan Terpadu Borneo Adventure (Heart Of

Pariwisata Kalimantan Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

Jl. Medan Merdeka Barat No.

777.750.000 No.: 15D/SPP/PPK/DPDP/V/20097 Mei 2009

11/05/09 12/10/09

9

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 14: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Borneo) 17

JakartaTemu Teknis POKMASWAS

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Sorong, Makasar, Jakarta

Departemen Kelautan dan Perikanan

Jl. Medan Merdeka Timur Lt. 9, Jakarta Pusat

540.375.000 No : SP3-40/COREMAP/KP3K/V/200914 Mei 2009

14/09/09 14/09/09

Riset Aksi Pola Pengembangan Pembiayaan LPDB KUMKM untuk Pengembangan Komoditi Unggulan Berbasis Link Program maupun Link Bisnis

Pengembangan Riset Pembiayaan

Jakarta Kementerian Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah

Gdg. Smesco, Jl. Jend. Gatot Subroto Kav 94 Jakarta

417.752.500 No : 99/SPK-P2K/LPDB/20091 Juni 2009

30/11/09 30/11/09

Economic Instruments In Environmental Management

Ekonomi Jakarta, Balikpapan, Mataram, Makassar

The Royal Danish Embassy

Jl. DI Panjaitan Kav. 24 Kebon Nanas 13410 Jakarta

663.500.000 104.INDO.1.MFS.4-1/131/0665 Juni 2009

15/6/09 31/12/09

Kajian Arus Energi Internasional untuk Optimalisasi Penyediaan Energi dan Ketahanan Energi Nasional

Energi Jakarta Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral

Jl. Medan Merdeka Barat No. 8 Jakarta

628.600.000 No : 01/SPK/DEN-OPEKEN/P2K.NF/20099 Juli 2009

09/07/09 9/07/09

10

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 15: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Pengukuran Kinerja Layanan Jasa Akses Telekomunikasi dan Informatika Perdesaan KPU/USO Wilayah Sulawesi, Maluku Utara, Maluku, Irian Jaya Barat dan Papua

Telekomunikasi

Sulawesi, Maluku, Maluku Utara, Irian Jaya Barat, Papua

Pejabat Pembuat Komitmen Balai Telekomunikasi dan Informatika Perdesaan

Jl. Kebon Sirih No. 75, Jakarta

2.316.160.000

No : 73/PPK-RUTIN/BTIP/KOMINFO/07/200917 Juni 2009

18/12/09 18/12/09

Inventarisasi dan Pemetaan Sumber Pencemar EMISI di DKI Jakarta

Lingkungan Jakarta Badan Pengelola Lingkungan Hidup

Jakarta 217.882.500 No : 5900/-1.774.1281 Juli 2009

20/11/09 20/11/09

Fasiltasi kegiatan pilot project pengelolaan KKLD Biak-Numfor

Pengembangan perdesaan

Biak, Numfor Departemen Kelautan dan Perikanan

Jl. Medan Merdeka Timur Lt. 9, Jakarta Pusat

1.614.374.885

SP3-52/COREMAP/KP3K/VII/2009 15/07/09 15/12/09

Bimtek Transplantasi Karang

Pengembangan Perdesaan

Sabang, Pangkep, Pandeglang

Departemen Kelautan dan Perikanan

Jl. Medan Merdeka Timur Lt. 9 Jakarta Pusat

494.367.500 SP3.1164/PPK-KTNL/VI/2009 12/06/09 12/10/09

Kajian Pembangunan Perdesaan Melalui Program SURADI

Pengembangan Perdesaan

Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, Sulawesi

Kementrian Negara Pembangunan Daerah Tertinggal

Jl. Abdul Muis No. 7 Jakarta Pusat

1.804.781.000

No : 016:/SPK/PPKK-PDT/IX/20098 September 2009

31/12/09 31/12/09

11

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 16: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Utara, NTT, Lampung, Bengkulu, Maluku Utara, Maluku

Jasa Penyempurnaan Aplikasi Sistem Informasi Kersipan (SIK) Departemen Kehutanan

Telemamatika

Jakarta Departemen Kehutanan

Gdg. Manggala Wanabakti Blok I Lantai 3, Gatot Subroto – Senayan

223.960.000 No : SPK 6.1/PPK-TUD/XI/20096 November 2009

05/12/09 05/12/09

Pendatatan Pengguna dan Implementasi Sistem Pengawasan Pendistribusian Minyak Tanah Bersubsidi Wilayah VII

Energi Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Sulawesi Tenggara

Badan Pengaturan Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas)

Jl. Kapten P. Tendean No. 08 Jakarta

8.025.792.610

No.:106/P2K/BBM/BPHMIGAS/07/200821 Juli 2008

19/12/08 19/12/08

1.1 Provide Technhical Facilitation for Local Goverments1.2 Prepare Information Material1.3 Develop concept and Questionares for economic valuation of

Economi Jakarta, Bogor, Yogyakarta, Medan

Danida (Environment Support Programme)

Jl. DI Panjaitan Kav. 24. Kebon Nanas, Jakarta Timur

237.150.000 No. 104.Indo.1.MFS.4-1/132/134/060

25/11/08 26/11/08

12

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 17: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10environment1.4 Consult with relevant stakeholder (FGD)Asistensi Pengembangan Kebijakan dan Pengembangan MCA/KKLD

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Biak, Raja Ampat, Wakatobi, Buton, Pangkep, Selayar, Sikka

Satker Rehabilitasi dan Pengelolaan Terumbu Karang Tahap II (COREMAP II) DKP

Jl. Tebet Raya No. 91 Jakarta Selatan

219.450.000 No.:SP3-35/COREMAP/KP3K/VII/20083 Juni 2008

03/11/08 03/11/08

Perencanaan dan Pendayagunaan Kawasan Teluk Palu, Sulawesi Tengah

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Palu, Sulawesi Tengah

Departemen Kelautan dan Perikanan

Jl. Medan Merdeka Timur No. 16 Lt. 9 Jakarta Pusat

283.500.000 No.:08/PPK-RPPL/PL/VI/20082 Juni 2008

29/10/08 29/10/08

Revitalisasi Kemitraan Usaha Mikro di Desa Mitra

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Sumatera Utara, Sulawesi Tenggara, Jawa Timur

Departemen Kelautan dan Perikanan

Jl. Medan Merdeka Timur No. 16 Lt. 8 Jakarta Pusat

233.000.000 No.:004/SPKK/PL/JS/PPKPMPN/20087 Mei 2008

07/08/08 07/08/08

Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Pariwisata Daerah (Rippda) Pulau Sumba

Pariwisata Nusa Tenggara Timur

Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

Jl. Medan Merdeka Barat 17 Jakarta

490.620.000 No.:50/SPP/PPK.2/DPDP/VII/200814 Juli 2008

10/12/08 10/12/08

13

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 18: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10NTTPembekalan Teknis Pengelolaan Cadangan Pangan Pemerintah Desa (LPPD) Bagi Aparat Daerah Tahap I dan Tahap II

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Jakarta Departemen Dalam Negeri

Jl. Raya Pasar Minggu KM 19 Jakarta

546.000.000 No.:412.32/263/IV8 Juli 2008

08/09/08 08/09/08

Penyusunan Pedoman Penugasan Survei Pendahuluan

Energi NAD, Jawa Barat, Jawa Tengah

Departemen Energi dan Sumberdaya Mineral

Jl. Prof. Supomo, SH No. 10 Jakarta 12870

277.860.000 6/111/91.04/P2K-II/DJB/2008 12/09/08 12/11/08

Rencana Pengembangan Kawasan Perbatasan Nusa Tenggara Timur

Kependudukan

Nusa Tenggara Timur

Departemen Dalam Negeri

Jl. Taman Makam Pahlawan No. 20 Kalibata Jak-Sel

765.905.000 No.:2855/Dit.PIN/SD.III/200827 Juni 2008

26/11/08 26/11/08

Studi Kajian Dampak Pembangunan dan pengembangan serta kajian sertifikasi areal pelabuhan dan penentu wilayah kerja dan pengoperasian pelabuhan perikanan pantai pengembangan

Pengembangan Pertanian dan pedesaan

Bali Pelabuhan Perikanan Pantai Pengambengan

Bali 210.000.000 No. 014/PPK.SP/PL.410/VI/2008No.

014/PPK.SPP/PL.410/VI/2008

12/06/08 12/09/08

14

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 19: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Kajian Perilaku Perkembangan Harga Energi Internasional

Energi Jakarta Departemen Energi dan Sumberdaya Mineral

Jl. Medan Merdeka Selatan No. 18 Jakarta

459.800.000 No.:01/SPK/SJI-PHEI/P2K.NF/200815 September 2008

12/12/08 12/12/08

Penyusunan Modul Pelatihan Budidaya, Pasca Panen dan Produksi Bahan Alam

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

Jakarta Badan Pengawasan Obat dan Makanan RI

Jl. Percetakan Negara 23 Jakarta Pusat

79.848.000 No.: PL.00.06.44-154119 Agustus 2008

27/10/08 27/10/08

Penyusunan Perencanaan Tenaga Kerja Daerah (PTKD) Kabupaten Bogor

Kependudukan

Kab. Bogor Pemerintah Kabupaten Bogor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi

Jl. Bersih No. 2 Cibinong 16914

145.925.000 027.396/Kontrak/Disnakertrans/X/200730 Oktober 2007

31/12/07 31/12/07

Penyusunan/Pengembangan Sistem dan Mekanisme Kerja Lembaga Pendanaan Lingkungan Hidup

Pemantauan, Evaluasi dan Penelitian

Jakarta Kementerian Negara Lingkungan Hidup

Jl. DI.Panjaitan, Kebon Nanas Jakarta 13410

174.381.900 SPKK-09/Dep VII/LH/08/200714 Agustus 2007

14/12/07 14/12/07

Penyusunan Road Map Pembangunan Ketahanan Pangan 2008 – 2011

Pemantauan, Evaluasi dan Penelitian

Serang Pemerintah Provinsi Banten Biro Perekonomian Daerah

Gedung Dinas Kesehatan Lt. 3 KP3B, Jl. Syekh Nawawi Al Bentani,

61.800.000 027/016-KPJK/SL/PPBJ-EKON/20075 Juli 2007

02/10/07 02/10/07

15

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 20: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Palima-Curug, Serang

Kajian Model Kerawanan Pangan

Telematika Jakarta Kementerian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat

Jl. Medan Merdeka Barat No. 3 Jakarta Pusat

300.520.000 SP-301/KMK/DEP II/VI/200714 Juni 2007

14/09/07 14/09/07

Dukungan Pengembangan Pariwisata Daerah Perbatasan Pulau Jemur, Riau

Pariwisata Provinsi Riau Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

Jl. Medan Merdeka Barat no. 17 Jakarta Pusat

285.000.000 No.:07/SPP-P.Jemur/PPK /VIII/200714 Agustus 2007

14/12/07 14/12/07

Penyusunan Master Plan Pengembangan Pariwisata di Destinasi Unggulan Kabupaten Sangihe

Pariwisata Kabupaten Sangihe

Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

Jl. Medan Merdeka Barat no. 17 Jakarta Pusat

276.140.000 No.:23.A/SPP/PPK/MP/VIII/200714 Agustus 2007

14/12/07 14/12/07

Penyusunan Master Plan Pengembangan Pariwisata di Destinasi Unggulan Kabupaten Talaud

Pariwisata Kabupaten Talaud

Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

Jl. Medan Merdeka Barat no. 17 Jakarta Pusat

276.590.000 No.:23.B/SPP/PPK/MP/VIII/200714 Agustus 2007

14/12/07 14/12/07

Skenario Kebijakan Energi pada Sektor Transportasi Darat dan Kereta Api

Energi DKI Jakarta, Jawa Barat, Sulawesi Selatan,medan, makasar

Pusat Kajian Strategis Pelayanan Jasa Perhubungan, Sektetariat

Gedung Cipta lt. 6 Departemen Perhubung

390.500.000 No. 192/BTU.PKSPW/VI/0729 juni 2007

29/11/07 29/11/07

16

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 21: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Jenderal Departemen Perhubungan

an, Jl Medan Merdeka Barat no 8 Jakarta

Pengembangan Kemitraan dalam rangka Akses Dana Program Kemitraan Bina Lingkungan (PKBL)

Pengembangan Pertanian dan pedesaan/Perikanan

DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan Timur, dan Papua

Direktorat Jenderal Kelautan, Pesisir dan Pulau Kecil

Jl.Medan Merdeka Timur No. 16 Jakarta Pusat

339.059.200 Nomor 002/SPKK/PL/JS/PPK_PMP/IV/0727 April 2007

26/08/07 26/08/07

Kajian Pengembangan Pengarusutamaan Gender Bagi LSM (Pemetaan Program LSM yang Responsif Gender)

Pemantauan, Evaluasi dan Penelitian

DKI Jakarta, Jawa Barat, Banten

Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan

Jl. Merdeka Barat 15 Jakarta

98.200.000 05A/KONTRAK/PUG-LSM/DEP.V/VII/200628 Agustus 2006

28/12/06 28/12/06

Kajian Isu Gender Bidang Pengembangan dan Peningkatan SDM PNS Pusat

Pemantauan, Evaluasi dan Penelitian

Jakarta Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan

Jl. Merdeka Barat 15 Jakarta

303.365.000 KONTRAK-45/PWPAB/DEP.1/VI/200615 Juni 2006

14/12/06 14/12/06

Pemetaan Anak Jalanan di Propinsi

Telematika Surabaya, Bandung, Medan, Makassar

Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan

Jl. Merdeka Barat 15 Jakarta

198.000.000 SPK-17/PWPAB/DEP.4/VI/200613 Juni 2006

12/11/06 12/11/06

17

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 22: 1_Proposal Mangrove Paket 1

No Nama Paket Pekerjaan

Bidang/ Sub Bidang Pekerjaan

Lokasi

Pemberi Tugas/Pejabat Pembuat Komitmen Kontrak Tanggal Selesai

Menurut

NamaAlamat/No. Telepon

Nilai (Rp) No/Tgl. Kontrak BA. Serah Terima

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10Penyusunan Kapasitas Daerah dan Investasi Kota Samarinda

Telematika lainnya

Kota Samarinda

Pemerintah Kota Samarinda, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Jl. Dahlia No. 81 Komplek Balai Kota

845.000.000 07/KDI/Bapp/VII/200625 Juli 2006

23/11/06 23/11/06

Pengembangan Mata Pencaharian Alternatif (pengembangan Peternakan)

Pengembangan Pertanian dan Pedesaan /Perikanan

Kab. Nias, Kab. Nias Selatan, Kab. Simeulue dan Kota Sabang

Rehabilitasi dan Pengelolaan Terumbu Karang (COREMAP II)

Jl. Tebet Raya No. 91 Jakarta Selatan

1.638.037.500

SP3-13/COREMAP/KP3K/V/200630 Mei 2006

30/10/06 30/10/06

Pengembangan Model LKM (Perbankan)

Ekonomi NAD (Nanggroe Aceh Darusalam)

Direktorat Jenderal Kelautan, Pesisir & Pulau-pulau Kecil

Jl.Medan Merdeka Timur No. 16 Jakarta Pusat

237.750.000 007/SPKK/PL/JS/PPK_PMP/IV/20066 April 2006

26/08/06 26/08/06

18

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 23: 1_Proposal Mangrove Paket 1

I.2 URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS 7 (TUJUH) TAHUN TERAKHIR

Tabel 2. Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 7 (Tujuh) Tahun TerakhirNama Tugas: Asistensi Pengembangan Kebijakan dan Pengambangan Marine Conservation Area/Kawasan Konservasi Laut Daerah (MCA/KKLD)

Negara: Indonesia

Lokasi Proyek:Biak, Raja Ampat, Wakatobi, Buton, Pangkep, Selayar, Sikka

Tenaga ahli yang disediakan Perusahaan:2 orang

Nama Pemberi Kerja: Satker Rehabilitasi dan Pengelolaan Terumbu Karang Tahap II (COREMAP II), Departemen Kelautan dan Perikanan

Jumlah Staf: 2 orang

Alamat:Jl. Medan Merdeka Barat No. 15 Jakarta 10110

Jumlah orang-bulan staf profesional: 4 OBLama pekerjaan: 2 bulan

Tanggal Mulai KerjaJuli 2008

Tanggal Selesai pekerjaanNovember 2008

Perkiraan Nilai Kontrak : Rp. 219.450.000

Nama perusahaan asosiasi : - Jumlah bulan profesional yang disediakan oleh perusahaan asosiasi : -

Nama staf senior (Direktur/Pimpinan Proyek/Koordinator, Pimpinan Tim) yang terlibat dan peran yang dijalaninya:Agus Rahmat Ishma, SH (Ahli Kebijakan Publik)Penjelasan Singkat Proyek:Tujuan dari kegiatan ini adalah :1. Memantapkan kebijakan serta menyempurnakan beberapa pedoman yang telah disusun

bidang kebijakan dan pengembangan MCA/KKLD;2. Memfasilitasi percepatan penyusunan rencana pengolahan terumbu karang dan Rancangan

Peraturan Daerah di Kabupaten lokasi COREMAP WB;3. Mengakselerasi dan memfasilitasi penyiapan lokasi MCA/KKLD dan menyusun draft keputusan

Bupati tentang percadangan lokasi MCA/KKLD melakukan koordinator dalam pelaksanaan COREMAP II di daerah;

4. Mengoptimalkan strategi pengembangan jejaring kawasan konservasi laut;5. Melakukan sinkronisasi dan pemecahan masalah bidang kelembagaan COREMAP II.Penjelasan tentang layanan jasa yang dilakukan sebenarnya oleh para staf ahli anda:1. Inventarisasi permasalahan kelembagaan dan pengembangna MCA di daerah dan strategi

pemecahannya.2. Pertemuan teknis dan fasilitasi pemasalahan kebijakan pengelolaan terumbu karang dan

pengembangan MCA.3. Perjalanan dinas dalam rangka asistensi kebijakan dan pengelolaan MCA.4. Workshop di Jakarta.5. Pelaporan.

19

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 24: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Tabel 3. Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 7 (Tujuh) Tahun Terakhir

20

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 25: 1_Proposal Mangrove Paket 1

II PENDAHULUAN

II.1 LATAR BELAKANG

Sebagai negara kepulauan (archipelagic state), Indonesia memiliki kekayaan wilayah

laut dan pesisir yang sangat besar. Wilayah laut dan pesisir di Indonesia memiliki

kekhasan ekosistem terumbu karang, mangrove, rumput laut maupun ikan di

dalamnya. Wilayah pesisir memiliki permasalahan pemanfaatan lahan karena wilayah

ini mengalami tekanan pertumbuhan penduduk dan juga limbah yang berasal dari

wilayah daratan.

Mangrove yang memberikan banyak jasa ekosistem justru menjadi bagian yang

mendapat ancaman akibat perubahan pemanfaatan lahan pesisir. Sayangnya, sebagai

bagian dari koridor mangrove nasional, mangrove di Pulau Sumatra belum terpetakan

pada skala menengah.

Informasi geospasial yang akurat didukung dengan metode dan teknologi

pengumpulan data yang handal belum dilakukan guna memberikan infromasi terkait

luasan mangrove Pulau Sumatra pada skala menengah. Bakosurtanal (2009) telah

melakukan pemetaan mangrove seluruh Indonesia pada skala tinjau yang telah

diintegrasikan dengan informasi geospasial dasar.

Selanjutnya, Bakosurtanal (2012) juga telah melakukan kegiatan pendetilan pemetaan

mangrove Pulau Jawa tahun 2012 menghasilkan 45 NLP yang meliputi 14 kabupaten

dan kota. Akan tetapi, informasi geospasial mangrove di Pulau Sumatra belum tersedia

guna melengkapi/mengisi kekosongan informasi koridor mangrove nasional wilayah

barat.

II.2 TUJUAN

Tujuan dari kegiatan ini adalah mengintegrasikan dan memetakan mangrove di Pulau Sumatra beserta membangun basisdatanya.

II.3 SASARANSasaran dari kegiatan pemetaan mangrove ini adalah tersusunnya : 1. Peta Mangrove Pulau Sumatra skala 1:50.0002. Data Geospasial mangrove yang terdiri dari informasi, diantaranya, Kerapatan

Pohon, Kerapatan Tajuk, Species Dominan, dan Kandungan Carbon organic

21

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 26: 1_Proposal Mangrove Paket 1

3. Buku ilmiah populer Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra Barat, Jambi,

Bengkulu, Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau)

4. Laporan kegiatan

II.4 LOKASI KEGIATAN

Lokasi pemetaan dijelaskan pada indeks di bawah ini.

Gambar Indeks Lokasi Kegiatan Pemetaan Mangrove

II.5 SUMBER PENDANAAN

22

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 27: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Kegiatan ini dibiayai dari sumber pendanaan: APBN 2013 BIG Kode Anggaran

3547.005.002.014.536111.

II.6 REFERENSI HUKUM

Referensi Hukum antara lain :

1) UU no 4 Tahun 2011 tentang Informasi Geospasial

2) UU no 27 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Pesisir dan Pulau-pulau Kecil

3) UU no 26 Tahun 2007 tentang Tata Ruang Nasional

4) UU no 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan

5) UU no 5 Tahun 1990 tentang Sumber Daya Alam, Ekosistem, dan Konservasi

6) Perpres 73 Tahun 2012 tentang Strategi Nasional Pengelolaan Ekosistem

Mangrove

II.7 LINGKUP PEKERJAAN

Lingkup kegiatan ini adalah pemetaan mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra

Barat, Jambi, Bengkulu, Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) melalui interpretasi

citra satelit dan pengolahan data dengan sistem informasi geografis, disajikan dalam

peta skala 1:50.000.

II.8 KELUARANOutput dari kegiatan ini adalah :

1. Album Peta Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra Barat, Jambi, Bengkulu,

Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) format peta RBI Skala 1 : 50.000 sesuai

spesifikasi teknis pencetakan SNI 6502.2:2010. Volume 5 (lima) Eksemplar yang

memuat:

a) Peta Mangrove format seamless Provinsi

b) Peta Mangrove format NLP (114 NLP)

2. Album Peta Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra Barat, Jambi, Bengkulu,

Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) format A3. Volume 5 (lima) Eksemplar

yang memuat:

a) Peta Mangrove format seamless Provinsi

b) Peta Mangrove format NLP (114 NLP)

23

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 28: 1_Proposal Mangrove Paket 1

3. Buku Ilmiah Populer A5 120 gram art-paper, cover art-carton 260 gr dove/dove

finishing laminasi sebanyak 50 eksemplar. Yang berisi: Pendahuluan, Deskripsi

Wilayah, Metode Survei, Hasil & Pembahasan dan Kesimpulan & Rekomendasi.

4. Laporan Bulanan. Format A4. Volume 2 Buku/Bulan.

- Laporan 1 : Pendahuluan

- Laporan 2 : Kompilasi data dan Pre-processing

- Laporan 3 : Pra-survei

- Laporan 4 : Survei Lapangan

- Laporan 5 : Re-interpretasi

- Laporan 6 : Analisa data dan finalisasi

5. Laporan Akhir Pekerjaan. Format A4 Volume 5 Buku.

6. External hardisk yang memuat:

a) Data Geospasial Tematik Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatera Barat,

Jambi, Bengkulu, Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) digital per NLP

(114 NLP) dan seamless format geodatabase/shapefile

b) Seluruh citra yang digunakan dalam pemetaan baik raw data maupun citra

terkoreksi

c) Buku Ilmiah populer (Raw Data, PDF)

d) Backup Hasil Pra-survei dan Survei Lapangan (Titik GCP, Titik pengambilan

data, Foto, Video, dan Tally Sheet hasil pengambilan data) (format MSWord,

PDF, JPG, MOV/AVI dan Shapefiles)

Layout peta per NLP (114 NLP) dan Seamless per kab/provinsi siap cetak (mxd

package dan PDF)

II.9 JANGKA WAKTU KEGIATAN

Jangka waktu penyelesaian pekerjaan adalah tujuh (7) bulan.

24

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 29: 1_Proposal Mangrove Paket 1

III TANGGAPAN DAN SARAN TERHADAP KERANGKA ACUAN KERJA

III.1 PEMAHAMAN TERHADAP KAK

III.1.1 Identifikasi Tutupan Lahan

Banyak konsep yang digunakan untuk menamakan penutup lahan. Pakar yang satu

dengan lainnya memberi nama berlainan, antara lain : (a) penutup lahan, (b)

penggunaan lahan, (c) penutup lahan, (d) bentuk penggunaan lahan, dan

sebagainya. Berbagai sebutan tersebut pada intinya bertujuan untuk

mengklasifikasikan kenampakan yang menutup permukaan bumi di suatu wilayah,

secara spasial/keruangan. Namun demikian, yang perlu pahami adalah istilah

penutup lahan sering diartikan sama dengan penutup lahan, dan dibedakan dengan

penggunaan lahan. Campbell (1983) dan Van Gils et al (1990) menjelaskan

perbedaan keduanya dalam dikotomi konkret-abstrak, dimana penutup lahan

bersifat konkret, sedangkan penggunaan lahan lebih bersifat abstrak (Projo

Danoedoro. 2003).

Dari definisi di atas, jelaslah bahwa dalam konteks regional hingga nasional

visualisasi penutup permukaan bumi lebih diarahkan ke aspek penutup lahan atau

penutup lahan, sedangkan pada tingkat lokal lebih berorientasi pada penggunaan

lahan (Suroso.2000). Penutup lahan atau penutup lahan, merupakan salah satu

aspek penting dalam perencanaan suatu wilayah. Hal ini disebabkan karena

informasi penutup lahan dapat digunakan sebagai dasar analisis sistem penggunaan

lahan dalam konteks manajemen lahan berkelanjutan. Karena pentingnya informasi

penutup lahan tersebut, maka banyak ahli dan atau instansi yang

mengklasifikasikan penutup lahan sesuai dengan tujuan masing-masing.

Bervariasinya sistem klasifikasi penutup lahan, sangat terasa di Indonesia. Hal ini

disebabkan karena tingkat heterogenitas jenis penutup lahan di Indonesia cukup

tinggi, dan diperkuat lagi dengan banyaknya jenis penutup lahan yang bercampur

antara jenis satu dengan lainnya pada satu wilayah membuat batas klasifikasi yang

25

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 30: 1_Proposal Mangrove Paket 1

kabur (vague). Siklus penutup lahan yang bergantung dari musim menambah andil

sulitnya menentukan klasifikasi penutup lahan di Indonesia.

Peringatan harus menjangkau semua orang yang terancam bahaya. Pesan yang jelas

dan berisi informasi yang sederhana namun berguna sangatlah penting untuk

melakukan tanggapan yang tepat, yang akan membantu menyelamatkan jiwa dan

kehidupan. Sistem komunikasi tingkat regional, nasional, dan masyarakat harus

diidentifikasi dahulu, dan pemegang kewenangan yang sesuai harus terbentuk.

Penggunaan berbagai saluran komunikasi sangat perlu untuk memastikan agar

sebanyak mungkin orang yang diberi peringatan, guna menghindari terjadinya

kegagalan di suatu saluran, dan sekaligus untukmemperkuat pesan peringatan.

Klasifikasi dalam pembuatan peta penutup lahan ini menggunakan klasifikasi tingkat

provinsi, yaitu pada skala 1:250.000 (BAKOSURTANAL, 2004). Klasifikasi penutup

lahan beserta pengertiannya sebagai berikut:

1. Pemukiman: areal lahan yang digunakan sebagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan hunian dan tempat kegiatan yang mendukung perikehidupan dan penghidupan, serta merupakan bagian dari lingkungan hidup diluar kawasan lindung, baik yang merupakan pemukiman perkotaan maupun pedesaan.

2. Sawah: areal/bidang lahan yang diusahakan untuk kegiatan pertanian lahan basah atau lahan kering, digenangi air secara periodik atau terus menerus dengan vegetasi yang diusahakan antara lain berupa padi, tebu, tembakau, rosella, sayur sauran.

3. Pertanian Lahan Kering: areal yang tidak pernah diairi, yang ditanami dengan jenis tanaman umur pendek dan tanaman keras yang mungkin ada pada pematang-pematang.

4. Kebun: areal/bidang lahan yang diusahakan untuk budidaya berbagai jenis tanaman keras atau kombinasi dengan tanaman semusim, dominasi dari setiap jenis tanaman yang diusahakan kurang jelas terlihat.

5. Perkebunan: areal/bidang lahan yang ditanami jenis tanaman keras dengan tanaman sejenis, dan cara pengambilan hasil bukan dengan menebang pohon.

6. Pertambangan: areal lahan untuk usaha pertambangan (eksploitasi bahan galian atau mineral) yang dilakukan secara terbuka atau dapat diidentifikasi dari permukaan bumi.

26

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 31: 1_Proposal Mangrove Paket 1

7. Industri dan Pariwisata. 8. Industri: areal lahan yang digunakan untuk kegiatan ekonomi berupa proses

pengolahan bahan baku menjadi barang jadi atau setengah jadi dan/atau barang setengah jadi menjadi barang jadi.

9. Pariwisata: areal lahan yang digunakan untuk memberikan jasa pelayanan yang sifatnya rekreatif, baik in door maupun out door.

Dalam rangka menanggulangi permasalahan interpretasi tutupan lahan yang

beragam, pada tahun 2010 telah terbit Standar Nasional Indonesia tentang

klasifikasi tutupan lahan (SNI 7645:2010) yang dikeluarkan oleh Badan Standarisasi

Nasional Indonesia (BSNI). SNI 7645:2010 merupakan hasil kolaborasi Bakosurtanal

bekerja sama dengan kementerian terkait.

SNI 7645:2010 berisi kumpulan klasifikasi dan deskripsi penutupan lahan di

Indonesia pada peta tematik penutup lahan skala 1:1.000.000, 1:250.000 dan

1:50.000 atau 1:25.000. Penetapan klasifikasi penutup lahan dalam standar ini

dimaksudkan untuk mengakomodir keberagaman kelas penutup lahan yang

pendetailan kelasnya bervariasi antar-shareholders. Kelas-kelas penutup lahan yang

dimuat dalam standar ini merupakan kelas-kelas umum yang melibatkan berbagai

sektor. Dalam hubungannya dengan pemetaan kawasan mangrove sesuai dengan

yang diamanatkan dalam Kerangka Acuan kerja (KAK), maka standar peta yang akan

digunakan dengan skala 150.000.

Kelas penutup lahan untuk hutan mangrove/hutan bakau (1.2.2.1.1) diatur dalam

kelas hutan lahan basah (1.2.2) tepatnya pada hutan lahan basah primer (1.2.2.1)

dengan pembagian berdasarkan kerapatannya, yakni: hutan bakau rapat (1) jika

kerapatannya >70%; hutan bakau sedang (2) jika kerapatannya 41% - 70%; dan

hutan bakau jarang (3) jika kerapatannya 10% - 40%.

III.2.1 Kawasan Mangrove

Ekosistem mangrove adalah salah satu obyek yang bisa diidentifikasi dengan

menggunakan teknologi penginderaan jauh. Letak geografi ekosistem mangrove

yang berada pada daerah peralihan darat dan laut memberikan efek perekaman

yang khas jika dibandingkan obyek vegetasi darat lainnya. Efek perekaman tersebut

27

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 32: 1_Proposal Mangrove Paket 1

sangat erat kaitannya dengan karakteritik spektral ekosistem mangrove, hingga

dalam identifikasi memerlukan suatu transformasi tersendiri. Pada umumnya untuk

deteksi vegetasi digunakan transformasi indeks vegetasi (Danoedoro, 1996).

Hutan mangrove adalah hutan yang tumbuh di muara sungai, daerah pasang surut

atau tepi laut. Tumbuhan mangrove bersifat unik karena merupakan gabungan dari

ciri-ciri tumbuhan yang hidup di darat dan di laut. Hutan mangrove merupakan

bagian yang penting dari hutan pasang surut, luasnya sekitar 4,25 juta ha. Hutan

bakau terutama terdapat di Kalimantan, Sumatera, Irian Jaya dan kepulauan Aru,

dan sedikit di Sulawesi bagian Selatan serta Jawa bagian Utara. Rhizophora,

Avicenia, Sonneratia dan Ceriops adalah genera utamanya. Pada umumnya

mangrove mempunyai sistem perakaran yang menonjo yang disebut akar nafas

(pneumatofor). Sistem perakaran ini merupakan suatu cara adaptasi terhadap

keadaan tanah yang miskin oksigen atau bahkan anaerob. Hutan mangrove juga

merupakan habitat bagi beberapa satwa liar yang diantaranya terancam punah,

seperti harimau sumatera (Panthera tigris sumatranensis), bekantan (Nasalis

larvatus), wilwo (Mycteria cinerea), bubut hitam (Centropus nigrorufus), dan bangau

tongtong (Leptoptilus javanicus), dan tempat persinggahan bagi burung-burung

migran.

Saat ini, di seluruh dunia terjadi peningkatan berkurangnya luas hutan mangrove

yang disebabkan oleh pemanfaatan yang tidak berkelanjutan serta pengalihan

peruntukan. Tidak terkecuali di Indonesia. Luas asal hutan mangrove di Indonesia

4,13 juta ha. Pada 5 – 9 tahun yang lalu, luas yang tersisa tinggal 2,49 juta ha

(60%). Dari sisa ini, 58% di antaranya terdapat di Irian Jaya (Papua) dan hanya 11%

di Jawa. Laju mengurangnya hutan mangrove sangat beragam antar propinsi. Dari

10% di Papua sampai hampir 100% di Jawa Timur. Luas hutan mangrove di

Indonesia sekarang, nampaknya belum ada data yang tepat yang dapat dicatat.

Angka yang menunjukkan luas hutan mangrove kita sebesar 4,25 juta ha masih

dipakai di berbagai forum. Menurut catatan dari sisa hutan mangrove yang 4,25 juta

ha tinggal sekitar 3,24 juta ha karena adanya konversi hutan ini untuk berbagai

kepentingan, terutama untuk tambak. (Romimohtarto, 2000).

28

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 33: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Berdasarkan laporan deforestasi hutan Indonesia tahun 2008 dari Pusat

Inventarisasi dan Perpetaan Hutan, Badan Planologi Kehutanan menyebutkan

bahwa angka deforestasi hutan mangrove di pulau kalimantan (di dalam dan di luar

kawasan hutan) selama periode 2003-2006 tercatat 4,9 ribu hektar untuk hutan

mangrove primer dan 23,9 ribu hektar untuk hutan mangrove sekunder.

Ditjen Rehabilitasi Lahan dan Perhutanan Sosial (1999) mencatat kerusakan hutan

mangrove dipicu beberapa hal mendasar antara lain:

1. Pengelolaan hutan mangrove yang kurang terencana dengan baik sehingga menimbulkan konflik kepentingan di dalamnya.

2. Tekanan kebutuhan ekonomi yang melebihi carrying capacity kawasan mangrove.

3. Pembukaan areal pemukiman penduduk di kawasan pesisir yang mengkonversi hutan mangrove secara berlebihan.

Rehabilitasi dan pengembangan kawasan hutan mangrove sangat penting

dilaksanakan mengingat fungsi yang dimiliki sangat penting antara lain:

1. Fungsi Fisik yang mengendalikan abrasi pantai, mengurangi tiupan angin kencang dan terjangan ombak laut, menyerap dan mengurangi polutan dari badan air, mempercepat laju sedimentasi dan mengendalikan intrusi air laut ke daratan.

2. Fungsi biologis sebagai tempat habitat berbagai jenis flora dan fauna, tempat asuhan, tempat memijah dan tempat mencari makan berbagai jenis biota akuatik. Hutan mangrove merupakan daerah Perikanan yang subur dibandingkan dataran lumpur sehingga merupakan daerah subur bagi penyediaan bahan makanan bagi biota perairan seperti udang, ikan, kepiting dan lainnya.

3. Fungsi ekonomis sebagai penghasil kayu, industri rumah tangga dan jasa rekreasi.

Kegiatan rehabilitasi akan dapat memulihkan dan meningkatkan daya dukung,

produktifitas dan peranan kedua formasi hutan tersebut dalam mendukung sistem

penyangga kehidupan. Selain itu, rehabilitasi hutan mangrove dan hutan pantai

sangat diperlukan dalam upaya pengendalian bencana tsunami yang sewaktu-waktu

mungkin terjadi lagi. Berdasarkan hasil penelitian Mazda dan Wolanski (1997) serta

29

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 34: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Mazda dan Magi (1997) terbukti bahwa vegetasi mangrove, terutama

perakarannya, dapat meredam energi gelombang dengan cara menurunkan tinggi

gelombang saat melaluinya.

Dalam upaya untuk mendukung kegiatan rehabilitasi hutan tersebut, maka

diperlukan data potensi dan persebaran hutan mangrove, sehingga dapat diketahui

tingkat kerusakan/kekritisan hutan mangrove.

Secara sederhana zonasi ekosistem mangrove dapat dibagi ke dalam daerah-

daerah sebagai berikut (Bengen, 1999):

1. Daerah yang paling dekat dengan laut, dengan substrat agak berpasir, sering ditumbuhi oleh api-api (Avicennia sp). Pada zona ini biasa berasosiasi bogem/perepat (Sonneratia sp) yang dominan tumbuh pada lumpur dalam yang kaya akan bahan organik.

2. Lebih ke darat, ekosistem mangrove umumnya didominasi oleh bakau (Rhizophora sp). Dijumpai juga tancang (Bruguiera sp) dan nyirih/siri (Xylocarpus sp).

3. Zona berikutnya didominasi oleh tancang (Bruguiera sp).4. Zona transisi antara ekosistem mangrove dengan hutan dataran rendah, biasa

ditumbuhi oleh nipah (Nypa fruticans), dan beberapa spesies palem lainnya.

Gambar 2. Zonasi Mangrove di Indonesia (Bengen, 1999)

Jenis-jenis pohon mangrove cenderung tumbuh dalam zona-zona atau jalur-jalur.

Berdasarkan hal tersebut, ekosistem mangrove dapat dibagi ke dalam beberapa

mintakat (zona), yaitu Sonneratia, Avicennia (yang menjorok ke laut), Rhizophora,

Bruguiera, Ceriops dan asosiasi Nypa. Pembagian zona tersebut mulai dari bagian

yang paling kuat mengalami pengaruh angin dan ombak, yakni zone terdepan

yang digenangi air berkadar garam tinggi dan ditumbuhi pohon pioner

30

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 35: 1_Proposal Mangrove Paket 1

(misalnya Sonneratia Sp.) dan ditanah lebih padat tumbuh Avicennia. Makin dekat

ke darat makin tinggi letak tanah dan dengan melalui beberapa zone peralihan

akhirnya sampailah pada bentuk klimaks.

Ekosistem mangrove telah menarik perhatian berbagai ahli biologi sejak abad 19

(misalnya Funghung 1853; Goebe, 1886, Haberlandt 1895, Karsten 1891;

Scbtwer 1898; Went 1892), terutama karena kekhasannya, yaitu kehadiran

berbagai macam bentuk akar, seperti akar papas, akar tunjang dan akar lutut.

Schiwer (1898) menganggap ekosistem mangrove ini sebagai vegetasi xerofil

yang secara fisiologi habitatnya kering karena kadar garam yang tinggi dalam air

rawa.

Steenis (1958) mengemukakan bahwa faktor utama yang mengakibatkan adanya

"ecological preference" berbagai jenis mangrove adalah kombinasi faktor berikut :

1. Tipe tanah : keras atau lembek, kandungan pasir dan list dalam berbagai perbandingan.

2. Salinitas : variasi harian dan nilai rata-rata pertahun secara kasar sebanding dengan frekuensi,kedalaman dan j angka waktu genangan.

3. Ketahanan jenis terhadap arus dan ombak.4. Kombinasi perkecambahan dan pertumbuhan semai dalam hubungannya

dengan amplitudo ekologi jenis-jenis mangrove terhadap tiga faktor diatas.

Steenis (1958 sependapat dengan Gunning 1944), dan ditegaskan pula oleh

Soerianegara (1971) serta Kartawinata & Waluyo (1977), bahwa faktor utama

yang menyebabkan adanya zonasi ekosistem mangrove adalah sifat-sifat

tanah (ke dalam mineralogi dan fisik) dan bukan hanya faktor salinitas. Pengaruh

faktor ini jelas pada penyebaran Rhizophora, R. mucronata tumbuh pada lumpur

yang dalam dan lembek, R. stylosa pada pantai pasir atau terumbu karang, R.

apiculata pada keadaan transisi atau "indiferent”.

Mengenai pengaruh salinitas, Steenis (1958) mengatakan bahwa faktor ini bukan

faktor utama dan berhubungan erat dengan faktor pasang surut. Meskipun demikian

pengaruh nyata dapat terlihat pula, misalnya bila salinitas berkurang karena estuaria

dan goba yang tertutup, hutan Rhizophora mati dan diganti oleh jenis yang

31

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 36: 1_Proposal Mangrove Paket 1

tumbuh di tempat yang kurang asin seperti Lumnitzera (Luytjes 1923). Hal yang

sama tentang Bruguiera cylindrica dilaporkan oleh Watson (1928) di Malaya.

Pengaruh kecepatan arus dapat terlihat sepanjang sungai yang mengalami

pasang surut setiap hari. Pada tepian yang dipengaruhi oleh aliran yang deras,

misalnya pada belokan, biasanya tumbuh jenis-jenis yang mempunyai sistem

perakaran yang tahan terhadap keadaan demikian, seperti Nypa fruticans yang

berakar serabut.

Manfaat dan nilai penting dapat lebih mudah dipahami dengan melakukan

penggolongan ekosistem mangrove ke dalam tiga fungsi utama (Japar et.al., 1998).

Tiga fungsi utama tersebut adalah fungsi fisik-kimiawi, fungsi biologis dan fungsi

ekonomis:

1. Ekosistem mangrove secara fisik menjaga dan menstabilkan garis pantai serta tepian sungai, pelindung terhadap hempasan gelombang dan arus, serta mempercepat pembentukan lahan baru. Ekosistem mangrove juga merupakan sumber zat hara, unsur-unsur hara yang terkandung di dalamnya adalah nitrogen, magnesium, natrium, kalsium, posfor dan sulfur.

2. Fungsi biologis dari ekosistem mangrove adalah tempat asuhan, tempat mencari makan, tempat berkembang biak beberapa udang, ikan, burung, biawak, ular, serta sebagai tempat tumpangan tumbuhan epifit dan parasit seperti anggrek, paku pakis, dan berbagai hidupan lainnya.

3. Fungsi ekonomis dari ekosistem mangrove adalah ekosistem mangrove dapat dijadikan tempat rekreasi, tambak udang dan ikan, kolam garam dan dimanfaatkan produksi kayunya (Japar et. al., 1998).

Dalam rangka pengelolaan dan pelestarian ekosistem mangrove agar tetap lestari,

terdapat dua konsep utama yaitu:

1. Perlindungan ekosistem mangrove dan 2. Rehabilitasi ekosistem mangrove.

Salah satu cara yang dapat dilakukan dalam rangka upaya perlindungan terhadap

keberadaan ekosistem mangrove adalah dengan menunjuk suatu kawasan

mangrove menjadi hutan konservasi, dan sebagai sabuk hijau di sepanjang pantai

dan tepi sungai.

32

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 37: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Kegiatan penghijauan yang dilakukan terhadap ekosistem mangrove yang telah

gundul, merupakan salah satu kegiatan rehabilitasi yang bertujuan bukan saja untuk

mengembalikan nilai estetika, namun yang paling utama untuk mengembalikan

fungsi ekologis kawasan ekosistem mangrove tersebut.

Pengelolaan ekosistem mangrove secara lestari adalah merupakan upaya

bagaimana menggabungkan antara kepentingan ekologis (konservasi ekosistem

mangrove) dengan kepentingan sosial ekonomi masyarakat di sekitar ekosistem

mangrove. Dengan demikian strategi yang diterapkan harus mampu mengatasi

masalah sosial ekonomi masyarakat, selain tujuan konservasi ekosistem mangrove

tercapai.

Salah satu strategi pengelolaan sumber daya alam yang menjadi andalan saat ini

adalah pengelolaan sumber daya alam (termasuk ekosistem mangrove) berbasis

masyarakat (community based management). Raharjo, 1996 dalam Bengen, 2000

menyatakan pengelolaan berbasis masyarakat mengandung arti keterlibatan

langsung masyarakat dalam mengelola sumber daya alam di suatu kawasan.

Pengelolaan berbasis masyakat juga mengandung arti suatu pendekatan dari bawah

(bottom-up approach). Dengan demikian diharapkan kebutuhan dan kepentingan

masyarakat di sekitar hutan terakomodir dalam program pengelolaan SDA secara

lestari.

Mengingat pentingnya fungsi ekologis dan ekonomi dari ekosistem mangrove, maka

tantangan yang dihadapi oleh penentu kebijakan adalah bagaimana memberikan

nilai yang komprehensif terhadap ekosistem mangrove itu sendiri. Dalam hal ini

ekosistem mangrove dibedakan produknya menjadi produk atau manfaat yang

dapat diambil langsung (extractive) dan yang pemanfaatannya tidak perlu

mengambil barang sumberdaya secara langsung (non-extractive), manfaat yang

bersifat pelayanan lingkungan (services) serta manfaat yang bersifat

keanekaragaman hayati (biodiversity).

33

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 38: 1_Proposal Mangrove Paket 1

III.3.1 Data Inderaja Sistem Pasif

Berdasarkan jenis data penginderaan jauh (inderaja) yang tertuang dalam KAK

terlihat bahwa terdapat 2 (dua) jenis data inderaja atau citra satelit yang akan

digunakan, yaitu: citra SPOT dan citra ALOS. Keduanya merupakan data inderaja

dengan sensor perekaman jenis pasif. Detektor yang digunakan dalam sensor

inderaja adalah detektor elektronik dengan menggunakan tenaga elektromagnetik

yang luas, yaitu spektrum tampak, ultraviolet, inframerah dekat, inframerah termal,

dan gelombang mikro.

Komponen dasar pengambilan data inderaja sistem pasif meliputi: sumber tenaga,

atmosfer, interaksi tenaga dengan obyek di permukaan bumi, sensor, sistem

pengolahan data, dan berbagai penggunaan data. Sumber tenaga utama dari sistem

pasif adalah matahari.

Citra satelit SPOT merupakan program satelit Perancis yang telah berkembang di

seluruh dunia yang merupakan satelit inderaja pertama yang menggunakan 2 (dua)

sensor bentuk sapu (pushbroom) dengan teknik penyiaman (scanning), dan

dilengkapi telemetri untuk mengirimkan data ke stasiun penerima data di bumi.

Teknologi satelit SPOT telah berkembang mulai dari SPOT 1 sampai dengan SPOT 5

saat ini yang telah dilengkapi dengan sensor multispektral. Citra SPOT multispektral

direkam dengan resolusi tinggi High Resolution Visible (HRV) yang menggunakan 3

(tiga) julat atau range panjang gelombang, yaitu: HRV-1 atau panjang gelombang

biru (0,43 – 0,47) µm, HRV-2 atau panjang gelombang hijau (0,50 – 0,59) µm, dan

HRV-3 atau panjang gelombang merah (0,61 – 0,73) µm. Selain itu, pada generasi

SPOT 4 dan SPOT 5 telah dilengkapi dengan HRV-4 atau panjang gelombang

inframerah dekat (0,79 – 0,89) µm dan HRV-5 atau panjang gelombang inframerah

pendek (1,58 – 1,75) µm.

Dibandingkan dengan pendahulunya, SPOT-5 menawarkan kemampuan sangat

ditingkatkan, yang memberikan solusi pencitraan tambahan biaya yang efektif.

Berkat meter ditingkatkan SPOT-5's 5-dan resolusi 2,5 meter dan petak imaging

luas, yang meliputi 60 x 60 km atau 60 km x 120 km dalam mode kembar-

34

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 39: 1_Proposal Mangrove Paket 1

instrumen, satelit SPOT-5 menyediakan keseimbangan yang ideal antara resolusi

tinggi dan wide-area cakupan. Cakupan yang ditawarkan oleh SPOT-5 adalah aset

utama untuk aplikasi seperti pemetaan skala menengah (di 1:25 000 dan 1:10 000

lokal), perencanaan perkotaan dan pedesaan, minyak dan gas bumi, dan bencana

alam. Fitur penting lainnya SPOT-5 adalah kemampuan akuisisi belum pernah terjadi

sebelumnya dari HRS on-board instrumen melihat stereo, yang dapat meliputi area

yang luas dalam satu lulus. sepasang citra stereo sangat penting untuk aplikasi yang

panggilan untuk pemodelan 3D medan dan lingkungan komputer, seperti database

simulator penerbangan, koridor pipa, dan perencanaan jaringan telepon mobile.

Sementara, citra ALOS (Advanced Land Observation Satellite) yang diluncurkan oleh

Japan Aerospace Exploration Agency pada 24 Januari2006. Peluncuran ALOS

menggunakan roket H-II A di Tanegashima Space Center, Jepang. Jangka waktu misi

satelit ini adalah 3-5 tahun. ALOS memiliki 3 (tiga) instrumen, yaitu: pankromatik

untuk Stereo Mapping  , PRISM untuk digital elevation mapping (DEM) dengan

resolusi 2,5 meter (0,52 – 0,77) µm, dan Advanced Visible Near Infrared Radiometer

type 2 (AVNIR-2) digunakan untuk observasi tutupan lahan (land coverage

observation ) serta Phased Array type L-band Synthetic Aperture Radar (PALSAR)

untuk observasi lahan dan pembuatan peta hingga skala 1 : 25.000. AVNIR-2 dengan

resolusi spasial 10 meter memiliki 4 kanal, yaitu: Kanal 1 atau panjang gelombang

biru (0,42 – 0,50) µm, Kanal 2 atau panjang gelombang hijau (0,52 – 0,60) µm, Kanal

3 atau panjang gelombang merah (0,61 – 0,69) µm, dan Kanal 4 atau panjang

gelombang inframerah dekat (0,76 – 0,89) µm. Penggunaan citra ini biasanya untuk

pembuatan peta, survey sumberdaya alam maupun pengamatan kebencanaan.

III.2 TANGGAPAN DAN SARAN TERHADAP KAK

Secara umum KAK sudah memberikan petunjuk yang jelas kepada konsultan dalam

mempersiapkan proposal. Namun, konsultan akan memberikan beberapa sumbang

saran agar pelaksanaan pekerjaan menjadi lebih baik dan lancar, yaitu:

1. Informasi kebutuhan dan pelaksanaan yang tertuang dalam Kerangka Acuan Kerja (KAK) memiliki kesan yang minimalis. Sehingga tidak mampu

35

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 40: 1_Proposal Mangrove Paket 1

mengapresiasikan kebutuhan dan penggunaan secara jelas dan sistematis. Informasi mendasar terhadap perubahan luas, kondisi hutan mangrove dan pemanfaatan mangrove secara spasial belum mampu dijelaskan secara detail dan konsisten dalam uraian bagian Maksud dan Tujuan maupun dalam Lingkup dan Sasaran.

2. Tampaknya, pertimbangan teknis dan need assessment-nya tidak dilaksanakan dengan baik dan terarah. Sehingga, sajian informasi kebutuhan data satelit dan vektor serta dan analisa yang dibutuhkan untuk menghasilkan output sesuai dengan yang disyaratkan yang dituangkan dalam KAK bersifat minimal. Kesan “apa adanya” dapat langsung terinterprestasikan. Hal ini juga ditunjukkan dengan tidak terdapatnya deskripsi pengguna akhir sampai dengan gambaran (mekanisme) awal terhadap peta yang akan dibangun.

3. Uraian ruang lingkup pekerjaan akan lebih terarah jika terdapat deskripsi berkenaan dengan parameter-parameter, wujud dan arahan keluaran yang diinginkan sampai dengan keterkaitan dengan kebutuhan hardware, software dan analisa yang akan digunakan; sebagai contoh adalah keluaran yang bersifat rekomendasi. Keluaran dengan kapabilitas tersebut akan lebih memiliki daya guna yang menyeluruh.

4. Untuk menjaga agar peta mangrove ini dapat terwujud sebagai sebuah informasi spasial yang akan terintegrasi dengan sumber daya pesisir laut lainya, diperlukan sumber daya manusia yang siap berperan dan dapat dihandalkan dalam pengelolaannya.

5. Pada dasarnya, penjelasan pada KAK telah meberikan keterangan pokok kebutuhan model analisanya. Batasan dan obyek yang dimodelkan telah tersebut dengan baik.

6. Namun demikian, cakupan uraian begitu sederhana dan praktis belum mampu memberikan deskripsi yang jelas dan lugas terhadap kebutuhan masukan (data) pemrosesan dan keluaran yang diinginkan. Jika merujuk pada jabaran KAK, maka informasi yang dibutuhkan secara lengkap dan menyeluruh belum terurai.

36

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 41: 1_Proposal Mangrove Paket 1

IV PENDEKATAN TEKNIS DAN METODOLOGI

IV.1 PENDEKATAN

Pendekatan yang digunakan dalam pembuatan peta penutup lahan nasional ini

adalah dengan interpretasi citra satelit. Dalam teori penginderaan jauh, terdapat

dua pendekatan yang dapat dilakukan untuk proses interpretasi citra satelit yaitu

interpretasi otomatis atau yang juga disebut dengan klasifikasi multispektral dan

interpretasi visual/manual. Interpretasi otomatis (klasifikasi multispektral) hanya

bisa dilakukan pada citra satelit format digital dengan bantuan sistem komputer.

Interpretasi otomatis ini semata-mata hanya mengandalkan nilai kecerahan untuk

membedakan obyek-obyek yang terekam pada citra. Garis besar proses interpretasi

otomatis ini adalah, interpreter harus memilih sekelompok nilai kecerahan yang

homogen sebagai daerah contoh (sampel area) dan dianggap mewakili obyek

tertentu. Diambil beberapa sampel untuk mewakili setiap kelas penutup lahan.

Berdasarkan sampel-sampel ini komputer akan mencocokan nilai kecerahan sampel

(dengan aturan matematis tertentu) dengan nilai-nilai kecerahan pada keseluruhan

citra dan menggolongkannya ke dalam kelas penutup lahan tertentu. Dalam

mengkelaskan nilai-nilai spektral citra menggunakan banyak feature tersebut,

dikenal istilah klasifikasi terbimbing (supervised classification) dan klasifikasi tak

terbimbing (unsupervised classification). Istilah 'klasifikasi terbimbing' digunakan,

karena metode ini mengelompokan nilai pixel berdasarkan informasi penutup lahan

aktual di pemukan bumi, sedangkan istilah 'klasifikasi tak terbimbing' digunakan,

karena proses pengkelasannya hanya mendasarkan pada infomasi gugus-gugus

spektral yang tidak bertumpang susun, pada ambang jarak (threshold distance)

tertentu, dan saluran-saluran yang digunakan.

Kelebihan dari teknik interpretasi otomatis ini adalah cepat, karena dilakukan

dengan bantuan komputer. Namun dalam pelaksanaannya teknik ini akan optimal

jika daerah kajian memiliki obyek-obyek yang relatif homogen dengan cakupan yang

luas. Disamping itu karena teknik ini mengandalkan nilai kecerahan, maka gangguan

37

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 42: 1_Proposal Mangrove Paket 1

atmosfir seperti hamburan dan awan juga harus sekecil mungkin. Sayangnya kondisi

ini sulit ditemui di daerah tropis seperti Indonesia. Penutup lahan di Indonesia

sebagian besar adalah heterogen dan gangguan atmosfir seperti hamburan dan

awan juga cukup tinggi.

Disisi lain terdapat teknik interpretasi visual (manual) citra satelit yang merupakan

adaptasi dari teknik interpretasi foto udara. Citra satelit yang dimaksudkan disini

adalah citra satelit pada saluran tampak dan perluasannya. Adaptasi teknik ini bisa

dilakukan karena baik citra satelit dan foto udara, sama-sama merupakan rekaman

nilai pantulan dari obyek. Namun karena perbedaan karakteristik spasial dan

spektralnya, maka tidak keseluruhan kunci interpretasi dalam teknik interpretasi

visual ini bisa digunakan. Kelebihan dari teknik interpretasi visual ini dibandingkan

dengan interpretasi otomatis adalah dasar interpretasi tidak semata-mata kepada

nilai kecerahan, tetapi konteks keruangan pada daerah yang dikaji juga ikut

dipertimbangkan. Interpretasi manual ini peranan interpreter dalam mengontrol

hasil klasifikasi menjadi sangat dominan, sehingga hasil klasifikasi yang diperoleh

relatif lebih masuk akal.

Umumnya citra satelit yang digunakan untuk mendukung kegiatan pembuatan peta

mangrove skala 1 : 50.000 adalah citra satelit SPOT/ ALOS. Pemilihan citra SPOT

sebagai aktiva dan citra ALOS sebagai pasiva dikarenakan resolusi spasial citra

kurang dari 20 meter sesuai untuk pemetaan pada skala 1 : 50.000 serta dapat

diperoleh langsung dari pemberi pekerjaan. Sedangkan peta tematik pendukung

sebagai data sekunder yaitu peta kawasan mangrove dari instansi terkait yang

digunakan sebagai batasan (boundary) untuk membedakan secara jelas dengan

jenis penutup lahan lainnya. Selain peta tematik, peta dasar yakni peta Rupabumi

Indonesia (RBI) dan peta Lingkungan Pantai Indonesia (LPI) dari Bakourtanal juga

tetap dibutuhkan sebagai basemap.

Citra satelit dapat diinterpretasi melalui beberapa cara: [a] interpretasi manual

(manual interpretation), dan [b] interpretasi dijital (digital interpretation).

Interpretasi manual dilakukan secara visual menggunakan meja dijitasi (digitation

tablet) ataupun dijitasi melalui layar (on screen digitation), sementara interpretasi

38

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 43: 1_Proposal Mangrove Paket 1

dijital dilakukan menggunakan sistem yang terkomputerisasi berdasarkan dengan

atau tanpa menggunakan sampel atau alghoritma yang telah pengguna tetapkan.

Terkait dengan interpretasi digital, ada 2 (dua) kelompok ektraksi data: [a] berbasis

piksel (pixel based classification), dan [b] berbasis objek (object based classification).

Interpretasi berbasis piksel meliputi klasifikasi terbimbing (supervised classification)

dan klasifikasi tidak terbimbing (un-supervised classification).

Klasifikasi berbasis objek atau analisis citra berbasis obyek (object based image

analysis/OBIA) adalah interpretasi citra yang menggabungkan informasi spektral

dan informasi spasial. Pendekatan ini membuat segmentasi piksel menjadi objek

sesuai dengan rona dan mengklasifikasikannya sebagai gambar secara keseluruhan.

Klasifikasi berbasis piksel menggunakan nilai spektral, sementara klasifikasi berbasis

objek juga menggunakan informasi tekstur dan konteks dalam menentukan segmen

kelas objeknya. Atas pertimbangan hal tersebut diatas, pada usulan teknis ini, akan

coba disampaikan teknik metode klasifikasi citra dengan metode digital berbasis

objek.

IV.2 METODE Proses inventarisasi dan pemetaan mangrove dengan teknik inderaja secara umum

sama dengan pemetaan liputan lahan, penekanannya terdapat dalam ektraksi

informasi dan survei lapangan. Metode kerja pemetaan mangrove dapat dilihat

pada gambar berikut.

39

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 44: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Gambar xx. Metode Kerja pemetaan mangrove

1. Persiapan Akuisisi Data Geospasial

Tahapan pekerjaan ini merupakan tahap awal yang dilakukan untuk mempersiapkan pelaksanaan akuisisi data geospasial tematik (DGT) mangrove untuk proses akuisisi selanjutnya. Kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan pada tahapan ini antara lain :

a. Pengumpulan DGT pesisir dan laut b. Integrasi DGT pesisir dan lautc. Pengolahan citra DGT mangroved. Penyusunan peta kerja DGT mangrovee. Penentuan lokasi sampel f. Akuisisi Pendahuluan DGT pesisir dan lautg. Perencanaan akuisisi DGT pesisir dan laut

2. Akuisisi Data Geospasial

Tahapan pekerjaan ini merupakan tahap pengambilan data geospasial penunjang dengan tiitk berat pada data primer di lapangan baik yang berupa data fisik mangrove seperti kerapatan tegakan dan kandungan karbon organik. Kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan pada tahapan ini antara lain :

Ground Thruthing DGT mangrove Pengambilan DGT mangrove Dokumentasi akuisisi SGT pesisir dan laut Keselamatan kerja pemetaan mangrove

40

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 45: 1_Proposal Mangrove Paket 1

3. Pengolahan Data Geospasial

Tahapan pekerjaan ini merupakan tahap pengolahan data geospasial data geospasial mangrove dengan tiitk berat pada pengolahan data hasil akuisisi, analisa, dan uji akurasi menjadi produk tematik yang siap pakai. Kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan pada tahapan ini antara lain :

Pengolahan data hasil akuisis SGT mangrove Re-Interpretasi citra pemetaan mangrove Uji Akurasi DGT pesisir dan laut

4. Penyajian Informasi Geospasial Tematik

Tahapan pekerjaan ini merupakan tahap akhir yaitu menyajikan hasil pengolahan berupa informasi geospasial tematik (IGT) mangrove. Kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan pada tahapan ini antara lain :

Penyusunan Basisdata DGT pesisir dan laut Penyajian Peta DGT pesisir dan laut Penyusunan Laporan, termasuk laporan akademis dan buku ilmiah populer

Klasifikasi berdasarkan obyek banyak menarik perhatian di bidang

penginderaan jauh dekade terakhir ini karena tidak seperti metode klasifikasi klasik

yang beroperasi secara langsung pada piksel tunggal, pendekatan ini beroperasi

pada obyek yang sebelumnya telah dikelompokkan melalui proses segmentasi. Ide

dasar dari proses ini adalah mengelompokkan piksel-piksel berdampingan menjadi

obyek spektral yang homogen melalui segmentasi kemudian dilanjutkan proses

klasifikasi pada obyek sebagai unit proses terkecil (Schirokauer et. al, 2006).

Klasifikasi berbasis objek (object oriented classifictaion) adalah interpretasi

citra yang menggabungkan informasi spektral dan informasi spasial. Pendekatan ini

membuat segmentasi piksel menjadi objek sesuai dengan rona dan

mengklasifikasikannya sebagai gambar secara keseluruhan. Klasifikasi berbasis

pixel menggunakan nilai spektral, sementara klaisfikasi berbasis objek juga

41

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 46: 1_Proposal Mangrove Paket 1

menggunakan informasi tekstur dan konteks dalam menentukan segmen kelas

objeknya. Atas pertimbangan hal tersebut diatas, pada panduan teknis ini, akan

coba disampaikan teknik metode klasifikasi citra dengan metode digital berbasis

objek. Perangkat yang digunakan adalah perangkat lunak ENVI dan ArcGIS. Tahapan

yang dilakukan dalam interpretasi ini digambarkan pada diagram dibawah ini:

Peta Mangrove K/L 2

Peta Mangrove K/L 2

Peta Digital RBIPeta Digital RBI

Peta Mangrove K/L I

Peta Mangrove K/L I

Klasifikasi HybridKlasifikasi Hybrid

Citra pendukung 2011/2012

Citra pendukung 2011/2012

Citra Hi-Res 2011/2013

Citra Hi-Res 2011/2013

Peta Tentatif Mangrove

Peta Tentatif Mangrove

Data editingData editing

Penghitungan AkurasiPenghitungan Akurasi

Pemprosesan Citra (Klasifikasi)Pemprosesan Citra (Klasifikasi)

Koreksi GeometriKoreksi Geometri

Survei LapanganSurvei Lapangan

Prasurvei LapanganPrasurvei Lapangan

Buku IlmiahBuku IlmiahData DigitalData DigitalPeta CetakPeta Cetak

SegmentasiSegmentasi

Identifikasi Training AreaIdentifikasi Training Area

YaYa

TidakTidak

42

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 47: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Gambar 3. Bagan Alir Inventarisasi Pemetaan Ekosistem Mangrove

IV.2.1. Sumber Data dan Peta Kerja

Secara umum bahan-bahan yang digunakan dalam kegiatan ini adalah sebagai

berikut:

1. Peta RBI skala 1:50.000 BAKOSURTANAL sebanyak 114 NPL (Nomor Lembar

Peta yang meliputi 18 NLP Provinsi Sumatera Barat (0714-62, 0714-64, 0715-

31, 0715-32, 0715-33, 0715-52, 0715-53, 0715-54, 0716-11, 0716-12, 0716-14,

0716-21, 0813-42, 0813-44, 0813-51, 0814-12, 0814-13, dan 0814-41); 10 NPL

Provinsi Jambi (0915-32, 1014-24, 1014-43, 1014-44, 1014-52, 1014-53, 1014-

54, 1015-11, 1015-12, dan 1015-21); 9 Provinsi Bengkulu (0812-61, 0812-62,

0813-22, 0813-23, 0911-44, 0911-51, 0911-53, 0912-12, dan 0912-13); 22

Provinsi Sumatera Selatan (1013-33, 1013-54, 1013-61, 1013-62, 1013-63,

1013-64, 1014-22, 1014-31, 1014-33, 1111-54, 1112-22, 1112-24, 1112-52,

1112-61, 1112-63, 1113-22, 1113-23, 1113-24, 1113-31, 1113-41, 1113-42,

dan 1113-51); 22 Provinsi Lampung (1010-22, 1010-24, 1010-31, 1010-33,

1010-44, 1010-61, 1110-11, 1110-13, 1110-14, 1110-21, 1110-22, 1110-23,

1110-24, 1110-42, 1110-52, 1110-54, 1111-22, 1111-23, 1111-24, 1111-51,

1111-52, dan 1111-53); dan 33 Provinsi Kep.Riau (0916-64, 0917-32, 1015-24,

1015-33, 1015-51, 1015-52, 1015-54, 1015-61, 1015-62, 1015-63, 1015-64,

1016-21, 1016-22, 1016-24, 1016-31, 1016-32, 1016-33, 1016-41, 1016-42,

1016-43, 1016-44, 1016-51, 1016-52, 1016-53, 1016-54, 1016-61, 1016-62,

1016-63, 1016-64, 1017-12, 1017-21, 1017-22, dan 1017-31).

2. Data sekunder(Sistem lahan, Data Statistik Wilayah, dan Peta Mangrove

Existing BIG dan K/L lain)

43

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 48: 1_Proposal Mangrove Paket 1

3. Citra satelit, menyediakan kekurangan citra untuk area yang tertutup awan

atau belum tercover menggunakan citra SPOT5/ALOS/Worldview-2 (alternatif

citra free download ataupun sumber lainnya yang sesuai untuk pemetaan

skala 1 : 50.000)

IV.2.2. Peralatan yang Digunakan

Peralatan dalam penelitian meliputi peralatan yang digunakan di laboratorium dan

peralatan yang digunakan untuk survei lapangan, adalah sebagai berikut:

1. Seperangkat komputer pengolah data dengan spesifikasi Processor dengan Ram 8 GB, Hardisk 750 GB, Monitor SVGA 17”, Plotter A0, Printer Deskjet.

2. Perangkat lunak pengolahan data citra digital dan GIS: software PCI Geomatica V9.1 atau ERDAS 8.6 atau ER Mapper 7.0 atau ENVI 4.8, ARC GIS ver 9/10, Global Mapper 12, Microsoft Office.

3. Peralatan survei lapangan: PDA/Tablet Computer dengan GPS (Penampil Interpretasi Citra di lapangan), GPS receiver handheld masing-masing dengan akurasi ≤10m, , kamera DSLR dengan standar dan lensa FishEye, plastik sampel, meteran, dan bor sedimen.

4. Data logger/computer portable device.

IV.2.3. Pra-pengolahan Dijital

Pra-pengolahan atau preprocessing data inderaja secara dijital merupakan tahap

pengolahan awal data inderaja yang berisikan koreksi atau restorasi terhadap

gangguan-gangguan yang terjadi pada saat perekaman. Tahapan pra-pengolahan

mencakup rektifikasi (pembetulan) dan restorasi (pemulihan) citra agar data

inderaja sesuai dengan bentuk aslinya.

Citra hasil rekaman sensor inderaja mengalami berbagai distrosi (gangguan) yang

disebabkan oleh gerakan sensor, faktor media antara, dan faktor obyeknya sendiri,

sehingga perlu dibetulkan atau dipulihkan kembali. Prosedur operasional pemulihan

meliputi berbagai koreksi yaitu: koreksi radiometrik, koreksi geometrik, dan koreksi

atmosferik.

1. Koreksi Radiometrik

44

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 49: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Koreksi radiometrik merupakan perbaikan kesalahan radiometrik yang berupa pergesera nilai atau derajat keabuan elemen gambar atau picture element (pixel) pada citra, agar mendekati nilai yang seharusnya. Penyebab kesalahan radiometrik dapat dibedakan dalam 3 (tiga) kelompok, yaitu:

a. Kesalahan pada sistem optik.

Kesalahan ini dapat disebabkan oleh: (a) bagian optik pembentuk citra buram, dan (b) perubahan kekuatan sinyal.Adapun koreksi bising periodik dapat dihilangkan dengan menggunakan bnd-pass filter atau notch filter. Sementara koreksi bising sisir dapat dilakukan dengan membuang elemen gambar dan menggantikannya dengan nilai rata-rata tetangganya, melalui Turkey Median flter.

b. Kesalahan karena gangguan energi radiasi elektromagnetik pada atmosfer

Disebabkan oleh: (a) pengaruh hamburan dan serapan, (b) tanggapan (response) amplitudo yang tidak linier, dan (c) terjadinya bising (noise) pada waktu transmisi data. Koreksi gangguan ini dapat dilakukan dengan model linier dan model kalibrasi bayangan awan.

c. Kesalahan karena pengaruh sudut elevasi matahari

Menyebabkan (a) perubahan pencahayaan pada permukaan bumi, karena sifat obyek dan kepekaan obyek menerima tenaga dari luar tidak sama, (b) perubahan radiasi dari permukaan obyek karena perubahan sudut pengamatan sensor. Koreksi gangguan ini bergantung pada data pantulan (reflektansi) masing-masing obyek. Pembentukan citra sangat bagus dengan sudut elevasi matahari 30°.

2. Koreksi Geometrik

Koreksi geometrik dapat dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak seperti ERMapper atau ERDAS Imagine atau software sejenis lainnya dengan referensi mengacu pada informasi geografis dari Peta RBI atau LPI skala 1 : 50.000. Hasil akurasi titik koreksi atau Root Means Square (RMS) yang diperoleh dari koreksi geometrik berkisar antara 0,6 – 0,9, artinya kisaran akurasi geometrik kurang dari 1 (satu) piksel (> 30 meter). Koreksi geometri dimana path dan row data citra satelit mempunyai sistem koordinat UTM

45

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 50: 1_Proposal Mangrove Paket 1

(Universal Transverse Mercator) yang belum tentu sama dengan basemap atau sistem proyeksi yang digunakan. Sehingga sebelum dilakukan pendugaan maka terlebih dahulu dilakukan koreksi secara geometris berdasarkan Ground Control Point (GCP) sebagai titik kontrol atau referensi. Setelah dilakukan koreksi secara geometrik, maka perlu melakukan koreksi secara atmosferik (radiometrik), untuk melihat sejauh mana citra tersebut layak untuk digunakan dalam proses interpretasi citra satelit. Sehingga citra satelti dapat dikatakan layak (clear) jika kondisi tutupan awan <20 % yang digunakan sebagai acuan untuk penentuan histogram. Hal ini penting untuk mempertajam luas cakupan penutupan lahan yang dapat diidentifikasi termasuk waktu, jam dan tanggal pengambilan citra tersebut untuk mengetahui pola-pola penutupan lahan saat melakukan klasifikasi dimana panduannya dapat diestimasi dari rekaman kejadian yang terjadi pada saat citra diprogram. Pada saat pengambilan image kondisi masih dalam sistem UTM, agar kondisinya sesuai dengan koordinat datum, maka untuk itu dilakukan registrasi melalui koreksi geometri/radiometri.

Gambar 4. Proses Rektifikasi untuk Koreksi Geometri Citra

Pada kenyataanya, untuk melakukan perbaikan dari 2 (dua) buah data inderaja yang berbeda resolusi spasial (ukuran pixel) dapat dilakukan dengan teknik Resampling. Teknik ini merupakan sutu proses transformasi citra dengan memberikan nilai pixel citra terkoreksi. Proses resampling dimulai dengan melakukan transformasi sistem koordinat, kemudian dilakukan proses rekonstruksi yang mengubah (konvolusi) sunyal bentuk diskrit (titik-tiitk) menjadi diskrit kontinyu (titik-titik yang saling berhubugan) yang beraturan.

sudah terkoreksi

belum terkoreksi

46

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 51: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Tahapan selanjutnya dilakukan penyesuaian nilai pixel pada transformasi spasial dengan proses pembesaran dan pengecilan resolusi citra.

3. Citra Komposit Warna

Sehubungan dengan tema yang dikerjakan dalam survei dan pemetaan ini, maka terlebih dahulu diketahui karekteristik band atau saluran dalam citra yang digunakan untuk survei dan pemetaan tersebut. Secara umum, band yang digunakan untuk indentifikasi ekosistem mangrove adalah band yang bekerja pada panjang gelombang/spektrum infra merah dekat, merah, dan hijau, yang tersusun dalam komposit warna RGB warna semu (false colour composite). Karena ketiga band tersebut baik untuk membedakan vegetasi dengan kenampakan air dan tanah.

4. Penajaman Citra

Penajaman citra bertujuan untuk peningkatan mutu citra, yaitu: menguatkan kontras penampakan yang tergambar dalam citra dijital. Penajaman citra dilakukan sebelum penampilan citra atau sebelum interpretasi dilakukan, dengan maksud menambah jumlah informasi yang dapat diinterpretasi secara dijital. Beberapa terapan penajaman, seperti penajaman titik, penajaman lokal (area), penajaman tepi serta penajaman tambahan dapat dilakukan dengan cara filtering. Teknik penajaman kontras data inderaja dapat dilakukan dengan grey-level thresholding, level slicing, dan contrast streching (Purwadhi, 2001).

Secara umum teknik penajaman di dalam aplikasi inderaja dapat dikategorikan kedalam 3 (tiga) cara, yaitu:

1. Manipulasi kontras (contrast manipulation), merupakan proses pengolahan citra yang menggunakan teknik pemetaan tingkat keabuan, yang bertujuan untuk meningkatkan mutu citra melalui perbaikan kotras citra (modifikasi histogram).

2. Manipulasi kenampakan spasial (spatial features manipulation), mencakup penggunaan filter pasial (spatial fitering), penajaman tepi (edge enhancement), dan penggunaan analisis Fourier (fourier analysis).

3. Manipulasi multi-citra (multi-image manipulation), mencakup multispketral “band rasioing”, komponen utama (principal component), komponen baku atau kanonik (canonical component), komponen vegetasi, transformasi warna berdasarkan kontras intensitas saturasi

47

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 52: 1_Proposal Mangrove Paket 1

(intensity hue saturation color space transformation), dan perentangandekorelasi (decorelation streching).

IV.2.4. Pengolahan Citra

1. Interpretasi Mangrove

Interpretasi dilakukan secara digital dengan citra komposit RGB. interpretasi hanya untuk melihat kenampakan mangrove dan membedakannya dengan kenampakan yang lain. Interpretasi mangrove menggunakan standar SNI 7645:2010. Acuan lain yang digunakan dalam menghitung luas da pemanfaatan kawasan mangrove menggunakan peta kawasan ekosistem mangrove yang dikeluarkan oleh Kementerian Kehutanan.

Pada tahap awal, informasi yang diperoleh dari berbagai sumber tentang sebaran mangrove di daerah penelitian dijadikan dasar penetapan lokasi dan di-match-kan dengan lokasi pada citra satelite. Berikutnya, kenampakan dari kawasan mangrove pada citra satellite diamati dan dianalisis secara visual melalui analisis RGB dengan berbagai kombinasi band. Lokasi yang mempunyai kenampakan serupa dengan kawasan mangrove tersebut diindikasikan potensial untuk ditemukan tegakan mangrove. Kepastian mengenai lokasi ini selanjutkan diverifikasi melalui survei lapangan.

Selain analisis secara visual, metode klasifikasi dilakukan berdasarkan obyek atau berbasis obyek (object based image analysis / OBIA) untuk memperoleh persentase kelas penutupan tajuk mangrove secara lebih baik. Kelas penutupan tajuk dibedakan menjadi : mangrove lebat (70% - 100%), mangrove sedang (50% - 69%), mangrove jarang (< 50%) dan non-mangrove.

menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang ada didaerah perkotaan dengan biaya yang lebih sedikit dan dalam waktu yang relatif singkat. Citra yang cukup banyak digunakan untuk kajian perkotaan adalah citra satelit dengan resolusi spasial menengah. Ekstraksi informasi dengan menggunakan citra penginderaan jauh dengan resolusi spasial menengah lebih sering dengan menggunakan ekstraksi berbasis piksel. Setiap piksel mempunyai informasi spektral suatu obyek dipermukaan bumi, namun kurang memperhatikan aspek spasial. Dewasa ini berkembang berbagai macam

48

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 53: 1_Proposal Mangrove Paket 1

ekstraksi informasi citra penginderaan jauh, salah satu berupa object-based image analysis (OBIA).

Hurd et al,. (2006) mengungkapkan OBIA merupakan pendekatan yang proses klasifikasinya tidak hanya mempertimbangkan aspek spektral namun aspek spasial objek. Objek dibentuk melalui proses segmentasi yang merupakan proses pengelompokan piksel berdekatan dengan kualitas yang sama (kesamaan spektral). Secara umum proses klasifikasi dengan metode OBIA melalui dua tahapan utama yaitu segmentasi citra dan klasifikasi tiap segmen (Xiaoxia et al,. 2004).Pendekatan OBIA dinilai lebih unggul dari klasifikasi berbasis piksel karena tidak hanya mempertimbangkan aspek spektral tetapi juga spasial. Kenampakan penggunaan lahan pada suatu wilayah salah satunya terkait pada pertumbuhan penduduk dan aktivitasnya. Semakin meningkatnya jumlah penduduk dan semakin intensifnya aktivitas penduduk di suatu tempat berdampak pada meningkatnya perubahan penutup lahan. Mengacu pada kondisi tersebut dibutuhkan suatu metode yang lebih representatasif untuk ekstraksi informasi penggunaan lahan. OBIA dengan spesifikasi yang proses analisisnya berdasarkan pada kenampakan spektral dan spasial dianggap mampu dalam mengadomodir citra dengan kenampakan objek pada citra resolusi spasial menengah.

Proses klasifikasi berorientasi objek diawali dengan tahapan segemetasi citra, yaitu dengan region growing dan bay detection/ basin detection, dan tipe algoritma segmentasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan algoritma region growing. Pemilihan algoritma segmentasi region growing dikarenakan penelitian terdahulu yang menunjukkan hasil segmentasi yang bagus. Algortima segmentasi ini membentuk segmen tertutup yang bersifat homogenitas pada tiap segmennya dan heterogenitas antar segmen sehingga dapat diharapkan memberikan hasil klasifikasi yang dapat dipertanggungjawabkan.

Tujuan akhir dari segmentasi adalah menyederhanakan dan atau merubah representasi suatu citra ke dalam gambaran yang lebih mempunyai arti dan lebih mudah untuk di analisa. Segmentasi citra secara khusus digunakan untuk melokalisasi objek atau batas (bisa berupa garis, kurva, dll) dalam citra. Hasil

49

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 54: 1_Proposal Mangrove Paket 1

dari segmentasi citra adalah sekumpulan wilayah yang melingkupi citra tersebut, atau sekumpulan kontur yang diekstrak dari citra (pada deteksi tepi). Contoh segmentasi dapat dilihat dalam gambar berikut : Tiap piksel dalam suatu wilayah mempunyai kesamaan karakteristik atau propeti yang dapat dihitung (computed property), seperti : warna (color), intensitas (intensity), dan tekstur (texture).

Gambar xx. Hasil segmentasi citra

2. Pemotongan

Langkah ini merupakan cara untuk memotong citra dengan hasil interpretasi kenampakan mangrove sehingga kenampakan citra yang tersisa hanya kenampakan mangrove. Pemotogan citra hasil interpretasi ini memanfaatkan peta RBI dan LPI skala 1:50.000 serta peta kawasan mangrove.

3. Indeks Vegetasi

Identifikasi obyek dengan menggunakan teknologi penginderaan jauh dilaksanakan dengan beberapa pendekatan antara lain; karakteristik spektral citra, visualisasi, floristik, geografi dan phsygonomik (Hartono, 1998), . Khususnya pada sistem satelit (citra satelit) lebih banyak didasarkan atas karakteristik spektral. Obyek yang berbeda akan memberikan pantulan spektral yang berbeda pula, bahkan obyek yang sama dengan kondisi dan kerapatan yang berbeda akan memberikan nilai spektral yang berbeda. (swain, 1978). Indeks vegetasi merupakan suatu algoritma yang diterapkan terhadap citra satelit, untuk menonjolkan aspek kerapatan vegetasi ataupun aspek lain yang

50

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 55: 1_Proposal Mangrove Paket 1

berkaitan dengan kerapatan, misalnya biomassa, Leaf Area Index (LAI), konsentrasi klorofil. Atau lebih praktis, indeks vegetasi adalah merupakan suatu transformasi matematis yang melibatkan beberapa saluran sekaligus untuk menghasilkan citra baru yang lebih representatif dalam menyajikan aspek-aspek yang berkaitan dengan vegetasi (Danoedoro, 1996). Selanjutnya dikatakan Jensen (1998) bahwa metode analisa indeks vegetasi ada beberapa macam antara lain ; NDVI (Normalized Difference Vegetation Index), GI (Green Indeks) dan WI (Wetness Index). Berdasarkan hasil beberapa penelitian, diantaranya dari Ahmad Faizal dan Muhammad Anshar Amran (disampaikan pada Pertemuan Ilmiah Tahunan MAIN XIV) mengenai model transformasi index vegetasi yang efektif untuk prediksi kerapatan mangrove Rhizophora mucronata. Pada kajian tersebut melakukan pengkajian terhadap identifikasi jenis dan kerapatan ekosistem mangrove dengan menggunakan transformasi indeks vegetasi serta menguji beberapa indeks vegetasi (NDVI, GI dan WI) dalam hal efektifitas dalam identifikasi jenis dan kerapatan mengrove jenis Rhizophora mucronata. Adapun hasil klasifikasi citra Landsat komposit 453 daerah penelitian didapatkan stratifikasi kelas yang terdiri dari 5 (lima) kelas mangrove masing-masing Rhizopora nucronota, Nypa fruticans, Avicenis alba, Ceriop decandra, dan Acanthus ilicifolius, satu kelas tambak, dan satu kelas daratan untuk vegetasi lain berupa kebun campuran atau sawah, dan satu kelas lahan terbuka (Non Vegetasi Mangrove).

Hasil transformasi indeks vegetasi didapatkan nilai digital citra yang sangat bervariasi. Transformasi NDVI menghasilkan citra dengan nilai digital - 0,6 – 0,42, nilai tersebut berdasarkan kriteria kerapatan mangrove jenis Rhizophora mucronata menyebar untuk semua kerapatan. Sedangkan hasil trasnformasi indeks GI dan WI masing-masing didapatkan nilai indeks vegetasi dengan kisaran 0 - 104 dan -96 – 79. Nilai negatif yang didapatkan indeks vegetasi transformasi WI adalah nilai lahan yang tidak tertutupi oleh vegetasi yang kemungkinan besar adalah perairan disekitar mangrove atau lahan kosong yang tidak ditumbuhi oleh vegetasi. Khususnya untuk jenis Rhizophora mucronata, hasil cross cek dengan hasil klasifikasi multispektral, maka didapatkan nilai indeks masing-masing untuk tiap transformasi. Nilai digital jenis Rhizophora mucronata pada Indeks NDVI didapatkan range nilai 1,5 -

51

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 56: 1_Proposal Mangrove Paket 1

0,42; GI dengan nilai 0 - 104; dan indeks WI 0 - 79. Nilai-nilai tersebut dikelaskan berdasarkan kategori kerapatan; jarang, sedang dan lebat.

Hasil transformasi NDVI untuk Rhizophora mucronata diperoleh nilai digital kelas kerapatan jarang dengan kisaran 0,04 – 0,18, kerapatan sedang dengan kisaran 0,15 - 0,2 dan kerapatan rapat dengan kisaran 0.27 - 0,33. Nilai digital tersebut ditentukan berdasarkan kriteria kerapatan mangrove. Berdasarkan data yang ada dapat diasumsikan kondisi mangrove di lokasi penelitian cukup baik dengan nilai rasio maksimum 0,33, karena rasio nilai NDVI -1 sampai dengan 1, semakin tinggi nilai maksimal maka kondisi mangrove semakin baik (Dewanti, 1999). Greeness Index (GI) nilai Maksimun kelas mangrove jarang adalah 24,71 sedangkan nilai minimunnya adalah 8,12. Kelas mangrove sedang niali maksimunnya adalah 33,57 dan niali minimunnya adalah 24. Kelas rapat nilai maksimunnya 42,88 dan nilai minimunnya adalah 17,68.

Wetness Index (WI) nilai Maksimun kelas mangrove jarang adalah 34.42 sedangkan nilai minimunnya adalah 27,91. Kelas mangrove sedang nilai maksimunnya adalah 33,24 dan niali minimunnya adalah 24,63 Kelas rapat nilai maksimunnya 20,88 dan nilai minimunnya adalah 11,12.

Proses NDVI ini berfungsi untuk menentukan kelas kerapatan hutan mangrove menjadi 3 kelas yaitu kelas kerapatan rendah, kelas kerapatan sedang dan kelas keraptan tinggi. Proses NDVI memanfaatkan beberapa saluran dari citra satelit antara lain ; band 3 (TM 3) yang lebih dikenal dengan saluran merah dan band 4 yang lebih dikenal dengan saluran inframerah dekat. Kelebihan kedua saluran ini untuk identifikasi vegetasi adalah obyek akan memberikan tanggapan spektral yang tinggi (Swain, 1978). Transformasi NDVI mengikuti persamaan berikut (Jensen, 1998)

(1)

4. Kerapatan Jenis

52

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 57: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Jumlah tegakan jenis i dalam suatu unit area, yang perhitungannya menurut oleh Bengen (2000):

(2)

Dimana, Di adalah kerapatan jenis i, ni adalah jumlah total tegakan dari jenis i dan A adalah luas total area pengambilan sampel (kelas). Kerapatan jenis pohon dinyatakan dalam satuan jumlah pohon per hektar, dibedakan menjadi : mangrove rapat (> 660 pohon per Ha), mangrove sedang (330 – 659 pohon per Ha), mangrove jarang (< 329 pohon per Ha) , dan non-mangrove.

5. Evaluasi Kekritisan Mangrove

Evaluasi kekritisan mangrove dilakukan dengan menggabungkan hasil analisis jenis penggunaan lahan (Jpl), kerapatan tajuk (Kt) dan tingkat abrasi (Kta) dengan menghitung Total Nilai Skor (TNS) sebagai berikut :

TNS = (Jpl x 45) + (Kt x 35) + (Kta x 20)

Kriteria kekeritisan yang digunakan adalah :

a. TNS 100 – 166 : rusak berat

b. TNS 167 – 233 : rusak

c. TNS 234 – 300 : tidak rusak

IV.2.5. Pembuatan Peta Kerja

Terdapat 12 Tahapan dalam penyusunan peta kerja untuk akuisisi DGT mangrove,

antara lain :

1. Persiapan : penyiapan data, perangkat keras, perangkat lunak, data bantu (sekunder)

Perangkat keras bagi suatu sistem informasi terdiri atas komputer (pusat pengolah, unit masukan/keluaran), peralatan penyiapan data, dan terminal masukan/keluaran. Sedangkan perangkat lunak merupakan sistem pengoperasian dan sistem manajemen data yang memungkinkan pengoperasian sistem komputer tersebut.

53

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 58: 1_Proposal Mangrove Paket 1

2. Membuat geodatabase peta kerja

Geodatabase adalah database relasional yang memuat informasi geografi. Geodatabase terdiri atas feature classes (spatial) dan tabel (non-spatial).

3. Input atau konversi data IGD dan IGT Mangrove

IGD (Informasi Geospasial Dasar) merupakan data geospasial yang sudah diolah sehingga dapat digunakan sebagai alat bantu dalam perumusan. Sedangkan IGT (Informasi Geospasial Tematik) merupakan informasi geospasial yang menggambarkan satu atau lebih tema tertentu yang mengacu pada IGD.

4. Verifikasi topolagi dan editing Data

Topologi didefinisikan oleh user sesuai dengan karakteristik data seperti polyline, polygon maupun point/titik. Setiap karakteristik data tertentu mempunyai rule/aturan tertentu dalam editingnya.

5. Verifikasi proyeksi dan datum

Suatu datum merupakan sekumpulan konstanta yang menentukan sistem koordinat yang digunakan untuk titik control geodesi, misalnya untuk hitungan koordinat titik-titik di bumi. Sedangkan proyeksi peta adalah metode yang digunakan untuk mengubah dari permukaan lengkung (3D) menjadi permukaan datar (2D).

6. Penyusunan layer IGD dan IGT kelautan

IGD SUMBER DAYA ALAM pesisir dan KELAUTAN BERUPA Peta Lingkungan Laut Nasional (LLN) dan Peta Lingkungan Pantai Indonesia (LPI) Serta IGT BERUPA PETA POLA ARUS, BARIMETRI, DAN LAIN-LAIN.

7. Tumpangsusun data dan analisa menggunakan layer status kawasan hutan

peta kawasan hutan merupakan penunjukan suatu kawasan/wilayah/areal tertentu baik secara partial atau dalam wilayah provinsi dengan Keputusan Menteri Kehutanan sebagai kawasan hutan dengan fungsi pokok tertentu, luas perkiraan, dan titik-titik koordinat batas yang dituangkan dalam bentuk peta.

8. Penyusunan layout peta kerja

Layout peta merupakan sebuah tahapan akhir dalam pembuatan sebuah peta. Hal yang harus diingat dalam membuat layout adalah unsur-unsur peta harus

54

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 59: 1_Proposal Mangrove Paket 1

masuk dalam peta seperti peta utama, judul peta, arah mata angin, skala (batang dan angka), keterangan (legend), riwayat peta, inset peta, pembuat peta, grid dan koordinat sistem koordinat yang dipakai, dan hal lainnya yang bisa saja ditambahkan seperti tabel, logo, gambar.

9. Print Peta Kerja Proof (contoh)

Proses proof (cetak percobaan) merupakan bentuk kegiatan menghasilkan peta kerja hard (di print secara digital) yang berfungsi sebagai acuan dalam penyusunan selanjutnya.

10. Kontrol Kualitas Data Digital dan Peta Kerja Hardcopy

Pengecekan terhadap hasil print peta kerja contoh yang menilai kualitas hasil sementara yang didapatkan dari data digital yang berhasil di print. Selain kontrol kualitas terhadap data spasial, dilakukan pengecekan data tekstual digital terhadap sumber data analog yang diperoleh.

11. Perbaikan data spasial, pembenahan geodatabase dan metadata

Hasil kontrol kualitas diterima dan ditindaklanjuti oleh tim input/digitasi peta dan tim kompilasi data tekstual dengan meng-edit kesalahan atau perbedaan dengan sumber datanya. Apabila tahapan ini sudah dilalui dan dilakukan perbaikan sesuai dengan sumber datanya, maka kegiatan dapat dilanjutkan ke tahap selanjutnya.

12. Print Peta Kerja

Peta kerja final yang siap untuk dijadikan acuan dalam pelaksanaan teknis maupun penentuan lokasi pengambilan sampel.

IV.2.6. Survei Lapangan

Beberapa persiapan sebelum kerja lapang adalah penentuan titik sampel,

pembuatan rute perjalanan, penyiapan kendaraan yang akan dipakai dan penyiapan

peralatan survei serta pendukung untuk dokumentasi. Untuk kelengkapan survei

lapangan tiga bahan yang paling penting adalah :

1. Peta tentative yang akan dicek lapangan2. Peta rupabumi untuk memandu perjalanan lapangan3. Citra inderaja yang digunakan untuk interpretasi (hard-copy)

55

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 60: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Kegiatan survei lapangan meliputi:

1. Pembuatan Titik Sampel Lapangan

Titik sampel ditentukan pada setiap lokasi pemetaan dengan prinsip persebaran yang merata, keterwakilan dan dapat dijangkau. Tiap lokasi ditentukan beberapa titik sampel tergantung dari luas lokasi, keseragaman penutup lahan, keraguan atau belum tuntasnya pengenalan penutup lahan dalam proses interpretasi.Kegiatan survei lapangan ini meliputi berbagai kegiatan, baik penentuan posisi lapangan di dalam peta. Titik lokasi tersebut digunakan sebagai titik kontrol atau Ground Control Point (GCP). Pengecekan hasil analisis data satelit maupun pengumpulan data lapangan seperti kerapatan, Diameter at Breast Height (DBH), tinggi dan famili hutan mangrove. Secara garis besar kegiatan-kegiatan di lapangan tersebut, antara lain:

a. Pengukuran koordinat titik kontrol dengan menggunakan alat GPS guna membuat citra terkoreksi maupun mengetahui posisi lokasi pembuatan training area di lapangan.

b. Pengecekan kebenaran klasifikasi dan analisis indeks vegetasi dari beberapa kelas sampel dan hasil analisis yang meragukan.

c. Pengamatan jenis vegetasi yang dominan ataupun komposisi jenis pada tiap-tiap kelas penggunaan/ penutupan lahan.

d. Penentuan rute perjalanan dibuat untuk kelancaran kerja di lapangan, yaitu untuk penentuan base camp terdekat dari masing-masing titik sampel serta penentuan jenis kendaraan yang akan digunakan mencapai lokasi sampel.

e. Untuk mangrove diperhatikan ukuran, jumlah dan bentuk petak contoh beserta cara meletakkan petak contoh tersebut, kriteria stadium pertumbuhan dan ukuran petak contohnya serta parameter yang diukur.

f. Kriteria stadium pertumbuhan pancang dan pohon sebagai berikut :

Semai : Permudaan dengan tinggi 1 m sampai

dengan DBH kurang dari 2 cm.

Pancang : Permudaan dengan tinggi 1,5 m sampai

56

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 61: 1_Proposal Mangrove Paket 1

dengan DBH kurang dari 10 cm.

Pohon : Pohon dewasa DBH 10 cm dan lebih.

Ukuran petak-petak kecil sesuai dengan tingkat pertumbuhannya : Semai : 1 m x 1 m

Pancang : 5 m x 5 m

Pohon : 10 m x10 m

Secara umum gambaran umum petak contoh di lapangan dapat dilihat pada Gambar berikut:

Gambar Desain pengamatan vegetasi di lapangan dengan metode jalurKeterangan :A: petak untuk pengamatan semai (1 m x 1 m) *bisa tidak dilakukan pengukuranB: petak untuk pengamatan pancang (5 m x 5 m)C: petak untuk pengamatan pohon (10 m x10 m)

Kerapatan mangrove berdasarkan stasium ini selanjutnya akan didukung dengan perhitungan Indeks Nilai Penting (INP), dengan formulasi :

INP = Kerapatan relatif (KR) + Frekuensi Relatif (FR) (untuk semai dan pancang)

INP = Kerapatan relatif (KR) + Frekuensi Relatif (FR) + Dominasi Relatif (DR) (untuk pohon)

Dimana :

57

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 62: 1_Proposal Mangrove Paket 1

2. Parameter yang Diukur

Dalam analisis vegetasi ada beberapa parameter vegetasi yang diukur secara langsung di lapangan, yaitu :

a. Nama species (lokal dan ilmiah)

b. Penutupan tajuk (covering) untuk mengetahui prosentase penutupan vegetasi terhadap lahan

c. Diameter batang, untuk mengetahui luas bidang dasar untuk menduga volume pohon dan tegakan

d. Tinggi pohon, baik tinggi pohon bebas cabang maupun tinggi total

e. Pemetaan lokasi individu pohon.

3. Peralatan Survei

Alat dan bahan yang diperlukan dalam survei lapangan untuk pemetaan ekosistem mangrove adalah :

a. GPS Handheld untuk mentukan koordinat pengambilan sampel

b. Kompas untuk menentukan arah transek garis.

c. Meteran dari bahan plastik atau fiberglass 50 m.

d. Tali untuk membuat transek garis dan petak contoh (plot).

e. Alat hitung atau band tally counter.

f. Gunting atau pisau pemotong ranting dan cabang tumbuh-tumbuhan.

g. Kantong plastik yang porous dan kertas koran untuk pembuatan koleksi vegetasi bagi keperluan analisis laboratorium.

58

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 63: 1_Proposal Mangrove Paket 1

h. Label dan alat-alat tulis (pensil, spidol) yang tahan air untuk pencatatan data.

i. Data sheets seperti yang seperti disajikan pada tabel isian ekosistem mangrove.

j. Buku-buku floristik untuk determinasi jenis mangrove.

k. Kamera untuk dokumentasi

4. Keselataman Kerja Pemetaan Mangrove

Beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk proses keselamatan kerja pemetaan mangrove di lapangan, yaitu :

1. Persiapan alat / perlengkapan keselamatan kerja

2. Memakai alat yang diperlukan

3. Melihat kondisi cuaca

4. Melihat kondisi perairan sekitar

5. Memastikan tidak adanya biota berbahaya

IV.1.2 Pasca Survei

1. Pengolahan Data Lapangan dan Re-interpretasi Citra

Tahap pasca lapangan dalam pemetaan mangrove meliputi kegiatan pengolahan dan analisis data setelah mendapatkan hasil sampel di lapangan. Dilakukan pula interpretasi ulang untuk membenahi hasil interpretasi awal sesuai dengan hasil cek lapangan.

2. Prosedur Analisis Data

Data-data mengenai jenis, jumlah tegakan dan diameter pohon yang telah dicatat pada tabel isian mangrove, diolah lebih lanjut untuk memperoleh kerapatan jenis, frekuensi jenis, luas area penutupan, dan nilai penting jenis.Kerapatan jenis (D) adalah jumlah tegakan jenis i dalam suatu unit area, dihitung dengan persamaan berikut:

Di = ni / A (3)

Dimana,

Di : adalah kerapatan jenis i,

59

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 64: 1_Proposal Mangrove Paket 1

ni : adalah jumlah total tegakan dari jenis i dan

A : adalah luas total area pengambilan contoh (luas total petak contoh/

plot)

Penutupan jenis (Ci) adalah luas penutupan jenis i dalam suatu unit area, dihitung dengan persamaan berikut:

Ci = Σ BA/ A (4)

Dimana,

BA = π dbh2/ 4 (cm2),

π = 3,1416 suatu konstanta dan

dbh = diameter pohon dari jenis i,

A = luas total area pengambilan contoh (luas total petak

contoh/plot)

IV.2.2 Visualisasi IGT

1. Fitur

Fitur yang digambarkan pada peta mengacu pada SNI 6502.2-2010 Spesifikasi penyajian peta rupa bumi skala 1: 25.000, SNI 6502.3-2010 Spesifikasi penyajian peta rupa bumi skala 1: 50.000, dan SNI 19-6726-2002 Peta dasar lingkungan pantai Indonesia Skala 1:50.000. Simbolisasi untuk mangrove disajikan sebagai berikut.

Tabel xx. Simbol dan warna mangrove

60

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 65: 1_Proposal Mangrove Paket 1

2. Struktur

Jenis data dapat dikelompokkan menjadi dua macam, yaitu data spasial dan atribut. Data atribut mencakup semua data yang berfungsi untuk mendetailkan karakteristik mangrove. Struktur dan format data untuk peta mangrove disajikan sebagai berikut.

Tabel xx. Sstruktur Data mangrove

61

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 66: 1_Proposal Mangrove Paket 1

V RENCANA KERJA

Kesuksesan suatu kegiatan tidak terlepas dari pendekatan dan metodologi yang

digunakan. Kegiatan Pembinaan dan Pendampingan Lanjutan Desa Mandiri Energi

Berbasis Bahan Bakar Nabati secara umum terdiri dari beberapa tahapan kegiatan

yaitu :

V.1 TAHAP PERSIAPAN

Tahapan persiapan dalam kegiatan ini adalah sebagai berikut:

1. Koordinasi internal, bertujuan untuk menyamakan pemahaman dan persepsi terhadap subtansi akan dilaksanakan serta menyusun rencana kegiatan

2. Koordinasi eksternal

a. Bertujuan untuk menyampaikan metodologi dan rencana kerja, tugas dan fungsi konsultan dalam kegiatan kepada pemberi proyek

b. Melakukan koordinasi dengan pihak terkait lainnya antara lain Pemerintah Daerah tempat pelaksanaan kegiatan, serta stakeholders lainnya.

3. Pembahasan rencana kerja, yaitu:

a. Penyampaian rencana pelaksanaan kegiatan pemetaan mangrove

b. Penyusunan Jadwal kegiatan yang akan dilakukan secara lebih detail

V.2 TAHAP PELAKSANAAN

Pelaksanaan kegiatan Pemetaan Mangrove Wilayah akan dilaksanakan dalam

tahapan-tahapan pekerjaan sebagai berikut:

a. Pembuatan peta kerja. Pada tahapan ini kegiatan yang akan dilaksanakan adalah:

c. Pengumpulan data sekunder (data BPS, Kehutanan, dll) dan studi literatur yang diperlukan dalam analisa pemetaan

d. Penyusunan peta kerja dengan sumber peta rupa bumi indonesia yang sudah disiapkan

62

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 67: 1_Proposal Mangrove Paket 1

4. Interpretasi citra. Maksud tahap kegiatan Interpretasi citra adalah melakukan Pengolahan citra, citra yang digunakan citra ALOS dan atau citra SPOT atau citra lainnya dengan resolusi spasial sejenis, meliputi:

a. Sebaran mangrove

b. Kerapatan Mangrove

5. Validasi Lapangan. Pada tahapan ini konsultan akan melaksanakan kegiatan berupa:

a. Survei lapangan

b. Validasi data, hasil analisa data inderaja

c. Inventarisasi kondisi mangrove

d. Pengumpulan data sekunder di lapangan

6. Analisa dan Penyajian Data. Dalam tahapan ini kegiatan yang akan dilaksanakan oleh tim konsultan adalah:

a. Reinterpretasi citra

b. Analisis hasil survei lapangan

c. Penyajian data dalam peta

d. Pengemasan data spasial ke dalam format digital, yang dilengkapi atribut data yang lengkap

e. Penyusunan laporan hasil analis pemetaan mangrove

f. Pencetakan dan Penjilidan Laporan Pemetaan mangrove

g. Pencetakan Album Peta

V.3 TAHAP PELAPORAN

Laporan yang akan disampaikan dalam kegiatan ini adalah:

1. Album Peta Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra Barat, Jambi, Bengkulu, Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) format peta RBI Skala 1 : 50.000 sesuai spesifikasi teknis pencetakan SNI 6502.2:2010. Volume 5 (lima) Eksemplar yang memuat:a) Peta Mangrove format seamless Provinsib) Peta Mangrove format NLP (114 NLP)

63

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 68: 1_Proposal Mangrove Paket 1

2. Album Peta Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra Barat, Jambi, Bengkulu, Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) format A3. Volume 5 (lima) Eksemplar yang memuat:a) Peta Mangrove format seamless Provinsib) Peta Mangrove format NLP (114 NLP)

3. Buku Ilmiah Populer A5 120 gram art-paper, cover art-carton 260 gr dove/dove finishing laminasi sebanyak 50 eksemplar. Yang berisi: Pendahuluan, Deskripsi Wilayah, Metode Survei, Hasil & Pembahasan dan Kesimpulan & Rekomendasi.

4. Laporan Bulanan. Format A4. Volume 2 Buku/Bulan.

Laporan 1 : Pendahuluan Laporan 2 : Kompilasi data dan Pre-processing Laporan 3 : Pra-survei Laporan 4 : Survei Lapangan Laporan 5 : Re-interpretasi Laporan 6 : Analisa data dan finalisasi

5. Laporan Akhir Pekerjaan. Format A4 Volume 5 Buku6. External hardisk yang memuat:

a. Data Geospasial Tematik Mangrove Pulau Sumatra (Provinsi Sumatra Barat, Jambi, Bengkulu, Sumatra Selatan, Lampung dan Kep.Riau) digital per NLP (114 NLP) dan seamless format geodatabase/shapefile

b. Seluruh citra yang digunakan dalam pemetaan baik raw data maupun citra terkoreksi

a. Buku Ilmiah populer (Raw Data, PDF)c. Backup Hasil Pra-survei dan Survei Lapangan (Titik GCP, Titik pengambilan

data, Foto, Video, dan Tally Sheet hasil pengambilan data) (format MSWord, PDF, JPG, MOV/AVI dan Shapefiles)

d. Layout peta per NLP (114 NLP) dan Seamless per kab/provinsi siap cetak (mxd package dan PDF)

64

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 69: 1_Proposal Mangrove Paket 1

Tabel 4. Jadwal pelaksanaan pekerjaan Pemetaan mangrove Wilayah

65

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 70: 1_Proposal Mangrove Paket 1

VI TENAGA AHLI

VI.1 KOMPOSISI TIM DAN PENUGASANTabel 5. Komposisi Tim dan Penugasan

Tenaga Ahli (Personil Inti)

Nama Personil PerusahaanLingkup Keahlian Posisi diusulkan Uraian Pekerjaan

Jumlah Orang Bulan

PT. Kacindo Danatya

Penginderaan Jauh

Koordinator Tim - Bertanggungjawab dalam melakukan koordinasi terhadap tim kerja dan hasil pekerjaan, menyiapkan rencana detil persiapan kegiatan, integrasi hasil pekerjaan dan penyusunan laporan.

- menyiapkan bahan supervisi dan berkoordinasi dengan tim supervisi lapangan dan kontrol kualitas.

5 OB

PT. Kacindo Danatya

Penginderaan Jauh

Tenaga Ahli Penginderaan Jauh

- Melakukan analisis data inderaja, validasi lapangan hasil dari analisis data indraja tersebut, serta melakukan uji keakutan data inderaja. Analisis data inderaja yahg dilakukan identifikasi sebaran mangrove dan kerapatan mangrove dari data inderaja.

2 OB

PT. Kacindo Danatya

GIS Tenaga Ahli GIS - melakukan analisis kondisi data, menentukan kompilasi data yang harus dilakukan menyiapkan template untuk lay-out pencetakan peta.

2.5 OB

66

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 71: 1_Proposal Mangrove Paket 1

- melakukan survei lapangan dan membuat deskripsi.

PT. Kacindo Danatya

Mangrove Tenaga Ahli Mangrove

- Melakukan survey lapangan untuk mengetahui kondisi mangrove eksisting, baik dalam kerapatan, jenis mangrove, dan pemanfaatan mangrove baik bagi mansyarakat baik secara langsung maupun tidak langsung

2.5 OB

Tenaga Pendukung (Personil Lainnya)

PT. Kacindo Danatya

RS/GIS Operator RD/GIS - Melakukan pekerjaan pengolahan dan kompilasi data dibawah pengarahan ahli RS, SIG, dan Mangrove

4 OB

PT. Kacindo Danatya

RS/GIS Operator RD/GIS - Melakukan pekerjaan pengolahan dan kompilasi data dibawah pengarahan ahli RS, SIG, dan Mangrove

4 OB

PT. Kacindo Danatya

Adminstrasi Administrasi - Melakukan hal yang terkait dengan administrasi, baik dalam pencairan dana,dan koordinasi dalam pertemuan rapat maupun dengan supervise kegiatan ., dan menyiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan dalam masa konstruksi.

5 OB

67

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA

Page 72: 1_Proposal Mangrove Paket 1

VI.2 JADWAL PENUGASAN TENAGA AHLITabel 6. Jadwal Penugasan Tenaga Ahli

No

Nama PersonilMasukan Personil Jumlah Orang

Bulan I II III IV V

Tenaga Ahli

1 5 OB

2 2 OB

3 2.5 OB

4 2.5 OB

Tenaga Pendukung

1 4 OB

2 4 OB

3 5 OB

TOTAL 25 OB

68

PEMETAAN MANGROVE WILAYAH

PEMETAAN NERACA MANGROVE WILAYAH

2012

PT. KACINDO DANATYA