tugas hak kekayaan intelektual

6
Tugas Hak Kekayaan Intelektual Rusyda Millati Hakim 108300034 DKV A 08’ HAK PATEN PT TELKOM

Upload: rusyda-millati-hakim

Post on 04-Jul-2015

38 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Hak Kekayaan Intelektual

Tugas Hak Kekayaan Intelektual

Rusyda Millati Hakim

108300034

DKV A 08’

HAK PATEN PT TELKOM

Page 2: Tugas Hak Kekayaan Intelektual

Saya disini mengambil judul “ Hak Paten PT TELKOM ”, dikarenakan saat ini PT TELKOM baru saja

melakukan suatu terobosan baru, yaitu PT TELEKOMUNIKASI melakukan transformasi bisnis secara

fundamental untuk menyambut era baru. PT TELEKOMUNIKASI menjadi perusahaan berbasis T. I. M. E

yaitu ( Telecomunication, Information, Media dan Edutainment ) di Indonesia. Dalam siaran pers,

Direktur Utama Telkom, Rinaldi Firmansyah mengatakan, bahwa saat ini tengah terjadi berbagai

perubahan mendasar mulai dari perubahan lingkungan bisnis serta perubahan teknologi dan lifestyle.

Dan untuk menjawab semua tantangan masa depan tersebut maka PT TELKOM memutuskan melakukan

transformasi secara menyeluruh dan mendasar. Terkait dalam tranformasi ini PT TELKOM juga

melakukan perubahan dari sisi brand untuk meningkatkan citra perusahaan di mata seluruh

stakeholdernya serta menetapkan perubahan portofolio, positioning, value, tagline, dan corporate

identity. Dengan corporate identity baru tersebut Telkom menerapkan budaya baru, yaitu komitmen,

spirit, promise, product, and service quality serta culture yang baru. Telkom juga mengusung positioning

baru yaitu Expertise, Empowering, Assured, Progressive, and Heart dengan tagline baru “ The World is

in Your Hand ” yang sebelumnya “ Commited 2 U ”

ini adalah logo baru telkom

Ini adalah logo lama telkom

Dari balik logo telkom yang baru tersebut , Telkom mengembangkan misi bisnis baru, yaitu menguasai

industri new wave ( gelombang baru ). Gelombang baru sendiri diartikan sebagai bisnis baru di industri

teknologi informasi dan komnumikasi ( TIK ) atau telematika yang tidak hanya mengandalkan sektor

telekomunikasi tetapi beralih kepada komponen, portal, media, dan solusi teknologi informasi. Sebagai

perusahaan telekomunikasi dan informasi yang besar di Indonesia, telkom berani bertransformasi

dengan target meningkatkan kontribusi pendapatan nontelekomunikasi menjadi 60% dari posisi

Page 3: Tugas Hak Kekayaan Intelektual

sekarang yang baru 20% . guna melengkapi portofolio sebagai perusahaan “TIME” telkom juga

berencana membangun superportal pertama dalam waktu dekat ini. Saat ini seluruh langkah

perusahaan disinergikan ke arah superportal.

Daya penetrasi Telkom semester l / 2009

Telkom Indonesia

Dari data diatas, jelas terlihat PT TELKOM melalukan terobosan baru yang bukan main - main. Hal ini

berani PT TELKOM lakukan karena perusahaan ini telah berdiri sejak lama dan telah memiliki hak paten

sebagai perusahaan telekomunikasi di Indonesia. Ini adalah undang – undang yang mengatur hak paten

“ UU Nomor 14 Tahun 2001 tentang Paten ( Lembaran Negara RI Tahun 2001 Nomor 109 ) “.

Paten adalah hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada Inventor atas hasil invensinya di bidang

teknologi, yang untuk selama waktu tertentu melaksanakan sendiri invensinya tersebut atau

memberikan persetujuannya kepada pihak lain untuk melaksanakannya (Pasal 1 Ayat 1).

Hak khusus yang diberikan negara kepada penemu atas hasil penemuannya di bidang teknologi,

untuk selama waktu tertentu melaksanakan sendiri penemuannya tersebut atau memberikan

persetujuan kepada orang lain untuk melaksanakannya (Pasal 1 Undang-undang Paten).

Paten diberikan dalam ruang lingkup bidang teknologi, yaitu ilmu pengetahuan yang diterapkan

dalam proses industri. Di samping paten, dikenal pula paten sederhana (utility models) yang

hampir sama dengan paten, tetapi memiliki syarat-syarat perlindungan yang lebih sederhana.

Paten dan paten sederhana di Indonesia diatur dalam Undang-Undang Paten (UUP).

90%

teleopn kabel 63%

telepon selular

59%

telepon tetap nirkabel 1% interernet broadband

52% omset data

komunikasi

Page 4: Tugas Hak Kekayaan Intelektual

Paten hanya diberikan negara kepada penemu yang telah menemukan suatu penemuan (baru)

di bidang teknologi. Yang dimaksud dengan penemuan adalah kegiatan pemecahan masalah

tertentu di bidang teknologi yang berupa :

a. proses;

b. hasil produksi;

c. penyempurnaan dan pengembangan proses;

d. penyempurnaan dan pengembangan hasil produksi;

Dengan mematenkan inovasi terbaru ini PT TELKOM akan mendapatkan beberapa keuntungan yaitu :

petent memberikan invertor hak ekslusif sampai 20 tahun atas investasinya berupa produk atau

proses untuk melaksanakan sendiri.

Memberikan persetujuan kepada orang lain untuk melaksanakan investasinya tersebut .

Pelanggaran Hak Paten yang biasa terjadi adalah

Pada prosesnya pihak ketiga tanpa izin menggunakan atau mengimpor produk hasil proses yang

di patenkan

Pada paten produk, membuat, menggunakan, menjual, mengimpor produk dari paten tanpa

izin.

Page 5: Tugas Hak Kekayaan Intelektual

Daftar pustaka :

inilah.com Agustina Melani

presentasi Telkom semester l / 2009

[email protected]

Slide askum MBTI Bu Tatty Aryani Ramli