pelanggaran etika bisnis hak kekayaan intelektual

18
Di buat oleh Abu Tholib (12 311 099) Desy Riskawati ( 12 311 053) Khusnul Khotima ( 12 311 062) Meylinda Aviyani ( 12 311 063)

Upload: abu-tholib

Post on 17-Jul-2015

339 views

Category:

Education


9 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Di buat oleh

Abu Tholib (12 311 099)

Desy Riskawati ( 12 311 053)

Khusnul Khotima ( 12 311 062)

Meylinda Aviyani ( 12 311 063)

Page 2: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Etika Bisnis

Maka cipta yang dimiliki oleh pembuat karya yang asli sehingga terjadi

mengcopy karya yang dilakukan orang lain tanpa memperoleh izin dari

pemegang hak cipta maka dapat dikategorikan sebagai pelanggaran HKI

Buah pikir manusia selalu membuat hasil karya yang fantastis

buat individu dan kelompok. Hasil buah pikir tersebut terkadang

mengalami perubahan pola pikir yang mengarah pada

kemudahaan proses dalam membuat karya

Masalah yang timbul dari hasil pola pikir yang mudah tersebut,

yaitu mengcopy hasil karya orang lain. Padahal dalam karya tersebut

melekat hak Manusia pada dasarnya mampu mendesain dan

membuat karya dari hasil buah pikirannya masing-masing

Page 3: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

3

HAK

CIPTA

SASTRA

SENI

ILMU

PENGETAHUA

N

HKIHAK TERKAIT

(Pelaku, Produser

Rekaman Suara,

Lembaga

Penyiaran)

PATEN

MEREK

DESAIN

INDUSTRI

DESAIN TATA

LETAK

SIRKUIT

TERPADURAHASIA

DAGANG

PERLINDUNGAN

VARIETAS

TANAMAN

HAK

MILIK

INDUST

RI

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Etika Bisnis

Pengertian Hak Kekayaan Intelektual

Page 4: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Etika Bisnis

Menurut Jill Mc-Keough dan Andrew Stewart bahwa HAKI adalah

sekumpulan hak yang diberikan oleh hukum untuk melindungi investasi

ekonomi dari usaha-usaha yang kreatif

hak eksklusif yang diberikan suatu peraturan kepada seseorang atau

sekelompok orang atas karya ciptanya. Secara sederhana HAKI

mencakup Hak Cipta, Hak Paten Dan Hak Merk. Namun jika dilihat lebih

rinci HAKI merupakan bagian dari benda (Saidin : 1995)

Lanjutan...

Page 5: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

1. UU No. 19/2002 tentang Hak Cipta

2. UU No. 14/2001 tentang Paten

3. UU No. 15/2001 tentang Merek

4. UU No. 30/2000 tentang RahasiaDagang

5. UU No. 31/2000 tentang DesainIndustri

6. UU No. 32/2000 tentang Desain Tata Letak Sirkutit Terpadu

7. UU No. 29/2000 tentang PerlindunganVarietas Tanaman

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Etika Bisnis

Page 6: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Untuk mendapatkan hak kekayaan intelektualdi Indonesia maka pelaku harus terlebihdahulu mendaftarkan kepada DJHKI(Direktorat Jenderal Hak KekayaanIntelektual). Jika belum mendaftar, makasegala bentuk perlindungan HKI tidak bisakita dapatkan. Selain itu jika inginmengajukan gugatan pihak penggugat harusmemiliki bukti-bukti yang kuat dan tentu sajaharus ada modal untuk menyewa pengacara.

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Page 7: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Banyak sekali kasus akan pelanggaran HKI yang dilakukan

oleh individu , misalkan saja penggunaan software komputer

bajakan, pembelian DVD film maupun lagu

bajakan,mengunduh lagu-lagu secara gratis, mengambil

gambar orang lain dan kemudian menggunakannya secara

pribadi maupun diupload di situs-situs sosial merupakan hal-

hal kecil yang terjadi sehari-hari di masyarakat Indonesia,

dan agaknya kebiasaan yang turun menurun ini kemudian

menjadi sebuah budaya. Budaya yang kemudian dibenarkan

oleh masyarakat Indonesia sebab tidak sadar akan apa

salahnya melakukan hal-hal tersebut.

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Page 8: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Saat ini marak sekali usaha produksi barang tiruan yang dikenal dengan nama KW yang marak terjadi di Indonesia. Mulai dari baju, kosmetik, sepatu, sandal dan lain-lain yang sudah jelas melanggar HKI. Tapi tampaknya hal ini bukan masalah besar bagi konsumen, mereka tetap saja membeli merk-merk gadungan tersebut. Konsumen tidak takut ataupun merasa bersalah membeli barang-barang KW , malah mencari dan menanti barang KW sebab harganya lebih murah, tetapi bisa mendapatkan nama dari merk terkenal. Permasalahan hak yang terlanggar hampir tidak dipedulikan.

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Page 9: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Etika Bisnis

Dampak

Positif

Dampak

negatif

Dampak Pelanggaran

HKI Bagi Pelaku Bisnis

Page 10: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Etika Bisnis

Konklusinya betul bahwa permintaan pasar dan budaya

Indonesia saat ini membenarkan pelanggaran HKI, tetapi

dalam efek jangka panjangnya justru hal ini akan

merugikan masyarakat dan negara dari sisi ekonomi, serta

menurunkan derajat negara Indonesia sebagai negara

hukum yang harusnya melindungi setiap warga yang hak

nya terlanggar. Dan bukan tidak mungkin pula dalam

jangka panjang Indonesia akan sepi investor asing

dikarenakan isu etika ini dan kebutuhan masyarakat pun

tidak terpenuhi

Peredaran barang illegal yang melanggar kekayaan

intelektual dapat merugikan bagi pasar yang potensial

dan juga masyarakat. Barang-barang yang diproduksi

palsu dan dijual ke pasar, selain dapat merugikan

para pencipta juga mengurangi pendapatan pajak

negara dan penurunan kualitas barang yang dapat

dinikmati oleh masyarakat

Dampak Pelanggaran

HKI Bagi Masyarakat

Page 11: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

KASUS

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Kasus pelanggaran hak paten iPad milik Apple Inc.

dengan Samsung, namun juga Apple memiliki masalah

terhadap validitas paten. Apple terhadap beberapa produk

Galaxy yang dijual di AS. Apple dan samsung terlibat

dalam konflik hukum yang berat lebih dari 20 kasus di 10

negara sebagai persaingan untuk posisi dua teratas di

pasar smartphone dan computer tablet. Apple menggugat

Samsung di Amerika Serikat pada bulan April,

mengatakan produk ponsel dan tablet Galaxy milik

perusahaan Korea Selatan itu meniru iPhone dan iPad,

termasuk smartphone 4G Galaxy S dan Galaxy Tab 10.1

tablet. Sementara itu, penyedia layanan ponsel, Verizon

Wireless dan T-Mobile USA telah menentang permintaan

Apple dan menyatakan bahwa Apple harus menunjukan

bahwa Samsung melanggar hak paten dan menunjukan

paten miliknya yang sah menuruthukum

GUGATA

N

HASIL

PERSIDANG

AN

ANALIS

A

Page 12: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

KASUS

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Apple mengklaim bahwa Samsung secara sengaja menjiplak desain iPhone dan iPad, berikut kemasannya di produk smartphone Galaxy dan tablet Galaxy tab. Apple menyiapkan daftar paten yang dilanggar Samsung dan sebuah presentasi grafis yang menunjukkan perubahan dalam desain ponsel Samsung sebelum dan sesudah kehadiran iPhone. Sebaliknya, Samsung membantah semua klaim Apple dan mengatakan bahwa industri consumer electronics secara rutin mencari inspirasi dari produk-produk dimasa lalu. Samsung menyiapkan presentasi grafisnya sendiri untuk melawan tuduhan Apple dan menunjukkan bahwa perusahaan tersebut pernah membuat mock-up ponsel dengan full touch interface sebelum iPhone memasuki pasar. Untuk balik menyerang, Samsung mengatakan bahwa Apple melanggar sejumlah paten miliknya terkait penggunaan teknologi di ponsel

GUGATA

N

HASIL

PERSIDANG

AN

ANALIS

A

Page 13: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

GUGATA

N

KASUS

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Juri dalam persidangan kasus sengketa hak

kekayaan intelektual di AS memutuskan Samsung

harus membayar uang kepada Apple sebesar US

$1.05 miliar atau sekitar Rp 9,5 triliun lebih.

Sembilan juri dalam persidangan di pengadilan

federal San Jose, California mengatakan sejumlah

produk telekomunikasi yang diproduksi oleh

Samsung telah melanggar paten dari design dan

perangkat lunak yang sebelumnya telah dimiliki oleh

Apple.

Dalam putusannya juri menolak klaim Samsung

yang mengatakan bahwa produk mereka tidak

melanggar paten milik Apple

HASIL

PERSIDANG

AN

ANALIS

A

Page 14: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

GUGATA

N

KASUS

HASIL

PERSIDANG

AN

ANALIS

A

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Fakta seperti apa yang telah diutarakan

sebelumnya menyatakan bahwa pihak Apple secara

resmi dan permanen mengalahkan Samsung atas

segala tudingannya kepada Samsung.Dalam UU

No. 19 tahun 2002 tentang Hak Cipta diatur tentang

perlindungan secara kualitatif. Oleh sebab itu,

apabila ada suatu desain baru yang mengambil

suatu bagian penting yang menjadi ciri khas dari

suatu desain yang terdaftar lainnya meskipun itu

kurang dari 10% dapat dikatakan sebagai

pelanggaran hak cipta. Solusi untuk masalah paten

adalah dengan pengembangan teknologi dengan

mengembangkan cara dan sistem perlindungan

terhadap karya atau hasil intelektual dibidang

teknologi berupa pemberian hak paten.

Page 15: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

MEREK

“Samsung”sebagai

simbol dagang

DESAIN INDUSTRI

Desain penampilan

Smart Phone atau

desain Penampakkan

Luar dari Smart Phone

PATEN Penemuan

teknologi berupa

komputer dalam

ukuran kecil yang

dapat dimasukkan ke

dalam saku

DESAIN TATA LETAK SIRKUIT

TERPADU Desain tata letak IC pada

rangkaian elektronik di dalam Smart

Phone

HAK CIPTA

Program Komputer

yang dipakai pada

Smart Phone

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

HKI dan Produk

Page 16: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Simpulan

dan Saran

Pada stakeholder primer terdapat sudut

pandang organisasi pelaku bisnis dan

konsumen yang penulis bahas. Dari

pembahasan terlihat bahwa tindakan

pelanggaran hak kekayaan Intelektual ini

dibenarkan oleh organisasi juga oleh

konsumen. Organisasi membenarkan sebab

keadaan ekonomi yang kurang kondusif serta

keadaan pasar yang sangat mendukung

adanya bisnis ilegal ini. Sedangkan

konsumen membenarkan etika ini sebab

belum adanya kesadarkan akan hak

kekayaan intelektual serta didukung oleh

budaya masyarakat.

Page 17: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

Pemerintah

Masyarakat

Pelaku Bisnis

Pemerintah diharapkan dapat melakukan sosialisasi kepada masyarakat

mengenai hak kekayaan intelektual dan Penegakan hukum yang tegas atas

pelanggaran hak kekayaan intelektual

Bagi para pelaku bisnis sebaiknya mendaftarkan bisnisnya sehingga bisnis yang dimiliki

terlindung oleh hukum. Selain itu pelaku bisnis diharapkan memiliki rasa yang kreatif dan

inovatif sehingga menciptakan ide-ide bisnis yang baru tanpa melakukan peniruan dari

bisnis yang telah ada

Masyarakat disarankan lebih peduli akan tindakan pelanggaran HKI, baik dari

pengawasan akan adanya usaha yang melanggar HKI juga mempraktikkan

tindakan menghargai HKI dengan membeli produk yang asli

Etika Bisnis

Universitas

Muhammadiyah Gresik

Simpulan

dan Saran

Lanjutan...

Page 18: Pelanggaran Etika Bisnis Hak Kekayaan Intelektual

SEMOGA BERMANFAAT