tugas 1

Click here to load reader

Upload: novia-kinan

Post on 16-Aug-2015

43 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  1. 1. Tata Guna Lahan &Pengembangan Lahan Novia Handayani (123090015)
  2. 2. Bolsa Chica LagoonBolsa Chica merupakan sebuah kilang minyakyang berada dilahan basah yang sudah lamaditinggalkan dan tidak dikembangkan lagi.Penyebabnya adalah terjadinya sengketa ataspemanfaatan lahan tersebut yang dapatmerusak ekosistem di lingkungan sekitarnya.
  3. 3. Persengketaan tersebut berlatar belakangkepedulian terhadap lingkungan yang ada disekitar Bolsa Chica khusunya ekosistem yang adadi sana.Pihak-pihak yang terkait antara lain:Signal oil company sebagi pemilik tanahKomisi negara bagian pesisir pantaiDepartemen perikanan dan perburuan negara bagianPemerintah daerah Orange dimana laguna itu berlokasiKota pantai HuntingtonPerikanan dan perlindungan satwa liar USIpara insinyur dari kesatuan tentara USBeberapa aktivis lingkungan lainnya.
  4. 4. Hasil dari kesepakatan dari pihak-pihak yang bersengektaadalah 5 alternatif pengelolaan Bolsa Chica (Signal oilsebagai pemilik tanah Bolsa Chica tidak turut dalamkesepakatan ini karena bersikukuh agar pengelolaan hanyauntuk pengeboran minyak).5 alternatif Taman Regional dan tempat perlindungan satwa liar Selain sebagai wilayah pesisir pantai juga dijadikan sebagaitempat pengeboran minyak Dibuat menjadi dermaga kecil dan daerah pinggiran pantai yangdilindungi direlokasikan sebagai Highway dan dermaga Pengembanagan berkesinambungan
  5. 5. Evaluasi Matrixterhadap ke-5alternatif
  6. 6. Dari ke-5 alternatif tersebut memiliki dampaknegatif dan positif.Seperti alternatif ke 4 yang sangat diinginkan bagikomunitas sekitar karena sifatnya yang melindungipublik.Alternatif ke 2 sifatnya sangat menguntungkanbagi wilayah dipinggir pantai dan secara politikbisa diterima.
  7. 7. Tambahan dalam proses perencanaanUntuk menjalankan alternatif-alternatif tersebutjuga harus memikirkan siapa yang akanmembiayai pembangunan tersebut dan berapabiaya yang harus dikeluarkan dalammenjalankan alternatif-alternatif yang akanmemperbaiki fungsi lahan Bolsa Chica dalampemanfaatannya.
  8. 8. KesimpulanTujuan : Merencanakan ke arah yang lebih baikpada sebuah pemanfaatan lahan denganmemperhatikan dampak pada lingkungan sekitar.Prinsip : Memperhatikan lingkungan alam denganmempertimbangkan biaya yang akan dikeluarkanselain benefit lainnya.
  9. 9. Konsep : Konsep perencanaan yangramah lingkungan.Metode :