tifoid atau tipus adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri

Upload: redo-candra

Post on 07-Jul-2018

256 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    1/119

    Tifoid atau tipus adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteriSalmonellathypi . Penyakit ini banyak ditemui di Indonesia. Penyakit tifoid memang eratkaitannya dengan higienitas atau kebersihan. Bakteri penyebab tifoid senanghidup di makanan kotor ataupun tanah sehingga bila seseorang mengonsumsimakanan kotor dan saat daya tahan tubuhnya turun maka ia dapat terserang tifoid.PENYEBABPenyebab penyakit ini ialah infeksi bakteri Salmonella typhi. Bakteri menular melalui makanan yang terinfeksi atau mengandung kuman bakteri. Saat seseorangmengonsumsi maknana tersebut dan daya tahan tubuhnya rendah, bakteri akanmenyerang usus orang tersebut. Selan utnya, bakteri masuk ke dalam peredarandarah dan ter adinya penyakit tifoid.!E"A#A!e ala tifoid tidak khas. Sering kali ge ala a$al tifoid tampak seperti ge ala fluatau radang tenggorokan. Pada tahap lebih lan ut ge ala tifoid uga sering kaliseperti demam berdarah. !e ala tifoid antara lain%

    &. 'emam suhu di atas () dera at *elsius'emam pada tifoid +ukup khas. Pada minggu pertama setelah seseorang terinfeksi bakteri penyebab tifoid, orang tersebut akan mengalami demam ringan. 'emamsemakin hari semakin meningkat. 'emam tinggi akhirnya ter adi pada minggu kedua. 'emam biasanya mun+ul pada $aktu sore hari dimana pasien merasamenggigil. aki dan tangan teraba dingin sedangkan badan teraba panas.

    & Bradikardia relatif yaitu umlah nadi per menit yang tidak sesuai dengan kondisi penderita. Normalnya, bila suhu badan meningkat maka ke+epatan nadi akan

    meningkat. Namun pada tifoid, ke+epatan nadi tidak meningkat.&. #idah tifoid% lidah pada penderita tifoid +ukup khas, yakni keputihan pada bagian

    tengah lidah dan merah di bagian pinggir.-. eluhan pen+ernaan, seperti mual, sukar buang air besar, atau sebaliknya, buang

    air besar en+er.(. eluhan saluran pernapasan, seperti batuk, pilek.

    . !e ala lainnya, sepertimata merah, sakit kepala, sesak napas, pegal/pegal, nyeri

    sendi, dan sebagainya.

    http://www.kerjanya.net/faq/4777-demam-berdarah-dengue.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/4777-demam-berdarah-dengue.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/3970-mata-merah.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/3970-mata-merah.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/3875-sakit-kepala.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/3875-sakit-kepala.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/5319-dispnea-sesak.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/5319-dispnea-sesak.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/3970-mata-merah.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/3875-sakit-kepala.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/5319-dispnea-sesak.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/4777-demam-berdarah-dengue.html

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    2/119

    PEN!0BATAN

    arena penyebab demam tifoid adalah bakteri, obat demam tifoid ialah antibiotik.Antibiotik yang digunakan antara lain ampi+ilin, kloramfenikol,+iprofloksasin,kotrimoksasol, +eftriakson, dan sebagainya. Selain itu, penderita uga diberikanobat untuk mengurangi ge ala seperti obat penurun panas, obat mual, obat batuk.Penderita uga dian urkan untuk konsumsi makanan lembut.

    BAB I

    PENDAHULUAN

    &.& #atar Belakang

    #ingkungan yang bersih adalah lingkungan yanhg sehat. Apabila lingkungan sehatmaka bakteri dan 1irus akan lebih sedikit berkembang biak disana. Begitupundengan bakteri salmonella typhi penyebab demam tifod akan lebih banyak terdapat pada lingkungan yang kotor dan tingkat perilaku hidup bersih sehat sangat kurang

    sehingga kuman tersebut akan banyak terdapat disana. urangnya men aga

    http://www.kerjanya.net/faq/5021-ciprofloksasin.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/5021-ciprofloksasin.htmlhttp://www.kerjanya.net/faq/5021-ciprofloksasin.html

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    3/119

    kebersihan lingkungan dan rendahnya kesadaran mastarakat dalam berperilakuhidup bersih sehat akan men adi bimerang bagi masyarakat itu sendiri, khususnyalingkungan mereka akan lebih rentan terkena penyakit.

    Tifoid adalah penyakit infeksi akut usus halus yang disebabkan olehkuman salmonella Thypi. umanSalmonella Typi masuk tubuh manusia melaluimulut dengan makanan dan air yang ter+emar. Penularan salmonella thypi dapatditularkan melalui berbagai +ara, yang dikenal dengan 23 yaitu food 4makanan5, fingers 4 ari tangan6kuku5, fomitus 4muntah5, fly 4lalat5, danmelalui feses . Apabila orang tersebut kurang memperhatikan kebersihan dirinyaseperti men+u+i tangan dan makanan yang ter+emar kuman salmonellathypi masuk ke tubuh orang yang sehat melalui mulut. emudian kuman masuk kedalam lambung, sebagian kuman akan dimusnahkan oleh asam lambung dansebagian lagi masuk ke usus halus bagian distal dan men+apai aringan limpoid.

    'i dalam aringan limpoid ini kuman berkembang biak, lalu masuk ke alirandarah dan men+apai sel/sel retikuloendotelial.

    &.- 7umusan 8asalah

    Adapun rumusan masalah yang diangkat pada makalah ini adalah bagaimana pelaksanaan asuhan kepera$atan pada pasien dengan gangguan sistemgastrointestinal khususnya pada pasien demam tifoid.

    &. Tu uan Penulisan

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    4/119

    -. Tu uan 9mum

    8ahasis$a mampu mempela ari dan memahami konsep materi mengenai sistemgastrointestinal dan gangguannya, khusunya mengenai demam tifoid.

    &.( Tu uan husus

    &. 8ahasis$a mampu menyebutkan dan memahami definisi demam tifoid.

    -. 8ahasis$a mampu menyebutkan dan memahami etiologi demam tifoid.

    (. 8ahasis$a mampu menyebutkan dan memahami fatofisiologi demamtifoid.

    . 8ahasis$a mampu menyebutkan dan memahami manifestasi klinisdemam tifoid.

    2. 8ahasis$a mampu menyebutkan dan memahami komploikasi demamtifoid.

    :. 8ahasis$a mampu menyebutkan dan memahami penatalaksaan demamtifoid.

    ;. 8ahasis$a mampu mengidentifikasi masalah kepera$atan yang mun+ul pada klien yang menderita demam tifoid.

    ). 8ahasis$a mampu membuat ren+ana tindakan kepera$atan kepada pasienyang menderita demam tifoid.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    5/119

    &. 8anfaat

    &. eilmuan 6 Teori

    8enambah ilmu pengetahuan terutama dalam kepera$atan keluarga yang berhubungan dengan penyakit demam tifoid.

    -. Bagi Pera$at 6 8ahasis$a

    Sebagai bahan ba+aan dan menambah $a$asan bagi mahasis$a kesehatankhususnya mahasis$a ilmu kepera$atan mnegenai demam tifoid.

    (. Bagi 8asyarakat 6 eluarga

    Bagi masyarakat dapat memberikan gambaran tanda/tanda dan ge ala serta penyebab penyakit demam tifoid di masyarakat sehingga dapat melakukan pen+egahan terhadap penyakit tersebut.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    6/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    7/119

    'emam tifoid adalah penyakit menular yang bersifat akut, yang ditandai dengan bakterimia, perubahan pada sistem retikuloendotelial yang bersifat difus, pembentukan mikroabses dan ulserasi nodus peyer di distal ileum. 4SoegengSoegi anto, -==-5

    Anatomi dan 3isiologi Sistem !astrointestinal

    Susunan saluran pen+ernaan terdiri dari % 0ris 4mulut5, faring 4tekak5, esofagus4kerongkongan5, 1entrikulus 4lambung5, intestinum minor 4usus halus5,intestinum mayor 4usus besar 5, rektum dan anus. Pada kasus demamtifoid, salmonella typi berkembang biak di usus halus 4intestinum minor5.Intestinum minor adalah bagian dari sistem pen+ernaan makanan yang berpangkal

    pada pilorus dan berakhir pada seikum, pan angnya > : m, merupakan saluran paling pan ang tempat proses pen+ernaan dan absorbsi hasil pen+ernaan yangterdiri dari % lapisan usus halus, lapisan mukosa 4sebelah dalam5, lapisan ototmelingkar 48 sirkuler5, lapisan otot meman ang 4muskulus longitudinal5 danlapisan serosa 4sebelah luar5.

    9sus halus terdiri dari duodenum 4usus &- ari5, yeyenum dan ileum. 'uodenum

    disebut uga usus dua belas ari, pan angnya > -2 +m, berbentuk sepatu kudamelengkung ke kiri pada lengkungan ini terdapat pankreas. 'ari bagian kananduodenum ini terdapat selaput lendir yang membukit yang disebut papila 1ateri.Pada papila 1ateri ini bermuara saluran empedu 4duktus koledikus5 dan saluran pankreas 4duktus $irsung6duktus pankreatikus5. 'inding duodenum inimempunyai lapisan mukosa yang banyak mengandung kelen ar, kelen ar inidisebut kelen ar brunner yang berfungsi untuk memproduksi getah intestinum.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    8/119

    Yeyenum dan ileum mempunyai pan ang sekitar > : meter. 'ua perlima bagianatas adalah yeyenum dengan pan ang > - meter dari ileum dengan pan ang ? 2m. #ekukan yeyenum dan ileum melekat pada dinding abdomen posterior dengan perantaraan lipatan peritonium yang berbentuk kipas dikenal sebagaimesenterium.

    Akar mesenterium memungkinkan keluar dan masuknya +abang/+abang arteri dan1ena mesenterika superior, pembuluh limfe dan saraf ke ruang antara - lapisan peritonium yang membentuk mesenterium. Sambungan antara yeyenum dan ileumtidak mempunyai batas yang tegas.

    9 ung diba$ah ileum berhubungan dengan seikum dengan perantaraan lubangyang bernama orifisium ileoseikalis. 0rifisium ini diperlukan oleh spinter ileoseikalis dan pada bagian ini terdapat katup 1al1ula seikalis atau 1al1ula baukhim yang berfungsi untuk men+egah +airan dalam asendens tidak masuk kembali ke dalam ileum.

    'idalam dinding mukosa terdapat berbagai ragam sel, termasuk banyak leukosit.'isana/sini terdapat beberapa nodula aringan limfe, yang disebut kelen ar soliter.'i dalam ilium terdapat kelompok/kelompok nodula itu. 8ereka membentuk tumpukan kelen ar peyer dan dapat berisis -= sampai (= kelen ar soliter yang pan angnya satu sentimeter sampai beberapa sentimeter. elen ar/kelen ar inimempunyai fungsi melindungi dan merupakan tempat peradangan pada demam

    usus 4tifoid5. Sel/sel Peyer@s adalah sel/sel dari aringan limfe dalam membranmukosa. Sel tersebut lebih umum terdapat pada ileum daripada yeyenum. 4 E1elyn*. Pear+e, -===5.

    Absorbsi makanan yang sudah di+ernakan seluruhnya berlangsung dalam usushalus melalui dua saluran, yaitu pembuluh kapiler dalam darah dan saluran limfedi sebelah dalam permukaan 1ili usus. Sebuah 1ili berisi lakteal, pembuluh darah

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    9/119

    epitelium dan aringan otot yang diikat bersama aringan limfoid seluruhnyadiliputi membran dasar dan ditutupi oleh epitelium.

    arena 1ili keluar dari dinding usus maka bersentuhan dengan makanan +air danlemak yang di absorbsi ke dalam lakteal kemudian ber alan melalui pembuluhlimfe masuk ke dalam pembuluh kapiler darah di 1ili dan oleh 1ena porta diba$ake hati untuk mengalami beberapa perubahan. 3ungsi usus halus %

    &. 8enerima at/ at makanan yang sudah di+erna untuk diserap melaluikapiler/kapiler darah dan saluran ? saluran limfe.

    -. 8enyerap protein dalam bentuk asam amino.

    (. arbohidrat diserap dalam betuk monosakarida.

    'idalam usus halus terdapat kelen ar yang menghasilkan getah usus yangmenyempurnakan makanan. En im yang beker a ialah %

    &. Enterokinase, mengaktifkan en im proteolitik.

    -. Eripsin menyempurnakan pen+ernaan protein men adi asam amino.

    (. #aktase mengubah laktase men adi monosakarida.

    . 8altosa mengubah maltosa men adi monosakarida.

    2. Sukrosa mengubah sukrosa men adi monosakarida,

    2.Etiologi

    Penyebab demam tifoid dan demam paratifoid adalahS.typhi, S.paratyphi A,S.paratyphi B danS.paratyphi C . 4Ar atmo T okronegoro, &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    10/119

    penularan salmonella typhi yaitu pasien dengan demam tifoid dan pasien dengan+arier. *arier adalah orang yang sembuh dari demam tifoid dan masih terusmengekresi salmonella typhi dalam tin a dan air kemih selama lebih dari & tahun.

    3.Patofisiologi / Patway Demam Ti oi!

    umanSalmonella typi masuk tubuh manusia melalui mulut denganmakanan dan air yang ter+emar. Sebagian kuman dimusnakan oleh asam lambung.Sebagian lagi masuk ke usus halus dan men+apai aringan limfoid pla ue peyeri diileum terminalis yang mengalami hipertrofi. 'i tempat ini komplikasi perdarahandan perforasi intestinal dapat ter adi. umanSalmonella Typi kemudian menembuske lamina propia, masuk aliran limfe dan men+apai kelen ar limfe mesenterial,

    yang uga mengalami hipertrofi. Setelah mele$ati kelen ar/kelen ar limfe inisalmonella typi masuk ke aliran darah melaluiductus thoracicus .

    uman salmonella typi lain men+apai hati melalui sirkulasi portal dari usus.

    Salmonella typi bersarang di pla ue peyeri, limpa, hati dan bagian/bagianlain sistem retikuloendotelial. Semula disangka demam dan ge ala/ge ala toksemia pada demam tifoid disebabkan oleh endotoksemia. Tapi kemudian berdasarkan

    penelitian ekperimental disimpulkan bah$a endotoksemia bukan merupakan penyebab utama demam dan ge ala/ge ala toksemia pada demam tifoid.Endotoksin salmonella typi berperan pada patogenesis demam tifoid, karenamembantu ter adinya proses inflamasi lokal pada aringan tempat salmonellatypi berkembang biak. 'emam pada tifoid disebabkan karena salmonella typi danendotoksinnya merangsang sintesis dan penglepasan at pirogen oleh at leukosit pada aringan yang meradang.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    11/119

    8asa tunas demam tifoid berlangsung &=/& hari. !e ala/ge ala yangtimbul amat ber1ariasi. Perbedaaan ini tidak sa a antara berbagai bagian dunia,tetapi uga di daerah yang sama dari $aktu ke $aktu. Selain itu gambaran penyakit ber1ariasi dari penyakit ringan yang tidak terdiagnosis, sampai gambaran penyakit yang khas dengan komplikasi dan kematian hal ini menyebabkan bah$aseorang ahli yang sudah sangat berpengalamanpun dapat mengalami kesulitanmembuat diagnosis klinis demam tifoid.

    Penularan salmonella thypi dapat ditularkan melalui berbagai +ara, yangdikenal dengan 23 yaitu food 4makanan5, fingers 4 aritangan6kuku5, fomitus 4muntah5, fly 4lalat5, dan melalui feses. 3eses dan muntah pada penderitatyphoid dapat menularkan kuman salmonella thypi kepada oranglain. uman tersebut dapat ditularkan melalui perantara lalat, dimana lalat akanhinggap dimakanan yang akan dikonsumsi oleh orang yang sehat.

    Apabila orang tersebut kurang memperhatikan kebersihan dirinya seperti

    men+u+i tangan dan makanan yang ter+emar kuman salmonella thypi masuk ketubuh orang yang sehat melalui mulut. emudian kuman masuk kedalamlambung, sebagian kuman akan dimusnahkan oleh asam lambung dan sebagianlagi masuk ke usus halus bagian distal dan men+apai aringan limpoid. 'i dalam aringan limpoid ini kuman berkembang biak, lalu masuk ke aliran darah danmen+apai sel/sel retikuloendotelial. Sel/selretikuloendotelial ini kemudianmelepaskan kuman ke dalam sirkulasi darah dan menimbulkan bakterimia, kuman

    selan utnya masuk limpa, usus halus dan kandung empedu.

    Semula disangka demam dan ge ala toksemia padatyphoid disebabkanoleh endotoksemia.Tetapi berdasarkan penelitian eksperimental disimpulkan bah$a endotoksemia bukan merupakan penyebab utama demam padatyphoid .Endotoksemia berperan pada patogenesis typhoid, karenamembantu prosesinflamasi lokal pada usus halus. 'emam disebabkan karena salmonella thypi dan

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    12/119

    endotoksinnya merangsang sintetis dan pelepasan at pirogen oleh leukosit pada aringan yang meradang.

    8asa inkubasi demam tifoid berlangsung selama ;/& hari 4ber1ariasiantara (/:= hari5 bergantung umlah dan strain kuman yang tertelan. Selama masainkubasi penderita tetap dalamkeadaan asimtomatis. 4Soegeng soegi anto, -==-5.

    Pat$ay

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    13/119

    ". #anifestasi $lini%

    &. 8asa tunas &= ? -= hari yang tersingkat hari ika infeksi ter adi melaluimakanan, sedangkan ika melalui minuman yang terlama (= hari.

    -. Selama masa inkubasi mungkin ditemukan ge ala prodromal yaitu perasaan tidak enak badan, lesu, nyeri kepala, pusing dan tidak bersemangat, nafsu makan kurang.

    (. 'emam. Pada kasus yang khas demam berlangsung ( minggu, bersifatfebris remiten dan suhu tidak tinggi sekali. Selama minggu pertama, suhutubuh berangsur/angsur naik setiap hari, biasanya menurun pada pagi haridan meningkat lagi pada sore dan malam hari. 'alam minggu kedua pasien terus berada dalam keadaan demam, pada minggu ketiga suhu berangsur turun dan normal kembali pada akhir minggu ketiga.

    . !angguan pada saluran pen+ernaan. Pada mulut terdapat nafas berbautidak sedap, bibir kering dan pe+ah/pe+ah 4ragaden5. #idah tertutupselaput putih kotor 4+oated tongue5, u ung dan tepinya kemerahan.

    2. !angguan kesadaran, umumnya kesadaran pasien menurun $alaupuntidak dalam yaitu apatis sampai somnolen, arang ter adi stupor atau koma4ke+uali penyakitnya berat dan terlambat mendapatkan pengobatan5.

    :. Pada punggung dan anggota gerak dapat ditemukan roseola yaitu bintik/ bintik kemerahan karena emboli basil dalam kapiler kulit yang dapatditemukan pada minggu pertama demam.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    14/119

    &.$om li%asi

    omplikasi demam thypoid dibagi dalam %

    &. a. Komplikasi Intestinal

    I. Pendarahan usus

    II. Perforasi usus

    III. Ileus paralitik

    &. '. Komplikasi ektra-intestinal

    -. Komplikasi kardiovaskuler egagalan sirkulasi perifel 4ren atan sepsis5 miokarditis, trombosis dan

    tromboflebitis.

    (. Komplikasi darahAnemia hemolitik, trombositoperia dan sidroma uremia hemolitik.

    . Komplikasi paruPneumonia, emfiema, dan pleuritis

    2. Komplikasi hepair dan kandung empeduCepatitis dan kolesistitis

    :. Komplikasi ginjal !lomerulonefritis, periostitis, spondilitis, dan arthritis

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    15/119

    ;. Komplikasi neuropsikiatrik 'elirium, meningismus, meningistis, polyneuritis perifer, sindrom,katatoni

    (. Test Diagnosti%

    a. Pemeriksaan darah

    • Pemeriksaan darah untuk kultur 4biakan empedu5

    Salmonella typhosa dapat ditemukan dalam darah penderita pada minggu pertamasakit, lebih sering ditemukan dalam urine dan fe+es dalam $aktu yang lama.

    • Pemeriksaan $idal

    Pemeriksaan $idal merupakan pemeriksaan yang dapat menentukan diagnosisthypoid abdominalis se+ara pasti. Pemeriksaan ini perlu diker akan pada $aktumasuk dan setiap minggu berikutnya. 4diperlukan darah 1ena sebanyak 2 ++ untuk kultur dan $idal5

    b. Pemeriksaan sumsum tulang belakang

    Terdapat gambaran sumsum tulang belakang berupa hiperaktif 7eti+ulum EndotelSystem 47ES5 dengan adanya sel makrofag.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    16/119

    ). Penatala%sanaan #e!i%

    a. Pera$atan

    Pasien thypoid perlu dira$at di 7umah Sakit untuk mendapatkan pera$atan,obser1asi dan diberikan pengobatan yakni %

    • Isolasi pasien.

    • 'esinfeksi pakaian.

    • Pera$atan yang baik untuk menghindari komplikasi, mengingat sakit yang

    lama, lemah, anoreksia dan lain/lain.

    • Istirahat selama demam sampai dengan - minggu setelah suhu normal

    kembali 4istirahat total5, kemudian boleh duduk ika tidak panas lagi, boleh

    berdiri kemudian ber alan diruangan.

    b. 'iet

    8akanan harus mengandung +ukup +airan, kalori dan tinggi protein.Bahan makanan tidak boleh mengandung banyak serat, tidak merangsang dan

    tidak menimbulkan gas, susu - gelas sehari, bila kesadaran pasien menurundiberikan makanan +air melalui sonde lambung. "ika kesadaran dan nafsu makananak baik dapat uga diberikan makanan biasa.

    +. 0bat

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    17/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    18/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    19/119

    &. 7i$ayat penyakit keluarga

    Apakah keluarga pernah menderita hipertensi, diabetes melitus.

    :. Pola/pola fungsi kesehatan

    a5 Pola nutrisi dan metabolisme

    lien akan mengalami penurunan nafsu makan karena mual dan muntahsaat makan sehingga makan hanya sedikit bahkan tidak makan sama sekali.

    b5 Pola eliminasi

    Eliminasi al1i. lien dapat mengalami konstipasi oleh karena tirah baringlama. Sedangkan eliminasi urine tidak mengalami gangguan, hanya $arna urinemen adi kuning ke+oklatan. lien dengan demam tifoid ter adi peningkatan suhutubuh yang berakibat keringat banyak keluar dan merasa haus, sehingga dapatmeningkatkan kebutuhan +airan tubuh.

    +5 Pola akti1itas dan latihan

    Akti1itas klien akan terganggu karena harus tirah baring total, agar tidak ter adi komplikasi maka segala kebutuhan klien dibantu.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    20/119

    d5 Pola tidur dan istirahat

    Pola tidur dan istirahat terganggu sehubungan peningkatan suhu tubuh.

    e5 Pola persepsi dan konsep diri

    Biasanya ter adi ke+emasan pada orang tua terhadap keadaan penyakitanaknya.

    f5 Pola sensori dan kognitif

    Pada pen+iuman, perabaan, perasaan, pendengaran dan penglihatanumumnya tidak mengalami kelainan serta tidak terdapat suatu $aham paad klien.

    g5 Pola hubungan dan peran

    Cubungan dengan orang lain terganggu sehubungan klien di ra$at dirumah sakit dan klien harus bed rest total.

    h5 Pola penanggulangan stress

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    21/119

    Biasanya orang tua akan nampak +emas

    ;. Pemeriksaan fisik

    a5 eadaan umum

    'idapatkan klien tampak lemah, suhu tubuh meningkat () ? &= *, muka kemerahan.

    b5 Tingkat kesadaran

    'apat ter adi penurunan kesadaran 4apatis5.

    +5 Sistem respirasi

    Pernafasan rata/rata ada peningkatan, nafas +epat dan dalam dengangambaran seperti bron+hitis.

    d5 Sistem kardio1askuler

    Ter adi penurunan tekanan darah, bradikardi relatif, hemoglobin rendah.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    22/119

    e5 Sistem integumen

    ulit kering, turgor kullit menurun, muka tampak pu+at, rambut agak kusam

    f5 Sistem gastrointestinal

    Bibir kering pe+ah/pe+ah, mukosa mulut kering, lidah kotor 4khas5, mual,muntah, anoreksia, dan konstipasi, nyeri perut, perut terasa tidak enak, peristaltik usus meningkat.

    g5 Sistem muskuloskeletal

    lien lemah, terasa lelah tapi tidak didapatkan adanya kelainan.

    h5 Sistem abdomen

    Saat palpasi didapatkan limpa dan hati membesar dengan konsistensilunak serta nyeri tekan pada abdomen. Pada perkusi didapatkan perut kembungserta pada auskultasi peristaltik usus meningkat.

    2. Diagnose %e e awatan

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    23/119

    &. Pola napas tidak efektif berhubungan dengan ketidakseimbangan suplaioksigen dengan kebutuhan, dispnea.

    -. Peningkatan suhu tubuh berhubungan dengan proses inflamasi kumansalmonella thypii.

    (. !angguan rasa nyaman nyeri berhubungan dengan proses peradangan.

    . !angguan pola tidur berhubungan dengan nyeri, demam

    2. 7esiko nutrisi kurang dari kebutuhan berhubungan dengan intake yangtidak adekuat.

    :. 7esiko de1isit 1olume +airan berhubungan dengan intake yang tidak adekuat dan peningkatan suhu tubuh.

    ;. !angguan pola eliminasi BAB berhubungan dengan konstipasi

    ). Perubahan persepsi sensori berhubungan dengan penurunan kesadaran

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    24/119

    Tujuan % Setelah diberikan tindakan kepera$atan selama (D- am pola napas efektif

    Kriteria hasil % ? Pola napas efektif

    • Tidak terdapat pernapasan +uping hidung

    • Tidak ada keluhan sesak

    • 3rekuensi pernapasan dalam batas normal - /(- 6menit

    Inte ensi %e e awatan

    &. a i frekuensi, kedalaman, dan upaya pernapasan

    76% Pernapasan dangkal, +epat6dispnea sehubungan dengan peningkatankebutuhan oksigen

    &. Selidiki perubahan kesadaran

    76% Perubahan mental dapat menun ukkan hipoksemia dan gagal pernapasan

    &. Pertahankan kepala tempat tidur tinggi. Posisi miring

    76% 8emudahkan pernapasan dengan menurunkan tekanan pada diafragma

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    25/119

    &. 'orong penggunaan teknik napas dalam

    76% 8embantu memaksimalkan ekspansi paru

    &. olaborasi

    Berikan tambahan okseigen sesuai indikasi

    76% Perlu untuk mengatasi6men+egah hipoksia. Bila pernapasan6oksigenasitidak adekuat, 1entilasi mekanik sesuai kebutuhan.

    '. Hi e te mi 'e 0 ' ngan !engan oses infe%si oses e a!angan

    Tujuan % Setelah diberikan tindakan kepera$atan selama ( D - am,suhu tubuh normal.

    Kriteria hasil % Tidak ada tanda/tanda peningkatan suhu tubuh,

    TTF dalam batas normal

    T' % )=/&-=6:=/)= mmhg

    N % )=/&== 6i

    S % (:,2/(;= *

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    26/119

    P % - /(- 6i

    Inte ensi $e e awatan

    &. 0bser1asi tanda/tanda 1ital

    76% Tanda/tanda 1ital berubah sesuai tingkat perkembangan penyakit dan

    men adi indikator untuk melakukan inter1ensi selan utnya

    &. Beri kompres pada daerah dahi

    76% Pemberian kompres dapat menyebabkan peralihan panas se+ara konduksidan membantu tubuh untuk menyesuaikan terhadap panas

    &. An urkan untuk banyak minum air putih

    76% Peningkatan suhu tubuh mengakibatkan penguapan sehingga perludiimbangi dengan asupan +airan yang banyak

    &. olaborasi pemberian anti1iretik, antibiotik

    76% 8emper+epat proses penyembuhan, menurunkan demam. Pemberianantibiotik menghambat pertumbuhan dan proses infeksi dari bakteri

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    27/119

    . Nye i 'e 0 ' ngan !engan oses e a!angan

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atan selama ( D - amnyeri hilang6berkurang

    Kriteria hasil % ? Tidak ada keluhan nyeri

    • Ga ah tampak tampak rileks

    • Skala nyeri =/&

    • TTF dalam batas normal

    T' % )=/&-=6:=/)= mmhg

    N % )=/&== 6i

    S % (:,2/(;=*

    P % - /(- 6i

    Intervensi keperawatan

    &. a i tingkat nyeri, lokasi, sifat dan lamanya nyeri

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    28/119

    76% Sebagai indikator dalam melakukan inter1ensi selan utnya dan untuk mengetahui se auh mana nyeri dipersepsikan.

    &. Berikan posisi yang nyaman sesuai keinginan klien.

    76% Posisi yang nyaman akan membuat klien lebih rileks sehingga merelaksasikanotot/otot.

    &. A arkan tehnik nafas dalam

    76% Tehnik nafas dalam dapat merelaksasi otot/otot sehingga menguranginyeri

    &. A arkan kepada orang tua untuk menggunakan tehnik relaksasi misalnya1isualisasi, akti1itas hiburan yang tepat

    76% 8eningkatkan relaksasi dan pengalihan perhatian

    &. olaborasi obat/obatan analgetik

    76% 'engan obat analgetik akan menekan atau mengurangi rasa nyeri

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    29/119

    !. 4angg an ola ti! 'e 0 ' ngan !engan nye i !emam

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atanselama (D- am, pola tidur efektif

    Kriteria hasil % 8elaporkan tidur nyenyak

    • lien tidur )/&= am semalam

    • lien tampak segar

    Intervensi Keperawatan

    &. a i pola tidur klien

    76% 8engetahui kebiasaan tidur klien, mengetahui gangguan yang dialami,memudahkan inter1ensi selan utnya

    &. Berikan bantal yang nyaman

    76% 8eningkatkan kenyamanan meningkatkan pemenuhan istirahat tidur

    &. Berikan lingkungan yang nyaman, batasi pengun ung

    76% 8engurangi stimulus yang dapat mengganggu istirahat tidur

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    30/119

    &. An urkan untuk melakukan teknik relaksasi nafas dalam6masase punggungsebelum tidur

    76% 8eningkatkan relaksasi menstimulasi istirahat tidur yang nyaman

    e. +esi%o !efisit ol me ai an 'e 0 ' ngan !engan 0i e te mi inta%e

    ina!e% a

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atan selama (D- am,tidak ter adi defisit 1olume +airan

    Kriteria hasil % Tidak ter adi tanda/tanda dehidrasi eseimbangan intake dan

    output dengan urine normal dalam konsentrasi umlah

    Inte ensi $e e awatan

    &. a i tanda dan ge ala dehidrasi hypo1olemik, ri$ayat muntah, kehausandan turgor kulit

    76% Cipotensi, takikardia, demam dapat menun ukkan responterhadap dan atau efek dari kehilangan +airan

    &. 0bser1asi adanya tanda/tanda syok, tekanan darah menurun, nadi +epat

    dan lemah

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    31/119

    76% Agar segera dilakukan tindakan6 penanganan ika ter adi syok

    &. Berikan +airan peroral pada klien sesuai kebutuhan

    76% *airan peroral akan membantu memenuhi kebutuhan +airan

    &. An urkan kepada orang tua klien untuk mempertahankan asupan +airanse+ara dekuat

    76% Asupan +airan se+ara adekuat sangat diperlukan untuk menambah1olume +airan tubuh

    &. olaborasi pemberian +airan intra1ena

    76% Pemberian intra1ena sangat penting bagi klien untuk memenuhikebutuhan +airan yang hilang

    f. +esi%o emen 0an n t isi % ang !a i %e' t 0an 'e 0 ' ngan !engan

    ano e%sia na sea inta%e ina!e% at

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    32/119

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atan selama ( D- am kekurangan nutrisi tidak ter adi

    Kriteria hasil % Nafsu makan meningkat

    • Tidak ada keluhan anoreksia, nausea.

    • Porsi makan dihabiskan

    Intervensi keperawatan

    &. a i kemampuan makan klien

    76% 9ntuk mengetahui perubahan nutrisi klien dan sebagai indikator inter1ensi selan utnya

    &. Berikan makanan dalam porsi ke+il tapi sering

    76% 8emenuhi kebutuhan nutrisi dengan meminimalkan rasa mual danmuntah

    &. Beri nutrisi dengan diet lunak, tinggi kalori tinggi protein

    76% 8emenuhi kebutuhan nutrisi adekuat

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    33/119

    &. An urkan kepada orang tua klien6keluarga untuk memberikan makananyang disukai

    76% 8enambah selera makan dan dapat menambah asupan nutrisi yangdibutuhkan klien

    &. An urkan kepada orang tua klien6keluarga untuk menghindari makanan

    yang mengandung gas6asam, pedas

    76% dapat meningkatkan asam lambung yang dapat memi+u mual dan muntahdan menurunkan asupan nutrisi

    &. olaborasi

    Berikan antiemetik, antasida sesuai indikasi

    76% 8engatasi mual6muntah, menurunkan asam lambung yang dapat memi+umual6muntah

    g. 4angg an ola eliminasi BAB 'e 0 ' ngan !engan %onsti asi

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atan selama ( D - am, pola eliminasi kembali normal

    Kriteria hasil % ? lien melaporkan BAB lan+ar

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    34/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    35/119

    &. An urkan makan makanan lunak, buah/buahan yang merangsang BAB

    76% 8engatasi konstipasi yang ter adi

    &. olaborasi Berikan pelunak feses, supositoria sesuai indikasi

    76% 8ungkin perlu untuk merangsang peristaltik dengan perlahan

    0. Pe 'a0an e se si senso i 'e 0 ' ngan !engan en nan

    %esa!a an

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atan selama ( D - am, persepsi sensori dipertahankan

    Kriteria hasil % ? Tidak ter adi gangguan kesadaran

    Intervensi Keperawatan

    &. a i status neurologis

    76% Perubahan endotoksin bakteri dapat merubah elektrofisiologis otak

    &. Istirahatkan hingga suhu dan tanda/tanda 1ital stabil

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    36/119

    76% Istirahat yang +ukup mampu membantu memulihkan kondisi pasien

    &. Cindari akti1itas yang berlebihan

    76% Akti1itas yang berlebihan mampu memperburuk kondisi danmeningkatkan resiko +edera

    &. olaborasi

    a i fungsi gin al6elektrolit

    76% etidakseimbangan mempengaruhi fungsi otak dan memerlukan perbaikan sebelum inter1ensi terapeutik dapat dimulai

    i. $elema0an 'e 0 ' ngan !engan inta%e ina!e% at ti a0 'a ing

    Tujuan % Setelah dilakukan tindakan kepera$atan selama ( D - am,tidak ter adi kelemahan

    Kriteria hasil % ? lien mampu melakukan akti1itas sehari/sehari se+aramandiri

    Inter1ensi epera$atan

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    37/119

    &. a i tingkat intoleransi klien

    76% 8enetapkan inter1ensi yang tepat

    &. An urkan keluarga untuk membantu memenuhi akti1itas kebutuhan sehari/hari

    76% 8engurangi penggunaan energi yang berlebihan

    &. Bantu mengubah posisi tidur minimal tiap - am

    76% 8en+egah dekubitus karena tirah baring dan meningkatkan kenyamanan

    &. Tingkatkan kemandirian klien yang dapat ditoleransi

    76% 8eningkatkan akti1itasringan dan mendorong kemandirian se ak dini

    -. 4angg an e sonal 0ygiene 'e 0 ' ngan !engan %elema0an5 ti a0

    'a ing

    Tujuan % gangguan personal hygiene teratasi

    Kriteria hasil % klien tampak rapi dan tampak segar

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    38/119

    Inter1ensi keper$atan %

    &. a i kemampuan dan tingkat kekurangan untuk melakukan kebutuhansehari/hari

    76% 8embantu dalam mengantisipasi 6 meren+anakan pemenuhan kebutuhanse+ara indi1idual

    &. #akukan $ashlap keseluruh tubuh klien dengan air hangat

    76% 8emberikan kenyamanan dan men aga kebersihan kulit klien

    &. An urkan klien dan keluarga untuk tetap men aga kebersihan gigi danmulut klien

    76% ebersihan mulut dapat meningkatkan kenyamanan dan selera makan dankesehatan pen+ernaan.

    &. An urkan orang tua klien untuk mengganti pakaian klien setiap hari

    76% 8emberikan kenyamanan kepada klien

    &. "elaskan kepada klien dan keluarga tentang pentingnya men agakebersihan diri

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    39/119

    76% Peningkatan pengetahuan mengembangkan kooperatif klien dan keluargadalam pelaksanaan tindakan kepera$atan

    E. E al asi

    a. Pola napas efektif

    • Tidak terdapat pernapasan +uping hidung

    • Tidak ada keluhan sesak

    • 3rekuensi pernapasan dalam batas normal - /(- 6menit

    b. Suhu tubuh dalam batas normal dengan kriteria %

    • Suhu tubuh (:* ? (;*

    • Bebas demam

    +. Nyeri berkurang6hilang dengan kriteria %

    • lien tidak mengeluh nyeri.

    • Ga ah klien +eria

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    40/119

    d. lien dapat mempertahankan keseimbangan +airandengan kriteria %

    • Turgor kulit baik.

    • 8ukosa lembab

    • Intake +airan adekuat.

    • Tidak ter adi muntah.

    e. ebutuhan nutrisi terpenuhi dengan kriteria %

    • Nafsu makan baik.

    • 8enun ukkan berat badan stabil6ideal.

    &. Tidak ter adi gangguan pola tidur dengan kriteria%

    • Tidak ada keluhan tidur kurang

    • lien tampak segar

    • lien tidur )/&= am semalam

    &. !angguan persepsi sensori teratsi ditandai dengan tidak ter adi gangguan

    kesadaran

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    41/119

    &. Tidak ter adi gangguan eliminasi BAB, dengan kriteria%

    • lien BAB & kali sehari

    • onsistensi lunak

    &. elemahan tearatasi ditandai dengan klien mampu melakukan akti1itassehari/sehari se+ara mandiri

    &. !angguan personal hygiene teratasi ditandai dengan klien tampak rapi dantampak segar

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    42/119

    DA6TA+ PUSTA$A

    Anonim, 4-==;5, Defenisi Typhoid Abdominalis 4online54http%66$$$.laboratorium klinik prodia.+om, diakses =; Agustus -=&&

    Anonim, 4-==;5, Epidemiologi Typhoid Abdominalis 4online5

    4http%66$$$.pontianak post.+om, diakses =; Agustus -=&&

    Cidayat AA, 4-==:5, Pengantar Ilmu Keperawatan Anak , 4Edisi -5,"akarta, Salemba 8edika.

    http://www.laboratorium/http://www.laboratorium/http://www.pontianak/http://www.laboratorium/http://www.pontianak/

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    43/119

    DE#A# TH7P*ID ATAU TI6US

    BAB I

    PENDAHULUAN

    I.I.Lata Bela%ang

    'emam thypoid men adi masalah kesehatan, yang umumnya ter adidinegara yang sedang berkembang karena akibat kemiskinan, kriminalitas dankekurangan air bersing yang dapat diminum. tetapi lebih sering bersifat seporadis,terpen+ar/pen+ar di suatu daerah, dan arang menimbulkan lebih dari satu kasus pada orang/orang serumah. 'emam thypoid dapat di temukan sepan ang tahun.Insiden tertinggi didapatkan pada anak/anak dan tidak ada perbedaan yang nyataanatra insidensi demam thypoid pada $anita dan pria.'iagnose dari pelubangan

    penyakiit thypoid dapat sangat berbahaya apa bila ter adi selama kehamilan atau pada periode setelah melahirkan. ebanyakan penyebaran penyakit demam typoidini tertular pada manusia pada daerah/daerah berkembang, ini dikarenakan pelayanan kesehatan yang belum baik, hygiene personal yang buruk. Salah satu+ontoh di negara Nigeria, dimana terdapat :; kasus dari tahun &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    44/119

    . 8en elaskan manifestasi klinis thypoidH2. 8en elaskan patofisiologi thypoidH:. 8en elaskan pemeriksaan penun ang thypoidH;. 8en elaskan penatalaksanaan thypoidH). 8en elaskan komplikasi thypoidH

    I.3 T - an

    Tu uan 9mum %8engetahui asuhan kepera$atan pada pasien dengan demam thypiod.

    Tu uan husus %9ntuk mengidentifikasi pengertian, etiologi, manifestasi klinis,

    patofisiologi, komplikasi, penatalaksanaan, dan pemeriksaan penun angtentang thypoid.

    I.". #anfaat Pen lisan

    &. 8engetahui apa yang dimaksud dengan thypoid-. 8engerti apa yang menyebabkan thypoid(. 8engetahui proses dari thypoid

    . 8engetahui pemeriksaan yang harus dilakukan pada penyakitthypoid2. 8engetahui patofisologi thypoid

    :. 8engetahui manifestasi klinis thypoid;. 8engetahui pemeriksaan penun ang thypoid). 8engetahui penatalaksanaan thypoid

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    45/119

    BAB II

    TIN8AUAN TE*+ITIS

    II.1. Penge tian T0y oi!

    Thypoid adalah penyakit infeksi sistemik akut yang disebabkan infeksisalmonella Thypi. 0rganisme ini masuk melalui makanan dan minuman yangsudah terkontaminasi oleh faeses dan urine dari orang yang terinfeksi kumansalmonella. 4 Bruner and Sudart, &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    46/119

    penularan ter adi se+ara pe+al, oral melalui makanan dan minuman yangterkontaminasi 48ansoer 0rief.8. &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    47/119

    -. !angguan Pada Saluran Pen+ernaan #idah kotor yaitu ditutupi selaput ke+oklatan kotor, u ung dan tepi kemerahan, arang disertai tremor Cati dan limpa membesar yang nyeri pada perabaan

    Terdapat konstipasi, diare(. !angguan esadaran

    esadaran yaitu apatis ? somnole. !e ala lain J70SE0#AK 4bintik/bintik kemerahan karena emboli hasil dalamkapiler kulit5 47ahmad "u$ono, &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    48/119

    d. Salmonella parathypi *e. 3a+es dan 9rin dari penderita thypus 47ahmad "u$ono, &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    49/119

    endotoksinnya merangsang sintetis dan pelepasan at pirogen oleh leukosit pada aringan yang meradang.

    II.&. $om li%asi

    a. omplikasi intestinal&5 Perdarahan usus-5 Perporasi usus(5 Ilius paralitik

    b. omplikasi e tra intestinal&. omplikasi kardio1askuler % kegagalan sirkulasi 4ren atan sepsis5, miokarditis,

    trombosis, tromboplebitis.-. omplikasi darah % anemia hemolitik, trobositopenia, dan syndroma uremia

    hemolitik.(. omplikasi paru % pneumonia, empiema, dan pleuritis.

    . omplikasi pada hepar dan kandung empedu % hepatitis, kolesistitis.2. omplikasi gin al % glomerulus nefritis, pyelonepritis dan perinepritis.:. omplikasi pada tulang % osteomyolitis, osteoporosis, spondilitis dan arthritis.;. omplikasi neuropsikiatrik % delirium, meningiusmus, meningitis, polineuritis

    perifer, sindroma !uillain bare dan sidroma katatonia.

    II.(. Peme i%saan en n-ang

    Pemeriksaan penun ang pada klien dengan typhoid adalah pemeriksaan

    laboratorium, yang terdiri dari %a. Pemeriksaan leukosit

    'i dalam beberapa literatur dinyatakan bah$a demam typhoid terdapatleukopenia dan limposistosis relatif tetapi kenyataannya leukopenia tidaklahsering di umpai. Pada kebanyakan kasus demam typhoid, umlah leukosit padasediaan darah tepi berada pada batas/batas normal bahkan kadang/kadang terdapatleukosit $alaupun tidak ada komplikasi atau infeksi sekunder. 0leh karena itu

    pemeriksaan umlah leukosit tidak berguna untuk diagnosa demam typhoid.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    50/119

    b. Pemeriksaan S!0T dan S!PTS!0T dan S!PT pada demam typhoid seringkali meningkat tetapi dapat

    kembali normal setelah sembuhnya typhoid.+. Biakan darah

    Bila biakan darah positif hal itu menandakan demam typhoid, tetapi bila biakan darah negatif tidak menutup kemungkinan akan ter adi demam typhoid.Cal ini dikarenakan hasil biakan darah tergantung dari beberapa faktor %

    &. Teknik pemeriksaan #aboratoriumCasil pemeriksaan satu laboratorium berbeda dengan laboratorium yang lain, halini disebabkan oleh perbedaan teknik dan media biakan yang digunakan. Gaktu pengambilan darah yang baik adalah pada saat demam tinggi yaitu pada saat bakteremia berlangsung.

    -. Saat pemeriksaan selama per alanan Penyakit.Biakan darah terhadap salmonella thypi terutama positif pada minggu pertama dan berkurang pada minggu/minggu berikutnya. Pada $aktu kambuh biakan darahdapat positif kembali.

    (. Faksinasi di masa lampauFaksinasi terhadap demam typhoid di masa lampau dapat menimbulkan antibodidalam darah klien, antibodi ini dapat menekan bakteremia sehingga biakan darahnegatif.

    . Pengobatan dengan obat anti mikroba.Bila klien sebelum pembiakan darah sudah mendapatkan obat anti mikroba pertumbuhan kuman dalam media biakan terhambat dan hasil biakan mungkin

    negatif.d. 9 i Gidal

    9 i $idal adalah suatu reaksi aglutinasi antara antigen dan antibodi4aglutinin5. Aglutinin yang spesifik terhadap salmonella thypi terdapat dalamserum klien dengan typhoid uga terdapat pada orang yang pernah di1aksinasikan.Antigen yang digunakan pada u i $idal adalah suspensi salmonella yang sudahdimatikan dan diolah di laboratorium. Tu uan dari u i $idal ini adalah untuk

    menentukan adanya aglutinin dalam serum klien yang disangka menderita

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    51/119

    typhoid. Akibat infeksi oleh salmonella thypi, klien membuat antibodi atauaglutinin yaitu %

    &. Aglutinin 0, yang dibuat karena rangsangan antigen 0 4berasal dari tubuhkuman5.

    -. Aglutinin C, yang dibuat karena rangsangan antigen C 4berasal dari flagelkuman5.

    (. Aglutinin Fi, yang dibuat karena rangsangan antigen Fi 4berasal dari simpaikuman5'ari ketiga aglutinin tersebut hanya aglutinin 0 dan C yang ditentukan titernyauntuk diagnosa, makin tinggi titernya makin besar klien menderita typhoid.3aktor ? faktor yang mempengaruhi u i $idal %

    a. 3aktor yang berhubungan dengan klien %&. eadaan umum % gi i buruk dapat menghambat pembentukan antibodi.-. Saat pemeriksaan selama per alanan penyakit% aglutinin baru di umpai dalam

    darah setelah klien sakit & minggu dan men+apai pun+aknya pada minggu ke/2atau ke/:.

    (. Penyakit ? penyakit tertentu % ada beberapa penyakit yang dapat menyertaidemam typhoid yang tidak dapat menimbulkan antibodi sepertiagamaglobulinemia, leukemia dan karsinoma lan ut.

    . Pengobatan dini dengan antibiotika % pengobatan dini dengan obat anti mikrobadapat menghambat pembentukan antibodi.

    2. 0bat/obatan imunosupresif atau kortikosteroid % obat/obat tersebut dapatmenghambat ter adinya pembentukan antibodi karena supresi sistem

    retikuloendotelial.:. Faksinasi dengan kotipa atau tipa % seseorang yang di1aksinasi dengan kotipa

    atau tipa, titer aglutinin 0 dan C dapat meningkat. Aglutinin 0 biasanyamenghilang setelah : bulan sampai & tahun, sedangkan titer aglutinin C menurun perlahan/lahan selama & atau - tahun. 0leh sebab itu titer aglutinin C pada orangyang pernah di1aksinasi kurang mempunyai nilai diagnostik.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    52/119

    ;. Infeksi klien dengan klinis6subklinis oleh salmonella sebelumnya % keadaan inidapat mendukung hasil u i $idal yang positif, $alaupun dengan hasil titer yangrendah.

    ). 7eaksi anamnesa % keadaan dimana ter adi peningkatan titer aglutinin terhadapsalmonella thypi karena penyakit infeksi dengan demam yang bukan typhoid padaseseorang yang pernah tertular salmonella di masa lalu.

    II.).9a a #engo'ati Penya%it T0y oi!

    Penyakit ini tidak terlalu parah, namun sangat dapat menganggu aktifitaskita. Yang sangat dibutuhkan adalah istirahat total selama beberapa minggu bahkan bulan. Bagi orang yang sangat aktif, hal ini sangat menderita. Anda terasatidak bisa apa/apa 4 setidaknya ini yang saya rasakan ketika menderita penyakitini5.

    Yang perlu diperhatikan pas+a terkena Tipes adalah pola makan yang benar. 8isalnya harus lunak, ya terapkan makan lunak sampai batas yang telahditentukan dokter, kemudian makanan yang berminyak, pedas, asam, spi+yhindari. urangi kegiatan yang terlalu menguras tenaga. emudian untuk men aga stamina bisa diberikan apsul Tapak 4 sesuai ketentuan dokter5 #iman (

    - aps6hr, aps 'aun sendok ( - aps.hr, dan Patikan ebo ( & aps6hr.4untuk membantu memper+epat penyembuhan luka diusus akibat Typus5.

    Pengobatan pada penderita ini meliputi tirah baring, diet rendah serat ? tinggi kalori dan protein, obat/obatan berupa antibiotika 4di elaskan pada paragraf berikutnya5, serta pengobatan terhadap komplikasi yang mungkin timbul.

    0bat untuk penyakit Types adalah antibiotika golongan *hloramphenikol,Thiamphenikol, *iproflo a+in dll yg diberikan selama ; ? &= hari. #amanya pemberian antibiotika ini harus +ukup sesuai resep yg dokter berikan. "angandihentikan bila ge ala demam atau lainnya sudah reda selama (/ hari minumobat. 0bat harus diminum sampai habis 4 ; ? &= hari 5. Bila tidak, maka bakteriTipes yg ada di dalam tubuh pasien belum mati semua dan kelak akan kambuhkembali

    II.:. Pen ega0an enya%it t0y oi!

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    53/119

    Pen+egahan utama dalam penyebaran penyakit ini yaitu denganmeningkatkan higiene sanitasi makanan dan lingkungan seperti membiasakan +u+itangan dengan bersih setelah BAB dan sebelum makan.

    Faksinasi dengan menggunakan 1aksin T.A.B 4mengandung basil thypoiddan parathypoid Adan B yang dimatikan 5 yang diberikan subkutan - atau ( kali pemberian dengan inter1al &= hari merupakan tindakan yang praktis untuk men+egah penularan demam thypoid. "umlah kasus penyakit itu di Indonesia+ukup tinggi, yaitu sekitar (2)/)&= kasus per &==.=== penduduk per tahun.Suntikan imunisasi thypoid boleh dilakukan setiap dua tahun manakala 1aksinoral diambil setiap lima tahun. Bagaimanapun, 1aksinasi tidak memberikan aminan perlindungan &== peratus.

    8inum air yang telah dimasak. 8asak air sekurang/kurangnya lima minit penuh 4apabila air sudah masak, biarkan ia selama lima minit lagi5. Buat air batumenggunakan air yang dimasak. Sekiranya sedang dalam per alanan, gunakan air botol atau minuman berdesis berkarbonat tanpa ais. Anda hendaklah lebih berhati/hati dengan ais ka+ang atau air batu +ampur yang menggunakanair han+ur, terutama sekali dalam keadaan sekarang. 8akan makanan yang barudimasak. "ika terpaksa makan di $arung, pastikan makanan yang dipesan khasdan berada dalam keadaan Mberasap@ karena baru diangkat dari dapur. Tudungsemua makanan dan minuman agar tidak dihinggapi lalat. #etakkan makananditempat tinggi.

    !unakan penyepit, sendok, atau garpu bersih untuk mengambilmakanan. Buah/buahan hendaklah dikupas dan dibilas sebelum dimakan. *u+i

    tangan dengan sabun dan air bersih sebelum menyedia atau memakanmakanan,membuang sampah sarap, memegang bahan mentah atau selepasmembuang air besar. Anda akan mendapati insiden thypoid berkurangan denganamalan ini yang sepatutnya men adi ke$a ibansehari / hari dan bukan hanyamusim $abak. Pilih tempat dan pengendali makanan yang bersih. 'alam keadaansekarang, adalah baik sekiranya orang ramai mengelak daripadamembeli makanan atau minuman pen a a alanan terutamanya yang men ual

    minuman dingin. Bersihkan tempat pembiakan lalat ? lalat. !unakan tempat yang

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    54/119

    sempurna. Segeralah periksa ke dokter ika mengalami tanda/tanda di angkitithypoid.Pusat Penelitian Penyakit dari AmerikaSerikat memberikan dua metode bagimelindungi diri anda dari demam thypoid%

    a. 7ebus, masak, kupasCindarkan makanan dan minuman yang beresiko 4 a anan alan5. Ini mungkinmenge utkan anda tetapi melihat apa yang anda makan dan minum terutamasaat dalam per alanan adalah penting untuk kesehatan .'engan menghindarimakanan beresiko uga mampu melindungi diri anda dari penyakit sepertikolera6taun, disenteri dan hepatitis A.

    b. 'apatkan Faksin S.Thypi"ika anda menetap atau dalam per alanan menu u ke negara yang biasa diserang$abah demam, anda perlu mempertimbangkan pemberian 1aksin demam. Temuidokter ika ingin mengetahui lebih lan ut tentang pilihan 1aksin anda.

    Pada pria lebih banyak terpapar dengan kuman S. typhi dibandingkan$anita karena akti1itas di luar rumah lebih banyak. Semua kelompok umur dapattertular penyakit thypoid, tetapi yang banyak adalah golongan umur de$asa. Angka ke adian demam thypoid tidak dipengaruhi musim, tetapi padadaerah ? daerah yang ter adi endemik demam thypoid, angka ke adian meningkat pada bulan ? bulan tertentu. 'i Indonesia, angka ke adian demam thypoidmeningkat pada musim kemarau pan ang atau a$al musim hu an.

    Cal ini banyak dihubungkan dengan meningkatnya populasi lalat padamusim tersebut dan penyediaan air bersih yang kurangmemuaskan.'emam thypoid masih merupakan masalah besar di Indonesia.

    Penyakit ini di Indonesia bersifat sporadik endemik dan timbul sepan ang tahun.asus demam thypoid di Indonesia,masih +ukup tinggi berkisar antara (2 /)&= 6

    &==.=== penduduk pertahun. 'i Palembang dari penelitian retrospektif selama periode 2 tahun 4 &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    55/119

    BAB III

    PENUTUP

    III.1. $esim lan

    Typhoid adalah suatu penyakit infeksi usus halus yang disebabkan olehsalmonella type A, B dan * yang dapat menular melalui oral, fe+al, makanan danminuman yang terkontaminasi. Etiologi demam thypoid adalah salmonella thypi.!e ala/ ge ala yang timbul ber1ariasi. Penyakit dapat ditimbulkan dari berbagaifa+tor, dan dapat membahayakan kesehatan bahkan berakibat kematian. 9ntuk itumen aga kebersihan dirasa perlu demi men aga kesehatan diri dan lingkungan,agar terhindar dari penyakit yang membahayakan kesehatan kita. C*# 4asam lambung5 dalam lambung berperan sebagai penghambatmasuknyaSalmonella spp dan lain/lain bakteri usus. "ika Salmonella spp masuk bersama/sama+airan, maka ter adi pengen+eran C*# yang mengurangi dayahambat terhadapmikroorganisme penyebab penyakit yang masuk. 'aya hambatC*# ini akan menurun pada $aktu ter adi pengosongan lamung, sehingga

    Salmonella spp dapat masuk ke dalamusus penderita dengan lebih senang.

    'alam makalah ini dapat disimpulkan, bah$a penyakit demam thypoidmerupakan salah satu penyakit yang sering ter adi dalam masyarakat dan sampaisaat ini masih belum bisa ditangani dan dihentikan. 8en aga diri danlingkungan masing ? masing merupakan +ara terbaik untuk men+egah penyakitini datang.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    56/119

    III.2. Sa an

    'emam thypoid yang tersebar di seluruh dunia tidak tergantung padaiklim. ebersihan perorangan yang buruk merupakan sumber dari penyakit inimeskipun lingkungan hidup umumnya adalah baik. 'engan kasusdemam thypoid, semoga bisa men adi a+uan pemahaman mengenai bagian/bagianyang terkait dengan demam typoid, dan dapat mengetahui +ara pen+egahan yang benar.

    Sebagai tenaga kesehatan, kita sebaiknya memberikan penyuluhan kepadamasyarakat terutama pada anak/anak supaya men aga kebersihan, baik kebersihanlingkungan, makanan, air minum, dan kebersihan diri sendiri.

    DA6TA+ PUSTA$A

    8arylin E 'oengoes. 7en+ana Asuhan epera$atan. Edisi ( . E!*. "akarta.&

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    57/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    58/119

    menutup kemungkinan untuk orang de$asa. Penyebabnya adalah kumansallmonela thypi atau sallmonela paratypi A, B dan *. Penyakit typhusabdominallis sangat +epat penularanya yaitu melalui kontak dengan seseorangyang menderita penyakit typhus, kurangnya kebersihan pada minuman danmakanan, susu dan tempat susu yang kurang kebersihannya men adi tempat untuk pembiakan bakteri salmonella, pembuangan kotoran yang tak memenuhi syaratdan kondisi saniter yang tidak sehat men adi faktor terbesar dalam penyebaran penyakit typhus.

    'alam masyarakat, penyakit ini dikenal dengan nama thypus, tetapididalam dunia kedokteran disebut dengan Tyfoid fe1er atau thypus abdominalis,karena pada umumnya kuman menyerang usus, maka usus bisa adi luka danmenyebabkan pendarahan serta bisa mengakibatkan kebo+oran usus.

    2. + m san #asala0

    a. Apa konsep medik dan asuhan kepera$atan pada penyakit demam thypoid H

    3. T - an

    a. Tu uan umum %

    8ahasis$a dapat mengetahui dan men+egah ter adinya 'emam Thypiod sertamengimplementasikan asuhan kepera$atan demam thypoid di lapangan

    b. Tu uan khusus %

    &5 8engetahui konsep medik dan asuhan kepera$atan pada penyakit 'emam

    Thypoid

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    59/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    60/119

    TIN8AUAN TE*+I

    ANAT*#I USUS HALUS DAN USUS BESA+

    a. Us s 0al s ; s s %e il<

    *sus halus atauusus kecil adalah bagian dari saluran pen+ernaanyangterletak di antara lambung danusus besar . 'inding usus kaya akan pembuluhdarah yang mengangkut at/ at yang diserap ke hati melalui 1ena porta. 'indingusus melepaskan lendir 4yang melumasi isi usus5 dan air 4yang membantumelarutkan pe+ahan/pe+ahan makanan yang di+erna5. 'inding usus ugamelepaskan se umlah ke+il en im yang men+erna protein, gula danlemak. +apisan usus halus lapisan mukosa 4sebelah dalam5, lapisan otot

    melingkar 48 sirkuler5, lapisan otot meman ang 48 longitidinal5 dan lapisanserosa 4sebelah luar5. 9sus halus terdiri dari tiga bagian yaitu usus dua belas ari 4duodenum5,usus kosong4 e unum5, danusus penyerapan 4ileum5.

    &5 'uodenum 49sus dua belas ari5

    *sus dua -elas jari atauduodenum adalah bagian dariusus halus yang

    terletak setelahlambung dan menghubungkannya ke usus kosong 4 e unum5.

    http://id.wikipedia.org/wiki/Saluran_pencernaanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Saluran_pencernaanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Lambunghttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_besarhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_dua_belas_jarihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_dua_belas_jarihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_kosonghttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_penyerapanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Lambunghttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_kosonghttp://id.wikipedia.org/wiki/Saluran_pencernaanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Lambunghttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_besarhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_dua_belas_jarihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_dua_belas_jarihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_kosonghttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_penyerapanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Lambunghttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_kosong

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    61/119

    Bagian usus dua belas ari merupakan bagian terpendek dari usus halus, dimulaidari bulbo duodenale dan berakhir di ligamentum Treit.

    9sus dua belas ari merupakan organretroperitoneal, yang tidak terbungkusseluruhnya oleh selaput peritoneum. pC usus dua belas ari yang normal berkisar pada dera at sembilan. Pada usus dua belas ari terdapat dua muara saluran yaitudari pankreas dankantung empedu. Namaduodenum berasal dari bahasa#atin duodenum digitorum , yang berarti dua belas ari.

    #ambung melepaskan makanan ke dalam usus dua belas ari 4duodenum5,yang merupakan bagian pertama dari usus halus. 8akanan masuk ke dalamduodenum melalui sfingter pilorus dalam umlah yang bisa di +erna oleh usushalus. "ika penuh, duodenum akan megirimkan sinyal kepada lambung untuk berhenti mengalirkan makanan.

    -5 "e enum 49sus osong5

    *sus kosong atau jejunum 4terkadang sering ditulis yeyunum5 adalah bagiankedua dariusus halus, di antarausus dua belas ari4duodenum5 danusus penyerapan 4ileum5. Padamanusia de$asa, pan ang seluruh usus halus antara -/) meter , &/- meter adalah bagian usus kosong. 9sus kosong dan usus penyerapandigantungkan dalam tubuh denganmesenterium.

    Permukaan dalam usus kosong berupa membran mukus dan terdapat on ot

    usus 41ili5, yang memperluas permukaan dari usus.Se+ara histologisdapatdibedakan dengan usus dua belas ari, yakni berkurangnya kelen ar Brunner .Se+ara hitologis pula dapat dibedakan dengan usus penyerapan, yaknisedikitnyasel goblet dan plak Peyeri. Sedikit sulit untuk membedakan usus kosongdan usus penyerapan se+ara makroskopis.

    ejunum diturunkan dari kata sifat jejune yang berarti RlaparR dalam bahasaInggris modern. Arti aslinya berasal dari bahasa #aton, jejunus , yang berartiRkosongR.

    http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Bulbo_duodenale&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Ligamentum_Treitz&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Ligamentum_Treitz&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Retroperitoneal&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Retroperitoneal&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Peritoneum&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/PHhttp://id.wikipedia.org/wiki/Pankreashttp://id.wikipedia.org/wiki/Kantung_empeduhttp://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Latinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Latinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_dua_belas_jarihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_penyerapanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_penyerapanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Meterhttp://id.wikipedia.org/wiki/Meterhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Mesenterium&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Histologihttp://id.wikipedia.org/wiki/Kelenjar_Brunnerhttp://id.wikipedia.org/wiki/Kelenjar_Brunnerhttp://id.wikipedia.org/wiki/Kelenjar_Brunnerhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sel_goblet&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Plak_Peyeri&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Bulbo_duodenale&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Ligamentum_Treitz&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Retroperitoneal&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Peritoneum&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/PHhttp://id.wikipedia.org/wiki/Pankreashttp://id.wikipedia.org/wiki/Kantung_empeduhttp://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Latinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Latinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_dua_belas_jarihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_penyerapanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_penyerapanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Meterhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Mesenterium&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Histologihttp://id.wikipedia.org/wiki/Kelenjar_Brunnerhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sel_goblet&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Plak_Peyeri&action=edit

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    62/119

    (5 Ileum 49sus Penyerapan5

    *sus penyerapan atauileum adalah bagian terakhir dariusus halus.Padasistem pen+ernaan manusia, 5 ini memiliki pan ang sekitar -/ m dan terletak setelahduodenum dan e unum, dan dilan utkan olehusus buntu. Ileummemiliki pC antara ; dan ) 4netral atau sedikit basa5dan-erfungsi menyerap 1itamin B&- dan garam/garam empedu.

    A-sor-si

    Absorbsi makanan yang sudah di+erna seluruhnya berlangsung didalam usushalus melalui - saliran yaitu pembuluh darah kapiler dalam darah dan saluranlimfe disebelah dalam permukaan 1ili usus. Sebuah 1ili berisi laktat, pembuluhdarah epithelium dan aringan otot yang diikat bersama oleh aringan limfoidseluruhnya diliputi membran dasar dan ditutupi oleh epithelium.

    /ungsi usus halus

    / 8enerima at/ at makanan yang sudah di +ernah untuk di serap melalui kapiler ? kapiler darah dan saluran ? saluran limfe.

    / 8enyerap protein dalam bentuk asam amino.

    / arbohidrat dalam bentuk monosakarida.

    'i dalam usus halus terdapat kelen ar yang menghasilkan getah usus yaitu %

    / Enterokinase , mengaktifkan en im proteolitik.

    / Eripsin menyempurnakan pen+ernaan protein men adi asam amino.

    / #aktase mengubah la+tase man adi monosakarida.

    / 8altose mengubah maltase men adi monosakarida.

    / Sukrose mengubah sukrosa man adi monosakarida.

    http://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_pencernaanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Organ_(anatomi)http://id.wikipedia.org/wiki/Duodenumhttp://id.wikipedia.org/wiki/Jejunumhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_buntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/PHhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Vitamin_B12&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Empeduhttp://id.wikipedia.org/wiki/Empeduhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_halushttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_pencernaanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Organ_(anatomi)http://id.wikipedia.org/wiki/Duodenumhttp://id.wikipedia.org/wiki/Jejunumhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_buntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/PHhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Vitamin_B12&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Empedu

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    63/119

    a. Us s Besa ;$olon<

    *sus -esar ataukolon dalamanatomi adalah bagianusus antarausus buntu danrektum. 3ungsi utamaorganini adalah menyerap air darifeses.

    9sus besar terdiri dari %

    olon asendens 4kanan5

    olon trans1ersum

    olon desendens 4kiri5

    olon sigmoid 4berhubungan dengan rektum5

    Banyaknya bakteri yang terdapat di dalam usus besar-erfungsi men+erna beberapa bahan dan membantu penyerapan at/ at gi i. Bakteri di dalam usus besar uga berfungsi membuat at/ at penting, seperti 1itamin . Bakteri ini

    penting untuk fungsi normal dari usus. Beberapa penyakit serta antibiotik bisamenyebabkan gangguan pada bakteri/bakteri didalam usus besar. Akibatnyater adi iritasi yang bisa menyebabkan dikeluarkannya lendir dan air, dan ter adilahdiare.

    '. +e%t m !an an s

    ektum 4Bahasa #atin%regere , Rmeluruskan, mengaturR5 adalah sebuahruangan yang bera$al dari u ung usus besar 4setelah kolon sigmoid5 dan berakhir di anus. 0rgan ini berfungsi sebagai tempat penyimpanan sementarafeses.Biasanya rektum ini kosong karena tin a disimpan di tempat yang lebih tinggi,yaitu pada kolon desendens. "ika kolon desendens penuh dan tin a masuk kedalam rektum, maka timbul keinginan untuk buang air besar 4BAB5.8engembangnya dinding rektum karena penumpukan material di dalam rektum

    akan memi+usistem saraf yang menimbulkan keinginan untuk

    http://id.wikipedia.org/wiki/Anatomihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usushttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_buntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_buntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Rektumhttp://id.wikipedia.org/wiki/Organ_(anatomi)http://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Latinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_sarafhttp://id.wikipedia.org/wiki/Anatomihttp://id.wikipedia.org/wiki/Usushttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_buntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Usus_buntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Rektumhttp://id.wikipedia.org/wiki/Organ_(anatomi)http://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Latinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_saraf

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    64/119

    melakukandefekasi. "ika defekasi tidak ter adi, sering kali material akandikembalikan ke usus besar, di mana penyerapan air akan kembali dilakukan. "ikadefekasi tidak ter adi untuk periode yang lama, konstipasi dan pengerasan fesesakan ter adi.

    0rang de$asa dan anak yang lebih tua bisa menahan keinginan ini, tetapi bayi dan anak yang lebih muda mengalami kekurangan dalam pengendalian ototyang penting untuk menunda BAB.

    Anus merupakan lubang di u ung saluran pen+ernaan, dimana bahanlimbah keluar dari tubuh. Sebagian anus terbentuk dari permukaan tubuh 4kulit5dan sebagian lannya dari usus. Pembukaan dan penutupan anus diatur olehototsphinkter . 3eses dibuang dari tubuh melalui proses defekasi 4buang air besar /BAB5, yang merupakan fungsi utama anus.

    /ungsi usus -esar adalah!

    a5 8enyerap air dan makanan

    b5 Tempat tinggal bakteri koli

    +5 Tempat feses

    BAB III

    PE#BAHASAN

    I. $*NSEP #EDI$

    A. DE6INISI

    http://id.wikipedia.org/wiki/Defekasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Konstipasihttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sphinkter&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Defekasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Defekasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Konstipasihttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sphinkter&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Feseshttp://id.wikipedia.org/wiki/Defekasi

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    65/119

    a. 'emam Tifoid 4entri+ fe1er5 adalah infeksi sistemik yang disebabkan olehSalmonella Enteri+a, khususnya turunannya yaitu Salmonella Thypii, parathypiiA, B, * pada saluran pen+ernaan. 4Suratum, -=&=5

    b. penyakit infeksi akut yang biasanya mengenai saluran +erna, dengan ge alademam kurang lebih dari & minggu, gangguan pada pen+ernaan, dan gangguankesadaran. Penyakit infeksi dari Salmonella 4Salmonellosis5 ialah segolongan penyakit infeksi yang disebabkan oleh se umlah besar spesies yang tergolongdalam genus Salmonella, biasanya mengenai saluran pen+ernaan 4Casan dan

    Atlas, &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    66/119

    9. PAT*6ISI*L*4I

    &. uman masuk ke dalam mulut melalui makanan atau minuman yang ter+emar oleh Salmonella 4biasanya &=.=== basil kuman5. Sebagian kuman dapatdimusnahkan oleh asam C*# lambung dan sebagian lagi masuk ke usus halus."ika respon imunitas humoral mukosa 4IgA5 usus kurang baik, maka basilSalmonella akan menembus sel/sel epitel 4sel 85 dan selan utnya menu ulamina

    propia dan berkembang biak di aringan limfoid plak peyeri di ileum distal dankele ar getah bening mesenterika.

    -. "aringan limfoid plak peyeri dan kelen ar getah bening mesenterika mengalamihiperplasia. Basil tersebut masuk ke aliran darah 4bakterimia5 melalui du+tusthora+i+us dan menyebar ke seluruh organ retikuloendotalial tubuh, terutama hati,sumsum tulang, dan limfa melalui sirkulasi portar dari usus.

    (. Cati membesar0hepatomegali1 dengan infiltrasi limfosit, at plasma, dan selmononu+lear. Terdapat uga nekrosis fokal dan pembesaran limfa0splenomegali1 .

    'i organ ini, kuman S. Thypi berkembang biak dan masuk sirkulasi darah lagi,sehingga mengakibatkan bakterimia kedua yang disertai tanda dan ge ala infeksisistemik 4demam, malaise, mialgia, sakit kepala, sakit perut, instabilitas 1askuler,dan gangguan mental koagulasi5.

    . Pendarahan saluran +erna ter adi akibat erosi pembuluh darah di sekitar plak peyeri yang sedang mengalami nekrosis dan hiperplasia. Proses patologis inidapat berlangsung hinga ke lapisan otot, serosa usus, dan mengakibatkan perforasi

    usus. Endotoksin basil menempel di reseptor sel endotel kapiler dan dapatmengakibatkan komplikasi, seperti gangguan neuropsikiatrik kardio1askuler, pernapasan, dan gangguan organ lainnya. Pada minggu pertama timbulnya penyakit, ter adi yperplasia 4pembesaran sel/sel5 plak peyeri. 'isusul kemudian,ter adi nekrosis pada minggu kedua dan ulserasi plak peyeri pada minggu ketiga.Selan utnya, dalam minggu ke empat akan ter adi proses penyembuhan ulkusdengan meninggalkan sikatriks 4 aringan parut5.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    67/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    68/119

    ;. Serologis % untuk menge1aluasi reaksi aglutinasi antara antigen dan antibodi4aglutinin5

    ). 7adiologi % untuk mengetahui adanya komplikasi dari 'emam Thypoid

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    69/119

    0bat pilihan adalah kloramfenikol, hati/hati karena mendepresi sum/sumtulang, dosis 2=/&== mg6kgBB dibagi dosis, efek sampingnya adalah Anaplastik anemia

    0bat lain % / otrimoksa ol 4 T8P )/&= mg6kgBB dibagi - dosis5

    a5 Ampisilin

    b5 Amo i+illin

    4. $*#PLI$ASI

    &. Perdarahan usus

    -. 8iokarditis

    (. Peritonitis biasanya menyertai perforasi tetapi dapat ter adi tanpa perforasiusus. 'itemukan ge ala abdomen akut, yaitu nyeri perut yang hebat, dinding

    abdomen tegang.

    . 8eningitis ensefalopati

    2. Bronkopneumonia

    (. Anemia

    II. $*NSEP $EPE+A,ATAN

    A. Peng%a-ian

    &. Identitas

    8eliputi nama, umur, enis kelamin, alamat, pendidikan, no. registrasi, status perka$inan, agama, peker aan, TB, BB, dan tanggal masuk 7S.

    -. 7i$ayat epera$atan

    a. eluhan utama

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    70/119

    'emam lebih dari & minggu, gangguan kesadaran % apati sampai somnolen,dan gangguan saluran +erna seperti perut kembung atau tegang dan nyeri pada perabaan, mulut bau, konstipasi atau diare, tin a berdarah dengan atau tanpalendir, anoreksia dan muntah.

    b. 7i$ayat penyakit sekarang.

    Ingesti makanan yang tidak dimasak misalnya daging, telur, atauterkontaminasi dengan minuman.

    +. 7i$ayat penyakit dahulu.

    Pernah menderita penyakit infeksi yang menyebabkan sistem imun menurun.

    d. 7i$ayat kesehatan keluarga.

    Tifoid kongenital didapatkan dari seorang ibu hamil yang menderita demamtifoid dan menularkan kepada anin melalui darah. 9mumnya bersifat fatal.

    e. 7i$ayat kesehatan lingkungan.

    'emam tifoid saat ini terutama ditemukan di negara sedang berkembangdengan kepadatan penduduk tinggi serta kesehatan lingkungan yang tidak memenuhi syarat kesehatan. Pengaruh +ua+a terutama pada musim hu ansedangkan dari kepustakaan barat dilaporkan terutama pada musim panas.

    (. Pola/pola 3ungsi epera$atan

    a. Pola pesepsi dan tatalaksana kesehatanPerubahan penatalaksanaan kesehatan yang dapat menimbulkan masalah dalamkesehatannya.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    71/119

    b. Pola nutrisi dan metabolismeAdanya mual dan muntah, penurunan nafsu makan selama sakit, lidah kotor, danrasa pahit $aktu makan sehingga dapat mempengaruhi status nutrisi berubah.

    +. Pola aktifitas dan latihanPasien akan terganggu aktifitasnya akibat adanya kelemahan fisik serta pasienakan mengalami keterbatasan gerak akibat penyakitnya.

    d. Pola eliminasiebiasaan dalam buang BA akan ter adi refensi bila dehidrasi karena panas

    yang meninggi, konsumsi +airan yang tidak sesuai dengan kebutuhan.

    e. Pola reproduksi dan se ualPada pola reproduksi dan se ual pada pasien yang telah atau sudah menikah akanter adi perubahan.

    f. Pola persepsi dan pengetahuanPerubahan kondisi kesehatan dan gaya hidup akan mempengaruhi pengetahuan

    dan kemampuan dalam mera$at diri.

    g. Pola persepsi dan konsep diri'idalam perubahan apabila pasien tidak efektif dalam mengatasi masalah penyakitnya.

    . Pemeriksaan 3isik

    a. eadaan umumBiasanya pada pasien typhoid mengalami badan lemah, panas, pu++at, mual, peruttidak enak, anore ia.

    b. epala dan leher epala tidak ada bern olan, rambut normal, kelopak mata normal, kon ungti1a

    anemia, mata +o$ong, muka tidak odema, pu+at6bibir kering, lidah kotor, ditepidan ditengah merah, fungsi pendengran normal leher simetris, tidak ada

    pembesaran kelen ar tiroid.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    72/119

    +. 'ada dan abdomen'ada normal, bentuk simetris, pola nafas teratur, didaerah abdomen ditemukannyeri tekan.

    d. Sistem respirasiApa ada pernafasan normal, tidak ada suara tambahan, dan tidak terdapat +upinghidung.

    e. Sistem kardio1askuler Biasanya pada pasien dengan typoid yang ditemukan tekanan darah yangmeningkat akan tetapi bisa didapatkan ta+hiardi saat pasien mengalami peningkatan suhu tubuh.

    f. Sistem integumenulit bersih, turgor kulit menurun, pu+at, berkeringat banyak, akral hangat.

    g. Sistem eliminasiPada pasien typoid kadang/kadang diare atau konstipasi, produk kemih pasien

    bisa mengalami penurunan 4kurang dari normal5. N U /& ++6kg BB6 am.

    h. Sistem muskuloskolesalApakah ada gangguan pada e trimitas atas dan ba$ah atau tidak ada gangguan.

    i. Sistem endokrinApakah di dalam penderita thyphoid ada pembesaran kelen ar toroid dan tonsil.

    . Sistem persyarafanApakah kesadarn itu penuh atau apatis, somnolen dan koma, dalam penderita penyakit thypoid.

    B. Diagnosa $e e awatan

    &. Cipertermi berhubungan dengan infeksi Salmonella Typhii

    Tujuan ! suhu tubuh normal6terkontrol.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    73/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    74/119

    direbus. Susu diberikan - & gelas6lebih, ika makanan tidak habis berikan susue tra.

    d. "ika kesadaran klien menurun, berikan makanan +air per sonde dan berikankalori sesuai dengan kebutuhannya. Pemberiannya diatur setiap ( am termasuk makanan ekstra seperti sari buah atau bubur ka+ang hi au yang dihaluskan. "ikakesadaran membaik, makanan dialihkan se+ara bertahap dari +air ke lunak.

    e. Pasang infus dengan +airan glukosa dan Na*l ika kondisi pasien payah4memburuk5, seperti menderita delirium. "ika keadaan sudah tenang berikanmakanan per sonde, disamping infus masih diteruskan. 8akanan per sonde biasanya merupakan setengah dari umlah kalori, sementara setengahnya lagimasih perinfus. Se+ara bertahap dengan melihat kema uan pasien, bentuk makanan beralih ke makanan biasa.

    f. onsul dengan ahli diet untuk menentukan kalori6kebutuhan nutrisi .

    (. Intoleransi Akti1itas berhubungan dengan tirah baring.

    2asil yang diharapkan %

    a. 8enyatakan pemahaman situasi6faktor resiko dan program pengobatanindi1idu.

    b. Penghematan energy % Tingkat pengelolaan energy aktif.

    ntervensi !

    &.5 a i respon emosi, sosial, dan spiritual terhadap akti1itas.

    -.5 Pantau6dokumentasikan pola istirahat pasien dan lamanya.

    (.5 Bantu pasien dalam melakukan akti1itas fisik , kognitif, so+ial dan spiritual yangspesifik.

    .5 9bah posisi dengan sering. Berikan pera$atan kulit yang baik.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    75/119

    2.5 #akukan tindakan dengan +epat dan sesuai toleransi.

    :.5 Berikan akti1itas hiburan yang tepat +ontoh menonton t1, radio dan memba+a.

    ;.5 A arkan keluarga atau orang terdekat pasien tentang tehnik pera$atan diri.

    ).5 'apatkan bantuan dari keluarga dalam usaha mendukung dan mendorong pasiendalam menyelesaikan akti1itas.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    76/119

    2. Nyeri berhubungan dengan proses peradangan

    riteria hasil % / 8elaporkan nyeri hilang6terkontrol.

    / tampak rileks dan mampu tidur dan istirahat dengan tepat.

    &5 Berikan posisi yang nyaman sesuai keinginan klien.

    76% Posisi yang nyaman akan membuat klien lebih rileks sehingga merelaksasikanotot/otot.

    A arkan tehnik nafas dalam

    76% Tehnik nafas dalam dapat merelaksasi otot/otot sehingga mengurangi nyeri

    -5 A arkan kepada orang tua untuk menggunakan tehnik relaksasi misalnya1isualisasi, akti1itas hiburan yang tepat

    76% 8eningkatkan relaksasi dan pengalihan perhatian

    (5 olaborasi obat/obatan analgetik

    76% 'engan obat analgetik akan menekan atau mengurangi rasa nyeri

    :. 7esti infeksi sekunder berhubungan dengan tindakan in1asi1e

    Tujuan ! Infeksi tidak ter adi

    Kriteria hasil ! Bebas dari eritema, bengkak, tanda/tanda infeksi dan bebas darisekresi purulen6drainase serta febris.

    ntervensi !

    a. 0bser1asi tanda/tanda 1ital 4S, N, 77 dan 775. 0bser1asi kelan+aran tetesaninfus, monitor tanda/tanda infeksi dan antiseptik sesuai dengan kondisi balutaninfuse.

    b. A$asi batas pengun ung sesuai indikasi.

    +. olaborasi dengan dokter dalam pemberian obat anti biotik sesuai indikasi.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    77/119

    d. Bantu irigasi dan drainase bila diindikasikan.

    DIS9HA+4E PLANNIN4

    &. Penderita harus dapat diyakinkan +u+i tangan dengan sabun setelah defekasi

    -. 8ereka yang diketahui sebagai karier dihindari untuk mengelola makanan

    (. #alat perlu di+egah menghinggapi makanan dan minuman.

    . Penderita memerlukan istirahat

    2. 'iit lunak yang tidak merangsang dan rendah serat

    4Samsurid al ' dan Ceru S, -==(5

    :. Berikan informasi tentang kebutuhan melakukan akti1itas sesuai dengan tingkat

    perkembangan dan kondisi fisik anak

    ;. "elaskan terapi yang diberikan% dosis, dan efek samping

    ). 8en elaskan ge ala/ge ala kekambuhan penyakit dan hal yang harus dilakukanuntuk mengatasi ge ala tersebut

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    78/119

    'emam tifoid adalah suatu infeksi akut pada usus ke+il yang disebabkanoleh bakteri Salmonella typhi. 'i Indonesia penderita demam tifoid +ukup banyak diperkirakan )==6&==.=== penduduk per tahun, tersebar dimana/mana, danditemukan hamper sepan ang tahun.

    'emam tifoid dapat ditemukan pada semua umur, tetapi yang paling sering pada anak besar, umur 2/< tahun. 'engan keadaan seperti ini, adalah pentingmelakukan pengenalan dini demam tifoid, yaitu adanya ( komponen utama %'emam yang berkepan angan 4lebih dari ; hari5, !angguan susunan saraf pusat 6

    kesadaran.

    B. Sa an

    'ari uraian makalah yang telah disa ikan maka kami dapat memberikansaran untuk selalu men aga kebersih lingkungan , makanan yang dikonsumsiharus higiene dan perlunya penyuluhan kepada masyarakat tentang demam tifoid.

    DA6TA+ PUSTA$A

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    79/119

    Prin+e and Gillson.-==2.Patofisiologi Fol. -.Penerbit Buku edokteranE*!%"akarta

    8uhammad Ardiansyah.-=&-.8edikal Bedah.Penerbit 'i1a Press%"og akarta

    Arif 8utta in dan umala Sari.-=&&.!angguan !astrointestinal.Penerbit Salemba8edika%"akarta

    SuddarthQBrunner.-==-. epera$atan 8edikal Bedah.Edisi ) Fol. -.Su3anne C.Smelt3er .Penerbit Buku edokteran E*!%"akarta

    Sodikin.-=&&.Asuhan epera$atan dengan !angguan !astrointestinalQCepatobilier.Penerbit Salemba 8edika."akarta

    'oenges 8arylin E.-===.7en+ana Asuhan epera$atan.Penerbit Bukuedokteran E!*%"akarta.

    'E8A8 TI30I' http%66easthomas.blogspot.+om6-=&=6=26demam/tifoid.htmlVi -'mCae G)

    "udith 8. Gilkinson .-==:. Buku Saku 'iagnosis epera$atan dengan Inter1ensi Ni+dan riteria Casil No+. E!* % "akarta.

    Syl1ia Q #orraine. -==2. Patofisiologi . E!*. "akarta

    Suratun.-=&=.Asuhan epera$atan lien dengan !angguan Sistem

    !astrointestinal.*F. Trans Info 8edia."akarta

    http://easthomas.blogspot.com/2010/05/demam-tifoid.html#ixzz2DmHaeKW8http://easthomas.blogspot.com/2010/05/demam-tifoid.html#ixzz2DmHaeKW8http://easthomas.blogspot.com/2010/05/demam-tifoid.html#ixzz2DmHaeKW8http://easthomas.blogspot.com/2010/05/demam-tifoid.html#ixzz2DmHaeKW8http://easthomas.blogspot.com/2010/05/demam-tifoid.html#ixzz2DmHaeKW8

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    80/119

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    81/119

    AS EP 'E8A8 TCYP0I' 4NAN'A, N0*, NI*5AS EP 'E8A8 TCYP0I' 4NAN'A, N0*, NI*5

    BAB I

    LATA+ BELA$AN4

    1.1 Pen!a0 l an

    'emam tifoid adalah suatu penyakit sistemik akut yang disebabkanolehSalmonella enterica serotype typhi, dapat uga disebabkan olehSalmonellaenterica serotype paratyphi A, B, atau * 4demam paratifoid5. 'emam tifoidditandai antara lain dengan demam tinggi yang terus menerus bisa selama (/minggu, toksemia, denyut nadi yang relatif lambat, kadang gangguan kesadaranseperti mengigau, perut kembung, splenomegali dan lekopeni.

    'i banyak negara berkembang, termasuk di Indonesia, demam tifoidmasih tetap merupakan masalah kesehatan masyarakat, berbagai upaya yangdilakukan untuk memberantas penyakit ini tampaknya belum memuaskan.Sebaliknya di negara ma u seperti Amerika Serikat, Eropa dan "epang misalnya,seiring dengan perbaikan lingkungan, pengelolaan sampah dan limbah yangmemadai dan penyediaan air bersih yang +ukup, mampu menurunkan insidensi penyakit ini se+ara dramatis.

    'i abad ke &< demam tifoid masih merupakan penyebab kesakitan dankematian utama di Amerika, namun sekarang kasusnya sudah sangat berkurang.Tingginya umlah penderita demam tifoid tentu men adi beban ekonomi bagikeluraga dan masyarakat. Besarnya beban ekonomi tersebut sulit dihitung dengan pasti mengingat angka ke adian demam tifoid se+ara tepat tak dapat diperoleh.

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    82/119

    BAB II

    TIN8AUAN TE*+ITIS

    2.1 Definisi

    'emam tifoid merupakan penyakit infeksi akut pada usus halus dengan

    ge ala demam satu minggu atau lebih disertai gangguan pada saluran pen+ernaandan dengan atau tanpa gangguan kesadaran. 4Penyakit Infeksi Tropik Pada Anak,&

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    83/119

    2.3 4e-ala $linis

    8asa tunas ;/& 4rata/rata ( ? (=5 hari, selama inkubasi ditemukan ge ala prodromal 4ge ala a$al tumbuhnya penyakit6ge ala yang tidak khas5 %

    Perasaan tidak enak badan, panas dingin

    #esu, tidak nafsu makan, mual

    Nyeri kepala

    'iare atau sebaliknya

    Anoreksia, kehilangan berat badan

    Batuk, nyeri otot

    Nyeri perut, perut kaku dan bengkak

    8enyusul ge ala klinis yang lain

    1< Demam

    'emam berlangsung ( minggu

    8inggu I % 'emam remiten, biasanya menurun pada pagi hari dan meningkat pada sore dan malam hari

    8inggu II % 'emam terus mengigau

    8inggu III % 'emam mulai turun se+ara berangsur ? angsur

    2< 4angg an a!a sal an en e naan

    #idah kotor yaitu ditutupi selaput ke+oklatan kotor, u ung dan tepikemerahan, arang disertai tremor

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    84/119

    Cati dan limpa membesar yang nyeri pada perabaan

    Terdapat konstipasi, diare

    3< 4angg an %esa!a an

    esadaran yaitu apatis ? somnolen

    !e ala lain J70SE0#AK 4bintik/bintik kemerahan pada kulit karena emboli

    hasil dalam kapiler kulit5 47ahmad "u$ono, &

  • 8/18/2019 Tifoid Atau Tipus Adalah Penyakit Infeksi Yang Disebabkan Oleh Bakteri

    85/119

    2.& Penatala%sanaan

    &. Pera$atan

    Penderita demam tifoid perlu dira$at di rumah sakit untuk di isolasi,obser1asi serta pengobatan. Penderita harus istirahat 2 / ; hari bebas panas, tetapitidak harus tirah baring sempurna seperti pada pera$atan demam tifoid dimasalampau. 8obilisasi dilakukan se$a arnya, sesuai dengan situasi dan kondisi penderita.

    Penderita dengan kesadaran menurun posisi tubuhnya perlu diubah / ubahuntuk menghindari komplikasi pneumonia hipostatik dan dekubitus.

    -. 'iet

    'iet demam thypoid adalah diet yang berfungsi untuk memenuhi kebutuhan makan penderita thypoid dalam bentuk makanan lunak

    rendah serat. Tu uan utama diet demam thypoid adalah memenuhi kebutuhannutrisi penderita demam thypoid dan men+egah kekambuhan. Penderita penyakitdemam Tifoid selama men alani pera$atan haruslah mengikuti petun uk diet yangdian urkan oleh dokter untuk di konsumsi