tahapan membangun kawasan rumah pangan...

13
2012 TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (KRPL) Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Bengkulu, 12 Desember 2013 2013 SCIENCE.INOVATION.NETWORK. Dr. Umi Pudji Astuti

Upload: trinhdien

Post on 05-Mar-2019

259 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

TAHAPAN MEMBANGUN

KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (KRPL)

Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP)

Bengkulu, 12 Desember 2013

2013SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Dr. Umi Pudji Astuti

Page 2: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

20122013 SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Page 3: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

T

A

H

A

P

A

N

K

R

P

L

1. Sosialisasi

2. Pembentukan kelompok

3. Penguatan kelembagaan kelompok

4. Perencanaan kegiatan

5. Pelatihan

6. Penyusunan rencana tata letak tanaman, kolamdll

7. Pelaksanaan (pembibitan, penanaman)

8. Evaluasi (panen, analisa usaha, pengeluaran konsumsi RT)

2013 SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Page 4: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

20122013SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

MEMBANGUN MODEL

Page 5: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

20122013SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Tanaman Sayuran dalam Polibag : Tomat, Terung, Daun Bawang

Tanaman Sayuran dalam bedengan, Buah-buahan Dan Obat Yang ditanam di

halaman cukup luas dengan sinar penuh : Kangkung, Bayam , Cabai, Atau

kacang panjang dalam Bedengan Ukuran 1 - 2 M X 4 – 8m

Halaman Dengan Sinar Kurang Penuh (Teduh) Sawi, Slada, Kunyit, Kunyit

Putih, Cahe, Kencur, Lengkuas

Ayam Kampung (Telur Dan Daging), Mesin Tetas Ayam, Kolam Ikan : (Lele,

Nila)

Model Perkotaan : Strata II (Luas Pekarangan 100 - 200 M2 )

Page 6: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

20122013SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Tanaman vertikultur sayuran ( 4 tingkat, paralon tegak)

Tanaman sayuran dalam polybag : tomat, terung, daun bawang diletakkan

Tanaman sayuran dan obat dalam bedengan ukuran 1 - 2 m x 5 – 10m :

(kangkung, bayam, cabai, atau kacang panjang) tergantung; halaman

Ayam kampung (telur dan daging), Kolam ikan : (lele, Nila)

Model Perdesaan Strata I (luas < 400 m2)

Page 7: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

20122013SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Model Perdesaan Strata II (luas >400 m2)

Tanaman sayuran dalam polibag : tomat, terung, daun bawang diletakkan di

depan teras rumah menggunakan para-para

Tanaman sayuran dan obat yang ditanam di halaman cukup luas dengan sinar

penuh : kangkung, bayam, cabai, atau kacang panjang dalam bedengan ukuran 1 -

2 m x 5 – 10m tergantung ketersediaan lahan ; halaman dengan sinar kurang

penuh (teduh) : sawi, slada,sledri, kunyit, kunyit putih, cahe, kencur, lengkuas

Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi)

Ayam kampung (telur dan daging), Kolam ikan : (lele, Nila), Kambing kacang,

Page 8: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

Kebun Bibit Desa (KBD) merupakan kebun bibit yang dibuat di setiap

Desa untuk menyiapkan bibit tanaman yang dibutuhkan anggota.

Tujuan KBD adalah untuk menyiapkan bibit yang kontinyu, dan

varietas terjamin sehingga dapat mempertahankan kelestarian

kawasan.

SCIENCE.INOVATION.NETWORK.2013

Page 9: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

KBD untuk sayuran terdiri dari : (1) rumah bibit

dengan ukuran 3 - 4 m X 5 m, tinggi 3 m, atap

terbuat dari plastik bening tebal, dan (2) rak

bibit berupa para-para bertingkat.

Di sekitar Rumah bibit terdapat bedengan yang

ditanami

KBD dapat memperoleh benih/bibit dari Kebun

Bibit Inti (KBI) berupa varietas unggul dari

Badan Litbang, maupun swasta yang berada di

BPTP.

Tujuan :1. Mengembangkan sumber benih/bibit untuk menjaga keberlanjutan dan

kelestarian pemanfaatan pekarangan

2. Mengembangkan jiwa wirausaha pada petani di perdesaan

2013 SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

Page 10: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

PENDEKATAN

1. Optimalisasi ruang / tempat

(Verticultur), karang kitri dan

pekarangan rumah

2. Penataan pekarangan : Perdesaan,

Perkotaan

3. Pemilihan komoditas yang diusahakan

4. Pengembangan KBD

5. Penumbuhan / pengembangan

KAWASAN

2013 SCIENCE.INOVATION.NETWORK.

vertikultur

Perdesaan

Perkotaan

Page 11: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

Page 12: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

Page 13: TAHAPAN MEMBANGUN KAWASAN RUMAH PANGAN …bengkulu.litbang.pertanian.go.id/ind/images/dokumen/2014/tahapan.pdf · Tanaman pisang, umbi-umbian (ganyong, garut, uwi) Ayam kampung (telur

2012

Semoga Rumah Panganku

dapat Lestari dan berhasil

Pendapatan dan

kesejahteraan keluargaku

meningkat

Amiin

....

TERIMAKASIH