syok obstetri 2222

Upload: arief-024

Post on 07-Jul-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    1/13

    AKBID

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    2/13

    SYOK OBSTETRI

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    3/13

    Syok adalah suatu keadaan disebabkangangguan sirkulasi darah ke dalam

     jaringan sehingga tidak dapat memenuhi

    kebutuhan oksigen dan nutrisi jaringandan tidak mampu mengeluarkan hasilmetabolisme

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    4/13

    !enyebab terjadinya syok dalamkebidanan yang terbanyak adalahperdarahan" kemudian neurologenik"

    kardiogenik" endotoksik#septi$"ana%laktik" dan penyebab syok yang lainseperti emboli" komplikasi anastesi" dankombinasi

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    5/13

    &ejala klinik syok pada umumnya samayaitu tekanan darah menurun" nadi$epat dan lemah" pu$at"keringat dingin"

    sianosis jari'jari" sesak na(as"penglihatan kabur" gelisah" dan akhirnyaoliguria#anuria

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    6/13

    !enanganan syok terdiri atas ) garisutama" yaitu pengembalian (ungsisirkulasi darah"dan oksigenasi" eradikasi

    in(eksi" serta koreksi $airan danelektrolit

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    7/13

    SYOK *E+ORA&IK

    Syok *emoragik Adalah suatu syok yangdisebabkan oleh perdarahan yangbanyak Akibat perdarahan pada

    kehamilan muda" misalnya abortus"kehamilan ektopik dan penyakit tro(oblas,mola hidatidosa-" perdarahanantepartum seperti plasenta pre.ia"

    solusio plasenta" rupture uteri" danperdarahan pas$a persalinan karenaatonia uteri dan laserasi jalan lahir

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    8/13

    Syok /eurogenik Yaitu syok yang akan terjadikarena rasa sakit yang berat disebabkan olehkehamilan ektopik yang terganggu" solusioplasenta" persalinan dengan (or$eps atau

    persalinan letak sungsang di mana pembukaanser.iks belum lengkap" .ersi dalam yang kasar"perasat#tindakan $rede" ruptura uteri"in.ersiouteri yang akut" pengosongan uterus yangterlalu $epat ,pe$ah ketuban padapolihidramnion-" dan penurunan tekanan tiba'tiba daerah splanknik seperti pengangkatantiba'tiba tumor o.arium yang sangat besar

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    9/13

    !enyebab syok yang lain seperti emboliair ketuban" udara atau thrombus"komplikasi anastesi dan kombinasi

    seperti pada abortus inkompletus,hemoragik dan ensotoksin- dankehamilan ektopik terganggu danrupture uteri ,hemoragik dan

    neurogenik-

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    10/13

    &ejala Klinik Syok

    pada umumnya sama pada semua jenissyok antara lain tekanan darahmenurun"nadi $epat" dan lemah akibat

    perdarahan 0ika terjadi .asokontriksipembuluh darah kulit menjadi pu$at"keringat dingin" sianosis jari'jarikemudian diikuti sesak na(as"

    penglihatan kabur" gelisah danoligouria#anuria dan akhirnya dapatmenyebabkan kematian ibu

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    11/13

    !enanganan Syok Dalam Kebidanan

    !rinsip pertama dalam penanganankedaruratan medik dalam kebidanan atausetiap kedaruratan adalah AB1 yang terdiri 2

    3 menjaga saluran na(as ,air4ay-"5 !erna(asan ,Breathing-"

    ) Sirkulasi darah ,1ir$ulation-

     0ika situasi tersebut terjadi di luar RumahSakit" pasien harus dikirim ke rumah sakitdengan segera dan aman ,setelah dilakukanstabilisasi-

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    12/13

    !enanganan Syok

     0ika terjadi syok" tindakan yang harus segeradilakukan antara lain sebagai berikut 2

    3 !asang 5 set in(use atau lebih untuk trans(use"$airan in(use dan obat'obat I6 bagi pasien yang

    syok5 /aikkan kaki lebih tinggi dari kepala untuk

    meningkatkan aliran darah ke sirkulasi sentral,otak-

    ) Oksigenasi

    7 Deksametason 58 mg I6 , 7 ampul -

    9 *angatkan tubuh penderita

    : !enga4asan TT6

  • 8/19/2019 Syok Obstetri 2222

    13/13

    Komplikasi Syok yang tidak dapat segeradiatasi akan merusak jaringan di berbagaiorgan" sehingga dapat menjadi

    komplikasi'komplikasi seperti gagal ginjalakut" nekrosis hipo%se" dan koagulasiintra.askular diseminata ,DI1-