strategi pengembangan usaha gula aren dikabupaten …

26
STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN ACEH TENGGARA T E SIS Unk eh G Aiis (MSi ) P Pasjana Unsas Medan Ar Ol RESM A ISNAINI SYS NPM 091802019 UNIVERSITAS MEDAN AREA PROGRAM PASCA SARJANA MAGISTER MANAJEMEN AGRIBISNIS MEDAN 2011 UNIVERSITAS MEDAN AREA

Upload: others

Post on 15-Oct-2021

15 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN

DIKABUPATEN ACEH TENGGARA

T E SIS

Untuk Memperoleh Gelar Maglster Agribisnis (M.Si) Pada Program Pascasarjana Universitas Medan Area

Oleh

RESMTW A TI ISNAINI SYS NPM 091802019

UNIVERSITAS MEDAN AREA

PROGRAM PASCA SARJANA

MAGISTER MANAJEMEN AGRIBISNIS

MEDAN

2011

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 2: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Judul

Nam a

NPM

UNIVERSITAS MEDAN AREA PROGRAM PASCASARJANA

MAGISTER MANAJEMEN AGRIBISNIS

HALAMANPERSETUJUAN

Strategi Pengembangan Usaha Gula Aren Di Kabupaten Aceh Tenggara

Resmiwati lsnaini SYS

091802019

Menyetujui

Pembimbing II

ad Afifoddin, SE, M.E<: . Erwin Pane, MS

Ketua Program Studi Direktur

lr. E. Harso Kardbinata, M.Sc Prof. Dr. rr. Retna Astuti K, MS

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 3: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Tclab diuji pada TanggaJ 28 Nopember 2011

Nama : Resmiwati lsnaini SYS

NPM : 091802019

Panitia Penguji Tcsis

Ketua

Sckretaris

Penguji I

Penguji ll

Pcnguji Tamu

: Prof. Dr. Ir. Rctna Astuti K, MS

: Ir. Abdul Rahman, MS

: Prof. Dr. H. Syaad Alifuddin, SE, M.Ec

: Ir. Erwin Pane, MS

: Lr. E. Harso Kardhinata, M.Sc

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 4: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

PERNY AT AAN KEORJSINILAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama NPM

: Resmiwati lsnaini SYS : 091802019

Dengan ini menyatakan bahwa tesis ini denganjudul: "Strategi Pengmtbangan Usaha Gula Attn Di Kabupaten A�h Tenggara" adalah benar merupakan basil penelitian yang saya kerjakan sendiri tanpa meniru atau menjiplak hasil penelitian orang lain. apabila dikemudian hari bahwa tesis ini tidak orisinil dan merupakan hasil plagiat maka saya bersedia dicabut gelar magister yang saya peroleh.

Demikian pemyataan ini saya perbuat dengan sebenamya, terimakasih.

Medan, Nopember 2011 MrnRAI w Tl;Ml'f:l, �-�

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 5: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

RINGKASAN

Kebijakan otonomi daerah memberikan pengaruh positif bagi daerah untuk dapat berkembang. Kabupaten Aceh Tenggara adalah satu diantara kabupaten yang dengan kebijakan tersebut sedang giat melakukan pembangunan disegala bidang. Pcngembangan agribisnis pertanian sclayaknya mendapatkan prioritas dan diusahakan pengelolaanya secara profcsional melalui pola manajemen yang mclibatkan semua pihak. Pengembangan usaha gula aren dj Acch tenggara ditujukan dalam rangka meningkatkan pendapat pengrajin. Pengembagan usaha ini belum mcmberikan basil optimal dan untuk pengcmbangannya masih dihadapkan pada beberapa kendala ekstemal dan internal.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor strategi ekstemal den internal yang mempengaruhi keberhasilan pengembangan usaha gula aren, serta merumuskan dan merekomendasikan prioritas strategi pengembangan usaha gula aren. Penelitian dilakukan dengan metode dcskriptif melalui survey. Teknik pengambilan contoh dilakukan secara purposive random sampling. yajtu dengan meninventarisasi fal'10r strategi ekstemal dan internal dan diaoalisa menggunakan matriks TOWS (Threats, oppurtunities, weakness, strength) serta anlisa QSPM (Quantitative Strategic Planning Matrix).

Dari hasil aoalisis External factor evaluation (EFE) dan lntemal Factor Evaluation (IFE), diperolah basil bahwa pengenbangan usaha gula aren rupengaruhi oleh 8 faktor ckstemal, yaitu konstribusi komoditas gula aren terhadap PAD, adanya produksi substitusi, lemahnya dukungan perbankan, keamanan sosial, politik dan keamanan, perkcmbangao harga gula aren, kcbijakan pemerintah, standar mutu, pcrmintaan pasar terbadap gula aren. Faktor internal terdiri dari 14 faktor yang terdiri dari rendahnya produktivitas pengusaha gula aren, kerjasama dengan pihak kctiga, teknologi tepat guna, gula arcn merupakan komoditas sejarah, kondisi alam, visl dan misi kabupaten, tenaga kerja, lembaga penelitian dan pengembangan, organisasi pengrajin, kelembagaao ckonomi belum berfungsi baik, dukungan sarana dan prasarana, pembinaan intensif bagi pcngusaha gula aren, ketcrsediaan lahan pcrtanian, rendahnya pengetahuan dan ketrampilan manajemen, ketersediaan bahan baku.

Formulasi dengan menggunakan matriks TOWS dan aoalisa QSPM, maka tclah di.rumuskan dan direkomendasikan 4 prioritas strategi pengembangan usaha gula aren

jongka �ndt.k don ment.ngoh untuk dapat dfonplementasikan oleh pengambilan kebijakan scbagai berikut : I) Strategi peningkatan produktivitas dan mutu gula aren, 2) strategi pengembangan SOM dan Lembaga penelitian, 3) Strategi pengembangan produk, 4) Stratcgi penetrasi dan pcngcmbaogan pasar. Prioritas strategi jangka �Jang yang direkomeodasikan adalah : I) Strategi fasilitasi penyediaan sarana dan prasarana produksi, 2) Strategi pemamfaatan kondisi alam, ketersediaan lahan dan tcnaga kcrja, 3) Strategi menjalin kemitraan clan kerjasama, 4)Strategi penyediaan kredit modal usaha.

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 6: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

KATA PENGANTAR

Puji Syukur Penulis Panjalkan kehadirat Tuban Yang Maha Esa, atas Berkat

dan RahmatNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini guna

menyempumakan tugas-tugas dan syarat untuk memperoleh gelar Magister

Agribisnis pada program Pascasarjana Universitas Medan Area, Medan dengan judul

"STRATEGI PENGEl\mANGAN USAHA GULA AREN DI KABUPATEN

ACED TENGGARA".

Tersusunnya tesis ini merupakan sumbang saran dari berbagai pihak terutama

peran aktif komisi pembimbing yang telab meluangkan waktu memberikan saran

pemikiran, bimbingan dan dukungan kepada penulis, unruk itu penulis mengucapkan

terima kasih yang sebesar-besamya kepada :

I. Bapak lr. E. Harso Kardhinata, M.Se selaku Ketua Program Srudi Magister

Manajemen Agribisnis Pascasarjana Universitas Medan Area dan sek:aligus

sebagai Ketua Komisi Pembimbing.

2. Prof. Dr. Ir. Syaad Afifuddin, SE, M.Ec selaku Komisi Pembimbing I

3. Bapak Ir. Erwin Pane, MS selaku Komisi Pembimbing ll

4. Rekan-rekan mabasiswa dalam Program Studi Pascasarjana Magister

Agribisnis Angkatan VII Universitas Medan Area .

5. Keluarga yang banyak memberikan motivasi dan semangat kepada penulis,

memberikan dorongan moril, materil maupun pengorbanan serta doa bagi

penulis.

ii UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 7: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

6. Disamping itu juga penulis mengucapkan Lerima kasih pada semua pihak yang

tidak dapat penulis sebutkan satu pcrsatu, yang telah banyak membantu baik

dalam studi maupun penyelesaian tesis ini.

Kami menyadari bahwa tesis ini masih sangat jauh dari sempuma, oleh

karena itu penulis membuka diri dan mengharapkan kritik serta saran yang sifatnya

membangun dari semua pihak, agar proposal tesis ini dapat disempumakan.

Medan, Nopemberr 2011

Penulis

Resmiwati lsnaini Sys

iii UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 8: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

DA.FrARISI

Halaman

RJNGKASAN ......................................... , ........................................................... . KAT A PENGANT AR .......................................................................................... II DAFT AR ISi ........................................................................................................ iv DAFTAR TABEL................................................................................................. vi DAFT AR GAMBAR ............................................................................................ vii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... I I. I • Latar Belakang .................................................................................. 1 1.2. Perumusan Masalah ........................................................................... 3 I .3. Tujuan Penelitian ............................................................................... 3 1.4. Manfaat Penelitian.............................................................................. 4 I 5. Kerangka Pemikiran ........................................................................... 4

BABU TINJAUAN PUSTAKA .......................................................................... 6 2.1. Sistem Agribisnis ............................................................................. 6 2.2. Manajemen Strategis ........................................................................ 9 2.3. Aspek Pemasaran ............................................................................. I 3 2.4. Analisis SWOT ................................................................................ 18 2.5. Aren................................................................................................... 20

BA.a ITI METODE PENELTTIAN........................................................................ 29 3.1. Lokasi dan Waktu Penelitian ............................................................ 29 3.2. Metode Penelitian ............................................................................. 29 3.3. Sumber Data ..................................................................................... 29 3.4. Teknik Pengumpulan Data................................................................ 31 3.5. Peogumpulan Dan Analisis Data ...................................................... 32

BAB IV GAMBARAN UMUM KABUPA TEN ACEH TENGGARA ...................... 37 4.1. Letak Geografis................................................................................. 37 4.2. Luas Daerah/Wilayah........................................................................ 37 4.3. lklim ................................................................................................. 39 4.4. Tanah dan Topografi ......................................................................... 40 4.5. L<eadaan Penduduk dan Pencaharian................................................. 4 I 4.6. Visi dan Misi Kabupaten Aceh Tenggara ......................................... 43

BAB \ HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ...................................... 44 5.l. ln\'entarisasi Faktor-faktor Strategi Ekstemal dan Internal ..................... 44 5.2. Fonnulasi Strategi ............................................................................ 48 5.3. Prioritas Strategi ................................................................................ 49

iv UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 9: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

5.4. Rekapitulasi Hasil Penelitian .............................................................. 50

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN .............................................................. 53 6. l. Kesimpulan .......................................................................................... 53 6.2. Saran ........................ ............... ............................................................ 54

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................. 56 LAMP IRAN............................................................................................................ 59

v UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 10: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Tabel I Tabel 2 Tabel 3 Tabel4 Tabet 5 Tabel 6 Tabel 7 Tabet 8 Tabcl 9 Tabcl 10 Tabel 11 Tabel 12

DAFT AR TABEL

Halaman

Format Penentuan Bobot Faktor Strategis ..................................... 33 Format Quntitativc Strategic Planning Malriks (QSPM) ................ 36 Rincian Luas DaerahWilayah Kabupaten Acch Tenggara.............. 38 Pcrkcmbangan Luas Areal, dan Produksi Aren............................... 38 Data Cu rah Hujan Dal am Ka bu paten Aceh Tenggara Th 20 IO ...... 39 Derajal Keasaman (pH) Tanah di Kabupatcn Aceh Tenggara ........ 40 Keadaan Penduduk di Kabupaten Aceh Tenggara Tahun 20 I 0 ...... 4 I Mata Pencaharian Penduduk Kabupaten Aceh Tenggara Tahun 20 I 0 .... 42 Jumlah Unit Usaha Pengolahan Area.............................................. 42 Urutan Skor Bobot Faktor Strategi Ekstemat.................................. 45 Urutan Skor Bobot Faktor Strategi Internal .................................... 47 Rekapitulasi Nilai Total Attractiveness Score (f AS) dan Urutan Prioritas Dari setiap Formulasi Strategi ........................................ 49

vi UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 11: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

DAFI'AR GAMBAR

Gambar I . Kerangka Pcmikiran .................. ........................................... ............... 5 Gambar 2. Model Manajemen Stratcgis ............................................................... 12 Gambar 3. Perubahan dan Penyediakan Barang Pada Kondisi Harga ................. 17 Gambar 4. Diagram Analisa TOWS..................................................................... 19 Gambar 5. Diagram Alir Pembuatan Gula Aren ........................................ ... ...... 24 Gambar 6. Diagram Alir Proses Pemasaran ....................................................... 27 Gambar 7. Matriks TOWS Pengembangan Usaha Gula Aren.............................. 48

vii UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 12: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

1.1. Latar Belakang

BAB I

PENDAHULUAN

Pembangunan adalah koosep normatif yang hasilnya tidak saja

diperlihatkao dari besamya pcrtumbuhan tetapi harus tercermin juga pada

reningkatan kesejahteraao masyarakat. Pembangunan sektor agribisnis pertan ian

sangat besar perananya, mengingat saat ini sektor agribisnis pertanian merupakan

pcnyumbang terbesar dalam struktur ekonomi Demikian juga dalam penyerapan

� kerja, kesempatan berusaha, serta berinvesatasi.

Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah dan

Und!mg-undang Nomor 25 Tahun 1999 tentang Perimbangan Keuangan Pusat dan

Daerah. memberikan kesempatan pada claerah untuk mengelola dan

�tkan segala potensi yang dimiliki untuk dimamfaatkan secara

bc:<..anggungjawab. Hal ini dimungkinkan karcna di dalam undang-undang

renebut. daerah diberi kesempatan untuk memamfaatkan potensi yang ada untuk

� mcmbiayai sendiri kegiatan pembangunannya.

Salah satu produk hasil pertanian dan pengolahannya di Kabupaten Aceh

Tct!�ara adalah gula aren. Aren dcngan nama ilmiah Arenga pin11ata sudah sejak

b:m dikenal para petani kita sebagai tanaman bernilai ekonomis. Namun hingga

lini masukan ilmu dan teknologi pada aren masib sangat minimum, berbeda

l!epn kelapa dan kelapa sawit, tanaman sefamili aren. Jumlahnya secara pasti

b:!::m diketahui tapi diyakini potensi aren di Indonesia, khususnya di Kabupaten

Acdi Tenggara cukup besar.

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 13: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Agribisnis berbasis aren menghasilkan produk utama gula aren atau gula

lristal yang bisa menjadi sumber gula altematif'; seisin itu nira aren dapal diolah

mmjadi etanol, sumber energi yang bisa diperbarui. Selain mengbasilkan gula dan

ctanol, pohon aren juga bisa memproduksi Ii� ijuk, daun untuk atap rumah,

tolang kaling dan kayu dengan kualitas sangat baik.

Tanpa disadari aren mempunyai potensi yang cukup besar, baik dari segi

elonorni, pemeralaan pendapatan, dan penanggulangan kerniskinan, serta

pelestarian lingkungan. Dari segi ckonorni, aren melalui suatu proses sangat

sederhana mengbasilkan nira sebagai produk utama yang bisa diproses menjjadi

pila aren sebagai pengganti gula putih dan etanol yang sangat penting untuk

energi. Dari segi pcmerataan pendapatan, aren diusahakan petani-petani kccil dan

kebanyakan masih belwn dibudidayakan dan turnbub liar di hutan-hutan sekitar

pcmukiman, karena itu produk-produk ekonornis tadi dimanfaatkan rakyat yang

berpcnghasilan rendah. Jadi aren ini dapat dijadikan program penanggulangan

pengangguran dan kemiskinan di pedesaan. Dari segi kelestnrian lingkungan, aren

cmbuh subur bersama-sama pohon lain. Oleh karena itu. aren mampu

mcnciptakao ekologi yang baik sehingga tercipta keseimbangan biologi. Di

s:i:::i;-ng itu. karena dia tumbub berswna-sama pohon lain dapal menjadi penahan

c yang baik dan aren relatif sulil unluk terbakar.

\1asalah pengembangan dan pemasaran gula aren dan produknya adalah

p:uerapan ilmu pengetahuan dan scntuhan teknologi terhadap budidaya aren dan

• ,• sui pengolahnnnya masih sangat minim dibandingkan kelapa sawit, kelapa,

ttl>u. Dalam pengembangan budidaya aren, bal pertama yang diperlukan

.:z1'1 �leksi tanaman yang mempunyai produktivitas tinggi dan cara

2

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 14: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

DAFTAR PUSTAKA

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Aceh Tengga.ra. 2010. Aceh Tenggara Dalam Anglea, Kutacane.

Craig, J.C. dan Robert M. Grant. 1993. Manajemen Strategi PT.Gramedia, Jakarta.

David, F.R. 2002. Manajemen Strategis Konsep. Alexander Sindoro. Penterjemah Agus Widyantoro. Penyunting PT. Prehalindo, Jakarta.

Done, A. Usman. 2003. Karya ilmiah Sebuah Model Aplikasi Teknik Analisis Manajemen Metode Kuadran SWOT dan Analisis Multi Faktor. Medan.

Downey, Davis and W. Erikson Steven. 1999. Manajemen Agribisnis Terjemahan Dandan S. Ruchirdayat Danclan, Alfonsius Sirait Erlangga Jakarta.

Gurnbira Said, E. Dan A.h. Intan. 2001. Manajemen Agribisnis. PT. Gbalia lndonesia, Jakarta

Gultinan, P.Y. dan Paul W. Gordo. 1992. Strategi dan Program Manajemen Pemasaran. Alib babasa : agus Maulana. Cetakan ke-2. Gelora Aksara Pratama, Jakarta.

Handayaningrat, Soewarno. 1993. Dasar-Dasar Organisasi Dalam Pembangrman Nasional. Gunung Agung. Jakarta.

Jauch, L. R dan W. F. Glueck. 1999. Manajemen Strategi don Kebijakan Perusahaan. Edisi Ketiga. Erlangga. Jakarta

Kartajaya, H. 1996. Marketing Pius 2000, Siasat Memenangkan Persaingan Global. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Kotler. P. 1994. Manajemen Pemasaran, Analisis, Perencanaan dan Pengendalian. Jilid I, Edisi kelima Erlangga jakarta

------, 1998. Pemasaran Keunggulan Bangsa. PT. Prenhalindo. Jakarta.

56

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 15: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

----, 1998. Pemasaran Keunggulan Bangsa. PT. Prenhalindo. Jakarta.

--------, 1999. Marketing. nllid I. Alih Bahasa : Herujati Purwoko. Erlangga, Jakarta.

Kotler, P. dan G. Amstrong. 1997. Dasar-Dasar Pemasaran : Principilis of Marketing 7e. jilid 2. alih bahasa : Alexander Sindoro. Prenhalindo Jakarta.

Pardede, P.M. 2001. Manejemen Strategi.k dan Kebijakan Perusabaan Teori Kebijakan dan Kasus. Lembaga Bisnis dan Ekonomi Universitas Nommeosen. Medan.

Rachman, Benny. 2009. Karakteristik Petani dan Pemasaran Gula Aten di Baoten. Pusat Analisis Sosial Ekonomi dan Kebijakao Pertaniao. Bogor

Rangkuti, F. 2003. Analisis SWOT, Teknik Membedah Kasus Bisnis PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta

Saragih, B. 2000. Agro industri suaktu sektor yang memimpin dalam PJPT D.

Soesono, Slamet. 2000. Bertanam Aren. Penebar Swadaya. Jakarta

Soekartawi,2002. Meno/eh lwnbali Sek/or Pertania1t PT. Raj Grafindo Persada, Jakarta.

--------, 2003. Agribisnis, Teori & Aplik.asinya. PT. Raja Grafindo persada, Jakarta

Sumardjo, J. Sulaksana dan W. A. Dannono, 2004. Teori dan Praktik Kemifraan Agriblsnis. Penebar Swadaya. Jakarta.

Swastba, B. 1996. Aza.v-Azas Marketing. Edisi 3. Liberty, Yogyakarta. Tjiptono, Fandy, 1997. Strategi Pemasaran. ANDI. Yogyakarta.

Umar, H. 2001. Strategik Management in Action. PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

57

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 16: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Wikipedia. 2010. Enau. http://id.wikioedia.org/wiki/Enau

Zuhri, Sepudin. 2008. Gula Aren Laris http:1 '"cb.b1snis.comicdisi cetak/edis barianllaooran­khusus lid735 I 6.html

Manis.

58

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 17: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran I: KUISUONER

(Pembobotan fnktor Strategis)

ldentitas Responden

Nama

Alamat

Jabatan

Petunjuk Pengisian :

I . Bapak/ibu diminta untuk memberikan penilaian pada masing-masing faktor strategis internal dan ekstemal dengan cars membcrikan nilai sebagai berikut :

• Nilai I jika faktor pada kolom kurang penting di banding faktor pada baris - Nilai 2 jika faktor pada kolom sama pentingnya dengan fak-tor pada baris - Nilai 3 jika faktor pada kolom lebih penting dibanding pada faktor baris

2. Jawaban merupakan pendapat pribadi responden

3. Terimakasih atas partisipasi bapak/ibu, semoga kesuksesan menjadi milik kita semua

60

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 18: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 2 : ATIRACTIVE SCORE

ldentitas Responden

Nama Alamat Jabatan

Tentukan Atractive Score (AS) atau daya tari.k dari masing-masing faktor ekstemal dan faktor internal, dengan cara :

Pilihan Attractive Score (AS) untuk Internal dan ekstemal terdiri dari :

a. Nilai I berarti tidak menarik

b. Nilai 2 berarti agak menarik

c. Nilai 3 berarti menarik

d. Nilai 4 berarli sangat menarik

61

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 19: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 3 : Sttategi I

Attractive Score Strategi Penetrasi dan oengembangan pasar

I 2 3 4 Faktor Internal A Gula merah meruoakan komoditas scjarah B Visi dan misi kabuoaten c Ketersediaan lahan oertanian D Kondisi alam E Teknolo2i tepat 2Wla F Tena2a keria G Lcmba2a nl'!nelitian dan nen2embanaan H Organisasi perajin,kelembagaan ekonomi

belum berfunt!Si baik I Rendahnya pengetahuan clan ketrampilan

manajemen J Keriasama denoan pihak ketioa K Pembinaan intensif baoi · aula merah L Kctersediaan bahan bak.u M Dukunll.an sarana clan orasarana N Rendahnva Produktivitas l!Ulamerah

Faktor Ekstemal A Penniotaan oasar terhadap irula merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Keamanan sosial,politik clan kearnanan yang

kondusif D Perkembangan haiga gula merah/fluktuasi

haroa E Adanva produksi substitusi F Standar mutu G Lemahnva dukun2an oerbankan H Kebiiakan nemerintah

62

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 20: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 4 : Strategi 2

Attractive Score Strategi Pengembangan Produk:

l 2 3 4 Faktor Internal A Gula merah meru . komoditas seiarah B Visi dan misi kabunaten c Ketersediaan lahan nertanian D Koadisi alam E Teknologi teoat ouna F Tenaga keria G Lembal!.a nenelitian dan nengemban11;an H Organisasi perajin,kelembagaan ekon omi

belurn berfunl!Si baik I Rendabnya pengetahuan dan ketrampilan

manaiemen J Keriasama demi.an oihak keti11;a K Pembinaan intensifbal!'i oengusaha QUfa merah L Ketersediaan bahan baku M 0 .. 1.-,,ft- an sarana dan orasarana N Rendahnya oroduktivitas nenQUSaha gulamerah

Faktor Eksternal A Pennintaan =�ar terhadao QUfa merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Keamanan sosial,politik dan keamanan yang

kondusif D Perkembangan harga gula me rah/fl uk:tuasi

harl!.a E Adanya produksi substitusi F Standar mutu

G Lemahnya dukun2an oerbankan H Kebiiakan oemerintah I

63

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 21: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 5 : S trategi 3

Attractive Score Strategi Penyediaan kredi t modal usaha

I 2 3 4 Faktor Internal A Gula merah merupakan komoditas sejarah B Vis.i dan misi kabupaten c Ketersediaan lahan oertanian D Kondisi alam E Teknolo_gi teoat _guna F Tenau.a keria G Lembau.a nenelitian dan oen11.emban2an H Organisasi perajin,kelembagaan ekonomi

belum berfunusi baik I Rendahnya pengetahuan dan ketrampilan

manaiemen 1 Keriasama den2an oibak keti2a K Pembinaan intensifbao1 aha 1mla merah L Ketersediaan bahan baku M Dukun2an sarana dan prasarana N Rendahnva oroduktivitas nemrusaha srulamerah

Faktor Ek.sternal A Permintaan oasar terhadap 2Ula merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Keamanan sosial,politik dan keamanan yang

kondusif D Perkembangan harga gula merah/fluktuasi

har2a E Adanva oroduksi substitusi F Standar mutu G Lemahnva dukunitan oerbankan H Kebiiakan nemerintah I

64

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 22: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 6 ; Strategi 4

Strategi pengembangan Attractive Score SDMdan

R&D 1 2 3 4

Faktor Internal A Gula merah merupakan komoditas sejarah B Visi dan misi kabupaten c Ketersediaan lahan oertanian D Kondisi alam E TelcnololZi tenat guna F Tenaga kerja G Lembaga oenelitian dan .-.oembanoan H Organisasi perajin,kelembagaan ekonomi

belwn berfun11si baik I Rendahnya pengetahuan dan ketrampilan

manajemen J Keriasama denl!llll pihak keti2a K Pembinaan intensif ba2i nenllll.Qaha au la merah L Ketersediaan bahan baku M Dukun2an sarana dan orasarana

N Rendahnva oroduktivitas oen aulamerah

Faktor Ekstemal A Permintaan oasar terhadap lrula merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Keamanan sosial,politik dan keamana.n yang

kondusif D Perkembangan harga gula merah/fluktuasi

har2a E Adanva oroduksi substitusi F Standar mutu G Lemahnva dukun2an nerbankan H Kebiiakan nemerintah I

65

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 23: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 7 : Strategi 5

Strategi Menjal in Attractive Score Kernitraan atau

keriasama I 2 3 4

Faktor Internal A Gula merah merupakan komoditas seiarah B Visi dan misi kabuoaten c Ketersediaan lahan oertanian D Kondisi alam E Teknolom teoat 2una F T=a keria G Lemba2a neneliti an clan oeo2emban2an H Organisasi perajin,kelcmbagaao ekonomi

belwn berfun25j baik I Rendahnya pengctahuan clan ketrampilan

manaiemen J Keriasarna deooan oibak keti2a K Pembinaan intensifba2i aha 1?Ula merah L Ketersediaan bahan baku M Dukuogao sarana dan orasarana N Rendahnva oroduktivitas oen2usaha eulamerah

Faktor Ekstemal A Permintaan oasar terhadao 2Ula merah B Konstribusi komoditas gulamcrah terhadap

PAD c Kearnanao sosial,politik dan kcamanan yang

kondusif D Perkembangan harga gula merah/fluktuasi

harga E Adanya oroduksi substitusi F Standar mutu G Lemahnva dukun2an oerbankan H Kebijakan oemerintah I

66

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 24: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Larnpiran 8 : Strategi 6

Attractive Score

Faktor Internal A B c D E F G H

I

J K L M N

Gula merah meru ' komoditas seiarah Visi dan misi kabuoaten Ketersediaan lahan oertanian Kondisi aJam Teknolom teoat l!Ulla Tenaga kerja Lembaga oenelitian dan oengembangan Organisasi perajin,kelembagaan ekonomi belum berfun2si baik Rendahnya pengetahuan dan ketrampilan

manaicmen Keriasama dengan pihak ketiga Pembinaan intensif ba2i nen Ketersediaan bahan baku Dukum.!an sarana dan orasarana Rendahnya oroduktivitas nen

· aula merah

·• oulamerah

Faktor Ekstern1l A Permintaan nasar terhadap trula merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Kcamanan sosial,politik dan kearoanan yang

kondusif D Perkcmbangan harga gula merah/fluktuasi

har11a E Adanva oroduksi substitusi F Standar mutu G Lemahoya d lliamgan oerbankan H Kebiiakan ocmeriniah I

Peninglcatan Produktivitas dan Mutu

Gulamerah 1 2 3 4

67

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 25: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran 9 : Strategi 7

Fasilitasi penyediaan Attractive Score

sarana produksi dan pembangunan infrastruktur

I 2 3 4 Faktor I ntemal A Gula merah meruoakan lcomoditas seiarah B Visi dan m isi kabunateo c Ketersediaan lahan nertanian D Kondisi alam E Telrnololli teoat 211na F • Tena2a keria G Lemba2a oenelitian dan oeni:temban11an H Organisasi perajin,kelembagaan ekooomi

belum berfuoszsi baik I Reodahnya pengetahuan dan ketrampilan

manaiemen J Keriasama denaan oihak ketie:a K Pembinaan intensifbaai oen ' 1nda merah L Ketersediaan bahan baku M Dukunl!:an sarana dan orasarana N Rendahnya oroduktivitas oen · 1rulamerah

Faktor Eksternal A Pennintaan naAAr terhadao 2u la merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Keamanan sosial,politik dan keamanan yang

kondusif D Perkembangan harga gula merah/flul.."tuasi

bar'm E Adanva oroduksi substitusi F Standar mutu G Lemahnva dukunl!an .

H Kebiiakan oemerintah 1

68

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Page 26: STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GULA AREN DIKABUPATEN …

Lampiran I 0 : Strategi 8

Pemamfaatan kondisi Attractive Score a!wn, kcterscdiaan lahan

dan lenaga kcrja

I 2 3 4 Faktor Internal A Gula merah merunakan komoditas seiarah B Visi clan misi kabunaten c Ketersecliaan lahan oertanian D Kondisi alam E Teknoloai teoat ouna F T ena2a keri a G Lembaoa nenelitian clan nenaembanoan H Organisasi perajin,kelembagaan ekonomi

belum berfungsi baik I Rendahnya pengetahuan dan ketrampilan

manaiemen J Keriasama deogan oihak keti2a K Pembinaan intensifba2i oen2usaha gula merah L Ketersediaan bahan balcu M Dulrunaan sarana dan orasarana N Rendahnya produktivitas oen gulamerah

Faktor Ekstcrnal A Permintaan oasar tcrhadap aula merah B Konstribusi komoditas gulamerah terhadap

PAD c Keamanan sosialpolitik dan keamanan yang

kondusif D Perkembangan harga gula merah/Ouktuasi

harga E Adanya oroduksi substitusi F Standar mutu G Lemahnya dukunJ."tan oerbankan H Kebijakan oemerintah I

69

UNIVERSITAS MEDAN AREA