soal uas ta sutrisno

2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA PROGRAM SARJANA AKUNTANSI UJIAN TENGAH SEMESTER Mata kuliah: Teori Akuntansi Dikumpulkan: sesuai perjanjian Dosen: Prof. Dr. Sutrisno T., S.E, M.Si, Ak Sifat: Takehome Exam 1. Perkembangan teori akuntansi dapat dikelompokkan ke dalam teori akuntansi tradisional dan teori akuntansi positif. Jelaskan secara singkat dengan argumen yang mendukung! 2. Saat ini sedang terjadi pergeseran pelaporan keuangan menuju ke arah paradigma perspektif pengukuran. Perspektif pengukuran dan perspektif informasi dibahas secara terpisah dalam literatur akuntansi. Setiap perspektif tidak mempertimbangkan aspek yang ditawarkan oleh perspektif yang lainnya. Setujukan saudara? Berikan komentar! 3. Seperti dalam studi Ball dan Brown (1968) mengapa reaksi pasar terjadi sebelum pengumuman (laba) itu sendiri dilakukan. Di dalam short window dan long window dalam pengujian reaksi pasar, mana yang memberi bukti yang lebih kuat atas usefulness informasi akuntansi. 4. Jelaskan perkembangan teori akuntansi positif dan hubungannya dengan kemajuan riset akuntansi dan pasar modal! 5. Pengungkapan informasi akuntansi dapat dikelompokkan ke dalam pengungkapan wajib (mandatory) dan sukarela (voluntary). Jelaskan menurut pendapat saudara! 6. Dalam EMH seharusnya tidak ada reaksi pasar atas perubahan prosedur akuntansi, tetapi mengapa manajer masih melakukan manajemen laba. 7. Konsep historical cost sering mendapat kritik tajam karena dianggap sudah ketinggalan jaman dan tidak relevan dalam menyajikan informasi

Upload: yudistira

Post on 17-Feb-2015

407 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Terima Kasih

TRANSCRIPT

Page 1: SOAL UAS TA SUTRISNO

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PROGRAM SARJANA AKUNTANSI

UJIAN TENGAH SEMESTER

Mata kuliah: Teori Akuntansi Dikumpulkan: sesuai perjanjian

Dosen: Prof. Dr. Sutrisno T., S.E, M.Si, Ak Sifat: Takehome Exam

1. Perkembangan teori akuntansi dapat dikelompokkan ke dalam teori akuntansi tradisional dan teori

akuntansi positif. Jelaskan secara singkat dengan argumen yang mendukung!

2. Saat ini sedang terjadi pergeseran pelaporan keuangan menuju ke arah paradigma perspektif

pengukuran. Perspektif pengukuran dan perspektif informasi dibahas secara terpisah dalam literatur

akuntansi. Setiap perspektif tidak mempertimbangkan aspek yang ditawarkan oleh perspektif yang

lainnya. Setujukan saudara? Berikan komentar!

3. Seperti dalam studi Ball dan Brown (1968) mengapa reaksi pasar terjadi sebelum pengumuman (laba)

itu sendiri dilakukan. Di dalam short window dan long window dalam pengujian reaksi pasar, mana yang

memberi bukti yang lebih kuat atas usefulness informasi akuntansi.

4. Jelaskan perkembangan teori akuntansi positif dan hubungannya dengan kemajuan riset akuntansi dan

pasar modal!

5. Pengungkapan informasi akuntansi dapat dikelompokkan ke dalam pengungkapan wajib (mandatory)

dan sukarela (voluntary). Jelaskan menurut pendapat saudara!

6. Dalam EMH seharusnya tidak ada reaksi pasar atas perubahan prosedur akuntansi, tetapi mengapa

manajer masih melakukan manajemen laba.

7. Konsep historical cost sering mendapat kritik tajam karena dianggap sudah ketinggalan jaman dan tidak

relevan dalam menyajikan informasi akuntansi. Jelaskan pendapat saudara baik setuju maupun yang

tisak setuju!

8. Isu tentang IFRS, IAS, harmonisasi dan konvergensi terkait erat dengan faktor budaya (culture)

antarnegara. Berikan penjelasan singkat tentang isu-isu tersebut.

9. Saat ini topik CSR banyak dibahas dan banyak juga perusahaan yang melaksanakan tanggungjawab

sosialnya, namun Bapepam sendiri belum mewajibkan seluruh perusahaan publik untuk mengungkapkan

kegiaitan CSR-nya, karena beberapa alasan. Berikan penjelasan singkat tentang isu CSR dan

keterkaitannya dengan GCG (Good Corporate Government) yang saudara fahami.

Page 2: SOAL UAS TA SUTRISNO

10. Standar akuntansi dimaksudkan untuk meregulasi praktik, jelaskan perlu/tidaknya regulasi ini, dan siapa

yang harus meregulasi. Uraikan jika terlalu banyak standar akuntansi, dan dampaknya dalam praktik,

serta alternatif cara mengatasinya.

BONUS

Jika salah satu dari 10 soal di atas tidak anda sukai, ajukan soal ke-11 yang terdiri atas dua pertanyaan yang anda sangat senang, tertarik, atau terusik dan anda sangat tahu jawabannya dengan baik.

a. Tulis pertanyaan tersebut dengan kalimat yang baik. b. Jawablah pertanyaan tersebut selengkap-lengkapnya.

Hanya 10 soal dan satu bonus, anda cukup mengerjakan 10 soal saja.

Notes: tulis nama, anggota diskusi (maks. 4 orang), kerjakan di kertas kwarto, jarak 1 spasi, huruf times new roman, font 12, dan setiap halaman diberi nomor halaman. Walaupun jawaban merupakan hasil diskusi, tetapi bentuk jawaban dan kalimat dalam pekerjaan tidak boleh sama persis.

SELAMAT BEKERJA