skenario pembelajaran

13
Name : Rifqiyatun Nuriyah NIM : 120321419992 OFF : B Prodi : Physics Educations RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SMA Kelas/ Semester : XII/I Mata Pelajaran : Fisika Tema : Gelombang Bunyi Pertemuan ke : 1 Alokasi Waktu : 3 x 45 menit A. KOMPETENSI INTI KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan

Upload: rifqiyah

Post on 15-Dec-2015

337 views

Category:

Documents


42 download

DESCRIPTION

SKENARIO PEMBELAJARAN

TRANSCRIPT

Page 1: SKENARIO PEMBELAJARAN

Name : Rifqiyatun Nuriyah

NIM : 120321419992

OFF : B

Prodi : Physics Educations

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA

Kelas/ Semester : XII/I

Mata Pelajaran : Fisika

Tema : Gelombang Bunyi

Pertemuan ke : 1

Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,

peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan

pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai

permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial

dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam

pergaulan dunia.

KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,

prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan,

teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,

kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan

kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian

yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan

masalah

KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak

terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara

Page 2: SKENARIO PEMBELAJARAN

mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR

1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur;

teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif;

inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud

implementasi sikap dalam melakukan percobaan, melaporkan, dan

berdiskusi.

2. Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dalam teknologi.

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

1. Kognitif

a. Produk

Menjelaskan konsep dan prinsip gelombang bunyi pada pipa

organa.

Menyebutkan dan mencirikan jenis-jenis pipa organa.

Memahami karakteristik panjang gelombang pada pipa organa

terbuka.

Memahami karakteristik frekuensi pada pipa organa terbuka.

Memahami pengaruh panjang kolom udara pipa organa terhadap

titi nada yang dihasilkan oleh pipa organa.

b. Proses

Menunjukkan hubungan panjang kolom udara pipa organa terhadap

titi nada yang dihasilkan oleh pipa organa.

Membuat laporan hasil percobaan.

Menampilkan laporan hasil percobaan.

2. Psikomotor

Melakukan percobaan hubungan antara panjang kolom udara pipa

organa dengan titi nada yang dihasilkan oleh pipa organa.

Mengkaji ulang hasil percobaan secara individu di depan kelas.

Page 3: SKENARIO PEMBELAJARAN

3. Afektif

a. Karakter

Melakukan percobaan hubungan antara panjang kolom udara pipa

organa dengan titi nada dan hubungan antara amplitudo terhadap

kuat nada yang dihasilkan oleh pipa organa dengan penuh rasa

ingin tahu; jujur; teliti; dan bertanggung jawab.

b. Keterampilan Sosial

Membandingkan hasil percobaan antar kelompok melalui

presentasi.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Kognitif

Setelah proses mencari informasi, menanya, berdiskusi, dan

melaksanakan percobaan siswa mampu menjelaskan prinsip/

syarat timbulnya gelombang bunyi pada pipa organa dengan benar.

Setelah mengkaji pustaka secara mandiri, siswa dapat

menyebutkan jenis-jenis pipa organa berdasarkan keadaan kolom

udara dengan tepat, yakni pipa organa terbuka dan tertutup.

Setelah mengkaji pustaka secara mandiri, siswa dapat

menentukan panjang gelombang nada dasar pada pipa organa

terbuka dengan benar.

2. Psikomotor

Setelah melakukan percobaan siswa dapat menunjukkan dengan

benar bahwa hubungan panjang kolom udara pipa organa terhadap

titi nada yang dihasilkan oleh pipa organa dengan adalah

berbanding terbalik.

3. Afektif

a. Karakter

Setelah melihat tayangan video dari guru, siswa dapat

melakukan percobaan menentukan hubungan panjang kolom

dengan titi nada pada pipa organa dengan kreatif dan penuh rasa

ingin tahu; jujur; teliti; dan bertanggung jawab.

Page 4: SKENARIO PEMBELAJARAN

b. Keterampilan Sosial

Setelah menampilkan laporan hasil percobaan,siswa dapat

membandingkan hasil percobaan antar kelompok melalui

presentasi dengan baik dan benar .

E. MATERI PEMBELAJARAN

1. Materi Fakta

Gambar/ video dan praktek mengenai gelombang bunyi pada pipa

organa terbuka dan pipa oragana tertutup.

2. Materi Konsep

Gelombang Bunyi

Pipa Organa

Pipa Organa Terbuka dan Pipa Organa Tertutup

Titi Nada

Frekuensi Bunyi

Panjang Kolom Udara

F. METODE PEMBELAJARAN

1. Metode : - Eksperimen

- Pengamatan

- Diskusi

- Tanya jawab

- Penugasan

- Pretest dan posttest

2. Model : - pembelajaran CBSA

- diskusi kelas dengan inquiry

G. Media, Alat dan Sumber Belajar

Media

o LKS

Page 5: SKENARIO PEMBELAJARAN

o Power point

o Video

Alat/Bahan

LCD

Laptop

Gunting

Sedotan

Mistar

Sumber belajar

Buku Fisika kelas XII Penerbit Erlangga

http://youtube.com

http://google.com

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KegiatanDeskripsi Kegiatan Alokasi

WaktuGuru Siswa

Pendahul

uan

1. Memberi salam

2. Guru

menginformasikan

tujuan pembelajaran

yang ingin dicapai,

yaitu mengenai

gelombang bunyi

pada pipa organa.

3. Guru menanyakan

materi yang telah

dipelajari untuk

mengingatkan serta

memberikan bekal

1. Siswa memperhatikan

apa yang disampaikan

oleh guru.

2. Siswa menganalisis

peristiwa-peristiwa

pada video.

3. Menuliskan jawaban

pertanyaan dari hasil

mengamati dan mengan

apa yang mereka dapat

dari video.

2 menit

Page 6: SKENARIO PEMBELAJARAN

materi pada siswa.

4. Memberi materi

tentang gelombang

bunyi dan

penggunaan pada

kehidupan sehari-

hari sebagai

pendahuluan masuk

bab dengan

memperlihatkan

video orang bermain

recorder yang

terdapat pada CD

interaktif.

5. Memberikan

pertanyaan kepada

siswa untuk

menuliskan hasil

analisis mereka

terhadap video yang

telah ditayangkan.

Inti 1. Memberikan

penjelasan singkat

mengenai jenis-jenis

pipa organa serta

ciri-cirinya.

2. Guru menayangkan

video orang

memainkan

recorder.

3. Guru menanyakan

pada siswa yang

Mengamati

Siswa mengamati video.

Menanya

Siswa menanyakan

perbedaan pipa organa

tebuka dan pipa organa

tertutup.

Siswa menanyakan

perbedaan panjang

gelombang dan frekuensi

pada tiap titi nada pada

10

menit

Page 7: SKENARIO PEMBELAJARAN

dimaksud dengan

kolom udara pada

recorder adalah

panjang kolom dari

lubang tiup hingga

lubang-lubang pada

recorder.

4. Guru menanyakan

perbandingan

panjang kolom udara

antara nada do dasar

dan mi, yakni

panjang kolom udara

nada do dasar lebih

panjang dibanding

dengan panjang

kolom udara nada

mi.

5. Guru menanyakan

perbedaan tinggi

rendah bunyi pada

nada do dan re pada

recorder, yakni nada

mi lebig tinggi

dibanding nada do

dasar.

6. Guru menanyakan

penyebab perbedaan

tinggi rendah bunyi

pada nada do dan mi

disebabkan

perbedaan frekuensi.

pipa organa terbuka.

Mengumpulkan Data

(Eksperimen/Eksplorasi)

Siswa mendiskusikan

dengan kelompoknya

mengenai peristiwa

yang terdapat pada

video pada CD

interaktif.

Siswa mendiskusikan

dengan kelompoknya

LKS yang telah

diberikan oleh guru.

Mengasosiasikan

Siswa mendiskusikan

dengan kelompoknya

mengenai perbedaan

panjang gelombang dan

frekuensi tiap titi nada

pada pipa organa

terbuka.

Siswa mendiskusikan

dengan kelompoknya

mengenai pengaruh

panjang kolom udara

dengan frekuensi tiap titi

nada pada pipa organa

terbuka.

Mengomunikasikan

Siswa mempresentasikan

hasil diskusi kelompok

Page 8: SKENARIO PEMBELAJARAN

7. Guru meberikan

LKS pada siswa,

untuk menentukan

pengaruh hubungan

panjang kolom udara

terhadap titi nada

yang dihasilkan.

8. Mengamati dan

memberikan

perhatian penuh

pada tiap-tiap

kelompok diskusi.

9. Memberikan ulasan

tentang LKS 1.

10. Memberikan reward

pada siswa yang

dapat menjelaskan

hubungan antara

panjang kolom udara

dan titi nada.

tentang pengaruh

panjang kolom udara

dengan frekuensi pada

tiap titi nada pada pipa

organa terbuka .

Penutup 1. Meminta siswa

untuk

menyimpulkan apa

yang telah dipelajari

pada pertemuan kali

ini.

2. Memberikan posttest

berkaitan materi

yang telah diberikan.

1. Menyimpulkan ataupun

merangkum materi

yang telah

disampaikan.

2. Mengerjakan tugas

yang diberikan oleh

guru untuk

dikumpulkan pada

pertemuan berikutnya.

3 menit