siti amelia

3
SITI AMELIA 1102110108 1. Apa yang dimaksud dengan standar akuntansi ? Standar akutansi merupakan pedoman umum penyusunan laporan keuangan yang merupakan pernyataan resmi tentang masalah akuntansi tertentu yang dikeluarkan oleh badan yang berwenang dan berlaku dalam lingkungan tertentu. biasanya berisi tentang definisi, pengukuran/penilaian, pengakuan, dan pengungkapan elemen laporan keuangan. 2. Siapa yang paling berwenang untuk menyusun standar akuntansi ? Yang berwenang dalam menyusun standar akuntansi adalah Komite Standar Akuntansi Keuangan yang berada di bawah naungan IAI ( Ikatan Akuntansi Indonesia ). 3. Apa cakupan dalam standar akuntansi dan apa tujuan penyusunannya ? Yang mencakup dalam standar akuntansi adalah : SAK (Standar Akuntansi Keuangan), SAK ETAP (Standar akuntansi keuangan entitas

Upload: tiara-amelia

Post on 25-Nov-2015

11 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

SITI AMELIA1102110108

1. Apa yang dimaksud dengan standar akuntansi ?Standar akutansi merupakan pedoman umum penyusunan laporan keuangan yang merupakan pernyataan resmi tentang masalah akuntansi tertentu yang dikeluarkan oleh badan yang berwenang dan berlaku dalam lingkungan tertentu. biasanya berisi tentang definisi, pengukuran/penilaian, pengakuan, dan pengungkapan elemen laporan keuangan.

2. Siapa yang paling berwenang untuk menyusun standar akuntansi ?Yang berwenang dalam menyusun standar akuntansi adalah Komite Standar Akuntansi Keuangan yang berada di bawah naungan IAI ( Ikatan Akuntansi Indonesia ).

3. Apa cakupan dalam standar akuntansi dan apa tujuan penyusunannya ?Yang mencakup dalam standar akuntansi adalah : SAK (Standar Akuntansi Keuangan), SAK ETAP (Standar akuntansi keuangan entitas tanpa akuntabilitas public), SAK Syariah (Standar akuntansi keuangan syariah), SAP (Standar akuntansi pemerintah).Tujuan Penyusunannya :1. Untuk keseragaman laporan keuangan2. Memudahkan penyusunan laporan keuangan3. Memudahkan auditor4. Memudahkan pembaca laporan keuangan untuk menginterpretasikan dan membandingkan laporan keuangan entitas yang berbeda

4. Coba jelaskan secara ringkas sejarah penyusunan standar akuntansi keuangan di Indonesia !Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) adalah organisasi profesi akuntan yang juga merupakan badan yang menyusun standar akuntansi keuangan di Indonesia. Pengembangan standar akuntansi keuangan sejak berdirinya IAI pada tahun 1957 hingga kini pengembangan standar akuntansi ini dilakukan secara terus menerus, pada tahun 1973 terbentuk Panitia Penghimpunan Bahan-bahan dan Struktur GAAP dan GAAS. Kemudian tahun 1974 dibentuk Komite Prinsip Akuntansi Indonesia (Komite PAI) yang bertugas menyusun standar keuangan. Komite PAI telah bertugas selama empat periode kepengurusan IAI sejak tahun 1974 hingga 1994 dengan susunan personel yang diperbaharui. Selanjutnya, pada periode kepengurusan IAI tahun 1994-1998 Nama Komite PAI diubah menjadi Komite Standar Akuntansi Keuangan (Komite SAK), kemudian pada kongres VIII, tanggal 23-24 September 1998 di Jakarta, Komite SAK diubah menjadi Dewan Standar Akuntansi Keuangan untuk masa bakti 1998-2000 dan diberikan otonomi untuk menyusun dan mengesahkan PSAK.

5. Jelaskan : a. PSAK eksplorasi b. Jasa eksplorasi

http://dhiasitsme.wordpress.com/2011/10/25/standar-akuntansi-keuangan-sak/http://fathir32.wordpress.com/2011/04/01/konvergensi-standar-akuntansi-di-indonesia-ke-ifrs/http://uciikhusy.wordpress.com/2012/02/09/standar-akuntansi/