proposal field trip

13
PROPOSAL FIELD TRIP Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi TerbarukanASOSIASI PANAS BUMI INDONESIA-SM UPN “VETERAN” YOGYAKARTA

Upload: fahmi-tamimi

Post on 09-Jul-2016

294 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

conto proposal fieldtrip/kunjugan industri

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Field Trip

PROPOSAL FIELD TRIP “Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik Lapangan Panas Bumi

Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”

ASOSIASI PANAS BUMI INDONESIA-SM UPN “VETERAN” YOGYAKARTA

JURUSAN TEKNIK PERMINYAKAN

FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”

YOGYAKARTA

2016

Page 2: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kekuatan kepada

kami sehingga proposal kegiatan Field Trip “Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit

Listrik Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Asosiasi Panas

Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta ini dapat diselesaikan dengan baik.

Kami mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Ir. Sari Bahagiarti K., M.Sc. selaku Rektor UPN "Veteran" Yogyakarta

2. Dr. Ir. Hj. Dyah Rini Ratnaningsih, MT. selaku Dekan Fakultas Teknologi Mineral

UPN "Veteran" Yogyakarta

3. Dr. Ir. H. KRT Nur Suhascaryo, MT. selaku Ketua Jurusan Teknik Perminyakan

UPN "Veteran" Yogyakarta

4. Dosen Pembimbing Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta Dr. Ir.

H. KRT Nur Suhascaryo, MT.

5. Semua pihak yang menyukseskan kegiatan ini baik langsung maupun tidak langsung.

Kami memohon maaf apabila di dalam penyusunan proposal ini masih terdapat

kekurangan dan kesalahan penulisan.

Demikian yang dapat kami sampaikan, atas perhatiannya kami mengucapkan

terimakasih.

Yogyakarta, 4 April 2016

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Ketua Panita

Ari Aryadi113 140 128

Page 3: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

I. LATAR BELAKANG

Kebutuhan akan energi listrik setiap tahun meningkat dan keterbatasan dalam

penyediaan energi dari sektor energi fosil menyebabkan semakin dicarinya sumber energi

alternatif terutama kearah sumber energi non minyak bumi, salah satunya energi panasbumi.

Indonesia terletak berdekatan dengan daerah pertemuan lempeng tektonik aktif,

memberikan kontribusi yang besar akan potensi panasbumi. Potensi yang dimiliki Indonesia

adalah kurang lebih 28.000 MW dan memiliki nilai strategis yang dapat dimanfaatkan untuk

memenuhi kebutuhan energi listrik. Selain itu, keunggulan dari energi ini adalah merupakan

clean energy dan aman bagi lingkungan. Maka sudah saatnya pengetahuan tentang keilmuan

dibidang ini mulai diperkenalkan secara luas.

Dalam rangka mengenalkan energi panasbumi pada mahasiswa UPN “Veteran”

Yogyakarta maka organisasi Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta

yang bernaung dibawah Himpunan Mahasiswa Teknik Perminyakan berniat mengadakan

field trip dengan tujuan dapat meninjau lebih langsung fasilitas produksi, kegiatan hulu

energi panasbumi hingga kinerja dari PLTP itu sendiri. Sasaran lain dari kegiatan fieldtrip ke

Star Energy Geothermal, Wayang Windu adalah untuk menyempurnakan pengetahuan yang

didapatkan diperkuliahan terkait kegiatan hulu di industri panasbumi serta mengetahui bentuk

riil dari alat alat yang digunakan dalam industri panasbumi.

Kunjungan (field trip) ke Star Energy Geothermal, Wayang Windu ini merupakan

salah satu bagian dari program kerja dan sarana yang telah dicanangkan oleh Asosiasi Panas

Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta baik khususnya dan seluruh mahasiswa

Teknik Perminyakan UPN “Veteran” Yogyakarta pada umunya. Kegiatan ini berfungsi untuk

menumbuh kembangkan minat para mahasiswa terhadap energi terbarukan terutama energi

panasbumi, serta memberikan gambaran visual nyata akan kegiatan di industri panasbumi.

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Page 4: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

II. NAMA KEGIATAN

Field Trip “Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik Lapangan

Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”

III. TUJUAN KEGIATAN

1) Menumbuh kembangkan minat Mahasiswa Teknik Perminyakan UPN “Veteran”

akan energi panasbumi yang ramah lingkungan dan terbarukan.

2) Memperkenalkan aktifitas produksi dan pembangkit listrik lapangan panas bumi

3) Sebagai penunjang materi mata kuliah bidang keahlian panasbumi.

IV. SASARAN KEGIATAN

Mahasiswa Teknik Perminyakan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran”

Yogyakarta.

V. PELAKSANAAN KEGIATAN

Field Trip akan dilaksanakan pada:

Hari : Senin - Selasa

Tanggal : 9 Mei 2016 – 10 Mei 2016

Tempat : STAR ENERGY GEOTHERMAL, WAYANG WINDU

Peserta : 35 Mahasiswa Teknik Perminyakan “Veteran” Yogyakarta.

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Page 5: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

VI. SUSUNAN ACARA

No Waktu (WIB) Kegiatan Penanggung Jawab

Senin, 09 Mei 2016

1. 18.00

Kumpul di Himpunan Jurusan Teknik Perminyakan UPN “Veteran” Yogyakarta dan Persiapan Menuju Daerah Pangalengan

Yudha

2 18.30 Perjalanan Menuju Pangalengan, Jawa Barat Yudha

Selasa, 10 Mei 2016

3 04.30 Tiba di Pangalengan, Jawa Barat Tangguh

4 05.00 Ishoma Tangguh

5. 05.10 Melanjutkan Perjalanan Rian

6. 06.30 Tiba di Wayang Windu Rian

7. 06.40 Breakfast Fahmi

8. 07.15 Pengarahan Safety Guidence Rian

9. 07.35 Pengenalan Perusahaan Rian

10. 08.10Pemberian materi dan Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik Lapangan Panas Bumi

Rian

11. 12.00 Ishoma Fahmi

12. 12.30 Tinjauan Power Plant Rian

13. 14.30 Penutupan dan Pemberian Momento Joko

14. 15.30 Ishoma Tangguh

15. 16.00 Perjalanan pulang Yudha

16. 19.00 Ishoma Tangguh

17. 19.30 Melanjutkan perjalanan menuju Yogya Yudha

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Page 6: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

VII. SUSUNAN KEPANITIAAN

Susunan Panitia Field Trip

“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”

Asosiasi Panas Bumi Indonesia- Seksi Mahasiswa

Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

Penasehat/Ketua Jurusan Teknik Perminyakan

Dr. Ir. H. KRT Nur Suhascaryo, MT.

Dosen Pembimbing Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta

Dr. Ir. H. KRT Nur Suhascaryo, MT.

Ketua Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta

Wahyu Nugraha (NIM. 113 130 073)

Panitia Pelaksana :

Ketua Pelaksana : Ari Aryadi (NIM. 113 140 128)

Sekretaris : Adityo S. Nento (NIM. 113 140 060)

Bendahara : Wafindra Prabadita (NIM. 113 140 027)

Acara : Aditya Yudha (NIM. 113 130 040)

Perlengkapan : Joko Sriyanto (NIM. 113 130 129)

Transportasi : Erdhianto Zaky S. (NIM. 113 140 122)

Hubungan Masyarakat : Andreas Setia Atmaja (NIM. 113 141 002)

Kesekretariatan : F. Novalita Bahar G. (NIM. 113 130 022)

Publikasi dan Dokumentasi : Adam Farizi Ergyansyah (NIM. 113 140 125)

Konsumsi : Fahmi Tamimi el M. (NIM. 113 130 149)

Koordinator lapangan : M.Rian Anshari (NIM. 113 140 004)

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Page 7: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

VIII. ANGGARAN DANA

No. Nama Barang Jumlah Harga Satuan Harga Total

I Perlengkapan

1 Momento 1 Rp 100,000 Rp 100,000

2 Sertifikat 35 Rp 4,000 Rp 140,000

3 Stand Banner 1 Rp 150,000 Rp 150,000

4 Block Note 35 Rp 3,000 Rp 105,000

5 Polo Shirt 36 Rp 65,000 Rp 2,340,000

SUB TOTAL Rp 2,835,000

II Sekretariatan

1 Kertas A4 1 Rp 35,000 Rp 35,000

2 Tinta Printer 2 Rp 50,000 Rp 100,000

SUB TOTAL Rp 135,000

III Konsumsi

1 Snack Sore 40 Rp 5,000 Rp 200,000

2 Makan Pagi 40 Rp 15,000 Rp 600,000

3 Makan Siang 40 Rp 15,000 Rp 600,000

4 Makan Malam 40 Rp 15,000 Rp 600,000

5 Air Mineral Dos 4 Rp 35,000 Rp 140,000

6 Air Mineral Galon 3 Rp 12,000 Rp 36,000

  SUB TOTAL Rp 2,176,000IV PDD  1 Baterai Kamera 4 Rp 10,000 Rp 40,0002 Kaset Handycam 1 Rp 30,000 Rp 30,000  SUB TOTAL Rp 70,000

V Transportasi1 Bis 1 Rp 4,300,000 Rp 4,300,000

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Page 8: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

 PENGELUARAN Rp 9,516,000BIAYA TAK TERDUGA Rp 951,600

TOTAL PENGELUARAN Rp 10,467,600PEMASUKAN

I Iuran Peserta 35 Rp 300,000 Rp 10,500,000  TOTAL Rp 10,500,000

ESTIMASI DANA AKHIR

Total Anggaran Pengeluaran Rp. 10,467,600

Total Anggaran Pemasukan Rp. 10,500,000

Total Kelebihan Dana Rp. 32,400

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Page 9: Proposal Field Trip

Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN “Veteran” Yogyakarta“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik

Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan”Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Yogyakarta

IX. PENUTUP

Demikian proposal Field Trip “Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit

Listrik Lapangan Panas Bumi Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan” ini kami buat dan

kami ajukan atas perhatian, bantuan, dan partisipasi yang diberikan kami ucapkan terima

kasih.

Yogyakarta, 1 April 2016

Hormat kami,

Panitia Field Trip

“Pengenalan Fasilitas Produksi dan Pembangkit Listrik Lapangan Panas Bumi

Wayang Windu Sebagai Energi Terbarukan” Asosiasi Panas Bumi Indonesia-SM UPN

“Veteran” Yogyakarta

ALD-05 GEDUNG TEKNIK PERMINYAKAN UPN ‘VETERAN’ YOGYAKARTAJL. SWK 104 (LINGKAR UTARA) CONDONG CATUR, YOGYAKARTA 55283Telp. (0274) 486056 fax. (0274) 486056 ; E-mail : [email protected] person : Ari Aryadi (085292588121)

Ketua Panitia

Ari AryadiNIM. 113140128

Ketua API-SMUPN “Veteran” Yogyakarta

Wahyu NugrahaNIM. 113130073

Mengetahui,

Ketua Jurusan Teknik PerminyakanUPN “Veteran” Yogyakarta

Dr. Ir. H. KRT. Nur Suhascaryo, MT . NIP. 19610517 1988 03 1001