poster

6
HAEMOPHILLUS INFLUENZAE TIPE B B-10

Upload: muhammad-luthfi-dunand

Post on 30-Jan-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ghy

TRANSCRIPT

Page 1: Poster

HAEMOPHILLUS INFLUENZAE TIPE B

B-10

Page 2: Poster
Page 3: Poster

Haemophillus Influenzae Tipe BMerupakan suatu bakteri gram negatif. Haemophillus Influenza terbagi atas jenis yang berkapsul dan tidak berkapsul. Tipe yang tidak berkapsul umumnya tidak ganas dan menyebabkan faringitis dan ootitis media. Jenis yang berkapsul terbagi dari A-F, tibe B merupakan tipe yang paling ganas dan merupakan penyebab tersering dari keaskitan dan kematian bayi dan anak berumur kurang dari 5 tahun.

Infeksi HIB menyebabkan meningitis dengan gejala demam, kaku kuduk, penurunan kesadaran, kejang dan kematian. Penyakit lain yang terjadi adalah pneumonia, sellulitis, artritis, dan epiglotitis.

Page 4: Poster

Haemophillus Influenzae Tipe BPenyakit Yang Dapat Dicegah :• Meningitis

Hib penyebab meningitis selain pneumokokus dan meningokokus , insidens terbanyak di temukan pada bayi usia 5 tahun tetapi insiden jarang terjadi . Bermanfaat untuk pencegahan meningitis yang disebabkan oleh Hib

• Pneumonia

70 % Pneumonia disebabkan oleh virus sisanya disebabkan oleh bakteri. Ketika manusia diinfeksi oleh bakteri Haemophillus influenza tipe B langsung menyebabkan kematian , vaksin ini sangat bermanfaat karena infeksi virus tidak mematikan.

Page 5: Poster

Haemophillus Influenzae Tipe BEpidemiologi :- Hanya di temukan pada manusia

- Penularan lewat droplet infection

- Orang yang terinfeksi tidak langsung sakit tetapi carrier

- Di lombok prevelensi carrier terbanyak

Page 6: Poster

Haemophillus Influenzae Tipe BJadwal dan dosis :- Vaksin Hib diberikan sejak umur 2 bulan

- Vaksin Hib PRP-T diberikan 3 kali dengan jarak waktu 2 bulan

- Ulangan di berikan 1 tahun

- Bayi berumur 6 bulan sampai 1 tahun 2 kali suntikan 1 tahun lebih 1 kali suntikan

- Tidak di berikan pada bayi kurang dari 2 bulan