poster osteoma
Post on 05-Dec-2014
32 views
Embed Size (px)
DESCRIPTION
Poster OsteomaTRANSCRIPT
Osteoma adalah tumor jinak yang menyerang jaringan tulang, yang terbatas dengan karesteristik dengan proliferasi dari pada tulang kompak atau consellous dan umumnya pada endosteal atau periosteal.
Etiologi osteoma tidak diketahui, kebanyakan penyebab dari osteoma ini disebabkan oleh factor trauma iritasi kronis, genetik, radiasi, infeksi, trauma, bahan kimia, limfedema kronis, dan kelainan congenital dimana terjadi pertumbuhan tulang pada garis tengah dari palatum dan infeksi.
Tulang Temporal
Sinus Maksilaris
1. Asymptomatis 2. Pertumbuhan lambat, sehingga pasien datang ke dokter sudah dalam keadaan yang lanjut. Perabaan keras seperti tulang dan bertangkai. 3. Tidak nyeri pada tumor. 4. Tidak terjadi perubahan pada bentuk wajah kecuali jika lesi tersebut telah meluas dan membesar .
Lingua CT, mielogram, asteriografi, MRI, biopsi, dan pemeriksaan biokimia darah dan urine.
Kraniofasial Multiple
OSTEOMA
Penatalaksanaan tergantung pada tipe dan fase dari tumor tersebut saat didiagnosis. Tujuan penatalaksanaan secara umum meliputi pengangkatan tumor, pencegahan amputasi jika memungkinkan dan pemeliharaan fungsi secara maksimal dari anggota tubuh atau ekstremitas yang sakit. Penatalaksanaan meliputi pembedahan, kemoterapi, radioterapi, atau terapi kombinasi.
[email protected] Kelompok 3
UPN Veteran Jakarta
a) Manajemen nyeri b) Mengajarkan mekanisme koping yang efektif c) Memberikan nutrisi yang adekuat d) Pendidikan kesehatan
Yayah Fauziah Lukman Sulistiyadi Maria Novita Haula Sitha F
S1 Keperawatan, 2010