perawat manajer.docx

Upload: suparjo-skepns

Post on 08-Jul-2018

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    1/19

    PERAWAT MANAJER 

    • Beranda

    • About

    PENGEMBANGAN SISTEM JENJANG

    KARIR PERAWAT

    23 Desember 2008

    A. Latar Belakang

    Jenjang karir merupakan suatu sistem untuk meningkatkan kinerja dan profesionalisme

     perawat sesuai bidang pekerjaannya melalui peningkatan kompetensi. Perawat profesional

    yang saat ini diakui di Indonesia dimulaui dari lulusan D-3 eperawatan dan akan terus

    meningkat. !e"ingga pada ta"un #$%$ di"arapkan yang dikategorikan sebagai perawat

     profesional adala" lulusan !-% keperawatan dan jenjang lebi" tinggi.

    Dasar pemikiran penyusunan jenjang karir profesi keperawatan &! beranjak dari

    kepentingan profesi untuk bertanggung jawab dan bertanggung gugat dalam memberikan

    asu"an keperawatan. Pada tiap jenjang karir' perawat mempunyai kompetensi tertentu

    dalam memberikan asu"an keperawatan se"ingga dapat dipertanggungjawabkan.

    Jenjang karir diperlukan untuk terwujudnya asu"an keperawatan yang bemutu mengingat

     perawat mempunyai tenaga terbanyak dan terlama mendampingi pasien. Dengan

    dijaminnya kualitas asu"an keperawatan yang diberikan ole" perawat sesuai dengan

    kompetensi yang dimiliki' maka akan berkontribusi ter"adap kualitas pelayanan ruma"

    sakit. Dengan ditetapkannya kompetensi perawat pada tiap jenjang' akan memuda"kan

    dalam rekruitmen' seleksi' orientasi' pembinaan dan pengembangan !D( keperawatan.

    B. Tujuan

    %. )ujuan *mum

    a. Penetapan dan penyelenggaraan jenjang karir perawat untuk menjamin pemberian

    asu"ankeperawatan yang profesional+

    https://vivipohan.wordpress.com/https://vivipohan.wordpress.com/https://vivipohan.wordpress.com/about/https://vivipohan.wordpress.com/2008/12/23/pengembangan-sistem-jenjang-karir-perawat/https://vivipohan.wordpress.com/2008/12/23/pengembangan-sistem-jenjang-karir-perawat/https://vivipohan.wordpress.com/https://vivipohan.wordpress.com/about/https://vivipohan.wordpress.com/2008/12/23/pengembangan-sistem-jenjang-karir-perawat/https://vivipohan.wordpress.com/2008/12/23/pengembangan-sistem-jenjang-karir-perawat/https://vivipohan.wordpress.com/

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    2/19

     b. (enumbu" kembangkan moti,asi para profesional keperawatan untuk selalu

    menempu" dan menamba" pengeta"uan serta kompetensi dengan laju

     pertumbu"an IP)+

    . !ebagai alat pembinaan dan pengembangan jangka panjang bagi para profesional

    keperawatan' guna memanfaatkan kompetensi penyelenggaraan asu"an

    keperawatan+

    #. )ujuan "usus

    a. Ditetapkannya pedoman penyelenggaraan jenjang karir perawat di &!

     b. Dilaksanakannya pengelompokan perawat

    . sesuai dengan jenjang karir 

    d. Dilaksanakannya pembinaan perawat

    sesuai dengan jenjang karir 

    e. Dilaksanakannya pengembangan perawat

    sesuai dengan jenjang karir 

    C. Sasaran

    !eluru" praktisi keperawatan meliputi+ perawat klinik' perawat manajer' perawat pendidik

    dan perawat peneliti

    D. Dasar u!um

    Dasar "ukum yang mendasari penyusunan jenjang karir profesi keperawatan di &! adala"

    /

    %. ** 0o. 1b )a"un %24' tentang Pokok-Pokok epegawaian' sebagaimana diruba"

    dengan ** 0o. 42 ta"un %222+

    #. ** &I 0o. #3 ta"un %22# tentang ese"atan

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    3/19

    3. ** &I 0o. ## ta"un #$$$' tentang 5tonomi Daera"

    4. ep. (en. es. 0o %#32 ta"un #$$%' tentang &egistrasi dan Praktik Perawat

    6. PP 0o. 3# ta"un %227' tentang )enaga ese"atan

    7. ep. (en. PA0 0o 24 ta"un #$$%' tentang Jabatan 8ungsional Perawat Dan Angka

    reditnya

    Dengan ditetapkannya dan dilaksanakannya jenjang karir perawat' maka tiap perawat

    dapat fokus memenu"i kebutu"an pelanggan sesuai dengan kompetensinya' "ubungan

    kerja disesuaikan dengan jenjang karirnya' pengembangan dan peningkatan karir serta

    sistem peng"argaan sesuai kinerja berdasakan jenjang karir.

    E. M"#e$ Jenjan% Kar&r

    etentuan jenjang karir Profesional keperawatan yang diajukan ke &! mengau pada

    ketentuan Direktorat eperawatan Depkes &I dan Program Pengembangan Profesi ole"

    Persatuan Perawat 0asional Indonesia 9PP0I:. &! selaku &! yang digunakan sebagai

    tempat pendidikan perawat dipandang perlu memiliki keterkaitan kompetensi praktisi

     perawat dalam lingkup manajerial' pendidikan dan penelitian.

     Bagan I.

     Integrasi Penjenjangan antara Perawat Klinik, Manajer, Pendidik dan Riset 

    L. ; P. ; P(. I; PP. III P&. II

    L. I; P. I; P(. III PP. II P&. I

    L. III P. III P(. II PP. I

    L. II P. II P(. I

    L. I P I

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    4/19

    eterangan +

    L < Le,el PP < Perawat Pendidik 

    P < Perawat linik P& < Perawat &iset

    P( < Perawat (anajerial

    *ntuk Le,el I masi" termasuk perawat generalis dengan kompetensi perawatan dasar.

    !edangkan Le,el II termasuk perawatan dasar dengan kompetensi lanjutan yang

    merupakan dasar spesialistik sesuai lingkup area. (ulai Le,el III termasuk perawat

    spesialistik dengan kompetensi meliputi /

    %. Perawat (edikal

    #. Perawat Beda"

    3. Perawat Anak 

    4. Perawat (aternitas

    6. Perawat I=*>==*

    7. Perawat ?awat Darurat

    . Perawat ?erontik 

    1. Perawat ese"atan

    '. Pr&ns&()Pr&ns&( S&s*em Pen%emban%an

    Kar&r

    %. !aat ini kualifikasi tenaga keperawatan dimulai dari D.III

    eperawatan sampai dengan ta"un #$%$. )a"un #$%$

    kualifikasi tenaga perawat profesional dimulai dari ! %

    eperawatan+

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    5/19

    #. Jenjang mempunyai makna kompetensi untuk melakukan asu"an keperawatan sesuai

    lingkup dan bertingkat sesuai dengan kompleksitas masala" klien dalam uapaya

     pemenu"an kebutu"an dasar+

    3. 8ungsi utama yang menjadi pegangan adala" fungsi pemberian asu"an keperawatan

    4. !etiap perawat pelaksana mempunyai kesempatan yang sama untuk meningkatkan

    karirnya sampai jenjang yang paling atas+

    6. Jenjang karir mempunyai dampak ter"adap tanggung jawab dan akontabel ter"adap

    tugas serta terkait dengan sistem peng"argaan+

    7. Pimpinan tertinggi &! B"akti @ud"a "arus mempunyai komitmen yang tinggi ter"adap

    sistem pengembangan karir tenaga perawat pelaksana se"ingga dapat dijamin kepuasan

    klien ter"adap pelayanan keperawatan+

    . Bidang pengembangan karir menakup spesialisasi / eperawatan (edikal' Beda"'

    (aternitas' Anak' I=*>==*' ?awat Darurat' ?erontik dan Jiwa.

    G. S*an#ar K"m(e*ens& Pera+a*

    Penetapan kompetensi perawat Indonesia mengau pada ketentuan !tandar ompetensi

    Perawat Indonesia dari PP0I dan Direktorat eperawatan dan eteknisan (edis.

    ompetensi jenjang terbagi dalam lima maam kompetensi /

    %. ompetensi eperawatan Dasar *mum

    #. ompetensi eperawatan Lanjutan atau ompetensi eperawatan Dasar !pesialistik 

    3. ompetensi eperawatan !pesialistik *mum

    4. ompetensi eperawatan !pesialistik "usus

    6. ompetensi eperawatan onsultan !pesialistik 

    !tandar ompetensi Perawat tiap jenjang /

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    6/19

    %. Perawat linik I 9Dasar *mum:

    #. Perawat linik II 9Dasar "usus:

    3. Perawat linik III 9Lanjutan "usus:

    4. Perawat linik I; 9Lanjutan "usus:

    6. Perawat linik ; 9onsultan !pesialistik:

    1. Kompetensi Perawat Klinik I 

    a. (elaksanakan asu"an keperawatan pada klien tanpa risiko 9lien minimal>partial

    are:

     b. Pendokumentasian asu"an keperawatan

    . (ema"ami teknik isolasi dan teknik desinfeksi

    d. (ampu mempersiapkan pasien pulang

    e. (ampu melakukan penyulu"an kese"atan pada klien tanpa risiko

    f. (ampu memberikan keperawatan dasar untuk memenu"i kebutu"an personal

    "ygiene pada klien tanpa risiko' meliputi /

    %: (emandikan

    #: ebersi"an mulut

    3: Perawatan kuku

    4: (erapikan tempat tidur pada klien tira" baring

    6: (embantu eliminasi

    7: (engatur posisi tidur 

    : (embantu mobilisasi 9membantu lati"an fisik seder"ana:

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    7/19

    1: (onitoring ));' intake-output

    2: )erampil memberikan pertolongan pertama pada keelakaan

    2. Kompetensi Perawat Klinik II 

    a. ompetensi eperawatan Lanjutan *mum adala" kompetensi yang "arus dimulai

    ole" semua Perawat linik II disemua area +

    %: Identifikasi klien yang memerlukan pemasangan gastrointestinal tube

    #: (ampu>terampil memasang gastrointestinal intubation pada klien tanpa risiko

    3: (ampu memberi makan>minum melalui internal tube feeding

    4: Identifikasi klien yang memerlukan kateterisasi urine

    6: (ampu>terampil memasang kateter urine pada klien tanpa risiko

    7: Identifikasi klien dengan gangguan keseimbangan airan dan elektrolit

    : (ampu>terampil memasang infus 9limpa" wewenang:

    1: (onitoring I;8D 9intra ,ena fluid doi:

    2: (ampu melakukan injeksi s>i>im>i, 9limpa" wewenang:

    %$: Analisa nyeri dan pengelolaan nyeri

    %%: (ampu memberikan teknik relaksasi

    %#: Perawatan pre operatif 

    %3: Perawatan post operatif 

    %4: Perawatan luka operasi tanpa kontaminasi

    %6: )erampil BD

    %7: )erampila melakukan ? dasar 

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    8/19

    %: )erampil identifikasi tanda-tanda syok "ypo,olemik' ardiogenik' "emoragik 

    dan neurologik 

    %1: (ampu melakukan asu"an keperawatan pada klien partial are

    %2: (ampu memberikan asu"an keperawatan pada klien dengan teknik isolasi

    #$: (ampu melakukan pendidikan kese"atan pada klien dengan risiko

    #%: (ampu membimbing P I

    ##: Identifikasi tanda-tanda kegawat daruratan semua area

     b. eperawatan Lanjutan "usus adala" keperawatan lanjutan sesuai area atau

    disebut juga eperawatan Dasar !pesialistik +

    %: eperawatan Dasar !pesialistik Area Pediatrik 

    a. Asu"an keperawatan bayi segera setela" la"ir pada persalinan normal dan

    aterm

     b. Perawatan tali pusat

    . Perawatan mata

    d. Perawatan telinga

    e. (emandikan bayi

    f. Perawatan bayi premature

    g. Perawatan bayi dengan foto t"erapy

    ". Perawatan bayi dan anak dengan ombustio %$C-#$C

    #: eperawatan Dasar !pesialistik Area (aternitas

    a. (ampu melakukan pemeriksaan ke"amilan 9inspeksi' palpasi' auskultasi'

     perkusi:

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    9/19

     b. (engidentifikasi dan monitoringpersalinan normal

    . (ampu memberikan asu"an keperawatan masa nifas pada klien tanpa

    risiko' meliputi +

    %. ;ul,a "ygiene

    #. Perawatan payudara

    3. (onitoring pendara"an

    d. Identifikasi tanda-tanda persalinan normal

    e. olaborasi dengan epat dan tepat sesuai "asil identifikasi

    3: eperawatan Dasar !pesialistik Area (edial>!urgial

    a. (ampu melakukan kateterisasi urine pada klien dengan risiko

     b. (ampu melakukan pemasangan infus pada klien dengan risiko

    . (ampu melakukan perawatan !D

    d. (ampu menguidentifikasi tanda-tanda gangguan metabolisme

    e. (obilisasi klien dengan risiko

    f. Identifikasi kasus kardiogenik dan neurogenik 

    g. olaborasi dengan epat dan tepat sesuai "asil identifikasi dan monitoring

    3. Kompetensi Perawat Klinik III 

    a. eperawatan Dasar !pesialistik Area Pediatrik 

    %: (a"ir perawatan perinatal risiko tinggi

    #: (a"ir perawatan bayi dan anak dengan total are

    3: (a"ir perawatan bayi dan anak dengan ostomi

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    10/19

    4: (a"ir perawatan bayi dan anak dengan ombustio grade 3$C E 6$C

    6: (a"ir melakukan asu"an keperawatan pada bayi dan anak dengan

    kegawatdaruratan

    7: (ampu membimbing P I dan P II

    : (ampu memberikan pendidikan kese"atan pada klien dan keluarga dengan

    total are

     b. eperawatan Dasar !pesialistik Area (aternitas

    %: (ampu memberikan pertolongan persalinan normal

    #: !emua kompetensi keperawatan dasar spesialistik area pediatri

    3: (onitoring dan identifikasi persalianan risiko tinggi

    4: olaborasi dengan epat dan tepat sesuai "asil monitoring

    6: (a"ir melakukan asu"an keperawatan pada klien dengan total are 9perawatan

    PB' eklamsi:

    7: (ampu membimbing P I dan P II

    . eperawatan Dasar !pesialistik Area (edikal>!urgikal

    %: (ampu mengidentifikasi ? emergensi

    #: (ampu melakukan pertolongan pertama klien dengan kegawat daruratan

    3: (ampu memasang 0?) dengan risiko

    4: (ampu memberikan asu"an keperawatan dengan total are

    6: (ampu membimbing P I dan P II

    7: (ampu A=L!

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    11/19

    . Me!an&sme Kena&!an Jenjan% Kar&r Pera+a* #& RS

    *ji kompetensi jenjang karir !D( eperawatan dilakukan pada saat rekruitmen dan

     pengembangan !D( eperawatan yang sedang bekerja di &! . Pada ta"ap awal' uji

    kompetensi difokuskan untuk perawat klinik. Proses pelaksanaannya dibagi dalam empat

    ta"ap' sebagai berikut /

    1. Tahap 1 : Pendataran

    !etiap perawat yang mengikuti proses jenjang karir "arus mendaftar pada pusat

     pengembangan !D( eperawatan &! .

    Persyaratan pendaftaran /

    a. !urat keterangan lulus masa orientasi

     b. Pas foto 3 4 sebanyak # lembar 

    . (engisi formulir pendaftaran

    !etela" mendaftar akan menerima kartu pengenal peserta jenjang karir dan penetapan pembimbing klinik. emudian pembimbing klinik akan memberikan berkas yang

     berisi kegiatan yang "arus diikuti dan penilaian-penilaian yang "arus diapai

    2. Tahap 2 : Proses Pemen!han Kompetensi 

    Perawat peserta jenjang karir "arus memenu"i "al-"al berikut /

    a. Pendidikan 8ormal eperawatan

    Pendidikan formal keperawatan yangdiakui sebagai perawat profesional minimal

     0ers-!arjana eperawatan 90s-!kep: pada ta"un #$%$. Perawat lulusan D III

    eperawatan dapat menapai jenjang P III. Perawat lulusan !arjana

    eperawatan dapat menapai jenjang P I;. Perawat lulusan magister>!#>!p.

    eperawatan dapat menapai jenjang P ;.

     b. Lama Bekerja di klinik 

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    12/19

    Perawat lulusan D III eperawatan dapat ditetapkan sebagai P I setela" lulus

    masa orientasi % ta"un. !etela" 4 ta"un sebagai P I dapat mengikuti uji kenaikan

     jenjang ke P II' jika memenu"i persyaratan lain yang ditetapkan. !etela" 4 ta"un

    sebagai P II' jika memenu"i persyaratan lain yang ditetapkan dapat naik menjadi

    P III. !elanjutnya untuk naik ke P I; tidak ukup "anya memenu"i lama kerja'

    tetapi juga "arus memenu"i pendidikan formal 0ers-!arjana eperawatan 90s

    !kep:

    Perawat lulusan 0ers !arjana eperawatan dan !arjana eperawatan dapat

    ditetapkan sebagai P I setela" lulus masa orientasi selama 7 bulan. !etela" #

    ta"un sebagai P I dapat mengikuti uji kenaikan jenjang karir ke P II' jika

    memenu"i persyaratan lain yang ditetapkan. !etela" # ta"u sebagai P II dapat

    mengikuti uji kenaikan jenjang karir ke P III' dan demikian pula ke P I;' jika

    memenu"i persyaratan yang ditetapkan. !elanjutnya untuk naik ke P ;' tidak 

    ukup "anya memenu"i lama kerja' tetapi juga "arus memenu"i pendidikan

    formal (agister>!#>!p. eperawatan.

    Perawat lulusan magister>!#>!p. eperawatan yang belum memiliki pengalaman

    klinik maka dapat menjadi P I setela" lulus masa orientasi selama 3 bulan.

    !etela" % ta"un menjadiP I dapat mengikuti uji kenaikan jenjang karir ke P II

    dan seterusnya sampai ke P ;' jika memenu"i persyaratan yang tela" ditetapkan.

    Perawat lulusan magister>!#>!p. eperawatan yang tela" memiliki pengalaman

    klinik' maka pengalaman klinik dan kemampuan kompetensi yang dimiliki akan

    diper"itungkan untuk menetapkan jenjang karirnya.

    . &ekomendasi

    *ntuk mengikuti uji kenaikan jenjng karir' setiap perawat "arus mendapatkan

    rekomendasi dari /

    %: atasan langsung tentang penilaian kinerja. Penilaian kinerja yang memenu"i

    syarat untuk uji kenaikan jenjang karir minimal B

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    13/19

    #: teman sejawat. Isi rekomendasi adala" "ubungan kerja perawat dengan tim

    kerja dalam penyelenggaraan asu"an keperawatan 9sesuai dengan formulir 

    yang ditetapkan:

    3: pembimbing klinik. Pembimbing klinik memberikan rekomendasi tentang

    aktifitas yang "arus dipenu"i sebagai syarat uji kenaikan jenjang karir 

    4: klien dan keluarga 9Pelanggan ksternal:. Perawat yanga akan diuji

    kompetensinya di"arapakan tidak ada komplain dari klien atau keluarga.

    d. Pendidikan eperawatan Berkelanjutan

    *ntuk dapat mengikuti uji jenjang karir' maka tiap perawat "arus memenu"i

    sejumla" !P 9!atuan redit Partisipan: yang ditetapkan dalam PB. PB akan

    diranang ole" Bagian Bidang eperawatan bekerja sama dengan Diklat &!

    sesuai dengan pedoman dari PP0I.

    3. Tahap 3 :

    *ji kompetensi dilakukan ter"adap dokumen' ujian tertulis dan ujian praktik.

    a. Dokumen

    Bidang keperawatan dan Diklat &! menelaa" dan menilai keabsa"an dan

    kelegkapan dokumen. emudian menetapkan jenjang karir yang akan diuji

     b. *jian tertulis

    ujian tertulis diselenggarakan untuk semua jenjang. (ateri yang akan diuji sesuai

    dengan kompetensi yang "arus diapai

    . *jian praktek

    *jian praktik diselenggarakan jika tela" terpenu"i kelengkapan dokumen dan

    lulus ujian tertulis.

    langka"-langka" ujian praktik adala" sebagai berikut /

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    14/19

    %: Persiapan uji kompetensi

    #: Pelaksanaan uji kompetensi

    3: Penetapan "asil uji kompetensi

    ". Tahap " : Penetapan #enjang Karir $ang Bar!

    Bidang keperawatan dan Diklat &! mengirimkan berkas-berkas ke bagian personalia.

    !elanjutnya disiapkan surat keputusan' !urat eputusan untuk P I E III

    ditandatangani ole" Direktur. !elanjutnya dilaksanakan penyesuaian pekerjaaan dan

    sistem peng"argaan.

     Bagan 2.

     %l!r Penetapan #enjang Karir Perawat

     R!mah &akit

    Ta,a( I

    Pendaftaran sebagai perawat jenjang karir 

    Ta,a( II

    Pemenu"an ompetensi

    %. Pendidikan 8ormal

    #. Lama erja

    3. &ekomendasi

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    15/19

    4. Pendidikanberkelanjutan

    ?

    A

    ?

    A

    L

    T

    a

    ,

    a

    I

    -

    Pe

    n

    e

     b

    i

    t

    a

    n

     

    !

     

    Pe

    ny

    e

    s

    u

    a

    i

    a

    n

     

     p

    e

    k e

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    16/19

     j

    a

    a

    s

    e

    s

    u

    a

    i

     

     j

    e

    n

     ja

    n

    g

     

    a

    i

     

    L

    *

    L

    *

    !

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    17/19

    Ta,a( III

    *ji ompetensi

    %. *ji Dokumentasi

    #. *ji )ertulis

    3. *ji Praktik 

    PENIAIAN KINERJA PERAWAT

    R/MA SAKIT

     %. Pen%er*&an Dan Tu%as

    1. Penilaian Kinerja

    Penilaian kinerja profesi perawata &! adala" merupakan sala" satu upaya untuk 

    melaksanakan e,aluasi kompetensi klinik pada pemantapan profesionalisme perawat

    2. T!j!an

    Penilaian kinerja perawat dilakukan seara periodik 9triwulan: dengan tujuan /

    a. (emastikan seluru" !D( eperawatan memiliki kompetensi untuk 

    menyelenggarakan asu"an keperawatan

     b. (endorong dan memoti,asi !D( eperawatan tepat mengikuti uji kenaikan

     jenjang sesuai jadwal

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    18/19

    . (engidentifikasi kemampuan>kompetensi yang dimiliki ole" setiap perawat

     pelaksana sebagai dasar untuk mengembangkan diri seara profesional

    d. (emoti,asi perawat untuk meningkatkan kompetensi profesional dan dapat

     berkontribusi maksimal dalam memberikan pelayanan keperawatan di &uma"

    !akit

    e. !ebagai pedoman dalam melaksanakan sistem peng"argaan dan "ukuman>sanksi

    sesuai dengan kinerja yang diperli"atkan

    f. (eningkatkan kemampuan e,aluasi diri dalam proses penapaian kompetensi

     profesional dalam memberikan asu"an keperawatan

    3. (embangun budaya kerja kondusif saling mendukung melalui kegiatan oa"ing'

    mentoring' preeptors"ip dalam memberikan pelayanan keperawatan

    4. (engembangakan potensi !D( perawat pada tingkat optimal se"ingga diapai

     pelayanan keperawatan

    B. Pr&ns&()Pr&ns&( Kerja

    Prinsip-prinsip kinerja perawat &! meliputi /

    1. Kinerja 'm!m

    Pema"aman dan sistem penilaian sama yang berlaku bagi semua pegawai &!

    #. inerja profesi adala" berbagai komponen dan item yang ber"ubungan langsung

    dengan kemampuan melaksanakan asu"an keperawatan sesuai dengan le,el klinik.

    Penilaian kinerja profesi dilakukan seara periodik tiap semester untuk persiapan uji

    klinik dan uji kenaikan jenjang

    omponen Penilaian inerja Profesi terdiri dari /

    emampuan Asu"an eperawatan 4$ C

    emampuan olaborasi %$ C

  • 8/19/2019 perawat manajer.docx

    19/19

    emampuan epemimpinan %$ C

    emampuan (anajemen %$ C

    Disiplin Profesi %$ C

    Pengembangan Diri #$ C

    %$$ C

    C. Me!an&sme Pe$aanan Kerja

    Penilaian kinerja profesional dikenal dengan performane appraisal kualitatif. (ekanisme

     penilaian kinerja profesional tersusun sebagai berikut /

    %. !emua !D( keperawatan diwajibkan mengisi kelengkapan status list 9terutama yang

    terkait dengan dokumentasi asu"an keperawatan:. Pada ta"ap transisi>persiapan

     pengisian dilakukan manual.

    #. (elalui data "arian pribadi akan direkapitulasi ke dalam data bulanan dan data

    semesteran

    3. )iap semester dilakukan penilaian sebagai ba"an informasi pembuatan rekomendasi

    untuk mengikuti uji klinik dan uji kompetensi