pemasaran mars

Upload: rian00019

Post on 10-Mar-2016

16 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

mars

TRANSCRIPT

MANAJEMEN ADMINISTRASI RUMAH SAKIT PEMASARAN

MANAJEMEN ADMINISTRASI RUMAH SAKIT PEMASARANdr.Susi Rahmawati,MARSDefinisi pemasaranPhilip Kotler kegiatan manusia yang mengarah kepada pemenuhan kebutuhan dan keinginan (needs and wants) melalui proses pertukaran.American Marketing Association kegiatan bisnis yang mengarahkan pemindahan barang atau jasa dari produesn kepada konsumenDefinisi pemasaranSumarni dan Suprihantono suatu sistem keseluruhan dari kegiatan bisnis yang ditujukan untuk merencanakan, menentukan harga, mempromosikan dan mendistribusikan barang dan jasa yang memuaskan kebutuhan, baik kepada pembeli yang ada maupun pembeli potensialRangkaian prinsip pemasaranMemilih pasar sasaran (target market)Mengevaluasi kebutuhan konsumenMengembangkan barang dan jasa pemuas keinginanMemberi nilai pada konsumen Memberi laba bagi perusahaan Strategi pemasaranWeirich H dan Koontz H ( Management a Global Perspective, 1994) strategi pemasaran dibuat untuk memberi petunjuk pada para manajer bagaimana agar produk/jasa yang dihasilkan dapat sampai pada konsumen, dan bagaimana memotivasi konsumen untuk membelinya.Stretegi pemasaranStrategi pemasaran dekat dengan strategi produksi saling berhubungan dan saling mendukungPeter Drucker 2 pilihan utama bisnis adalah inovasi dan pemasaran.Kunci utama strategi pemasaranDimana konsumen, dan mengapa mereka membeliBagaimana mereka membeliBagaimana cara terbaik bagi kita untuk menjualApakah kita punya sesuatu yang dapat ditawarkan yang tidak dipunyai oleh pesaing kita

Kunci utama strategi pemasaranApakah kita perlu dan mampu memberi pelayanan penunjang dari produk/jasa yang dihasilkanApakah strategi penetapan harga yang terbaik bagi kitaBagaimana kita dapat melayani konsumen kita secara primaManajemen pemasaranRangkaian proses analisis, perencanaan, pelaksanaan dan pengendalian atas program yang dirancang untuk menciptakan, membentuk, dan mempertahankan pertukaran yang menguntungkan dengan pembeli sasaran (target buyer) mencapai tujuan organisasi Manajemen sejalan dengan manajemen permintaan (demand management)Manajemen pemasaran4 langkah proses manajemen pemasaran1. Analisis kesempatan pasar2. Memilih pasar sasaran3. Merumuskan bauran pemasaran4. Mengelola usaha pemasaranFungsi manajemen pemasaranRiset konsumenPengembangan produkKomunikasi-promosiDistribusiPenetapan hargaPemberian service untuk mengetahui, melayani, memenuhi dan memuaskan kebutuhan konsumenStrategi pemasaranHellriegel D dan Slocum J.W (Management,1992) 2 jenis strategi pemasaran, yaitu1. Market penetration strategy berupaya untuk meningkatkan pemasaran pada pasar yang sekarang ada melalui produk yang sudah ada meliputi : upaya meningkatkan jumlah pembelian dari produk , mencoba menarik konsumen yang menggunakan produk pesaing, atau malahan sekaligus membeli kompetitor Strategi pemasaran2. Market Development Strategy upaya mencari pasar baru dari produk yang sudah ada 3 kegiatan utama: menemukan pasar baru secara geografis (buka cabang), menemukan target market baru, serta menemukan penggunaan baru dari produk yang sudah ada Bauran pemasaran (marketing mix)Hal penting dalam pemasaranTerdiri dari 4PDalam bidang perumahsakitan dikenal 5P1.P Produk -barang atau jasa yang ditawarkan di pasar untuk dikonsumsi oleh konsumen-jenis pelayanan yang diberikan preventif, diagnostik, terapeutik,dllBauran pemasaran (marketing mix)2.P-Price - bukan hanya untuk menutupi biaya produksi dan mendapatkan keuntungan, tetapi yang lebih penting persepsi konsumen- berupa tarif untuk pemeriksaan/tindakan,juga keseluruhan biaya yang harus dikeluarkan pasien untuk mendapat pelayanan di rumah sakit

Bauran pemasaran (marketing mix)3.P-Place -Secara umum berarti distribusi, merupakan upaya agar produk yang ditawarkan dapat berada pada tempat dan waktu yang dibutuhkan konsumen-Di RS tempat layanan kesehatan,kenyamanan, keamanan dan keramahan yang dirasakan konsumen, waktu yang dihabiskan, konsep rujukan,dllBauran pemasaran (marketing mix)4.P-Promotion communication mix-berupa kegiatan penyampaian pesan-pesan perusahaan/produsen kepada konsumen-konsep promosi RS bagaimana pasien tahu tentang jenis pelayanan di RS, bagaimana supaya termotivasi untuk menggunakan,benar- benar menggunakan, secara berkesinambungan, dan menyampaikan kepada orang lain.

Bauran pemasaran (marketing mix)Penambahan 3P People, Physical Evidence, dan ProcessPeople 1. Pemberi Jasa (job oriented dan Customer oriented2. Pengguna Jasa berdasarkan geografis, demografis, psikografis serta bihavioristikPhysical Evidence peripheral evidence merupakan bagian dari sarana fisik yang didapat melalui pembelian jasa

Bauran pemasaran (marketing mix)Willan J.A (Hospital management,1990) pemasaran pelayanan rumah sakit meliputi upaya mengetahui kebutuhan masyarakat kini dan di masa yang akan datang.Rumah Sakit yang tempat tidurnya masih under utilized perlu memasarkan dirinya untuk meningkatkan pendapatan agar rumah sakit dapat surviveOrganisasi pemasaranSemua petugas dan unit di RS terlibat dalam proses pemasaran, langsung maupun tidak langsungMasalah pemasaran di RS harus sampai ke pimpinanOrganisasi pemasaran dapat ditangani secara struktural dan fungsional

Organisasi pemasaranBila secara struktural setingkat pembantu pimpinan, bidang pengembangan dan pemasaran rumah sakitBila secara fungsional tenaga senior, mampu mengkoordinir bidang lainBerlatar belakang pendidikan medis dan pemasaranMendapatkan anggaran yang memadai Organisasi pemasaranWillan J.A (Hospital management,1990) mengusulkan adanya Public Relation Department setingkat dengan Business Department, Medical Department,dllPemasaran di RsPEMASARAN DI RSMarketing MixTugas Semua OrangProductTerorganisasi baikStrategi EtikaProdusen & konsumenPeoplePricePlacePromotionPublic relation departmentTujuan Public Relation Department 1. Masyarakat senantiasa mendapat informasi tentang pelayanan yang tersedia, berbagai keuntungan dan bagaimana cara mendapatkannya 2. Untuk menerjemahkan secara objektif mengenai kebijakan RS kepada masyarakat3. Untuk mengklarifikasi berbagai kontroversi tentang kesehatan dan pelayanan RS yang beredar di masyarakat

Public relation department4.Untuk membina hubungan baik antara masyarakat dengan staf serta pimpinan rumah sakit5. Untuk menjelaskan kepada pimpinan RS tentang apa-apa yang sebenarnya diinginkan masyarakat6. Untuk menyelidiki dan menindaklanjuti keluhan-keluhan yang diajukan oleh pasien dan keluarganya serta keluhan dari masyarakat luasPublic relation department7. Merangsang para donatur untuk memberi sumbangan bagi aktivitas RS

Untuk mencapai tujuan tersebut, maka langkah yang dilakukan :1. Menjadikan kegiatan Humas sebagai kegiatan yang kontinu, tidak bersifat sewaktu/sporadis sajaPublic relation department2. Menyadarkan staf dan pimpinan RS bahwa apa-apa yang mereka katakan/kerjakan akan mempengaruhi pendapat masyarakat tentang RS menentukan sukses/tidaknya RS3. Menjadikan Humas dalam bentuk komunikasi dua arah antara RS dan masyarakat4. Mencegah terjadinya berbagai jenis kesalahan dalam pelayanan di RS5. Senantiasa menggunakan media massa seoptimal mungkinPublic relation departmentSecara Umum kegiatan Humas bentuk komunikasi persuasif dan terencana yang ditujukan unutk mempengaruhi publikKegiatan ini merupakan upaya komunikasi menyeluruh dari suatu organisasi untuk mempengaruhi persepsi, opini, keyakinan dan sikap berbagi kelompok terhadap sebuah organisasi Tidak mudah bagi CEO (Chief Executive Officer) RS untuk menentukan struktur organisasi serta menemukan orang yang ahli pemasaran dalam RSSyarat Staf Anggota Tim pemasaran :- Mengerti kesehatan- Mengerti pemasaran- Punya minat dan latar belakan pengalaman pemasaran- Punya kualitas kepemimpinan yang baik- Inovatif- Fleksibel- Dapat bekerja dalam kelompok secara baik RS dapat juga menggunakan tenaga konsultan pemasaran di luar RSKonsultan dapat melatih dan menjadi tempat bertanya bagi staf pemasaran RSSebaiknya ada kontrak antara RS dengan konsultanKonsultan dapat diminta untuk membuat Marketing Plan yang baikTerima kasih