paper bank syariah

14
PAPER MANAJEMEN LEMBAGA KEUANGAN BANK SYARIAH Disusun oleh :  Gunawan Jati Utomo !"##$#$%&'(  Su)a*to !"##$#$#%+(  Ri,anal)i -e.*ianto*o !"##$#$/#$(  Saleh Rahmanto !"##$#$//+( Uni0e*sitas Ne1e*i Sema*an1 /%#+

Upload: soulderainbow-nezdezious-rahmans

Post on 07-Jan-2016

312 views

Category:

Documents


70 download

DESCRIPTION

Bank Syariah

TRANSCRIPT

Page 1: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 1/14

PAPER MANAJEMEN LEMBAGA KEUANGAN

BANK SYARIAH

Disusun oleh :

 

Gunawan Jati Utomo !"##$#$%&'(

 

Su)a*to !"##$#$#%+(

 

Ri,anal)i -e.*ianto*o !"##$#$/#$(

 

Saleh Rahmanto !"##$#$//+(

Uni0e*sitas Ne1e*i Sema*an1

/%#+

Page 2: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 2/14

BAB +2 BANK SYARIAH

#2 Pen1e*tian Ban3 S,a*iah

Menurut Undang-undang No.10 tahun 1998 bank syariah adalah Bank  yang melaksanakan

kegiatan usahanya berdasarkan prinsip syariah yang dalam kegiatannya memberikan jasa

dalam lalu lintas pembayaran.

- Prinsip syariah menurut Pasal 1 ayat 1 Undang-undang No.10 tahun 1998 tentang

 perbankan adalah aturan perjanjian berdasarkan hukum islam antara bank dengan pihak lain

untuk penyimpanan dana atau pembiayaan kegiatan usaha! atau kegiatan lainnya yang

dinyatakan sesuai dengan syariah antara lain pembiayaan berdasarkan prinsip bagi hasil

"mudharabah#! pembiayaan berdasarkan prinsip penyertaan modal "musyarakah#! prinsip jual beli barang dengan keuntungan "murabahah#! atau pembiayaan barang modal berdasarkan

 prinsip se$a murni tanpa pilihan "ijarah#! atau dengan adanya pilihan pemindahan

kepemilikan atas barang yang dise$a dari pihak bank oleh pihak lain "ijarah $a i%tina#.

/2 Pe*.e)aan Ban3 S,a*iah )an Ban3 Kon0ensional

• Bank &yariah

'slam memandang harta yang dimiliki oleh manusia adalah titipan(amanah )llah &*+

sehingga ,ara memperoleh! mengelola! dan memanaatkannya harus sesuai ajaran 'slam.

Bank syariah mendorong nasabah untuk mengupayakan pengelolaan harta nasabah

"simpanan# sesuai ajaran 'slam. Bank syariah menempatkan karakter(sikap baik nasabah

maupun pengelola bank pada posisi yang sangat penting dan menempatkan sikap akhlakul

karimah sebagai sikap dasar hubungan antara nasabah dan bank. )danya kesamaan ikatan

emosional yang kuat didasarkan prinsip keadilan! prinsip kesederajatan dan prinsip

ketentraman antara Pemegang &aham! Pengelola Bank dan Nasabah atas jalannya usaha

 bank syariah.

o Prinsip bagi hasil

Penentuan besarnya resiko bagi hasil dibuat pada $aktu akad dengan berpedoman pada

kemungkinan untung dan rugi. Besarnya nisbah bagi hasil berdasarkan pada jumlah

Page 3: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 3/14

keuntungan yang diperoleh. /umlah pembagian bagi hasil meningkat sesuai dengan

 peningkatan jumlah pendapatan.

+idak ada yang meragukan keuntungan bagi hasil. Bagi hasil tergantung kepada

keuntungan proyek yang dijalankan. /ika proyek itu tidak mendapatkan keuntungan maka

kerugian akan ditanggung bersama oleh kedua belah pihak 

• Bank onensional

Pada bank konensional! kepentingan pemilik dana "deposan# adalah memperoleh imbalan

 berupa bunga simpanan yang tinggi! sedang kepentingan pemegang saham adalah

diantaranya memperoleh spread yang optimal antara suku bunga simpanan dan suku bunga

 pinjaman "mengoptimalkan interest dieren,e#. 2ilain pihak kepentingan pemakai dana

"debitor# adalah memperoleh tingkat bunga yang rendah "biaya murah#. 2engan demikian

terhadap ketiga kepentingan dari tiga pihak tersebut terjadi antagonisme yang sulit

diharmoniskan. 2alam hal ini bank konensional berungsi sebagai lembaga perantara saja.

+idak adanya ikatan emosional yang kuat antara Pemegang &aham! Pengelola Bank dan

 Nasabah karena masing-masing pihak mempunyai keinginan yang bertolak belakang.

o &istem bunga

Penentuan suku bunga dibuat pada $aktu akad dengan pedoman harus selalu untung untuk

 pihak Bank. Besarnya prosentase berdasarkan pada jumlah uang "modal# yang dipinjamkan

Penentuan suku bunga dibuat pada $aktu akad dengan pedoman harus selalu untung untuk

 pihak Bank. /umlah pembayaran bunga tidak mengikat meskipun jumlah keuntungan

 berlipat ganda saat keadaan ekonomi sedang baik. 3ksistensi bunga diragukan

kehalalannya oleh semua agama termasuk agama 'slam. Pembayaran bunga tetap seperti

yang dijanjikan tanpa pertimbangan proyek yang dijalankan oleh pihak nasabah untung

atau rugi.

"2 P*insi4 Ban3 S,a*iah

Pada dasarnya prinsip bank syariah menghendaki semua dana yang diperoleh dalam sistem

 perbankan syariah dikelola dengan integritas tinggi dan sangat hati-hati.

Page 4: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 4/14

Shi))i5! memastikan bah$a pengelolaan bank syariah dilakukan dengan moralitas yang

menjunjung tinggi nilai kejujuran. 2engan nilai ini pengelolaan diperkenankan "halal# serta

menjauhi ,ara-,ara yang meragukan "subhat# terlebih lagi yang bersiat dilarang "haram#.

6a.li1h! se,ara berkesinambungan melakukan sosialisasi dan mengedukasi masyarakat

mengenai prinsip-prinsip! produk dan jasa perbankan syariah. 2alam melakukan sosialisasi

sebaiknya tidak hanya mengedepankan pemenuhan prinsip syariah semata! tetapi juga harus

mampu mengedukasi masyarakat mengenai manaat bagi pengguna jasa perbankan syariah.

Amanah! menjaga dengan ketat prinsip kehati-hatian dan kejujuran dalam mengelola dana

yang diperoleh dari pemilik dana "shahibul maal# sehingga timbul rasa saling per,aya antara

 pemilik dana dan pihak pengelola dana inestasi "mudharib#.

-athanah! memastikan bah$a pegelolaan bank dilakukan se,ara proesional dan kompetiti

sehingga menghasilkan keuntungan maksimum dalam tingkat resiko yang ditetapkan oleh

 bank. +ermasuk di dalamnya adalah pelayanan yang penuh dengan ke,ermatn dan kesantunan

"ri4ayah# serta penuh rasa tanggung ja$ab "mas4uliyah#.

$2 6u7uan Ban3 S,a*iah

Bank syariah adalah bank yang aktiitasnya meninggalkan masalah riba. 2engan demikian!

 penghindaran bunga yang dianggap riba merupakan salah satu tantangan yang dihadapi dunia

'slam de$asa ini. &uatu hal yang sangat menggembirakan bah$a belakangan ini para ekonom

Muslim telah men,urahkan perhatian besar! guna menemukan ,ara untuk menggantikan

sistem bunga dalam transaksi perbankan dan membangun model teori ekonomi yang bebas

dan pengujiannya terhadap pertumbuhan ekonomi! alokasi dan distribusi pendapatan. 5leh

karena itu! maka mekanisme perbankan bebas bunga yang biasa disebut dengan bank syariah

didirikan. +ujuan perbankan syariah didirikan dikarenakan pengambilan riba dalam transaksi

keuangan maupun non keuangan "6&. )l-Ba%arah 7 7#. 2alam sistem bunga! bank tidak

akan tertarik dalam kemitraan usaha ke,uali bila ada jaminan kepastian pengembalian modal

dan pendapatan bunga ":aenul )riin! 7007 9-;0#.

+2 -un1si Ban3 S,a*iah- 'ntermediary agent "sama seperti bank konensional#

- <und atau inestment manager 

- Penyedia jasa perbankan pada umumnya "sama seperti bank konensional# sepanjang tidak

melanggar syariah

- Pengelola ungsi sosial ":'&*)#

- )lat transmisi kebijakan moneter "sama seperti bank onensional#

Page 5: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 5/14

82 -alsa9ah 4e*asional Ban3 S,a*iah

&etiap lembaga keuangan syariah mempunyai alsaah men,ari keridhoan )llah untuk

memperoleh kebajikan dunia dan akhirat. 5leh karena itu! setiap kegiatan lembaga keuangan

yang dikha$atirkan menyimpang dari tuntunan agama! harus dihindari "ibid#.

a# Menjauhkan diri dari unsur riba! ,aranya Menghindari penggunaan sistem yang menetapkan dimuka se,ara pasti keberhasilan usaha

"6&. =u%man! ayat ;#. Menghindari penggunaan sistem prosentasi untuk pembebanan biaya

terhadap hutang atau pemberian imbalan terhadap simpanan yang mengandung unsur melipat

gandakan se,ara otomatis hutang(simpanan tersebut hanya karena berjalannya $aktu "6&. )li-

'mron! 10#. Menghindari penggunaan sistem perdagangan(penye$aan barang riba$i dengan

imbalan barang riba$i lainnya dengan memperoleh kelebihan baik kuantitas maupun kualitas

">?. Muslim Bab ?iba No. 11 s(d 1@#. Menghindari penggunaan sistem yang

menetapkan tambahan dimuka atas hutang yang bukan atas prakarsa yang mempunyai hutang

se,ara sukarela ">?. Muslim! Bab ?iba No. 1@9 s(d 17#.

 b# Menerapkan sistem bagi hasil dan perdagangan. 2engan menga,u pada 6ur4an surat )l-

Ba%arah ayat 7 dan )n-Nisa ayat 79! maka setiap transaksi kelembagaan syariah harus

dilandasi atas dasar sistem bagi hasil dan perdagangan atau transaksinya didasari oleh adanya

 pertukaran antara uang dan barang. )kibatnya pada kegiatan muamalah berlaku prinsip ada

 barang(jasa uang dengan barang! sehingga akan mendorong produksi barang(jasa! mendorong

kelan,aran arus barang(jasa! dapat dihindari adanya penyalahgunaan kredit! spekulasi! dan

inlasi.

!2 P*o)u3 Pe*.an3an S,a*iah

2ari hasil musya$arah "ijma internasional# para ahli ekonomi Muslim beserta para ahli i%ih

dari ),ademi <i%h di Mekkah pada tahun 19! dapat disimpulkan bah$a konsep dasar

hubungan ekonomi berdasarkan syariah 'slam dalam bentuk sistem ekonomi 'slam ternyata

dapat diterapkan dalm operasional lembaga keuangan bank maupun lembaga keuangan non

 bank. Penerapan atas konsep tersebut ter$ujud dengan mun,ulnya lembaga keuangan 'slam di

 persada nusantara ini.

&epuluh tahun sejak diundangkannya pada =embaga Negara! Undang-Undang Nomor +ahun

Page 6: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 6/14

1997 tentang Perbankan Bagi >asil! yang direisi dengan UU No. 10 tahun 1998! bank

syariah dan lembaga keuangan non bank se,ara kuantitati tumbuh dengan pesat. Bank syariah

dengan sistem bagi hasil diran,ang untuk terbinanya kebersamaan dalam menanggung resiko

usaha dan berbagi hasil usaha antara pemilik dana "shahibul mal# yang menyimpan uangnya

di lembaga! lembaga selaku pegelola dana "mudharib# dan masyarakat yang membutuhkan

dana yang bisa berstatus peminjam dana atau pengelola usaha.

Pada sisi pengerahan dana masyarakat! shahibul maal berhak atas bagi hasil dari usaha

lembaga keuangan sesuai dengan porsi yang telah disepakati bersama! bagi hasil yang

diterima shahibul mal akan naik turun se,ara $ajar sesuai dengan keberhasilan lembaga

keuangan dalam mengelola dana yag diper,ayakan kepadanya. +idak ada biaya yang perlu

digeserkan karena konsep bagi hasil bukan konsep biaya.

Pada penyaluran dana kepada masyarakat! sebagian besar pembiayaan Bank 'slam disalurkan

dalam bentuk barang dan jasa yang dibelikan Bank 'slam untuk nasabahnya. 2engan

demikian! pembiayaan hanya diberikan apabila barang dan jasa telah ada terlebih dahulu.

2engan metode ada barang dahulu! baru ada uang maka masyarakat dipa,u untuk

memproduksi barang dan jasa atau mengadakan barang dan jasa. &elanjutnya barang yang

dibeli(diadakan menjadi jaminan ",ollateral# hutang.

&e,ara garis besar! hubungan ekonomi berdasarkan syariah 'slam tersebut ditentukkan oleh

hubungan a%ad yang terdiri dari lima konsep a%ad. Bersumber dari lima konsep ini bank

syariah dapat menerapkan produk-produk lembaga keuangan bank syariah dan lembaga

keuangan bukan bank syariah yang dapat dioperasionalkan. elima konsep tersebut adalah

1# Prinsip &impanan Murni "al4*adiah#

Prinsip simpanan murni merupakan asilitas yang diberikan oleh bank 'slam untuk

memberikan kesempatan kepada pihak yang kelebihan dana untuk menyimpan dananya dalam

 bentuk al-*adiah. <asilitas al-*adiah diberikan utnuk tujuan inestasi guna mendapatkan

keuntungan seperti halnya tabungan dan deposito.

7# Bagi >asil "&yirkah#

&istem ini adalah suatu sistem yang meliputi tata ,ara pembagian hasil usaha antara penyedia

dana dengan pengelola dana. Pembagian hasil usaha ini dapat terjadi antara bank dengan

Page 7: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 7/14

 penyimpan dana! maupun antara bank dengan nasabah penerima dana. Bentuk produk yang

 berdasarkan prinsip ini adalah mudharabah dan musyarakah

# Prinsip /ual beli "at-+ijarah#

Prinsip ini merupakan suatu sistem yang menerapkan tata ,ara jual beli! dimana bank akan

membeli terlebih dahulu barang yang dibutuhkan atau mengangkat nasabah sebagai agen bank 

melakukan pembelian atas nama bank! kemudian bank menjual barang tersebut kepada

nasabah dengan harga beli ditambah keuntungan "margin#.

;# Prinsip &e$a "al-'jarah#

Prinsip ini se,ara garis besar terbagi atas dua jenis "1#. 'jarah! se$a murni! seperti halnya

 penye$aan alat-alat produk "operating lease#. 2alam teknis perbankan! bank dapat membeli

e%uipment yang dibutuhkan nasabah kemudian menye$akan dalam $aktu dan hanya telah

disepakati kepada nasabah. "7# Bai al takjiri atau ijarah al muntahiya bit tamlik merupakan

 penggabungan se$a dan beli! dimana si penye$a mempunyai hak untuk memiliki barang pada

akhir masa se$a "inansial lease#.

# Prinsip jasa(ee "al-)jr $alumullah#

Prinsip ini meliputi seluruh layanan non-pembiayaan yang diberikan bank. Bentuk produk

yang berasarkan prinsip ini antara lain Bank Aaransi! liring! 'nkaso! /asa! +ranser! dll.

'2 Pe*3em.an1an P*o)u3 Pe*.an3an S,a*iah )i In)onesia

&eiring dengan perkembangannya! bank syariah tahun demi tahun mengalami peningkatan

dari sisi asset dan share se,ara nasional! begitu pula dengan jumlah dana pihak ketiga

"deposito und# dan kredit "inan,ing# yang diberikan. Pada akhir tahun 7007 total asset bank

syariah sebesar ?p ; +rilyun atau share sebesar 0!@ dari total aset perbankan nasional!

sedangkan pada akhir tahun 700 meningkat menjadi ?p !8 +rilyun atau share sebesar 0!;

dari total aset perbankan nasional atau meningkat hampir sebesar 100 dari total aset

 perbankan syariah tahun sebelumnya. 2ari sisi produk perbankan syariah maka total deposit

und yang dimiliki bank syariah pada akhir tahun 7007 sebesar ?p 7!97 +rilyun dan pada

akhir tahun 700 sebesar ?p !7 +rilyun atau mengalami peningkatan hampir sebesar 100.

&edangkan disisi inan,ing posisi pada tahun 7007 akhir sebesar ?p !78 +rilyun dan pada

Page 8: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 8/14

akhir tahun 700 sebesar ?p ! +rilyun atau mengalami penongkatan hampir sebesar 0.

&e,ara keseluruhan akan dapat dilihat pada tabel pangsa perbankan syariah terhadap total

 bank posisi 2esenber 700 diba$ah ini.

+abel ;.1

Pangsa Perbankan &yariah +erhadap +otal Bank "2esember 700#

'slami, Banks +otal Banks

 Nominal &hare

+otal )ssets !8@ 0!; 10@8!;0

2eposit <und !7 0!@; 888!@0

Credit(<inan,ing eDtended ! 1!1@ ;!19

=2?(<2?E 9@!@0 !0

 NP= 7!; 8!7

&umber 2ata &tatistik Perbankan &yariah-B'

E# <2? F <inan,ing eDtended(2eposit <und

=2?F Credit eDtended(2eposit <und

&2 P*os4e3 Pe*3em.an1an P*o)u3 Pe*.an3an S,a*iah )i In)onesia

Prospek perkembangn produk bank syariah masih terbuka lebar! jika bank syariah melakukan

kajian mendalam untuk pengembangan produk baru. &ehingga mun,ul inoasi dalam

membuat produk-produk baru yang ,ustomiGed bagi ,ustomers. Pemahaman akan produk

"produ,t kno$ledge# dan skim-skim syariah menjadi dasar dalam pengembangan produk bank 

syariah. Minimnya pengetahuan mengenal aspek i%h dalam perbankan syariah juga menjadi

salah satu kendala dalam pengembangan produk di bank syariah. Berdasarkan perkembangan

 perkembangan se,ara nasional maka ada ke,enderungan ke depan trennya adalah

kepeminjaman konsumen. 2isisi lain pemberian pinjaman kepada kelompok UM "Usaha

e,il Menengah# juga menjadi salah satu pilihan karena hal ini dapat mengurangi resiko

Page 9: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 9/14

kema,etan kredit yang biasanya disebabkan oleh debitur-debitur besar! jika satu debitur besar

mengalami kema,etan maka akan mempengaruhi posisi C)? suatu bank se,ara signiikan.

#%2 Sum.e* Dana Ban3 S,a*iah

Bagi bank konensional selain modal! sumber dana lainnya ,enderung bertujuan untuk

HmenahanI uang. >al ini sesuai dengan pendekatan yang dilakukan eynes yang

mengemukakan bah$a orang membutuhkan uang untuk tiga kegunaan transaksi!

,adangan"jaga-jaga#! dan inestasi "/ohn M. eynes! 19@#. 5leh karena itu! produk

 penghimpunan dana pun sesuai dengan tiga ungsi tersebut yaitu berupa giro! tabungan! dan

deposito.

2alam pandangan syariah uang bukanlah suatu komoditi melainkan hanya sebagai alat untuk

men,apai pertambahan nilai ekonomis "e,onomi, added alue#. >al ini bertentangan dengan

 perbankan berbasis bunga di mana Huang mengembang-biakan uangI! tidak peduli apakah

uang itu dipakai dalam kegiatan produkti atau tidak. Untuk menghasilkan keuntungan! uang

harus dikaitkan dengan kegiatan ekonomi dasar "primary e,onomi, a,tiities# baik se,ara

langsung maupun melalui transaksi perdagangan ataupun se,ara tidak langsung melalui

 penyertaan modal guna melakukan salah satu atau seluruh kegiatan usaha tersebut.

Berdasarkan prinsip tersebut Bank syariah dapat menarik dana pihak ketiga atau masyarakat

dalam bentuk ":ainul )riin! 5p.,it! #

+itipan "$adiah# simpanan yang dijamin keamanan dan pengembaliannya "guaranteed

deposit# tetapi tanpa memperoleh imbaaln atau keuntungan.Partisipasi modal berbagi hasil dan berbagi resiko "non guaranteed a,,ount# untuk inestasi

umum "general inestment a,,ount( mudharabah mutla%ah# di mana bank akan membayar

 bagian keuntungan se,ara proporsional dengan poroolio yang didanai dengan modal tersebut.

'nestasi khusus "spesial inestment a,,ount ( mudharabah mu%ayyadah# di mana bank

 bertindak sebagai manajer inestasi untuk memperoleh ee. /adi bank tidak ikut berinestasi

sedangkan inestor sepenuhnya mengambil resiko atas inestasi.

2engan demikian sumber dana bank syariah terdiri dari "'bid#

- Modal 'nti ",ore ,apital#- uasi ekuitas "mudharabah a,,ount#

- +itipan "$adiah# atau simpanan tanpa imbalan "non remunerated deposit#

##2 La4o*an Keuan1an Pe*.an3an S,a*iah

Page 10: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 10/14

=aporan keuangan pada sektor perbankan syariah! sama seperti sektor lainnya! adalah untuk

menyediakan inormasi yang menyangkut posisi keuangan! kinerja! serta perubahan posisi

keuangan aktiitas operasi bank yang bermanaat dalam mengambil keputusan.

#/2 -un1si La4o*an Keuan1an

&ebagai bahan inormasi yang dapat digunakan oleh pihak-pihak yang membutuhkan! laporankeuangan setidaknya harus berungsi sebagai berikut

• menyediakan inormasi yang bermanaat bagi pihak-pihak yang berkepentingan dalam

 pengambilan keputusan. Pihak-pihak yang berkepentingan antara lain

o sahibul maal(pemilik dana

o kreditur 

o  pembayar Gakat! inak! dan sada%ah

o  pemegang saham

o otoritas penga$asan

o Bank 'ndonesia

o Pemerintaho =embaga penjamin simpanan

o Masyarakat

• inormasi dalam menilai prospek arus kas bertujuan untuk memberikan inormasi yang

dapat mendukung inestor(pemilik dana! kreditur! dan pihak-pihak lain dalam

memperkirakan jumlah! aset! dan ketidakpastian dalam penerimaan kas di masa depan atas

deiden! bagi hasil!dan hasil dari penjualan! pelunasan"redemption#! dan jatuh tempo dari

surat berharga atau pinjaman.

• inormasi atas sumber daya ekonomi bertujuan memberikan inormasi tentang sumber

daya ekonomis bank "e,onomi, resour,es#! ke$ajiban bank untuk mengalihkan sumber

daya tersebut kepada entitas lain atau pemilik saham serta kemungkinan terjadinya

transaksi! dan peristi$a yang dapat mempengaruhi perubahan sumber daya tersebut.

• inormasi mengenai kepatuhan bank terhadap prinsip syariah! serta inormasi mengenai

 pendapatan dan pengeluaran yang tidak sesuai dengan prinsip syariah dan pegelolaan

 pendapatan dana bank tersebut.

• inormasi untuk membantu pihak terkait di dalam menentukan Gakat bank atau pihak

lainnya.#"2 A;uan Pen,usunan La4o*an Keuan1an

Penyusunan laporan keuangan bank syariah didasarkan dari beberapa a,uan yang relean!

adapun a,uan tersebut adalah

• Peraturan yang dikeluarkan oleh Bank 'ndonesia

Page 11: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 11/14

• erangka 2asar Penyusunan dan Penyajian =aporan euangan Umum! erangka

2asar Penyusunan dan Penyajian =aporan euangan &yariah! Pernyataan &tandar

)kuntansi euangan Umum! Pernyataan &tandar )kuntansi euangan &yariah

"P&)&# dan 'nterprestasi &tandar )kuntansi euangan "'&)#.

• ),,ounting and )uditing &tandard or 'slami, <inan,ial 'nstitutions yang

dikeluarkan oleh ))5'<' "),,ounting and )uditing 5rganiGation o 'slami,

<inan,ial 'nstitutions#.

• 'nternational ),,ounting &tandard "')&#! &tatement o <inan,ial ),,ounting

&tandard "&<)&#! sepanjang tidak bertentangan dengan prinsip syariah.

• Peraturan perundang-undagan yang relean dengan laporan keuangan

• Praktik-praktik akuntansi yang berlaku umum! sepanjang tidak bertentangan dengan

 prinsip syariah.

  <N6H KASUS )an SLUSI

Modus Kredit Fiktif BSM Bogor Hampir

Sempurna: Ini Peran Ketujuh TersangkaPembobol Rp !" M

 Jumat, 8 November 2013 00:23 WIB

6RIBUNNE=S2<M> JAKAR6A - epolisian sudah menetapkan tujuh orang tersangka

dalam kasus kredit ikti  Bank &yariah Mandiri "B&M# Cabang Bogor. Peran dan modus para

tersangka membobol uang bank melalui pembiayaan )l Murabahah pun semakin jelas.

&indikat kejahatan perbankan ini disebutkan hampir sempurna. &elain melibatkan orang

dalam! juga melibatkan pihak eksternal sehingga bisa se,ara mudah kredit bisa di,airkan.

2ari sisi debitur ada tiga tersangka! 'yan Permana! >enhen Auna$an! dan ?iGky )rdiansyah

masing-masing mengajukan 10 nasabah! 71 nasabah! dan 7@ nasabah! sehingga

total kredit yang diajukan ada 19 nasabah.

Page 12: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 12/14

2ari 19 nasabah yang diajukan kredit! 11 kredit ikti diajukan 'yan Permana! kemudian

>enhen mengajukan 70 kredit ikti! dan ?iGky mengajukan 70 kredit. &ehingga

total kredit ikti sebanyak 1 nasabah.

+iga debitur tersebut melengkapi persyaratan kredit ikti berma,am-ma,am. &eperti yang

dilakukan >enhen! sebagai seorang pengusaha dirinya menggunakan +P karya$annya tanpa

sepengetahuan si pemilik identitas.

emudian ?iGky yang berproesi sebagai seorang dokter meminjam +P tetangganya .

&ementara 'yan meminjam akta tanah seseorang kemudian dioto kopi. J)da dua sertiikat

tanah kemudian dibuat 1;! padahal perumahannya tidak ada!J kata epala &ub 2irektorat

+indak Pidana Perbankan )BP Umar &ahid di Mabes Polri! /akarta &elatan! amis

"(11(701#.

&etelah para debitur melengkapi persyaratannya! kemudian masuk lah ke tangan ),,aounting

5i,er Bank &yariah Mandiri Bogor /ohn =opulisa. Pengajuan 19 kredit tersebut

dimaksudkan supaya kredit bisa disetujui hanya setingkat epala Cabang saja.

Jan ada batasan-batasan pengajuan kredit! bila nilainya sekian maka ke$enangannya ,ukup

sampai epala Cabang!J ujar 2irektur +indak Pidana 3konomi dan husus Bareskrim Polri

Brigjen Pol )rie &ulistyanto.

/ohn sebagai ),,ount 5i,er yang memang sudah mengetahui data-data ikti tersebut tidak

melakukan penge,ekan lapangan sehingga kredit yang diajukan bisa dengan mudah di

kabulkan epala Cabang Pembantu B&M Bogor Chaerulli >erma$an! begitu pula dengan

 persetujan dari epala Cabang Utama B&M Bogor )gustinus Masrie yang memang sudah

 bersekongkol.

emudian 19 kredit tersebut diba$a kepada &ri 2e$i selaku notaris yang membuat akta

akad kredit. +anpa dihadiri pihak debitur dan seriikat tanah hanya berupa oto,opy dengan

mudah perikatan kredit antara debitur dan pihak bank dibuat.

Page 13: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 13/14

J2ebitur hanya di$akili tersangka 'yan dan sertiikat tanah yang dioto,opy pun ikti!J ujar

)rie.

redit yang diajukan ?iGky ,air sebesar ?p 17!7 miliar. &ementara kredit yang diajukan

>enhen ,air ?p 17!7; miliar! sisanya ,air untuk  kredit yang diajukan 'yan. +otal kredita yang

di,airkan seluruhnya ?p 107 miliar dan sudah dikembalikan ke pihak bank ?p 9 miliar.

&ehingga masih ada sekitar ?p ; miliar yang belum masuk ke bank saat ini.

Polisi saat ini menetapkan tujuh dalam kasus kredit ikti B&M! tersangka masing-masing

epala Cabang Utama Bank &yariah Mandiri Bogor M )gustinus Masrie! epala Cabang

Pembantu Bank &yariah Mandiri Bogor Chaerulli >erma$an! ),,aounting 5i,er Bank

&yariah Mandiri Bogor /ohn =opulisa! serta tiga debitur atas nama 'yan Permana! >enhen

Auna$an! ?iGki )rdiansyah! dan seorang notaris &ri 2e$i.

3nam tersangka tersebut dijerat dengan pasal @ Undang-undang Nomor 71 +ahun 7008

tentang Perbankan &yariah serta pasal dan pasal Undang-undang Nomor 8 +ahun 7010

tentang +indak Pidana Pen,u,ian Uang "+PPU#.

husus untuk &ri 2e$i selain dikenakan pasal diatas! ia pun dijerat dengan pasal 7@; ayat 1

U>P tentang pemalsuan surat autentik dengan an,aman hukuman delapan tahun penjara.

Solusi

&eperti yang telah disinggung dalam kasus diatas! bah$a ada pihak dalam dan luar yang

terlibat penipuan atas kredit ikti ini. asus kredit ikti seperti ini memang sumber

 permasalahannya sama yaitu human eror. /adi seharusnya setiap Bank harus dia$asi se,ara

lebih ketat dan intens oleh pihak yang bertanggung ja$ab dalam masalah penga$asan iniyaitu Bank 'ndonesia!Bank 'ndonesia harus menge,ek setiap kredit yang diajukan oleh debitur 

disetiap Bank se,ara teliti!$alaupun ini akan sangat merepotkan dan memakan $aktu hal

tersebut dapat men,egah kasus-kasus sema,am ini terulang kembali!karena bukan tidak

mungkin seperti kasus diatas kepala ,abang utama dan pembantu dari Bank &yariah Mandiri

sendiri yang bersekongkol untuk melakukan kejahatan kredit ikti. embali lagi pada

Page 14: Paper Bank Syariah

7/17/2019 Paper Bank Syariah

http://slidepdf.com/reader/full/paper-bank-syariah 14/14

masalah moral pada masing-masing indiidu yang memang akan sulit untuk ditebak!mungkin

saja dari a$al perekrutan harus ditanamkan prinsip-prinsip moral kepada semua karya$an

 bank berupa pelatihan atau sejenisnya!dan tentu saja pemilihan setiap karya$an bank

kedepannya harus lebih selekti tidak hanya didasarkan pada kemampuan mereka dalam

spesialisasi suatu bidang namun juga masalah akhlak dan moral yang lebih utama.

Sum.e* :

http://www.sarjanaku.om/2012/0!/bank"s#ar$ah"pen%ert$an"pr$ns$p"tujuan.htm&

http://www.tr$bunnews.om/metropo&$tan/2013/11/08/mo'us"kre'$t"(kt$)"bsm"

bo%or"hamp$r"sempurna"$n$"peran"ketujuh"tersan%ka"pembobo&"rp"102"m