organik 2 perc. 1

Upload: vion-ris

Post on 02-Mar-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    1/18

    LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK II

    PERCOBAAN I

    PENAPISAN FITOKIMIA

    Oleh :

    Nama : Nursin

    Stambu : F!C! !" #!$

    Kel%m&% : ' (Se&uluh)

    Asisten : *i+a Ar,i-anti

    LABORATORIUM KIMIA ORGANIK

    FAKULTAS MATEMATIKA *AN ILMU PENGETA.UAN ALAM

    UNI/ERSITAS .ALU OLEO

    KEN*ARI

    0#!1

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    2/18

    I2 PEN*A.ULUAN

    A2 Latar Belaan3Indonesia merupakan negara kepulauan yang terletak di zona khatulistiwa

    (tropik) dan terkenal mempunyai kekayaan alam dengan beranekaragam jenis

    tumbuhan, tetapi potensi ini belum seluruhnya dimanfaatkan sebagai bahan

    industri khususnya tumbuhan berkasiat obat. Masyarakat Indonesia secara turun-

    temurun telah memanfaatkan berbagai jenis tumbuhan untuk bahan obat

    tradisional baik sebagai tindakan pencegahan maupun pengobatan terhadap

    berbagai jenis penyakit. emanfaatan tumbuhan obat tradisional akan terus

    berlangsung terutama sebagai obat alternatif, hal ini terlihat pada masyarakat

    daerah yang sulit dijangkau oleh fasilitas kesehatan modern. !alam masa krisis

    ekonomi seperti saat ini, penggunaan obat tradisional lebih menguntungkan

    karena relatif lebih mudah didapat, lebih murah dan dapat diramu sendiri, selain

    itu bahan bakunya dapat ditanam di halaman rumah sebagai penghias taman

    ataupun peneduh halaman rumah.

    enemuan berbagai senyawa obat baru dari bahan alam semakin

    memperjelas peran penting metabolit sekunder tanaman sebagai sumber bahan

    baku obat. Metabolit sekunder adalah senyawa hasil biogenesis dari metabolit

    primer. "mumnya dihasilkan oleh tumbuhan tingkat tinggi, yang bukan

    merupakan senyawa penentu kelangsungan hidup secara langsung, tetapi lebih

    sebagai hasil mekanisme pertahanan diri organisma. #kti$itas biologi tanaman

    dipengaruhi oleh jenis metabolit sekunder yang terkandung didalamnya. #kti$itas

    biologi ditentukan pula oleh struktur kimia dari senyawa. "nit struktur atau gugus

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    3/18

    molekul mempengaruhi akti$itas biologi karena berkaitan dengan mekanisme

    kerja senyawa terhadap reseptor di dalam tubuh.%erdasarkan latar belakang di atas, maka perlu dilakukan praktikum

    tentang penapisan fitokimia.

    B2 Rumusan Masalah

    &umusan masalah pada percobaan penapisan fitokimia yaitu '

    . %agaimana cara melakukan penapisan fitokimia terhadap tumbuhan tinngi

    (daun gamal) 02 %agaimana cara melakukan teknik-teknik penapisan fitokimia dengan sebaik-

    baiknya

    C2 Tu4uan Per5%baan

    *ujuan dari percobaan penapisan fitokimia adalah'

    . "ntuk mengetahui cara melakukan penapisan fitokimia terhadap tumbuhan

    tinngi (daun gamal).

    02 "ntuk mengetahui cara melakukan teknik-teknik penapisan fitokimia dengan

    sebaik-baiknya.

    *2 Man6aat Per5%baan

    Manfaat dari percobaan penapisan fitokimia adalah'

    +. #gar dapat melakukan cara penapisan fitokimia terhadap tumbuhan tinngi

    (daun gamal)."2 #gar dapat melakukan teknik-teknik penapisan fitokimia dengan sebaik-

    baiknya.

    II2 TIN7AUAN PUSTAKA

    itokimia atau kadang disebut fitonutrien, dalam arti luas adalah segala

    jenis zat kimia atau nutrien yang diturunkan dari sumber tumbuhan, termasuk

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    4/18

    sayuran dan buah-buahan. !alam penggunaan umum, fitokimia memiliki

    definisi yang lebih sempit. itokimia biasanya digunakan untuk merujuk pada

    senyawa yang ditemukan pada tumbuhan yang tidak dibutuhkan untuk fungsi

    normal tubuh, tapi memiliki efek yang menguntungkan bagi kesehatan atau

    memiliki peran aktif bagi pencegahan penyakit (erbert, /).

    0kirining fitokimia merupakan tahap pendahuluan dalam suatu penelitian

    fitokimia yang bertujuan memberi gambaran tentang golongan senyawa yang

    terkandung dalam tanaman yang diteliti. Metode skrining fitokimia yang

    dilakukan dengan melihat reaksi pengujian warna dengan menggunakan suatu

    pereaksi warna (0imaremare, 123).

    0ebelum skrining fitokimia dilakukan, bahan harus diekstraksi

    menggunakan metode ekstraksi dan pelarut tertentu untuk mendapatkan senyawa

    fitokimia dari dalam dinding sel bahan. %erbagai penelitian tentang metode

    ekstraksi terhadap Tetraselmis chuii pernah dilakukan diantaranya ekstraksi

    menggunakan metode maserasi dengan pelarut metanol, etanol, aseton. 4kstraksi

    metode microwave assisted extraction dengan pelarut kloroform dan aseton.

    4kstraksi metode sonikasi menggunakan gelombang ultrasonik dengan pelarut

    metanol, etanol dan aseton. asil dari beberapa penelitian di atas adalah metode

    sonikasi merupakan metode ekstraksi terbaik dengan rendemen tertinggi dengan

    pelarut metanol, namun karena ketoksikan metanol sangat tinggi maka pada

    penelitian ini pelarut yang digunakan adalah etanol (0ani dkk., 123).

    0alah satu pendekatan untuk penelitian tumbuhan obat adalah penapis

    senyawa kimia atau biasa disebut dengan skrining fitokimia yang terkandung

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    5/18

    dalam tanaman. Metode ini digunakan untuk mendeteksi adanya golongan

    senyawa alkaloid, fla$onoid, senyawa fenolat, tannin, saponin, kumarin, 5uinon,

    steroid 6 terpenoid (*eyler. 7. 4, 88).

    Maserasi terlibat dalam perendaman tanaman yang berbahan kasar atau

    bubuk dalam wadah bertutup dengan campuran pelarut tertentu dan kemudian

    didiamkan pada suhu kamar untuk jangka waktu minimal + hari dengan sering

    agitasi. *ehnik pengolahannya dimaksudkan untuk melunakkan dan memecahkan

    dinding sel pada tanaman (#zwanida, 12/).

    III2METO*OLOGI PRAKTIKUM

    A2 8atu ,an Tem&at

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    6/18

    ercobaan ini dilaksanakan pada hari 0enin, 3 Maret 129, pukul +.22 :

    /.1/ ;I*#. %ertempat di rganik, ?urusan =imia, akultas

    Matematika dan Ilmu engetahuan #lam, "ni$ersitas alu >leo, =endari.

    B2 Alat ,an Bahan

    . #lat

    #lat-alat yang digunakan pada percobaan ini yaitu e$aporator, blender,

    corong, plat tetes, pipet tetes, gelas kimia 1/2 m, eter, $aselin, glatin dan e@l+.

    C2 Pr%se,ur Ker4a

    ersiapan sampel

    - dijemur - dipotong kecil-kecil

    - dihaluskan menggunakan blender.

    0erbuk daun gamal

    1 4kstraksi

    - dimaserasi dengan metanol selama

    13 jam

    - disaring

    !aun Bamal

    CC gram daun gamal

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    7/18

    - die$aporasi

    4kstrak sampel

    9 Tes I,enti6iasi

    a #lkaloid

    - dimasukkan dalam tabung reaksi

    - dtambahkan 1 m< ammonia D

    - diamati

    asil pengamatan

    b la$onoid

    - dimasukkan dalam tabung reaksi

    - ditambahkan 2,/ gram magnesium

    - ditambahkan 1 m< alkohol @l (')

    - ditambahkaan 1 m< amil alkohol

    - dikocok

    - diamati perubahan yang terjadi

    &esiduiltrat

    1 m< ekstrak sampel

    / m< ekstrak sampel

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    8/18

    asil pengamatan

    c 0aponin

    - dimasukan dalam tabung reaksi

    - ditambahkan 1 m< air- dikocok keras-keras

    - !iamati perubahan yang terjadi

    d 0teroid 6 triterpenoid

    - dimasukkan dalam tabung reaksi

    - diteteskan 1 tetes asam asetat anhidrat

    - diteteskan 1 tetes asam sulfat

    - diamati perubahan yang terjadi

    e *anin 6 polifenol

    - dimasukkan dalam tabung reaksi

    - ditambahkan 1 m< e@l+- ditambahkan m< gelatin

    - dikocok

    - diamati perubahan yang terjadi

    / m< ekstrak sampel

    asil engamatan

    / tetes ekstrak sampel

    asil engamatan

    / m< ekstrak sampel

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    9/18

    asil pengamatan

    I/2 .ASIL *AN PEMBA.ASAN

    A2 .asil Pen3aman

    . *abel pengamatan

    Ao

    .

    erlakuan asil pengamatan

    4kstrak uji saponin

    (air 8 m< E ekstrak gamal)

    *idak terdapat busa

    1 4kstrak uji fla$onoid

    (1 m< ekstrak gamal E Mg E 1 m< @l)

    %erwarna kuning

    + 4kstrak uji tannin

    (1 m< ekstrak gamal E dipanaskan E 1

    m< larutan glatin)

    *idak terdapat endapan

    3 4kstrak uji alkaloid

    (1 m< ekstrak gamal E 1 m< ammonia

    D)

    #da endapan

    / 4kstrak uji =uonin

    (1 m< ekstrak gamal E dipanaskan E

    !isaring, filtrate E Aa>)

    *idak berubah warna

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    10/18

    1. &eaksi

    roses reaksi ketika sampel mengandung senyawa-senyawa bahan alam

    seperti alkoloid, fla$onoid, dan tanin dapat dilihat sebagai berikut F

    a. alkoloid

    -

    N

    N I

    N

    N

    I

    N

    N

    I

    N

    N

    I

    N

    N

    I

    N

    N

    I

    IN

    N =I =I1

    4ndapan @oklat

    menggunakan reagen wagner

    b. la$onoid

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    11/18

    O

    OH OH

    Mg

    O

    OH O

    Mg

    H

    H

    O

    OH O Mg

    - Cl

    -+@ CH2 OH

    -OH

    OH O Mg

    Cl

    @-+

    CH2 OH

    -+

    @ CH2 O

    H

    H

    OH

    OH O Mg

    Cl

    -+@ CH2

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    12/18

    OH

    OH O Mg

    Cl CH2

    CH3

    c. 0teroid

    E

    H3C O CH3

    O O

    d. 0aponin

    O

    O

    O

    CH3

    CH3

    CH3

    E 1> %usa

    e.

    f.

    e. *annin

    OC

    H3C

    O

    C

    CH3

    O

    H2SO4

    80 C

    dikocok

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    13/18

    O

    O

    OH

    OH

    OH

    HO

    OH

    OH,e@l+ 4ndapan coklat

    Belatin

    B2 Pembahasan

    *anaman gamal (Gliricidia maculata) merupakan tumbuhan asli daerah

    tropis antai asifik di #merika *engah. ada tahun 922-an penyebaran tanaman

    ini terbatas pada hutan musim kering gugur daun, tetapi banyak tumbuh di dataran

    rendah yang tersebar di Meksiko, #merika *engah, #merika 0elatan bagian utara,

    #sia dan diperkirakan masuk ke Indonesia pertama kali sekitar tahun 22.

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    14/18

    raktikum kali ini untuk menguji adanya kandungan metabolit sekunder

    pada beberapa jenis tanaman yang telah diketahui kandungannya, jadi praktikum

    ini untuk membuktikan adanya kandungan metabolit sekunder itu. =andungan

    metabolit sekunder yang dibuktikan pada praktikum kali ini adalah alkaloid,

    fla$onoid, saponin, tanin, kuinon, steroid dan triterpenoid pada daun gamal.

    "ntuk membuktikan adanya senyawa golongan alkaloid menggunakan serbuk

    simplisia kina corteG, alkaloid termasuk senyawa yang bersifat basa lemah dapat

    diekstraksi dengan pelarut seemipolar dalam suasana basa atau dengan alkohol

    dalam suasana asam. ada percobaan ini dilakukan dengan metode yang pertama.

    Hakni serbuk simplisia ditambahkan denganA3>(basa) hal ini dilakukan

    untuk mengendapkan alkaloidnya, kemudian ditambahkan pelarut kloroform

    (semi polar) sehingga didapat senyawa-senyawa yang bersifat semi polar seperti

    alkaloid, lipid, pigmen, dan senyawa lainnya. 0etelah disaring didapat filtrat

    (larutan #) yang mengandung alkaloid, sebagian ekstrak kental diekstraksi dengan

    asam encer (@l) sehingga didapat larutan asam6garam alkaloid (larutan %).

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    15/18

    dikocok kuat akan terbentuk 1 lapisan, lapisan amilalkohol berada diatas dan

    lapisan amilalkohol menjadi berwarna merah menunjukan adanya senyawa

    fla$onoid.

    ada uji saponin yang menggunakan filtrat kumis kucing setelah dilakukan

    pengocokan kuat pada filtrat akan terbentuk busa, busa ini terjadi karena rantai

    gula yang terkandung dalam filtrat pecah. "ntuk membuktikan busa yang

    terbentuk merupakan hasil dari adanya rantai gula yang pecah dapat ditambahkan

    @l encer, jika saponin maka busa akan tetap stabil.

    engujian golongan senyawa kuinon yang menggunakan filtrat daun kumis

    kucing tidak menunjukan perubahan warna merah intensif setelah ditambah

    Aa> A, hal ini terjadi karena memang dalam tanaman kumis kucing tidak

    mengandung kuinon.

    *anin ataupolifenol yang termasuk golongan senyawa fenol dapat diidentifikasi

    secara khas dengan erri (III) klorida akan menunjukan warna biru tua atau hijau

    kehitaman. &eaksi ini menunjukan adanya tanin dalam filtrat gambir, untuk

    menguji adanya tanin katekuat dengan menambahkan pereaksi 0tiasny kemudian

    dipanaskan dalam penangas air yang kemudian akan terbentuk endapan merah

    muda. "ntuk tanin galat setelah endapan disaring, filtrat ditambahkan

    @+@>>Aa sampai jenuh, kemudian ditambah e@l+akan terbentuk warna biru

    tinta.

    Minyak atsiri diidentifikasi dari rimpang jahe. Minyak atsiri yang merupakan

    senyawa non-polar dapat dipisahkan dari komponen lain dengan menggunakan

    pelarut organik yang bersifat non-polar, seperti petroleum eter yang ditambahkan

    pada serbuk simplisia dalam tabung reaksi kemudian dipanaskan dalam penangas

    air dan pada mulut tabung ditutup dengan kapas agar petroleum eter tidak mudah

    menguap, dan jika ditutup rapat dikhawatirkan akan terjadi bumping. Minyak

    atsiri yang bersifat non-polar akan tertarik sempurna kedalam pelarut non-polar

    (petroleum eter). &esidu yang didapat dari hasil penyaringan dicuci dengan

    alkohol, residu yang didapat dari penyaringan berbau aromatik (berbau

    menyenangkan) menunjukan dalam rimpang jahe mengandung minyak atsiri.

    http://laporanakhirpraktikum.blogspot.com/http://laporanakhirpraktikum.blogspot.com/
  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    16/18

    Bolongan steroid dan triterpenoid yang bersifat non-polar yang terkandung dalam

    brotowali diekstraksi dengan cara maserasi dingin, yang merupakan ekstraksi cair-

    padat antara serbuk simplisia dan pelarut, metode ini digunakan karena

    dikhawatirkan jika dengan pemanasan akan ada komponen dari simplisia yang

    rusak. iltrat yang didapat diuapkan pelarutnya hingga didapat residu, residu ini

    kemudian diidentifikasi dengan pereaksi

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    17/18

    . @ara melakukan penapisan fitokimia pada tumbuhan tinggi yaitu dengan

    melakukan uji alkaloid, uji saponin, uji tannin, uji steroid dan uji fla$onoid

    pada tumbuhan tinggi seperti daun gamal (Gliricidia maculata).

    1. 0enyawa organik yang terkandung dalam sampel daun gamal (Gliricidia

    maculata) sangat besar mengandung alkaloid, fla$onoid dan tidak mengandung

    saponin, steroid dan tannn.

    *AFTAR PUSTAKA

    #zwanida, AA., 12/, # &e$iew on the 4Gtraction Methods "se In Medicinal

    lants, rinciple, 0trength and

  • 7/26/2019 Organik 2 Perc. 1

    18/18

    0ani, &. A., ithri, @. A., &ia, !. #., dan ?aya, M. M., 123, #nalisis &endamen

    dan 0krining itokimia 4kstrak 4tanol Mikroalga