neuritis vestibular

Upload: sukma-nisa-janitra

Post on 08-Jan-2016

48 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

gejala, diagnosis an tatalaksana neuritis vestibularis

TRANSCRIPT

NEURITIS VESTIBULAR

NEURITIS VESTIBULARSukma Nisa Janitra, drGangguan organ vestibuler perifer khususnya saraf vestibulokoklear (N. VIII) pada telinga bagian dalam.

Defisit terjadi unilateral dan tiba-tiba tanpa disertai gangguan pendengaran dan tanda disfungsi batang otak.

Nervus Vestibulokoklearis mengirimkan keseimbangan dan informasi posisi kepala dari telinga bagian dalam ke otak .

Terjadi gangguan mengganggu informasi keseimbangan yang akan ditafsirkan oleh otak.

Etiologi Virus :Reaktivasi infeksi Herpes Simplex Virus di vestibular gangliaTerjadi setelah infeksi saluran napas atas

Iskemia pada pembuluh darah yang memperdarahi bagian telinga dalamGejala KlinisVertigo berat dan nausea spontan, onset dalam beberapa jam, menetap lebih dari 24 jamGangguan keseimbangan saat berdiri atau berjalan : ataksik Nistagmus spontan, arah menetap, horizontal, ke arah telinga yang sehat, menetap dalam 24 jamCaloric canal paresis yang unilateral bermaknaPemeriksaan otoskopi dan pendengaran normalTidak didapatkan defisit neurologis

Ataksik: gangguan koordinasi / abnormalitas bentuk postur tubuh disertai dengan abnormalitas gerakan5TerapiSimptomatik- Anti Vertigo (dimenhydrinate, skopolamin) KortikosteroidMetilprednisolon 100 mg/hr slm 3 hari 20mg/3 hr slm 3 mngg atauprednison 220 mg selama 10-14 hari. Antivirus : infeksi HSV1 (e.g. Acyclovir)Antibiotics : infeksi telinga tengah (e.g., Amoxicillin)Rehidrasi intravena bila ada dehidrasi berat akibat mual muntah

pengobatan kausal dengan kortikosteroid untuk meningkatkan pemulihan perifer fungsi vestibular6PrognosisDapat menghilang dalam beberapa hari/ minggu