modul penyakit degenaratif

Upload: dhea-lalita

Post on 02-Mar-2018

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Modul Penyakit Degenaratif

    1/1

    Billy Senduk

    120111158

    Kasus 1

    Kemungkinan Komplikasi

    Efek samping obat yang digunakan untuk pengobatan

    Penurunan kemampuan untuk melakukan kegiatan sehari-hari, seperti kebersihan pribadi,

    pekerjaan rumah tangga, atau memasak

    Berkurangnya kemampuan untuk berjalan

    Komplikasi pembedahan

    Tidak seperti pada RA, Osteoarthritistidak mempengaruhi organ tubuh atau menyebabkan

    penyakit. Tapi bisa menyebabkan kelainan bentuk yang membatasi kebebasan pada pergerakan.

    Kehilangan berat tulang raan pada sendi lutut dapat menyebabkan tulang lutut melengkung

    keluar, dapat mengganggu saraf, menyebabkan nyeri, mati rasa atau kesemutan di bagian tubuh.

    Kasus 2

    Anamnesis

    !dentitas " nama, umur, jenis kelamin, pekerjaan

    Keluhan #tama

    Keluhan penyerta

    Riayat penyakit sekarang

    - Apa terasa nyeri, kaku$ Ada bengkak$

    - %endi& mana saja yang terkena$

    - Bagaimana aal gejala$ Apa ada trauma atau mun'ul mendadak$- Kapan gejala terasa lebih berat$ (aktor& yang memperberat dan meringankan nyeri$

    - Pernahkan sendi terasa terkun'i atau longgar$

    - Ada gejala sistemik )demam, menggigil, penurunan berat badan*$

    - Apakah akibat fungsional )tidak bisa berjalan, bangkit dari kursi, tidak bias menulis*$

    Riayat penyakit dahulu " pernah mengalami keluhan serupa seblmnya$

    Riayat keluarga" ada riayat arthritis dalam keluarga$

    Riayat pengobatan sebelumnya " obat yang digunakan$ +bat anti nyeri$