modul pembelajaran penelitian dan statistika...

129

Upload: others

Post on 01-Sep-2021

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi
Page 2: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL PEMBELAJARAN

PENELITIAN DAN STATISTIKA DASAR

OLEH :

Inna Sholicha, M.Kes

PRODI DIII KEBIDANAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

Page 3: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

“Janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan tentangnya,

sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya akan dimintai pertanggung

jawaban”. (Q.S. Al-Isra‟ :36)

Page 4: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

VISI : Pada tahun 2036 menjadi program studi kebidanan diploma unggul dan berdaya saing

global menghasilkan tenaga bidan profesional berlandaskan nilai islami dan berjiwa

entrepreneur

MISI : 1.Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dalam ilmu kebidanan yang terkini

2.Melaksanakan penelitian dan pengabdian pada masyarakat dengan mengembangkan

ilmu pengetahuan dan teknologi dibidang kebidanan dan kesehatan

3.Menyelenggarakan pembelajaran kewirausahaan dibidang kebidanan

4.Menyelenggarakan perkuliahan Al Islam Kemuhammadiyahan

TUJUAN : 1. Menghasilkan lulusan Kebidanan yang mempunyai pengetahuan, sikap dan

keterampilan dibidang kebidanan dan kesehatan yang terkini

2. Menghasilkan karya ilmiah dan tanggap kepada kebutuhan masyarakat dalam

bidang Kebidanan dan kesehatann dengan mengamalkan ilmu pengetahuan

dan teknologi dalam bentuk pengabdian masyarakat

3. Menghasilkan lulusan yang berjiwa entrepreneur dibidang Kebidanan dan

Kesehatan

4. Mampu Mengamalkan nilai- nilai Al-Islam Kemuhammadiyahan dalam

Kehidupan

VISI MISI DAN TUJUAN

Page 5: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

KATA PENGANTAR

Pembelajaran Praktikum merupakan metode pembelajaran yang di lakasanakan di

laboratorium. Modul ini dibuat untuk membantu mahasiswa dalam mencapai tujuan

pembelajran mata kuliah PENELITIAN DAN STATISTIKA DASAR. Pada kesempatan ini

kami ingin menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada tim penulis modul ini atas

dedikasi dan kerja keras yang telah diwujudkan hingga selesainya penulisan modul ini.

Semoga Allah SWT membalas budi baik semua pihak yang telah memberikan

kesempatan, dukungan dan bantuan dalam penyelesaian modul ini. Modul ini masih jauh dari

sempurna, penulis mengharapkan kritik, saran dan masukan demi kesempurnaan modul ini.

Semoga modul ini bermanfaat bagi kita semua dalam rangka mewujudkan pembelajaran di

perguruan tinggi yang berkualitas.

Tim Penyusun

Page 6: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

DAFTAR ISI

VISI MISI .......................................................................................................................

KATA PENGANTAR ....................................................................................................

DAFTAR ISI .................................................................................................................

MODUL I: KONSEP DASAR PENELITIAN ................................................................

LATIHAN ...............................................................................................................

TES 1 .......................................................................................................................

MODUL II: PENELUSURAN PUSTAKA .....................................................................

LATIHAN................................................................................................................

TES 2 .......................................................................................................................

MODUL III: METODOLOGI ........................................................................................

LATIHAN................................................................................................................

TES 3 .......................................................................................................................

MODUL IV: PLAGIARISME .......................................................................................

LATHAN .................................................................................................................

TES 4 .......................................................................................................................

MODUL V: STATISTIKA ............................................................................................

LATIHAN................................................................................................................

TES 5 .......................................................................................................................

MODUL VI: SAMPLING ..............................................................................................

LATIHAN................................................................................................................

Page 7: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

TES 6 .......................................................................................................................

MODUL VII: DATA SKALA PENGUKURAN ............................................................

LATIHAN ...............................................................................................................

TES 7 .......................................................................................................................

MODUL VIII: PROSES ANALISIS PRESENTASI DATA ...........................................

LATIHAN ...............................................................................................................

TES 8 .......................................................................................................................

MODUL IX: LAPORAN TUGAS AKHIR ....................................................................

LATIHAN................................................................................................................

TES 9 .......................................................................................................................

KUNC JAWABAN ........................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA .....................................................................................................

Page 8: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Diskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini meliputi mata kuliah teori dan pratek. Teori membahas tentang

konsep dasar penelitian kebidanan, pelacakan publikasi ilmiah, teori penulisan pendahuluan

penelitian, teori penulisan kajian pustaka, teori penulisan metodologi penelitian, teori

penulisan pembahasan penelitian, dan teori pembuatan kesimpulan dan saran penelitian.

Tata tertib Praktikum

Mahasiswa WAJIB:

1. Datang 15 menit sebelum pembelajaran praktik laboratorium dimulai.

2. Berlaku tertib, dan jujur selama kegiatan praktik laboratorium berlangsung.

3. Menjaga kebersihan dan kerapian alat yang ada di laboratorium tempat praktikum.

4. Berpakaian sopan dan bersepatudan menggunakan skort laboratorium (putih).

5. Meletakkan Jaket dan tas di tempat yang telah disediakan.

6. Melepas sepatu saat masuk laboratorium meletakkan di rak sepatu.

7. Membina kerjasama dengan instruktur/tutor, laboran, dan peserta.

8. Menjaga peralatan/phantom laboratorium (dilarang mencoret-coret).

9. Merapikan, membersihkan peralatan yang digunakan dalam praktikum dan

mengembalikannya ke dalam kotak alat praktikum laboratorium.

10. Membaca, memahami dan mengikuti prosedur operasional untuk setiap peralatan

dan kegiatan selama praktikum dan di ruang laboratorium.

Mahasiswa DILARANG:

1. Merokok, makan dan minum, membuat kericuhan selama kegiatan praktikum dan di

dalam ruang laboratorium.

2. Duduk/tidur di bed yang ada dilaboratorium.

3. Menyentuh, menggeser/memindahkan dan menggunakan peralatan di laboratorium

yang tidak sesuai dengan acara praktikum mata kuliah yang diambil.

4. Menggunakan laboratorium untuk kegiatan selain praktikum tanpa seijin petugas

laboratorium.

5. Menggunakan handphone untuk pembicaraan dan/atau SMS selama kegiatan

praktikum.

Panduan Praktikum

Praktikum merupakan salah satu metode pembelajaran di mana mahasiswa belajar di

laboratorium yang di dampingi oleh seorang pembimbing. Pembeljaran praktikum

Page 9: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

memperkenalkan mahasiswa tentang kasus melalui skenario kasus dan memberikan

pengalaman kepada mahasiswa dalam melakukan pemeriksaan fisik serta tindakan kebidanan

secara mandiri. Praktikum kebidanan juga memberikan pengalaman dalam berkomunikasi,

bekerja tim, problem solving, belajar mandiri, sharing informasi serta etika profesi.

A. Strategi Kegiatan

1. Setiap praktikum dimulai dengan “Pre Confrence” laporan pendahuluan yang harus

sudah dibuat mahasiswa.

2. Laporan Pendahuluan meliputi konsep teori sistem persepsi sensori dan asuhan

kebidanan.

3. Melakukan tindakan kebidanan sesuai standar operasional prosedur

4. Memahami penerapan berbagai konsep dasar dalam merawat kasus tersebut :

a. Teori kebidanan

b. Komunikasi terpeutik

c. Etika kebidanan

B. Tugas Mahasiswa

1. Wajib mematuhi tata tertib laboratorium.

2. Membuat laporan pendahuluan sesuai ketentuan

3. Mengikuti Pre Confrence.

4. Mendiskusikan skenario kasus

5. Setiap mahasiswa melakukan tindakan kebidanan secara mandiri.

C. Metode Penilaian

Penilaian selama studi kasus merupakan nilai kumulatif dari :

1. Observasi Penampilan Kerja

Penampilan kerja praktikan dinilai oleh pembimbing praktik dengan

menggunakan penilaian sesuai standar operasional prosedur (SOP) yang meliputi :

a. Persiapan alat

b. Persiapan pasien dan lingkungan

c. Pelaksanaan

d. Evaluasi

2. Penilaian laporan pendahuluan yang terdiri dari :

a. Konsep teori

b. Diagnosa kebidanan

c. Intervensi kebidanan

d. SOP

Page 10: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. Kemampuan kognitif dan afektif saat ”Conference” dan melakukan tindakan

kebidanan mandiri

D. Metode Pembelajaran Klinik

1. Melakukan ”pre confrence”.

2. Mengobservasi dan membimbing praktikan dalam melakukan tindakan kebidanan.

3. Memberikan bedside teaching (BST)

4. Mendiskusikan/memberi contoh tentang hal-hal/tindakan kebidanan yang tidak

sesuai dan yang benar.

5. Berdiskusi dengan praktikan masalah yang dialami pasien pada skenario kasus

tersebut dan apa tindakan yang sudah dan akan dilakukan termasuk penerapan

berbagi konsep

6. Penilaian penampilan dilakukan terhadap praktikan meliputi :

a. Komunikasi (pendekatan)

b. Ketrampilan dasar

c. Perilaku profesional

E. Evaluasi

Penilaian/evaluasi meliputi :

1. Penilaian kinerja mandiri : 30%

2. Penilaian Laporan Pendahuluan :20%

3. Penilaian penampilan: 25%

4. Kognitif : 25%

Page 11: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL 1

KONSEP DASAR PENELITIAN

Research

A. Pengertian metodologi Penelitian

Metode adalah Cara yang tepat melakukan sesuatu (Cholid Narbuko,2008). Logos

adalah ilmu/pengetahuan. Jawaban berbeda karena faktor yg melatarbelakangi seorang

peneliti Penelitian berasal dari kata Inggris, research. Research: re, yang berarti kembali,

dan to search yang berarti mencari. Mencari kembali.

Pemikiran yang sistematis mengenai berbagai jenis masalah yang pemecahannya

memerlukan pengumpulan dan penafsiran fakta-fakta. Suatu cara untuk memahami

sesuatu dengan melalui penyelidikan atau melalui usaha mencari bukti-bukti yang muncul

sehubungan dengan masalah itu, yang dilakukan secara hati-hati sekali sehingga

diperoleh

pemecahannya. Penelitian adalah, Art and science guna mencari jawaban terhadap

suatu permasalahan (Yoseph dan Yoseph, 1979). Penelitian adalah cara

pengamatan/inkuiri dan mempunyai tujuan untuk mencari jawaban permasalahan atau

proses penemuan, baik discovery maupun invention.

Penelitian adalah proses ilmiah yang mencakup sifat formal dan intensif. Penelitian

adalah proses penemuan yang mempunyai karakteristik sistematis, terkontrol, empiris dan

Page 12: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

mendasarkan pada teori dan hipotesis. Penelitian adalah usaha seseorang yg dilakukan

secara sistematis mengikuti aturan-aturan metodologi.

Penelitian sebagai suatu proses

Proses yang berjalan secara terus menerus Jadi hasil penelitian tidak akan pernah

merupakan hasil yang bersifat final. Hasil penelitian seseorang harus tunduk pada penelitian

orang lain yang datang belakangan, Jadi proyek penelitian dari awal sampai akhir merupakan

proses

Masalah Kesenjangan atau gab atau perbedaan antara yang seharusnya terjadi dengan

kenyataan

kesenjangan antara :

1. Apa yang seharusnya terjadi dengan kenyataan

2. Apa yang diperlukan dengan apa yang tersedia

3. Harapan dengan Kenyataan

Harus DIIDENTIFIKASI:

1. Fenomena empiris

2. Teroritis

Dirumuskan secara Spesifik

1. Research question

2. Rumusan masalah

Identifikasi masalah adalah terjadinya gejala atau fenomena

ILUSTRASI

1. Gejala atau fenomena: produktivitas bidan rendah

2. Permasalahan: motivasi dan skill bidan menurun

3. Gejala atau fenomena merupakan dampak (consequence)

ANTECEDENT PROBLEM

CONSEQUENCE

CONSEQUENCE

Page 13: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Permasalahan ini harus didefinisikan secara tegas dan jelas, sehingga kegiatan selanjutnya

dapat dilakukan dengan baik.

Peranan penelitian:

1. Membantu memperoleh pengetahuan baru

2. Memperoleh jawaban atas suatu pertanyaan

3. Memberikan pemecahan atas suatu masalah

METODE PENELITIAN

CARA ILMIAH

DATA

TUJUAN KEGUNAAN

Page 14: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Data Penelitian

CARA

ILMIAH

KEGIATAN

PENELITIAN

Rasional Sistematis

LOGIS

Empiris

Ciri-ciri

keilmuan

DATA EMPIRIS

VALID

Derajat Ketepatan

Reliabilitas Obyektivitas

Page 15: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

TUJUAN

PENELITIAN

PENEMUAN

Data Baru

PEMBUKTIAN

Data untuk

membuktikan

keragu-raguan

PENGEMBANGAN

Memperdalam &

Memperluas

Pengetahuan

yang ada

KEGUNAAN

PENELITIAN

MEMAHAMI MEMECAHKAN

MASALAH

MENGANTISIPASI

Page 16: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Berpikir Ilmiah

Berpikir ilmiah yaitu bersikap skeptik, analitik dan kritik

a. Berpikir skeptik adalah selalu menanyakan bukti & fakta yg mendukung pertanyaan

b. Berpikir analitik adalah selalu menganalisis setiap pertanyaan atau persoalan

c. Berpikir Kritik adalah selalu mendasarkan pikiran atau pendapat pada logika &

mampu menimbang berbagai hal secara obyektif berdasarkan data, dan analisis akal

sehat

BEBERAPA LANGKAH DALAM METODE ILMIAH

1. Merumuskan serta mendefiniskan masalah.

2. Mengadakan studi kepustakaan.

3. Menentukan model untuk menguji Hipotesis.

4. Mengumpulkan data.

5. Menyusun, menganalisis, dan memberikan interpretasi.

6. Membuat generalisasi dan kesimpulan

7. Membuat laporan ilmiah.

PROPOSISI, DALIL, TEORI, FAKTA, ILMU

1. Proposisi

a. Proposisi adalah pernyataan tentang sifat dari realita dan dapat diuji

kebenarannya.

b. Proposisi yang sudah mempunyai jangkauan cukup luas dan telah didukung oleh

data empiris dinamakan DALIL

c. Teori adalah himpunan konstruk (konsep), definisi, dan proposisi yang

mengemukakan pandangan sistematis tentang gejala dengan menjabarkan relasi

diantara variabel untuk menjelaskan dan meramalkan gejala tersebut

Page 17: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Ciri-ciri teori, yaitu

1. Terdiri dari proposisi-proposisi (hubungan yg terbukti diantara variabel-

variabel)

2. Konsep-konsep dalam proposisi telah dibatasi pengertiannya secara jelas dan

frustrasi

3. Teori harus mungkin diuji, diterima atau ditolak kebenarannya

4. Teori harus dapat melakukan prediksi

5. Teori harus dapat melahirkan proposisi-proposisi tambahan yang semula tidak

diduga

6. Fakta adalah pengamatan yang telah diverifikasikan secara empiris.

7. Ilmu atau sains adalah pengetahuan tentang fakta-fakta, baik natura atau sosial

yang berlaku umum dan sistematis

8. Penelitian adalah proses dan ilmu adalah hasilnya

9. Sedangkan menurut Whitney, ilmu dan penelitian adalah sama-sama proses,

hasilnya adalah KEBENARAN

Page 18: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Man Is Curious People Hasrat Ingin Tahu (Cari Kebenaran)

NON ILMIAH ILMIAH

1. Kebetulan

2. Akal sehat (common sense)

3. Wahyu

4. Intuisi

5. Trial and error

6. Spekulasi

7. Kewibawaan/otoritas

LOGIKA

Logika Penalaran

Pengemb. Teori

Rancangan Penelitian:

Problems dan Landasan Teori

Metodologi Penelitian

Rancangan

HASIL PENELTIAN

Page 19: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi
Page 20: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Ruanglingkup dan sifat proses penelitian

LATIHAN

1. Apa pengertian dari metodologi penelitian?

2. Sebutkan peran pada penelitian ?

3. Sebutkan berapa langkah dalam penelitian?

4. Apa yang di maksud dengan proposes?

5. Sebutkan langkah-langkah dalam metode ilmiah?

Page 21: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

TES

1. Menutut yoseph dan yoseph, 1979 pmecahan penelitian adalah art dan since guna

mencari jawaban terhadap sesuatu permasalahan merupakan pengertian dari…

a. Penelitian

b. Penelusuran

c. Identifikasi

d. Evaluasi

2. Berikut merupakan peranan pada penelitan, kecuali…

a. Membantu memperoleh pengetahuan baru

b. Memperoleh jawaban atas suatu pertanyaan

c. Memberikan pemecahan atas suatu masalah

d. Anggapan dasar

3. Mengadakan stud keperpustakaan merupakan langkah dalam metode…

a. Teritis

b. Terapan

c. Ilmiah

d. Buatan

4. Pernyataan tntang sifat dar realita dan dapa di uji kebenaranya merupakan pengertian

dari…

a. Edukasi

b. Proposisi

c. Teoritis

d. Terapan

5. Ada berapa langkah dalam melakukan metode ilmiah

a. 5

b. 6

c. 9

d. 7

Page 22: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL 2

PENELUSURAN PUSTAKA

Sebuah penelusuran pustaka yang baik harus memenuhi tiga tujuan utama, yaitu:

a. memperoleh perspektif yang ilmiah

b. menghindari duplikasi penelitian

c. menghindari masalah konsepsual dan prosedural

Manfaat lain yang dapat diperoleh dari kegiatan ini antara lain:

a. Memahami teori dasar dan konsep yang pernah dikembangkan oleh para

pakar/peneliti terdahulu

b. Mengikuti perkembangan penelitian dalam bidang yang bersangkutan

c. Memperoleh orientasi yang lebih luas tentang tajuk penelitian

d. Memanfaatkan informasi/data sekunder

Manfaat lain yang dapat diperoleh dari kegiatan ini antara lain:

a. Memahami teori dasar dan konsep yang pernah dikembangkan oleh para

pakar/peneliti terdahulu

b. Mengikuti perkembangan penelitian dalam bidang yang bersangkutan

c. Memperoleh orientasi yang lebih luas tentang tajuk penelitian

d. Memanfaatkan informasi/data sekunder

Seorang peneliti perlu memenuhi persyaratan tertentu agar dapat melakukan penelusuran

pustaka dengan baik, antara lain:

a. Menguasai cara penggunaan fasilitas utama perpustakaan

1. Kartu katalog perpustakaan

2. Basis data yang terkomputerisasi (online library search, CD-ROM)

3. Indeks dan abstrak majalah ilmiah

Page 23: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

4. Buku referensi/acuan

5. Mikrofilm, mikrofiche

6. Jaringan internet

b. Mempunyai informasi yang memadai tentang perpustakaan, pusat dokumentasi, atau

jaringan informasi yang relevan

CARA-CARA MELAKUKAN PENELUSURAN

1. publikasi tercetak, bibliografi, abstrak, indeks, serta catalog perpustakaan;

2. online ke penyedia pangkalan data computer

3. CD-ROM dan pangkalan data yang di bangun sendiri

YANG HARUS DIMILIKI OLEH SEORANG PENELUSUR

1. Daya imajinasi yang tinggi;

2. Keluwesan mental/mampu menyesuaikan diri pad ide-ide baru dan kemungkinan baru

pada waktu penelusuran berjalan

3. Cermat

4. Teratur

5. Tekun

6. Awas

7. Tajam

8. Teliti

9. Tidak malu bertanya

STRATEGI PENELUSURAN INFORMASI

1. Langkah-langkah penelusuran informasi

Page 24: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

a. Menentukan topic yang akan dicari

b. Melengkapi keyword yang sering digunakan

c. Menentukan batasan penelusuran

d. Penggunaan hasil penelusuran

e. Rentang waktu pustaka yang diinginkan

f. Bahasa yang dipakai

g. Cakupan geografis yang ingin ditelusur

h. Jenis dokumen yang diinginkan

i. Memilih sarana atau alat penelusuran yang sesuai

j. jMencatat hasil penelusuran

k. Menemukan lokasi informasi yang telah ditelusur ke tempat penyimpanan

dokumen

FAKTOR PENTING DALAM STRATEGI PENELUSURAN

1 Penggunaan kata kunci

2. Pengindeksan

3. Padanan kata dan spelling dari kata kunci yang digunakan

4. Penggunaan operasi Boolean (And, Or, dan Not) dan pemenggalan (truncation).

5. Pemanfaatan fasilitas penelusuran yang tersedia

Plagiarisme dan Cara Menghindarinya

1. Mengacu dan/atau mengutip istilah, kata-kata dan/atau kalimat, data dan/atau

informasi dari suatu sumber tanpa menyebutkan sumber dalam catatan kutipan

dan/atau tanpa menyatakan sumber secara memadai;

Page 25: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Mengacu dan/atau mengutip secara acak istilah, kata-kata dan/atau kalimat, data

dan/atau informasi dari suatu sumber tanpa menyebutkan sumber dalam catatan

kutipan dan/atau tanpa menyatakan sumber secara memadai;

3. Menggunakan sumber gagasan, pendapat, pandangan, atau teori tanpa menyatakan

sumber secara memadai;

4. Merumuskan dengan kata-kata dan/atau kalimat sendiri dari sumber kata-kata

dan/atau kalimat, gagasan, pendapat, pandangan, atau teori tanpa menyatakan sumber

secara memadai;

5. Menyerahkan suatu karya ilmiah yang dihasilkan dan/atau telah dipublikasikan oleh

pihak lain sebagai karya ilmiahnya tanpa menyatakan sumber secara memadai.

BAGAIMANA MEMILIH INFORMASI YANG RELEVAN?

1. Informasi yang berkait dengan teori

2. Informasi yang berkait dengan metode

3. Informasi yang berkait dengan analisis data

4. Jangan sekali-kali mengumpulkan data tanpa memiliki gambaran mengenai alat

analisis yang akan digunakan!!!

Page 26: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Pustaka yang terkait dengan

Skema hubungan antara jenis literatur dengan tujuan penelusuran pustaka

Apa Saja Sumber Pustaka Itu?

1. Sumber Dipublikasi

2. Topik Kunci

3. Penulis Kunci

4. Studi Kunci

5. Studi tidak dipublikasi

Bagaimana Menilai Bahan Pustaka?

1. Otoritas bahan pustaka

2. Lingkup isi bahan pustaka

3. Kelompok sasaran bahan pustaka

4. Bentuk fisik bahan pustaka

Penilaian bahan pustaka ini dapat dilakukan dengan cara:

1. Memeriksa Annotated Bibliographies

Teori

Metode

Analisis

Memperoleh perspektif

ilmiah

Menghindari duplikasi

Mengidentifikasi masalah

yang tidak terlihat

sebelumnya

Page 27: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Membaca book review

3. Meminta saran pakar

4. Mempelajari daftar isi buku

5. Membaca teliti “Bab Pendahuluan”

6. Menjelajahi indeks

Bagaimana Menyusun Bibliografi Kerja?

Informasi yang perlu dicantumkan dalam kartu bibliografi kerja adalah:

Untuk Buku

1. Nama pengarang

2. Judul buku

3. Edisi penerbitan

4. Tempat buku diterbitkan (kota)

5. Nama penerbit

6. Tahun penerbitan

7. Nomor buku

8. Lokasi perpustakaan di mana buku ditemukan Penilaian tentang isi buku:

BAGAIMANA MENYUSUN BIBLIOGRAFI KERJA?

Untuk majalah

1. Nama pengarang

2. Judul artikel

3. Nama majalah

4. Volume dan nomor penerbitan

5. Tanggal penerbitan

Page 28: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

6. Nomor halaman Penilaian tentang isi artikel:

BAGAIMANA TEKNIK PENCATATAN BAHAN PUSTAKA?

Kartu catatan hendaknya memuat:

1. Topik pembahasan

2. Nomor bahan pustaka sebagai rujukan terhadap daftar bibliografi kerja

3. Nomor halaman bahan pustaka

4. Kutipan, ringkasan, atau catatan lain

5. Data lain yang dianggap relevan (tabel, bagan, grafik, peta, dll)

6. Komentar dan reaksi peneliti (sebaiknya ditulis

dengan warna berbeda)

Bagaimana Teknik Pencatatan Bahan Pustaka?

Rujukan terhadap sumber pustaka harus dituliskan secara eksplisit jika:

1. mengutip langsung dari karya tulis orang lain

2. menyalin tabel, peta, diagram, dll karya orang lain

3. menyusun tabel berdasarkan data yang diperoleh dari orang lain

4. mengutip secara tidak langsung dari karya tulis orang lain

5. menyajikan contoh, angka, atau informasi yang

diperoleh orang lain

Apa Yang Dicatat?

Informasi yang diambil dari sumber pustaka dapat dituliskan dalam 3 cara:

1. Kutipan

2. Ringkasan (summary)

3. Kutipan tidak langsung (paraphrases)

Page 29: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

LATIHAN:

1. Sebutkan tiga tujuan utama dar penelusuran pustaka yang baik?

2. Apa manfaat yang dapat di peroleh dari penelusuran pustaka?

3. Sebutkan stratei dalam penelususran informasi?

4. Apa saja yang harus di perhatikan oleh seorang penelususr?

5. Bagaimana cara penelusuran pustaka?

TES

1. Apa saja sumber pustaka…

a. Sumber duplkai, topik kunci, penulis kunci, studi kunci

b. Sumber duplikasi, opik kunci penulis kunci, GRR

c. Gross, rate, reproduction

d. Gross, reproduction, rate

2. Penilaian bahan pustaka dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut, kecuali…

a. Pemeriksa

b. Membaca

c. Meminta saran pakar

d. Topik tambahan

3. Bagaimana menyusun bibliografi kerja untuk buku…

a. Nama pengarang, Judul artikel, Nama majalah, Volume dan nomor penerbitan,

Tanggal penerbitan, Nomor halaman

b. Nama pengarang, Judul buku, Edisi penerbitan, Tempat buku diterbitkan

(kota), Nama penerbit, Tahun penerbitan, Nomor buku, Lokasi perpustakaan

di mana buku ditemukan.

c. Pemeriksa , Membaca, Meminta saran pakar, Topik tambahan

d. Kutipan, Ringkasan, Kutipan tidak langsung

4. Berikut teknik pencatatan bahan pustaka pada kartu catatan hendaknya memuat

sebagai berikut, kecuali…

a. Topik bahan

b. Nomor halaman bahan pustaka

c. Kutipan, ringkaan, atau catatan lain

d. Menyajikan contoh angka atau informasi

5. Informasi yang di ambil dari sumber pustaka dapa dtuliskan dengan tiga cara yaitu…

Page 30: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

a. Kutipan, ringkasan, kutipan langsung,

b. Ringkasan, kutipan, topik halaman

c. Nomor halaman, kutipan, nomor halaman

d. Kutipan tidak langsung, nomor halaman, topik halaman

Page 31: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL III

METODOLOGI PENELITIAN

Page 32: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Proses penelitian

Jenis-jenis Penelitian pada umumnya

a. Berdasarkan tempatnya

1. Penelitian laboraturium

2. Penelitian perpustakaan

3. Penelitian lapangan, dll.

b. Berdasarkan bidang ilmu

1. Penelitian ilmu kesehatan

2. Penelitian pendidikan

3. Penelitian pendidikan agama

4. Penelitian ilmu-ilmu sosial

c. Berdasar Penerapannya

1. Penelitian Dasar (Basic Research)

Pencarian terhadap sesuatu karena ada perhatian dan keingintahuan terhadap hasil

suatu aktivitas. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan, mengembangkan, dan

menguji ilmu.

2. Penelitian Terapan (Applied Research)

Penelitian yang bertujuan untuk memecahkan masalah praktis tertentu. Penelitian

ini merupakan aplikasi baru dari penelitian yang sudah ada.

Page 33: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

d. Berdasar Sifatnya

1. Penelitian Eksploratif

Dilakukan jika pengetahuan suatu gejala kurang sekali atau belum ada

2. Penelitian Deskriptif

Penelitian untuk memberikan data yang seteliti mungkin dengan menggambarkan

gejala tertentu

3. Penelitian Eksplanatoris/Verivikatif

Penelitian yang dimaksudkan untuk menguji hipotesis-hipotesis tertentu

4. Penelitian Development

Penelitian yang dimaksud untuk melakukan. Eksperiment suatu gejala,

Pengembangan suatu gejala, dan Tindakan/Action suatu gejala

e. Berdasarkan bentuk

1. Evaluatif

Penelitian yang dilakukan untuk menilai program-program yang dijalankan

2. Preskriptif

Penelitian untuk mendapatkan saran-saran dalam mengatasi masalah tertentu

3. Diagnostik

Penelitian untuk mendapatkan keterangan mengenai sebab-sebab terjadinya suatu

gejala tertentu

f. Berdasar Pendekatan Filosofis dan disiplin Ilmu (terkait dengan data)

1. Penelitian kualitatif

Penelitian yang dimaksudkan untuk memahami fenomena tentang apa yang

dialami oleh subyek penelitian, misalnya perilaku, persepsi, tindakan, dll, secara

holistik dengan cara deskripsi dalam bentuk kata-kata dan naratif pada suatu

konteks khusus yang alamiah dan dengan memanfaatkan berbagai metode ilmiah.

2. Penelitian Kuantitatif

Penelitian yang bertujuan untuk menjelaskan, meramalkan, mengontrol fenomena

melalui pengumpulan data terfokus dari data numerik

Perbedaan penelitian kualitatif dan penelitian kuantitatif

Page 34: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Aspek Kuantitatif Kualitatif

1. Maksud

Membuat deskripsi obyektif

tentang fenomena terbatas dan

menentukan apakah fenomena

dapat dikontrol melalui beberapa

intervensi

Mengembangkan

pengertian tentang

individu dan kejadian

dengan

memperhitungkan

konteks yang relevan

2. Tujuan

Menjelaskan,mengontrol,meram

alkan fenomena melalui

pengumpulan data terfokus dari

data numerik.

Memahami fenomena

sosial melalui

gambaran holistic

dan

memperbanyak_pem

ahaman yang

mendalam.

3. Pendekatan

Deduktif, bebas nilai (obyektif),

terfokus, dan berorientasi pada

tujuan.

Induktif, berisi nilai-

nilai (subyektif),

holistik, dan

berorientasi pada

proses.

4. Model

penjelasan

Penemuan fakta sosial tidak

berasal dari persepsi subyektif

dan terpisah dari konteks.

Upaya generalisasi

tidak dikenal karena

perilaku manusia

selalu terikat konteks

dan harus

diinterpretasikan

kasus-perkasus.

Page 35: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

5. Metode

Terstruktur, formal, ditentukan

terlebih dahulu, tidak luwes,

dijabarkan secara rinci terlebih

dahulu sebelum penelitian

dilakukan.

Historikal, etnografis

dan studi kasus.

6. Pengukuran

Deduktif, bebas nilai

(obyektif), terfokus, dan

berorientasi pada tujuan.

Induktif, berisi nilai-nilai

(subyektif), holistik, dan

berorientasi pada proses.

7. Data

Random/acak:

dimaksudkan dalam

sampel yang dianggap

mewakili.

Naratif, deskriptif, dalam

kata-kata mereka yang

diteliti, dokumen pribadi,

catatan lapangan, artifak,

dokumen resmi, video.

8. Analisis data

Deduktif, secara statistik.

Terutama menghasilkan

data numerik yang

biasanya dianalisis secara

statistik. Data kasar terdiri

dari bilangan dan analisis

dilakukan pada akhir

penelitian.

Induktif, model-model,

teori, konsep, metode

perbandingan tetap.

Biasanya data dianalisis

secara deskriptif yang

sebagian besar berasal dari

wawancara dan catatan

pengamatan.

Penelitian kuantitatif

Penelitian kuantitatif antara lain;

a. Survei; yang dapat berupa

1. Penelitian korelasional

2. Penelitian evaluative

Page 36: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Eksperimen; yang dapat berupa

1. Uji perbedaan.

Penelitian kualitatif

Penelitian kualitatif antara lain;

a. Penelitian kasus; seperti penelitian kelas (classroom research) yang sifatnya terbatas

b. Kaji tindak (action research)

Penelitian study kasus

1. Studi Kasus

a. Menjawab pertanyaan eksploratoris (what)

b. Menjawab pertanyaan deskriptif (how), dan

c. Menjawab pertanyaan eksplanatif (why)

2. Subyek Penelitian

a. Individu

b. Kelompok

c. Lembaga

d. Masyarakat

Tujuan

Memberikan gambaraan secara rinci tentang latar belakang, sifat-sifat serta karakter-

karakter yang khas dari kasus, ataupun status dari subyek penelitian, yang kemudian dari

sifat-sifat tersebut akan dijadikan suatu hal yang bersifat umum.

Page 37: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Proses Studi

Ragam Metodologi Studi Kasus (Pemilihan Kasus)

a. Intrisic Case Study

1. Memahami lebih baik kasus tertentu secara internal

2. Dilakukan kerena ingin memahami secara intrinsik, keteraturan dan kekhususan

kasus, bukan secara eksternal

b. Instrumental Case Study

1. Memahami kasus tertentu secara eksternal

2. Kasus adalah sarana untuk memahami hal lain di luar kasus (Membuktikan teori

yang sudah ada)

c. Collective case Study

1. Menarik kesimpulan atas fenomena dari beberapa kasus-kasus tertentu

2. Membentuk suatu teori atas persamaan dan keteraturan yang diperoleh dari setiap

kasus.

Metode Pengumpulan Data

a. Interview

1. Terbuka

Identifikasi Kasus

Pemilihan Kasus

Kerja Lapangan Pengolahan Data

Interpretasi dan Pemaparan Hasil

Studi

Page 38: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Tidak terstruktur

b. Documentary Analysis

1. Foto

2. Dokumen pribadi

3. Catatan/laporan. artifaks, dll

c. Observation

1. Partisipatif

2. Grounded

3. Focus Group Discussion

Kelebihan dan Kekurangan

1. Kelebihan

a. Memiliki batas, lingkup, dan pola pikir tersendiri agar dapat menangkap realitas

serta menantang

b. Detail, menangkap mekna di balik kasus sehingga bermanfaat untuk memecahkan

masalah-masalah spesifik

c. Memberikan pengetahuan proporsional dan ekseperimental

2. Kelemahan

a. Isu validitas dan reliabilitas

b. Generalisasi dalam upaya teorisasi

METODOLOGI PENELITIAN

Langkah-langkah mengadakan penelitian

1. Memilih masalah

2. Studi pendahuluan

3. Merumuskan masalah

4. Merumuskan kerangka dasar

5. Merumuskan hipotesis

6. Memilih pendekatan

7. Menentukan variable

Page 39: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

8. Menentukan sumber data

9. Menyusun instrument

10. Pengumpulan data

11. Analisis data

12. Menarik kesimpulan

13. Menulis laporan.

Masalah penelitian

A. Sasaran penelitian masalah penelitian judul penelitian, dan menggambarkan

kaitan antar dua variabel atau lebih.

B. Tidak semua masalah layak diangkat menjadi masalah penelitian.

Judul penelitian & rumusan masalah

a. Judul penelitian; menggambarkan interaksi antar dua variabel atau lebih, baik

membedakan (pengaruh) atau menghubungkan (keterkaitan)

b. Rumusan masalah;

1. Rumusan penelitian biasanya dalam bentuk kalimat bertanya

2. Menanyakan ada tidaknya perbedaan atau hubungan antara dua variabel atau

lebih

3. Belum mengarah/belum mengacu teori

4. Sebaiknya sama banyak dengan rumusan hipotesis penelitian

Landasan teori

Dari teori-teori yang ada untuk tiap variabel dirumuskan sintesis yang merupakan

konsep/konstruk dari variabel tersebut. Dari sini disusun kerangka berpikir & hipotesis

penelitian.

Jika variabel penelitian berupa variabel konstruk, maka untuk menjaring data variabel pada

penelitian kuantitatif perlu jelas konsep yang melandasinya. Dari konsep itulah dirumuskan

indikator guna menyusun butir-butir pertanyaan dalam instrumen untuk menjaring data yang

dimaksud. Oleh karena itu teori harus kuat.

Kerangka berpikir

Page 40: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

1. Kerangka berpikir; hasil pemikiran peneliti berdasarkan teori/konsep yangada tentang

variabel yang diteliti dan dirumuskan dari masalah penelitian.

2. Kerangka berpikir ini;

a. Dirumuskan dalam bentuk kalimat pernyataan

b. Sekurang-kurangnya terdiri dari 3 paragraf

c. Biasanya dimulai dengan kata diduga

d. Tidak memuat teori lagi

e. Mengarah pada rumusan masalah

f. Sebaiknya sama banyak dengan rumusan hipotesis penelitian

Hipotesis

Hipotesis merupakan jawaban sementara dari masalah penelitian

Ada dua bentuk hipotesis yaitu

1. Hipotesis penelitian

Dirumuskan secara naratif berdasarkan kerangka berpikir penelitian dan landasan

teori yang telah dipilih.

a. Hipotesis penelitian dirumuskan dalam bentuk kalimat pernyataan

b. Tanpa kata diduga

c. Sudah mengarah (bagaimana bentuk perbedaan atau hubungan yang

dipermasalahkan)

d. Banyaknya sesuai dengan kerangka berpikir dan rumusan masalah

2. Hipotesis statistik; dirumuskan secara matematis dalam bentuk dua kalimat

matematika

a. H0: hipotesis nol (null hypothesis);

Hypothesis of no difference

(tanda=)

H1: hipotesis alternatif; lawan h0

(tanda≠, > atau <)

b. Untuk uji perbedaan

1) Frekuensi;

H0 : ƒ0 = ƒe

H1 : ƒ0 ≠ƒe

2) Mean;

Page 41: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

H0 : µ1 = µ2

H1 : µ1 > µ2

3) Varians;

H0 : ơ21 = ơ22

H1 : ơ21 ≠ ơ22

c. Untuk uji hubungan

1) Sederhana

H0 : ρxy = 0

H1 : ρxy ≠ 0

2) Multiple

H0 : ρy.12 = 0

H1 : ρy.12 > 0

3) Kasual

H0 : ρij ≤ 0,05

H1 : ρij > 0,05

Metode penelitian

1. Metode survai;

a. Korelasional

b. Kontribusi

c. Evaluatif

2. Metode eksperimen;

a. Perbedaan

b. Pengaruh

Rancangan penelitian

1. Satu kelompok, dua kelompok, atau lebih

2. Dengan atau tanpa tes awal, ada tes akhir

3. Faktorial, blok

4. Dll

Teknik pengambilan sampel

1. Populasi ; target, terjangkau

2. Sampel ; syarat representative

Page 42: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. Teknik sampling;

a. Sensus

b. Dengan peluang

c. Tanpa peluang

d. Kombinasi b dan c (multi stage random sampling)

Teknik sampling dengan peluang

1. Simple random sampling

2. Stratified random sampling

3. Cluster random sampling

4. Proposional random sampling

5. Area random sampling

Teknik sampling tanpa peluang

a. Purposive

b. Quota

c. Accidential

d. Double

Teknik pengumpulan data

1. Instrumen;

a. Berbentuk tes; tulisan, lisan, perbuatan

b. Berbentuk nontes; observasi, wawancara, skala sikap, kuesioner

2. Syarat instrumen;

a. Sahih/valid

b. Andal/reliable

c. Adil/objective

d. Berdaya pembeda/discriminating power

e. Menyeluruh/comprehensive

f. Mudah dan murah untuk dilaksanakan

3. Uji validitas instrumen;

a. Validitas isi (kesesuaian dengan tik)

b. Validitas konstruk (berdasarkan teori yang dipakai)

c. Reliabilitas instrumen;

Page 43: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

d. Dengan kr-20

e. Dengan kr-21

f. Dengan cronbach

4. Analisis butir instrumen;

a. Validitas tiap butir

b. Tingkat kesukaran

c. Daya pembeda tiap butir

Analisis data deskriptif

1. Analisis data secara deskriptif merupakan pengolahan data hasil penelitian dengan tujuan

agar kumpulan dat ini bermakna (meaningful).

2. Deskripsi data ini terdiri dari;

a. Penyajian data

b. Ukuran/tendensi sentral

c. Ukuran/tendensi penyebaran

Variabel (1)

1. Besaran (quantity) adalah sesuatu yang mempunyai besar (magnitude) atau ukuran.

2. Ada dua jenis besaran;

a. Tetapan atau konstanta yaitu besaran yang besarnya tetap, tertentu

b. Perubah atau variabel yaitu besaran yang besarnya berubah-ubah, bervariasi,

membentuk sekumpulan data atau informasi.

Variabel (2)

1. Dua variabel atau lebih hanya dapat;

a. Dibandingkan atau dibedakan, apabila teoritik memang layak dibandingkan

b. Dihubungkan, apabila teoritik memang layak dihubungkan.

Macam-macam variabel (1)

Dilihat dari konsepnya ada 2;

1. Variabel fakta yaitu variabel yang dalam menjaring datanya (instrumennya) tidak

memerlukan teori

Page 44: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Variabel konstruk (konsep) yaitu variabel yang dalam menjaring datanya

(instrumennya) memerlukan teori dan konsep yang dijabarkan kedalam indikator-indikator

untuk menyusun butir-butir pertanyaan.

Macam-macam variabel (2)

Dilihat dari hubungan fungsionalnya ada 2;

1. Variabel bebas yaitu variabel yang mempengaruhi variabel lain

2. Variabel terikat yaitu variabel yang dipengaruhi oleh variabel lain.

Macam-macam data

Data (informasi) yang merupakan variasi dari variabel dibedakan atas;

1. Data kualitatif yaitu data yang dinyatakan dengan atribut

2. Data kuantitatif yaitu data yang dinyatakan dengan bilangan.

Data kuantitatif

Data kuantitatif dibedakan lagi menjadi;

a. Data kontinum/interval/rasio yaitu data yang disajikan dengan bilangan rasional (bulat

dan pecah)

b. Data deskrit yaitu data yang dapat dinyatakan dengan bilangan bulat. Dibagi lagi

menjadi;

1) Data nominal/datafrekuensi, terdiri dari

a. Data dikotomi; murni dan buatan

b. Data multikotomi

2) Data ordinal/peringkat/ranking.

Macam-macam penelitian (1)

Ada 2 macam penelitian :

a. Penelitian kuantitatif; yang mengacu pada context of justification, pada dasarnya

menguji teori yangberkaitan dengan masalah penelitian melalui kerangka berpikir yang

dirumuskan dalam hipotesis penelitian. Hasil penelitian kuantitatif dapat

digeneralisasikan.

Page 45: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Penelitian kualitatif/naturalistik; yang mengacu pada context of discovery, pada

dasarnya mengharapkan penemuan sesuatu yang nantinya dapat diangkat menjadi

hipotesis bagi penelitian selanjutnya. Hasil penelitian kualitatif tidak dapat

digeneralisasikan.

Penelitian kuantitatif

Penelitian kuantitatif antara lain;

a. Survei; yang dapat berupa

1) Penelitian korelasional

2) Penelitian evaluative

b. Eksperimen; yang dapat berupa

1. Uji perbedaan.

LATIHAN

1. Sebutkan langkah-langkah dalam mengadakan penelitian?

2. Sebutkan Apa masalah apa saja dalam mengadakan penelitian ?

3. yang dimaksud dengan rumusan masalah?

4. Bagaimana metode dalam penelitian?

5. Bagaimana teknik pengambilan sampel dalam metode penelitian?

TES

1. Macam-macam variable dilihat dari konsepnya ada yaitu…

a. Variable fakta dan konstruksi

b. Variable bebas dan terikat

c. Variable nominal

d. Variable kuatitatif dan kualitatif

2. Macam-macam penelitian Ada 2 macam penelitian, yaitu….

a. Kualitatif dan kuantitatif

b. Bebas dan terikat

c. Konstruksi dan fakta

d. Dasar dan nominal

Page 46: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. Besaran (quantity) adalah sesuatu yang mempunyai besar (magnitude) atau ukuran.

Ada dua jenis besaran, yaitu…

a. Kualitatidf dan kuantitatf

b. Konstanta dan terapan

c. Survei dan identifikasi

d. Dasar dan nominal

4. Macam-macam Data (informasi) yang merupakan variasi dari variabel dibedakan

atas yatu…

a. Kualitatidf dan kuantitatf

b. Konstanta dan terapan

c. Survei dan identifikasi

d. Dasar dan nominal

5. Metode penelitian di bagi menjadi dua yaitu

a. Survey dan eksperimen

b. Konstanta dan terapan

c. Dasar dan nominal

d. Survey identifikasi

Page 47: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL IV

PLAGIARISME

„Kecurangan‟ di dunia ilmiah

Merupakan perekayasaan, pemalsuan, atau plagiarisme yang dapat terjadi saat

proses pembuatan proposal, pelaksanaan, penilaian hasil penelitian, atau dalam pelaporan

hasil penelitian.

Plagiarisme dalam penulisan.

Definisi:

“tindakan mencuri gagasan atau hasil pemikiran dan tulisan orang lain yang digunakan

dalam tulisan seakan-akan gagasan atau tulisan orang lain tersebut ialah gagasan atau tulisan

sendiri, sehingga merugikan orang lain.

Klasifikasi Plagiarisme

1. Aspek yang dicuri: gagasan/substansi/kata-kata/kalimat dsb

2. Kesengajaan: sengaja/tak sengaja

3. Proporsi: > 70%, 30-70%, < 30%

4. Pola: in toto/ mozaik

5. Individu sumber: autoplagiarism.

6. Bahasa sumber: interlingual

Contoh Plagiarisme.

Gagasan:

1. Pengulangan penelitian yang telah dilakukan sebelumnya (diizinkan dalam dunia

kedokteran)

2. Melakukan penelitian pada kelompok yang berbeda dari segi: gender, umur, ras, lokasi,

respons individu.

Agar tidak dianggap plagiarisme:

Page 48: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

harus secara jelas menyatakan bahwa penelitian sudah dilakukan sebelumnya, dan

dilakukan kembali untuk melihat hasilnya pd populasi / keadaan yang berbeda.

Plagiarisme kata/kalimat.

7. Mengutip secara langsung, melakukan parafrase atau penulisan gagasan orang lain tanpa

mencantumkan sumbernya.

8. Menggunakan kata-kata seorang penulis tanpa menyatakan bahwa tulisan merupakan

kutipan/rujukan (gunakan tanda kutip “..”).

9. Menyampaikan versi sendiri tanpa menyatakan sumbernya...

Contoh lain:

10. Menyalin atau memodifikasi nas dari buku, jurnal, ensiklopedi, koran

11. Menggunakan foto, video atau audio tanpa izin

12. Menggunakan hasil kerja mahasiswa lain dan menyatakannya sebagai milik sendiri,

dianggap plagiarisme & bisa juga dikenal sebagai kolusi.

Contoh lain:

1. Penerjemahan literal dari bahasa lain tidak sama dengan parafrase, tapi translasi.

Menggunakan esei karya sendiri yang telah pernah diserahkan pada kegiatan belajar

sebetulnya/dipublikasi sebelumnya, tanpa dinyatakan, disebut autoplagiarisme.

2. Memakai gambar, diagram, atau karya seni dari sumber lain.

3. Membayar orang lain untuk melakukan kerja ilmiah dan mengakuinya sebagai karya

sendiri.

Alasan Plagiarisme.

1. TIDAK SENGAJA.. Terlalu terpengaruh, tidak sengaja mengulangi bacaan

sebelumnya..

2. TIDAK CUKUP WAKTU..Karena terlalu banyak tugas, dan waktu tersedia untuk

membuat tulisan tidak cukup, sehingga mengambil jalan pintas.

3. TIDAK PAHAM cara merujuk yang baik & benar.

Page 49: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Pencegahan Plagiarisme

4. Pelatihan sejak pendidikan dini, mengenai cara:

a. Menulis (tugas menulis/writing assignment)

b. Melakukan parafrase dari sumber

c. Menyarikan rujukan

5. Perangkat lunak, a.l. Turnitin & Ferret (di UK): (2) Membandingkan tulisan dengan

database yg tda bermilyard artikel dlm web, dan bagian nas yang langsung dikutip

akan ditandai. ( I x: 40% mhs S2: > 15% persamaan, setelah perbaikan, 3%)

Cara menghindari Plagiarisme

a. „Rangkum‟lah tulisan orang lain, gunakan parafrase.

b. Cantumkan sumber gagasan, setiap kali menggunakan gagasan/tulisan karya orang

lain.

c. Bila perlu menggunakan kalimat/kata-kata asli berilah tanda kutip pada bagian2

yang disalin.

Hal yang bukan Plagiarisme

Apabila fakta „sudah dianggap pengetahuan umum‟:

1. Merupakan hal yang lazim, yang sudah umum

2. Info yang sama dari sekurangnya 5 sumber.

3. Mudah ditemukan dalam referensi umum.

4. Info yang sudah banyak dalam buku ajar. (5)

Sanksi Plagiarisme.

1. Sangat bervariasi tergantung derajat plagiarisme & forum ilmiah tempat plagiarisme

terjadi.

2. Berkisar dari penolakan publikasi, hambatan kenaikan peringkat jabatan sampai

pemecatan.

Page 50: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. UI:

a. Peringatan lisan/tertulis

b. Penundaan kenaikan pangkat

c. Pembatalan kenaikan pangkat

d. Pencabutan gelar

e. Penuntutan ke pengadilan

Undang-undang Hak Cipta.

Undang-Undang Hak Cipta (UUHC) dibuat utk:

1. Melindungi hak kekayaan intelektual (juga dapat merupakan hasil karya seni: musik,

lukisan, disain, video/ media lain).

2. Memuat kekuatan hukum, hingga pembajakan merupakan hal yang ilegal & dapat

dituntut secara hukum.

Materi yang tak dilindungi Hak Cipta

3. Kumpulan informasi: buku telpon

4. Publikasi resmi pemerintah: buku putih

5. Fakta yang bukan hasil riset asli (Papaya megandung vitamin A)

6. Karya di domain publik:

a. “Guide to good prescribing” WHO, 1940

b. “Uniform requirements for manuscripts: ICMJE, yang mutakhir 2006

Fakta yang dilindungi UUHC

1. Hasil penelitian individual, dianggap Hak Intelektual penciptanya (HakI), mis:

a. Hak paten obat yang dapat dimintakan oleh perusahaan farmasi, misalkan

untuk suatu antibiotika generasi baru. (untuk waktu terbatas)

Simpulan

Page 51: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Bila kita meminjam milik orang lain:

a. Kata-kata

b. Gagasan

c. Teori

d. Pendapat

3. Meskipun sudah melakukan parafrase & aturan pengutipan Nyatakan & tuliskan

sumbernya!!!

LATIHAN

1. Apa yang dimaksud denan plagiarisme?

2. Sebutkan jenis-jenis plegiarisme?

3. Bagaimana cara mencegah plagiarisema?

4. Apa sanksi dari plagiarisme?

5. Bagaimana cara menghindari plagiarisme?

TES

1. tindakan mencuri gagasan atau hasil pemikiran dan tulisan orang lain yang digunakan

dalam tulisan seakan-akan gagasan atau tulisan orang lain tersebut ialah gagasan atau

tulisan sendiri, sehingga merugikan orang lain, merupakan pengertian dari…

a. plagiarism

b. statistika

c. sampling

d. topik kunci

2. bagaimana Cara menghindari Plagiarisme, kecuali…

a. Rangkum‟lah tulisan orang lain, gunakan parafrase.

b. Cantumkan sumber gagasan, setiap kali menggunakan gagasan/tulisan karya

orang lain.

c. Bila perlu menggunakan kalimat/kata-kata asli berilah tanda kutip pada

bagian2 yang disalin.

d. Terlalu terpengaruh, tidak sengaja mengulangi bacaan sebelumnya.

3. Undang-Undang Hak Cipta (UUHC) dibuat untuk

Page 52: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

a. Melindungi hak kekayaan intelektual (juga dapat merupakan hasil karya seni:

musik, lukisan, disain, video/ media lain) dan Memuat kekuatan hukum,

hingga pembajakan merupakan hal yang ilegal & dapat dituntut secara hukum.

b. Kumpulan informasi: buku telpon

c. mencantumkan sumber gagasan, setiap kali menggunakan gagasan/tulisan

karya orang lain.

d. Terlalu terpengaruh, tidak sengaja mengulangi bacaan sebelumnya

4. Berikut Hal yang bukan Plagiarisme Apabila fakta „sudah dianggap pengetahuan

umum, kecuali…

a. Merupakan hal yang lazim, yang sudah umum

b. Info yang sama dari sekurangnya 5 sumber.

c. Mudah ditemukan dalam referensi umum.

d. Pengulangan penelitian yang telah dilakukan sebelumnya

5. Sanksi yang di brikan apabila diketahui telah terjadinya Plagiarisme adalah

a. penolakan publikasi, hambatan kenaikan peringkat jabatan sampai

pemecatan.

b. Merupakan hal yang lazim, yang sudah umum

c. Info yang sama dari sekurangnya 5 sumber.

d. Mudah ditemukan dalam referensi umum

Page 53: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL V

KONSEP DASAR STATISTIKA

1. Pengertian Statistika

1. Statistik banyak dipergunakan dalam kehidupan sehari-hari, mis: APBN, RKAP

2. Statistik sangat membantu dalam mengambil keputusan yang teliti dan cermat

3. Statistik:

a. kumpulan data dalam bentuk angka dan non angka

b. ukuran/karakteristik pada sampel

4. Statistika:

a. ilmu yang mempelajari tentang statistic

ilmu yang berkaitan dengan metode untuk mengumpulkan, mengolah,

menyajikan, menganalisa data dan menarik kesimpulan

1. Pengertian Statistika (Con‟t)

a. Pengertian data

1. data kuantitatif (berupa angka) data yang nilainya bisa variable

2. data diskrit (dari hasil perhitungan) mis: Fik memiliki 3 Prodi

3. data kontinyu (dari hasil pengukuran) mis: tinggi badan Badu 176 cm

4. data kualitatif (non-angka), data dalam bentuk katagori/atribut

Data menurut sumbernya

a. data interen, data yang bersumber dari dalam institusi

b. data eksteren, data yang bersumber dari luar institusi

Data Eksteren

a. data primer, data yang langsung dikumpulkan sendiri

b. data sekunder, data yg tidak langsung dikumpulkan sendiri. Data primer lebih baik

dari data sekunder

Page 54: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Jenis statistika

a. statistika deskriptif

berkenaan dengan cara mendeskripsikan, menggambarkan, dan menjabarkan data

b. statistika inferensia (statistika induktif)

berkenaan dengan cara penarikan kesimpulan berdasar data yang diperoleh dari

sampel untuk menggambarkan karakteristik suatu populasi

Statistika inferensi didahului oleh statistik deskriptif

2. Populasi dan Sampel

a. Populasi, keseluruhan objek pengamatan yang menjadi perhatian

b. Sampel, bagian dari populasi yang menjadi perhatian

Populasi merupakan himpunan semestaSampel merupakan himpunan bagian

1. Populasi bersifat teoritis

2. Sampel bersifat empiris/nyata

3. Karakteristik populasi disebut parameter

a) Mean, μ

b) Proporsi, P

c) Koefisien korelasi, ρ

d) tandar deviasi, σ

4. Karakteristik sampel disebut statistik

a) Nilai rata-rata,

b) Proporsi, p

c) tandar deviasi, s

x,s,ρ

S (Populasi)

μ, σ, P Sam

pel

Page 55: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

d) Koefisien korelasi, r

3. Pengumpulan Data dan Pengukuran

1. Pengumpulan data

a. interview

b. kuesioner

c. observasi

d. tes dan skala objektif

e. metode proyektif

3 Pengumpulan Data dan Pengukuran (Con‟t)

1. Pengukuran

a. skala nominal

memiliki ciri untuk membedakan skala ukur yang satu dengan yang skala ukur

yang lain. Contoh: Dikeranjang terdapat 3 buah jeruk, 4 buah melon, 5 kg anggur

b. skala ordinal

memiliki ciri untuk membedakan juga untuk mengurutkan pada rentangan tertentu

Contoh:

c. skala interval

memiliki ciri untuk membedakan juga untuk mengurutkan pada rentangan tertentu

dan memiliki jarak interval yang sama

Contoh: Suhu bulan Agustus di kota A, B, dan

C berturut-turut adalah 21oF, 27

oF,

25oF

d. skala ratio

memiliki ciri untuk membedakan, mengurutkan, jarak interval yang sama, dan ada

titik nol berarti

Istimewa Baik Rata-rata Kurang Kurang Sekali

5 4 3 2 1

Page 56: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Contoh: Jumlah mahasiswa Perawat Fik sebanyak 900 mahasiswa dan

mahasiswa Keb sebanyak 300 mahasiswa; berarti bahwa mahasiswa perawat 3

kali mahasiswa keb

4. Penyajian Data

Penggolongan data berdasarkan waktu pengumpulannya

a. cross section data, data yang dikumpulkan pada suatu waktu tertentu

b. data berkala

1. data yang dikumpulkan dari waktu ke waktu

2. apat menggambarkan tren

Penyajian data dalam tabel

1. tabel satu arah (satu komponen)

c. Tabel Dua Arah (dua komponen)

Tabel A. Tabel Golongan Pegawai

Page 57: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

d. Tabel tiga arah (tiga komponen)

Tabel C. Data Pendidikan Responden

Penyajian data dalam grafik

a. grafik garis (line-chart)

b. grafik batang (bar-chart)

c. grafik lingkaran (pie-chart)

d. grafik gambar (pictogram)

e. grafik peta (cartogram)

5. Distribusi Frekuensi

1. Distribusi frekuensi: pengelompokan data kedalam kelas dan menetapkan banyaknya

nilai yang termasuk dalam setiap kelas (kelas frekuensi)

2. Nilai terkecil dan terbesar setiap kelas disebut limit bawah kelas dan limit atas kelas

3. Batas bawah kelas = limit bawah – 0.5*LSN

Batas atas kelas = limit atas + 0.5*LSN

Nilai tengah kelas = 0.5*(batas atas + batas bawah)

Lebar kelas = batas atas – batas bawah

Page 58: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

4. Kelebihan distribusi frekuensi: diperoleh gambaran menyeluruh tentang data

5. Kekurangan: rincian data menjadi hilang

Tabel 5.Tinggi Badan Mahasiswa FIK

kelas

interval

Kelas: 161 – 165

limit bawah kelas: 161; limit atas kelas: 165

batas bawah kelas: 160.5; batas atas kelas: 165.5

nilai tengah kelas: 163;

lebar kelas = 165.5 – 160.5 lebar kelas = 5

5. Distribusi Frekuensi (Con‟t)

Cara membuat tabel distribusi frekuensi

a. tentukan range r = nilai maksimum – nilai minimum

b. tentukan banyaknya kelas

k = 1 + 3,3 log n (n : banyaknya data)

c. tentukan lebar kelas, c = r/k

d. tentukan limit atas dan limit bawah suatu kelas

e. tentukan limit atas dan limit bawah kelas berikutnya

f. tentukan nilai tengah

g. tentukan frekuensi dari masing-masing kelas

5. Distribusi Frekuensi (Con‟t)

Contoh 1.1

Page 59: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Buatlah tabel distribusi dari data nilai UTS mata kuliah Statistika dan Probabilita berikut:

5. Distribusi Frekuensi (Con‟t)

1. Urutan data nilai

range: r = maks – min = 75 – 25 = 50

2. Banyaknya kelas data:

k=1+3,3 log n = 5,6 ≈ 6

3. Lebar kelas = 50/6 = 8,6 ≈ 9

5. Distribusi Frekuensi (Con‟t)

a. Diperoleh interval kelas

Page 60: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

5. Distribusi Frekuensi (Con‟t)

Tabel Distribusi Frekuensi

Tabel 5 Daftar Nilai Ujian Statistik Mahasiswa Kebidanan

a. Histogram = grafik batang

b. Poligon frekuensi : grafik garis dari frekuensi kelas yang menghubungkan nilai tengah

nilai tengah kelas dari puncak batang histogram

c. Ogif (poligon frekuensi kumulatif) : grafik dari distribusi frekuensi kumulatif lebih

dari atau kurang dari

6. Pemusatan dan Letak Data

Ukuran pemusatan data: rata-rata hitung, median, modus, rata-rata ukur, rata-rata harmonic

X

Page 61: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Ukuran letak data: kuartil, desil, dan persentil Rata-rata hitung,

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

a. Rata-rata Hitung (data berkelompok)

dimana: Xo: nilai tengah kelas; c: lebar kelas; U: kode kelas

a. Median (Data berkelompok)

nilai tengah dari kelompok data yang telah diurutkan

dimana Lo: batas bawah kelas median; c: lebar kelas

n: banyak data; f: frekuensi kelas median

F: jumlah frekuensi sebelum kelas median

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

a. Modus, data yang paling sering muncul

dimana: Lo: batas bawah kelas modus; c: lebar kelas

NILAI TENGAH KELAS

n

Xn

i

i 1

data nilai banyaknya

data nilai semuajumlah X hitung rata-rata

n

X

n

XXXXX

n

i

i

n

1321

f

fX

ffff

XfXfXfXfX

n

nn

321

332211

f

fUcXX 0

f

Fn

cL 2Med 0

21

10Mod

bb

bcL

Page 62: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b1: selisih frekuensi kelas modus dg kelas sebelum kelas modus

b2: selisih frekuensi kelas modus dg kelas sesudah kelas modus

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

a. Hubungan empiris rata-rata hitung, median dan modus

1. Contoh 1.2

Tentukan rata-rata hitung dari data pada contoh 1.1

Jawab:

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

a. Dalam tabel distribusi

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

Perbandingan Rata-rata Hitung, Median, dan Modus

)Med3Mod X(X

4,4925

1235

n

X

X i

i

8,4825

1222

n

Xf

X i

ii

Page 63: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

Rata-rata Ukur

menggambarkan keseluruhan data dengan ciri khusus, yaitu nilai data yang satu sama lain

saling berkelipatan sehingga perbandingan tiap dua data yang berurutan tetap atau hampir

tetap (deret ukur)

data kecil (tidak berkelompok)

data besar tidak berkelompok

data besar berkelompok

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

Rata-rata Harmonis

untuk kelompok data dengan ciri-ciri tertentu yang merupakan bilangan pecahan atau desimal

nnXXXXG 321

n

XG

loglog 1-

f

XfG

loglog 1

X

nRH

1

Page 64: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

data tidak kelompok

data kelompok

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

Kuartil (Quartile)

kelompok data yang telah diurutkan dibagi menjadi 4 (empat) bagian sama banyak

data tidak berkelompok

data berkelompok

F: jumlah frekuensi sebelum kelas kuarti

Desil

kelompok data yang telah diurutkan dibagi menjadi 10 (sepuluh) bagian sama banyak

data tidak berkelompok

data berkelompok

F: jumlah frekuensi sebelum kelas desil

6. Pemusatan dan Letak Data (Con‟t)

Persentil

kelompok data yang telah diurutkan dibagi menjadi 100 (seratus) bagian sama banyak

data tidak berkelompok

X

f

fRH

3 2, 1,i ,

4

1ni-ke Nilai

iQ

3 2, 1,i ,40

f

Fin

cLQi

3,...,9 2, 1,i ,

10

1ni-ke Nilai

iD

3,...,9 2, 1,i ,100

f

Fin

cLDi

3,...,99 2, 1,i ,

100

1ni-ke Nilai

iP

Page 65: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

data berkelompok

F: jumlah frekuensi sebelum kelas desil

7. Kesimpulan

a. Statistika banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari

b. Penyajian data dapat dalam bentuk tabel, dan grafik/diagram

c. Ukuran pemusatan data dapat meliputi: rata-rata hitung, median, modus, dan rata-rata

ukur

d. Ukuran letak data dapat meliputi: kuartil, desil, dan persentil.

BIOSTATISTIK

Pengertian

1. Statistik

a. sempit angka, kumpulan data, bilangan/ non bilangan

b. luas alat analisis data, alat menarik kesimpulan

2. Statistika

pengetahuan yang berhubungan dengan analisis data, simpulan

Pengertian statistik uu ri no.7 th 1960

1. Keterangan berupa angka yang memberikan gambaran yang wajar dari seluruh ciri-

ciri kegiatan atau keadaan masyarakat Indonesia

2. Statistika diartikan sbg metode atau alat bantu untuk mengembangkan ilmu

pengetahuan melalui aktivitas berupa pengumpulan, pengolahan, penyajian dan

analisis data yg dilanj. Dgn penarikan kesimpulan atas ciri yg diamati

Pengertian biostatistik

1. Biostatistika merupakan ilmu terapan dari statistika dlm bidang biologi

3,...,99 2, 1,i ,100

f

Fin

cLPi

Page 66: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Statistika adl cabang ilmu matematika yg banyak digunakan dalam pengambilan

keputusan dan berkembang berdasarkan teori peluang

3. Ruang lingkup biostatistik: medis, kependudukan, kesehatan lingkungan, kesehatan

kerja, administrasi kesehatan dan gizi.

Arti sempit & luas

Arti sempit(statistik deskriptif) Arti luas

Susunan angka yg memberikan gambaran

tentang data yg disajikan dlm bentuk tabel,

diagram, histogram, poligon, frekw, mean,

sd, korelasi, regresi

1. Salah satu alat utk mengumpulkan

data, mengolah, menarik kesimpulan

dan mbuat keputusan berdasar analisis

data.

2. Statistik dlm arti sempit juga masuk

disini

3. Juga disebut statistika (statistics,

inferensial, induktif, probabilitas;

parametrik & non parametrik)

Istilah lain

Statistik matematis Statistik praktis

Ilmu yg mempelajari asal usul atau

penurunan sifat-sifat, dalil-dalil, rumus-

rumus, serta dapat diwujudkan kedalam

model-model lain yg bersifat teoritis

Penerapan statistika matematis kedalam

berbagai bidang ilmu lainnya shg lahirlah

istilah statistika kedokteran, sosial, ekonomi

dll.

Page 67: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Statistik parametrik Statistik non parametrik

Digunakan apabila data memenuhi

persyaratan: 1). Interval, 2). Normal, 3).

Homogen, 4). Random, 5). Linier.

Contoh analisis stat parametrik: uji hipotesis,

regresi, korelasi, uji t, anova

Dipakai apabila data kurang dari 30, atau

tidak normal dan tidak linier. Contoh: tes

binomal, chi kuadrat, ks, dll

Kegunaan statistik di bidang kesehatan

1. Menentukan ada & besarnya masalah kesehatan masyarakat

2. Mengukur peristiwa penting/vital event yg terjd dimasyarakat

3. Menentukan prioritas masalah dan memilih alternatif pemecahan masalah kesehatan

secr efisien

4. Membuat perencanaan program kesehatan

5. Dokumentasi utk mengadakan perbandingan dimasa datang

6. Mengadakan penelitian masalah kesehatan yg blum diketahui atau menguji kebenaran

suatu masalah

7. memberikan penerangan tentang kesehatan kepada masyarakat

Statistik dan statistika

serangkian data :

9 12 15 17 25

Variabel dan kategori :

a b

Var. Independent dan dependent

Page 68: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Peran statistik dalam penelitian :

a. Penentuaan besar sampel untuk penelitian (pertanggungjawaban secara

metodologis)

b. Uji validitas dan reliabilitas instrumen (alat ukur, instrumen)

c. Teknik penyajian data (bermakna dan komunikatif) tabel, grafik, dll.

d. Uji hipotesis teknik korelasi, asosiasi, komparasi, regresi.

Ruang lingkup biostatistik :

a. Medis

b. Kependudukan

c. Kesehatan lingkungan

d. Kesehatan kerja

e. Administrasi kesehatan

f. Gizi

1. Sebagai alat bantu untuk mengumpulkan, mengolah, menganalisa dan menyimpulkan

hasil.

2. Statistika dapat meningkatakan efisiensi dengan membatasi dan memastikan cara

kerja dan cara pikir.

3. Statistika dapat menringkas hasil penelitian dalam bentuk yang sederhana dan mudah

dipahami.

4. Statistika dapat memberikan dasar untuk melakukan interpretasi dan menarik

kesimpulan.

5. Statistika dapat memberikan gambaran mengenai suatu peramalan untuk waktu yang

akan akan datang

6. Statistika dapat menguji/menganalisis faktor kausal dan perbedaan dari sejumlah

faktor yang kompleks dan rumit.;

1) Menghitung besar sampel.

2) Menguji validitas dan reliabilitas instrument

3) Teknik untuk menyajikan data, antara lain tabel, grafik

Page 69: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

4) Alat untuk menganalisis data seperti menguji hipotesis penelitian yang diajukan.

5) Langkah-langkah metode statistik;

a. Pembatasan masalah

b. Pengumpulan data

c. Pengolahan data

d. Analisa data

1. Penyajian informasi

Pembagian statistik:

a. Statistik deskriptif

b. memberikan gambaran (deskripsi) terhadap obyek yang diteliti (sampel maupun

populasi)

c. tanpa membuat simpulan yang diberlakukan untuk umum (generalisasi/inferensi)

Dengan apa:

a. narasi

b. table

c. grafik

d. diagram

e. statistik deskriptif ( mean, median, modus)

Pembagian statistik:

1. Statistik inferensial/induktif

statistik yg digunakan untuk analisis data sampel, dan hasilnya akan

digeneralisasikan/inferensikan untuk populasi dari mana sampel diambil.ada 2

pendekatan dlm statistik inferensial :

2. Statistik parametric

data dg skala interval dan rasio

distribusi normal

a. Statistik non parametric

Page 70: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

data dg skala nominal dan ordinal

data dg skala interval/rasio tetapi distribusi tidak normal

UJI STATISTIK KESEHATAN

Statistik adalah suatu prosedur atau metode pengumpulan data, pengolahan data,

analisis dan penyajian data (Hastono, 2007). Analisis bivariat adalah analisis yang

digunakan untuk mengetahui keterkaitan (beda, hubungan atau korelasi) antara dua

variabel penelitian.

A. Pengertian

Hipotesis (H) adalah asumsi atau pernyataan sebagai jawaban sementara atas

pertanyaan penelitian yang harus dijawab secara empiris (Riwidikdo,2008).

Hipotesis nol (Ho) adalah hipotesis yang menunjukan tidak ada perbedaan antar

kelompok, tidak ada hubungan antara variabel atau tidak ada korelasi antar variabel.

Hipotesis alternatif (Ha) adalah hipotesis kebalikan dari hipotesis yang akan

disimpulkan bila hipotesis nol ditolak.

Uji statistik yang akan dipakai untuk menguji set data

1. Skala Pengukuran :

a. Nominal

Page 71: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Ordinal

c. Interval

d. Rasio

2. Jenis Hipotesis:

1. Komparatif

Digunakan untuk mencari hubungan atau perbedaan.

Contoh:

a. Apakah terdapat perbedaan rerata kadar hemoglobin antara kelompok yang

diberi Vit dan tidah?

b. Apakah terdapat hubungan Pengetahuan dengan tindakan?

2. Korelasi

Digunakan untuk mencari korelasi (koefisien korelasi/r)

Contoh:

a. Berapa Besar korelasi antara kadar gula darah dengan kolesterol

3. Pasangan

a. Berpasangan bila data tersebut diambil dari indifidu yang sama baik karena

pengukuran berulang, proses matching atau karena desain cross over.

b. Tidak berpasangan : Bila data diambil dari subjek yang berbeda tanpa

prosedur matching.

4. Jumlah Kelompok

Contoh :

a. Data antara kelompok diberikan perlakuan dengan data kelompok yang tidak

diberikan perlakuan (Dua kelompok tidak berpasangan).

b. Data antara kelompok mahasiswa yang diukur BB sebanyak 2 kali yakni sebelum

dan sesudah (dua kelompok berpasangan).

5. Syarat Uji parametrik dan non parametrik

a. Uji parametrik, meliputi:

1. Data numerik

2. Distribusi data

Page 72: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. Variansi data harus sama untuk lebih dari dua kelompok yang tidak

berpasangan.

b. Uji non parametrik, meliputi:

1. Data kategorik

2. Data alternatif

Langkah penentuan uji

No Langkah Jawaban

1 Menentukan variabel yang dihubungkan

2 Menentukan jenis hipotesis

3 Menentukan masalah skala variabel

4 Menentukan pasangan/tidak berpasangan

5 Menentukan jumlah kelompok

Kesimpulan:.................................................................................................(uji yg dipakai)

Tabel uji hipotesis bivariat

Masalah skala

pengukuran

Jenis Hipotesis

Komparatif

Korelasi

Tidak berpasangan Berpasangan

Numerik 2 Kelompok > 2

Kelompok 2 Kelompok

> 2

Kelompok Pearson

Page 73: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Uji T tidak

Berpasangan

One way

ANOVA

Uji T

berpasangan

Repaeted

ANOVA

Kategorik

(Ordinal) Mann Whitney

Kruskal-

Wallis Wilcoxon Friedman

Spearman

Sommers'd

Gamma

Kategorik

(Nominal/

Ordinal)

Chi-Square

Fisher

Kolmogrov-Smirnov (Tabel

BxK)

Mc-Nemar, Cochran

Marginal Homogenety

Wilcoxon, Friedman

(Prinsip PxK)

Koefisien

kontingensi,

Lamda

Statistik untuk Analisis Deskripsi

1. Tendensi Sentral

Tendensi Sentral: menunjukkan nilai sentral dari distribusi data penelitian yang dapat

dinyatakan dalam tiga ukuran, yaitu:

2. Rata-rata (mean), dirumuskan:

Keakuratan penggunaan rata-rata tergantung dari dua faktor, yaitu:

a. Ukuran sampel; semakin besar sampel, maka semakin akurat estimasi rata-rata

populasi.

b. Variabilitas (spread) dari data yang ada; semakin banyak variasi data, maka

semakin berkurang akurasi estimasi rata-rata.

3. Median adalah ukuran tendensi sentral berdasarkan nilai data yang terletak di

tengah-tengah (midpoint) dari suatu distribusi data penelitian yang disusun secara

berurutan. Median dihitung dengan cara:

a. Apabila jumlah data ganjil, maka median diperoleh dari nilai tengah.

Page 74: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Apabila jumlah data genah, maka median diperoleh dari rata-rata antara dua

angka.

4. Modus adalah mengukur tendensi sentral berdasarkan data yang memiliki frekuensi

paling banyak dari suatu distribusi data.

Example:

a. (n + 1)/2

a. 50,60,70,70,80

b. (5 +1)/2 = 3 maka median letak pada data ke 3 =70

b. (n/2)

c. 50,60,70,70,80,80

d. (6/2 )= 3

e. N1 = 70 n2 = 70 letak tengah data 70 +70/2 = 70

Modus

a. 50,60,70,70,80,80

b. Nilai modus 70 dan 80

Statistik Ukuran Variabilitas (Penyimpangan)

Ukuran Variabilitas: adalah suatu ukuran yang mengukur sebaran data. Ukuran variabilitas

yang sering digunakan adalah:

a. Varian, dirumuskan:

1

2

2

n

xxs i

b. Deviasi Standar, dirumuskan:

1

2

n

xxs i

c. Skewness (Kecondongan): adalah ukuran bentuk atau derajat simetri distribusi

data, dirumuskan:

Standar Deviasi

Modus -MeanSkewness

Analisis Data Secara Grafik

Page 75: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Secara umum, bidang studi statistik deskriptif adalah menyajikan data dalam bentuk

tabel dan grafik. Bentuk grafik yang sering dipakai dalam analisis adalah grafik batang, pie,

dan histogram.

Histogram adalah diagram yg paling penting digunakan utk menyajikan data dari

suatu tabel frekuensi, dimana masing-masing frekuensi diwakili oleh suatu blok. Setiap blok

dlm histogram menunjukkan suatu frekuensi utk suatu interval kelas. Sumbu

horizontal menunjukkan pembagian kelas, sedangkan sumbu vertikal menunjukkan

frekuensinya.

Belanja Litbang IPTEK

39,00%

31,58%

4,59%

11,88%

12,96%

IPSK Teknik Kedokteran MIPA Pertanian

%

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

195.0 294.9 394.9 494.9 594.9 694.9 794.9 894.9 994.9

Penghasilan dalam ribuan rupiah

freku

ensi

kur

ang

dari

Page 76: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Statistik Untuk Analisis Komparasi

a. Penelitian komparasi bertujuan untuk menemukan persamaan-persamaan dan

perbedaan-perbedaan tentang objek penelitian (benda, orang, prosedur kerja, ide,).

b. Untuk melakukan analisis komparasi dibedakan antara penelitian yang merupakan

hipotesis atau non hipotesis.

1. Dalam penelitian non-hipotesis, peneliti belum merumuskan kesimpulan

sementara.

2. Dalam penelitian hipotesis, peneliti telah merumuskan kesimpulan sementara.

c. Dikenal uji dengan formulasi Ho ( Hipotesis nol), Ha (hipotesis alternatif), m (tingkat

komparasinya)

Contoh :

Ho= tidak ada perbedaan kedalaman penurunan tanah: m1=m2

Ha= ada perbedaan kedalaman penurunan tanah: m1= m2

Statistik untuk Analisis Korelasi

Korelasi adalah salah satu teknik statistik yang digunakan untuk mencari hubungan

antara dua variabel atau lebih yang sifatnya kuantitatif.

Hubungan antara dua variabel yang dapat hanya karena kebetulan, dapat pula

memang merupakan hubungan sebab-akibat..

Dua variabel dikatakan berkorelasi apabila perubahan pada variabel yang satu akan

diikuti perubahan pada variabel yang lain secara teratur, dengan arah yang sama atau dapat

pula dengan arah yang berlawanan.

Interpretasi Hasil Analisis dan Statistik

Menerjemahkan hasil analisis sesuai tujuan: mendiskripsikan, membandingkan,

mencari korelasi. Hasil analisis dapat dikatakan masih faktual, sehingga harus diberi arti oleh

peneliti. Hasil analisis dapat mempertegas diskripsi, menguji hipotesis, mendapatkan korelasi

dengan uritan faktor yang dominan. Beberapa sumber tidak terbuktinya hipotesis penelitian,

antara lain:

a. Landasan teori yang telah kadaluarsa dan kurang valid.

Page 77: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Sampel yang tidak representatif.

c. Instrumen penelitian yang tidak valid dan realibel.

d. Rancangan penelitian yang kurang tepat.

e. Perhitungan-perhitungan yang salah.

f. Pengaruh variabel-variabel luaran (extraneous variable) terhadap data yang

demikian besar, sehingga data tersebut bukanlah dat yang dimaksudkan.

Untuk hipotesis atau korelasi yang tidak terbukti kebenarannya:

Tidak berarti penelitian gagal sama sekali, yang penting adalah peneliti memberikan

keterangan alasan yang jelas dan kuat mengenai tidak terbuktinya hipotesis tersebut. Namun

demikian, yang sebaiknya dilakukan oleh peneliti adalah memperkecil kemungkinan

terjadinya hipotesis yang tidak terbukti kebenarannya dengan persiapan yang cermat dan

menyeluruh sejak langkah-langkah awal penelitian.

PETA UJI HIPOTESIS

1. Apakah terdapat hubungan antara perilaku merokok ibu (merokok dan tidak

merokok) dengan preeklampsia (terjadi preeklamsia, dan tidak terjadi preeklamsia)

2. Apakah terdapat hubungan antara tingkat ekonomi (di atas garis kemiskinan, di bawah

garis kemiskinan) dengan tingkat asupan makanan (lebih, cukup, kurang)?

3. Apakah terdapat hubungan antara tingkat pendidikan (tinggi, sedang, rendah) dengan

asupan kalori (lebih, cukup, kurang)?

4. Adakah korelasi antara kadar gula darah (skala pengukuran numerik) dengan kadar

kolesterol (skala pengukuran numerik)?

Interpetasi hasil

a. Interpretasi hasil dilihat dari nilai probabilitas (p)

b. Nilai p adalah besarnya kemungkinan hasil yang diperoleh atau hasil lebih ekstrim

yang diperoleh karena faktor peluang, bila hipotesis nol benar.

c. Kesalahan type I : α (alfa) : nilai signifikan/probabilitas

d. Nilai p (probabilitas) dikatakan juga sebagai nilai α (alfa) dimananilai yang ditetapkan

ditentukan oleh peneliti (0,1 atau 0,5 atau 1 dsb)

Page 78: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

e. Untuk penelitian kesehatan biasanya nilai α (alfa) < 0,05 artinya bila nilai α

(alfa)/nilai p <0,5 berarti Ho ditolak

f. Kesalahan type II : β (beta) : Power penelitian

LATIHAN

1. Sebutkan ruang lingkup biostatstika

2. Sebutkan kegunaan statistic dibidang kesehatan

3. Sebutkan peran statistic dalam penelitian

4. Sebutkan ruang lingkup biostatistika

5. Statistic dibag menjadi 3 yaitu sebutkan

TES

1. Biostatstika adalah…

a. Ilmu terapan dari statistika dalam bidan biologi

b. Ilmu teori dari statistika dalam bidang biologi

c. Ilmu terapan dari statistika dalam bidang promos kesehatan

d. Ilmu teori dari biologi dalam bidang statistika

2. ada berapa langkah metode statistika…

a. 4

b. 5

c. 6

d. 7

3. Berikut merupakan pembagian statistic kecuali…

a. Inferensial

b. Parametrik

c. Nonparametrik

d. Kuantitatif

4. Menentukan teoritas masalah dan memilih alternative pemecahan masalah kesehatan

secara efesien termasuk kegunaan statistic dibidang…

a. Kesehatan

b. Terapan

c. Alamiah

d. Biologi

Page 79: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

5. Uji vaidasi dan rehabilitati instrumn merupakan peran statistic dalam bidang…

a. Kuantitatif

b. Kualitatif

c. Perencanaan

d. Penelitian

Page 80: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL VI

TEKNIK SAMPLING

ISTILAH PENTING DALAM PENELITIAN

A. POPULASI

B. ELEMEN

C. SAMPEL

D. SUBYEK

SAMPLING

Sampling Proses menyeleksi sejumlah elemen dari populasi sehingga dengan mempelajari

sampel dan memahami sifat-sifat subyek dalam sampel, maka kita mampu menggenalisir

sifat-sifat tersebut ke dalam elemen-elemen populasi

ALUR PEMIKIRAN POPULASI DAN SAMPEL

ALASAN SAMPLING

1. Tidak mungkin untuk mengumpulkan seluruh data

2. Menghemat waktu, biaya dan sumber daya lainnya

3. Kadang lebih dipercaya sebab peneliti tidak lelah

TIPE DESAIN SAMPLING

Sampel

Hasil Temuan

Populasi

Page 81: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

PROBABILITY SAMPLING

NONPROBABILITY SAMPLING

Probability Sampling:

Setiap elemen dalam populasi mempunyai kesempatan yang sama untuk diseleksi sebagai

subyek dalam sampel. Representatif ini penting untuk generalisasi

Nonprobability Sampling:

Setiap elemen dalam populasi belum tentu mempunyai kesempatan sama untuk diseleksi

sebagai subyek dalam sampel. Dalam hal ini waktu adalah yang utama

4 Macam Teknik Probability Sampling

1. Random Sampling

2. Stratified Random Sampling

3. Cluster Sampling

4. Systematic Sampling

Random Sampling

Setiap elemen dalam populasi mempunyai kesempatan sama untuk diseleksi sebagai subyek

dalam sampel. Satu hal penting, peneliti harus mengetahui jumlah responden yang ada dalam

populasi penelitian

Cara pengambilan sampel bisa melalui undian

Sampling ini memiliki bias terkecil dan generalisasi tinggi

Stratified Random Sampling

1. Digunakan untuk mengurangi pengaruh faktor heterogen dan melakukan pembagian

elemen-elemen populasi ke dalam strata. Selanjutnya dari masing-masing strata

dipilih sampelnya secara random sesuai proporsinya.

2. Sampling ini banyak digunakan untuk mempelajari karakteristik yang berbeda,

misalnya, di sekolah ada kls I, kls II, dan kls III. Atau responden dapat dibedakan

menurut jenis kelamin; laki-laki dan perempuan, dll.

Page 82: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. Keadaan populasi yang heterogen tidak akan terwakili, bila menggunakan teknik

random. Karena hasilnya mungkin satu kelompok terlalu banyak yang terpilih

menjadi sampel.

Contoh Stratified Random Sampling:

Cluster Sampling

1. Elemen-elemen dalam populasi dibagi ke dalam cluster atau kelompok, jika ada

beberapa kelompok dengan heterogenitas dalam kelompoknya dan homogenitas antar

kelompok. Teknik cluster sering digunakan oleh para peneliti di lapangan yang

mungkin wilayahnya luas.

2. Sampling ini mudah dan murah, tapi tidak efisien dalam hal ketepatan serta tidak

umum

Sistematic Sampling

1. Setiap elemen populasi dipilih dengan suatu jarak interval (tiap ke n elemen) dan

dimulai secara random dan selanjutnya dipilih sampelnya pada setiap jarak interval

tertentu. Jarak interval misalnya ditentukan angka pembagi 5,6 atau 10. Atau dapat

menggunakan dasar urutan abjad

Populasi 900 orang

pilihan secara acak

Untuk 90 orang

Pilihan secara acak

Untuk 90 orang

Pilihan secara acak

Untuk 90 orang

Gr gol.II 300 orang Gr gol.III 300 orang 300 orang Gr gol.IV

DIBAGI TIGA

Page 83: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Syarat yang perlu diperhatikan oleh peneliti adalah adanya daftar semua anggota

populasi

3. Sampling ini bisa dilakukan dengan cepat dan menghemat biaya, tapi bisa

menimbulkan bias

Non Probability Sampling

1. Cara pengambilan sampel pada prinsipnya menggunakan pertimbangan tertentu yang

digunakan oleh peneliti. Misalnya, jumlah responden terlalu kecil, jumlah populasi

tidak diketahui secara pasti.

4 Macam Teknik Non Probability Sampling

1. Accidental (Kebetulan)

2. Purposive sampling (Bertujuan)

3. Quota sampling (Jatah)

4. Getok Tular/Snowball Sampling

PERLU DIPERHATIKAN !!

Bagi penelitian kuantitatif sebaiknya menggunakan teknik probabilitas untuk memilih

anggota sampel.

Alasannya teknik probabilitas memiliki prinsip random yang sangat kuat untuk mendukung

proses generalisasi hasil penelitian yang diperlukan

SOAL 1

Sebuah klinik membuat kartu rekam medic yang di sesuaikan klasifikasi diagnose. Ada kartu

warna merah, kuning, hijau, biru, dan ungu. Seorang bidan mengambil masing – masing 50

buah kartu dari tiap warna kartu rekam medic.

Berdasarkan ilustrasi di atas manakah yang disebut populasi & manakah sampel?

SOAL 2

Seorang dokter SPoG memiliki sebuah klinik bersalin, dimana klinik tersebut terdapat 50

orang bidan D3 dan 20 orang bidan S1. dari bidan D3 dipilih 3 orang dan bidan S1 dipilih 5

orang untuk mengikuti pelatihan MU.

Page 84: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Berdasarkan ilustrasi diatas tentukan populasi dan sampelnya?

LATIHAN

1. Apa yang perlu diperhatikan bagi penelitian kuantitatif saat melakukan penelitian?

2. Sebutkan empat macam teknik probability sampling?

3. Sebutkan alasan dalam melakukan sampling?

4. Sebutkan 4 macam tknik non probability sampling?

5. Sebutkan tipe-tipe desain sampling?

TES

1. Berikut merupakan istilah penting dalam penelitian, kecuali…

a. Populasi

b. Elemen

c. Sampel

d. Primer

2. Sampling adalah…

a. Proses menyeleksi sejumlah elemen dari populasi sehingga dengan mempelajari

sampel dan memahami sifat-sifat subyek dalam sampel, maka kita mampu

menggenalisir sifat-sifat tersebut ke dalam elemen-elemen populasi

b. Cara pengambilan sampel pada prinsipnya menggunakan pertimbangan tertentu

yang digunakan oleh peneliti. Misalnya, jumlah responden terlalu kecil, jumlah

populasi tidak diketahui secara pasti

c. Elemen-elemen dalam populasi dibagi ke dalam cluster atau kelompok, jika ada

beberapa kelompok dengan heterogenitas dalam kelompoknya dan homogenitas

antar kelompok. Teknik cluster sering digunakan oleh para peneliti di lapangan

yang mungkin wilayahnya luas.

d. Keadaan populasi yang heterogen tidak akan terwakili, bila menggunakan teknik

random. Karena hasilnya mungkin satu kelompok terlalu banyak yang terpilih

menjadi sampel

3. Berikut meruakan alasan samping kecuali…

a. Tidak mungkin untuk mengumpulkan seluruh data

b. Menghemat waktu, biaya dan sumber daya lainnya

c. Kadang lebih dipercaya sebab peneliti tidak lelah

d. Komposisi penduduk menrun menurut umur dan sex

Page 85: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

4. Berikut yang bukan termasuk dari empat macam probablty sampling adalah…

a. Random Sampling

b. Stratified Random Sampling

c. Cluster Sampling

d. Random sampling

5. Accidental (Kebetulan), Purposive sampling (Bertujuan), Quota sampling (Jatah),

Getok Tular/Snowball Sampling merupakan teknik dari…

a. Non probability sampling

b. Probability sampling

c. Random sampling

d. Sistematik sampling

Page 86: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL VII

DATA DAN SKALA PENGUKURAN

A. Pengertia

Data adalah bahan mentah yang perlu diolah sehingga menghasilkan informasi atau

keterangan, baik kualitatif maupun kuantitatif yang menunjukkan fakta.

Jenis data :

a. Data kualitatif adalah data yang berhubungan dengan kategorisasi,

karakteristik berwujud pertanyaan atau berupa kata-kata. (wanita itu hamil,

anak itu sakit)

b. Data kuantitatif: data yang berwujud angka-angka. (IPK 3,59)

Data penelitian

Jenis Data

Waktu

Time series (runtut waktu)

Cross section (satu waktu ttt)

Sumber data

Data Primer

Data Sekunder

Pengukurannya Data Kualitatif : Nominal, Ordinal

Data Kuantitatif : Interval, Rasio

Page 87: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Jenis-jenis data

a. Categorical

b. Numerical

c. Discrete

d. Continuous

1. Data kualitatif adalah data yang dinyatakan dalam bentuk kata, kalimat, dan gambar.

2. Data kuantitatif adalah data yang berbentuk angka, atau data kualitatif yang

diangkakan (skoring: baik sekali = 4, baik = 3, kurang baik = 2 dan tidak baik = 1).

Data kuantitatif dibagi menjadi dua, yaitu data diskrit/nominal dan data kontinum.

a. Data nominal adalah data yang hanya dapat digolong-golongkan secara

terpisah, secara diskrit atau kategori.

b. Data ini diperoleh dari hasil menghitung, misalnya dalam suatu klas setelah

dihitung terdapat 50 mahasiswa, terdiri atas 30 pria dan 20 wanita. Dalam

suatu kelompok terdapat 1000 orang suku Jawa dan 500 suku sunda dll.

c. data nominal adalah data diskrit.

d. Data ordinal adalah data yang berbentuk rangking atau peringkat. Misalnya

juara I, II, III dan seterusnya. Data ini, bila dinyatakan dalam skala, maka

jarak satu data dengan data yang lain tidak sama.

3. Data interval, adalah data yang jaraknya sama tetapi tidak mempunyai nilai nol (0)

absulut / mutlak). Contoh skala thermometer, walaupun ada nilai 00 C, tetapi tetap

ada nilainya. Data-data yang diperoleh dari pengukuran dengan instrument sikap

dengan skala Likert misalnya adalah berbentuk data interval.

4. Data ratio adalah data yang jaraknya sama, dan mempunyai nilai nol mutlak.

Misalnya data tentang berat, panjang, dan volume. Berat 0 kg berarti tidak ada

bobotnya, panjang 0 m berarti tidak ada panjangnya.

Jenis Data Menurut Cara Memperolehnya

a. Data Primer

Data primer adalah secara langsung diambil dari objek / obyek penelitian oleh peneliti

perorangan maupun organisasi. Contoh : Mewawancarai langsung pasien di RS.

b. Data Sekunder

Page 88: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Data sekunder adalah data yang didapat tidak secara langsung dari objek penelitian.

Peneliti mendapatkan data yang sudah jadi yang dikumpulkan oleh pihak lain dengan

berbagai cara atau metode baik secara komersial maupun non komersial. Contohnya

adalah pada peneliti yang menggunakan data statistik hasil riset dari surat kabar atau

majalah.

Macam-Macam Data Berdasarkan Sumber Data

a. Data Internal

Data internal adalah data yang menggambarkan situasi dan kondisi pada suatu

organisasi secara internal. Misal : data keuangan, data pegawai.

b. Data Eksternal

Data eksternal adalah data yang menggambarkan situasi serta kondisi yang ada di luar

organisasi. Contohnya adalah, tingkat preferensi px rawat jalan, persebaran penduduk,

dan lain sebagainya.

Klasifikasi Data Berdasarkan Jenis Datanya

a. Data Kuantitatif

Data kuantitatif adalah data yang dipaparkan dalam bentuk angka-angka. Misalnya

adalah jumlah px melahirkan SC, tinggi badan BBL, dan lain-lain.

b. Data Kualitatif

Data kualitatif adalah data yang disajikan dalam bentuk kata-kata yang mengandung

makna. Contohnya seperti persepsi konsumen terhadap botol air minum dalam

kemasan, anggapan para ahli terhadap abuse dan lain-lain.

Pembagian Jenis Data Berdasarkan Sifat Data

a. Data Diskrit

Data diskrit adalah data yang nilainya adalah bilangan asli. Contohnya adalah berat

badan ibu-ibu pkk sumber ayu, nilai rupiah dari waktu ke waktu, dan lain-sebagainya.

b. Data Kontinyu

Page 89: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Data kontinyu adalah data yang nilainya ada pada suatu interval tertentu atau berada

pada nilai yang satu ke nilai yang lainnya. Contohnya penggunaan kata sekitar,

kurang lebih, kira-kira, dan sebagainya. Dinas kesehatan daerah mengimpor MPASI

kurang lebih 1000 karton.

Jenis-jenis Data Menurut Waktu Pengumpulannya

a. Data Cross Section

Data cross-section adalah data yang menunjukkan titik waktu tertentu. Contohnya

laporan keuangan per 31 desember 2017, data pasien RB Hikmah bulan mei 2017,

dan lain sebagainya.

b. Data Time Series / Berkala

Data berkala adalah data yang datanya menggambarkan sesuatu dari waktu ke waktu

atau periode secara historis. Contoh data time series adalah data perkembangan nilai

tukar dollar amerika terhadap euro eropa dari tahun 2017 sampai 2018.

Macam-Macam Data Penelitian

a. Data adalah sesuatu yang diketahui atau sesuatu yang diasumsikan (anggapan).

b. Elemen adalah unit / satuan terkecil yang merupakan obyek yang akan

diteliti/diselidiki. Elemen bisa berbentuk : orang, rumah tangga.

c. Karakteristik ialah sifat-sifat atau ciri-ciri yang dimiliki oleh elemen atau merupakan

semua informasi tentang elemen. Misalnya : elemen : orang karakteristiknya :

jenis kelamin, usia, pendidikan, gaji, jabatan, agama, alamat, status keluarga.

d. Data Kualitatif vs Data Kuantitatif:

1. Data Kualitatif : adalah data yang dinyatakan dalam bentuk kata, kalimat dan

gambar serta tidak dapat diukur dalam skala numerik.

2. Data Kuantitatif : adalah data yang berbentuk angka atau data yang dapat

diukur dalam suatu skala numerik (angka).

Jenis Data Kualitatif

1. Data kualitatif umumnya dikuantitatifkan agar dapat diproses lebih lanjut, yang terdiri

dari dua golongan, yaitu :

Page 90: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

a. Data Nominal/Diskrit : ialah data yang hanya dapat digolong-golongkan secara

terpisah dalam bentuk kategori atau diskrit, dimana posisi data masing-masing

kategori mempunyai derajat yang sama.

b. b. Data Ordinal ialah data yang dinyatakan dalam bentuk kategori namun posisi

data tidak sama derajatnya karena dinyatakan skala peringkat (ranking).

Jenis Data Kuantitatif

1. Data kuantitatif dapat dibedakan menjadi :

a. Data Interval : yaitu data yang diukur dengan jarak diantara dua titik pada skala

yang sudah diketahui.

Contoh :

a. Suhu udara dalam Celsius berkisar antara 0 derajat hingga 100 derajat.

b. Jumlah bulan dalam satu tahun.

c. Nilai TOEFL bagi mahasiswa yang mau belajar ke luar negeri.

b. Data Rasio yaitu data yang diukur dengan suatu proporsi dan mempunyai jarak

yang sama.

Contoh :

a. persentase jumlah penderita aids di propinsi X .

b. nilai inflasi di Indonesia tahun 2017.

c. Data tentang berat, panjang dan volume.

Pembagian Skala Pengukuran

1. Jenis skala pengukuran :

a. Skala nominal

Skala yang paling sederhana disusun menurut jenis/kategori hanya sebagai

simbol untuk membedakan sebuah karakteristik dengan karakteristik lainnya.

Contoh :

Jenis kulit : Hitam, kuning, putih

Suku : jawa, madura, sunda

Partai : PPP, PKS, PBB, PAN

Agama : Islam, Kristen, Hindu.

Page 91: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Skala ordinal

Skala Ordinal adalah skala pengukuran yang menyatakan kategori

sekaligus melakukan rangking terhadap kategori.

Contoh : kita ingin mengukur preferensi responden terhadap empat merek

produk air mineral.

Merek Air Mineral Rangking

Aquana 1

Aquaria 2

Aquasan 3

Aquasi 4

kala yang didasarkan pada rangking diurutkan dari jenjang yang lebih tinggi

sampai jenjang terendah.

Contoh :

Sangat setuju, setuju, tidak setuju

c. Skala interval

Skala Interval merupakan skala pengukuran yang banyak digunakan

untuk mengukur fenomena/gejala sosial, dimana pihak responden diminta

melakukan rangking terhadap preferensi tertentu sekaligus memberikan nilai

(rate) terhadap preferensi tersebut. Jenis skala yang dapat digunakan untuk

penelitian sosial,yaitu :

a) Skala Linkert.

b) Skala Guttman.

c) Rating Scale.

d) Semantic

Defferentia

Page 92: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

a. Skala Linkert : digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi

seseorang atau sekelompok orang tentang fenomena sosial. Contoh :

1. Preferensi

a. Sangat Setuju

b. Setuju

c. Ragu-ragu

d. Tidak setuju

e. Sangat tidak setuju

2. Preferensi

a. Setuju

b. Sering

c. Kadang-kadang

d. Hampir tidak setuju

e. Tidak pernah

3. Preferensi

a. Sangat positif

b. Positif

c. Netral

d. Negative

e. Sangat negatif

Page 93: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi
Page 94: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Skala Gutmann adalah suatu pengukuran untuk memperoleh jawaban responden yang

tegas, yaitu : “ya-tidak” ; “pernah-tidak pernah” “positif-negatif”; “setuju-tidak setuju”

Contoh :

Bagaimana pendapat anda, bila Tn X menjabat pimpinan di perusahaan

ini?

1. Setuju

2. Tidak Setuju

b. Sematic Defferential adalah suatu skala pengukuran yang disusun

dalam suatu garis

dimana jawaban sangat positif terletak dibagian kanan garis, sedangkan

jawaban sangat negatif terletak dibagian kiri garis atau sebaliknya.

c. Rating Scale : suatu skala pengukuran dimana responden menjawab

salah satu jawaban kuantitatif yang disediakan. Untuk keperluan analisis kuantitatif, maka jawaban tersebut diberi nilai skor, Misalnya sangat setuju/setuju/sangat positif diberi skor 5, selanjutnya setuju/sering/positif diberi skor 4 dan

seterusnya

d. Skala rasio

e. Skala yang mempunyai nilai nol mutlak dan mempunyai jarak yang sama.

Skala Rasio adalah skala interval yang memiliki nilai dasar (based

value) yang tidak dapat diubah.

Contoh : umur responden memiliki nilai dasar nol.

Contoh :

IPK 0,0; 4,0; 3,50.

Hasil pengukuran panjang, berat.

2. Skala sikap :

a. Skala likert,

b. Skala Guttman,

c. Skala simantict defferensial

d. Rating scale

e. Skala Thurstone

Page 95: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Ciri-Ciri Tingkat Pengukuran

Informasi Nominal Ordinal Interval Rasio

Perbedaan V V V V

Urutan

V V V

Jarak yang sama

V V

Nol mutlak

V

PENYAJIAN DATA

Tabel 2.1. Distribusi………..…………………………………………………..Tahun 2016.

JUDUL KOLOM

Judul Baris

Sel Sel Sel

Sel Sel Sel

Sel Sel Sel

Page 96: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Tabel 2.1.Hubungan antara pengetahuan dengan praktek penggunaan APD di PT APAC

Tahun 2016

Pengetahuan

Menggunakan APD

Jumlah

Tidak Ya

Buruk

12

(40 %)

18

(60 %)

30

(100 %)

Baik

22

(55 %)

18

(45 %)

40

(100 %)

Jumlah

34

(48,6 %)

36

(51,4 %)

70

(100 %)

Pengetahuan Menggunakan APD Jumlah

Tidak Ya

Buruk 12

(40 %)

18

(60 %)

30

(100 %)

Baik 22

(55 %)

18

(45 %)

40

(100 %)

Page 97: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Jumlah 34

(48,6 %)

36

(51,4 %)

70

(100 %)

Tabel 1.Hubungan antara pengetahuan dengan praktek penggunaan APD di RS Tahun 2016

Pengetahuan

Menggunakan APD

Jumlah

Tidak Ya

Buruk

12

(40 %)

18

(60 %)

30

(100 %)

Baik

22

(55 %)

18

(45 %)

40

(100 %)

Jumlah

34

(48,6 %)

36

(51,4 %)

70

(100 %)

MacamTabel :

1. Tabel distribusi frekuensi tunggal

Nilai Frekuensi Persentase (%)

60

70

80

90

12

20

30

15

15,00

25,00

37,50

18,75

Page 98: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

100 3 3,75

Jumlah 80 100,00

Batas Kelas

Batas kelas atas biasanya terletak di deret sebelah kanan contoh: dari tabel diatas adalah

60,70,80,90,100.

Lebar Kelas

a. Lebar kelas adalah jumlah nilai-nilai variabel dalam tiap-tiap kelas.

b. Lebar kelas batas atas nyata dikurang batas bawah nyata dari kelas yg bersangkutan

contoh : 60,5-50,5=1

jadi lebar kelas diatas adalah 10

Titik Tengah

Titik tengah adalah angka atau nilai variabel yg terdapat ditengah-tengah interval kelas.

Contoh:

13, 14, 15 titik tengahnya adalah 14

20,21,22,23 titik tengahnya adalah separo dari jumlah angka tengah yaitu

(21+22) x ½ = 21,5

Jumlah Interval

Jumlah interval adalah banyaknya interval yang digunakan dalam penyusunan distribusi

Contoh: dari tabel diatas ada 5

51 – 60

Page 99: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

61 – 70

71 – 80

81 – 90

91 – 100

Jarak Pengukuran

Jarak pengukuran adalah angka tertinggi dari pengukuran dikurangi dengan angka terendah.

R adalah batas nyata atas (upper real limit) dari nilai variabel yang tertinggi dikurangi dengan

batas nyata bawah (lower real limit) dari nilai variabel yang terendah.

Jenis Distribusi Frekuensi

a. Berdasarkan jenisnya distribusi frekuensi dapat dibagi menjadi tiga, yaitu Distribusi

Frekuensi Relatif, Distribusi Frekuensi Komulatif dan Distribusi Frekuensi Komulatif

Relatif.

b. Distribusi Frekuensi Relatif, yaitu suatu distribusi frekuensi yang fekuensi tiap kelas

tidak dinyatakan dalam angka absolut, tetapi dalam angka relatif atau prosentase.

Jenis Distribusi Frekuensi

a. Distribusi Frekuensi Komulatif, yaitu suatu distribusi frekuensi yang menunjukkan

jumlah frekuensi berdasarkan jumlah dari masing-masing frekuensi tiap kelasnya

terhadap nilai tepi kelasnya. Distribusi frekuensi komulatif dibagi menjadi dua, yaitu

distribusi frekuensi komulatif kurang dari dan distribusi frekuensi komulatif lebih

dari.

b. Distribusi Frekuensi Komulatif Relatif, yaitu suatu distribusi frekuensi komulatif yang

frekuensi masing-masing kelasnya dinyatakan dalam bentuk prosentase.

Penyajian Data Diagram

1. Batang (Histogram)

Grafik batang dapat digunakan u mengadakan perbandingan beberapa variabel

dal waktu / tempat sama atau satu variabel dalam waktu / tempat berbeda

2. Garis (Poligon)

Page 100: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Jenis diagram

JENIS CIRI VARIABEL DATA & FUNGSI

DIAGRAM BATANG

HORISONTAL /

VERTIKAL

KUALITATIF

FREKUENSI RELATIVE

MAUPUN ABSOLUT DARI

KATEGORI KUALITATIF/

PERBANDINGAN

DIAGRAM FREKUENSI

VERTIKAL

KUANTITATIF

(DISKRIT ) DF VARIABEL DISKRIT

HISTOGRAM /POLIGON

FREKUENSI KUANTITATIF

DF UNTUK VARIABEL

KONTINYU

DIAGRAM KOMPONEN

(PIE )

KUALITATIF

KOMPOSISI SUATU KELOMPOK

/ TOTAL DG JUMLAH

KATEGORI TIDAK TERLALU

BESAR ≤ 6

DIAGRAM GARIS KUANTITATIF

DATA SERIAL WAKTU ( TIME

SERIES ) MENUNJUKKAN

ADANYA PERUBAHAN WAKTU

/ PERUBAHAN LAINNYA

DIAGRAM SCATTER

PLOT KUANTITATIF

DATA KORELASI DARI DUA

TITIK VARIABLE KUANTITATIF

LATIHAN

1. Apa yang dimaksud dengan data?

2. Sebutkan jenis-jenis data?

3. Sebutkan jenis-jenis data menurut memperolehnya?

4. Sebutkan maca-macam data berdasarkan sumber data?

Page 101: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

5. Sebutkan pembagian jenis data berdasarkan sifat data?

TES

1. Data dibagi menjad dua jenis yatu…

a. Kualitatif dan kuantitatif

b. Peneltn dan identifikasi

c. Categorical dan numerical

d. Diskrete dan continuous

2. Jeis-jenis data klitatif adalah sebagai berikut…

a. Nomna dan ordinal

b. Interval dan rasio

c. Nmina dan interval

d. Ordina dan rasio

3. Berikut adalah jenis-jenis skala yang dapat di gunakan untuk penlaian social,

kecuali…

a. Linkert

b. Guttman

c. Ranting scale

d. Ordinal skala

4. Skala yang paling sederhana disusun menurut jenis/ kategori hanya sebaga symbol

untuk mmbedakan ebuah karakteristik dengan karakteristk lainya, merupakan

pengertian dari

a. Nomina

b. Ordinal

c. Intervensi

d. Rasio

5. Skala yang mempunyai nilai nol mutlak dan mempunyai jarak yang sama. Skala

Rasio adalah skala interval yang memiliki nilai dasar (based value) yang tidak dapat

diubah

a. Nomina

b. Odinal

c. Intrval

d. Rasi

Page 102: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL VIII

ANALISIS DAN PRESENTASI DATA

Analysis and presentation of data: data preparation and description

1. Editing : field editing, central editing

Proses memastikan bahwa data yang terkumpul (dari responden):

1) telah diisi lengkap;

2) diisi sesuai dengan petunjuk; dan

3) konsisten; sehingga siap untuk di-input dalam komputer (siap diolah).

Ada 2 macam editing:

1. Field editing and central editing

Kuesioner yang kembali mungkin tidak bisa terpakai karena:

a. Sebagian kuisioner tidak lengkap terisi

b. Responden tidak memahami instruksi

c. Responden salah mengisi

d. Satu atau lebih halaman kuisioner hilang

e. Kuesioner diterima terlambat

f. Kuesioner diisi oleh orang yang salah

Menangani kuisioner yang “bermasalah”

a. Menghubungi kembali responden

b. Dianggap sebagai tidak ada jawaban/ missing values

c. Tidak digunakan sama sekali (di-drop)

2. Coding : codebook construction, coding closed questions, coding free-response

questions, coding rules, using content analysis, missing dataaktivitas pemberian

angka pada alternatif jawaban dari setiap pertanyaan yang diajukan.

Contoh :

Jenis kelamin:

1. Pria

2. Wanita

3. Data entry : spss, excel

Aktivitas memasukkan data pada tabel dasar yang sudah dipersiapkan.

Page 103: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Contoh : data penggunaan internet

4. Data analysis:

a. Exploratory data analysis: tabel frekuensi, bar charts, pie charts

b. Cross tabulation : field editing, central editing, sederhana, multi arah

Setelah data diinput ke dalam komputer, maka data siap untuk diolah & dianalisa.

Peneliti harus memilih teknik analisa data yang sesuai dengan masalah yang diteliti:

1. Menjelaskan hasil, termasuk kalau hasilnya tidak sesuai hipotesa, jelaskan

mengapa demikian?

2. Hasil dikaitkan dengan siapa objek penelitian (responden)

3. Hasil dikaitkan dengan teori yang ada

Prosedur dan teknik analisis data

Analisis data kuantitatif

Data kualitatif/ data non metrik

1. Mempunyai sifat tidak dapat dilakukan operasi matematika seperti:

a. Penambahan/pengurangan,

b. Perkalian/pembagian.

2. Diukur pada skala:

a. Nominal dan ordinal

Data kuantitatif/ data metrik

Dapat disebut sebagai data berupa angka dalam arti sebenarnya. Jadi berbagai operasi

matematika dapat dilakukan.

Diukur pada skala

a. Interval dan rasio.

Teknik analisis

Aplikasi ilmu statistik dalam penelitian bisnis dapat dibagi ke dalam 2 bagian:

1. Analisis statistik deskriptif

2. Analisis statistik inferensial

Page 104: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Statistik

a. Statistik deskriptif

Berusaha menjelas-kan/menggambarkan berbagai karakteris-tik data, seperti berapa

nilai rata-rata (mean), seberapa jauh data-data bervariasi (standard deviation).

b. Statistik induktif /inferensial

Berusaha membuat berbagai inferensi terhadap sekumpulan data yang berasal dari

suatu sampel. Tindakan inferensi tersebut seperti melakukan perkiraan, peramalan,

pengambi-lan keputusan.

Statistik deskriptif

1. Ukuran pemusatan

a. Mean

b. Median

c. Modus

2. Ukuran sebaran

a. Varian

b. Standar deviasi

c. Range

d. Range interkuartil

e. Deviasi kuartil

3. Ukuran bentuk

a. Skewness

b. Kurtosis

Ukuran pemusatan (central tendency)

1. Mean (x) adalah nilai rata-rata

where,

Xi = observed values of the variable x

N = number of observations (sample size)

X = X i n =

Page 105: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Mean mendeskripsikan rata-rata suatu data.

Ukuran pemusatan (central tendency)

1. Modus adalah nilai yang sering muncul pada data yang kita miliki.

Modus menunjukkan di mana data cenderung terkonsentrasi (kecenderungan sentral

dari data nominal).

2. Median adalah nilai tengah dari sekumpulan data yang kita miliki setelah data tersebut

diurutkan mulai dari yang tertinggi ke terendah, atau sebaliknya (kecenderungan

sentral dari data ordinal).

Ukuran sebaran (variability measurement)

1. Range

Merupakan selisih antara nilai terbesar dan terkecil dari kelompok sampel yang kita

teliti.

Range = xlargest – xsmallest

Menggambarkan seberapa luas penyebaran data

2. Standard deviation

Merupakan ukuran penyimpangan data dari rata-ratanya.

a. Nilai standar deviasi relatif besar berarti, sebaran/variabilitas data tinggi.

b. Nilai standar deviasi relatif kecil, artinya data yang digunakan mengelompok di

seputar nilai rata-ratanya, penyimpangan kecil

Ukuran bentuk

Harapan peneliti data berdistribusi normal. Namun demikian, penyebaran data dapat

abnormal. Bila digambar dalam kurva, maka bentuk penyimpangan data yg mungkin terjadi

al:

1. Skewness

Page 106: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2. Kurtosis

Statistik deskriptif

Deskripsi dengan teks (menu dalam spss)

a. Frequencies,mendeskripsikan data yang terdiri atas satu variabel saja.

b. Descriptives, menampilkan besaran statistik mean, standard deviasi, varians

c. Explore, lanjutan descriptives dilengkapi dengan cara pengujian kenormalan sebuah

data yang dapat diukur dengan uji tertentu atau ditampilkan dalam bentuk box-plot

atau steam and leaf

d. Cross-tab, jika dalam frequencies data ditampilkan dalam satu kolom, maka pada

crosstab data ditampilkan dalam bentuk tabulasi silang. Dilengkapi dengan

perhitungan chi-square untuk uji independensi.

Tabel distribusi frekuensi mengenai “tingkat pengenalan terhadap internet”

Page 107: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Tabulasi silang : “tingkat pengenalan dan jenis kelamin responden”

Statistik deskriptif “tingkat pengenalan terhadap internet”

Statistik deskriptif

Familiari ty

2 6.7 6.9 6.9

6 20.0 20.7 27.6

6 20.0 20.7 48.3

3 10.0 10.3 58.6

8 26.7 27.6 86.2

4 13.3 13.8 100.0

29 96.7 100.0

1 3.3

30 100.0

2

3

4

5

6

Very Familiar

Total

Valid

9Missing

Total

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Familiarity * Sex Crosstabulation

Count

0 2 2

1 5 6

2 4 6

1 2 3

6 2 8

4 0 4

14 15 29

2

3

4

5

6

Very Familiar

Familiarity

Total

Male Female

Sex

Total

Page 108: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Statistik deskriptif

Deskripsi dengan grafik (menu dlm spss)

Bar, grafik dengan tipe bar (batang) pada dasarnya digunakan untuk menampilkan

data kualitatif. Histogram, sejenis grafik tipe bar yang digunakan untuk menggambarkan

suatu distribusi frekuensi dan juga dipakai untuk melihat apakah sebuah data terdistribusi

normal atau tidak. Scatter plot, digunakan untuk memperlihatkan pola hubungan antara dua

variabel. Pilihan ini biasanya untuk melengkapi analisis korelasi antar dua variabel. Pie chart,

grafik berbentuk lingkaran (pie) digunakan untuk menggambarkan data yang bersifat

kualitatif (misalnya komposisi orientasi reponden pada parpol, dsb.).

Barchart: “tingkat pengenalan terhadap internet”

Sta tistics

Familiarity

29

1

4.72

5.00

6

1.579

2.493

-.094

.434

5

2

7

Valid

Missing

N

Mean

Median

Mode

Std. Deviat ion

Variance

Skewness

Std. Error of Skewness

Range

Minimum

Maximum

Page 109: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Histogram: “tingkat pengenalan terhadap internet”

Statistik induktif/inferensi

a. Berusaha membuat inferensi terhadap sekumpulan data yang berasal dari suatu

sampel.

b. Tindakan inferensi tersebut seperti melakukan perkiraan, peramalan, pengambilan

keputusan.

Tahapan secara umum dalam statistik inferensi

87654321

Familiarity

8

6

4

2

0

Freq

uenc

y

Mean = 4.67Std. Dev. = 1.583N = 30

Histogram

Page 110: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

1. Menentukan hipotesis null (ho) & alternatif (ha).

Hal ini berkaitan dengan rumusan masalah penelitian, yang kemudian dirinci dalam

berbagai tujuan penelitian dan hipotesis yang akan diuji.

2. Menentukan statistik hitung dan statistik tabel.

Untuk menguji hipotesis, pada umumnya kita akan membandingkan statistik hitung

dengan statistik tabel, atau dapat juga dilihat pada tingkat signifikansinya.

3. Mengambil keputusan sesuai dengan hasil

(statistik hitung dan statistik tabel) yang ada.

Hipotesis

Hipotesis adalah statemen/pernyataan tentang hubungan antara dua atau lebih konsep (k) atau

variabel(v)/indikator empirik(i.e.) yang masih memerlukan dukungan secara empirik (diuji

kebenarannya).

a. Hipotesis mayor adalah pernyataan tentang hubungan antara dua atau lebih konsep (k)

yang masih memerlukan dukungan secara empirik. Contoh: ada hubungan positif dan

signifikan antara parental style (k1) dengan consumer socialization (k2).

b. Hipotesis minor adalah pernyataan tentang hubungan antara dua atau lebih variabel

(v)/indikator empirik(i.e.) yang masih memerlukan dukungan secara empirik. Contoh

: semakin tinggi frekuensi anda ditegur oleh orang tua (v1/i.e.1) dalam

mengkonsumsi suatu barang semakin lambat anda mengambil keputusan (v2/i.e.2)

dalam memilih barang yang akan dikonsumsi.

c. Hipotesis statistik adalah pernyataan hubungan antar dua atau lebih parameter/ukuran

populasi atau dua atau lebih statistik/ukuran sampel.

Contoh : ho : μ1 ≠ μ2 dan ha : μ1 ‹ μ2

Klasifikasi umum uji hipotesis berdasar tujuan penelitian

Page 111: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Klasifikasi umum uji hipotesis

a. Berdasar jumlah variabel yang diteliti

1. Analisis univariat

2. Analisis bivariat (2 variabel)

3. Analisis multivariat (lebih dari 2 variabel)

b. Berdasar skala pengukuran data

1. Nominal dan ordinal statistik non-parametrik

2. Interval dan rasio statistik parametric

Uji hipotesis parametric dan non-parametric

Parametric tests, adalah prosedur pengujian hipotesis yang beranggapan bahwa variabel-

variabel yang menjadi perhatiannya paling tidak diukur pada skala interval (jadi skala interval

/ rasio).

Uji hipotesis parametric dan non-parametric

Non-parametric tests, adalah prosedur pengujian hipotesis yang beranggapan bahwa variabel-

variabel yang menjadi perhatiannya diukur pada skala nominal atau ordinal.

A classification of univariate techniques

Page 112: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

A classification of bivariate techniques

A classification of multivariate techniques

Page 113: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

LATIHAN

1. Sebutkan skala pengukuran?

2. Sebutkan jenis hiotesis ?

3. Sebutkan syarat uji parametric?

4. Buatlah contoh jenis hipoesis pada jumlah kelompok?

5. Sebutkan statistic untu analisis deskripsi?

TES

1. Berikut merupakan proses memastikan data yang terkumpul, kecuali…

a. telah diisi lengkap;

b. diisi sesuai dengan petunjuk; dan

c. konsisten; sehingga siap untuk di-input dalam komputer (siap diolah).

d. Ketepatan advokasi tempat

2. Berikut merupakan menangani kuisioner yang bermasalah

a. Menghubungi kembali responden

b. Dianggap sebagai tidak ada jawaban/ missing values

c. Tidak digunakan sama sekali (di-drop)

d. Data penduduk yang terkait dengan vaiabel fertilitas seperti usia kawin

3. Data metric/kuantitatif adalah…

a. data berupa angka dalam arti sebenarnya. Jadi, berbagai operasi matematika dapat

dilakuka

b. Data penduduk yang terkait dengan vaiabel fertilitas seperti usia kawin

Page 114: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

c. prosedur pengujian hipotesis yang beranggapan bahwa variabel-variabel yang

menjadi perhatiannya diukur pada skala nominal atau ordinal

d. pengujian hipotesis yang beranggapan bahwa variabel-variabel yang menjadi

perhatiannya paling tidak diukur pada skala interval (jadi skala interval / rasio).

4. Aplikasi ilmu statistic dalam penelitian binis dapat dibagi kedalam dua bagian yaitu…

a. Primer dan sekunder

b. Tersier dan primer

c. Metric dan kuantitatif

d. Analisa deskriptif dan intervensi

5. Analisis univariate, Analisis bivariat (2 variabel), Analisis multivariat (lebih dari 2

variabel) termasuk Klasifikasi umum uji hipotesis berdasarkan…

a. Berdasarkan jumlah variable

b. Berdasarkan jumlah waktu

c. Berdasarkan jumlah kelompok

d. Berdasarkan jumlah pengumpulan

Page 115: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

MODUL IX

LAPORAN TUGAS AKHIR DIPLOMA III KEBIDANAN

A. PENDAHULUAN

KKNI PP 8/2012 KUR DIII KEBIDANAN 2011

Continuity of Care (COC) Asuhan Kebidanan berkesinambungan

Continuity of care (coc) asuhah kebidanan berkesinambungan pada daur kehidupan wanita

Page 116: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Sejak hamil sampai me

nopause

Page 117: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

LAPORAN TUGAS AKHIR (LTA)

Laporan tugas akhir mahasiswa diploma III kebidanan smester VI, berupa karya tulis

ilmiah tentang pelaksanaan asuhan kebidanan berkelanjutan (continuity of care/COC) kepada

ibu dan bayi mulai saat kehamilan sampai masa nifas ( ANC, INC PNC, BBL, Neonatus dan

KB) dengan menggunakan pendekatan kerangka pikir manajemen kebidanan ( Varney atau

Kompetensi bidan sesuai Kep men Kes no 369 tahun 2007).

Dasar Hukum LTA

Permendikbud : no 49 tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi

(SNPT) pasal 46.ayat 5 laporan tugas Akhir,,skripsi, tesis, atau disertasi diatur berdasarkan

ketentuan dan peraturan di PT. KKNI PP 8 TH 2012

BATASAN LTA

Merupakan laporan dari hasil melakukan asuhan kebidanan kepada ibu hamil sampai

masa nifas, termasuk asuhan pada bayi baru lahir /neonatus dan pemilihan kontrasepsi,

dengan asuhan yang kesinambungan atau continuity of care (COC) dengan menggunakan

pendekatan manajemen kebidanan, dalam membantu mengatasi masalah kesehatan klien

secara komprehensif.

Laporan Tugas Akhir (LTA)

LTA sebagai mata kuliah pada semester VI yang dilakukan secara terintegrasi sebagai

bagian dari ujian akhir program untuk menyelesaikan pendidikan DIII Kebidanan.

Bobot 3 SKS setara 30 hari 14 kali asuhan kebidanan.

Tujuan LTA

1. Menyusun usulan /proposal LTA dalam bentuk laporan pendahuluan asuhan

kebidanan pada ibu hamil, melahirkan, neonatus, nifas (termasuk BBL& Neonatus)

dan KB

2. Melaksanakan asuhan kebidanan pada ibu hamil, melahirkan, dan masa nifas

(termasuk bayi baru lahir dan neonatusdan pemilihan kontrasepsi KB) dengan

menggunakan pendekatan manajemen kebidanan.

Page 118: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

3. Menyusun laporan dokumentasi hasil asuhan kebidanan kepada ibu hamil,

melahirkan, neonatus, nifas termasuk BBL& neonatus dan pemilihan kontrasepsi KB.

Prosedur Penyusunan LTA

a. Pengarahan

b. Pembimbingan penyusunan proposal

c. Ujian proposal

d. Perbaikan proposal

e. Pelaksanaan askeb COC 30 hr/14 kali

f. Penyusunan laporan TA

g. Ujian LTA

h. Perbaikan 1 minggu

Frekuensi pemberian asuhan dilakukan sebanyak 14 kali dengan rincian sebagai berikut:

1. Saat ibu hamil Trimester III 3 kali

2. Saat Bersalin 1 kali

3. Saat nifas 4 kali

4. Neonatus 4 kali

5. KB 2 kali

Penjelasan Pendahuluan

a. Latar Belakang.

Masalah dapat menjelaskan alasan memilih asuhan secara continuity of care. secara

singkat dan jelas. Jelaskan masalah kesehatan fisiologis dan patologis yg sering terjadi

pada asuhan yang diberikan, didukung oleh fakta empiris dan didukung oleh data-data

yang menunjang. Sehingga perlu dilakukan dengan pendekatan manajemen

kebidanan. Aakibat dari masalah tersebut bila tidak segera ditangani, solusi mengatasi

masalah.

Page 119: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

b. Penjelasan

1. Tujuan : umum

mahasiswa mampu melaksanakan asuhan kebidanan yang komprehensip secara

berkesinambungan sejak masa hamil sampai masa nifas hingga keikutsertaan

dalam ber KB, secara komprehensip,menggunakan kerangka pikir manajemen

kebidanan.

2. Tujuan khusus

a. Mampu melaksanakan pengumpulan data subyektif pada ibu hamil, bersalin,

nifas, neonatus dan KB.

b. Mampu melaksanakan pengumpulan data obyektif pada ibu hamil, bersalin,

nifas, neonatus dan KB

c. Mampu menganalisis dan menentukan diagnosa pada ibu hamil, bersalin,

nifas, neonatus dan KB

d. Mampu melakukan penatalaksanaan asuhan kebidanan secara kontinyu dan

berkesinambungan ( continuity of care) pada ibu hamil sampai bersalin ,

nifas, neonatus, dan KB

e. Mendokumentasikan asuhan kebidanan yang telah dilaksanakan pada ibu

hamil, bersalin, nifas, neonatus dan KB dengan SOAP notes

c. Bab 2 Tinjauan Pustaka

Langkah-langkah untuk memecahkan masalah secara sistematis dan rasional

continuity of care adalah saat kehamilan, persalinan, masa nifas dan KB.

Contoh

2.1 Kehamilan

2.1.1 Konsep Dasar Kehamilan

a. Pengertian kehamilan

b. Fisiologi Kehamilan

2.1.2 Asuhan Kehamilan

d. BAB III TINJAUAN KASUS

Pada awal penyusunan dan kontak pertama dengan dokumentasi dengan 5 langkah,

sesuai dengan standart askeb (Kep Menkes RI No 938/Menkes/SK/III/2007)

Dokumentasi perkembangan berikutnya berikutnya menggunakan pendekatan SOAP

sesuai standart askeb (Kep Menkes RI No 938/Menkes/SK/III/2007).

Page 120: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

1. S adalah data subyektif terfokus mencatat hasil anamnesa, autoanamnesa

maupun alloanamnesa, sesuai keadaan klien.

2. O adalah data obyektif terfokus mencatat hasil pemeriksaan : fisik, laboratorium

dan penunjang,sesuai keadaan klien.

3. A adalah hasil analisa, mencatat diagnosa dan masalah kebidanan,berdasakan

data fokus pada klien

4. P adalah penatalaksanaan, mencatat seluruh perencanaan dan pelaksanaan yang

sudah dilakukan seperti : tindakan antisipatif, tindakan segera, tindakan secara

komprehensif, penyuluhan, dukungan, kolaborasi, evaluasi/tindak lanjut dan

rujukan.

e. BAB 4 PEMBAHASAN

Dalam bab ini pembahasan, dengan cara membandingkan antara teori dengan

pelaksanaan asuhan kebidanan yang telah dilaksanakan secara berkesinambungan

(continuity of care). Apakah ada kesenjangan/ tidak.

1. Ada kesenjangan ataupun tidak,harus dirujuk keterkaitannya dengan teori yang

mendasarinya. kemudian apa opini penulis.

2. Kalau perlu ada solusi jika ada masalahnya.

f. BAB 5.SIMPULAN DAN SARAN

1. Simpulan berisi uraian singkat dan jelas,yang merupakan hasil akhir dari

pelaksanaan asuhan kebidanan, pembahasan dan diarahkan secara logis guna

menjawab tujuan khusus.

2. Saran

Saran harus mengacu pada hasil kesimpulan berdasarkan simpulan akhir, dari

asuhan kebidanan.

g. Daftar Pustaka

1. Sumber pustaka harus dituliskan semua kepustakaan yang dapat

dipertanggungjawabkan, yang digunakan dalam penyusunan Laporan Tugas

Akhir:

2. textbook, majalah, jurnal, internet, hasil skripsi/tesis/disertasi, makalah seminar,

koran buletin maupun sumber kepustakaan yang lain. Kepustakaan yang diambil

Page 121: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

maksimal 10 tahun terakhir. Penulisan daftar pustaka konsisten menggunakan

Sistem Harvard (sistem nama dan tahun).

Susunan Laporan Tugas Akhir

1. Bab 1: Pendahuluan

1.1 Latar belakang

1.2. Identifikasi masalah

1.3.Tujuan

1.4.Manfaat

2. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Kehamilan

2.1.1 Konsep Dasar Kehamilan

a. Pengertian Kehamilan

b. Fisiologi Kehamilan

2.2.2.1 Asuhan Kehamilan

2.2 Persalinan

2.2.1 Konsep Dasar Persalinan

a. Pengertian Persalinan

b. Fisiologi Persalinan

2.3 Nifas

2.3.1 Konsep Dasar Nifas

a. Pengertian Nifas

b. Fisiologi Nifas

2.4 Bayi Baru lahir

2.4.1 Konsep Dasar Bayi Baru Lahir

a. Pengertian Bayi Baru Lahir

b. Fisiologi Bayi Baru Lahir

2.4.2 Asuhan Bayi Baru Lahir

2.5 Keluarga Berencana

Page 122: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

2.5.1 Konsep Dasar Keluarga Berencana

a. Pengertian Keluarga Berencana

b. Fisiologi / Patofisiologi ( jenis kontrasepsi )

2.5.2 Asuhan Keluarga Berecana

3. BAB III TINJAUAN KASUS

3.1 Pengkajian

3.2 Diagnosa Kebidanan

3.3 Perencanaan

3.4 Pelaksanaan

3.5 Evaluasi

Dokumentasi perkembangan berikutnya berikutnya menggunakan pendekatan

SOAP sesuai standart askeb (Kep Menkes RI No 938/Menkes/SK/III/2007).

4. BAB 4 PEMBAHASAN

4.1 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil

4.2 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin

4.3Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas

4.4 Asuhan Kebidanan Pada Neonatus

4.5 Asuhan Kebidanan Pada Ibu peserta KB

5. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

5.2 Saran

6. DAFTAR PUSTAK

7. LAMPIRAN

8. DAFTAR ISI LTA

DAFTAR ISI

HALAMAN

Halaman judul luar ........................................................................................

Halaman sampul dalam ..................................................................................

Halaman pengesahan .....................................................................................

Kata pengantar ...............................................................................................

Daftar isi ........................................................................................................

Page 123: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

Daftar gambar ................................................................................................

Daftar lampiran ..............................................................................................

Daftar singkatan .............................................................................................

BAB 1 PENDAHULUAN .............................................................................

1.1 Latar belakang..........................................................................................

1.2. Identifikasi Masalah ................................................................................

1.3Tujuan.......................................................................................................

1.4Manfaat .....................................................................................................

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA .....................................................................

2.1 Konsep Dasar (Hamil,Persalinan, Nifas, Neonatus, Kb) .........................

2.2. Pengertian ..............................................................................................

2.3. Fisiologi ..................................................................................................

2.4. Pengkajian ..............................................................................................

2.5. Diagnosa ................................................................................................

2.6. Perencanaan ............................................................................................

2.7. Pelaksanaan ............................................................................................

2.8. Evaluasi ..................................................................................................

BAB 3 TINJAUAN KASUS ........................................................................

3.1 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil ....................................................................

3.2 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin ………….................................................

3.3 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas ……………….............................................

3.4 Asuhan Kebidanan Pada Neonatus …………….................................................

3.5 Asuhan Kebidanan KB ……………………………….......................................

BAB 4 PEMBAHASAN ………………………………………………….............

4.1 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil ……………………....................................

4.2 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin……………….........................................

4.3 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas ……………………....................................

4.4 Asuhan Kebidanan Pada Neonatus …………………….....................................

4.5 Asuhan Kebidanan KB ………………………………………..........................

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN …………...................................................

5.1 Kesimpulan …………………………………....................................................

5.2 Saran ………………………………………….................................................

DAFTAR PUSTAKA ………………………………….........................................

LAMPIRAN

Page 124: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

LATIHAN:

1. Sebutkan tujuan pembuatan LTA?

2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tujuan umum dan tujuan khusu?

3. Apa landasan hokum dalam pembuatan LTA?

4. Bagaimana prosedur penyusunan LTA?

5. Apa yang dimaksud dengan LTA?

TES

1. Apa saja Prosedur Penyusunan LTA, kecuali…

a. Pengarahan

b. Pembimbingan penyusunan proposal

c. Ujian proposal

d. Evaluasi

2. Apa yang dimaksud dengan continue of care adalah

a. Berkesinambungan

b. Penelitian

c. Mnegdentifikasi

d. Asuhan

3. berisi uraian singkat dan jelas,yang merupakan hasil akhir dari pelaksanaan asuhan

kebidanan, pembahasan dan diarahkan secara logis guna menjawab tujuan khusus

meruakan pengertan dari…

a. saran

b. kesimpulan

c. pendahuluan

d. pembahasan

4. dengan cara membandingkan antara teori dengan pelaksanaan asuhan kebidanan yang

telah dilaksanakan secara berkesinambungan (continuity of care).merupakan

pengertian dari…

a. aran

b. kesimpulan

c. pendahuluan

d. pembahsan

Page 125: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

5. Langkah-langkah untuk memecahkan masalah secara sistematis dan rasional

continuity of care adalah saat kehamilan, persalinan, masa nifas dan KB. Mrupakan

pegertian dari..

a. Tinjauan kasus

b. Saran

c. Kesimpulan

d. Pembahasan

Page 126: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

KUNCI JAWABAN

TES 1

1. A

2. D

3. C

4. B

5. D

TES 2

1. A

2. D

3. B

4. D

5. A

TES 3

1. A

2. A

3. B

4. A

5. A

TES 4

1. A

2. D

3. A

4. D

5. A

TES 5

1. A

2. D

3. A

4. D

5. A

TES 6

1. D

2. A

3. D

4. A

5. A

TES 7

1. A

2. A

3. D

4. A

5. C

TES 8

1. D

2. D

3. A

4. D

5. A

Page 127: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

TES 9

1. D

2. A

3. B

4. D

5. A

Page 128: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi

DAFTAR PUSTAKA

Grove, S.K., Gray J.R., Burns, N. 2014. Understanding Nursing Research:Building an

Evidence-Based Practice. 6th. edition. Saunders: ElseiverIncLwanga. S.K,

Lemeshow.S.,

1991. Sample Size Determination in HealthStudies, WHO. Genewa

Ronald E Walpole, Pengantar Statistika, Edisi Terjemahan, PT Gramedia Jakarta

Page 129: MODUL PEMBELAJARAN PENELITIAN DAN STATISTIKA DASARfik.umpo.ac.id/content/uploads/2020/10/8.-MODUL-MET-PEN... · 2020. 10. 21. · KONSEP DASAR PENELITIAN Research A. Pengertian metodologi