mini pat alergi.pptx

52
MINI PAT BOX ALERGI DERMATITIS ATOPIK DAN RHINITIS ALERGI Larisa sabrina rahadiyanti Fifin Fitriyani Pembimbing : dr. Nila Kusumasari, SpA KEPANITERAAN KLINIK ILMU KESEHATAN ANAK DAN REMAJA RSUP FATMAWATI FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 2015

Upload: larisa-sabrina-rahadiyanti

Post on 11-Dec-2015

242 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: MINI PAT ALERGI.pptx

MINI PAT BOX ALERGI

DERMATITIS ATOPIK DAN RHINITIS ALERGI

 Larisa sabrina rahadiyanti

Fifin Fitriyani

 Pembimbing :

dr. Nila Kusumasari, SpA

KEPANITERAAN KLINIK ILMU KESEHATAN ANAK DAN REMAJARSUP FATMAWATI

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA

2015

Page 2: MINI PAT ALERGI.pptx

Ilustrasi Kasus

Identitas Pasien

• Nama lengkap : An. SA• Tanggal lahir : Jakarta,30/07/2001• Usia : 14 tahun • Jenis Kelamin : Laki-laki• Alamat : Jln. Radio dalam,

c2 gandaria utara,

jakarta selatan • Agama : Kristen• No. RM : 1375367

Page 3: MINI PAT ALERGI.pptx

Ayah Ibu

• Nama : Tn. RS• Umur : 48 tahun• Alamat : sda• Agama : kristen• Pendidikan : S1• Pekerjaan : swasta

• Nama : Ny. RW• Umur : 47 tahun• Alamat : sda• Agama : kristen• Pendidikan : S1• Pekerjaan : IRT

IDENTITAS ORANG TUA

Page 4: MINI PAT ALERGI.pptx

Alloanamnesis dan autoanamnesis dilakukan pada tanggal 14 juli 2015pukul 11.30 WIB

• KELUHAN UTAMA

Bercak kemerahan di muka sejak 3 bulan SMRS

Page 5: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

Bercak kemerahan awalnya timbul di kedua lengan yang menjalar sampai punggung, leher, lalu ke muka.

Gatal (+) terutama saat berkeringat.

Beberapa bagian tubuh timbul luka bekas garukan

Keluhan diperberat saat pasien stress

Page 6: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

• Keluhan bercak kemerahan pertama kali timbul

saat berusia 12 tahun, bersifat hilang timbul

• Riwayat alergi makanan (+) pada seafood

timbul gatal setelah makan.

• Tidak tahan terhadap cuaca dingin

sering bersin, sulit bernafas karena hidung

tersumbat.

Page 7: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

• Riwayat memakai baju baru yang belum dicuci (-), baju berbahan woll/ bahan sintetik lain (-).

• Tidur diatas karpet tanpa alas/ tidak memakai baju (-).

• Binatang peliharaan dirumah tidak ada• Memakai sabun pencuci muka/ sabun merek

baru (-)

Page 8: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

• Pasien merasakan hidungnya sering mampet.

• Keluhan tidak bertambah berat, tidak

mengganggu tidur dan aktivitas sehari- hari

• Pasien sering bersin dan keluar cairan bening

dari hidung terutama pagi hari.

• Pasien mengeluhkan hidung sering gatal

disertai mata berair.

Page 9: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

• Nyeri di area wajah (-), pusing terutama saat

menunduk (-).

• Nyeri telinga (-), keluar cairan dari telinga (-)

• Keluhan nyeri sendi (-), mudah capek (-), diare

berulang (-), rambut rontok (-), sariawan (-),

BB menurun (-)

Page 10: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

• Keluhan bercak merah sudah diobati ke

dokter kulit sebelumnya, diberikan obat

racikan dan salep, sempat membaik namun

keluhan kembali muncul.

Page 11: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

• Riwayat asma (-)

• Sakit mata/ mata merah berulang (-)

• Hidung tersumbat (-)

• Alergi obat/ makanan (-)

Page 12: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA

• Ayah sering bersin dan hidung tersumbat di pagi

hari

• Riwayat asma (-)

• Sakit mata karena alergi (-)

Page 13: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT KEHAMILAN

• Perawatan antenatal : rutin periksa ke dokter• Sakit saat hamil (-)

RIWAYAT KELAHIRAN

Tempat kelahiran : Rumah Sakit Penolong persalinan : DokterCara bersalin : SpontanMasa gestasi : Cukup bulan 39 mingguKeadaan bayi :

Berat badan lahir : 3100 grPanjang badan lahir : 50 cmLangsung menangis : langsung menangis

Page 14: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT IMUNISASI DASAR

• BCG = 1x umur 1 bulan• Hepatitis B = 3x umur 0-1-6 bulan• Polio = 5x umur 0-2-4-6 bulan,2-5 tahun• DPT = 5x umur 2-4-6 bulan, 2-5 tahun • Campak = 2xumur 9 bulan, 2-7 tahun

• KESAN: Imunisasi Lengkap

Page 15: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT MAKAN

- Minum ASI sampai usia 4 bulan, setelah itu

diberikan susu formula

- Usia 7 bulan mulai diberikan bubur saring

- Usia 2 tahun makan biasa seperti menu yang

dimakan orang tua

Page 16: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT PERTUMBUHAN & PERKEMBANGAN

• Pertumbuhan gigi pertama : 6 bulan• Psikomotor

- bolak balik badan : 4 bulan

- Tengkurap : 4 bulan

- Duduk : 6 bulan

- berdiri : 11 bulan

- berjalan : 12 bulan

- Berbicara pertama : 6 bulan (babling)

- berbicara kalimat jelas : 15 bulan

- Anak aktif dan memiliki banyak teman disekolah. Dapat membaca, menulis dan berhitung. Prestasi di sekolah masuk peringkat 10 besar.

Kesan : Riwayat pertumbuhan dan perkembangan baik

• Perkembangan pubertas

- Tidak diperiksa pasien tidak bersedia

Page 17: MINI PAT ALERGI.pptx

STATUS GIZI

• Data antropometri :• Berat badan : 63 Kg• Tinggi badan: 165 cm

• Status Gizi :• BB/U = 63/57 x 100%

= 110 %• TB/U = 165/160 x 100%

= 103%• BB/TB = 63/60 x 100%

= 105%

Kesan : Gizi Baik

Page 18: MINI PAT ALERGI.pptx

RIWAYAT SOSIAL, KEBIASAAN, DAN LINGKUNGAN

• Keadaan Rumah : Rumah berada dalam lingkungan perkampungan, ventilasi cukup, rumah diisi oleh 4 orang, lingkungan perumahan pasien cukup bersih, air sumber dari sumur pompa dan sanitasi cukup

Kesan = perumahan dan lingkungan cukup baik• Suka berolahraga dan bermain• Tidak memiliki hewan peliharaan• Orang tua atau keluarga yang tinggal serumah merokok (-)

Page 19: MINI PAT ALERGI.pptx

PEMERIKSAAN FISIKTanggal 14 juli 2015 pukul 11.30 WIB

• Pemeriksaan umum • Keadaan umum : Tampak baik• Kesadaran : Compos mentis• Frekuensi nadi :120x/menit isi cukup,regular,equal

• Tekanan darah :110/70 mmHg• Frekuensi nafas : 22x/menit• Suhu tubuh : 36,5o C• Kepala : deformitas tidak ada• Rambut : Rambut hitam, distribusi

merata,tidak mudah dicabut

• Muka : Facies adenoid (-), facial pallor (-)

Page 20: MINI PAT ALERGI.pptx

• Mata : Konjungitiva tidak anemis, sklera tidak ikterik, RCL+/+, RCTL+/+, pupil bulat isokor +/+, allergic shiner -/- Dennie-Morgan infraorbital fold -/-

• Telinga : Nyeri tekan tragus -/-, liang telinga lapang, sekret -/-

• Hidung : cavum nasi lapang, konka inferior oedem +/+ livid, terdapat secret bening encer, tidak ada septum deviasi, tidak ada nafas cuping hidung , allergic salute (+), allergic crease (+)

Page 21: MINI PAT ALERGI.pptx

• Sinus paranasalis: nyeri tekan (-)• Mulut : bibir dan mukosa lembab, tidak pucat, tidak sianosis, tidak ada hipersaliva

• Lidah : normoglosi, terlihat geographic tongue

• Tenggorokan: faring tidak hiperemis, tonsil T1/T1, tidak ada post nasal drip, cobblestone appearance (-)

Page 22: MINI PAT ALERGI.pptx

• Leher : Tidak ada pembesaran KGB • Jantung : Bunyi jantung 1 dan 2 reguler, murmur tidak ada, gallop tidak ada

• Paru : suara nafas vesikular, tidak ada ronkhi, tidak ada wheezing

• Abdomen : datar, tidak teraba hati dan limpa,

bising usus (+) normal• Ekstremitas : Akral hangat, tidak ada oedem, CRT < 3 detik, palmar hiperlinearlity (-)

Page 23: MINI PAT ALERGI.pptx

• KULIT :

- White dermographism (+)

- Xerosis (+)

- Efloresensi kulit:

Pada regio fasialis, deltoid dextra sinistra, torakalis anterior dan posterior serta bagian nucea, terdapat bercak eritematosa disertai papul, erosi dan krusta.

Page 24: MINI PAT ALERGI.pptx

Hasil Pemeriksaan Laboratorium 14 juli 2015

Pemeriksaan Nilai normal Hasil InterpretasiHb 13,2-17,3 gr/dL 15,4 gr/dL NormalHt 33-45% 46% Normal

Leukosit 4.3-13.5 ribu/Ul 6,1 ribu/Ul NormalTrombosit 181-521 ribu/Ul 231 ribu/ul NormalEritrosit 4.40-5.90 juta/Ul 5.53 juta/UL Normal

LED 0,0-10,0 mm 16,0 Meningkat VER 80.0-100.0 fl 82,3 NormalHER 26.0-34.0 pg 27,8 Normal

KHER 32-36 g/dl 33,8 NormalRDW 11,5-14,5 % 13,4 Normal

Basofil 0-1 1 Normal Eosinofil 1-5 11 Meningkat Netrofil 25-60 61 Menurun sedikitLimfosit 25-50 19 menurunMonosit 1-6 5 Normal

Luc <4,5 2 NormalIgE total < 87 IU/mL 3,418.00 Meningkat

Page 25: MINI PAT ALERGI.pptx

DAFTAR MASALAH

• Bercak merah di kulit• Gatal• Rinore• Hidung tersumbat• Riwayat atopi• Kadar IgE meningkat

Page 26: MINI PAT ALERGI.pptx

DIAGNOSIS

• Dermatitis Atopi• Rinitis alergi persisten derajat ringan

Page 27: MINI PAT ALERGI.pptx

Ad functionam : bonam Ad vitam : bonam Ad sanationam : dubia ad bonam

Ad functionam : bonam Ad vitam : bonam Ad sanationam : dubia ad bonam

PROGNOSIS : Dermatitis Atopik

PROGNOSIS : Rhinitis persisten derajat ringan

Page 28: MINI PAT ALERGI.pptx

TATA LAKSANA

Page 29: MINI PAT ALERGI.pptx

Edukasi

Hindari dan Modifikasi Pencetus

Pertahankan dan Perkuat Sawar kulit

Hilangkan penyakit

Inflamasi Kulit

Eliminasi

Gatal-Garuk 5 PILAR TATALAKSANA

DA

Page 30: MINI PAT ALERGI.pptx

• Kortikosteroid topikal :

- A

- B• Kortikosteroid nasal spray: • Antihistamin: Loratadin 1 x 10 mg/ hari po

TATA LAKSANA

Page 31: MINI PAT ALERGI.pptx

DEFINISI

Dermatitis Atopi: Peradangan pada kulit kronis residif yang sering berhubungan dengan

peningkatan kadar IgE dalam serum dan riwayat atop pada penderita atau keluarganya.

Page 32: MINI PAT ALERGI.pptx

ETIOPATOGENESIS

Dermatitis atopik di bagi menjadi 2 :• Ekstrinsik (alergik) 70 – 80 %

Lingkungan (bahan iritan, polutan, alergen hirup, atau makanan)

• Intrinsik (non- alergic) 20- 30 %

Genetik, gangguan fungsi sawar, imunologis, psikologis.

Page 33: MINI PAT ALERGI.pptx

MANIFESTASI KLINIS

GEJALA SUBYEKTIF • RASA GATAL (PRURITUS)

GAMBARAN KLINIS

• Sub akut • Plak eritematosa,• Berskuama• Eksoriasi• Papul

• Kronik • Plak tebal/ likenifikasi

kehitaman• Prurigo

• Akut– Eritema berbatas tegas– Papul– Papulovesikel– erosi dan,– Eksudasi

Page 34: MINI PAT ALERGI.pptx

Klasifikasi (fase)

• Hill dan Sulzberger

1. Fase Infantile (0 -2 tahun)

2. Fasa anak (2 tahun - pubertas)

3. Fase dewasa ( pubertas - dewasa)

Page 35: MINI PAT ALERGI.pptx

Kriteria Diagnosis DA

Kriteria Williams• Harus ada : PRURITUS• Ditambah 3 atau lebih:

1. Riwayat keterlibatan kulit daerah lipatan (termasuk pipi anak usia <10 tahun)

2. Riw. Asma atau rhinitis alergi (riw.penyakit atopi pd first degree relative pd anak usia <4 th)

3. Riw. Kulit kering dlm 1 tahun terakhir

4. Dermatitis pd daerah lipatan (dermatitis pd pipi/dahi dan ekstensor ekstremitas pd usia < 4 th)

5. Awitan usia < 2 tahun

Page 36: MINI PAT ALERGI.pptx

Kriteria Diagnosis DA

Hanifin Rajka• Kriteria mayor : (3 atau lebih)

1. Pruritus

2. Morfologi dan distribusi khas

3. Dermatitis kronik atau kronik residif

4. Riw. Atopi pada diri atau keluarga

Page 37: MINI PAT ALERGI.pptx

Kriteria Diagnosis DA

Xerosis Iktiosis/hiperlinear palmar/keratosis pilaris Reaksi tipe cepat (tipe I) pada uji kulit IgE serum meningkat Awitan usia dini Kecenderungan infeksi kulit (khususnya

s.aureus dan herpes simplex), imunitas selular yg terganggu

Kecenderungan mengalami dermatitis non spesifik pd tangan dan kaki

eksema pada putting susu Keilitis Konjungtivitis berulang Lipat Dennie-Morgan pd daerah infraorbital Keratokonus

• Katarak subskapsular anterior• Kegelapan pada orbita • Muka pucat atau eritema• Pityriasis alba• Lipatan pada leher sisi anterior• Gatal bila berkeringat• Intoleransi terhadap wol dan pelarut

lemak• Aksentuasi perifolikular• Intoleransi makanan• Perjalanan penyakit dipengaruhi

oleh faktor lingkungan dan emosi• White demographis, atau

delayed blanch

Page 38: MINI PAT ALERGI.pptx

Atopic Dermatitis in Fitzpatrick’s Dermatology in General Medicine. 7th ed. 2008

Page 39: MINI PAT ALERGI.pptx

Atopic Dermatitis in Fitzpatrick’s Dermatology in General Medicine. 7th ed. 2008

Page 40: MINI PAT ALERGI.pptx

Werfel T, Kapp A. Atopic Dermatitis and Contact Dermatitis in Allergy 4 th ed. Elsevier. 2012

Page 41: MINI PAT ALERGI.pptx

Atopic Dermatitis in Fitzpatrick’s Dermatology in General Medicine. 7th ed. 2008

Page 42: MINI PAT ALERGI.pptx

Werfel T, Kapp A. Atopic Dermatitis and Contact Dermatitis in Allergy 4 th ed. Elsevier. 2012

Page 43: MINI PAT ALERGI.pptx
Page 44: MINI PAT ALERGI.pptx

Edukasi

Hindari dan Modifikasi Pencetus

Pertahankan dan Perkuat Sawar kulit

Hilangkan penyakit

Inflamasi Kulit

Eliminasi

Gatal-Garuk 5 PILAR TATALAKSANA

DA

Page 45: MINI PAT ALERGI.pptx

Pelembab terapi

standar

Memperbaiki sawar kulit

Mempertahankan integritas dan

penampilan kulit

Mempertahankan hidrasi kulit dengan cara menurunkan

TEWL

Mengembalikan sawar lipid

menarik, manahan, dan

mendistribusikan air

Page 46: MINI PAT ALERGI.pptx

PEMERIKSAAN PENUNJANG

• Pemeriksaan gram• Prick test• Atopy patch test• Ige total• Eliminasi makanan

Page 47: MINI PAT ALERGI.pptx
Page 48: MINI PAT ALERGI.pptx
Page 49: MINI PAT ALERGI.pptx

Penggolongan kortikosteroidkortikosteroid Potensi

Desonide 0,05 %Hidrokortison 0,1-2,5%

Sedang atau rendah

Betametason valerat 0,05%Clobetasone butirat 0,05%Hidrokortison valerat 0,2 %Metilprednisolon aseponat

Sedang (2-25 kali berpotensi samadengan hidrokortison

Beclometason dipropionat 0,025-0,0,05 %Betametason valerat 0,1 % Flutikasone propionate 0,05 %Hidrokortison butirat 0,1%Mometason furoat 0,1 %Triamcinolone asetonid 0,1%Klobetasol propionate 0,05 %

Tinggi (50-100 kali berpotensi sama dengan hidrokortison )

Clobetasol propionate 0,05 %Diflucortolon valerat 0,3 %Halsinonid 0,1%

Sangat tinggi600 Kali berpotensi sama dengan hidrokortison

Page 50: MINI PAT ALERGI.pptx

Efek Samping Kortikosteroid

Efek samping lokal Efek samping sistemik

Perubahan atropikMudah terbakarPurpuraPseudoscar seperti bintangAtropi steroidStriaeTelangektasisUlserasiInfeksiAgregasi infeksi cutaneusGranuloma gluateale infantumTinea incognitoInfeksi sekunder

MiscellaneusDematitis kontakHambat penyembuhan lukaHiperpigmentasiHipopigmentasiDermatitis perioralFotosensitivitasReaksi kaposiSarkomaRebound flareJerawat karena steroidRosesea karean steroidPerubahan okularKatarakGlukomaHipertensi okular

EndokrinPenyakit cushingMetabolikPenekanan HPA Nekrosis aseptik pada femurPenurunan pertumbahanHiperglikemiaGinjal HipertensiHipokalsemiaEdema perifer

Page 51: MINI PAT ALERGI.pptx

Nama Generik

Indikasi Dosis Efek samping Pregnancy category

ANTIHISTAMIN GENERASI KEDUA

Loratadine Rhinitis alergi Urtikaria kronik

Usia 2-6 :5mg/hariUsia .6 bulan :10 mg/hari

Sakit kepala, mulut terasa kering, retensi urin, penglihatan buram

B

Desloratadine Rhinitis alegik musiman :usia>2tahun Rhinitis alergik tahunan : usia >6 tahun Urtikaria kronik : usia >6 bulan

Usia 6-11 bulan:2 mL=1 mg/hariUsia 6-11 tahun : 2mg/hariUsia>12 tahun :5 mg/hari

Mulut terasa kering, pusing, takikardi, sakit kepala, gangguan saluran cerna

c

fexofenadin Urtikaria kronik Usia 6 bulan-2tahun:15mg 2x/hariUsia2-11 tahun:30mg 2x/hariDewasa(>12tahun):60 mg2x/hari atau 180mg 1x/hari

Batuk, gangguan saluran cerna, kepala sakit, insomnia

C

Page 52: MINI PAT ALERGI.pptx

Nama Generik

Indikasi Dosis Efek samping Pregnancy category

setirizin Rhinitis alergi dan alergi lainnya

Usia 6-12 bulan :2,5 mg/hariUsia 1-2 tahun :2,5-5 mg /hariUsia 2-6 tahun :5mg/hariUsia 6-10 tahun :10 mg/hariUsia>12 tahun:10 mg/hariDiberikan 1x/hari atau terbagi dalam dosis sehari

Nyeri kepala, drowsiness, mulut kering, gangguan pencernaan

B

Terfenatin Rhinitis alergi dan alergi lainnya

Usia 2-6 tahun:2-5 mg/hariUsia 6-12 tahun :30-60mg/hariDewasa ; 60-120mg/hari

Gangguan pencernaan,kardiovaskular,nyeri kepala, mulut kering

C