metode sosiometri

Upload: najma-rusyady

Post on 14-Oct-2015

32 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

BELAJAR METODE SOSIOMETRI

TRANSCRIPT

  • 5/24/2018 METODE SOSIOMETRI

    1/3

    KELOMPOK 7

    BAB II

    SOSIOMETRI

    A Pengertian dan KegunaanSosiometri didefinisikan sebagai teknik untuk memetakan relasi

    daya tarik dan daya tolak antar anggota dalam suatu kelompok. Hasil daripengungkapan relasi antar anggota kelompok lazim disajIkan dalam

    bentuk peta hubungan atau diagram yang lazim disebut sosiogram.Dengan kata lain sosiometri banyak digunakan untuk

    mengumpulkan data tentang dinamika kelompok. Sosiometri juga dapatdigunakan untuk mengetahui popularitas seseorang dalam kelompoknya

    menyelidiki kesukaran seseorang terhadap teman sekelompoknya baikdalam pekerjaan sekolah maupun teman bermain menyelidikiketidaksukaan terhadap teman sekelompoknya.

    Sosiometri adalah suatu teknik untuk mengetahui pola dan strukturhubungan antara indi!idu"indi!idu dalam suatu group. #osisi"posisi tiapindi!idu di dalam struktur groupnya dan hubungannya yang $ajar

    dengan indi!idu yang lain dapat diukur dengan teknik ini. %arenamasalah penyesuaian yang menyangkut masalah hubungan sosial maka

    teknik sosiometri memegang peranan yang penting dalam pengukuranpenyesuaian sosial.

    &entuk sosiometri ini ada berma'am"ma'am. (etapi yang palingumum dipergunakan ialah bentuk nomination yaitu menanyakan kepada

    indi!idu"indi!idu siapa"siapakah yang disenangi)tidak disenangi untukdiajak melakukan suatu akti!itas tertentu atau siapa ka$annya dalam

    suatu pola hubungan tertentu. #ilihan itu harus ditulis berurutan daripilihan yang pertama *paling disenangi+ kedua dan seterusnya.

    Item"item sosiometrik dapat memberikan efek yang kurang baikterhadap beberapa anak. (eknik ini dapat menyadarkan bah$a dirinya

    terpen'il dan tidak disenangi yang tidak disadari sebelumnya. (ekniksosiometri memberi jalan untuk mengetahui struktur group yang tidak

    dapat dilihat.,enurut $rightstone *-/01-+yang dimaksud dengan sosiometri

    adalah sebagai berikut1

    Sociometry may be describe as means of presenting simply andgraphycally the entire stucture of reletions existing at a given time

    among members of a given group.2adi dengan sosiometri ini dapat dilihat bagaimana hubungan sosial

    atau hubungan berteman seseorang. &aik"tidaknya seseorang di dalam

    berteman atau bergaul dapat dilihat dengan menggunakan sosiometri ini.

    &Kriteria hubungan sosial&aik tidaknya hubungan sosial antara indi!idu yang satu dengan

    yang lain dapat dilihat dari beberapa segi antara lain1

    - 3rekuensi hubungan3rekuensi hubungan adalah sering tidaknya anak atau indi!idu

    tersebut bergaul.makin sering indi!idu bergaul maka padaumumnya indi!idu itu makin baik dalam segi hubungan

    sosialnya.

    4 Intensitas hubunganIntensitas hubngan adalah segi mendalam tidaknya orang

    atauanak di dalam pergaulannya atau intim tidaknya merekabergaul.makin mendalam seseorang bergaul di dalam hubungan

    sosialnya maka dapat dinyatakan hungungan sosialnya semakinbaik.

    5 #opularitas hubungan#opularitas hubungan men'akup banyak sedikit teman bergauldigunakan sebagai kriteriauntuk melihat baik buruknya

    hubungan sosial.Sosiometri merupakan suatu metode untuk memperoleh data

    tentang jaringan hubungan sosial dalam suatu kelompok yang berukuranke'il sampai sedang *-6"/6 orang+ berdasarkan prefensi antara anggota

    kelompok atau sama lain. #refensi pribadi dinyatakan dalam kesukaanuntuk berada bersama dengan beberapa anggota kelompok dalam

    melakukan kegiatan tertentu atau dinyatakan dalam ungkapan perasaanterhadap anggota"anggota kelompok yang lepas dari kegiatan tertentu.

    7Angket Sosiometri

    Alat untuk mendapatkan materi sosiometri dengan menggunakan

    beberapa pertanyaan yang berisi mengenai siapa yang disenangi *dipilih+dan siapa yang tidak disenangi *ditolak+ dari anggota kelompoknya.

    Daftar pertanyaan yang dipergunakan untuk mendapatkan sosiometridinamakan angket sosiometri. Adapaun ja$aban yang diberikan oleh

    responden tentang siapa yang disenangi ataupun siapa yang ditolaktersebut dapat terdiri dari satu dua tiga orang atau lebih.

    Alat atau instrumen pengumpulan data yang digunakan ialah angketsosiometri atau tes sosiometri

    - ,emuat beberapa butir atau item tentang prefensi indi!idualyang harus dija$ab oleh masing"masing anggota dalam

    kelompok dengan menyatakan kesukaannya berada bersama

    siapa dalam melakukan kegiatan tertentu atau perasaannyasendiri terhadap anggota anggota)peserta lain dalam kelompok.

    4 (es sosiometri ada dua ma'am yaitu

    a (es yang mengharuskan untuk memilih beberapa temandalam kelompok sebagai pernyataan kesukaan untuk

    melakukan kegiatan tertentu (criterium) bersama dengansosok teman yang dipilih dan tes yang mengharuskanmenyatakan kesukaannya atau ketidaksukaannya terhadap

    teman"teman dalam kelompok pada umumnya.

    b Sedangkan jenis yang kedua jarang digunakan dan ini pununtuk mengetahui jaringan hubungan sosial pada

    umumnya.7iri"'iri khas penggunaan angket sosiometri atau tes

    sosiometriyang terkait pada situasi pergaulan sosial atau kriterium(criterion)tertentu adalah 1

    - Dijelaskan kepada sis$a yang tergabung dalamkelompokmisalnya satuan kelasbah$a akan dibentukkelompok"kelompok lebih ke'il *8"0 orang+ dalam rangka

    mengadakan kegiatan tertentu seperti belajar kelompok dalamkelasrekriasi bersama kepantaimengisi satu nomor a'ara pada

    malam perpisahan kelaskegiatan tertentu itu merupakan situasipergaulan sosial (criterion).

    4 Setiap sis$a diminta untuk menulis pada blanko yangdisediakan nama beberapa teman di dalam kelompok dengan

    siapa dia ingin dan lebih suka melakukan kegiatan itu.

    5 Setiap sis$a dalam kelompok menangkap dengan jelaskegiatan apa yang dimaksud dan mengetahui bah$a kegiatan

    itu terbuka bagii semua.

    8 #ilihan 9 pilihan yang ditulis pada lembar ja$aban tidakdiberitahukan satu sama lain dan juga tidak diumumkan oleh

    tenaga pendidik yang bertanggung ja$ab atas pelaksanaan tesdan pembentukan beberapa kelompok.

    / &iasanya sis$a diminta untuk menyatakan siapa saja yangmereka pilihbukan siapa yang tidakmereka pilih dlam urutan

    tidak begitu disukai,kurang disukai,tidak disukai sama sekali.

    0 (enaga pendidik yang dapat menerapkan tes sosiometri adalahguru bidang studi$ali kelasdan tenaga ahli bimbingantergantung dari kegiatan yang akan dilakukan.

    #emilihan teman tersebut akan lebih mudah dilanjutkan dengan

    proses tabulasinya manakala yang dituliskan 'ukup nomor absen

    temannya yang sudah didiktekan guru sebelumnya. Dengan teknik inibisa diketahui siapa"siapa yang menjadi bintang dan siapa pula yangterasing di kelas itu.

    D Penyaian Angket Sosiometri#erlu diingat bah$a penyajian data angket sosiometri dalam bentuk

    matriks ini tidak dapat dilihat mengenai saling berhubungan antara

    anggota kelompok anak kelompok dan lain"lain. :leh karena itu daribentuk matriks ini dapat dibuat bentuk penyajian sosiometri yang lebih

    baik yaitu dengan membuat sosiogram. Dengan melihat sosiogram akandapat diketahui dengan mudah mengenai1

    - Status sosiometri dari setiap subyek.a Status pemilihan.

    b Status penolakan.

    ' Status pemilihan dan penolakan.4 &esarnya jumlah pemilih untuk setiap subyek.

    5 Arah pilihan dari dan terhadap indi!idu tertentu.8 %ualitas arah pilihan.

  • 5/24/2018 METODE SOSIOMETRI

    2/3

    / Intensitas pilihan.0 Adan dan tidaknya pusat pilihan.

    ; %e'enderungan terbentuknya anak kelompok.Dengan matriks sosiometri se'ara mudah dan 'epat dapat diketahui

    jumlah pemilih untuk setiap orang siapa yang paling populer dan yangtidak populer akan tetapi masih sulit pula untuk mengetahui indi!idu

    yang saling memilih siapa saja yang menjadi anak kelompok dan lain"lain. :leh sebab itu akan lebih baik jika disajikan dalam bentuk

    sosiogram seperti yang digambarkan dalam bentuk yang disederhanakandengan jumlah anggota yang terdiri dari lima orang.

    ? & berarti A memilih &

    A >? @ > & berarti A dan & saling memilih

    A ?> & berarti A menolak & A ?> @ > & berarti A dan & saling menolak

    A >? @ > & berarti A memilih & dan & menolak A

    3 Bentuk"Bentuk #ubungan

    2ika sosiogram yang digambarkan dalam lampiran dapat di'ermatilebih dalam maka akan terlihat bentuk hubungan antarindi!idu dalamsuatu kelompok bisa berma'am"ma'am1

    - &entuk Segitiga *(riangle+Hubungan yang mempunyai intensitas yang 'ukup kuat.

    4 &erbentuk &intang *Star+&ila pusar *A+ tidak ada maka kelompok akan bubar karena

    hubungan kurang menyeluruh.

    5 &erbentuk jala *Bet+Hubungan ini juga mempunyai intensitas 'ukup kuat.

    Hubungan 'ukup menyeluruh baik kuat dan hilangnyaseseorang tidak akan membuat kelompoknya bubar.

    8 A & 7 D *berbentuk rantai) 'hain+

    Hubungan searah atau sepihak tidak menyeluruh kelompokyang demikian ini keadaannya rapuh.

    Selain bisa diketahui bentuk kelompok intensitass kelompok adatidaknya anak kelompok arah hubungan dan lain"lain maka hasil

    sosiometri ini juga dapat dianalisis lebih lanjut hal"hal berikut 1

    Pm A = jumlah pemilih A

    N-1

    - Status pemilih

    B > jumlah anggota kelompok

    #m A > status pemilih AArti indeks 1

    #m > 6 berarti tidak ada yang memilih#m > - berarti semua anggota kelompok memilih

    indeks pemilih bergerak dari 6 9 -

    Pn A = jumlah penolak A

    N - 1

    4 Status penolak

    #n A > indeks status penolak A

    B > jumlah anggota kelompokArti indeks 1

    #n > 6 berarti tidak ada yang menolak#n > "-berarti semua orang menolak

    Indeks penolakan bergerak dari "- sampai 6

    Pm Pn A = jumlah pemilih A jumlah penolak A

    N - 1

    5 Status pemilihan dan penolakan

    #m #n A > indeks pemilihan dan penolakan AB > jumlah anggota kelompok

    #m#n A > " - berarti semua orang menolak A#m#n A > @- berarti semua orang memilih A *populer+Indeks pemilihan dan penolakan bergerak dari "- sampai @-.

    C Man$aat atau Tuuan SosiometriDengan mempelajari data sosiometri seorang konselor dapat1

    - ,enemukan murid mana yang ternyata mempunyaipermasalahan dalam proses penyesuaian diri dengankelompoknya.

    4 ,embantu meningkatkan partisipasi sosial diantara murid"murid dengan penerimaan sosialnya.

    5 ,embantu meningkatkan pemahaman dan pengertian muridterhadap masalah pergaulan yang sedang dialami oleh indi!idu

    tersebut.

    8 ,eren'anakan program yang konstruktif untuk men'iptakaniklim sosial yang lebih baik dan sekaligus membantu mengatasimasalah penyesuaian dikelas tertentu.

    7ara untuk men'iptakan suasana)iklim sosial yang baik 1

    - ,embentuk kelompok belajar ) kelompok kerja.

    4 ,empersatukan kelompok yang minoritas di dalam satu kelasdengan kelompok mayoritas.

    5 ,en'iptakan hubungan yang harmonis dan baik.

    8 ,embangun perasaan berhasil dan berprestasi

    / Hendaknya ditanamkan rasa bah$a jika semua kompak makaakan berhasil.

    H Kelebihan dan kekurangan sosiometri

    - %elebihan sosiometri1a Sosiometri mudah dilakukan karena guru tinggal meminta

    anak didik untuk menyebutkan dengan siapa anak senangbermain atau belajar.

    b #engolahan hasil pengumpulan data relatif mudah karenaguru tinggal mentabulasi pilihan masing"masing anak.

    ' Dalam $aktu singkat dapat diperoleh informasi yangdiperlukan.

    d (idak menelan biaya banyak.

    e (idak perlu kemampuan khusus untuk melakukansosiometri.

    4 %elemahan sosiometri1

    a Informasi terkumpul hanya dari ungkapan yangdisampaikan anak.

    b &ersifat sangat situasional *tergantung keadaan anak saatitu+.

  • 5/24/2018 METODE SOSIOMETRI

    3/3