media pembelajaran berbasis ict "sistem persamaan linear dua variabel (spldv)"

29
Oleh: Puti Nanda Dewi NIM. 06121008001 Dosen Pembimbing : Prof.Dr.Zulkardi, M.Ikom , M.Sc Haris Kurniawan , S.Pd , M.Sc. SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV) Kelas VII SMP Semester 1

Upload: putinandadewi

Post on 21-Jun-2015

6.744 views

Category:

Education


19 download

DESCRIPTION

Presentasi ini berisikan Materi Matematika Kelas VII Semester I mengenai Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV). Standar Kompetensi yang digunakan yaitu “Memahami sistem persamaan linear dua variabel dan menggunakannya dalam pemecahan masalah”, sementara Kompetensi Dasarnya adalah “Membuat model matematika dari masalah yang berkaitan dengan SPLDV”. Jadi, disini seolah-olah siswa telah mempelajari SPLDV pada pertemuan sebelumnya, dan saya gunakan KD kedua yang mana lebih menekankan pada proses siswa untuk membuat sendiri model matematika dari permasalahan di kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan SPLDV.

TRANSCRIPT

Page 1: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

Oleh: Puti Nanda Dewi

NIM. 06121008001

Dosen Pembimbing :Prof.Dr.Zulkardi, M.Ikom , M.ScHaris Kurniawan , S.Pd , M.Sc.

SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)

Kelas VII SMP Semester 1

Page 2: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

SK

&

KD

• SK2. Memahami sistem persamaan linear

dua variabel  dan menggunakannya dalam pemecahan masalah

• KD2.2 Membuat model matematika dari

masalah yang berkaitan dengan SPLDV

Page 3: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

INDIKATOR

&

TUJUAN

• Indikator1. Membuat model matematika dari masalah sehari-hari yang berkaitan dengan SPLDV

2. Menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV dengan metode grafik, substitusi dan eliminasi

• Tujuan Pembelajaran1. Siswa dapat membuat model matematika dari masalah sehari-hari yang berkaitan dengan SPLDV2. Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV dengan metode grafik, substitusi dan eliminasi

Page 4: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

Apakah hubungan gambar ini dengan materi SPLDV?

Diskusikan dengan kelompokmu ..

Page 5: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Apa itu Sistem Persamaan Linear Dua Variabel?

Persamaan yang hanya memiliki dua variabel dan masing-masing variabel berpangkat satu.

Page 6: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Apa itu Sistem Persamaan Linear Dua Variabel?

Bentuk umum persamaan linear dua variabel adalah :

a,b,c R dan a, b ≠ 0, c = konstanta dan x, y = variabel

ax + by = c

Page 7: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

Campuran

Metode yang dilakukan dengan cara menggambar grafik dari kedua persamaan, lalu menentukan titik potongnya.

Page 8: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

Campuran

(3,2)

x+y = 5

2x-y = 4

x

y

(2,0)

(0,-4)

(0,5)

(5,0)

HP {(3,2)}

Page 9: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

Campuran

Metode yang dilakukan dengan cara menggantikan satu variabel dengan variabel dari persamaan yang lain

Page 10: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

2x-y =4 … (i) x+y = 5 … (ii) x = 5-y … (iii) Substitusi pers (iii) ke (i) y = 2 , subst ke pers (iii) 2(5-y)-y = 4 x = 5 – (2)

y =2 x = 3

HP {(3,2)}

Campuran

Page 11: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

Campuran

Metode yang dilakukan dengan cara menghilangkan salah satu variabel.

Page 12: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

Campuran

Eliminasi pers (i) dan (ii)

2 x - y =4 2 x - y=4 x 1 = 2 x - y=4

x + y = 5 + x +y = 5 x 2 = 2 x +2 y=10 -

x = 3 y = 2

HP {(3,2)}

Page 13: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi

Campuran

Metode campuran adalah gabungan dari metode eliminasi dan substitusi.

Page 14: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

MATERI

Metode Penyelesaian SPLDV Grafik Substitusi Eliminasi Campuran

Eliminasi pers (i) dan (ii) Substitusi x = 3 ke pers (ii)

2 x - y =4 … (i) 3 + y = 5

x + y = 5 … (ii) + y = 2 3 x = 9 x = 3 HP {(3,2)}

Page 15: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

Nah.. Ini dia hubungan dari gambar di awal materi tadi

Berapakah harga masing-masing 1 potong ayam dan 1 mangkuk nasi

jika minuman gratis?

Page 16: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

GRAFIK

Metode Penyelesaian :

* Pilih Salah Satu

SUBSTITUSI

ELIMINASI

CAMPURAN

Page 17: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

GRAFIK

HP (10500,5500)

Kedua garis saling berpotongan pada satu titik

Misal : ayam = x nasi = y

(0,26500)

(16000,0)

(13250,0)

(0,16000)

2x+y = 26500

x+y = 16000

Page 18: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

GRAFIK

HP (10500,5500)

(0,26500)

(16000,0)

(13250,0)

(0,16000)

2x+y = 26500

x+y = 16000

Jadi, Harga 1 ayam = 10.5001 mangkuk nasi = 5.500

METODE LAIN

Page 19: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

SUBSTITUSI

Misal : x = Ayam , y = Nasi

x +y = 16.000 … (i) 2x+y = 26.500 … (ii) x = 16.000 – y … (iii)

Substitusi pers (iii) ke (ii) 2(16.000-y)+y = 26.500 y = 5.500

Page 20: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

SUBSTITUSI

Substitusi y = 5.500 ke pers (iii) x = 16.000 – yx = 10.500

Jadi, harga 1 ayam = 10.500 dan 1 mangkuk nasi = 5.500

METODE LAIN

Page 21: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

ELIMINASI

Misal : x = Ayam , y = Nasi

Eliminasi pers (i) dan (ii)

2x+y = 26.500… (i)

x +y = 16.000 … (ii)

x = 10.500

Page 22: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

2x+y = 26.500 x 1 x +y = 16.000 x 2

2x+y = 26.5002x +2y = 32.000 y = 5.500

ELIMINASI CONTOH

SOAL

Page 23: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

Jadi, Harga 1 ayam = 10.500 dan 1 mangkuk nasi = 5.500

ELIMINASI CONTOH

SOAL

METODE LAIN

Page 24: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

CAMPURAN

Misal : x = Ayam , y = Nasi

Eliminasi pers (i) dan (ii)

2x+y = 26.500 … (i)

x +y = 16.000 … (ii)

x = 10.500

Page 25: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

CAMPURAN

Substitusi x=10.500 ke pers (ii)

x +y = 16.000 y = 5.500

Page 26: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

CONTOH

SOAL

METODE LAIN

CAMPURAN

Jadi, Harga 1 ayam = 10.500 dan 1 mangkuk nasi = 5.500

Page 27: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

Harga sebuah buku dan sebuah pensil Rp 5.500,- harga 2 buku dan 3 buah pensil Rp 12.500,-. Tentukan harga 4 buah buku dan 3 buah pensil!

a. Rp 20.500,-b. Rp 22.000,-c. Rp 22.500,-d. Rp 25.200,-

No. 1

JAWABAN BENAR JAWABAN SALAH

LATIHAN

Klik pilihan

jawaban yang

benar

Page 28: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

LATIHAN

Keliling sebidang tanah yang berbentuk persegi panjang adalah 48 m. panjangnya lebih 6 meter dari lebarnya. Tentukan ukuran tanah itu!

c. 15 m x 9 mb. 15 m x 4 ma. 20 m x 5 m

d. 16 m x 9 m

No. 2

JAWABAN BENAR JAWABAN SALAH

Klik pilihan

jawaban yang

benar

Page 29: Media Pembelajaran Berbasis ICT "Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)"

TERIMA KASIH