mata merah1

2
Mata Merah Seorang anak laki – laki berusia 8 tahun datang ke poliklinikdiantar ibunya dengan keluhan kedua mata merah sejak 2 hari yang lalu setelah bermain sepak bola. Keluhan disertai dengan keluar banyak air mata dan gatal. Penglihatan tidak mengalami gangguan. Pasien pernah menderita penyakit seperti ini 6 bulan yang lalu. Pada pemeriksaan oftalmologis : !": 6#6$ !S : 6#6$ Segmen !"S: palpebra edema %&'$ lakrimasi %('$ konjungti)a tarsalis superior: giant papil%(' %*obble stone appearan*e'$ konjungti)abulbi: injeksi konjungti)a %('$ limbus kornea: in+ltate%('. ,ain – lain tidak ada kelainan Pasien sudah men*oba mengobati dengan obat -arung tapi tidak ada perubahan. Setelah mendapatkan terapi pasien diminta untuk kontrol rutin dan menjaga serta memelihara kesehatan mata sesuai tuntunan ajaran slam.

Upload: ilham-ghor-noeryosan

Post on 06-Oct-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

w

TRANSCRIPT

Mata MerahSeorang anak laki laki berusia 8 tahun datang ke poliklinikdiantar ibunya dengan keluhan kedua mata merah sejak 2 hari yang lalu setelah bermain sepak bola. Keluhan disertai dengan keluar banyak air mata dan gatal. Penglihatan tidak mengalami gangguan. Pasien pernah menderita penyakit seperti ini 6 bulan yang lalu.Pada pemeriksaan oftalmologis :VOD: 6/6, VOS : 6/6,Segmen ODS: palpebra edema (-), lakrimasi (+), konjungtiva tarsalis superior: giant papil(+) (cobble stone appearance), konjungtivabulbi: injeksi konjungtiva (+), limbus kornea: infiltate(+).Lain lain tidak ada kelainanPasien sudah mencoba mengobati dengan obat warung tapi tidak ada perubahan.Setelah mendapatkan terapi pasien diminta untuk kontrol rutin dan menjaga serta memelihara kesehatan mata sesuai tuntunan ajaran Islam.

Kelompok A 131102011067 Citra Nurul1102012019 Amanda Ismoetia Malsyah1102012029 Arum Sekar Latih1102012054 Denny Susanto1102012079 Fadlina Arysta1102012081 Fajri Rozi Kamaris1102012085 Febryan Parlangga11020102108 Hanny Dwi Setiowati1102012133 Iwa Fathi1102012148 Nurul Ula