makalah 5

15
Modul Organ – Forensik Patologi Forensik V Seorang Pasien Berumur 62 Tahun Datang ke Rumah Sakit dengan Karsinoma Kolon ya ng Te lah Terminal Kelomok !  "#"2""$2"! Riska Ra%hmania "#"2"&&"#! 'nya De(i ) "#"2""$22! Sekar Dian%a "#"2"&&"*! 'tika 'srianti T "#"2"&"""! 'd+i ,ndra P "#"2"&&"-! .heras /e0ia K  "#"2"&"&2! , 1ede Putu ' "#"2"&&"6! Derianti )ur "#"2"&&""! 'd(ina Sya3itri "#"2"&&"4! Dimas 'rya P "#"2"&&"&! 'manda )a5ila F "#"2"&&"!! rgali0a ) "#"2"&&"2! 'nggi .alai Fakultas Kedokteran7 8ni9ersitas Trisakti :akarta Barat Sa5tu7 &$ 'ril 2"&*

Upload: mandanbl

Post on 07-Mar-2016

237 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

for

TRANSCRIPT

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 1/15

Modul Organ – Forensik 

Patologi Forensik V

Seorang Pasien Berumur 62 Tahun Datang ke Rumah Sakit dengan

Karsinoma Kolon yang Telah TerminalKelomok !

 

"#"2""$2"! Riska Ra%hmania "#"2"&&"#! 'nya De(i )

"#"2""$22! Sekar Dian%a "#"2"&&"*! 'tika 'srianti T

"#"2"&"""! 'd+i ,ndra P "#"2"&&"-! .heras /e0ia K  

"#"2"&"&2! , 1ede Putu ' "#"2"&&"6! Derianti )ur

"#"2"&&""! 'd(ina Sya3itri "#"2"&&"4! Dimas 'rya P

"#"2"&&"&! 'manda )a5ila F "#"2"&&"!! rgali0a )

"#"2"&&"2! 'nggi .alai

Fakultas Kedokteran7 8ni9ersitas Trisakti

:akarta Barat

Sa5tu7 &$ 'ril 2"&*

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 2/15

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 3/15

B'B ,,

SK)'R,O K'S8S

Seorang pasien berumur 62 tahun datang ke rumah sakit dengan karsinoma kolon yangtelah terminal. Pasien masih cukup sadar, berpendidikan cukup tinggi. Ia memahami benarposisi

kesehatannya dan keterbatasan kemampuan ilmu kedokteran saat ini. Ia juga memiliki

 pengalaman pahit seaktu kakaknya menjelang ajalnya diraat di I!" dengan peralatan

 bermacam-macam tampak sangat menderita, dan alat-alat tersebut tampaknya hanya

memperpanjang penderitaannya saja. #leh karena itu, ia meminta kepada dokter apabila dia

mendekati ajalnya agar menerima terapi yang minimal saja $tanpa antibiotika, tanpa peralatan

I!", dan lain-lain%, dan ia ingin mati dengan tenang dan ajar. &amun, ia tetap setuju apabila ia

menerima obat-obatan penghilang rasa sakit bila memang dibutuhkan.

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 4/15

B'B ,,,

PMB''S')

tika Pro3esi Kedokteran

'i dalam menentukan tindakan di bidang kesehatan atau kedokteran, selain

mempertimbangkan keempat kebutuhan dasar yaitu kebutuhan fisiologis, kebutuhan psikologis,

kebutuhan sosial, kebutuhan kreatif dan spiritual, keputusan hendaknya juga mempertimbangkan

hak-hak asasi pasien.

(tika adalah disiplin ilmu yang mempelajari baik buruk atau benar-salahnya suatu sikap dan atau

 perbuatan seseorang indi)idu atau institusi diliat dari moralitas. Beaucammp and !hildress

$*++% menguraikan baha untuk mencapai ke suatu keputusan etik diperlukan kaidah dasar 

moral $moral principle% dan beberapa rules dibaahnya.

e- kaidah dasar moral tersebut adalah

*. Prinsip otonomi, yaitu prinsip moral yang menghormati hak-hak pasien, terutama hak 

otonomi pasien $the right to self determination%. Prinsip moral inilah yang kemudian

melahirkan doktrin informed consent

2. Prinsip beneficence, yaitu prinsip moral yang mengutamakan tindakan yang ditujukan

kepada kebaikan pasien.

/. Prinsip non-maleficence, yaitu prinsip moral yang melarang tindakan yang

memperburuk keadaan pasien. Prinsip ini dikenal sebagai 0’primum non nocere’’  atau

‘’above all do no harm’’.

. Prinsip  justice, yaitu prinsip moral yang mementingkan  fairness dan keadilan dalam

 bersikap maupun dalam mendistribusikan sumber daya $distributive justice%

tika Klinik 

Pembuatan keputusan etik, terutama dalam situasi klinik, dapat jua dilakukan dengan

 pendekatan kaidah dasar moral diatas. 1onsen, Siegler dan inslade $2332% mengembangkan

teori etik yang menggunakan topik yang esensial dalam pelayanan klinik, yaitu

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 5/15

*. 4edical indication, prosedur diagnostik dan terapi yang sesuai untuk menge)aluasi

keadaan pasien dan mengobatinya. Informasi yang selayaknya disampaikan kepada

 pasien pada doktrin informed consent.

2. Patient preferrences, memperhatikan

/. 5uality of life, yaitu memperbaiki, menjaga, atau meningkatkan kualitas hidup insani.!ontetual features, etika seputar aspek non medis yang mempengaruhi keputusan,

seperti faktor keluarga, ekonomi, agama, budaya, kerahasiaan, alokasi sumber daya,

dan faktor hukum.

'sek ukum

• P(74(&(S &o. **+84(&(S8P(7898233:

Pasal *;

*. 'okter atau dokter gigi dalam memberikan pelayanan tindakan kedokteran atau kedokteran gigi

terlebih dahulu harus memberikan penjelasan kepada pasien tentang tindakan kedokteran yang

akan dilakukan.

2. <indakan kedokteran sebagaimana dimaksud ayat $*% harus mendapat persetujuan dari pasien.

1. Pemberian penjelasan dan persetujuan sebagaimana dimaksud ayat $*% dan ayat $2%

dilaksanakan sesuai ketentuan perundang-undangan,

• "" no. 2+ tahun 233

Pasal :2

Pasien, dalam menerima pelayanan pada praktik kedokteran, mempunyai hak

a. 4endapatkan penjelasan secara lengkap tentang tindakan medis sebagaimana dimaksud dalam

Pasal : ayat $/%=

 b. 4eminta pendapat dokter atau dokter gigi lain

c. 4endapatkan pelayanan sesuai dengan kebutuhan medis

d. 4enolak tindakan medis

e. 4endapatkan isi rekam medis

• Pasal //> "?P

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 6/15

Barang siapa dengan sengaja merampas nyaa orang lain, diancam karena pembunuhan dengan

 pidana penjara paling lama lima belas tahun.

• Pasal /3 "?P

Barang siapa dengan sengaja dan dengan rencana terlebih dahulu merampas nyaa orang lain,

diancam karena pembunuhan dengan rencana, dengan pidana mati atau pidana penjara seumur 

hidup atau selama aktu tertentu, paling lama dua puluh tahun.

• Pasal / "?P

Barang siapa merampas nyaa orang lain atas permintaan orang itu sendiri yang jelas dinyatakan

dengan kesungguhan hati, diancam dengan pidana penjara paling lama dua belas tahun.

• Pasal /: "?P

Barang siapa dengan sengaja mendorong orang lain untuk bunuh diri, menolongnya dalm

 perbuatan itu atau member sarana kepadanya untuk itu, diancam dengan pidana penjara paling

lama empat tahun kalau orang itu jadi bunuh diri.

• Pasal /:+ "?P

Barang siapa dengan kesalahannya $kealpaan% menyebabkan orang lain mati, diancam dengan

 pidana penjara paling lama lima tahun atau pidana kurungan paling lama satu tahun.

,n3ormed .onsent

Persetujuan tindakan medis merupakan terjemahan dari kata Informed !onsent. 'alam

Peraturan 4enteri esehatan 7I &omor 2+3 <ahun 233> tentang Persetujuan <indakan

edokteran, disebutkan baha yang dimaksud dengan persetujuan tindakan medis adalah

 persetujuan yang diberikan pasien atau keluarga terdekat setelah penjelasan mengenai tindakan

kedokteran atau kedokteran gigi yang akan dilakukan terhadap pasien. Sedang yang dimaksudtindakan edokteran atau kedokteran gigi yang selanjutnya disebut tindakan kedokteranadalah

suatu tindakan medis berupa prefentif, diagnostik, terapeutik atau rehabilitatif yang dilakukan

oleh dokter atau dokter gigi terhadap pasien.

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 7/15

Persetujuan untuk tindakan kedokteran berdasarkan Pasal * angka * Peraturan 4enteri

esehatan &omor 2+3 <ahun 233> yang berhak menandatangani perjanjian adalah pasien

tersebut yang berkompeten atau keluarga terdekat. @ang dimaksud keluarga terdekat adalah

suami atau istri, ayah atau ibu kandung, anak-anak kandung, saudara kandung atau

 pengampunya.

"ntuk pasien dalam keadaan yang tidak sadar atau pingsan dan tidak didampingi oleh

keluarga terdekat dan secara medis berada dalam keadaan gaat atau darurat serta memerlukan

tindakan medis yang segera karena apabila terlambat penanganannya dapat mengakibatkan

sesuatu yang fatal dalam arti cacat atau kematian, maka tidak dibutuhkan persetujuan siapapun

 juga.

eadaan tidak mampu yang dialami pasien dalam hal persetujuantindakan medis, berdasar 

Peraturan 4enteri esehatan &o 2+3 <ahun233> tentang Persetujuan <indakan 4edik 

menyatakan baha yang berhak memberikan persetujuan yaitu

*. Belum deasa $di baah umur 2* tahun atau belum menikah%,yang memberikan

 persetujuan adalah keluarga terdekatnya,

2. 4enderita gangguan mental dan atau sakit jia, yang memberikan persetujuan adalah

keluarga terdekatnya,

/. "ntuk pasien dalam keadaan yang tidak sadar atau pingsan dan tidak didampingi oleh

keluarga terdekat dan secara medis berada dalam keadaan gaat atau darurat serta

memerlukan tindakan medis yang segera, maka tidak dibutuhkan persetujuan siapapun

 juga.

eadaan tidak mampu yang dialami pasien dalam hal persetujuan tindakan medis, berdasarkan

"ndang-"ndang, adalah

a.#rang yang belum deasa, yaitu belum berusia *> tahun atau belum pernah menikah. b.#rang deasa tetapi di baah pengaasan atau pengampuan dengan alasan kurang atau

tidak sehat ingatannya, pemboros, dan kurang cerdas pikirannya atau tidak mampu

mengurus kepentingannya sendiri.*

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 8/15

Sedangkan tidak mampu secara medis adalah

• eadaan gaat darurat, dalam dunia kedokteran ada hal sebagai keadaan darurat

<erguncang $Shock%, Pendarahan $hemorrhage%, Patah tulang $fractures%, esakitan

$pain%.• Pembiusan $anesthesia% Pembiusan pada prinsipnya merupakan satu cara untuk 

mempermudah operasi dengan mengurangi rasa sakit atau menidurkan pasien hingga

operasi dapat dilaksanakan dengan baik. Pembiusan tersebut bila dikaitkan dengan Pasal

>+ "?P baha membuat orang tidak berdaya $onmacht% pingsan dapt dikategorikan

sebagai tindakan kekerasan, maka untuk menghilangkan unsur pidananya dibutuhkan

 persetujuan dari pasien.

• #perasi tambahan $etended operation%'alam pembedahan kadang dijumpai patologi

lain, yang dapat sekaligus dilakukan operasi saat itu juga. #perasi tambahan tersebut

seharusnya tetap ajib meminta iAin tersendiri kepada pasiennya. <etapi karena biasanya

 pasien dalam keadaan terbius, maka persetujuannya dimintakan kepada keluarga terdekat.

pabila tidak ada keluarga dan patologi itu akan membahayakan jia pasien bila tidak 

diambil tindakan segera, operasi tambahan tersebut dilakukan tanpa persetujuan pasien

maupun keluarganya. ?al tersebut dilakukan atas dasar penyelamatan jia pasien.

Persetujuan tindakan medis dapat dilakukan baik secara lisanatau tertulis. 4enurut 1. Cuandi,

 bentuk persetujuan tersebut dapat dibagi menjadi

*. Persetujuan tindakan medis nyata terbagi menjadi berbentuk lisan , berbentuk tertulis

2. Persetujuan tindakan medis diam-diam, dibagi dalam dua keadaan, yaitu dalam keadaan

normal, dalam keadaan gaat darurat

Persetujuan tindakan medis umumnya terdiri dari

• 1udul formulir Persetujuan <indakan 4edis.

• Identitas dari pihak yang nantinya menandatangani untuk setuju tindakan medis yang

terdiri dari

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 9/15

*% &ama penandatanganan pada kolom yang membuat pernyataan

2% "mur dan jenis kelamin

/% lamat

% Bukti diri

• Pernyataan telah memahami pemjelasan yang diberikan oleh dokter mengenai

*% 'iagnosis terhadap penyakit yang diderita.

2% <ujuan dan prospek keberhasilan tindakan medis yang akandilakukan.

/% <ata cara tindakan medis yang akan dilakukan

% 7esiko dan komplikasi yang mungkin terjadi.

:% lternatif tindakan medis yang tersedia dengan resikonya masing- masing.

6% Prognosis penyakit bila tindakan medis tersebut dilakukan.

• Pernyataan dengan sesungguhnya untuk memberikan persetujuan dilakukan tindakan medis

terhadap diri pasien

• Identitas pasien yang terdiri dari

*% &ama pasien

2% "mur dan jenis kelamin pasien.

/% lamat dari pasien.

% Identitas bukti diri.

:% Identitas lokasi pasien di raat

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 10/15

6% &omor dari rekam medis

• Pernyataan persetujuan dimana dibuat dengan penuh kesadaran tanpa paksaan• <anda tangan dan nama terang dari dua orang saksi, dokter yang memeberikan penjelasan

dan pihak yang membuat pernyataan.2

Rekam Medis

'efinisi

'efinisi menurut Permenkes &o. ;+a84enkes8Per89II8*+>+ 7ekam medis adalah berkas yang

 berisi catatan dan dokumen mengenai identitas pasien, hasil pemeriksaan, pengobatan, tindakan

dan pelayanan lainnya yang diterima pasien pada sarana kesehatan, baik raat jalan maupun

raat inap.

omponen 7ekam 4edis

*.% Identifikasi, meliputi nama lengkap, nama orang tua, tempat dan tanggal lahir, social seurity

number, pekerjaan, jenis kelamin, status perkainan, etnik.

2.% Sosial, meliputi ras, status dalam keluarga, pekerjaan, hobi dan kegemaran, informasi

keluarga $ family information%, gaya hidup $life style%, sikap $attitude%.

/.% 4edikal, meliputi data langsung $direct patient data%, yaitu riayat penyakit8operasi yang

lalu, catatan peraat $nurse notes%, tanda )ital, catatan perkembangan $ progress notes%, (!C,

foto serta bukti langsung lainnya. 'an data dokter atau profesional lainnya, meliputi laporan

laboratorium, laporan operasi, termasuk anastesi, pasca anastesi dan patologi, diagnosis dan sinar 

9, perintah dokter, foto serta lampiran, laporan khusus.

.% Dinansial, meliputi perusahaan tempat bekerja, kedudukan, alamat perusahaan, orang yang

 bertanggung jaab menanggung biaya, jenis cakupan, nomor asuransi, cara pembayaran.

Penyelenggaraan Rekam Medis

Penyelenggaraan rekam medis pada suatu sarana pelayanan kesehatan merupakan salah satu

indikator mutu pelayanan pada institusi tersebut. Berdasarkan data pada rekam medis tersebut

akan dapat dinilai apakah pelayanan yang diberikan sudah cukup baik mutunya atau tidak, serta

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 11/15

apakah sudah sesuai standar atau tidak. "ntuk itulah, maka pemerintah, dalam hal ini

'epartemen esehatan merasa perlu mengatur tata cara penyelenggaraan rekam medis dalam

suatu peraturan menteri kesehatan agar jelas rambu-rambunya, yaitu berupa Permenkes

 &o.;+a84enkes8Per89II8*+>+.

Kegunaan Rekam Medis

Permenkes &o.;+a tahun *+>+ menyebutkan baha rekam medis memiliki : manfaat yaitu

*% Sebagai dasar pemeliharaan kesehatan dan pengobatan pasien

2% Bahan pembuktian dalam perkara hukum

/% Bahan untuk kepentingan penelitian

% 'asar pembayaran biaya pelayanan kesehatan

:% Bahan untuk menyiapkan statistik kesehatan./

Prosedur Tindakan Medis

Peraatan penderita tergantung pada tingkat staging kanker itu sendiri. <erapi akan jauh

lebih mudah bila kanker ditemukan pada stadium dini. <ingkat kesembuhan kanker stadium *

dan 2 masih sangat baik. &amun bila kanker ditemukan pada stadium yang lanjut, atau

ditemukan pada stadium dini dan tidak diobati, maka kemungkinan sembuhnya pun akan jauh

lebih sulit.

lasifikasi menurut kanker usus besar menurut 'ukes

Stadium * anker terjadi di dalam dinding kolon

Stadium 2 anker telah menyebar hingga ke lapisan otot kolon

Stadium / anker telah menyebar ke kelenjar-kelenjar limfa

Stadium anker telah menyebar ke organ-organ lain.

<ujuan pengobatan kanker ada dua, yaitu kuratif dan paliatif. Pengobatan kuratif 

merupakan upaya yang ditujukan untuk mencapai kesembuhan penyakit kanker. Sementara

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 12/15

 pengobatan paliatif ditujukan pada penderita kanker yang sudah tidak memungkinkan kembali

dicapainya kesembuhan.

'i antara pilihan terapi untuk penderitanya, pilihan operasi masih menduduki peringkat

 pertama, dengan ditunjang oleh kemoterapi dan8atau radioterapi.

Prosedur Terai<

?arus dilakukan penjelasan kepada pasien mengenai topik dalam pelayanan klinis, yaitu

*. medical indication semua prosedur diagnostik E terapi yang sesuai untuk e)aluasi

keadaan pasien dan mengobatinya. Selain itu juga penilaian aspek medis ditinjau dari sisi

etika, beneficience, dan non maleficience2. Patient preference mengenai manfaat dan beban yang akan diterima oleh pasien/.

5uality of life tentang tujuan kedokteran yaitu memperbaiki, menjaga atau

meningkatkan kualitas hidup insani.. !ontetual features dibahas seputar aspek non-medis yang mempengaruhi keputusan

seperti keluarga , ekonomi agama dan budaya.:

Damak ukum

• Pasal : "" esehatan

o <erhadap tenaga kesehatan yang melakukan kesalahan atau kelalaian dalam melaksanaan

 profesinya dapat dikenakan tindakan disiplin

• Pasal.*/ Permenkes no.:>:84enkes8 Per8I98 *+>+

o <erhadap dokter yang melakukan tindakan medis tanpa adanya persetujuan dari pasien

atau keluarganya dapat dikenakan sangsi administratif berupa pencabutan SIP

• Pasal yang mengatur praktik kedokteran

Pasal :/* "?P

o FBarang siapa menyaksikan sendiri ada orang di dalam keadaan bahaya maut,

lalai memberikan atau mengadakan pertolongan kepadanya sedang pertolongan

itu dapat diberikannya atau diadakannya dengan tidak akan mengkhaatirkan,

 baha ia sendiri atau orang lain akan kena bahaya dihukum kurungan selama-

lamanya tiga bulan atau denda sebanyak-banyaknya 7p. .:33

"" &o.2+ tahun 233

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 13/15

o Pasal :/

o Pasien, dalam menerima pelayanan pada praktik kedokteran, mempunyai

o keajiban

o memberikan informasi yang lengkap dan jujur tentang masalah kesehatannya=

o mematuhi nasihat dan petunjuk dokter atau dokter gigi=

o mematuhi ketentuan yang berlaku di sarana pelayanan kesehatan= dano memberikan imbalan jasa atas pelayanan yang diterima.

• Pasal yang mengatur rekam medis

"" &o. 2+ <ahun 233

o Pasal 6

$*% Setiap dokter atau dokter gigi dalam menjalankan praktik kedokteran ajib membuat

rekam medis.

$2% 7ekam medis sebagaimana dimaksud pada ayat $*% harus segera dilengkapi setelah

 pasien selesai menerima pelayanan kesehatan.

$/% Setiap catatan rekam medis harus dibubuhi nama, aktu, dan tanda tangan petugas

yang memberikan pelayanan atau tindakan.:

B'B ,V

KS,MP8;')

Seorang dokter itu haruslah memastikan dirinya berada dalam keadaan yang optimum

dengan senantiasa menerapkan etika profesi kedokteran yang berlandaskan konsep dasar moral

yaitu prinsip otonomi, prinsip beneficence, prinsip non-maleficence, dan prinsip justice. Suatu

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 14/15

tindakan medis terhadap pasien tanpa memperoleh persetujuan terlebih dahulu dari pasien

tersebut dapat dianggap sebagai penyerangan atas hak orang lain atau melanggar hukum.

B'B V

D'FT'R P8ST'K'

*. mril mir. Bunga 7ampai ?ukum esehatan. idya 4edika 1akarta= *++;.p. *

2. 1. Cuandi. ?ukum 4edik $4edical Ga%. Balai Penerbit Dakultas edokteran "ni)ersitas

7/21/2019 makalah 5

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-5-56dd883d8d6c7 15/15

Indonesia 1akarta= 233. p. 62

/. Sampurna B, Syamsu H, Sisaja < '. Bioetik dan ?ukum edokteran. Pustaka 'ipar

1akarta= 233;. p. :;-;3.

. 'ukes stages of boel cancer. )ailable athttp88.cancerresearchuk.org8cancer-

help8type8boel-cancer8treatment8dukes-stages-of-boel-cancer. "pdated on */ ugust

23*/. ccessed on *6 pril 23*

:. Sampurna B, Syamsu H, Sisaja < '. Bioetik dan ?ukum edokteran. Pustaka 'ipar

1akarta= 233;. p. /2-/