lapsus.doc hipermetrop

Upload: chindie-charish

Post on 03-Apr-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/28/2019 Lapsus.doc Hipermetrop

    1/4

    BAB I

    LAPORAN KASUS

    1.1 Identitas Pasien

    Nama : Tn. Abdillah

    Umur : 56 Tahun

    Jenis kelamin : Laki-laki

    Alamat : Jl. Sriwijaya Kel.Rawasari Kec.Kota Baru RT.13 No. 39

    Pekerjaan : Pensiunan PNS

    Agama : Islam

    No RM : 23959

    1.2 Anamnesis

    1.2.1 Keluhan Utama

    Mata kanan dan kiri terasa kabur saat membaca

    1.2.2 Riwayat Perjalanan Penyakit

    Pasien datang dengan keluhan penglihatan kabur saat melihat jauh dan

    membaca sejak 3 tahun. Penglihatan kabur saat membaca disertai perih pada

    mata. Pasien juga mengeluh sering sakit kepala yang hilang timbul. Bila harus

    membaca pasien agak menjauhkan bacaan agar bacaan tersebut jelas.

    1.2.3 Riwayat Penyakit Dahulu

    Riwayat penyakit sistemik disangkal

    1.2.4 Riwayat Penyakit Keluarga

    Tidak ada anggota keluarga yang menggunakan kaca mata

  • 7/28/2019 Lapsus.doc Hipermetrop

    2/4

    1.2.5 Riwayat Gizi

    Cukup

    1.2.6 Keadaan Sosial Ekonomi

    Cukup

    1.2.7 Penyakit Sistemik

    Tractus respiratorius : Tidak ada keluhan

    Traktus digestivus : Tidak ada keluhan

    Cardio vaskuler : Tidak ada keluhan

    Endokrin : Tidak ada keluhan

    Neurologi : Tidak ada keluhan

    Kulit : Tidak ada keluhan

    THT : Tidak ada keluhan

    Gigi dan mulut : Tidak ada keluhan

    Lain-lain : Riwayat trauma pada kedua mata disangkal

    1.3 Pemeriksaan Fisik

    1.3.1 Status Generalis

    Keadaan umum : Baik, tampak sakit ringan

    Kesadaran : Komposmentis

    Tekanan darah : 120/80 mmHg

    Nadi : 60 x/menit

    Respirasi : 19 x/menit

    Suhu : Afebris

    2

  • 7/28/2019 Lapsus.doc Hipermetrop

    3/4

    1.3.2 Status Ofthalmologis

    OD OS

    Visus : 6/30

    Koreksi : S+ 1.75 = 6/6

    Add S+ 2.75

    Visus : 6/30

    Koreksi : S+ 2.00 = 6/6

    Add S+ 2.75

    Pergerakan bola

    mata

    Versi : Baik

    Duksi : Baik

    Versi : Baik

    Duksi : Baik

    Pemeriksaan Eksternal

    Supercilia Madarosis (-), dbn Madarosis (-), dbn

    Cilia Trikiasis (-) Trikiasis (-)

    Palpebra superior Hiperemis (-), edema (-) Hiperemis (-), edema (-)

    Palpebra inferior Hiperemis (-), edema (-) Hiperemis (-), edema (-)

    Aparatuslakrimalis Tidak ada sumbatan Tidak ada sumbatan

    Conj. Tarsalis

    superior

    Hiperemis (-), folikel (-),

    papil (-)

    Hiperemis (-), folikel (-), papil

    (-)

    Conj. Tarsalis

    inferior

    Hiperemis (-), folikel (-),

    papil (-)

    Hiperemis (-), folikel (-), papil

    (-)

    Conj. BulbiInjeksi konjungtiva (-),

    injeksi silier (-)

    Injeksi konjungtiva (-), injeksi

    silier (-)

    Kornea jernih Jernih

    COASedang, hifema (-),

    hipopion (-)Sedang, hifema (-), hipopion (-)

    Pupil Isokor, bulat, reflex cahaya(+)

    Isokor , bulat, reflex cahaya (+)

    Iris Warna coklat, kripta jelas, Warna coklat, kripta Jelas,

    Lensa Jernih Jernih

    Pemeriksaan Slitlamp

    Tidak

    dilakukan

    Tonometri

    Palpasi Tidak dilakukan Tidak dilakukan

    Schiots Tidak dilakukan pemeriksaan Tidak dilakukan pemeriksaan

    3

  • 7/28/2019 Lapsus.doc Hipermetrop

    4/4

    Diagnosa Hipermetropia presbiopia ODS

    Anjuran

    pemeriksaan-

    Penatalaksanaan

    Prognosa

    Peresepan kaca mata :

    Untuk mata kanan (OD) S+ 1.75 Add S+ 275

    Utntuk mata kiri (OS) S+ 2.00 Add S+ 275

    Dan pupil distance (PD) : PD dekat : 62 mm dan PD jauh 64mm

    Konsultasi jika ada keluhan

    Dubia ad bonam ODS

    4