komunikasi-ef-oht-modif.ppt

Upload: mariono-marionojuga

Post on 06-Mar-2016

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • **Melakukan keterampilan presentasi pembelajaran efektif di depan kelas

    Gir's

  • **KOMUNIKASI DAN PRESENTASI EFEKTIF DALAM PENGAJARANKomunikasi dan Presentasi Umum EfektifKomunikasi dan Presentasi UmumProses Terjadinya KomunikasiTolok Ukur Keberhasilan KomunikasiTahapan dalam KomunikasiMedia Komunikasi

  • **KOMUNIKASI DAN PRESENTASI EFEKTIF DALAM PENGAJARANKomunikasi dan Presentasi dalam DiklatKomunikasi dan Presentasi dalam PengajaranPeran Fasilitator Sebagai KomunikatorKontribusi dan Peran Panca Indera dalam PengajaranAnalisis Timbulnya Permasalah KelasKomunikasi Non-verbalRagam PelatihanPrinsip IPO Proses dan Siklus Pengajaran Andragogi

  • **KOMUNIKASI EFEKTIF DLM PENGAJARANStrategi Pembelajaran Diklat KomunikatifProfesionalisme dalam PengajaranFilosofi Pengajaran KomunikatifStrategi mengajar Komunikatif dan EfektifRagam Metode PengajaranKeterampilan Dasar MengajarPemilihan, Pengembangan & Penggunaan Bahan AjarManajemen KelasPenyusunan GBPP dan SAPTahapan PBM KomunikatifSesi tanya Jawab dalam PengajaranEvaluasi PengajaranPraktik Mengajar/Micro Teaching

  • **DIKLAT KEWIDYAISWARAANPesertaPengajar

  • **Komunikasi - proses penyampaian informasi, ide, emosi melalui penggunaan simbol, kata, gambar, angka, grafik, yang diaktualisasikan dalam bentuk proses interaksi dua arah dari komunikator kepada komunikan dengan menggunakan media dan cara penyampaian yang jelas sehingga informasi dapat diterima dan dipahami oleh kedua pihak.KONSEP DASAR KOMUNIKASI

  • **1.Interaksi yang terjadi dalam dunia kerja. 2.Pola interaksi dan strategi komunikasi menuju pencapaian tujuan organisasi3.Berlangsung vertikal, horizontal, top-down, bottom-up, internal, dan eksternal. 4.Komunikator dan komunikan sudah saling mengenal, 5.Tujuan komunikasi lebih jelas karena berhubungan dengan esensi tugas kerja, 6.Setting komunikasi lebih kondusif dan cenderung lebih informal. KOMUNIKASI DALAMORGANISASI KERJA

  • **Pe-nyandi-anPeng-artianSALURANKomunikatormengirimkanKomunikanMenerimaKomunikanmengirimkanKomunikatorMenerimaPROSES TERJADINYAKOMUNIKASI

  • **

    Komunikator (pengirim pesan)Komunikan (penerima pesan)Pesan komunikasi (disampaikan bertahapdan lengkap dengan kerangka jelas)Media komunikasi (alat yang digunakan)Interaksi (proses dalam komunikasi)Pemahaman bersama atas isi komunikasi(tingkat penerimaan komunikan)KOMPONEN DASARKOMUNIKASI

  • *Gir's*

    Komunikasi verbal (lisan)Komunikasi tulisanKomunikasi non verbal (gerak)Komunikasi visualKomunikasi taktis dan aromatikKomunikasi mediasi (gabungan)JENIS KOMUNIKASI UMUM

    Gir's

  • **TUJUAN KOMUNIKASIMemperoleh InformasiMembangun Konteks PengertianMembentuk IdentitasMemenuhi Hasrat PribadiInklusi membangun identitasKontrol melatih kepemimpinan dan kemampuanSosial membangun hubungan

  • **1.Komunikasi 2 arah2.Kebutuhan komunikan langsung terpenuhi3.Umpan balik langsung 4.Seimbang penggunaan bahasa lisan dan gerak5.Analisa pendengar langsung6.Solusi pertanyaan langsung7.Orientasi terhadap kebutuhan komunikan dominan1.Komunikasi 1 arah2.Kebutuhan komunikan mengambang3.Umpan balik tidak langsung / tidak ada 4.Komunikasi tulisan /tanda5.Analisa pendengar yang tidak langsung6.Solusi pertanyaan terjawab jangka panjang7.Orientasi kebutuhan komunikator dominanKOMUNIKASI LISANKOMUNIKASI TULISANPERBEDAAN KOMUNIKASI LISAN DAN TULISAN

  • **

    Telepon untuk komunikasi verbalPertemuan langsung verbal & non-verbalPertemuan komunikasi verbal & visualdan lengkap dengan kerangka jelas)Laporan atau bahan tertulisTV untuk komunikasi verbal dan visualBenda langsung atau spesimen untukkomunikasi visual dan taktisParfum atau wewangian untuk komunikasimelalui penciumanElectronic multi mediaSALURAN KOMUNIKASI

  • **TAHAPAN KOMUNIKASIInitiation saling lihat/mengenalExperimenting memperoleh informasiIntensifying rileks, terjadi komitmenIntegrating proses komunikasi mulai lancarBonding hubungan komunikasi tetap

  • **TAHAPAN UMUMDALAM KOMUNIKASIInteraksi kepribadian umumPertukaran eksplorasiPertukaran interaksi sosial efektifHubungan stabil

  • **KRITERIA KEBERHASILAN KOMUNIKASIKepercayaan komunikan kepada komunikator keterampilan komunikator menyajikan isi komunikasiDaya tarik pesan dan kesesuaian pesan dengan kebutuhan komunikan.Pemahaman isi yang sama antara komunikator dan komunikanKemampuan komunikan menafsirkan pesanSetting komunikasi yang kondusifSistem penyampaian pesan (metode dan media) sesuai dengan komunikanKetercapaaian tujuan komunikasiKuantitas dan kualitas pertanyaan / feedbackAdanya tindak lanjut komunikasi

  • **TAHAPAN PENGAJARANKOMUNIKATIF & EFEKTIFTAHAPAN PERSIAPANApakah tahapan kegiatan PBM telah disiapkan?Apakah alat bantu audio visual telah dicobakan?Apakah tata ruang kelas sesuai tuntutan pengajaran?Apakah Anda telah siap menyajikan?

  • **TAHAPAN PENGAJARANKOMUNIKATIF & EFEKTIFTAHAPAN PELAKSANAAN PENGAJARANPEMBUKAANLakukan Pre-instructional activities: perkenalan, analisis kebutuhan peserta, judul, tujuan, dan manfaatPENYAJIAN ISI PELAJARANPenyajian isi pelajaran sesuai tahapan PBMLatihanTes singkatPENUTUPAplikasi pelajaran ke dalam pekerjaan pesertaRemediasi dan pengayaan pelajaran

  • **TAHAPAN PENGAJARANKOMUNIKATIF & EFEKTIFTAHAP EVALUASI PENGAJARANSetelah pengajaran, kumpulkan peralatan kelasEvaluasi pengajaran pribadi (log book)

  • **PENYEBAB KEGAGALANKOMUNIKASI

    Tujuan komunikasi, organisasi informasidan waktu yang kurang tepat.Penyampaian pesan yang kurang jelas,Samar-samar atau bermakna gandaTempat komunikasi yang kurang nyaman,Terlalu panas, ribut, dll.Pemilihan media kurang tepatKomunikator kurang persiapanKomunikan tidak tepat atau heterogen

  • **SITUASI YANG TIDAK MENDUKUNG KOMUNIKASIOver Evaluasi sering mengkritikKontrol memaksakan kehendakStrategi menggunakan maksud tersembunyiNetralitas acuh tak acuh dan kurang ada komitmenSuperioritas Merasa paling tinggiKekakuan Tidak mau mendengar

  • **SITUASI YANG MENDUKUNG KOMUNIKASIDeskripsi ide pendapat tersampaikanOrientasi Masalah fokus kepada materi komunikasiSpontanitas bersikap terbuka dan jujurPersamaan meminta pendapatKeluwesan mau mendengarkan

  • **TIPS UNTUK MENGHADAPI KONFLIK DALAM KOMUNIKASIBerpikir positif konflik mungkin dapat mempererat hubunganBersiap-siap rencanakan untuk menciptakan situasi yang mendukungMelibatkan diri jangan menarik dari atau menghindari suasana konflikMenahan diri hati-hati dalam memberikan kecaman spontanReview ringkas yang telah dibahas dan selesaikan segera bila waktu ada

  • **ARAH KOMUNIKASI(dalam diklat)Downward communicationUpward communicationLateral communicationOutward communicationSingle, two-way, multiway communication

  • **1.Menyajikan isi pelatihan yang mencerminkan kebutuhan peserta.2.Menemukan apakah peserta siap menerima pelajaran atau tidak.3.Menentukan apakah peserta memiliki kemampuan awal mengikuti pelatihan4.Menyadari tingkat kematangan dan emosi peserta baik pada aspek jasmani, mental serta kemampuan intelektualnya.5.Beritahu peserta perkembangan pencapaian mereka 6.Menyajikan gaya bicara informal, beri pendapat, namun bukan menggurui.7.Mengetahui faktor yang mempengaruhi komunikasi interpersonal 8.Menjaga keseimbangan aktivitas phisik dan mental dalam kelas9.Menggunakan media belajar sesuai isi pelajaran dan kebutuhan peserta10.Menyesuaikan peran fasilitator dengan kebutuhan, waktu dan aktivitas kelas11.Menciptakan lingkungan belajar kondusif, timbulkan percaya diri peserta12.Menjelaskan rasional kegiatan kelas dan aplikasinya dalam kehidupanPERAN FASILITATOR SEBAGAI KOMUNIKATOR KELAS

  • **A teacher can only teach, monitor and facilitate the lessons, the actual learning activity is the responsibility of the students. Seorang widyaiswara bertugas mengajar, memonitor kegiatan belajar dan memfasilitasi pengajaran, namun inti kegiatan belajar adalah tanggungjawab penuh peserta pelatihanClassroom is a place where the heart of a teacher is. Ruang kelas adalah tempat yang paling disenangi widyaiswara dalam menyalurkan keterampilan belajar mengajar.

    Ni ching, Ni wanciNi khan, Ni siangNi kunco, Ni chetoFILOSOFI PENGAJARANKOMUNIKATIF

  • **Prinsip IPO dalam Pengajaran KomunikatifFasilitator menentukan:Tujuan PengajaranBahan AjarMetode PengajaranAlat dan Evaluasi Pengajaran Kemampuan Awal peserta Tahapan Pengajaran Fasilitator Melaksanakan:Kegiatan PBM Tahapan PengajaranEvaluasi PengajaranAplikasi Pengajaran Remediasi Pengajaran Hasil Belajar:Ranah KognitifRanah Afektif Ranah Psikomotorik INPUTPROCESSOUTPUT

  • **A. Pendahuluan (Introduction) sekitar 5% B. Penyampaian Isi Komunikasi - sekitar 75%-85% waktu (Content Presentation)1.Uraian inti sajian (explanation)2.Contoh dan non-contohC. Penutup (Closing) sekitar 10% waktuD. Tanya Jawab (Question Answer Session)TAHAPAN KHUSUS DALAM KOMUNKASI

  • *Gir's*TIPS KOMUNIKASI VERBALUsahakan rileks selama komunikasiSenyum kepada komunikan. Ini obat mujarab pembuka jalur komunikasiBeri perhatian dan tatap muka merata kepada komunikan.Latih komunikasi sebelum dilaksanakan. Perhatikan gaya bicara Anda; tidak terlalu banyak fillers yang sama dan dominan.Penuh percaya diriTetapkan kredibilitas Anda, jangan terlalu sering meminta maaf.Antusias dan tertarik menyampaikan esensi informasiSesuaikan tata busana Anda dengan setting dan tujuan komunikasiSajikan kualitas suara yang jelas, tidak monoton, dan tidak terlalu cepatInteraksi dengan komunikan dan motivasi mereka dengan bertanyaUsahakan menggunakan bahasa yang tepat, simpel, hindari istilah yang rumit (KISS language)

    Gir's

  • **TIPS KOMUNIKASI VERBALGunakan terminologi yang tepat, jelas sesuai dengan esensi komunikasi.Gunakan tangan, lengan dan raut wajah untuk memperjelas esensi komunikasi.Gunakan humor yang tepat (hanya kalau Anda dapat menggunakannya.Persiapakan media dan esensi komunikasi. Pendengar menginginkan Anda berhasilVariasikan kecepatan bicara dan intonasi suaraBicaralah pada jangka waktu yang tepat. Jangan mendominasi pembicaraanHadapi pertanyaan dengan caraa. mengantisipasi pertanyaan yang mungkin timbul dan persiapkan jawabannya.b.Dengarkan setiap pertanyaan dengan perhatian penuhc.Ucapkan terimakasih atas pertanyaan komunikand.Beri jawaban yang lengkap

  • **GERAK TUBUH KOMUNIKATOR YANG BAIKUsahakan jangan mengulangi gerak yang sama berkali-kali, ini menjadikan perhatian khusus komunikanGerak tubuh, tangan dan mimik serta raut wajah harus divariasikan, natural, jangan dibuat-buat Jangan meniru gaya orang lain karena dapat berdampak fatal terhadap komunikasi anda.

  • **GERAK TUBUH YANG PERLU DIPERHATIKANRejection Gestures Cooperation Gestures Interruption Gestures Confidence Gestures Frustration Gestures Nervous Gestures Boredom Gestures

  • **TIPS KOMUNIKASI DENGAN BODY LANGUAGESilakan LakukanPostur tubuh terbukaSenyumPertahankan perhatianLihat komunikan AndaDuduk tegapSajikan tampilan rileksBuka telapak tangan Tempatkan tangan disisiLetakkan tangan Anda dengan telapak terbukaPosisi kaki lurusSilakan HindariTangan bersilangTerlihat kesalMenghindar perhatianMenunjuk dengan jari Selonjor/sembunyi dibelakang mejaKelihatan tertekan/curigaKepal tanganTangan dikantongMenyembunyikan tanganMenggigit pensil / pena

  • **

    JENIS PELATIHAN DIKLATPELATIHAN PESANAN (TAILOR-MADE PROGRAM): jenis diklat yang dikembangkan berdasarkan analisa kebutuhan khusus peserta dan instansi pemesan, serta inti pembelajaran dirancang untuk meningkatkan kemampuan peserta diklat.

    PELATIHAN YANG DITAWARKAN (READY-MADE/ PACKAGE PROGRAM): bentuk pelatihan yang dikembangkan berdasarkan analisa kebutuhan semu (predicted needs analysis). Inti program dikembangkan penyelenggara (biasanya dalam tim) berdasarkan pengalaman dan prediksi kebutuhan peserta.

  • **KONSEP DASAR:

    Andragogi: (1). Seni dan ilmu mengajar orang dewasa belajar; (2). Cara membantu orang dewasa belajar sesuai kebutuhannya; (3). Upaya memotivasi orang dewasa belajar menggunakan pengalamannya untuk mencapai pengalaman belajar baru.Pedagogi: (1). seni dan ilmu mengajar anak-anak

    GAYA BELAJAR MENGAJARORANG DEWASA (ANDRAGOGI)

  • **PERBEDAAN PRINSIP BELAJAR PEDAGOGI & ANDRAGOGI

    ASUMSI DASARTentangPEDAGOGIANDRAGOGIPesertaPribadi terikatPribadi independenPengalaman PesertaAkan dibentukDasar belajar sendiri & org lainOrientasiSubject-centeredProblem-centeredMotivasiEkstrinsikIntrinsik

  • **PROSES DAN SIKLUSPEMBELAJARAN ANDRAGOGICiptakan suasana belajar informal namun terarahTentukan struktur perencanaan belajar mengajar bersama pesertaUkur minat, kebutuhan dan nilai kaidah yang dimiliki pesertaTentukan objektif pengajaran andaPilih dan kembangkan aktivitas belajar sesuai kebutuhanLakukan kegiatan belajar sesuai rencana pelajaran dan tuntutan kelasEvaluasi hasil belajar peserta (ukur kembali kebutuhan, minat dan nilai)

  • **

    MANAJEMEN KELASManajemen kelas adalah kemampuan dan keterampilan integratif fasilitator dalam menggunakan segala peralatan kelas, bahan diklat, peserta diklat dan fasilitas diklat lain untuk mencapai tujuan pembelajaran.

  • **1. Technical Skills kemampuan fasilitator menggunakan resources, fasilitas dan peralatan yang ada untuk kesuksesan pengajarannya.2. Human skills - kemampuan berinteraksi fasilitator dengan orang lain dalam semua tingkatan individu atau kelompok 3.Conceptual skills - kemampuan mengelola pemikiran, ide, meningkatkan produktivitas & efisiensi pengajaran.Fasilitator Sebagai Manajer Kelas

  • **A. MANAJEMEN PERALATAN KELAS - HARDWARE Keterampilan mengelola peralatan kelas, alat bantu pengajaran, bahan ajar, tata ruang kelas dan perangkat kelas lainnya yg mendukung keberhasilan pengajaran.

    B.MANAJEMEN ISI PEMBELAJARAN - SOFTWARE Keterampilan mengelola isi pelajaran, mengetahui konsep dan aplikasi pelajaran, kesesuaian materi dengan penerimaan siswa, metoda pengajaran, alat bantu pengajaan, dan prosedur pengajaran yang realistis.

    C. MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA - HUMANWARE Keterampilan mengelola peserta diklat, widyaiswara lainnya, tenaga administrasi, pengambil keputusan, dan mengetahui pola komunikasi antar pribadi (internal maupun eksternal) yang terjadi selama PBM maupun di luar PBM.

  • **1.Pengelolaan tata ruang kelas sesuai tujuan dan esensi pelatihan2.Pengatakan peralatan kelas3.Pengelolaan tata cahaya, AC, Ventilasi4.Mengetahui jenis dan jumlah alat bantu pengajaran yang tersedia5.Mampu mengembangkan alat bantu pengajaran sendiri6.Pengelolaan bahan ajar, handout, audio-visual aids lainnya.7.Cara penggunaan media pelatihan dan audio-visual lainnya8.Sadar akan tingkat pandangan peserta dari semua jurusan ke media yang digunakan.9.Pengelolaan sistem penyimpanan bahan ajar dan peralatan kelas10.Dll. LINGKUP MANAJEMENPERALATAN KELAS HARDWARE

  • **1.Penguasaan isi pelajaran (Content Expert)2.Konsep dan aplikasi pelajaran kepada dunia peserta3.Kesesuaian materi dengan tingkat penerimaan peserta, 4.Metoda pengajaran (Transfer Expert), 5.Alat bantu pengajaan, 6.Prosedur pengajaran yang realistis.7.Menyesuaikan isi pelatihan dengan kemampuan peserta8.Mempersiapkan bahan ajar, lesson plan, dan bahan tambahan lainnya.Mampu menggunakan metode pengajaran untuk kerja kelas, kelompok, berpasangan dan kerja mandiri untuk memotivasi peserta belajarMampu mengantisipasi pertanyaan yang mungkin timbul Mampu mengawali, melaksanakan dan mengakhiri pelajaran sesuai rencana pengajaranKeterampilan dasar mengajar LINGKUP MANAJEMEN ISIPEMBELAJARAN SOFTWARE

  • **1.Seleksi administrasi dan kompetensi peserta diklat2.Koordinasi fasilitator dengan para fasilitator lainnya dalam satu diklat3.Koordinasi fasilitator-penyelenggara diklat4.Koordinasi fasilitator - penanggungjawab 5.Latar belakang tugas dan pendidikan 6.Pengelompokan peserta7.Mengetahui perilaku & sikap fasilitator8.Mengenali kelebihan dan kekurangan fasilitator dalam dunia pelatihan9.Percaya diri dengan persiapan pengajaran yang matang10.Senang melakukan tugas pengajaran11.Mengenali peserta, penyelenggara, pengambil keputusan diklat,12.Gaya pengajaran andragogi, informal namun terarah13.Menyertakan semua peserta dalam kegiatan PBM, tidak pilih kasih.14.Mengetahui tindakan yang dibutuhkan dalam kondisi emergency kelas. LINGKUP MANAJEMENSUMBER DAYA MANUSIA HUMANWARE

  • **1.Keterampilan bertanya2.Keterampilan memberi penguatan 3.Keterampilan mengadakan variasi4.Keterampilan menjelaskan pelajaran 5.Keterampilan membuka dan menutup pelajaran6.Keterampilan membimbing diskusi7.Keterampilan mengelola kelas8.Keterampilan mengajar kelompok kecil dan peroranganKETERAMPILAN DASAR MENGAJAR

  • **1. TAHAP PENDAHULUANTahap ini mempersiapkan mental peserta. Bagian ini membutuhkan waktu sekitar 5% dari waktu pengajaran.

    2. TAHAP PENYAJIAN SUBSTANSI PEMBELAJARANa.Uraian substansi verbal maupun non-verbal menggunakan grafik, gambar, realia, model dan demonstrasi gerak.b. Contoh dan non-contoh praktis dan konkrit dalam uraian konsep abstrak.c. Latihan praktek untuk menerapkan konsep abstrak, atau kegiatan tugas praktikum. Tahap ini menggunakan 75% - 85% waktu kegiatan belajar.

    3. TAHAP PENUTUPa. Pelaksanaan tes hasil belajar; tidak formal, secara lisan dijawab peserta b. Umpan balik yang berupa informasi atau hasil tes c. Tinjak lanjut kegiatan memperdalam materi, mempersiapkan peserta mengikuti pertemuan lanjutan. Tahap ini butuh waktu sekitar 10 - 15 %. TAHAP KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

  • **MERANCANG DAN MENDESAIN OHT1.OHT Menggunakan Kata Kunci2.Pesan Singkat, Padat, Jelas, Sederhana, Mudah Dimengerti dan Menarik3.Setiap OHT Berisi 1 Pesan4.Maksimum 10 Baris Dalam Setiap OHT Dan 7 Kata Kunci Dalam Setiap Baris, Bukan Kalimat Lengkap5.Gunakan Warna Dominan dan Lembut 6.Gunakan Gambar & Ilustrasi

  • **1.Relatif tersedia di ruang penyajian.2.OHP bersifat mekanis, unsur elektroniknya tidak begitu menonjol.3.OHT mudah disimpan, relatif kecil, tipis4.Menggunakan berbagai format, bentuk dan warna dengan teknik animasi.5.Digunakan berkali-kali / digandakan.6.Penyaji bertatap muka & berkomunikasi langsung dengan pendengar.7.Peserta leluasa membuat catatan karena ruangan tidak perlu digelapkan.8.Penayangan mutlak di tangan penyaji, tergantung pada kreatifitas penyaji.9.Pengembangan, produksi, evaluasi dan penyajian OHT oleh satu orang.10.Kesan Penyaji lebih profesional.11.Dapat digunakan dengan LCD (Liquid Crystal Display), komputer, Laser Disc, Televisi, CD atau Video lainnya.12.OHT - alat pengumpulan angka kredit KEUNTUNGAN MEMAKAI OHP/OHT

  • **TEKNIK PENGGUNAAN OHT1. Teknik Buka2. Teknik Geser3. Teknik Jendela4. Teknik Timpa

  • **JUMLAH MINIMAL OHT DALAM SATU PENYAJIANJudul

    Nama Penyaji

    Tujuan BelajarJudulKerangka Sajian1.______2. _____3. ______

    RINCIAN Sajian 1

    RINCIAN Sajian 2

    RINCIAN Sajian 3KESIMPULANJUMLAH KEY-POINTERS + 3

  • **1. Tidak jelas ruang lingkup tugas dan tanggungjawab yang diberikan fasilitator.2. Terlalu banyak/terlalu sedikit intervensi fasilitator dalam PBM.3. Sistim pengelompokan / instruksi kegiatan kelas tidak jelas dan tidak tepat.4. Penempatan peserta yang tidak sesuai dengan kemampuannya.5. Kegiatan kelas tidak sesuai dengan tujuan pembelajaran.6. Perencanaan kegiatan kelas yang tidak tepat (waktu, bahan, fasilitas, metoda)7. Fasilitator kurang menguasai pelajaran dan manajemen kelas8. Isi pelajaran terlalu sulit atau terlalu mudah kepada peserta9. Suasana dan peraturan kelas tidak mendukung kegiatan belajar mengajar10.Fasilitator & peserta merasa terpaksa melakukan kegiatan belajar mengajarANALISIS PERMASALAHAN KELAS

  • **KEMAMPUAN UMUM1.Self-Discipline2.Self-Development3.Balance Independent-Dependent Work Ability4.Cooperative-Creative5.Interpersonal Skills6.Content Expert & Transfer ExpertTAMPILAN KINERJA1.Penuh Tanggungjawab2.Pengajaran yang Efisien dan Efektif3.Bahan Ajar Aplikatif4.Metode Mengajar Baik5.Persiapan, Pelaksanaan, Evaluasi Pengajaran6.Prinsip Sharing-CaringPROFESIONALISMEDALAM PENGAJARAN

  • **KUALITAS TAMPILAN PENGAJARVolume Suara Diperbesar, ProyeksikanGaya Pengucapan Kata DiperjelasBeri Perhatian Merata Ke Semua PesertaSeimbang Penggunaan Bahasa Lisan & GerakGunakan Force, Intonation, Fillers, PauseUlangi Konsep Utama/kata KunciTetapkan Tingkat Percaya DiriVariasi Teknik Mengajar, Bahan Sesuai TujuanMotivasi dan Aktifkan Peserta PBM

  • **TEKNIK MENINGKATKAN PERCAYA DIRI(DEVELOPING SELF CONFIDENCE)Persiapkan Anda secara lengkapPenampilan Diri Anda Maksimal (Outfit & Appearance)Gunakan Teknik Inhale-ExhaleMinum Air Putih Dingin Sebelum PenyajianPikirkan Anda Orang PilihanGunakan Teknik Sajian Sesuai Isi dan Tuntutan Sajian

  • **Dalam memilih dan mengaplikasikan metode pengajaran, perhatikan perihal ini:

    1. Jaga keseimbangan antara jenis kegiatan kelas fisik dan kegiatan mental.2. Pilih metode pengajaran sesuai tuntutan tujuan dan bahan pelajaran anda.3. Variasikan & sesuaikan metode pengajaran dengan setting ruangan, jumlah peserta, waktu dan peralatan kelas yang tersedia.4. Perhatikan kesesuaian antara bahan dan metode pengajaran5. Persiapkan bahan dan urutan kegiatan metode yang akan anda gunakan6.Instruksi pelaksanaan kegiatan PBM sangat dominan dalam menentukan keberhasilan metode pengajaran anda.RAGAM METODE MENGAJAR

  • **1. Metode Ceramah2. Metode Demonstrasi (Keterampilan)3. Metode Penampilan 4. Metode Diskusi 5. Metode Studi Mandiri6. Metode Kegiatan Instruksional Terpogram7. Metode Latihan Dengan Teman8. Metode Simulasi9.Metode Sumbang Saran10.Metode Studi Kasus11. Metode CAL (Computer Assisted Learning)12. Metode Insiden13. Metode Praktikum14. Metode Proyek15. Metode Bermain Peran (Role Play)16. Metode Seminar17. Metode Simposium18. Metode Tutorial (Coaching)19. Metode Deduktif20. Metode InduktifMETODE PEMBELAJARANDIKLAT

  • **HUBUNGAN METODE PEMBELAJARANDAN KEMAMPUAN YANG INGIN DICAPAI

    NoMetodeKemampuan yang ingin dicapai1.CeramahMenjelaskan konsep, prinsip, prosedur2.DemonstrasiMelakukan Keterampilan berdsarkan prosedur3.PenampilanMelakukan suatu keterampilan4.DiskusiMenganalisis/memecahkan masalah5.Studi MandiriMenjelaskan/menerapkan/menganalisis/mensintesis suatu yang kognitif/psikomotorik6.Kegiatan InstrMenjelaskan konsep, prinsip, prosedur7.Lat dg temanMelakukan suatu keterampilan8.SimulasiMenjelaskan, menerapkan konsep9.BrainstormingMenjelaskan/menerapkan/menganalisis konsep, prinsip, prosedur10.Studi KasusMenganalisis/memecahkan masalah

  • **HUBUNGAN METODE PEMBELAJARANDAN KEMAMPUAN YANG INGIN DICAPAI

    NoMetodeKemampuan yang ingin dicapai11.CALMenjelaskan/menerapkan/menganalisis/mensintesis/mengevaluasi konsep12.InsidenMenganalisis/memecahkan masalah13.PraktikumMelakukan suatu keterampilan14.ProyekMelakukan/menyusun laporan kegiatan15.Role-PlayMenerapkan konsep, prinsip, prosedur16.SeminarMenganalisis/memecahkan masalah17.Simposium Menganalisis masalah18.TutorialMenjelaskan/menerapkan/menganalisis konsep, prinsip, prosedur19.DeduktifMenjelaskan/menerapkan/menganalisis konsep, prinsip, prosedur20.InduktifMensintensis konsep, prinsip, perilaku

  • **KONSEP PENGAJARAN EFEKTIFFasilitator memiliki kontrol pengetahuan yang mendasari seni mengajarnyaFasilitator memiliki gudang pengalaman mengajar yang baikFasilitator memiliki kemampuan untuk refleksi pengajaran dan pemecahan masalah pembelajaranFasilitator menilai proses belajar mengajar sebagai proses berkelanjutan.

  • **1. Panggil peserta dg nama, & dorong peserta melakukan hal sama2. Motivasi peserta agar lebih aktif belajar - menggunakan prinsip reward dan cost.3. Jangan ada anak mas di kelas4. Rencanakan tahapan pengajaran. Jangan kaku, sesuaikan dengan penerimaan peserta dan kondisi pengajaran5. Uraikan objektif pelajaran diawal pelatihan dan evaluasi pencapaiannya di akhir.6. Aktifkan peserta selama pembelajaran bukan hanya beberapa peserta saja7 Kembangkan kesempatan peserta bicara dan mendengar, bukan semata hanya komunikasi antara anda dengan mereka.8. Uraikan apa yang anda maksud, dan maksudkan apa yang anda uraikan.9.Lakukanlah apa yang anda utarakan anda laksanakan. Jika pelupa, tulislah janji di notebook yang dapat mengingatkan anda 10.Harus konsisten dalam menangani peserta. Contoh penerapan perilaku khusus, peraturan, patuhilahBEBERAPA TIPS PENGAJARAN UMUM

  • **PENDENGAR/PESERTA BERTANYA:Klarifikasi Bagian Sajian AndaTidak Melihat Aplikasi Isi Sajian dengan Kebutuhan MerekaTidak Setuju dengan Bidang Penyajian AndaMemperluas Cakupan Bahasan Topik Anda

  • **Antisipasi sebelumnyaSimak, jangan dipotongUlangi dan Rangkum bila kaburPerbaiki pertanyaan panjangDengarkan juga yang tersiratKontrol JumlahnyaJawaban terstrukturJawaban singkat, padat, jelasTawarkan diskusi setelah sajian bila ada yang ngototBila tidak tahu jawaban, akuilah, namun tawarkan solusi mencari jawaban dankembali kepada si penanya

  • **Untuk mampu berkomunikasi yang baik dan melakukan presentasi pembelajaran yang efektif perlu pemahaman dan penerapan tentang :

    Komunikasi dan presentasi efektif secara umumKomunikasi dan presentasi esensi pembelajaran diklatStrategi pembelajaran komunikatifKESIMPULAN

  • **THANKS A LOTSEE YOU LATER

    ***************************************************************