kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

28
Kebijakan Pembangunan Kebijakan Pembangunan Kepariwisataan di Kab. Sikka Kepariwisataan di Kab. Sikka Petrus Poling W. ST.MT.MSc. Petrus Poling W. ST.MT.MSc. DISPARBUD Kab. Sikka DISPARBUD Kab. Sikka

Upload: petrus-poling-wairmahing

Post on 11-Apr-2017

324 views

Category:

Education


23 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pembangunan Kebijakan Pembangunan Kepariwisataan di Kab. SikkaKepariwisataan di Kab. Sikka

Petrus Poling W. ST.MT.MSc.Petrus Poling W. ST.MT.MSc.DISPARBUD Kab. SikkaDISPARBUD Kab. Sikka

Page 2: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Latar BelakangLatar Belakang Pembangunan sektor pariwisata dalam era globalisasi ini telah

berkembang menjadi sebuah industri terbesar dan terkuat dalam pembiayaan ekonomi global, karena mampu memberikan devisa yang cukup besar bagi berbagai negara.

Kepariwisataan diperlukan untuk mendorong pemerataan kesempatan berusaha dan memperoleh manfaat serta mampu menghadapi tantangan perubahan kehidupan lokal, nasional, dan global.

Page 3: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

© KONFERENSI PARIWISATA NASIONAL

3

PETA SEBARAN PETA SEBARAN 50 DESTINASI 50 DESTINASI PARIWISATA NASIONAL, PARIWISATA NASIONAL, 88 KAWASAN 88 KAWASAN STRATEGISSTRATEGIS PARIWISATA NASIONAL, DAN PARIWISATA NASIONAL, DAN 222 KAWASAN 222 KAWASAN PENGEMBANGANPENGEMBANGAN PARIWISATA NASIONAL (POTENSI) PARIWISATA NASIONAL (POTENSI)

Page 4: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka
Page 5: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Visi

Page 6: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka
Page 7: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

7

KELEMBAGAAN KEPARIWISATAAN

PEMASARAN PARIWISATA

DESTINASI PARIWISATA

INDUSTRI PARIWISATA

KOMPONEN PEMBANGUNAN KEPARIWISATAAN DAERAH

Pembangunan Daya Tarik Wisata, Pembangunan Aksesibilitas Pariwisata, Pembangunan prasarana umum, fasilitas umum, dan fasilitas pariwisata, Pemberdayaan masyarakat melalui kepariwisataan, Pengembangan investasi di Bidang Pariwisata

Pengembangan Pasar Wisatawan, Pengembangan Citra Pariwisata, Pengembangan Kemitraan Pemasaran Pariwisata, Pengembangan Promosi Pariwisata

Penguatan Struktur Industri Pariwisata, Peningkatan Daya Saing Produk Pariwisata, Pengembangan Kemitraan Usaha Pariwisata, Penciptaan Kredibilitas Bisnis, Pengembangan Tanggung Jawab Terhadap Lingkungan

Penguatan Organisasi Kepariwisataan, Pembangunan Sumber Daya Manusia Pariwisata, Penyelenggaraan Penelitian dan Pengembangan

Page 8: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Arah Kebijakan dan Strategi Pengembangan Destinasi

1. Perwilayahan destinasi pariwisata daerah;

2. Pembangunan daya tarik wisata;

3. Pembangunan fasilitas umum dan pariwisata;

4. Pembangunan aksesibilitas dan/atau transportasi;

5. Pemberdayaan masyarakat melalui kepariwisataan;

6. Pengembangan investasi di bidang pariwisata

Page 9: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Perwilayahan destinasi pariwisata Kabupaten Sikka

1. Kawasan Kepulauan;2. Kawasan Pesisir Utara;3. Kawasan Daratan;4. Kawasan Pesisir Selatan;

Page 10: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pengembangan Daya Tarik wisata Kabupaten Sikka

• PPeningkatan kualitas dan daya saing produk eningkatan kualitas dan daya saing produk bagi bagi kawasan pariwisata kawasan pariwisata

• PPemantapan daya tarik wisata emantapan daya tarik wisata • Peningkatan kualitas, keberlanjutan dan daya saing Peningkatan kualitas, keberlanjutan dan daya saing

produk dan kawasan pariwisataproduk dan kawasan pariwisata• Pengembangan Pengembangan kawasan yang belum dikembangkan kawasan yang belum dikembangkan

namun telah dikunjungi atau kawasan potensial namun telah dikunjungi atau kawasan potensial

Page 11: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pengembangan Daya Tarik wisata Kawasan Kepulauan

Pengembangan kawasan Teluk Maumere sebagai kawasan

Taman Wisata Alam Laut berbasis Konservasi Terumbu Karang

dengan strategi mengembangkan Taman Laut Teluk Maumere

dan pulau-pulau yang mengitarinya.

Page 12: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Strategi Pengembangan:•Wisata Alam Laut berbasis Konservasi Terumbu Karang•Wisata Pantai & Wisata Kampung Nelayan•Area penelitian Reef Biodiversity dan Geology

Kawasan TWAL

Page 13: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Pantai & Wisata Keluarga

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Kuliner Laut, Jajanan, Cendera Mata dan Atraksi Budaya

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Pantai, Wisata MICE, Cendera mata dan Pendukung TWAL

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Pantai,, Cendera mata dan Pendukung TWAL

Kawasan Pesisir Utara

Page 14: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pengembangan Daya Tarik wisata Kawasan Pesisir Utara

Alok, Kajuwulu dan sekitarnya, Waigete, Darat Pantai-Wailamung dan sekitarnya kawasan wisata Pantai, Pusat Jajanan, Cinderamata, Atraksi Kesenian dan Atraksi Budaya serta Pusat Kuliner Laut dalam menunjang TWAL.

Page 15: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka
Page 16: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Budaya Megalitic, Wisata Alam, Wisata Agro, Wisata Permandian Air Terjun

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Budaya (Museum), Wisata Rohani, Wisata Budaya dan Kerainan Tenun Tradisionak

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Alam, Wisata Agro, Kerajinan Tenun Tradisional dan Pendukung TWAL

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Pantai,, Cendera mata dan Pendukung TWAL

Kawasan Daratan

Page 17: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pengembangan Daya Tarik wisata Kawasan Pesisir Selatan

Pengembangan Kawasan Koka-Paga dan sekitarnya, Sikka-Hokor, Doreng dan sekitarnya Pusat Rekreasi Keluarga, Atraksi Pantai, Pusat Kuliner laut, wisata budaya dan Adventure

Page 18: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Alam, Wisata Pantai, Wisata Keluarga, Rohani & Kuliner laut

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Pantai,, Surfing, Cendera mata, Wisata Budaya dan Kesenian

Kawasan Pesisir Selatan

Strategi Pengembangan:•Kawasan Wisata Pantai,, Air terjun, Wisata Alam dan Minat Khusus

Page 19: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pembangunan aksesibilitas/transportasi

Page 20: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Kebijakan Pembangunan Prasarana Umum, Fasilitas Umum dan Fasilitas Pariwisata

Page 21: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Strategi Pembangunan Prasarana Umum, Fasilitas Umum dan & Fasilitas Pariwisata

1. Pemberian insentif untuk pembangunan fasilitas pariwisata dalam mendukung perintisan kawasan pariwisata

2. Pengembangan fasilitas pendukung pariwisata atas inisiatif swasta

3. Pengembangan fasilitas umum dan fasilitas umum fisik dasar untuk mendukung kesiapan kawasan pariwisata

Page 22: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka
Page 23: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Galeri Destinasi Wisata Sikka

Page 24: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Galeri Destinasi Wisata Sikka

Page 25: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Galeri Destinasi Wisata Sikka

Page 26: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Galeri Destinasi Wisata Sikka

Page 27: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Galeri Destinasi Wisata Sikka

Page 28: Kebijakan pembangunan pariwisata kabupaten sikka

Under Water Video