katarak 4 print

21
R@ ^_^ 1 MATA TENANG VISUS MENURUN PERLAHAN (KATARAK) Program Studi Pendidikan Dokter Universitas Jember

Upload: jarwoto-roestanajie

Post on 31-Dec-2015

25 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 1

MATA TENANG VISUS MENURUN PERLAHAN

(KATARAK)

Program Studi Pendidikan DokterUniversitas Jember

Page 2: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 2

MATA TENANG VISUS MENURUN PERLAHAN

• KATARAK

• GLAUKOMA KRONIS

• KELAINAN RETINA (Retinopati Diabetik, Retinopati Hipertensi,Retinopati akibat kelainan darah, Retinitis Pigmentosa)

• KELAINAN MAKULA (Senile Macular Degeneration /Age Related Macular Degeneration)

• KELAINAN MATA AKIBAT INTOKSIKASI (Intoksikasi Metanol, Intoksikasi Klorokuin, Intoksikasi Ethambutol, dan lain-lain)

• KELAINAN MATA AKIBAT PENINGKATAN TEKANAN INTRA KRANIAL

Page 3: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 3

KATARAK

Bikonveks, transparan , avaskuler. Orang dewasa lensa mata tebal 4 – 5 mm , diameter 9

mm. Ligamentum suspensorium ( Zonula Zinn) ekuator lensa

dengan epitel badan siliar. Komposisi : 65 % air dan 35 % protein dan garam mineral. Nutrisi : dari cairan intraokuler. Terdiri dari : kapsul, nukleus dan korteks

ANATOMI LENSA

Page 4: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 4

FISIOLOGISalah satu media optik dan media refraksi (kekuatan refraksi 20 Dioptri)

Penting dalam proses akomodasi melihat benda/obyek jarak dekat.

AKOMODASI kontraksi otot-otot siliar Zonula Zinn renggang kecembungan lensa bertambah / lebih tebal peningkatan daya bias lensa.

Page 5: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 5

PATOLOGI

• KEKERUHAN LENSA KATARAK• PERUBAHAN LETAK LENSADISLOKASI LENTIS

(Subluksasi , Luksasi)

• KATARAKDEVELOPMENTAL :Katarak Kongenital & Katarak Juvenil

• KATARAK DEGENERATIF :Katarak Senilis• KATARAK KOMPLIKATA :Katarak akibat Uveitis,

Diabetes• KATARAK TRAUMATIKA• KATARAK AKIBAT RADIASI DAN INTOKSIKASI OBAT-OBATAN

KELAINAN LENSA:

MENURUT PATOFISIOLOGINYA :

Page 6: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 6

• Paling sering dijumpai.

• Biasanya didapatkan setelah umur 50 tahun, kadang mulai umur 40 tahun.

• Sering bilateral, biasanya stadium satu mata lebih lanjut.

• KABUR perlahan-lahan, tergantung tebal tipisnya / derajat kekeruhan serta lokalisasi kekeruhan.

• ARTIFICIAL MYOPIA Lensa lebih cembung kabur saat melihat jauh dan saat melihat dekat penderita lebih enak tanpa kaca mata baca.

• DIPLOPIA akibat refraksi irregular lensa yang mengalami kekeruhan sebagian.

GEJALA KLINIS (GEJALA SUBYEKTIF):

KATARAK SENILIS

Page 7: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 7

PEMERIKSAAN OBYEKTIF ( GEJALA OBYEKTIF)

• PENURUNAN VISUS TANPA DISERTAI TANDA RADANG.

• LEUKOKORIA / WARNA KEPUTIHAN PADA PUPIL.

• KEKERUHAN LENSA.

• PEMERIKSAAN IRIS SHADOW

• PEMERIKSAAN FUNDUS REFLEKS

Page 8: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 8

STADIUM KATARAK SENILIS :

Kekeruhan mulai di perifer menyerupai jeruji sepeda.Visus 6/6 atau CC 6/6Fundus refleks (+)

Visus natural atau CC 1/60 - <6/6. Kekeruhan lensa sebagian, iris shadow (+),

fundus refleks masih positif. Lensa makin cembung (intumesen) bilik mata

depan lebih dangkal glaukoma sekunder sudut tertutup (glaukoma fakomorfik)

1. KATARAK INSIPIEN.

2. KATARAK IMATUR.

Page 9: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 9

• Visus 1/300 atau 1/~ ( Lp+)• Kekeruhan lensa menyeluruh iris

shadow (-) dan fundus refleks (-)

• Visus 1/300 atau 1/~ (Lp+).• Sering disertai penyulit Glaukoma fakolitik dan

Uveitis Fakolitik atau Uveitis Fakoanafilaktik• Shrunken Katarak dan Morgagnian Katarak.

4. KATARAK HIPERMATUR

3. KATARAK MATUR.

STADIUM KATARAK SENILIS :

Page 10: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 10

PENGOBATAN PALING BAIK DAN TEPAT EKSTRAKSI KATARAK DENGAN OPERASI.

STADIUM INSIPIEN / IMATUR KACAMATA.

• INDIKASI OPTIK.

• INDIKASI SOSIAL.

• INDIKASI TERAPEUTIK DAN MENCEGAH KOMPLIKASI.

• INDIKASI DIAGNOSTIK.

• INDIKASI KOSMETIK

PENATALAKSANAAN

INDIKASI OPERASI

Page 11: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 11

MACAM OPERASI

• ECCE • SICS(SMALL INCISION CATARACT SURGERY)• PHACOEMULSIFICATION

2. EKSTRAKSI KATARAK INTRA KAPSULER (ICCE /INTRA CAPSULAR CATARACT EXTRACTION)

1. EKSTRAKSI KATARAK EKSTRA KAPSULER ( ECCE / EXTRA CAPSULAR CATARACT EXTRACTION ) :

Page 12: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 12

PERSIAPAN OPERASI

• Tanda radang (-) , T I O normal.• Saluran air mata tidak buntu Anel Test.

• Hipertensi terkontrol• Diabetes Mellitus teregulasi• Cor / Pulmo : batuk hebat (-).

Status generalis :

Status Lokalis :

Page 13: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 13

• Visus umumnya 1/60

• Hipermetrop (berkisar 10 Dioptri), untuk baca perlu addisi Sferis + 3,00 Dioptri

• Bilik Mata Depan lebih dalam

• Iris tremulans

• Pupil lebih hitam

• Visus bisa mencapai 6/6, untuk baca perlu addisi Sferis + 3,00 Dioptri

• Ada riwayat operasi katarak

• Tampak pantulan sinar dari lensa tanam

AFAKIA :

PSEUDOFAKIA : AFAKIA + IOL

Page 14: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 14

REHABILITASI VISUS PASCA EKSTRAKSI KATARAK.

• Tanda-tanda radang (-) dan koreksi refraksi stabil minimal 2 kali pemeriksaan 2-3 bulan pasca operasi.

• Koreksi lensa sferis positif 10,00 Dioptri untuk baca addisi sferis positif 3,00 Dioptri.

Terutama untuk afakia monokuler binocular vision (+).

Selektif penderita kooperatif dan dapat menjaga kebersihan.

Distorsi dan pembesaran bayangan (-) Lapang pandangan luas

2. LENSA KONTAK.

1. KACAMATA AFAKIA

Page 15: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 15

Langsung atau Secondary Implant. Terutama untuk Afakia monokular /unilateral. Keuntungan IOL:

Permanen Tidak membutuhkan perawatan Distorsi dan pembesaran bayangan(-) Sangat membantu untuk penderita yang

secara fisik dan mental tidak dapat memakai kacamata atau lensa kontak

Lapang pandang luas Kosmetik baik.

3. INTRA OCULAR LENS (IOL) / LENSA TANAM.

REHABILITASI VISUS PASCA

EKSTRAKSI KATARAK.

Page 16: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 16

• Kekeruhan lensa sejak lahir sampai usia lebih kurang 3 bulan.

• Pada umumnya bilateral • Terbanyak karena infeksi Virus Rubella pada trimester

pertama kehamilan.• Bila tidak segera diatasi sebelum masa usia perkembangan

tajam penglihatan yang optimal deprivasi ambliopia

• Leukokoria dan kekeruhan lensa.• Penurunan visus.• Strabismus dan Nistagmus.• Dapat disertai anomali kongenital yang lain seperti penurunan

pendengaran dan kelainan jantung pada Rubella Syndrome.

GEJALA KLINIS :

KATARAK KONGENITAL

DIAGNOSIS DINI : Funduskopi pada semua bayi baru lahir.

PENATALAKSANAAN : operasi katarak (disisi aspirasi ) < 6 bulan

Page 17: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 17

KATARAK TRAUMATIKA

• Post trauma mekanik tumpul, robekan kapsul lensa + / -

• pigmen pada anterior lensa berbentuk bulat “Vossius Ring”

• Kekeruhan lensa kadang disekitar port d’entre trauma.

• Bila kapsul lensa robek protein lensa masuk ke BMD uveitis fakoanafilaktik dan glaukoma sekunder

1. NON PERFORATING TRAUMA

2. PERFORATING TRAUMA

PENATALAKSANAAN :• Robekan kapsul lensa(-) ekstraksi katarak traumatika setelah mata tenang • Robekan kapsul lensa(+) ekstraksi katarak segera

Page 18: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 18

• Dapat terjadi setelah infeksi dan inflamasi intraokuler seperti uveitis, glaukoma akut.

• Walaupun jarang dapat menyertai ablatio retina dan retinitis pigmentosa.

• Dapat terjadi akibat penyakit Diabetes Mellitus.

• Penyerapan sinar oleh iris dan pigmen epitel pemanasan pada bagian lensa dibawahnya.

• Radiasi sinar X, sinar Gamma, radiasi elektromagnetik, neutron kekeruhan korteks posterior.

• Radiasi infra red kekeruhan korteks anterior.• Katarak akibat keracunan obat-obatan : Dinitrophenol,

Kortikosteroid lokal maupun sistemik jangka panjang.

KATARAK AKIBAT RADIASI & INTOKSIKASI OBAT-OBATAN

KATARAK KOMPLIKATA

Page 19: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 19

• Zonula Zinn putus sebagian subluksasi lensa• Zonula Zinn putus keseluruhan luksasi lensa ke

anterior maupun posterior.• Penyebab : Trauma atau Kongenital (pada Marfan

Syndrome)

• Subluksasi lensa dengan lensa masih jernih atau keruh sebagian kacamata terbaik

• Bila lensa sudah keruh segera dilakukan ekstraksi lensa • Pada subluksasi luas dan luksasi lensa ICCE.• Luksasi lensa ke anterior penyulit glaukoma sekunder

dan “endothel touch” segera dilakukan ekstraksi lensa.

PENATALAKSANAAN

DISLOKASI LENTIS

Page 20: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 20

PERBANDINGAN PEMAKAIAN LENSA KOREKSI SETELAH OPERASI KATARAK

IOL LENSA KONTAK KACAMATA

LAPANG PANDANGAN PENUH PENUH TERBATAS

PEMBESARAN BENDA NORMAL 7-10 % 25-30 %

BENDA MELENGKUNG TIDAK TIDAK YA

PEMAKAIAN 24 JAM/HARI YA TIDAK TIDAK

DIPASANG SAAT OPERASI SAAT KERJA SAAT KERJA

PENYULIT PEMAKAIAN (-) HARUS BERSIH BERAT

KERJA BERDEBU DAPAT TIDAK DAPAT TIDAK DAPAT

PASIEN TREMOR DAPAT TIDAK DAPAT SUKAR

REHABILITASI PENGLIHATAN

SEGERA 2-3 BULAN 2-3 BULAN

PENAMPILAN WAJAH TIDAK BERUBAH BIASA KACAMATATEBAL

Page 21: Katarak 4 Print

R@ ^_^ 21

• KATARAK MONOKULAR • KATARAK KONGENITAL MONOKULAR• MIOPIA TINGGI MONOKULAR

• UVEITIS KRONIS YANG BERAT• RETINOPATI DIABETIK PROLIFERATIF

YANG BERAT• GLAUKOMA NEOVASKULAR

IOL TIDAK DIANJURKAN :

IOL DIANJURKAN :