kasus 1 behaviour

Upload: siti-asmaran

Post on 01-Mar-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 KASUS 1 Behaviour

    1/2

    KASUS

    Tuan Sastro 28 thn belum menikah, sejak 5 thn lalu tuanSastro ingin memiliki sepeda motor seperti teman-teman

    nya. Tetapi orang tua tidak punya uang untuk membeli nya.

    Menurut kedua orang tua nya, sejak dulu keinginan tuan

    sastro harus selalu dipenuhi. Dia bergaya hidup seperti

    orang kaya, bahkan ia pernah terbawa arus pergaulan

    teman-teman nya menggunakan narkoba dan konsumsi

    alkohol. leh karena keinginan nya untuk beli motor belum

    terpenuhi., tuan Sastro mengamuk kepada kedua orang tua

    nya, marah-marah dan merusak barang-barang, berjalan

    mondar mandir , terkadang melempari orang di jalan. !a juga

    sulit tidur, bahkan pernah selama " hari " malam tidak tidur.

  • 7/25/2019 KASUS 1 Behaviour

    2/2

    #ejala tersebut terus berlangsung, sehinggamengakibatkan tuan Sastro dirawat inap di $S%. Setiap

    kali pulang dari perawatan di $S%, tuan Sastro bisaberakti&itas seperti biasa. 'kan tetapi, ia tidakmelakukan kontrol teratur dan menolak minum obatdengan alasan apabila minum obat badan nyamenjadi lemas dan tidak dapat berakti&itas.

    (ada saat masuk $S% untuk ke 5 kali nya, tuan Sastromenunjuk lebih banyak diam, ia merasa tetangga dankeluarga selalu membi)arakan diri nya. *ahkan suarabinatangpun seakan-akan mengolok-olok dirinya.

    Sehingga dia merasa rendah diri dan merasabersalah. (ernah terpikir oleh diri nya untuk bunuhdiri. Tuan Sastro juga merasa seolah-olah pikirannyadapat diba)a oleh orang lain.