imunologi

32
ANATOMI FISIOLOGI MANUSIA 1 Didiek Pangestu Hadi PRODI FARMASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAK Agustus 2014 IMUNOLOGI

Upload: lowis-yanmaniar

Post on 03-Oct-2015

24 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

nn

TRANSCRIPT

PATOLOGI

ANATOMI FISIOLOGI MANUSIA 1 Didiek Pangestu Hadi

PRODI FARMASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAK Agustus 2014IMUNOLOGI1 Respon ImunDiperlukan untuk :- pertahanan tubuh : infeksi- homeostasis : pengganti sel-sel tua- pengawasan : sel-sel mutasiSistem Imun harus dapat melawan :- patogen intra seluler- patogen ekstra seluler

Sistem ImunIalah semua mekanisme yang di gunakan badan untuk mempertahankan keutuhan tubuh, sebagai perlindungan terhadap bahaya yang di timbulkan berbagai bahan dalam lingkungan hidupTerbagi 2 :- alamiah (non spesifik)- di dapat (spesifik)

Sistem imun non spesifikDi pengaruhi oleh faktor :- spesies- perbedaan individu dan usia- suhu- pengaruh hormon- nutrisi- flora bakteri normalSistem imun non spesifikPertahanan tubuh non spesifikMekanik silia saluran napas, keringat, air mataHumoral (cairan)ASI, asam Lambung, asam Empedu, lisosim, KomplemenSelular (sel-sel)fagosit, mediator, sel NKSel-sel sistem Imun non spesifik1. Sel Fagosit a. Fagosit mononuklear :- sel monosit- sel makrofagb. Fagosit polimorfonuklear :- netrofil- eosinofil- basofilSel-sel sistem Imun non spesifik2. Sel Nol ( tidak ada petanda ) :a. Sel NK (natural Killer) sel tumor, sel berisi virusb. Sel K (Killer) bunuh sel secara non spesifik pada sel yang di lapisi abSel-sel sistem Imun non spesifik3. Sel Mediatora. Basofil dan mastositmelepaskan mediator :histamin, heparin, dllb. Trombosit : serotoninSel-sel sistem Imun SpesifikBenda asing di kenali (memori) oleh sistem imun bila bertemu lagi dengan benda asing yang sama lebih cepat di kenal cepat di hancurkanTerbagi 2 :- Humoral : sel B Antibodi- Seluler : limfosit T

Imunitas Humoral

Imunitas Seluler

Sel-sel sistem Imun spesifikSel limfosit TFungsinya :- membantu sel B memproduksi Ab- menghancurkan sel berisi virus- mengaktifkan makrofag- mengontrol ambang & kualitas sist imunSel limfosit Bmenjadi sel plasma yg akan berproliferasi membentuk antibodi (imunoglobulin)Antigen dan antibodiAntigen :- dapat merangsang respon imun- dapat bereaksi dengan antibodi

Antibodi (=imunoglobulin):- di bentuk oleh sel plasma- dapat mengikat Ag lain yg sejenis- Ig G, Ig A, Ig M, Ig D, Ig E

ImunoglobulinIg G- transplasenta imunitas bayi- pada ; darah, cairan, SSP, peritonealIg A- Pada : cairan sekresi sal nafas, sal cerna, sal kemih, air mata, ludah, asiIg M- Petanda infeksi dini- tidak menembus plasentaImunoglobulinIg D- sangat rendah dalam sirkulasiIg E- paling sedikit dalam serum- pada : alergi, infeksi cacing, parasit, dllReaksi HipersensitivitasYaitu reaksi imun yang patologik yg terjadi akibat suatu respon imun tubuh yang berlebihan sehingga dapat menimbulkan kerusakan jaringan tubuhMacamnya : 1. Tipe I: reaksi tipe cepat2. Tipe II: reaksi sitotoksik3. Tipe III: kompleks Ag-Ab4. Tipe IV: Reaksi tipe lambat

Reaksi Hipersensitivitas

Reaksi Hipersensitivitas tipe I= reaksi tipe cepat = reaksi anafilaksis = reaksi alergiTimbul segera setelah terpapar alergenTerdiri dari 3 fase :1. fase sensitisasi2. fase aktivasi3. fase efektorReaksi Hipersensitivitas tipe II= reaksi sitotoksikMembentuk antibodi Ig G atau Ig MIkatan Ag-Ab mengaktifkan komplemen C3b lisisContoh : destruksi sel darah merah akbt tranfusi, peny anemia hemolitik, reaksi obat, kerusakan jaringan pd peny autoimunReaksi Hipersensitivitas tipe III= reaksi kompleks imunTerjadi bila kompleks Ag-Ab ditemukan dalam jaringan atau sirkulasi/dinding pembuluh darah mengaktifkan C melepaskan macrophage chemotactic factor makrofag melepaskan enzim merusak jaringan sekitarReaksi Hipersensitivitas tipe IV= reaksi tipe lambat = reaksi tuberkulinTimbul lebih dari 24 jam setelah terpapar antigen sel T melepaskan limfokin makrofag aktif merusak jaringanAntigen dapat berupa : jaringan asing (transplantasi), mikroorganisme intrasel (virus, mycobacteri), protein, bahan kimiaAutoimunitasKeadaan normal, sistem imun dpt membedakan antigen tubuh sendiri dari antigen asing, karena tubuh punya toleransi terhadap self antigen.Reaksi autoimuitas yaitu merupakan reaksi dari sistem imun terhadap antigen sel jaringan tubuh sendiriAntigen nya di sebut AutoantigenAntibodi nya di sebut autoantibody Teori teori Etiologi AutoimunitasTeori Sequestered antigen (hidden antigen)Teori Defisiensi ImunDeterminan Antigen BaruReaksi Silang dengan MikroorganismeVirus sebagi pencetus autoimunitasAutoantibodi di bentuk sekunder akibat kerusakan jaringan

TERIMA KASIH32