identifikasi resiko keselamatan pasiens

Upload: febrian-romandika

Post on 07-Jul-2018

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Identifikasi Resiko Keselamatan Pasiens

    1/2

    IDENTIFIKASI RESIKO KESELAMATAN PASIEN (PATIENT SAFETY)

    DI RUMAH SAKIT

    PENDAHULUAN

    Saat ini isu penting dan global dalam Pelayanan Kesehatan adalah Keselamatan Pasien

    (Patient Safety). Isu ini praktis mulai dibicarakan kembali pada tahun 2000-an se!ak laporan

    dan Institute of "edicine (I#") yang menerbitkan laporan$ to err is human, building a safer 

    health system. Keselamatan pasien adalah suatu disiplin baru dalam pelayanan kesehatan

    yang mengutamakan pelaporan analisis dan pencegahan medical error   yang sering

    menimbulkan Ke!adian %ak &iharapkan (K%&) dalam pelayanan kesehatan.

    'rekuensi dan besarnya K%& tak diketahui secara pasti sampai era 0-an ketika berbagai

     *egara melaporkan dalam !umlah yang menge!utkan pasien cedera dan meninggal dunia

    akibat medical error . "enyadari akan dampak error  pelayanan kesehatan terhadap dari 0

     pasien di seluruh dunia maka World Health Organization  (WHO)  menyatakan bah+a

     perhatian terhadap Keselamatan Pasien sebagai suatu endemis.

    #rganisasi kesehatan dunia ,# !uga telah menegaskan pentingnya keselamatan dalam

     pelayanan kepada pasien$ “Safety is a fundamental principle of patient care and a critical component of quality management. (World !lliance for "atient Safety, #or$ard "rogramme

    WHO, %&&') sehubungan dengan data K%& di umah Sakit di berbagai negara menun!ukan

    angka / 1 yang tidak kecil.

    Se!ak berlakunya 33 *o. 45 tentang Perlindungan Konsumen dan 33 *o. 2 tentang

    Praktik Kedokteran muncullah berbagai tuntutan hukum kepada &okter dan umah Sakit.

    al ini hanya dapat ditangkal apabila umah Sakit menerapkan Sistem Keselamatan Pasien.

    Sehingga Perhimpunan umah Sakit Seluruh Indonesia (P6SI) membentuk Komite

    Keselamatan Pasien umah Sakit (KKP-S) pada tanggal 7uni 2008. Selan!utnya 9erakan

    Keselamatan Pasien umah Sakit ini kemudian dicanangkan oleh "enteri Kesehatan I pada

    Seminar *asional P6SI pada tanggal 2 :gustus 2008 di 7akarta ;on

  • 8/19/2019 Identifikasi Resiko Keselamatan Pasiens

    2/2

    >. @eker!a sama dengan bagian pendidikan dan pelatihan rumah sakit untuk melakukan

     pelatihan internal keselamatan pasien rumah sakit?

    8. "elakukan pencatatan pelaporan insiden analisa insiden serta mengembangkan

    solusi untuk pembela!aran?

    1. "emberikan masukan dan pertimbangan kepada kepala rumah sakit dalam rangka

     pengambilan kebi!akan keselamatan pasien rumah sakit? danA. "embuat laporan kegiatan kepada kepala rumah sakit.

    &alam pelaksanaannya Keselamatan Pasien akan banyak menggunakan prinsip dan metode

    mana!emen risiko mulai dan identifikasi asesmen dan pengolahan risiko. &iharapkan

     pelaporan B analisis insiden keselamatan pasien akan meningkatkan kemampuan bela!ar dan

    insiden yang ter!adi untuk mencegah terulangnya ke!adian yang sama di kemudian hari.