praktek pembuatan sop & manajemen resiko...praktek sop dan manajemen resiko no simbol proses...

15
Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko Widjanarko Pusat Standardisasi dan Mutu Nuklir Email: [email protected] Disampaikan pada pelatihan pengenalan SMB, 14 – 18 September 2020 BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL

Upload: others

Post on 24-Aug-2021

30 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko

Widjanarko

Pusat Standardisasi dan Mutu Nuklir

Email: [email protected] pada pelatihan pengenalan SMB, 14 – 18 September 2020

BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL

Page 2: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

PT. .......XYZ...... adalah Suatu perusahaan yang bergerak dibidang ....................(sesuai tugas pembagian kelompok) menerapkan Sistem Manajemen Lingkungan, Sistem Manajemen K3 dan Sistem Manajemen Mutu. Dalam penerapan ke tiga Sistem Manajemen tersebut perusahaan akan membuat SOP dan Manajemen Risiko (Risiko Mutu, Risiko K3 dan Aspek Lingkungan) dari kegiatan .......................(disesuaikan)

Kelompok Saudara diminta untuk membuat SOP dan Manajemen Risiko (Risiko Mutu, Risiko K3 dan Aspek Lingkungan) dari Kegiatan............(disesuaikan)

Soal Praktek

06/03/2017 2

Page 3: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

1. Peserta dibagi menjadi 6 Kelompok kelas dengan tugasmasing masing kelompok.

2. Setiap Kelompok membuat SOP (symbol dan alur proses) 3. Lakukan identifikasi serta pengendalian resiko mutu. 4. Lakukan Identifikasi serta pengendalian resiko K3.5. Lakukan Identifikasi serta pengendalian aspek penting

lingkungan. 6. Hasil praktek pembuatan SOP dan manajemen resiko

dipresentasikan pada hari jumat pukul 9.30 sd 14.157. Waktu presentasi : 15 menit dilanjutkan diskusi 15 menit.

TUGAS KELOMPOK PRAKTEK

06/03/2017 3

Page 4: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Kelompok 3 : Kegiatan pangan siap saji (jasaKatering).

Kelompok 1 : Kegiatan Fabrikasi (jasa pembuatantangki dan lainnya.

Kelompok 2 : Kegiatan industri pakaian jadi

Kelompok 4: Kegiatan perbengkelan/perbaikanmesin mobil

Kelompok 6 : Kegiatan pangan siap saji (ayamgeprek).

Kelompok 5 : Kegiatan perbengkelan/perbaikanbody mobil

Pembagian Tugas

06/03/2017 4

Page 5: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Praktek SOP dan Manajemen Resiko

No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu &

Pengendaliannya

Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

& Pengendaliannya

1 Persiapan dokumen,

bahan, ruangan dan

alat

2 Lakukan kegiatan radiografi dengan pesawat sinar X

3 Lakukan pembuatanlarutan pencuci film & lakukan Proses Pencucian film

4 Pengeringan film

5 Pembuangan limbah hasil pencucian film

6 Selesai -

5www.batan.go.id

Page 6: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Praktek SOP dan Risiko Mutu

No Simbol Proses IDENTIFIKASI RESIKO & PENGENDALIAN

1 Persiapan dokumen, bahan,

ruangan dan alat

2 Lakukan kegiatan radiografi dengan pesawat sinar X

3 Lakukan pembuatan larutanpencuci film & lakukan Proses Pencucian film

4 Pengeringan film

5 Pembuangan limbah hasil pencucian film

6 Selesai

6www.batan.go.id

Page 7: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Risiko K3

No Proses Potensi Dampak Akibat Pengendalian

1 Persiapan dokumen, bahan,

ruangan dan alat

2 Lakukan kegiatan radiografi dengan pesawat sinar X

3 Lakukan pembuatan larutanpencuci film dan lakukanProses Pencucian film

4 Pengeringan film

5 Pembuangan limbah hasil pencucian film

6 Selesai

7www.batan.go.id

Page 8: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Aspek Lingkungan

No Proses Aspek Lingkungan Dampak Pengendalian

1 Persiapan dokumen, bahan,

ruangan dan alat

2 Pembuatan larutan pencucian film radiografi

3 Proses Pencucian film

4 Pengeringan film

5 Pembuangan limbah hasil pencucian film

6 Selesai

8www.batan.go.id

Page 9: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Praktek SOP dan Manajemen Resiko

No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu &

Pengendaliannya

Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

& Pengendaliannya

1 Persiapan dokumen,

bahan, ruangan dan

alat

2 Lakukan kegiatan radiografi dengan pesawat sinar X

3 Lakukan pembuatanlarutan pencuci film & lakukan Proses Pencucian film

4 Pengeringan film

5 Pembuangan limbah hasil pencucian film

6 Selesai -

9www.batan.go.id

Page 10: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Organisasi PT XYZ

Bagian/Kegiatan Pembuatan Program

Penanggungjawab Kepala Bidang jaminan Mutu

No. Kegiatan Identifikasi Risiko Pengendalian

1. Menyusun Perencanaan / Program Asistensi

Keterlambatan menyusun program

Kesalahan menyusun Program

Membuat jadwal kegiatan sebelum menyusun program.

Unit kerja diminta untuk megajukan asistensi yang diperlukan melalui UJM/TJM.

Hasil audit sertifikasi dipertimbangkan sebagai masukan asistensi ke unit kerja.

Membuat data asistensi yang belum diberikan dan diperlukan oleh unit kerja berdasarkan data sebelumnya

Dimintakan review dan arahan ke atasan sebelum program ditetapkan

2. Menetapkan Perencanaan / Program Asistensi Keterlambatan penetapan

a. Perencanaan / Program diajukan lebih awal

a. Mengetahui jadwal dinas Kepala Pusat

3. Mengirimkan rencana asistensi

Keterlambatan pengiriman Memonitor pengiriman surat ke Bagian TU

Page 11: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Organisasi PT XYZ

Bagian/Kegiatan Pembuatan Program

Penanggungjawab Kepala Bidang jaminan Mutu

No. Kegiatan Identifikasi Risiko Pengendalian

5 Mengesahkan usulan tim pengajar .

Keterlambatan pengesahan a. Usulan Tim pengajar diajukan jauh hari sebelum

pelaksanaan.

a. Memonitor jadwal dinas Kepala Pusat

6. Melaksanakan asistensi1)Waktu tidak sesuai

1)Materi kurang sesuai

1) Mengingatkan kembali agar para pengajar agar dapat

mengelola waktu mengajar dengan tepat

1) Mereview materi asistensi sebelum digunakan untuk

mengajar.

7. Membuat laporan pelaksanaan asistensi dan lampirannya

Keterlambatan membuat

laporan dan lampirannya

Laporan segera dibuat sehari setelah selesai asistensi

8. Mengirim laporan dan lampirannya ke Pusdiklat untuk pembuatan sertifikat

1)Keterlambatan

pengiriman

2)Lampiran tidak

lengkap

1. Memonitor pengiriman ke Bagian TU

1. Dibawa langsung oleh personel BJM ke Pusdiklat.

1. Sebelum dikirim ke Pusdiklat semua kelengkapan dokumen

agar diperiksa sesuai persyaratan pusdiklat untuk

pembuatan sertifikat.

Page 12: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Organisasi PT XYZ

Bagian/Kegiatan Laboratorium

Penanggungjawab Kepala Bagian Produksi

No. Kegiatan Potensi Dampak Akibat Pengendalian

1. Persiapan : LaboratoriumBahan dan Alat

Terjatuh, tergelincir, terbentur, terhisap,

terluka, tersayat, tersengat listrik

Memar, terkilir, sesak nafas, terluka

Berhati-hati, penggunaan APD, Administrasi (MSDS)

2. Pelaksanaan : Mereaksikan bahan kimia

Tergelincir, terbentur, terhisap, terpercik, terluka, tersayat,

Bahaya B3

Memar, terkilir, sesak nafas, terluka, iritasi, luka bakar, penyakit akibat reaksi kimia

Berhati-hati, Administrasi (SOP, MSDS, APD), penggunaan lemari

asam

3. Pembersihan bahan dan alat Tergelincir, terbentur, terhisap, terpercik, terluka, tersayat,

Bahaya B3

Memar, terkilir, sesak nafas, terluka, Iritasi

Penyediaan washing eye dan P3K

4. Mengembalikan bahan & alat pada tempatnya

Terjatuh, tergelincir, terbentur, terhisap,

terluka, tersayat, tersengat listrik

Memar, terkilir, sesak nafas, terluka, Iritasi

Berhati-hati, menggunakan APD

Page 13: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

Organisasi PT XYZ

Bagian/Kegiatan Produksi

Penanggungjawab Kepala Bagian Produksi

No. Kegiatan Aspek Dampak Pengendalian

1. Proses Produksi Pembuangan Emisi VOC Pencemaran Udara Cerobong dilengkapi dengan penyaring

2. Proses cooling water Konsumsi air Tumpahan air

Penurunan SDAPenurunan SDA

NormalPenambahan alat bantu

3. Operasional Boiler Konsumsi fuel oilTumpahan minyak

Penurunan SDAPencemaran ke tanah

NormalPerbaikan boiler

4. Penyimpanan chemical di tangki underground

Kebocoran tangki (rembesan)

Pencemaran ke tanah Penambahan / perbaikan

5 Pembuangan limbah cair dari proses produksi

Membuang limbah cair Pencemaran air sungai Membuat ipal

6 Pencucian mobil Konsumsi airMembuang limbah

cucian

Penjurunan SDAPencemaran sungai

normalnormal

Page 14: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

@humasbatan badan_tenaga_nuklir_nasionalHumas Batan Humas Batan

BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL

Jl. Kuningan Barat, Mampang Prapatan Jakarta, 12710

[email protected]

(021) 525 1109 | Fax. (021) 525 1110

Page 15: Praktek Pembuatan SOP & Manajemen Resiko...Praktek SOP dan Manajemen Resiko No Simbol Proses Identifikasi Risiko Mutu & Pengendaliannya Identifikasi Risiko K3 & Aspek Penting Lingkungan

www.batan.go.id

@humasbatan

badan_tenaga_nuklir_nasional

Humas Batan

[email protected]

Humas Batan

Jl. Kuningan Barat, Mampang Prapatan Jakarta, 12710

contact us

(021) 525 1109 | Fax. (021) 525 1110