histologi - fakultas kedokteran unissula semarang · 2020. 3. 3. · sasaran pembelajaran...

18
HISTOLOGI SISTEM SIRKULASI LIMFATIK dr. Ulfah Dian Indrayani, MSc

Upload: others

Post on 23-Oct-2020

36 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • HISTOLOGI SISTEM SIRKULASI

    LIMFATIK

    dr. Ulfah Dian Indrayani, MSc

  • Sasaran Pembelajaran

    ◦ Menjelaskan struktur dan fungsi organ limfatik. (C2)

    ◦ Menjelaskan gambaran gambaran histologi limfonodi, lien, dan timus. (C2)

  • Struktur dan fungsi organ limfatik

    Pembuluh Limfatik

    Kapiler limfe

    Pembuluh limfe kecil

    Pembuluh limfe sedang

    Pembuluh limfe besar

    Duktus limfatikus

    Organ Limfatik

    Timus

    Limfonodus

    Lien

    Tonsila Palatina

    MALT

  • Pembuluh Limfatik

    • No eritrosit

    • Struktur mirip vena

    dinding lebih tipis, batas

    tunica tidak jelas, katup

    lebih banyak

    • Fungsi:

    • Mengumpulkan cairan intersitial

    mengembalikan ke vena

    • Distributor utama limfosit dan

    komponen imun lain

  • Kapiler Limfe

    • Endothel tipis, berukuran

    lebih besar

    • Lamina basalis yang tidak

    sempurna

    • Sel endothel overlap di

    tempat2 tertentu

    • Celah interseluler

    • Sel tidak berpori, tidak

    memiliki tight junction

    • Lymphatic anchoring

    filaments --> serabut

    elastin patensi lumen

  • Limfonodi ◦ Struktur berbentuk buncis, bersimpai,

    diameter 2-10 mm

    ◦ Struktur histologi:

    ◦ Kapsul

    ◦ Sinus subkapsularis

    ◦ Korteks

    ◦ Nodulus limfatikus, terutama sel B

    ◦ Parakorteks

    ◦ Akumulasi Sel T

    ◦ Medula

    ◦ Korda medularis

    ◦ Sinus medularis

  • Limfonodi

  • High Endothelial Venule

    ◦ Venula pasca kapiler di parakorteks nodul limfe, tonsil, bercak Peyer, apendiks

    ◦ Lapisan endothel sel kuboid dengan glikoprotein dan integrin mempermudah translokasi

    limfosit ke jaringan limfoid

  • Lien

    • Organ limfoid terbesar

    • T.a jaringan ikat retikuler,

    limfosit, makrofag, APC dan

    sel darah lain

    • Dikelilingi kapsul jaringan

    ikat padat trabekula

    • Parenkim lien :

    • pulpa putih : nodul limfoid, arteriol

    sentralis, PALS

    • pulpa merah : sinusoid, korda lien

    (jaringan retikuler, makrofag,

    limfosit)

  • Sinusoid Lien

    Stave cell endothelial->

    tersusun sejajar dengan

    aliran sinusoid, ruang

    antarsel berukuran 2-3 mm

    sel fleksibel yang bisa

    melewati secara mudah dari

    korda lien ke sinusoid

  • Timus

  • Tonsil palatine

  • Referensi

    ◦ Gartner L, 2017, Textbook of Histology

    ◦ Kiezerbazeum AL, 2016, Histology and

    Cell biology: an introduction to pathology

    ◦ Junquiera LC, 2014, Basic Histology :

    Text and Atlas

    ◦ Young B, 2014, Wheater’s Functional

    Histology

    ◦ Ovalle, Wiliam K, 2008, Netter’s

    Essential Histology