herbisida

4
HERBISIDA PERANAN BENTUK CARA SASARAN Basmilang 480 as Bulma 550 SL Crash 480 AS Noxone Prima Up 480 SL Primaxone Cair Disemprot kan Gulma pada Pertanaman kakao (TBM), pertanaman karet (TBM), pertanaman kelapa sawit (TBM), pertanaman kopi (TBM), lahan tanpa tanaman, padi sawah (TOT) dan teh. Gesapax 500 F Cair Disemprot kan Gulma pada tanaman karet, kelapa dan kelapa sawit Rambo 480 Sl Supremo 480 Sl Cair Disemprot kan Gulma pada tanaman Jagung , Kelapa Sawit, tanaman Teh, Lahan Tanpa Tanaman dan Karet. Round Up Cair Disemprot kan Gulma pada tanaman kelapa sawit, karet, kopi,Gulma berdaun lebar, Gulma berdaun Sempit, Imperta Cylindrica Touchdown HiTech 620 SL Toupan IQ 220 SL Cair Disemprot kan Mengendalikan alang-alang dan eceng gondong pada lahan tampa tanaman, gulma berdaun lebar dan berdaun sempit pada hutan tanaman industri dan pemeliharaan tanaman belum menghasilkan pada karet, kelapa sawit, kopi, kakao, dan teh serta untuk meningkatkan kualitas nira dan memacu kemasakan pada tebu dan untuk persiapan lahan tampa olah tanah pada tanaman jagung, padi gogo, padi sawah dan padi pasang surut.

Upload: fiefie

Post on 14-Feb-2015

110 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: HERBISIDA

HERBISIDA

PERANAN BENTUK CARA SASARANBasmilang 480 asBulma 550 SLCrash 480 ASNoxonePrima Up 480 SLPrimaxone

Cair Disemprotkan Gulma pada Pertanaman kakao (TBM), pertanaman karet (TBM), pertanaman kelapa sawit (TBM), pertanaman kopi (TBM), lahan tanpa tanaman, padi sawah (TOT) dan teh.

Gesapax 500 F Cair Disemprotkan Gulma pada tanaman karet, kelapa dan kelapa sawit

Rambo 480 SlSupremo 480 Sl

Cair Disemprotkan Gulma pada tanaman Jagung , Kelapa Sawit, tanaman Teh, Lahan Tanpa Tanaman dan Karet.

Round Up Cair Disemprotkan Gulma pada tanaman kelapa sawit, karet, kopi,Gulma berdaun lebar, Gulma berdaun Sempit, Imperta Cylindrica

Touchdown HiTech 620 SL Toupan IQ 220 SL

Cair Disemprotkan Mengendalikan alang-alang dan eceng gondong pada lahan tampa tanaman, gulma berdaun lebar dan berdaun sempit pada hutan tanaman industri dan pemeliharaan tanaman belum menghasilkan pada karet, kelapa sawit, kopi, kakao, dan teh serta untuk meningkatkan kualitas nira dan memacu kemasakan pada tebu dan untuk persiapan lahan tampa olah tanah pada tanaman jagung, padi gogo, padi sawah dan padi pasang surut.

FUNGISIDA

PERANAN BENTUK CARA SASARANAntracol® 70 WPBazoka 80 wpFestans 80 wpWendry 75 wp

Powder Dilarutkan dalam air dan disemprotkan

untuk mengendalikan pertumbuhan jamur pada tanaman bawang merah, cabai, jagung, kakao, kedelai, pembibitan kelapa sawit, kubis, melon, padi dan tomat.

Nimrod 250 EcScore 250 ec

Pekatan cair Disemprotkan untuk mengendalikan penyakit tepung pada tanaman apel dan semangka.

Page 2: HERBISIDA

Throne 250 Ec Pekatan cair Disemprotkan untuk mengendalikan penyakit hawar pelepah Rhizoctonia sp. pada tanaman padi.

Ridomil Gold MZ 4/68 WG

Cupravit

untuk mengendalikan penyakit busuk daun Phytophora infestans pada tanaman kentang dan tomat, penyakit Phytophtora palmivora pada tanaman kakao serta penyakit embun bulu Pseudoperonospora cubensis pada melon.

Revus 250 SC

Amistratop 325 SC

Untuk menghentikan perkecambahan spora jamur pada sayuran kubis.

RODENTISIDA

PERANAN BENTUK CARA SASARANKleratRacumin Tepung warna biru Dicampur dengan

umpan (bahan makanan)

Tikus rumah dan tikus sawah.

Ratgone 0,005 BBPetrokum 0,005 BB

Butiran segi empat berwarna kebiru-biruan

Untuk tikus sawah : Umpan siap pakai dimasukan ke dalam tempat umpan (1-3 butir) diletakkan pada jalan tikus di dekat lubang aktif.

Untuk tikus ladang : Umpan dimasukan ke dalam tempat umpan (1-3 butir) diletakan pada 100-150 titik, termasuk di dekat lubang aktif.

Tikus sawah (Rattus argentiventer) dan tikus ladang (Rattus exulans).

Page 3: HERBISIDA