gereja

15
Gereja; identitas yang baru

Upload: komunitasanugerah

Post on 21-Jul-2015

86 views

Category:

Spiritual


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Gereja

Gereja; identitas yang baru

Page 2: Gereja

Mengapa belajar perihal gereja?

Untuk apa tahu soal gereja ? Sebagai ciptan baru Anda dan saya diracang untuk

bergereja (Roma 12:5) :

“demikian juga kita, walaupunbanyak, adalah satu tubuh di dalamKristus; tetapi kita masing-masingadalah anggota yang seorangterhadap yang lain.”

Oleh karena itu,kita hanya bisa bertumbuhdan berbuah secara normal didalam gereja.

Page 3: Gereja

Mengapa perlu belajar perihal gereja?

Kita dipanggil untuk sebuah misi baru didalam hidup kita yaitu ,

Karena kita ini buatan Allah, diciptakan dalam Kristus Yesusuntuk melakukan pekerjaan baik, yang dipersiapkan Allah sebelumnya. Ia mau, supaya kita hidup di dalamnya. (Efesus2:10)

Apa arti “pekerjaan baik” yang dimaksud? 1 Korintus 15:28 :

Tetapi kalau segala sesuatu telah ditaklukkan di bawahKristus, maka Ia sendiri sebagai Anak akan menaklukkandiri-Nya di bawah Dia, yang telah menaklukkan segalasesuatu di bawah-Nya, supaya Allah menjadi semua didalam semua.

Page 4: Gereja

Mengapa perlu belajar perihal gereja?

Kita dipanggil untuk saling memperlengkapi demimisi ini.

Efesus 4:12 untuk memperlengkapi orang-orangkudus bagi pekerjaan pelayanan, bagipembangunan tubuh Kristus,

Page 5: Gereja

Mengapa perlu belajar perihal gereja?

Mengerti perihal gereja akan membuat kita menjadisatu.

Kesatuan Kekuatan kesaksian kita Yohanes 17:21

supaya mereka semua menjadi satu, sama sepertiEngkau, ya Bapa, di dalam Aku dan Aku di dalamEngkau, agar mereka juga di dalam Kita, supayadunia percaya, bahwa Engkaulah yang telahmengutus Aku.

Page 6: Gereja

Mengapa perlu belajar perihal gereja?

Memulihkan kesaksian yang rusak dimasa lalu

Page 7: Gereja

Mengapa perlu belajar mengenai gereja?

Memulihkan kesaksian yang rusak dimasa kini : Kebencian

Page 8: Gereja

Mengapa perlu belajar mengenai gereja?

Memulihkan kesaksian yang rusak dimasa kini:Kesenjangan ekonomi dan sosial

Page 9: Gereja

Mengapa perlu belajar mengenai gereja?

Memulihkan kesaksian yang rusak dimasa kini: kemunafikan, pelecehan seksual rasisme,dan lain-lain

Page 10: Gereja

Mengapa perlu belajar perihal gereja?

Page 11: Gereja

Siapakah gereja?

Gereja =Eklesia :

Kata gereja berasal dari kata bahasa Yunani“Ekklesia” yang didefinisikan sebagai“perkumpulan” atau “orang-orang yang dipanggilkeluar”dari gelap kepada terang.

Page 12: Gereja

Siapakah gereja ; Identitas yang baru

Nats :1 Petrus 1 :1-12

Gereja pada konteks Petrus adalah orang-orangpercaya yang tersebar di asia kecil

Anatolia/Asia Kecil merupakan wilayah yang dekatdengan negara Turki. letak geografis di semenanjungyang mempertemukan benua Asia dengan benuaEropa

Mereka ada disana sebagai orang-orang Yahudi yang terpencar dan menjadi bagian dari sisa-sisapembuangan Israel.

Page 13: Gereja

Siapakah gereja :Identitas yang baru

Page 14: Gereja

Siapakah Gereja menurut Petrus ;Identitas yang baru

Menurut Petrus Gereja adalah :

1.umat yang diselamatkan dari keputusasaankedalam keselamatan karena :

Dipilih Allah Bapa ( ayat 2)

Dikuduskan oleh Roh kudus (Ayat 2)

Ditebus oleh Anak Allah (ayat 2)

Page 15: Gereja

Siapakah Gereja menurut Petrus;Identitas yang baru