efektivitas kerjasama orangtua dan guru dalam …

13
EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PAI PADA PESERTA DIDIK DI SD ISLAM DARUL FALAH GENUK SEMARANG SKRIPSI HALAMANSAMPUL Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Guna memperoleh Gelar Sarjana Strata (S1) Dalam Ilmu Tarbiyah Disusun Oleh : DINAASANTI 31501402037 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM JURUSAN TARBIYAH FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG 2018

Upload: others

Post on 02-Nov-2021

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PAI PADA PESERTA DIDIK DI SD

ISLAM DARUL FALAH GENUK SEMARANG

SKRIPSI

HALAMANSAMPUL

Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat

Guna memperoleh Gelar Sarjana Strata (S1)

Dalam Ilmu Tarbiyah

Disusun Oleh :

DINAASANTI

31501402037

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

JURUSAN TARBIYAH FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG

SEMARANG

2018

Page 2: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PAI PADA PESERTA DIDIK DI SD

ISLAM DARUL FALAH GENUK SEMARANG

SKRIPSI

HALAMAN JUDUL

Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat

Guna memperoleh Gelar Sarjana Strata (S1)

Dalam Ilmu Tarbiyah

Disusun Oleh :

DINAASANTI

31501402037

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

JURUSAN TARBIYAH FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG

SEMARANG

2018

Page 3: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

iii

Page 4: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

iv

NOTAPEMBIMBING

HALAMAN PENGESAHAN

Page 5: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

v

Page 6: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

vi

PERNYATAAN PERSETJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH

Page 7: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

vii

DEKLARASI

Page 8: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

viii

MOTTO

ث والعدوان وات قوا الل إن الل ش قوى ول ت عاونوا على ال (2)المائدة:ديد العقاب وت عاونوا على البر والت

Artinya:

“Dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan

tolong-menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran. Dan bertakwalah kamu kepada

Allah , sesungguhnya Allah amat berat siksa-Nya.”(QS: AL-Maidah:2)(Agama 2002)

Page 9: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

ix

KATA PENGANTAR

بسم الل الرحن الرحيم

Segala puji kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat,taufiq, serta

hidaya-Nya, kepada kita semua. Shalawat serta salam semoga senantiasa tercurahkan

kepada baginda Rasulullah SAW. Beserta keluarga dan sahabat-sahabatnya.

Sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Efektivitas

Kerjasama Orangtua dan Guru dalam Meningkatkan Hasil Belajar PAI Pada Peserta

Didik di SD Islam Darul Falah Genuk Semarang” disusun untuk memenuhi salah satu

syarat memperoleh gelar sarjana strata satu (S.1) di Fakultas Agama Islam Jurusan

Tarbiyah Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) Semarang.

Dengan terselesaikannya skripsi ini peneliti menyadari bahwa ini semua tidak

terlepas dari bantuan, dorongan, dan do’a dari berbagai pihak. Untuk itu penulis

menyampaikan ucapan terimakasih kepada:

1. Ayahanda tercinta Ambari dan ibunda tercinta Khasanah yang senantiasa

mencintai melindungi, membimbing dan mendoakan peneliti sehingga peneliti

dapat menyelesaikan skripsi ini.

2. BapakIr. H. PrabowoSetiawan, MT,.Ph.D, selaku Rektor Universitas Islam

Sultan Agung Semarang

3. Bapak Drs. Muhtar Arifin Sholeh, M.Lib, selaku Dekan Fakultas Agama

Islam Universitas Islam Sultan Agung Semarang.

Page 10: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

x

4. Bapak Sarjuni, S.Ag., M.Hum selaku dosen pembimbing yang telah

membimbing, mencurahkan segenap pikiran, tenaga, dan waktunya untuk

peneliti, sehingga penulisan skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.

5. Bapak Ahmad Muflihin, S.Pd.I, M.Pd, selaku wali dosen yang telah

memberikan arahan dan nasihat selama setudi di Tarbiyah Unissula.

6. Segenap Dosen Jurusan Tarbiyah Fakultas Agama Islam Universitas Islam

Sultan Agung Semarang, yang telah membekali peneliti berbagai ilmu

pengetahuan sehingga peneliti mampu menyelesaikan skripsi ini.

7. Bapak, ibu pimpinan administrasi dan perpustakaan Fakultas Agama Islam

Unissula, yang telah memberikan pelayanan kepustakaan yang diperlukan

dalam penyusunan skripsi ini.

8. BapakAli Khoiron, S.Pd.I selaku kepala sekolah SD Islam Darul Falah

Genuk Semarang, Ibu UmiCholifah selaku pengajar mata pelajaran PAI serta

seluruh guru dan karyawan SD Islam Darul Falah Genuk Semarang yang telah

memberikan izin melakukan penelitian dan membantu penulis dalam

mengumpulkan berbagai data untuk menyelesaikan penyusunan skripsi ini.

9. Kakakku Budi Martono tercinta yang selalu memberikan semangat dan

materil.

10. Teman-teman Kendal Mengajar yang telah memberikan bantuan dan motivasi

dalam penulisan skripsi.

Page 11: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

xi

11. Teman-teman seperjuangan Fakultas Agama Islam Tarbiyah angkatan 2014,

terima kasih atas doa dan motivasi sehingga peneliti dapat menyelesaikan

skripsi ini.

12. Semua pihak yang secara tidak langsung membantu terselesainya penyusunan

skripsi ini yang tidak dapat peneliti sebutkan satu persatu.

Peneliti mengucapkan syukur Alhamdulillah kepada semua yang telah

membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Semoga Allah membalas

kebaikan semuanya.

Peneliti berharap semoga skripsi yang sederhana ini dapat bermanfaat bagi

penulis khususnya dan bagi para pembaca pada umumnya.

Page 12: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

xii

ABSTRAK

Guru dan orangtua memiliki tanggung jawab dan peran didalam pendidikan dan

memiliki tujuan yang sama dalam mendidik. Untuk mewujudkan keberhasilan dalam

mendidik tidaklah mudah, harus bersungguh-sungguh dan berhati-hati dalam mendidik,

karena pada masa kini teknologi dan informasi yang sudah maju,orangtua dan guru

harus berhati-hati, perlu kesabaran, dan ketaatan agar pendidikan anak dapat berjalan

lancar.Guru merupakan faktor utama yang bertugas sebagai pendidik dengan memegang

berbagai jenis peran yang harus dilaksanakan. Guru sebagai pendidik yang kedua yang

bertanggung jawab setelah orangtua. Guru merupakan faktor yang dapat mempengaruhi

berhasil tidaknya proses belajar dan bertanggung jawab atas hasil kegiatan belajar siswa

melalui interaksi belajar mengajar.Perkembangan anak banyak dipengaruhi oleh

orangtua dan guru, serta lingkugan masyarakat. Ketiga lingkungan tersebut sangat

menentukan berhasil tidaknya pendidikan, maka harus ada kerjasama untuk

merealisasikan pendidikan yang diinginkan.

Salah satu cara untuk mencapai tujuan pendidikan adalah orangtua dan guru

berkerjasama untuk mengetahui proses belajar anak didik dan dapat mengetahui

kesulitan-kesulitan yang dihadapi anak di sekolah dan di rumah, serta dapat menjalin

hubungan yang baik antara orangtua dan guru. Dengan demikian peneliti ingin

mengetahui sejauh mana kerjasama antara guru dengan orangtua yang dilakukan di SD

Islam Darul Falah Genuk Semarang, untuk itu peneliti ingin melakukan penelitian

efektivitas kerjasama orangtua dan guru dalam meningkatkan hasil belajar PAI Pada

peserta didik, diantaranya: (1.) Bagaimana Kerjasama Orangtua Dan Guru Di SD Islam

Darul Falah Genuk Semarang. (2.) Bagaimana Hasil Belajar PAI Peserta DidikDi SD

Islam Darul Falah Genuk Semarang. (3.) Bagaimana EfektivitasKerjasama Orangtua

Dan Guru Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Di SD Islam Darul Falah

Genuk Semarang.

Peneliti melakukan penelitian dengan pengumpulan data yang bersumber dari,

wawancara dan dokumentasi dari narasumber yang bersangkutan sebagaisumber data

primer, orang tua, guru PAI SDIslam Darul Falah. Serta observasiuntuk mengetahui

keadaan sekolah, pendidikan PAI peserta didik, hasil belajar PAI peserta didik,

kerjasama orangtua dan guru.

Page 13: EFEKTIVITAS KERJASAMA ORANGTUA DAN GURU DALAM …

xiii

ABSTRACT

Teachers and parents have responsibilities and roles in education and have the

same goals in educating. To realize success in educating is not easy, must be serious and

careful in educating, because in today's advanced technology and information, parents

and teachers must be careful, need patience, and adherence to children's education can

run smoothly.Teachers are the main factors that serve as educators by holding various

types of roles that must be implemented. Teacher as the second educator who is

responsible after the parent. Teachers are factors that can affect the success or failure of

the learning process and responsible for the results of student learning activities through

the interaction of teaching and learning.

Child development is influenced by many parents and teachers, as well as the

environment of society. These three environments determine the success or failure of

education, so there must be cooperation to realize the desired education.

One way to achieve the goal of education is parents and teachers working together to

find out the learning process of students and to know the difficulties faced by children at

school and at home, and can establish good relationships between parents and teachers.

Thus the researchers wanted to know the extent to which the cooperation between

teachers with parents conducted in Islamic Elementary School Darul Falah Genuk

Semarang, for that researchers want to do research the effectiveness of parent and

teacher cooperation in improving learning outcomes PAI In learners, including: (1.)

How Cooperation Parents And Teachers At Islamic Elementary School Darul Falah

Genuk Semarang. (2.) How Students Learn PAI Learning Outcomes In Islamic

Elementary School Darul Falah Genuk Semarang. (3.) How Effectiveness Of Parent

And Teacher Cooperation In Improving Student Learning Outcomes In Islamic

Elementary School Darul Falah Genuk Semarang.

Researchers conducted research by collecting data sourced from, interviews

and documentation from the relevant sources as primary data source, parents, teachers

PAI SD Islam Darul Falah. As well as observation to know the state of the school,

education PAI learners, learning outcomes PAI learners, parent and teacher cooperation.