doc-1

2
Kuliah E-learning Kesehatan Jiwa 2 , Senin 9 Maret 2015 Kuliah pada hari ini, mahasiswa membentuk 7 kelompok dan mengerjakan tugas paper sesuai dengan arahan. Bahan Materi atau kajian terdiri dari 7 topik dibawah ini: 1. Review Tumbu kembang anak 2. Retardasi Mental (RM) 3. Gangguan perilaku (ADHD) 4. Gangguan sosialisasi (Autisme) 5. Gangguan Tingkah Laku 6. Gangguan berbahasa Ekspresi 7. Mutisme Selektif Setelah dibagi 7 kelompok, setiap kelompok mengerjakan 1 bahan materi yang telah disebutkan diatas sesuai degan format paper sebagai berikut: Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang 1.2 Rumusan Masalah 1.3 Tujuan 1.3.1 Tujuan Umum 1.3.2 Tujuan Khusus 1.4 Manfaat Penulisan Bab 2 Tinjauan Pustaka 2.1 Konsep dasar penyakit 2.1.1 Pengertian 2.1.2 Etiologi 2.1.3 Tanda dan Gejala 2.1.4 Web Of Caution 2.1.5 Penatalaksanaan 2.2 Asuhan Keperawatan 2.2.1 Pengkajian 2.2.2 Diagnosa

Upload: nugi

Post on 17-Jan-2016

4 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ANURIA

TRANSCRIPT

Page 1: doc-1

Kuliah E-learning Kesehatan Jiwa 2 , Senin 9 Maret 2015

Kuliah pada hari ini, mahasiswa membentuk 7 kelompok dan mengerjakan tugas paper sesuai

dengan arahan.

Bahan Materi atau kajian terdiri dari 7 topik dibawah ini:

1. Review Tumbu kembang anak

2. Retardasi Mental (RM)

3. Gangguan perilaku (ADHD)

4. Gangguan sosialisasi (Autisme)

5. Gangguan Tingkah Laku

6. Gangguan berbahasa Ekspresi

7. Mutisme Selektif

Setelah dibagi 7 kelompok, setiap kelompok mengerjakan 1 bahan materi yang telah disebutkan

diatas sesuai degan format paper sebagai berikut:

Bab 1 Pendahuluan

1.1 Latar Belakang

1.2 Rumusan Masalah

1.3 Tujuan

1.3.1 Tujuan Umum

1.3.2 Tujuan Khusus

1.4 Manfaat Penulisan

Bab 2 Tinjauan Pustaka

2.1 Konsep dasar penyakit

2.1.1 Pengertian

2.1.2 Etiologi

2.1.3 Tanda dan Gejala

2.1.4 Web Of Caution

2.1.5 Penatalaksanaan

2.2 Asuhan Keperawatan

2.2.1 Pengkajian

2.2.2 Diagnosa

2.2.3 Perencanaan

2.2.4 Pelaksanaan

2.2.5 Evaluasi

Page 2: doc-1

Bab 3 Penutup

3.1 Simpulan

3.2 Saran

Daftar Pustaka (Referensi minimal 2 jurnal Internasional)

Untuk referensi jurnal internasional dapat diakses diperpustakaan STIKES Hang Tuah Surabaya

untuk e- journal

Tugas paper tersebut dikumpulkan (Upload Edmodo) sampai dengan jadwal perkuliahan selesai

(Senin, 9 Maret 2015 pukul 15.30)

Tugas tersebut akan diseminarkan pada Hari Senin, 16 Maret 2015 sesuai dengan urutan topik

yang disebutkan.

Setiap kelompok dan anggota wajib mengupload tugasnya di EDMODO, namun jika kelompok

ingin merevisi akan diberikan kesempatan untuk merevisi PAPER tersebut dan HARUS

DIUPLOAD 3 hari setelah Tugas ini diupload (Kamis, 12 Maret 2015). Jika Tidak di upload

kembali, maka diangap tidak ada revisi.

Apabila setiap anggota kelompok tidak menguploadkan Tugas Paper tersebut ke Edmodo sesuai

dengan jadwal, maka Nilai Mahasiswa tersebut NOL .