css ekshumasi

Upload: galih-dibira

Post on 04-Mar-2016

230 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

slideshow ekshumasi

TRANSCRIPT

Diapositiva 1

CLINICAL SCIENCE SESSION EKSHUMASIOleh:Galih Trisekti12100114002Serly Sriwahyuni 12100114001Ayu Niendar Puspita D12100114024

Pembimbing:Andri Andrian Rusman, dr., M.Kes, Sp.F

BAGIAN ILMU KEDOKTERAN KEHAKIMANFAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ISLAM BANDUNGRS BHAYANGKARA TINGKAT II SARTIKA ASIHBANDUNG2015

DEFINISIEkshumasi berasal dari Bahasa latin yang artinya berasal dari tanah. Hal tersebut dapat diartikan sebagai pengangkatan jenazah dari berbagai jenis kuburan.Ekshumasi dapat dilakukan apabila terdapat syarat berikut :IdentifikasiPenyebab kematianSecond autopsy

SYARAT-SYARAT1. Surat-surat lengkap disertai visum et repertum dari kepolisian2. Syarat-syarat teknis yaitu sebelum menggali harus dibuat rencana kerja oleh karena teknik menggali kuburan variasinya ditentukan dari jenis kasus dan sebab kematian

Syarat-syarat medis dan non medis:

Syarat medisMenyediakan alat-alat pemeriksaan toksikologi, seperti pot-pot plastik, sarung tangan, alat-alat pemeriksaan PA, alat otopsi, dllMenyediakan alat-alat pembersih seperti sapu, kuas, sikat gigi, deterjenMembawa lem aibon untuk merekatkan gigi-gigi yang sudah diotopsi ke rahang jenazahSyarat non medisTersedia tukang untuk menggaliTersedia cangkul untuk menggali (tidak boleh memakai linggis/garpu tanah)

SYARAT TEKNIK :Yaitu pengamanan dengan radius 10 meter dikelilingi tambang, tujuannya :Untuk pengamanan pemeriksaanTidak membuka rahasia kepada umumMenjauhi gangguan-gangguan yang mungkin timbul dari masyarakat yang ingin tahu

DASAR HUKUMPasal 135 KUHAPDalam hal penyidik untuk kepentingan peradilan perlu melakukan penggalian mayat, dilaksanakan menurut ketentuan sebagaimana dimaksud Pasal 133 ayat 2 dan pasal 134 ayat 1 UU ini.

Pasal 222 KUHPBarang siapa dengan sengaja mencegah menghalang-halangi atau mengagalkan pemeriksaan mayat forensik, diancam dengan pidana penjara paling lama 9 bulan atau pidana benda paling banyak empat ribu lima ratus rupiah.

Pasal 135 KUHAPYang dimaksud dengan penggalian mayat termasuk pengambilan mayat dari semua jenis tempat dan cara penguburan.

Pasal 136 KUHAPSemua biaya yang dikeluarkan untuk kepentingan pemeriksaan sebagaimana dimaksud dalam bagian kedua bab XIV ditanggung oleh negara.

KUHAP Pasal 134 ayat 1Dalam hal sangat diperlukan dimana untuk keperluan pembuktian bedah mayat tidak mungkin lagi dihindari, penyidik wajib memberitahukan terlebih dahulu kepada keluarga korban.

KUHAP Pasal 7 ayat 1Mendatangkan orang ahli yang diperlukan dalam hubungannya dengan pemeriksaan perkara.

KUHAP Pasal 180Dalam hal diperlukan untuk menjernihkan duduknya persoalan yang timbul di sidang pengadilan, hakim ketua sidang dapat minta keterangan ahli dan dapat pula minta agar diajukan bahan baru oleh yang berkepentingan.

Dalam hal timbul keberatan yang beralasan dari terdakwa atau penasihat hukum terhadap hasil keterangan ahli sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) hakim memerintahkan agar hal itu dilakukan penelitian ulang.

Hakim karena jabatannya dapat memerintahkan untuk dilakukan penelitian ulang sebagaimana tersebut pada ayat (2).

PERSIAPANPenyidik menghubungi dokter, petugas pemakaman, dinas pemakaman dan pihak keluarga/ahli waris korban.Sarana yang diperlukan tenda, meja pemeriksaan darurat, air, kantong plastik besar dan kecil, alat dokumentasi (kamera)Daerah tempat pemeriksaan diamankanBila persiapan telah lengkap baru penggalian mayat dilakukan, sebaiknya di pagi hari.

PROSEDURPenggalian dihadiri, penyidik, dokter, pemuka masyarakat setempat, pihak keamanan, petugas pemakaman, serta penggali kuburKuburan yang digali dipastikan terlebih dahulu dan memang harus digali. Diperlukan kehadiran keluarga dan saksi untuk memastikan kuburan yang akan digali.

Penggalian dilakukan dengan hati-hati agar tidak menambah kerusakan mayatContoh tanah permukaan diambil dengan jarak 30 cm dari keempat sisi mayat.Bila memungkinkan, sebelum diangkat, dibuat foto mayat dan foto peti.

Yang diperhatikan tentang identitas korban ialah :Jenis kelamin, laki-laki atau perempuanTinggi badan.Umur korban.Pakaian, perhiasan yang menempel pada tubuh korban.Sidik jari.

Tanda-tanda yang ada pada tubuh korban :Warna dan bentuk rambut serta panjangnya.Bentuk dan susunan gigi, serta memakai gigi palsu / tidak.Ada tato di kulit atau tidak. Adanya cacat pada tubuh korban misalnya : Adanya luka perut, pada kulit, penyakit penyakit lainnya.

Pemeriksaan MayatSebaiknya dilakukan di tempat penggalian untuk menghemat waktu dan biaya.Pemeriksaan di tempat penggalian mempermudah petugas untuk melaksanakan penguburannya kembali.Pemeriksaan di kamar mayat rumah sakit memberikan sedikit kebaikan, pemeriksaan dapat lebih tenang karena tidak di tonton oleh masyarakat setempat & dapat lebih teliti.

Pemeriksaan MayatIDENTIFIKASI TULANGTes penentuan usia tulangTes Fisika Menggunakan cahaya ultra violetTulang usia muda: muncul warna perak kebiruan pada area pemotonganTulang usia tua: bagian luar dan tengah tidak berfluorosensi

Efek ultra violet akan hilang sempurna sekitar 100-150 tahun

2. Tes KimiaTes Kimia metode mikro-Kjeld-hal dengan cara mengukur pengurangan jumlah protein dan Nitrogen tulang.

Tulang-tulang yang baru mengandung kira-kira 4,5 % Nitrogen, yang akan berkurang dengan cepat. Pada pemeriksaan tulang :Nitrogen > 4 % lama kematian tidak lebih dari 100 tahun Nitrogen < 2,4 %, diperkirakan tidak lebih dari 350 tahunInti protein metode Autoanalisa ataupun dengan Cromatografi dua dimensi Tulang segar mengandung kira-kira 15 asam amino terutama kolagen tulangPada pemeriksaan Fralin dan Hidroksiprolin tidak dijumpai kematian sekitar 50 tahunFralin dan Hidroksiprolin kematian < 500 tahunGAMBARAN FISIKTulang-tulang yang baru memiliki ciri :sisa jaringan lunak yang melekat pada tendon dan ligament, khususnya di sekitar ujung sendi.Periosteum terlihat berserat, melekat erat pada permukaan batang tulang.Tulang rawan mungkin masih ada dijumpai pada permukaan sendiSecara kasar perkiraan lamanya kematian dapat dilihat dari keadaan tulang sepertiBau Tulang Busuk 5 bulanWarna Tulang Kekuning-kuningan 7 bulanKepadatan Tulang Tampak mulai berpori-pori 3 tahunPerbedaan tulang tua & tulang baru & faktor yang mepengaruhinya Tulang baru lebih berat dibanding dengan tulang lebih tua. Tulang-tulang baru lebih tebal dan keras, khususnya tulang- tulang panjang seperti femur. Tulang tua bintik kolagen yang hilang memudahkan tulang untuk dipotong gambaran efek sandwich akan terlihat pada sentral lapisan kolagen pada daerah yang lebih rapuh. Tulang-tulang yang tua terlihat ujung tulang-tulang panjang, tulang yang berdekatan dengan sendiKorteks tulang yang sudah berumur kasar dan keroposFaktor yang mempengaruhi kecepatan membusuknya tulangTulang-tulang yang tebal dan padat seperti tulang paha dan lengan dapat

bertahan sampai berabad-abad, sementara itu tulang-tulang yang kecil dan tipis akan hancur lebih cepat. Lempengan tulang tengkorak, tulang-tulang kaki dan tulang-tulang tangan, jari-jari dan tulang tipis dari wajah

membusuk lebih cepat, seperti juga yang dialami tulang-tulang kecil dari janin dan bayi.

TERIMA KASIH