cinta

2
Cinta, umur 26 tahun belum menikah datang dengan keluhan nyeri pada pinggang dan bibir kering, mual ada, muntah ada, cinta terobsesi dengan artis pujaannya sehingga ia mengonsumsi obat diet untuk mencapai berat badan ideal, cinta membeli obat diet herbal di toko obat. Cinta bekerja sebagai sekretaris perusahaan ternama, dan karena kesibukkannya cinta jarang mengonsumsi air putih dan rutin jogging sore hari di GOR pangsuma, untuk menjaga stamina cinta juga mengonsumsi tablet vitamin C 500mg. Klarifikasi dan definisi Obat diet herbal : Diet : turan makanan khusus untuk kesehatan dsb (biasanya atas petunjuk dokter) Sesuai Pasal 1 Peraturan Kepala Badan POM No. HK.00.05.4.1384 Tahun 2005 tentang Kriteria dan Tata Laksana Pendaftaran Obat Tradisional, Obat Herbal Terstandar dan Fitofarmaka, ditetapkan bahwa: - Obat tradisional adalah bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral, sediaan sarian (galenik) atau campuran dari bahan tersebut, yang secara turun temurun telah digunakan untuk pengobatan berdasarkan pengalaman - Jamu adalah Obat Tradisional Indonesia. - Obat Herbal terstandar adalah sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dan khasiatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan bahan bakunya telah distandardisasi. - Fitofarmaka adalah sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dan khasiatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan klinik, bahan baku dan produk jadinya telah distandardisasi. - Sediaan galenik adalah hasil ekstraksi simplisia yang berasal dari tumbuh-tumbuhan atau hewan Kata kunci : 1. Cinta,26 tahun 2. keluhan nyeri pada pinggang dan 3. bibir kering,

Upload: heryanto-andreas

Post on 08-Nov-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Kasus bioetik

TRANSCRIPT

Cinta, umur 26 tahun belum menikah datang dengan keluhan nyeri pada pinggang dan bibir kering, mual ada, muntah ada, cinta terobsesi dengan artis pujaannya sehingga ia mengonsumsi obat diet untuk mencapai berat badan ideal, cinta membeli obat diet herbal di toko obat. Cinta bekerja sebagai sekretaris perusahaan ternama, dan karena kesibukkannya cinta jarang mengonsumsi air putih dan rutin jogging sore hari di GOR pangsuma, untuk menjaga stamina cinta juga mengonsumsi tablet vitamin C 500mg. Klarifikasi dan definisiObat diet herbal :Diet : turan makanan khusus untuk kesehatan dsb (biasanya atas petunjuk dokter)Sesuai Pasal 1 Peraturan Kepala Badan POM No. HK.00.05.4.1384 Tahun 2005 tentang Kriteria dan Tata Laksana Pendaftaran Obat Tradisional, Obat Herbal Terstandar dan Fitofarmaka, ditetapkan bahwa:- Obat tradisional adalah bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral, sediaan sarian (galenik) atau campuran dari bahan tersebut, yang secara turun temurun telah digunakan untuk pengobatan berdasarkan pengalaman - Jamu adalah Obat Tradisional Indonesia.- Obat Herbal terstandar adalah sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dan khasiatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan bahan bakunya telah distandardisasi.- Fitofarmaka adalah sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dan khasiatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan klinik, bahan baku dan produk jadinya telah distandardisasi.- Sediaan galenik adalah hasil ekstraksi simplisia yang berasal dari tumbuh-tumbuhan atau hewanKata kunci :1. Cinta,26 tahun2. keluhan nyeri pada pinggang dan 3. bibir kering, 4. mual ada, 5. muntah ada6. obat diet herbal7. berat badan ideal8. jarang mengonsumsi air putih9. rutin jogging sore hari10. mengonsumsi tablet vitamin C 500 mg.

Rumusan MasalahApakah keluhan yang dialami Cinta dikarenakan cinta mengonsumsi obat diet herbal, jarang mengonsumsi air putih dan mengonsumsi tablet vitamin C?Apakah obat diet hebal yang dikonsumsi cinta sudah terstandar di BPOM?Apakah Analisis MasalahHipotesis

Pertanyaan diskusi1.