buku panduan referensi singkat rancangan dasar matrix 1.4 2013 rev 2

33
REFERENSI SINGKAT: DASARRANCANGAN SIRKIT PENGUAT DAYA AUDIO PLATFORM MATRIX 1.4 HERU HIMAWAN T 26 Januari 2013

Upload: cimote

Post on 09-Aug-2015

218 views

Category:

Documents


15 download

TRANSCRIPT

Page 1: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

REFERENSI SINGKAT:

DASAR RANCANGAN SIRKIT PENGUAT DAYA AUDIO

PLATFORM MATRIX 1.4

HERU HIMAWAN T

26 Januari 2013

Page 2: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 3: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

PERLISENSIAN BUKU

Buku ini disediakan dan diterbitkan sebagai produk literatural karya intelektual terbuka di bawahaturan GNU FDL V. 1.3 terbitan Free Software Foundation Incorporation. Anda dipersilahkanmenggunakan, mengedarkan, dan mereproduksi buku ini dalam rupa berkas peranti lunak ataupundalam rupa cetak fisik. Catatan pengantar perlisensian ini harus disertakan dalam setiap salinanedaran buku ini, dan mempreservasi lisensi GNU FDL.

Salinan lisensi (copyleft) dokumentasi ini tersedia pada situs: http://www.gnu.org/licenses/fdl.html

Naskah asli tersedia pada situs repositori terbuka:

https://sourceforge.net/projects/matrix14freeamp/files/manual-book-2013/naskah-referensi-singkat-rancangan-dasar-MATRIX-1.4-2013.tar.gz

i

Page 4: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 5: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

PERLISENSIAN TEKNOLOGI MATRIX 1.4

Perintis:

1. Heru Himawan Tejo Laksono

2. Mujiono

Tanggal Perintisan: 26 Juni 2003

Situs Publikasi: http://matrix14freeamp.sourceforge.net/Situs Reopsitori: https://sourceforge.net/projects/matrix14freeamp/

MATRIX 1.4 adalah platform teknologi penguat daya audio dikembangkan secara bebas dan terbuka di bawahkesepakatan GNU General Public License, Versi Lisensi 3, terbitan lisensi tanggal 29 Juni 2007. Salinan lisensi(copyleft) tersedia pada situs http://www.gnu.org/licenses/gpl.html.

Anda dipersilahkan menerapkan ataupun mengedarkan Teknologi MATRIX 1.4 di bawah ketentuan-ketentuanGNU General Public License. Pengadaan Teknologi MATRIX 1.4 SEPENUHNYA TANPA JAMINANTERHADAP RESIKO APAPUN, TANPA TANGGUNG JAWAB APAPUN DAPAT DIBEBANKANKEPADA PENEMU/PERANCANG ATAUPUN SEMUA PIHAK TERKAIT PENGEMBANGAN MATRIX1.4.

MATRIX 1.4 dalam forma literatur platform sebagai formulasi ataupun skematik tidak dapat digabungkanbersama sebagian atau keseluruhan forma literatur platform teknologi lain dalam kontradiksi lisensi, violasi,atau aspek defektif lainnya.

Penerbit Lisensi:Free Software Foundation Incorporation59 Temple Place-Suite 330, Boston, MA 02111-1307, USAHomepage: http://www.fsf.org/

iii

Page 6: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 7: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Daftar Isi

PERLISENSIAN BUKU i

PERLISENSIAN TEKNOLOGI MATRIX 1.4 iii

Daftar Isi v

1 MODEL DASAR SIRKIT 1

1.1 Simbol Elemen Sirkit . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1

1.2 Operan-Operan Preferensial Dasar Perancangan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2

1.3 Operan-Operan Turunan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2

2 FORMULASI TEORITIKAL ELEMEN SIRKIT 3

2.1 Magnitud Puncak Penguatan Riil . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 3

2.2 Tegangan Catu Daya . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 3

2.3 Rancangan Elemen Penguat Akhir . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

2.3.1 Impedansi Riil Penguat Akhir . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

2.3.2 Mediasi Transien Prematur . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

2.3.3 Penguat Penyangga . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

2.4 Penguat Potensial . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 5

2.4.1 Impedansi Penguatan Riil Invers . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 5

2.4.2 Pembeban Kolektif Penguat Potensial . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 5

2.4.3 Degenerator Penguatan Potensial . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 5

2.5 Penguat Masukan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6

2.5.1 Elemen Kontrol Pembiasan Referensial . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6

2.5.2 Elemen Regenerasi Penguatan Riil . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6

2.5.3 Set-Point Penguatan Riil & Sensitifitas Aktual . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7

2.5.4 Kopel Regenerator Penguatan Riil . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7

2.5.5 Kontrol Statik Sinyal Masukan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7

2.5.5.1 Pembagi & Peredam Magnitud Sinyal Input . . . . . . . . . . . . . . 7

2.5.5.2 Kopel Pair Penguatan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 8

v

Page 8: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

2.6 Kompensasi Efek Miller . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 9

2.7 Konfigurasi Pembiasan Penguat Penyangga . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 9

3 PERLUASAN MODEL 11

3.1 Sumber Arus Konstan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11

3.1.1 Cermin Arus Patron Widlar . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11

3.1.2 Cermin Arus Patron Wilson . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11

3.2 Penguat Diferensial Operasi Tegangan Tinggi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 12

3.3 Terapan Kontrol Offset Non-Otomat . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 13

3.4 Multiplikasi Pair Transistor Penguat Daya Akhir . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 14

3.4.1 Rekomendasi Jumlah Pair Minimum . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 14

3.4.2 Jumlah Pair Optimum . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 14

3.4.3 Modifikasi Media Transien Prematur . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 15

4 TERAPAN ELEMEN SIRKIT OPSIONAL 17

4.1 Kompensasi Impedansi Loudspeaker Dengan Sirkit Zobel . . . . . . . . . . . . . . . . 17

4.1.1 Fenomena Impedansi Loudspeaker Pada Frekuensi Tinggi . . . . . . . . . . . . 17

4.1.2 Osilasi Pada Penguat Daya Audio Berpenguatan Terbatas . . . . . . . . . . . . 17

4.1.3 Perlukah Sirkit Zobel Pada Platform MATRIX 1.4? . . . . . . . . . . . . . . . 17

4.2 Kompensasi Propabilitas Osilasi Frekuensi Tinggi Jaringan Keluaran . . . . . . . . . . 18

PENUTUP 21

EKSAMPEL SKEMATIK MATRIX 1.4 VARIAN BC-i . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 21

EKSAMPEL SKEMATIK . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 21

PRODUK PCB MATRIX 1.4 VARIAN BC-i . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 21

KALKULATOR MATRIX 1.4 V. 2013 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 22

INSTALASI KALKULATOR MATRIX 1.4 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 22

CARA PENGOPERASIAN . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 22

vi

Page 9: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Daftar Gambar

1.0.1 Model dasar sirkit MATRIX 1.4 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1

3.1.1 Cermin arus patron Widlar bereferensi tegangan dadalan zener . . . . . . . . . . . . . 11

3.1.2 Cermin arus patron Wilson modifikasi dua-transistor . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11

3.2.1 Penguat diferensial operasi tegangan tinggi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 12

3.3.1 Penguat diferensial dengan kontrol offset non-otomat . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 13

vii

Page 10: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 11: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

1. MODEL DASAR SIRKIT

QREF QNFB

Q_ALMQ_AL

QVAS

RDVAS

RNFB

QFPA(+)

QBUFF(+)

RBUFF(+) REFPA(+)

RBUFF(−) REFPA(−)

RCBR

QBUFF(−)

QFPA(−)RREF RGAIN

CGAIN

CIFWD

RIREV

RIFWDINPUT

VCC(+)

VCC(−)

RZLOAD

CDOM

RCMR RVASLOAD

Gambar 1.0.1: Model dasar sirkit MATRIX 1.4

1.1 Simbol Elemen Sirkit

RIFWD Penghambat sinyal input maju, berfungsi menahan sinyal input pada kadar sesuaisensitifitas penguatan riil

RIREV Peredam sinyal input, berfungsi meredam sinyal input (setelah melewati RIFWD) padakadar sensitifitas penguatan riil

CIFWD Penghubung dielektris antara sumber sinyal terhadap titik referensial, merangkap fungsipenyekat masukan pembias referensial, dan fungsi pengarah batas lajur frekuensitanggapan terhadap sinyal input

RREF Pembatas arus pembias referensial global, merangkap pengarah referensi arus pembiasmaju VAS

QREF Penguat referensial, merangkap penguat masukan, merangkap penguat diferensial

QNFB Penyangga invers umpan-balik-negatif, merangkap penguat diferensial

RCMR Media rejeksi modus kebersamaan, merengkap sumber arus konstan untuk penguatdiferensial

RNFB Pengarah referensi umpan-balik-negatif

RGAIN Pengarah regenerasi penguatan riil

CGAIN Pengarah regenerasi penguatan rill & pembatas bawah lajur tanggapan frekuensi

Q AL Pembeban aktif penguat diferensial & pembias mundur aktif VAS

Q ALM Cermin arus pasif Q AL

1

Page 12: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

QVAS Penguat potensial, integrator, penguat transisional kelas A menuju kelas B

CDOM Kompensasi Efek Miller Domain Kutub Tunggal

RDVAS Pengarah degenerasi penguatan VAS

RCBR Pengarah pembiasan mundur modus kebersamaan

RVASLOAD Pembeban & sumber arus konstan penguatan kolektif VAS

QBUFF Penguat penyangga transisional

RBUFF Pembeban penguatan penyangga transisional

QFPA Penguat daya akhir

REFPA Media transien prematur penguatan daya akhir

1.2 Operan-Operan Preferensial Dasar Perancangan

RZLOAD Spesifikasi impedansi beban aktual penguatan daya akhir

POUT Spesifikasi disipasi daya maksimum (peak power output)

FLO Spesifikasi batas terendah lajur tanggapan frekuensi sinyal

FHI Spesifikasi batas tertinggi lajur tanggapan frekuensi sinyal

1.3 Operan-Operan Turunan

VCC Tegangan catu daya operasional

VOUT Magnitud puncak keluaran (peak output magnitude)

2

Page 13: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

2. FORMULASI TEORITIKAL ELEMEN SIRKIT

2.1 Magnitud Puncak Penguatan Riil

Magnitud puncak penguatan riil tersimbol sebagai VOUT adalah batas efisiensi penguatan riil sebagaiakar atau operan disipasi daya puncak POUT. Operan VOUT secara aktual bekerja sama denganspesifikasi impedansi beban riil RZLOAD. POUT sedianya adalah result atau turunan dari rasiokuadran magnitud puncak penguatan riil terhadap impedansi beban riil sebagai:

POUT =VOUT2

RZLOAD(2.1.1)

POUT adalah spesifikasi preferensial bersama RZLOAD, yang mana perancangan sirkit secarasistematika formal terpaut permintaan berdasar spesifikasi daya puncak POUT (peak output power)dan impedansi beban riil RZLOAD (impedansi loudspeaker). Terkait formalitas ini, maka magnitudpuncak penguatan riil spesifikal dirumuskan sebagai:

VOUT =√

POUT× ZLOAD (2.1.2)

Ekuasi formulasi 2.1.2 merujuk reposisi operan VOUT sebagai akar multiplikasi daya dan impedansibeban, dari posisi operan sebagai kuadran, atau dalam persamaan:

VOUT =√

VOUT2 (2.1.3)

2.2 Tegangan Catu Daya

Tegangan catu daya VCC diformasi secara basikal pada model penguatan abstrak atau penguatanDC, yakni sebagai batas operasi penguatan abstrak atau batas operasi penguatan DC. Terkaitpenguatan riil (penguatan sinyal sebagai kebalikan penguatan abstrak), maka VCC sebagai batasoperasi penguatan abstrak adalah faktor induk penguatan riil. Penguatan riil sedianya adalah wujudreaktifitas penguatan DC atau sebagai aliran fungsional turunan penguatan abstrak.

Penguatan DC sebagai penguatan abstrak secara aktual tidak berpola (tidak lebih dari sekedargaris lurus). Penguatan DC dapat bertendensi pada pola sinusoidal terkait invokasi fungsi umpan-balik-negatif. Tendensi pola sinusoidal penguatan DC tersebut mereferensi region penguatan riilreaktif-efektif sebagai batas-batas penguatan riil efektif pada lajur area antara 1

4π hingga 34π tendensi

penguatan DC, sehingga terbentuk batas magnitud puncak penguatan riil efektif atau VOUT padanilai 1√

2dari VCC. Terkait fenomena ini, maka tegangan catu daya dapat ditentukan berdasar VOUT

sebagai:

VCC =√

2×VOUT (2.2.1)

Terkait formalitas sistematika perancangan sirkit berdasar operan-operan preferensial, maka tegangancatu daya VCC diformulasi sebagai:

VCC =√

2×√

POUT× RZLOAD (2.2.2)

3

Page 14: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

2.3 Rancangan Elemen Penguat Akhir

2.3.1 Impedansi Riil Penguat Akhir

Impedansi riil penguat akhir atau ZA, adalah oposisi terhadap impedansi beban riil RZLOAD. Oposisitersebut mereferensi fenomena pembagi tegangan model Thevenin dengan result magnitud penguatanriil VOUT berdasar VCC sebagai:

VOUT =RZLOAD×VCC

ZA + RZLOAD(2.3.1)

Formalitas sistematika perancangan mempreferensi ZA dalam region antara puncak magnitudpenguatan riil VOUT (sebagai akar POUT dan RZLOAD) terhadap tegangan catu daya VCC,sehingga impedansi riil penguat akhir pada magnitud penguatan riil efisien VOUT dengan impedansibeban riil RZLOD dirumuskan:

ZA =(VCC−VOUT)× RZLOAD

VOUT(2.3.2)

2.3.2 Mediasi Transien Prematur

Penguatan riil sinyal sinusoidal melibatkan dua penguat kelas A pada bagian penguat masukan danpenguat potensial. Pola penguatan riil sinyal sinusoisal oleh dua penguat invers ini mereferensi transienprematur. Eksitensi transien prematur berupa ekses magnitud sinyal sebesar rata-rata 1V-RMS atautipikal 1.4V untuk tiap satu lamda, sesuai persamaan:

VEX = 2a sin (2πft) =√

2 (2.3.3)

Magnitud transien prematur ini akan menyertai magnitud sinyal riil VOUT, sehingga terjadipenjumlahan arus kolektor QFPA dan arus emitor QFPA. Penjumlahan arus ini menyebabkanpembebanan berlebihan terhadap transistor penguat akhir dan beresiko merusak transistor-transistorQFPA. Sebagai mediasi, maka diterapkan media transien prematur berupa terapan resistor padaemitor transistor-transistor QFPA sebagai REFPA.

Nilai REFPA ditentukan sebagai:

REFPA =

√2× RZLOAD

VOUT(2.3.4)

2.3.3 Penguat Penyangga

Fokus rancangan penguat penyangga adalah pembeban penguat penyangga transisional RBUFFsebagai cerminan transisi pembebanan riil temporer berdasar lajur penguatan abstrak maksimumsebesar tegangan catu daya VCC, sehingga RBUFF dirumuskan sebagai:

RBUFF = RZLOAD×VCC (2.3.5)

4

Page 15: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

2.4 Penguat Potensial

2.4.1 Impedansi Penguatan Riil Invers

Impedansi penguatan riil invers ZVAS terjadi saat transistor penguat potensial mencapai penguatanhingga mengarahkan keluaran penguat daya mencapai magnitud VOUT spesifikal atau setinggiVCC/

√2. Impedansi penguatan riil invers ini adalah desendensi dari impedansi abstraksi penguat

potensial. Terkait hal ini, maka impedansi penguatan riil sebagai diformasi pada proksimasi sebagai:

ZVAS =√

2×VCC2 (VCC−VOUT)× RZLOAD

VOUT(2.4.1)

=√

2×VCC2 × ZA (2.4.2)

2.4.2 Pembeban Kolektif Penguat Potensial

Pembeban kolektif penguat potensial RVASLOAD diformulasi berdasar modus penguatan kelas A,yang mana penguat potensial secara aktual beroperasi pada tegangan catu daya setinggi 2×VCC(VCC(+) dijumlahkan VCC(-)). Magnitud aktual spesifikal terkoleksi pada RVASLOAD adalahVOUT + VCC. Nilai hambatan RVASLOAD juga bereferensi pada ZVAS.

RVASLOAD =

(√2×VCC2 (VCC−VOUT)×RZLOAD

VOUT

)× (VCC + VOUT)

VCC−VOUT(2.4.3)

=ZVAS× (VCC + VOUT)

VCC−VOUT(2.4.4)

Catatan:

Terapan RVASLOAD sebagai pembeban pasif hanya berlaku pada model VAS konvensional.

2.4.3 Degenerator Penguatan Potensial

Penguat potensial dibatasi supaya bertransisi impedansi proporsional bersama penguatan riil, gunamenghindari tendensi non-linear. Pembatasan ini melibatkan terapan degenerasi emitor, berupaterapan resistor RDVAS antara jaringan catu daya terhadap emitor QVAS. Lajur penguatan potensialdiformasi pada batas operasional selebar tegangan catu daya VCC, atau pada region proporsionalimpedansi penguatan riil ZVAS terhadap VCC.

Berdasarkan kriteria tersebut di atas, maka RDVAS dirumuskan sebagai:

RDVAS =

(√2×VCC2 (VCC−VOUT)× RZLOAD

VOUT

)×VCC−1 (2.4.5)

=ZVAS

VCC(2.4.6)

5

Page 16: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

2.5 Penguat Masukan

2.5.1 Elemen Kontrol Pembiasan Referensial

Elemen utama penguat masukan adalah pembatas arus bias referensial dan media CMR. Kendalistatik pembiasan referensial terdiri kontrol statik referensial aktual RREF dan kontrol statik umpan-balik-negatif RNFB. Kedua kontrol statik ini diarahkan oleh penguat-penguat diferensial QREF danQNFB. Diferensiasi bertumpu pada media CMR (Common Mode Rejection Media) sebagai RCMR.

Nilai ketiga elemen kontrol pembiasan referensial tersebut mewakili nilai pembiasan maju aktualbasis transistor penguat potensial QVAS. Result dari diferensiasi bersama penguatan riil adalah(VCC−VOUT), VOUT, dan (VCC + VOUT) dengan dasar dependensi RVASLOAD.

Formulasi RREF, RNFB, dan RCMR ditentukan sesuai kriteria di atas, sebagai:

RCMR =

VOUT×(√

2(VCC2×(((VCC−VOUT)×RZLOAD)×VOUT−1))×(VCC+VOUT)

VCC−VOUT

)VCC−VOUT

(2.5.1)

=VOUT× RVASLOAD

VCC−VOUT(2.5.2)

RREF = RCMR (2.5.3)

RNFB = RCMR (2.5.4)

Catatan:

RREF, RNFB, dan RCMR harus bernilai ekual secara formulaik, terlepas problematika offsetakibat karakter transistor-transistor penguat diferensial. Anda dimungkinkan mengubah nilai RREFbersama RNFB lebih rendah dari nilai RCMR, namun hal ini tidak disarankan mengingat hal inimengarahkan tendensi-tendensi ganjil fenomena penguatan riil terkait terapan sirkitri secara fisik.Nilai RNFB menentukan nilai RGAIN dan CGAIN. Memperkecil nilai RNFB (bersama RREF)berakibat mereferensi nilai RGAIN terlampau kecil, sehingga kapasitas CGAIN terlampau besar(lebih dari 2500µF dengan spesifikasi beban riil 2Ω). Nilai kapasitif CGAIN terlampau besar jugamempresentasi fisik CGAIN pada masalah fleksibilitas fisik di atas papan sirkit. Nilai RGAINterlampau kecil juga memperbesar tendensi-tendensi penguatan riil abnormal terkait perkawatanpembumian sinyal masukan, pembumian sinyal keluaran, dan pembumian beban riil (loudspeaker).

RREF dan RNFB bukan komponen non-otonom, sehingga tidak seharusnya diubah salah satu darikeduanya dalam tujuan menangani offset. Jika anda hendak menerapkan pengaturan offset secaranon-otomom, maka simak arahan sub-bab 3.3 halaman 13.

2.5.2 Elemen Regenerasi Penguatan Riil

Regenerasi penguatan riil melibatkan sistem pembias mundur modus AC sebagai sirkit RC, terdiriRGAIN dan CGAIN. RGAIN dengan dependensi RNFB, berfungsi sebagai pembagi tegangan umpan-balik negatif dan memformasi set-point penguatan riil.

Kadar regenerasi penguatan riil atau AVREAL, harus sebagai result tipikal resolusi penguatan spesifikalsebesar perkalian tinggi dan lebar magnitud spesifikal, atau kuadran magnitud spefikal sebagaiVOUT2. Nilai ini setara multiplikasi resultan efektifitas fisik (PE: Physical Effectiveness) terdirioperan-operan spesifikal daya puncak dan impedansi beban riil sebagai PE = POUT× RZLOAD.AVREAL juga setara nilai separuh kuadran batas operasional atau separuh kuadran penguatan abstarksebagai 0.5×VCC2.

6

Page 17: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Nilai RGAIN sesuai kriteria-kriteria di atas, diformulasi sebagai:

RGAIN =RNFB

VOUT2(2.5.5)

2.5.3 Set-Point Penguatan Riil & Sensitifitas Aktual

Fungsi pembagi tegangan antara RGAIN dan RNFB terhadap magnitud penguatan riil spesifikalVOUT, mereferensi set-point penguatan riil sebagai kadar sensitifitas aktual VSENSE sebagai:

VSENSE =RGAIN×VOUT

RGAIN + RNFB(2.5.6)

2.5.4 Kopel Regenerator Penguatan Riil

Kopel regenerator penguatan riil CGAIN diformulasi berdasar spesifikasi batas lajur tanggapanfrekuensi terendah FLO dengan dependensi RGAIN, VSENSE , dan VOUT, sebagai:

CGAIN =

(1

RGAIN×VOUTRGAIN+RNFB × (RGAIN× 10−6)× FLO

×VOUT−1

)×√

2 (2.5.7)

=

(1

VSENSE × (RGAIN× 10−6)× FLO×VOUT−1

)×√

2 (2.5.8)

Catatan:

Nilai RNFB hanya berkorelasi pada VSENSE, atau tidak memparalel nilai RGAIN. RNFB bertumpupada sumber dinamik VOUT yang bertolak terhadap tumpuan CGAIN pada pembumian sirkit,dengan titik pertemuan RNFB dan RGAIN membentuk pembumian virtual terkait fungsi basis QNFBsebagai masukan sinyal modus invers.

2.5.5 Kontrol Statik Sinyal Masukan

Kontrol statik sinyal masukan berfungsi menyesuaikan intensitas sinyal masukan pada kadarsensitifitas penguatan riil VSENSE. Magnitud sinyal masukan diasumsikan sebagai VSRC. Standarperalatan penguat audio daya tinggi profesional mereferensi sinyal masukan pada +3dB atau tipikal1.44V-peak pada proksimasi 1V RMS (1.414V).

2.5.5.1 Pembagi & Peredam Magnitud Sinyal Input

Peredam sinyal input RIREV diformasi supaya meredam magnitud sinyal input VSRC hingga batasmaksimum sesuai VSENSE, supaya penguat layak menghasilkan magnitud keluaran sebesar VOUTspesifikal atau sebesar VCC/

√2.

7

Page 18: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

RIREV =

RNFB×VSENSE√

2−VSENSEif RIFWD = RNFB and VSRC =

√2

RIFWD×VSENSEVSRC−VSENSE

if VSRC S√

2 and RIFWD =

RNFB×VSENSE√2−VSENSE

×(VSRC−VSENSE)

VSENSE

(2.5.9)

RIFWD diformulasi berdasarkan RIREV, VSENSE, dan VSRC. Nilai RIFWD dapat diproksimasi padanilai RNFB jika magnitud sinyal input VSRC proksimal +3dB.

RIFWD =

RIREV×(

√2−VSENSE)

VSENSEif VSRC =

√2

RIREV×(VSRC−VSENSE)VSENSE

if VSRC S√

2

(2.5.10)

Catatan:

Nilai RIREV adalah konstan, meskipun RIREV membentuk pembagi tegangan bersama RIFWD.

2.5.5.2 Kopel Pair Penguatan

Kopel pair penguatan CIFWD diterapkan antara pembagi magnitud sinyal terhadap masukan aktualpada basis QREF, guna meniadakan perubahan pembiasan referensial RREF oleh RIREV. KapasitasCIFWD diformulasi berdasar FLO dan VSENSE. Kopel ini membentuk sirkit RC bersama RREFdengan sumber sinyal pada pertemuan RIFWD dan RIREV. RIREV atau RIFWD sebagai sumbervirtual VSENSE untuk basis QREF, tidak memparalel nilai RREF.

CIFWD =1

RGAIN×VOUTRGAIN+RNFB

× (RREF× 10−6)× FLO(2.5.11)

=1

VSENSE × (RREF× 10−6)× FLO(2.5.12)

Catatan:

Fungsi lain CIFWD juga sebagai pengarah dasar lajur tanggap frekuensi sinyal sistem global spesifikalFLO. CIFWD dan RIREV sebagai pembanding RGAIN dan CGAIN dalam fungsi rejeksi regenerasipenguatan riil anonimous. (Penguatan riil anonimous adalah aksi penguatan invers bersumber riakjaringan catu daya akibat regenerasi penguatan riil. RGAIN dan CGAIN dalam hal ini membukaikal penguatan AC, sehingga riak jaringan catu daya menginterferensi sistem melalui degenerasi VASataupun melalui titik masukan anonimous lainnya. Terkait hal ini, maka anda tidak seharusnyamemperkecil nilai CIFWD, misal dengan tujuan asumsial memformasi sirkit penguat audio supayamenjadi aplikasi penguat frekuensi tinggi eksplisit semacam “built-in high-frequency active crossoverpower amplifier”.)

8

Page 19: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

2.6 Kompensasi Efek Miller

Kompensasi Efek Miller diterapkan pada penguat potensial antara basis dan kolektor QVAS sebagaiCDOM (single pole domain - Miller Effect compensation). Salah satu tujuan terapan ini gunamempercepat umpan-balik-negatif pada frekuensi tinggi spesifikal FHI (misal 22.5kHz).

CDOM memparalel RNFB, dalam rantai sirkitri imajiner umpan-balik-negatif penguatan DC ataupunpenguatan riil (penguatan AC) dengan melihat umpan-balik-negatif secara aktual dikerjakan dalamlingkar penguatan VAS melalui kontrol statik RNFB dan kinerja otonom penguat-penguat diferensial.Target kompensasi adalah penekanan sinyal invers VAS bermagnitud sinyal penguatan kelas A, setinggipenjumlahan sisi penguat abstrak (VCC) dan penguatan riil (VOUT), pada frekuensi spesifikal >FHI.

CDOM =1

(VCC + VOUT)× (RNFB× 10−6)× FHI(2.6.1)

Catatan:

Impedansi transisi VAS ZVAS ataupun resistensi pembeban kolektif VAS RVASLOAD tidakmemparalel RNFB, yang mana RNFB melihat keduanya melalui jaringan keluaran sebagai sumberumpan-balik-negatif.

2.7 Konfigurasi Pembiasan Penguat Penyangga

Pembiasan penguat penyangga diterapkan sebagai RCBR. Nilai RCBR diformasi supaya membatasitegangan bias stasioner terhadap pembumian setara penjumlahan antara tegangan karaktersambungan basis-emitor transistor penguat penyangga QBUFF dan tegangan karakter sambunganbasis-emitor transistor penguat akhir QFPA. Nilai RCBR diformulasi berdasar RVASLOAD, tegangancatu daya VCC, dan penjumlahan antara tegangan karakter sambungan basis-emitor transistorpenguat penyangga QBUFF dan tegangan karakter sambungan basis-emitor transistor penguat akhirQFPA:

RCBR = 2× RVASLOAD× (VJEQBUFF + VJEQFPA)

VCC− (VJEQBUFF + VJEQFPA)(2.7.1)

9

Page 20: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 21: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

3. PERLUASAN MODEL

3.1 Sumber Arus Konstan

Sumber arus konstan diterapkan sebagai RCMR dan RVASLOAD berfungsi pencermin arus dinamik.Aplikasi pencermin arus dimungkinkan berdasar patron Widlar ataupun patron Wilson modifikasidua-transistor. Model patron Widlar disarankan berbasis terapan tegangan referensi dadalan diodazener sebagaimana Gambar 3.1.1.

3.1.1 Cermin Arus Patron Widlar

VCC(−)

QMRA

RMRE

RMRREF

DZ

Gambar 3.1.1: Cermin arus patron Widlar bereferensi tegangan dadalan zener

VDZ ≈ VCC−VOUT

2×√

2+ VJEQMRA (3.1.1)

RMRE =(VDZ −VJEQMRA)× RMREF

VCC− (VDZ −VJEQMRA)(3.1.2)

Nilai RMRREF disesuaikan nilai hambatan aktual RCMR ataupun nilai RVASLOAD. Tegangan VDZ

adalah spesifikasi tegangan dioda zener DZ. Tegangan VJEQMRA adalah tegangan karakter basis-emitor QMRA.

3.1.2 Cermin Arus Patron Wilson

VCC(−)

QMRA

QMRCTL

RMRE

RMRREF

Gambar 3.1.2: Cermin arus patron Wilson modifikasi dua-transistor

11

Page 22: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

RMRE =VJEQMRCTL × RMRREF

VCC−VJEQMRCTL(3.1.3)

Nilai RMRREF disesuaikan nilai hambatan aktual RCMR ataupun nilai RVASLOAD. TeganganVJEQMRCTL adalah tegangan karakter basis-emitor QMRCTL.

3.2 Penguat Diferensial Operasi Tegangan Tinggi

Rancangan penguat diferensial sebagai blok penguat masukan kerap terkendala soal ketersediaantipe transistor sejenis yang mudah dicocokan sebagai pair diferensial, terutama untuk operasi suplaitegangan tinggi > 65V DC. Masalah utama adalah offset akibat keterlembatan reaktifitas transistor.Dua transistor sejenis berkarakter hFE sama, kerap tidak implemental sebagai penguat diferensialminimum offset jika berkarakter reaktifitas rendah, misal tipe-tipe semacam 2N5551 dalam kasusini. Faktualisasi ini mempreferensi terapan transistor penguat umum bereaksi cepat berteganganmenengah / 65V DC semacam BC546, disertai beberapa sirkit pembantu semacam penguat kaskadetegangan tinggi dan sirkit regulator penurun tegangan.

QREF QNFB

Q_ALMQ_AL

VCC(+)

VCC(−)

QCDIFF(+) QCDIFF(+)

QMRA

RMRE

RMRREF

DZ1

QBDR

RBDR

DZ2

VCDREF

Gambar 3.2.1: Penguat diferensial operasi tegangan tinggi

Gambar 3.2.1 memperlihatkan penguat diferensial dengan terapan penguat kaskade tegangan tinggidan regulator penurun tegangan. Rangkaian penguat kaskade terdiri QCDIFF(+), QCDIFF(-), dansumber tegangan konstan VCDREF. Regulator penurun tegangan terdiri DZ2, RBDR, dan QBDR.

12

Page 23: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Penguat kaskade difungsikan sebagai pembatas tegangan suplai kolektor-kolektor penguat diferensialQREF dan QNFB, merangkap penerus penguatan penguat-penguat diferensial menuju pertemuanakhir pair diferensiasi. Sumber tegangan konstan disuplaikan pada basis-basis penguat kaskadeQCDIFF(+) dan QCDIFF(-) pada kadar kuat arus setara kuat arus referensial. Kolektor-kolektorpenguat diferensial QREF dan QNFB akan dibatasi pada tegangan cukup rendah sebatas teganganemitor penguat-penguat kaskade, sehingga terhindar dari pembiasan maju eksepsional akibat operasibersuplai tegangan tinggi melebihi batas VCBO QREF dan QNFB. Transistor QCDIFF(+) danQCDIFF(-) adalah tipe transistor NPN operasi tegangan tinggi semacam MJE340.

Regulator penurun tegangan suplai dilibatkan guna melindungi QREF dan QNFB dalam batas amanVCEO. Transistor QBDR adalah tipe transistor PNP operasi tegangan tinggi semacam MJE350.

Formulasi sirkit:

VCDREF =(

2√

2)

+ VJEQCDIFF (3.2.1)

IVCDREF =VCC

RCMR(3.2.2)

VDZ2 =VCC

2√

2(3.2.3)

RBDR =RCMR

2√

2(3.2.4)

RMRREF =RCMR

2√

2(3.2.5)

VDZ1 ≈ VCC−VOUT

2×√

2+ VJEQMRA (3.2.6)

RMRE =(VDZ1 −VJEQMRA)× RMREF

(VCC− (VDZ2 + VJEQDBR))− (VDZ1 −VJEQMRA)(3.2.7)

3.3 Terapan Kontrol Offset Non-Otomat

Kontrol offset non-otomat berupa terapan resistor variabel guna mengatur cerminan arus pembebanaktif. Aplikasi semacam ini hanya diperlukan jika menerapkan transistor berkecepatan terbatassebagai penguat diferensial, semisal 2N5551. Terapan ini tidak terpreferensi jika offset disebabkangangguan sistem pencatu daya.

QREF QNFB

Q_ALMQ_AL

VCC(+)

VCC(−)

RCMR

R_ONVR1

Gambar 3.3.1: Penguat diferensial dengan kontrol offset non-otomat

13

Page 24: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Kontrol offset non-otomat bukan untuk mengubah nilai pengarah pembias referensial RREF, bukanmengubah RNFB, ataupun bukan mengubah RCMR. Kontrol ini hanya diterapkan pada penguatdiferensial. Kontrol offset non-otomat tidak diterapkan pada VAS, semisal mengubah nilai RDVAS.

Hal yang harus dicermati adalah mengetahui arah offset. Tendensi arah offset ditentukan beberapahal:

1. Karakter tipe transistor spesifik sebagai penguat diferensial QREF dan QNFB

2. Karakter transistor sebagai pembeban aktif penguat diferensial Q AL

3. Karakter transistor sebagai pencermin arus beban aktif penguat diferensial Q ALM.

3.4 Multiplikasi Pair Transistor Penguat Daya Akhir

Multiplikasi jumlah pair (pasangan) transistor penguat daya akhir ditekankan pada daya cukup tinggi.Daya riil penguat akhir secara faktual tidak mungkin ditampung satu pair transistor penguat dayaberdasar batas karakter PC (Power Collector) tipe transistor terkait. Hal fenomenal lainya adalahterkait daya prematur transien pada emitor transistor penguat akhir, yang mana cukup riskan jikaharus ditanggung oleh satu pair transistor jika besarnya melebihi daya inisial penguatan riil transistorpenguat penyangga. Daya prematur transien melebihi daya inisial transien penguat penyangga akanmembebani transistor penguat akhir sebagai fenomena ekses transien prematur yang berakibat fatalmerusak transistor penguat akhir.

3.4.1 Rekomendasi Jumlah Pair Minimum

Rekomendasi jumlah pair minimum transistor atau NQMIN diperhitungkan berdasar perbandingandaya inisial penguat penyangga (transistor QBUFF) dan daya transien prematur penguat akhir padaemitor QFPA. Formula 3.4.1 menunjukan jumlah pair minimum adalah 5-pair (5-pasang). Sejumlah5-pair transistor penguat daya akan meminimalisir daya prematur transien pada tiap emitor dari tiaptransistor sehingga prokismal daya inisial pada penguat penyangga.

NQMIN =2× REFPA−1

(VCC−VOUT)2 × (ZA×VCC)

−1 ≈5 (3.4.1)

3.4.2 Jumlah Pair Optimum

Jumlah pair optimum NQ diformulasi guna meredam efek termal akibat disipasi pada persentasetertentu dari batas karakter PC (Power Collector) tiap pair transistor penguat daya akhir. Total PCdari gabungan sejumlah pair transistor harus mampu menanggung daya total penguat daya akhirPZA. Setiap pair hanya dimungkinkan bekerja pada persentase karakter PC.

Nq =

ceil

(PZA

UPC·PC

)if ceil

(PZA

UPC·PC

)= 5

ceil(

PZAUPC·PC

)+ 1 if ceil

(PZA

UPC·PC

)< 5

(3.4.2)

14

Page 25: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Keterangan:

PZA Daya penguat akhir dirumuskan sebagai:

PZA =(VCC−VOUT)

2

ZA(3.4.3)

PC Karakter daya kolektor transistor penguat akhir

UPC Kustomisasi persentase penggunaan daya dalam batas PC, sebagai bilangan pecahan0 UPC 1

3.4.3 Modifikasi Media Transien Prematur

Media transien prematur modus tunggal REFPA harus dimodifikasi menuju modus mult-pair sesuaijumlah pair transistor sebagai REFPA[NQ].

REFPA[NQ] = REFPA×NQ (3.4.4)

Setiap REFPA[NQ] akan menanggung daya transien prematur fragmental, sehingga lebih mudahdiaplikasi secara fisik sebagai resistor berspesifikasi daya lebih kecil daripada REFPA. Daya padasetiap REFPA[NQ] atau PEFPA[NQ] dapat diketaui sebagai:

PEFPA[NQ] =2× REFPA−1

NQ(3.4.5)

15

Page 26: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 27: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

4. TERAPAN ELEMEN SIRKIT OPSIONAL

4.1 Kompensasi Impedansi Loudspeaker Dengan Sirkit Zobel

Kompensasi impedansi loudspeaker berupa terapan sirkit jaringan Zobel (Zobel Network) tersusundari komponen resistor dan kapasitor memparalel loudspeaker. Kompensasi ini kerap diterapkan padapenguat daya audio guna menetapkan impedansi pembebanan pada frekuensi tinggi.

4.1.1 Fenomena Impedansi Loudspeaker Pada Frekuensi Tinggi

Loudspeaker sebagai induktor yang bersifat resistan dalam hal ini hanya merespon pada bataslajur frekuensi tertentu dalam fungsi pembebanan. Loudspeaker praktis defektif pada frekuensisangat tinggi, sehingga jaringan keluaran penguat daya dalam situasi fenomenal tanpa beban ataumengambang. Situasi fenomenal keluaran penguat daya tanpa beban ini memicu terjadinya osilasiparasitik, jika penguat secara global diformasi pada penguatan riil terbatas. Terapan sirkit Zobeldiharapkan memprefentasi osilasi parasitik tersebut (meskipun tidak selalu efektif pada platformtertentu).

4.1.2 Osilasi Pada Penguat Daya Audio Berpenguatan Terbatas

Osilasi parasitik tanpa terapan sirkit Zobel juga terjadi jika umpan balik DC bertendensi efektifsebagai umpan balik AC pada penguat daya audio dengan penguat masukan sebagai penguatdiferensial berpembeban aktif. Tendensi tersebut akibat pembeban aktif berusaha mencerminkanarus bersamaan umpan-balik-negatif bertendensi umpan-balik AC. Akibat hal tersebut, maka terjadiharmonik atau dualisme umpan balik negatif mengarah siklus infinitif, yang mana pencerminan arusoleh pembeban aktif penguat diferensial tidak mencapai resolusi karena akan terus dikoreksi olehumpan-balik-negatif aktual melalui RNFB. Tendensi harmonik semacam ini mengakibatkan salahsatu sisi penguat akhir lebih aktif daripada sisi lainya, sehingga terjadi gelinciran anonimous berupagenerasi tegangan DC. Terapan sirkit Zobel diharapkan mampu memperlambat tingkat penguat akhirterkait hal ini, namun tidak terlalu efektif. (Anda dapat bereksperimen memperkecil RGAIN, danmeniadakan terapan sirkit Zobel pada jaringan keluaran, dan anda akan mendapatkan gelincirananonimous hingga mencapai 5V DC pada jaringan keluaran. Hal ini sebenarnya bisa dicegah jikasisi tendensial umpan balik AC didefektifkan melalui metoda terapan regenerasi penguatan bernilaikuadran magnitud keluaran (misal senilai V OUT 2) dengan cara memperkecil RGAIN sesuai formulasiMATRIX 1.4.)

4.1.3 Perlukah Sirkit Zobel Pada Platform MATRIX 1.4?

Perumusan platform MATRIX 1.4 menerapkan regenerasi penguatan riil AVREAL pada kuadranmagnitud keluaran hingga V OUT 2 . Penguatan sebesar ini praktis mendefektifkan tendensi umpanbalik AC pada sisi umpan balik DC. Nilai RGAIN pada rasio frontal terhadap RNFB akan cukupmendefektifkan tendensi umpan balik AC melalui RNFB. Defektifnya tendensi umpan balik AC melaluiRNFB, memberikan kesempatan pencerminan arus pembeban aktif penguat diferensial mencapairesolusi antara koreksi pembiasan mundur bersama situasi perubahan tegangan VCC dan pembiasanmundur aktual oleh umpan-balik-negatif aktual melalui RNFB pada sisi penguatan DC. Prosessemacam ini mensituasi antar sisi penguat akhir saling membebani pada impedansi stasioner, sehinggatidak terjadi fenomena mengambang atau fenomena hampa pembebanan pada jaringan keluaran danpraktis tidak terjadi osilasi parasitik pada tingkat penguat akhir. Salah satu sisi penguat akhir jugatidak akan aktif secara anonimous, sehingga tidak terjadi gelinciran anonimous.

17

Page 28: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Defektifnya tendensi umpan balik AC juga mencegah induktansi balik oleh loudspeaker terhadappenguat melalui jaringan RNFB, sehingga penguat praktis memegang kendali terhadap loudspeaker.Penguat dengan formulasi ini, praktis memaksa loudspeaker untuk bersifat resistif hingga proksimasimaksimum pada lajur tanggap frekuensi tertinggi spesifikal FHI, atau, penguat secara praktis menolakinduktansi balik loudspeaker sehingga mampu mengarahkan sinyal pada band-width cukup lebar(hingga batas spesifikal FHI). Berdasarkan hal ini, maka sirkit Zobel praktis tidak diperlukan.

4.2 Kompensasi Propabilitas Osilasi Frekuensi Tinggi JaringanKeluaran

Propabilitas osilasi frekuensi tinggi pada jaringan keluaran dapat dikompensasi terapan induktorantara jaringan keluaran terhadap terminal loudspeaker. Terapan induktor mencegah perluasan mediafisik jaringan keluaran terkait terapan kabel panjang penghubung menuju loudspeaker.

Induktor L dapat diterapkan terkait hal ini. Reaktansi L sebagai XL diformulasi supaya meredampropabilitas osilasi pada frekuensi di atas FHI. Induktor L direkomendasikan sebagai induktor terbukaatau tanpa inti. Nilai reaktansi induktor L sebagai XL sebesar nilai impedansi penguat akhir ZA.

Reaktansi L sebagai XL diformulasi sebagai:

XL = ωL (4.2.1)

= 2πFL (4.2.2)

XL Reaktansi L dalam satuan Ω

F Frekuensi propabilitas osilasi jaringan keluaran

L Jumlah induktor L dalam satuan µH

Nilai induktansi L berdasarkan XL dan F, ditentukan sebagai:

L =1

(2π × F )×XL−1 (4.2.3)

Fisik induktor L diformulasi sebagai:

L =r2 ×N2

9r + 10A(4.2.4)

r Radius induktor dalam satuan inchi

N Jumlah lilitan

A Panjang atau kedalaman silindrikal lilitan dalam satuan inchi

18

Page 29: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Jumlah lilitan L berdasarkan parameter r dan A, diformulasi sebagai:

N =

√L× (9r + 10A)

r2(4.2.5)

Sebagai gambaran, jika impedansi beban spesifikal 2Ω, impedansi riil penguat daya akhir ZA sebesar0.828Ω, sehingga dapat diterapkan induktor L dengan XL = ZA atau XL = 0.828Ω, dan dengandemikian diperlukan induktansi L pada frekuensi 20kHz sebesar:

L =1

(2π × 20000)× 0.83−1(4.2.6)

= 6.58µH (4.2.7)

Jika L=6.58µH, dengan panjang silindrikal L adalah A=1-inchi, dan radius L adalah r=0.35-inchi,maka jumlah lilitan N adalah:

N =

√6.58× ((9× 0.35) + (10× 1))

0.352(4.2.8)

= 27 (4.2.9)

Komponen L contoh tersebut dapat dibuat dari bahan kawat tembaga berlapis email Ø 0.95mm.

19

Page 30: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2
Page 31: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

PENUTUP

Beberapa elemen formulasi MATRIX 1.4 terbitan buku telah diubah berdasarkan hasil penelitianterakhir sesuai model sirkitri MATRIX 1.4 yang dikembangkan saat ini sebagai Varian BC-i.Perubahan formulasi berlaku pada kompensasi Efek Miller dan kopel regenerator penguatan riil.

Buku ini tidak memfasilitasi perumusan varian kompleks yang melibatkan terapan RLVA ataupunDOS-VAS. (Varian-varian terkait terapan RLVA dan DOS-VAS dibahas pada buku panduan lainnya.)

Kami sebagai penulis memohon maklum kepada para pembaca, jika terdapat kesalahan ejaan ataupunkekeliruan tata bahasa dalam sajian buku ini, dan, kami menunggu koreksi terkait hal ini.

AGENDA MATRIX 1.4 2013: VARIAN BC-i

EKSAMPEL SKEMATIK

Contoh terapan panduan buku ini direalisasikan sebagai contoh-contoh skematik Varian BC-i,yang diterbitkan kepada publik melalui salah satu direktori repositori pengembangan MATRIX1.4 http://sourceforge.net/projects/matrix14freeamp/files/bc-i-2013/. Varian BC-i dirancang dalamtujuan desain efektif dengan solusi hemat biaya dan supaya mudah diterapkan oleh DIY hobbieshingga tingkat manufaktur.

PRODUK PCB MATRIX 1.4 VARIAN BC-i

Produk PCB Varian BC-i dirancang secara profesional dan mudah diaplikasi untuk skematik berbedaspesifikasi mulai daya 500 Watt Peak untuk beban loudspeaker 2Ω hingga daya 2000 Watt Peakuntuk beban loudspeaker 2Ω. Ukuran PCB fleksibel, lebar 3.75-inchi dan panjang 12-inchi. Layoutarea penempatan transistor penguat akhir diformasi untuk tipe ekuivalen 2SC3858 dan 2SA1494.

Produk PCB ini direncanakan resmi diproduksi melalui proses manufaktur masal mulai pertengahanFebruari 2013 (jika tidak terjadi perubahan jadwal).

(Informasi produk PCB Varian BC-i produksi upstream Pusat Pengembangan MATRIX 1.4dapat ditanyakan langsung kepada perancang dengan alamat akun situs jejaring sosial Facebookhttps://www.facebook.com/heru.htl.)

21

Page 32: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

KALKULATOR MATRIX 1.4 V. 2013

Telah dikembangkan kalkulator sederhana guna menerapkan formulasi MATRIX 1.4, untukmemudahkan para hobbies DIY merancang skematik platform MATRIX 1.4. Kalkulator ini bekerjamelalui konsul terminal perintah pada komputer bersistem operasi varian GNU/LINUX. Kalkulatorini dinamai dengan ejaan UNIX sebagai matri14calc.

Perantik lunak ini tersedia pada repositori MATRIX 1.4 dengan alamat:

http://sourceforge.net/projects/matrix14freeamp/files/eda-tools/calculator/matrix14calc 012013.tar.gz

INSTALASI KALKULATOR MATRIX 1.4

Untuk sementara anda harus menginstalasinya secara manual dengan cara sebagai berikut:

1. Downlaod paket, dan ekstrak menggunakan program ekstraktor pada sistem GNU/LINUX anda

2. Salin matrix14calc menuju folder sistem /usr/bin/ (anda harus menggunakan akun root untukhal ini)

Pastikan sistem GNU/LINUX anda telah dilengkapi program GNU-BC (Arbitrary PrecisionCalculator Language) (info: http://www.gnu.org/software/bc/).

CARA PENGOPERASIAN

Penggunaan kalkulator MATRIX 1.4 melalui konsul terminal sebagai pemanggilan perintah:

$ matrix14calc [POUT] [RZLOAD] [FLO] [FHI] [VSRC] [NQ] [VJEQBUFF] [VJEQFPA] [SCALE]

22

Page 33: Buku Panduan Referensi Singkat Rancangan Dasar MATRIX 1.4 2013 Rev 2

Keterangan:

POUT Spesifikasi daya puncak

RZLOAD Spesifikasi impedansi loudspeaker

FLO Spesifikasi batas bawah lajur tanggapan frekuensi

FHI Spesifikasi batas atas lajur tanggapan frekuensi

VSRC Magnitud sinyal input kustom

NQ Jumlah pair/pasangan transistor penguat akhir

VJEQBUFF Karakter tegangan sambungan basis-emitor transistor penguat penyangga

VJEQFPA Karakter tegangan sambungan basis-emitor transistor penguat akhir

SCALE Skala jumlah digit proksimasi hasil perhitungan (jumlah digit dibelakan koma)

Misal:

$ matrix14calc 2000 2 20 20000 1.44 7 0.4 0.55 10

Contoh di atas mereferensi parameter:

POUT = 2000 Watt PeakRZLOAD = 2 OhmFLO = 20 HzFHI = 20000 HzVSRC = 1.44 Volt PeakNQ = 7 PairVJEQBUFF = 0.4 VoltVJEQFPA = 0.55 VoltSCALE = 10

23