blue with white corner - sincerity€¦ · ppt file · web view · 2009-04-28title: blue with...

14
GEJALA-GEJALA GANGGUAN JIWA Oleh: KUNTJOJO D3 Kebidanan Kediri, Poltekes Malang 2009 02/20/22 1

Upload: nguyenlien

Post on 18-May-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

GEJALA-GEJALAGANGGUAN JIWA

Oleh:KUNTJOJO

D3 Kebidanan Kediri, Poltekes Malang2009

05/08/23 1

Page 2: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

A. GANGGUAN KESADARAN

1. PENURUNAN KESADARANa. apati: masa bodoh thd rangsang yg datangb. somnolensi: mengantuk dan hanya merespon rangsang yang kuatc. sopor: hanya merespon rangsang yg sangat kuatd. subkoma dan koma: tak respon thd rangsang yang kuat sekalipun

2. KESADARAN MENINGGI: responsif thd rangsang-rangsang yg lemah sekalipun.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 2

Page 3: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

3. GANGGUAN TIDURa. insomnia: sulit atau tak bisa tidurb. hipersomnia: terlalu banyak tidurc. berjalan waktu tidurd. mimpi buruk (nightmare)e. kelumpuhan tidur (sleep paralysis)f. Narkolespsi: episode-episode tidur yg pendek

4. HIPNOSIS: jiwanya mudah dikendalikan oleh pihak lain.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 3

Page 4: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

5. DISASOSIASIa. trans (trance): kesurupanb. fugue: mengelana secara tidak sadar.c. kepribadian ganda: terdapat dua pribadi pada diri penderita.d. somnabulisme: melakukan

sesuatu dalam keadaan tidur.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 4

Page 5: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

B. GANGGUAN INGATAN1. GANGGUAN INGATAN UMUM2. AMNESIA

a. retrograd (lupa materi sebelum kejadian) b. anterograd (lupa materi sesudah kejadian)

3. PARAMNESIA (ingatan yg keliru karena adadistorsi dalam pemanggilan kembali materi)

a. déjà vu: merasa sudah kenal padahal belum b. jamais vu: merasa belum kenal padahal sudah.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 5

Page 6: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

C. GANGGUAN ORIENTASI1. GANGGUAN ORIENTASI WAKTU/

DISORIENTASI WAKTU: penderita tidak lagi mengenal waktu (sekarang pukul berapa, hari apa, atau tanggal berapa)

2. GANGGUAN ORIENTASI TEMPAT/ DISORINETASI TEMPAT: penderita tak mengenal / menyadari dirinya ber ada di mana

3. GANGGUAN ORIENTASI ORANG / DISORIENTASI ORANG: penderita tidak mengenali atau mampu menjalin hubungan dengan orang-orang yg sudah dikenalnya.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 6

Page 7: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

D. GANGGUAN AFEKSI1. KECEMASAN (ANXIETY): ketakutan tanpa penyebab yang jelas.2. DEPRESI: sedih berkepanjangan, putus asa, dan merasa dirinya tak

berguna.3. EUPHORIA: kegembiraan secara berlebihan4. ANHEDONIA: ketidak mampuan merasakan senang. 5. AMBIVALENSI: perasaan bertentangan thd hal yg sama pada saat

yang sama pula.6. EMOSI TUMPUL: perasaan tidak berfungsi.7. EMOSI LABIL: lemah atau tak mampu mengendalikan emosi.

2.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 7

Page 8: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

E. GANGGUAN PSIKOMOTORIK

1. GERAKAN MOTORIK LAMBATa. hipoaktivitas: aktivitas berkurang banyakb. stupor katatotnik: reaksi thd lingkungan sangat minim, gerakan motorik lamban, dst.c. katalepsi: mempertahankan posisi badan

secara kaku;d. fleksibilitas serea: mempertahankan posisi badan secara kaku sebagaimana yang dibuat oleh orang lain.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 8

Page 9: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

2. GERAKAN MOTORIK MENINGKAT a. hiperaktivitas b. gaduh gelisah katatonik

3. TIC: gerakan fasial/sekitar wajah secara berulang.4. STEREOTIPI: gerakan salah satu anggota tubuh secara

berulang-ulang dan tak bertujuan.5. EKHOLALIA: langsung meniru ucapan6. EKHOPRAXIA: langsung meniru gerakan7. KOMPULSI : dorongan yg kuat untuk melakuan sesuatu yg tak

ada gunanya secara berulang.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 9

Page 10: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

F. GANGGUAN PIKIRAN

1. GANGGUAN BENTUK PIKIRAN: penyimpangan thd pemikiran rasional

2. GANGGUAN ARUS PIKIRAN: terlalu lambat atau terlalu cepat, bloking, dst.

3. GANGGUAN ISI PIKIRAN: ekstasi, fantasi, fobia, obsesi, delusi/waham

05/08/23 Designed by Kuntjojo 10

Page 11: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

G. GANGGUAN PERSEPSI

1. HALUSINASI: seolah-olah melihat atau mendengar sesuatu

2. ILUSI: penafsiran yg keliru thd apa yg diamati3. DEREALISASI: merasa asing/aneh dgn

lingkungannya. 4. DEPERSONALISASI:

merasa aneh dgn dirinya.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 11

Page 12: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

H. GANGGUAN INTELIGENSI: retardasi mental

1. slow learner2. debil3. embisil4. idiot

05/08/23 Designed by Kuntjojo 12

Page 13: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

I. GANGGUAN KEPRIBADIAN1. Kepribadian paranoid: curiga berlebihan2. Kepribadian skizoid: menarik diri dari pergaulan, autistik.3. Kepribadian eksplosif: mudah marah secara meledak-ledak, dan agresif.4. Kepribadian anankastik: perfeksionis, kaku, pengawasan yang tinggi thd diri sendiri. 5. Kepribadian histerik: emosi labil, sombong.6. Kepribadian astenik: lemah lesu, tak bergairah.7. Kepribadian anti sosial: egois, agresif, tak mau mentaati norma sosial dan norma susila.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 13

Page 14: Blue with White Corner - Sincerity€¦ · PPT file · Web view · 2009-04-28Title: Blue with White Corner Subject: My logo Author: Laura Keywords: powerpoint templates logo Last

ReferensiBaihaqi, MIF (dkk.) (2005) Psikiatri: Konsep Dasar

dan Gangguan-gangguan. Bandung: Refika Aditama.

Daradjat, Zakiah (1993) Kesehatan Mental. Jakarta: Gunung Agung.

Maramis, W.F. (2000) Ilmu Kedokteran Jiwa. Surabaya: Airlangga University Press.

Wiramihardja, Sutardjo A. (2005) Pengantar Psikologi Abnormal. Bandung: Refika Aditama.

05/08/23 Designed by Kuntjojo 14